SlideShare a Scribd company logo
Ilustrasi :
Pada waktu itu,aku melihat seseorang berjalan melintasi lorong yang gelap,aku tahu jika ia bukan
anak gelap,dia ditakdirkan untuk berada dijalur terang,dan karena dialah terang itu ada,aku
mengamati gerak-geriknya,dia berjalan ... lurus,menembus pekatnya hitam,tidak ada cahaya
disekitarnya, aku bisa melihatnya karna masih ada sedikit cahaya yang terpancar didalam
dirinya,meskipun hanya remang-remang. lama kuperhatikan ia terus berjalan menyusuri kegelapan
itu,aku heran apa yang sedang ia lakukan disana,untuk tujuan apa dia melakukan itu...? Bukan kah
dia berasal dari terang? mengapa dia diam didalam kegelapan? apakah untuk menghadirkan
secercah cahaya didalam pekatnya gelap? ya, aku pikir dia sedang mempunyai tugas mulia,ia sedang
berusaha untuk menjadi secercah cahaya untuk menguraikan butanya sang gelap. mataku belum
beralih,aku melihatnya mulai gontai,langkahnya tertatih, aku mulai menebak-nebak apa yang akan
terjadi padanya, semakin jauh...semakin jauh ia kedalam gelap. tadinya kupikir ia akan menyinari
tempat itu,ternyata aku salah...perlahan-lahan terang yang ada didalam dirinya memudar, seakanakan hanyut terbawa pekatnya tingkat kegelapan,dan tidak lama cahaya itu sirna tak berbekas,aku
tidak bisa lagi memperhatikan gerak-geriknya... ia terhilang, ditelan kuatnya gelombang kegelapan.
anak terang itu terhilang....... tidak berapa lama aku melihat cahaya yang sangat terang, yang
berkilauan datang,masuk kedalam lorong itu dan membunuh gelap, terang itu mencampakkan
kegelapan hingga tak ada 1 partikel kegelapan pun yang tersisa, semuanya sirna. cahaya tersebut
menghampiri sosok yang ternyata telah berada disudut lorong yang menurut ku tingkat kegelapan
nya paling gelap, aku melihat cahaya itu mengulurkan tangan nya dan menggendong sosok yang
terhilang itu keluar dari lorong ,Cahaya itu tahu bahwa sosok itu merupakan bagian dari dirinya,ia
tahu jika terang tidak bisa bercampur dengan gelap, dan Dia yang sinarnya tetap konsisten
dimanapun dia berada,walau didalam lorong tergelap sekalipun,Ia mampu mengalahkan nya.
kemudian Cahaya itu membawa sosok yang terhilang tersebut kejalur cahaya dan meletak kan nya
dengan perlahan. tiba-tiba sosok tersebut kembali menjadi serupa dengan Terang tersebut, dan
mereka sama-sama bercahaya. tetapi ada yang aneh dengan sosok ini, dengan santainya ia kembali
lagi meninggalkan jalur cahaya dan berjalan lagi kembali menuju kelorong yang gelap dan hal yang
sama terulang sosok yang bercahaya tersebut kembali terhilang ,aku menyaksikan kebodohan yang
ada pada dirinya, mengapa dia mau datang kekerajaan gelap. dan lebih anehnya lagi seketika itu
juga,cahaya itu datang,dan tak membiarkan sosok tersebut terhilang dikuasai sang gelap.Ia
mengalahkan gelap dan menemui kembali sosok tersebut. dengan tak jemu nya i,Ia mengulurkan
tanganNya dan kembali menggendong dia yang terhilang tersebut untuk kembali pulang kejalur
cahaya. Ia sadar dan tahu pasti, bahwa sosok itu akan kembali lagi kedalam kegelapan ,dan sosok
tersebut akan memudar cahaya nya dan akan berubah menjadi serupa dengan sang gelap, tetapi
dengansabarnya Ia membimbing dan menuntun kembali sosok yang dungu ini kembali kejalan nya,
karena Ia Tahu, maka dari itu Cahaya itu tetap berada disampingnya dan terus berjaga-jaga
dekatnya dengan sabar dan penuh keyakinan, bahwa pada suatu hari nanti, ia akan berada dijalur
cahaya, dan jika pun sosok tersebut kembali menuju gelap,ia akan bercahaya dan tidak akan serupa
dengan gelap lagi, karena sebagian dari cahaya tersebut ada pada dirinya. #HANSABSTRACT
Dimalam ini aku merenung, aku renungkan apa yang sekarang sedang menaungi bangsa ini.
mengapa bangsa ku , dengan kekayaan alam dan manusia yang terkandung didalamnya melimpah
dan mempunyai potensial untuk menjadi negara makmur tetapi kenyataan nya.... negara kita sedang
dieksplorasi habis-habisan oleh pemodal asing, dengan alasan klasik .... Teknologi....trilyunan rupiah
melayang-layang berpindah-pindah tangan, tetapi aneh nya ,ia tidak hinggap dan bertengger
diTangan yang bernama Indonesia, uang itu tidak bertengger dipedagang asongan yang menjajakan
barang dagangan nya diperemptan jalan, uang itu tidak sedikitpun menyentuh para gelandangan
dan pengemis yang tidur diemperan-emperan toko. uang itu ternyata lebih suka bertengger
ditangan kaum-kaum borjuis yang menerbangkan uangnya ke Negara nya masing-masing dan
membuat sendiri kerajaannya ditanah leluhurnya tersebut, sangat memilukan saat aku membaca
sebuah artikel yang kira-kira mempunyai kutipan seperti ini ", Indonesia hanyalah jaminan dari cek
hutang,dan kamu tidak akan menemukan namamu berada disana " kacau-balau hatiku sekarang,
kucoba kuhilangkan kegundahan hatiku, aku bergeser pandangan,aku berfikir didalam dunia
"kepemerintahan" aku perhatikan satu persatu dari anggota pemerintahan dan penegak Hukum
tersandung kasus korupsi , mulai dari PNS...camat...Bupati...Gubernur... bahkan kelapisan tertinggi
seperti petinggi-petinggi Negara sekalipun tak luput dari hal tersebut, jika kita fikir, mereka adalah
orang yang dianggap penting dinegara ,orang yang seharusnya menjadi panutan tapi mengapa?????
mengapa setega itu??? mengapa??? bukan kah itu uang untuk merenovasi sekolah yang mungkin
sudah usang dimakan usia? atau bukankah uang itu akan dipergunakan untuk dana pendidikan atau
anggaran yang bisa digunakan untuk membuka lapangan pekerjaan? .. lama ku termenung, siapa
yang salah? sehingga rentetan peluru "korupsi" terus menembus hati nurani mereka.
ah,sudahlah..aku tak mau menjadi hakim ditengah kesalahan orang lain...aku berfikir kembali
mengenai masalah pemilu dan segudang polemik yang menghinggapinya.... banyak calon pemimpin
yang berteriak, "saya pemegang amanah rakyat" "saya bersih,Jujur," . bukan kah hal yang serupa
juga pernah dilontarkan oleh pemimpin-pemimpin kita yang sekarang menyesali nasibnya di jeruji..?
bukan kah hal yang serupa juga yang pernah dilontarkan pemimpin-pemimpin kita saat
"pencitraan"itu berlangsung ... dan saya tahu hasilnya, semua hanyalah khayalan semu,khayalan
yang dirancang sedemikian rupa sehingga masyarakat tidak dapat menebak bahwa itu dirancang
hanya untuk khayalan (dunia mimpi). masyarakat diajarkan untuk bermimpi, mimpi disiang hari,
mimpi yang sangat sulit untuk dicapai, tetapi seakan-akan mimpi itu nyata ditengah
masyarakat,tetapi setelah masyarakat bangun dari tidurnya, semuanya Nihil,semuanya hanya
konsep abstrak , tiba-tiba aku teringat kejadian siang tadi, ditempat yang tidak bisa kusebutkan
namanya , banyak tergeletak buku yang dijual , dibawahnya telah tersedia label harga dari buku
tersebut,anehnya buku itu hanya diletakkan begitu saja tanpa ada penjagaan yang ekstra dari sang
pemilik, aku takut ,mana tau buku itu diambil tanpa menebus bayaran harga yang telah ditentukan
pemiliknya, tapi dugaan ku salah, banyak orang yang datang menghampiri buku itu dan melihat
harga-harganya dan kemudian membayar buku itu sejumlah yang telah dicantumkan ,bahkan ketika
ipara pembeli buku tidak mempunyai uang pas,mereka membongkar sesuka hati kotak penyimpanan
uang hasil penjualan untuk mengambil kembalian uang mereka sendiri,dan mereka menghitungnya
dengan teliti ,tidak mengambil sepeserpun lebih, aku kagum melihat kejadian itu....sederhana
memang, tapi setidaknya hal itu dapat merefleksikan bahwa masih ada orang yang tidak
menyerobot hak orang lain demi kepuasan pribadi mereka, apakah orang-orang ini yang akan
dipersiapkan Tuhan ,untuk mendobrak kebobrokan yang ada diNegara tercinta ini, apakah orangorang ini yang nantinya membuat negara ini menjadi sebanding dengan negara-negara hebat lain
nya? kalaupun ia maka aku memohon kepada Tuhan supaya ia tetap menjaga komitmen nya sampai
mereka mengemban tugas berat ini. aku rindu sosok pemimpin seperti itu, aku yakin kita
mempunyai perspektif yang sama mengenai hal ini, dan juga , aku rindu pemimpin yang tidak hanya
mendengar kepentingan politik pribadinya, aku rindu pemimpin yang mendengar suara Tuhan,
karena Suara Tuhan tidak mungkin menyesatkan manusia, karena Suara Tuhan pasti dapat
mensejaterakan masyarakat, aku rindu semua yang berada disistem pemerintahan , mempunyai
motivasi dan komitmen yang sama , bukan untuk kepentingan rakyat kita memimpin karena kata
"rakyat" bermakna ambigu "rakyat" bisa saja kaum elite atau kelompok dan golongan tertentu , bisa
saja...tetapi pemimpin menjadi pemimpin karena untuk mendengarkan kepentingan Tuhan dibumi ,
seperti yang Ia ajarkan ialah kasih ... dengan kasih maka tak akan ada lagi perpecahan, dengan kasih ,
maka tidak akan ada lagi saling menjatuhkan, dengan kasih pula tidak akan lagi kejahatan... aku
rindu orang-orang seperti itu. hai pemimpin ku, siapkanlah dirimu tidak hanya pemikiran mu saja
tetapi persiapkan iman mu dan tuju kan semua visi mu hanya untuk memuliakan Tuhan ,bahwa aku
memimpin bukan untuk ke"eksisan" atau kehormatan , tetapi untuk Tuhan. maka yakinlah Indonesia
akan berlari untuk mengejar negara - negara lain... selamat menjadi pemimpin yang bertumpu pada
suara Tuhan , Wahai pemimpin bangsaku...

More Related Content

What's hot

ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUHANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
Aldi Aldinar
 
Kata kata gombal
Kata kata gombalKata kata gombal
Kata kata gombal
zahid_muhamad31
 
PUISI "antologi Maghfur Amien"
PUISI "antologi Maghfur Amien"PUISI "antologi Maghfur Amien"
PUISI "antologi Maghfur Amien"
Maghfur Amien
 
Bab 8 menulis naskah fragmen
Bab 8 menulis naskah fragmenBab 8 menulis naskah fragmen
Bab 8 menulis naskah fragmen
SMPK Stella Maris
 
Cintaku bukan drakula
Cintaku bukan drakulaCintaku bukan drakula
Cintaku bukan drakula
Teuku Asrul
 
Kumpulan puisi nedi suryadi
Kumpulan puisi nedi suryadiKumpulan puisi nedi suryadi
Kumpulan puisi nedi suryadi
Kampung Baca
 

What's hot (9)

ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUHANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
ANTOLOGI SYAIR KELAS 9J - SMPN 1 CIPANAS - JAGUAR PETANG TIGA PULUH
 
Kata kata gombal
Kata kata gombalKata kata gombal
Kata kata gombal
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
PUISI "antologi Maghfur Amien"
PUISI "antologi Maghfur Amien"PUISI "antologi Maghfur Amien"
PUISI "antologi Maghfur Amien"
 
Puisi Saya
Puisi SayaPuisi Saya
Puisi Saya
 
Bab 8 menulis naskah fragmen
Bab 8 menulis naskah fragmenBab 8 menulis naskah fragmen
Bab 8 menulis naskah fragmen
 
Cintaku bukan drakula
Cintaku bukan drakulaCintaku bukan drakula
Cintaku bukan drakula
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
Kumpulan puisi nedi suryadi
Kumpulan puisi nedi suryadiKumpulan puisi nedi suryadi
Kumpulan puisi nedi suryadi
 

Similar to manusia , kegelapan, dan Terang

Filosophy Teh
Filosophy TehFilosophy Teh
Filosophy Tehmlis14
 
BUKU MONYET I
BUKU MONYET IBUKU MONYET I
BUKU MONYET I
mmmgarudaindonesia
 
Uga Wangsit Siliwangi
Uga Wangsit SiliwangiUga Wangsit Siliwangi
Uga Wangsit Siliwangi
Dani Setiawan
 
Samudera hening
Samudera heningSamudera hening
Samudera heningDiky H
 
Sudah sewindu
Sudah sewinduSudah sewindu
Sudah sewindu
Winny Anjani
 
Legenda Tuhan ( the legend of God )
Legenda Tuhan ( the legend of God )Legenda Tuhan ( the legend of God )
Legenda Tuhan ( the legend of God )
Lebhus Bhumi
 
Filosofi ok
Filosofi okFilosofi ok
Filosofi ok
Vyta Utami
 
Teruntuk bidadariku
Teruntuk bidadarikuTeruntuk bidadariku
Teruntuk bidadariku
AHMAD RIYADI
 
Aku tak ingin dilupakan sejarah
Aku tak ingin dilupakan sejarahAku tak ingin dilupakan sejarah
Aku tak ingin dilupakan sejarah
Darul Arqam boarding islamic school
 
Catatan Akhir Pesantren
Catatan Akhir PesantrenCatatan Akhir Pesantren
Catatan Akhir Pesantren
Darul Arqam boarding islamic school
 
Guruji.docx
Guruji.docxGuruji.docx
Guruji.docx
Sarif Hidayat
 
Lukisan hasan
Lukisan hasanLukisan hasan
Lukisan hasan
hasan bisri
 
Mudah datang dan medah pergi
Mudah datang dan medah pergiMudah datang dan medah pergi
Mudah datang dan medah pergiPT. AHLAKUL KARIM
 
Novel seindah-mawarberduri
Novel seindah-mawarberduriNovel seindah-mawarberduri
Novel seindah-mawarberduri
shinju90
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Puguh Nugroho
 
Tenggelamnya kapal van der wijck
Tenggelamnya kapal van der wijckTenggelamnya kapal van der wijck
Tenggelamnya kapal van der wijckHisyam Fayrus
 

Similar to manusia , kegelapan, dan Terang (20)

Filosophy Teh
Filosophy TehFilosophy Teh
Filosophy Teh
 
BUKU MONYET I
BUKU MONYET IBUKU MONYET I
BUKU MONYET I
 
Uga Wangsit Siliwangi
Uga Wangsit SiliwangiUga Wangsit Siliwangi
Uga Wangsit Siliwangi
 
Samudera hening
Samudera heningSamudera hening
Samudera hening
 
Sudah sewindu
Sudah sewinduSudah sewindu
Sudah sewindu
 
Legenda Tuhan ( the legend of God )
Legenda Tuhan ( the legend of God )Legenda Tuhan ( the legend of God )
Legenda Tuhan ( the legend of God )
 
Filosofi ok
Filosofi okFilosofi ok
Filosofi ok
 
Teruntuk bidadariku
Teruntuk bidadarikuTeruntuk bidadariku
Teruntuk bidadariku
 
Aku tak ingin dilupakan sejarah
Aku tak ingin dilupakan sejarahAku tak ingin dilupakan sejarah
Aku tak ingin dilupakan sejarah
 
Cerpe
CerpeCerpe
Cerpe
 
Catatan Akhir Pesantren
Catatan Akhir PesantrenCatatan Akhir Pesantren
Catatan Akhir Pesantren
 
Guruji.docx
Guruji.docxGuruji.docx
Guruji.docx
 
Lukisan hasan
Lukisan hasanLukisan hasan
Lukisan hasan
 
Mudah datang dan medah pergi
Mudah datang dan medah pergiMudah datang dan medah pergi
Mudah datang dan medah pergi
 
Novel seindah-mawarberduri
Novel seindah-mawarberduriNovel seindah-mawarberduri
Novel seindah-mawarberduri
 
Ws rendra
Ws rendraWs rendra
Ws rendra
 
Biografi Soekarno
Biografi SoekarnoBiografi Soekarno
Biografi Soekarno
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
 
Anime saed
Anime saedAnime saed
Anime saed
 
Tenggelamnya kapal van der wijck
Tenggelamnya kapal van der wijckTenggelamnya kapal van der wijck
Tenggelamnya kapal van der wijck
 

More from Hans Siahaan

komunikasi politik
komunikasi politik komunikasi politik
komunikasi politik
Hans Siahaan
 
Materi kompol4
Materi kompol4Materi kompol4
Materi kompol4
Hans Siahaan
 
komunikasi kelompok kecil
komunikasi kelompok kecilkomunikasi kelompok kecil
komunikasi kelompok kecilHans Siahaan
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasiHans Siahaan
 
Negosiasi persentase kelompok
Negosiasi persentase kelompokNegosiasi persentase kelompok
Negosiasi persentase kelompok
Hans Siahaan
 
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide pptAkulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
Hans Siahaan
 

More from Hans Siahaan (6)

komunikasi politik
komunikasi politik komunikasi politik
komunikasi politik
 
Materi kompol4
Materi kompol4Materi kompol4
Materi kompol4
 
komunikasi kelompok kecil
komunikasi kelompok kecilkomunikasi kelompok kecil
komunikasi kelompok kecil
 
Komunikasi organisasi
Komunikasi organisasiKomunikasi organisasi
Komunikasi organisasi
 
Negosiasi persentase kelompok
Negosiasi persentase kelompokNegosiasi persentase kelompok
Negosiasi persentase kelompok
 
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide pptAkulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
Akulturasi budaya tionghoa di indonesia slide ppt
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
AINARAHYUBINTISULAIM
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
HUMAH KUMARASAMY
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
andimagfirahwati1
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
Dialog Prestasi Peperiksaan Akhir Tahun 2023
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

manusia , kegelapan, dan Terang

  • 1. Ilustrasi : Pada waktu itu,aku melihat seseorang berjalan melintasi lorong yang gelap,aku tahu jika ia bukan anak gelap,dia ditakdirkan untuk berada dijalur terang,dan karena dialah terang itu ada,aku mengamati gerak-geriknya,dia berjalan ... lurus,menembus pekatnya hitam,tidak ada cahaya disekitarnya, aku bisa melihatnya karna masih ada sedikit cahaya yang terpancar didalam dirinya,meskipun hanya remang-remang. lama kuperhatikan ia terus berjalan menyusuri kegelapan itu,aku heran apa yang sedang ia lakukan disana,untuk tujuan apa dia melakukan itu...? Bukan kah dia berasal dari terang? mengapa dia diam didalam kegelapan? apakah untuk menghadirkan secercah cahaya didalam pekatnya gelap? ya, aku pikir dia sedang mempunyai tugas mulia,ia sedang berusaha untuk menjadi secercah cahaya untuk menguraikan butanya sang gelap. mataku belum beralih,aku melihatnya mulai gontai,langkahnya tertatih, aku mulai menebak-nebak apa yang akan terjadi padanya, semakin jauh...semakin jauh ia kedalam gelap. tadinya kupikir ia akan menyinari tempat itu,ternyata aku salah...perlahan-lahan terang yang ada didalam dirinya memudar, seakanakan hanyut terbawa pekatnya tingkat kegelapan,dan tidak lama cahaya itu sirna tak berbekas,aku tidak bisa lagi memperhatikan gerak-geriknya... ia terhilang, ditelan kuatnya gelombang kegelapan. anak terang itu terhilang....... tidak berapa lama aku melihat cahaya yang sangat terang, yang berkilauan datang,masuk kedalam lorong itu dan membunuh gelap, terang itu mencampakkan kegelapan hingga tak ada 1 partikel kegelapan pun yang tersisa, semuanya sirna. cahaya tersebut menghampiri sosok yang ternyata telah berada disudut lorong yang menurut ku tingkat kegelapan nya paling gelap, aku melihat cahaya itu mengulurkan tangan nya dan menggendong sosok yang terhilang itu keluar dari lorong ,Cahaya itu tahu bahwa sosok itu merupakan bagian dari dirinya,ia tahu jika terang tidak bisa bercampur dengan gelap, dan Dia yang sinarnya tetap konsisten dimanapun dia berada,walau didalam lorong tergelap sekalipun,Ia mampu mengalahkan nya. kemudian Cahaya itu membawa sosok yang terhilang tersebut kejalur cahaya dan meletak kan nya dengan perlahan. tiba-tiba sosok tersebut kembali menjadi serupa dengan Terang tersebut, dan mereka sama-sama bercahaya. tetapi ada yang aneh dengan sosok ini, dengan santainya ia kembali lagi meninggalkan jalur cahaya dan berjalan lagi kembali menuju kelorong yang gelap dan hal yang sama terulang sosok yang bercahaya tersebut kembali terhilang ,aku menyaksikan kebodohan yang ada pada dirinya, mengapa dia mau datang kekerajaan gelap. dan lebih anehnya lagi seketika itu juga,cahaya itu datang,dan tak membiarkan sosok tersebut terhilang dikuasai sang gelap.Ia mengalahkan gelap dan menemui kembali sosok tersebut. dengan tak jemu nya i,Ia mengulurkan tanganNya dan kembali menggendong dia yang terhilang tersebut untuk kembali pulang kejalur cahaya. Ia sadar dan tahu pasti, bahwa sosok itu akan kembali lagi kedalam kegelapan ,dan sosok tersebut akan memudar cahaya nya dan akan berubah menjadi serupa dengan sang gelap, tetapi dengansabarnya Ia membimbing dan menuntun kembali sosok yang dungu ini kembali kejalan nya, karena Ia Tahu, maka dari itu Cahaya itu tetap berada disampingnya dan terus berjaga-jaga dekatnya dengan sabar dan penuh keyakinan, bahwa pada suatu hari nanti, ia akan berada dijalur cahaya, dan jika pun sosok tersebut kembali menuju gelap,ia akan bercahaya dan tidak akan serupa dengan gelap lagi, karena sebagian dari cahaya tersebut ada pada dirinya. #HANSABSTRACT
  • 2. Dimalam ini aku merenung, aku renungkan apa yang sekarang sedang menaungi bangsa ini. mengapa bangsa ku , dengan kekayaan alam dan manusia yang terkandung didalamnya melimpah dan mempunyai potensial untuk menjadi negara makmur tetapi kenyataan nya.... negara kita sedang dieksplorasi habis-habisan oleh pemodal asing, dengan alasan klasik .... Teknologi....trilyunan rupiah melayang-layang berpindah-pindah tangan, tetapi aneh nya ,ia tidak hinggap dan bertengger diTangan yang bernama Indonesia, uang itu tidak bertengger dipedagang asongan yang menjajakan barang dagangan nya diperemptan jalan, uang itu tidak sedikitpun menyentuh para gelandangan dan pengemis yang tidur diemperan-emperan toko. uang itu ternyata lebih suka bertengger ditangan kaum-kaum borjuis yang menerbangkan uangnya ke Negara nya masing-masing dan membuat sendiri kerajaannya ditanah leluhurnya tersebut, sangat memilukan saat aku membaca sebuah artikel yang kira-kira mempunyai kutipan seperti ini ", Indonesia hanyalah jaminan dari cek hutang,dan kamu tidak akan menemukan namamu berada disana " kacau-balau hatiku sekarang, kucoba kuhilangkan kegundahan hatiku, aku bergeser pandangan,aku berfikir didalam dunia "kepemerintahan" aku perhatikan satu persatu dari anggota pemerintahan dan penegak Hukum tersandung kasus korupsi , mulai dari PNS...camat...Bupati...Gubernur... bahkan kelapisan tertinggi seperti petinggi-petinggi Negara sekalipun tak luput dari hal tersebut, jika kita fikir, mereka adalah orang yang dianggap penting dinegara ,orang yang seharusnya menjadi panutan tapi mengapa????? mengapa setega itu??? mengapa??? bukan kah itu uang untuk merenovasi sekolah yang mungkin sudah usang dimakan usia? atau bukankah uang itu akan dipergunakan untuk dana pendidikan atau anggaran yang bisa digunakan untuk membuka lapangan pekerjaan? .. lama ku termenung, siapa yang salah? sehingga rentetan peluru "korupsi" terus menembus hati nurani mereka. ah,sudahlah..aku tak mau menjadi hakim ditengah kesalahan orang lain...aku berfikir kembali mengenai masalah pemilu dan segudang polemik yang menghinggapinya.... banyak calon pemimpin yang berteriak, "saya pemegang amanah rakyat" "saya bersih,Jujur," . bukan kah hal yang serupa juga pernah dilontarkan oleh pemimpin-pemimpin kita yang sekarang menyesali nasibnya di jeruji..? bukan kah hal yang serupa juga yang pernah dilontarkan pemimpin-pemimpin kita saat "pencitraan"itu berlangsung ... dan saya tahu hasilnya, semua hanyalah khayalan semu,khayalan yang dirancang sedemikian rupa sehingga masyarakat tidak dapat menebak bahwa itu dirancang hanya untuk khayalan (dunia mimpi). masyarakat diajarkan untuk bermimpi, mimpi disiang hari, mimpi yang sangat sulit untuk dicapai, tetapi seakan-akan mimpi itu nyata ditengah masyarakat,tetapi setelah masyarakat bangun dari tidurnya, semuanya Nihil,semuanya hanya konsep abstrak , tiba-tiba aku teringat kejadian siang tadi, ditempat yang tidak bisa kusebutkan namanya , banyak tergeletak buku yang dijual , dibawahnya telah tersedia label harga dari buku tersebut,anehnya buku itu hanya diletakkan begitu saja tanpa ada penjagaan yang ekstra dari sang pemilik, aku takut ,mana tau buku itu diambil tanpa menebus bayaran harga yang telah ditentukan pemiliknya, tapi dugaan ku salah, banyak orang yang datang menghampiri buku itu dan melihat harga-harganya dan kemudian membayar buku itu sejumlah yang telah dicantumkan ,bahkan ketika ipara pembeli buku tidak mempunyai uang pas,mereka membongkar sesuka hati kotak penyimpanan uang hasil penjualan untuk mengambil kembalian uang mereka sendiri,dan mereka menghitungnya dengan teliti ,tidak mengambil sepeserpun lebih, aku kagum melihat kejadian itu....sederhana memang, tapi setidaknya hal itu dapat merefleksikan bahwa masih ada orang yang tidak menyerobot hak orang lain demi kepuasan pribadi mereka, apakah orang-orang ini yang akan dipersiapkan Tuhan ,untuk mendobrak kebobrokan yang ada diNegara tercinta ini, apakah orangorang ini yang nantinya membuat negara ini menjadi sebanding dengan negara-negara hebat lain nya? kalaupun ia maka aku memohon kepada Tuhan supaya ia tetap menjaga komitmen nya sampai
  • 3. mereka mengemban tugas berat ini. aku rindu sosok pemimpin seperti itu, aku yakin kita mempunyai perspektif yang sama mengenai hal ini, dan juga , aku rindu pemimpin yang tidak hanya mendengar kepentingan politik pribadinya, aku rindu pemimpin yang mendengar suara Tuhan, karena Suara Tuhan tidak mungkin menyesatkan manusia, karena Suara Tuhan pasti dapat mensejaterakan masyarakat, aku rindu semua yang berada disistem pemerintahan , mempunyai motivasi dan komitmen yang sama , bukan untuk kepentingan rakyat kita memimpin karena kata "rakyat" bermakna ambigu "rakyat" bisa saja kaum elite atau kelompok dan golongan tertentu , bisa saja...tetapi pemimpin menjadi pemimpin karena untuk mendengarkan kepentingan Tuhan dibumi , seperti yang Ia ajarkan ialah kasih ... dengan kasih maka tak akan ada lagi perpecahan, dengan kasih , maka tidak akan ada lagi saling menjatuhkan, dengan kasih pula tidak akan lagi kejahatan... aku rindu orang-orang seperti itu. hai pemimpin ku, siapkanlah dirimu tidak hanya pemikiran mu saja tetapi persiapkan iman mu dan tuju kan semua visi mu hanya untuk memuliakan Tuhan ,bahwa aku memimpin bukan untuk ke"eksisan" atau kehormatan , tetapi untuk Tuhan. maka yakinlah Indonesia akan berlari untuk mengejar negara - negara lain... selamat menjadi pemimpin yang bertumpu pada suara Tuhan , Wahai pemimpin bangsaku...