SlideShare a Scribd company logo
Hijrah Total Mantan Begal
Kisah Taubatnya FUDHAIL BIN ‘IYADH.
FUDHAIL BIN ‘IYADH Sebelum dikenal sebagai ulama besar pernah menjadi perampok
1
Awalnya Seorang Perampok
• FUDHAIL BIN ‘IYADH rahimahulLaah hidup sezaman antara lain
dengan Imam Malik, Sufyan bin Uyainah dan Abdullah bin al-
Mubarak.
• Fadhl bin Musa berkata, Fudhail bin ‘Iyadh dulunya adalah seorang
penyamun (pembegal/perampok) yang cukup ditakuti. Ia biasa
merampok orang-orang di daerah antara Abu Warda dan Sirjis wilayah
Khurasan (Asia Tengah),
• Fudhail bin Iyadh: Sosok yang biasa melakukan kejahatan di rute
antara Abu Warda dan Sirjis itu amat ditakuti. Jangankan bertemu
muka. Siapapun pengelana jalur itu bila mendengar namanya disebut
saja sudah merinding ketakutan.
2
• Suatu saat ia pernah terpikat dengan seorang wanita. Ia lalu
memanjat tembok guna melaksanakan hasratnya terhadap wanita
tersebut. Tiba-tiba ia mendengar seseorang membaca ayat QS Al-
Hadid [57]: 16) yang artinya:
“Belumkah datang waktunya bagi kaum beriman menundukkan hati
mereka guna mengingat Allah?"
• Tatkala mendengar itu, kontan tubuhnya bergetar. Ia lalu bergumam,
“Tuhanku, tentu telah tiba saatku (untuk bertobat).”
• Lalu malam itu juga ia segera bergegas pulang. Namun, saat ia tengah
berlindung dan bersembunyi di balik reruntuhan bangunan, tiba-tiba
lewat sekelompok orang. Seseorang dari mereka berkata, “Kita jalan
terus.” Yang lain menimpali, “Ya, kita jalan terus sampai pagi karena
biasanya Fudhail menghadang kita di jalan ini.”
3
• Mendengar itu, Fudhail bergumam, “Aku melakukan berbagai
kejahatan pada malam hari hingga sebagian dari kaum Muslim takut
kepadaku. Ya Allah, sungguh aku bertobat kepada-Mu.” Sejak itu
Fudhail bin ‘Iyadh benar-benar bertobat. Ia berhijrah. Hijrah total.
Bukan asal hijrah. Ia benar-benar berubah 180 derajat. Dari seorang
pembegal jalanan menjadi pribadi yang 'alim, shalih, ahli ibadah,
wara’ dan zuhud. Ia lalu menghabiskan banyak waktunya di Kufah
sambil berguru kepada sejumlah ulama terkemuka.
• Ia pun kemudian hijrah dan menetap di Makkah sambil terus berguru
ke sejumlah ulama besar di sana. Pada akhirnya, Fudhail bin ‘Iyadh
menjelma menjadi seorang ulama terkemuka, ahli fikih dan ahli hadis.
Fudhail bin ‘lyadh adalah seorang cerdas, kuat hapalannya dan wara’.
Tiga sifat ini merupakan modal utama seorang ahli hadis.
4
• Fudhail bin ‘Iyadh pun dikenal karena ketekunan dan kekhusukannya
dalam beribadah hingga dijuluki ‘Abid al-Haramayn (Ahli Ibadah
Makkah dan Madinah).
• Jika malam mulai datang, Fudhail bin ‘Iyadh biasa menggelar
sejadahnya untuk menunaikan qiyâmul-layl. Ia terus dalam keadaan
shalat hingga rasa kantuknya datang tak tertahankan. Ia pun
berbaring sebentar, untuk kemudian kembali shalat. Saat kembali
kantuknya datang tak tertahankan, ia kembali berbaring sebentar.
Kemudian ia pun kembali bangkit untuk shalat. Begitu seterusnya
hingga datang waktu subuh.
5
• Terkait shalat malam ini, Fudhail pernah berkata, “Jika kamu merasa
begitu berat untuk menunaikan qiyâmul-layl dan berpuasa di siang
hari, ketahuilah, sesungguhnya dirimu telah terbelenggu oleh dosa
dan maksiat yang kamu perbuat.”
• Fudhail bin ‘Iyadh pun dikenal karena kewaraan dan kezuhudannya. Ia
mencukupkan nafkah untuk dirinya dan keluarganya dari hasil
mengurus air di Makkah yang tak seberapa hasilnya. Meski hidup pas-
pasan, ia menolak segala bentuk pemberian dan hadiah dari Khalifah
ataupun para pejabatnya. Ia, misalnya, pernah menolak pemberian
uang sebesar 1000 dinar (lebih dari Rp 3,5 miliar) dari Khalifah Harun
ar-Rasyid.
6
• Fudhail bin Iyadh banyak memberikan nasihat bijak dan bernas.
Tentang ikhlas, misalnya, Fudhail bin ‘Iyadh berkata, “Meninggalkan
amal shalih karena manusia adalah riya. Beramal shalih karena
manusia adalah syirik. Ikhlas adalah keterbebasan dari keduanya.”
(Lihat: An-Nawawi, Al-Adzkâr, hlm. 7).
• Tentang bagaimana wujud sabar dalam menghadapi musibah, Fudhail
berkata, “Dengan tidak menceritakan musibah yang dialami.” (Lihat:
Abu Nu’aim, Hilyah al-Awliyâ’, 8/91).
• Adapun tentang iman yang sempurna, Fudhail berkata, “Seorang
hamba tidak akan menggapai hakikat iman kecuali setelah
menganggap musibah sebagai nikmat dan nikmat sebagai musibah."
(Lihat: Abu Nu’aim, Hilyah al-Awliya’, 8/94).
7
• Pesannya, “Jika engkau mampu untuk tidak dikenal, maka lakukanlah.
Engkau tidak akan merugi walaupun tidak dikenal. Engkau pun tidak akan
merugi walaupun tidak dipuji. Engkau tidak akan merugi walaupun kamu
tercela di mata manusia, asalkan dalam pandangan Allah engkau terpuji.”
• Tentu itu hanya secuil nasihat beliau.
• Sebagai seorang ulama besar ahli hadis dan ahli fikih, Fudhail bin Iyadh
tentu memiliki banyak murid. Di antara para muridnya pun banyak yang
menjadi ulama besar. Mereka antara lain: Imam Syafi’i, Ibnu al-Mubarak,
Al-Ja’fi, Ishaq bin Mansur As-Sauli, al-Humaidy, Yahya bin al Qaththan,
Abdrurrahman bin Mahdi, Qutaybah bin Said, Marwan bin Muhammad,
Abdurrazaq, juga Bisyr al-Hafy.
• Begitulah teladan hijrah Fudhail bin 'Iyadh rahimahulLaah. Sebuah
keteladan yang luar biasa bagi siapa saja, khususnya bagi siapapun yang
menghendaki totalitas dalam berhijrah.
8
• Hikmah
Ibnu al-Qayyim rahimahulLaah berkata:
Hari terbaik dan paling utama bagi seorang hamba secara mutlak
adalah hari saat ia bertobat kepada Allah
9

More Related Content

Similar to Hijrah Total Manta Begal.pptx

Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrahAbu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Nurulaini Rahim
 
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrahAbu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrahNurulaini Rahim
 
Keramat sang hamba suci
Keramat sang hamba suciKeramat sang hamba suci
Keramat sang hamba suci
Erman Hidayat
 
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAHPERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
qqilah
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
Muhammad Idris
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
Muhammad Idris
 
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
AlFakir Fikri AlTakiri
 
Abdul qadir jaelani
Abdul qadir jaelaniAbdul qadir jaelani
Abdul qadir jaelani
Erman Hidayat
 
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazaliIslamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
Raden Mas Gatutkoco
 
Aliran Islam di Indonesia.pptx
Aliran Islam di Indonesia.pptxAliran Islam di Indonesia.pptx
Aliran Islam di Indonesia.pptx
pakKamalkamal
 
bukti-bukti ikhlas
 bukti-bukti ikhlas bukti-bukti ikhlas
bukti-bukti ikhlas
R&R Darulkautsar
 
Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmu
Zhafirah Yumna
 
Hudzaifah Al-Yaman
Hudzaifah Al-YamanHudzaifah Al-Yaman
Hudzaifah Al-Yaman
Lelawasan
 
Imamahmad 160323200552
Imamahmad 160323200552Imamahmad 160323200552
Imamahmad 160323200552
iffah_najwa46
 
Khazanah
KhazanahKhazanah
Khazanah
Muhammad Ardian
 
Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist
qoida malik
 
Teladan siti khadijah
Teladan siti khadijahTeladan siti khadijah
Teladan siti khadijah
Iyeh Solichin
 
Adab Berhari Raya
Adab Berhari RayaAdab Berhari Raya
Adab Berhari Raya
Abu Yahya Baits
 
10 sahabat yang dijamin masuk surga
10 sahabat yang dijamin masuk surga10 sahabat yang dijamin masuk surga
10 sahabat yang dijamin masuk surga
BahRum Subagia
 
Skrip Jamaluddin Al-Afghani
Skrip Jamaluddin Al-AfghaniSkrip Jamaluddin Al-Afghani
Skrip Jamaluddin Al-Afghaniustazmaya
 

Similar to Hijrah Total Manta Begal.pptx (20)

Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrahAbu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
 
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrahAbu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
Abu ‘ubaidah ‘amir bin amir al jarrah
 
Keramat sang hamba suci
Keramat sang hamba suciKeramat sang hamba suci
Keramat sang hamba suci
 
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAHPERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
 
Biografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`inBiografi imam athba` tabi`in
Biografi imam athba` tabi`in
 
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
7648475 4-nabi-yang-masih-hidup-nabi-khidr-ilyas-isa-dan-idris-as
 
Abdul qadir jaelani
Abdul qadir jaelaniAbdul qadir jaelani
Abdul qadir jaelani
 
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazaliIslamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
Islamic book : Tazkiyatun nafs imam ghazali
 
Aliran Islam di Indonesia.pptx
Aliran Islam di Indonesia.pptxAliran Islam di Indonesia.pptx
Aliran Islam di Indonesia.pptx
 
bukti-bukti ikhlas
 bukti-bukti ikhlas bukti-bukti ikhlas
bukti-bukti ikhlas
 
Semangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmuSemangat menuntut ilmu
Semangat menuntut ilmu
 
Hudzaifah Al-Yaman
Hudzaifah Al-YamanHudzaifah Al-Yaman
Hudzaifah Al-Yaman
 
Imamahmad 160323200552
Imamahmad 160323200552Imamahmad 160323200552
Imamahmad 160323200552
 
Khazanah
KhazanahKhazanah
Khazanah
 
Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist Ppt kondifikasi hadist
Ppt kondifikasi hadist
 
Teladan siti khadijah
Teladan siti khadijahTeladan siti khadijah
Teladan siti khadijah
 
Adab Berhari Raya
Adab Berhari RayaAdab Berhari Raya
Adab Berhari Raya
 
10 sahabat yang dijamin masuk surga
10 sahabat yang dijamin masuk surga10 sahabat yang dijamin masuk surga
10 sahabat yang dijamin masuk surga
 
Skrip Jamaluddin Al-Afghani
Skrip Jamaluddin Al-AfghaniSkrip Jamaluddin Al-Afghani
Skrip Jamaluddin Al-Afghani
 

Recently uploaded

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdfPANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
MayaSiswindari
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
ShintaKurniawatiSs
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
kompdua2
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docxPerangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
cecepmustofa29
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
yuanitaclara1
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
ssuseraf5f2e
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Habibatut Tijani
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
AyuniDwiLestari
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdfPANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdfModul Projek  - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
Modul Projek - Yuk Makan Ketupat (Kearifan Lokal) Fase C - Fase C.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Biologi Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdfLAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
LAPORAN GUrU PIKET laporan piket lap.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docxPerangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
Perangkat Pembelajaran Basa Sunda Basa Sunda SD MI Kelas 2.docx
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.pptEpidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
Epidemiologi Deskriptif dan Analitik.ppt
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Hijrah Total Manta Begal.pptx

  • 1. Hijrah Total Mantan Begal Kisah Taubatnya FUDHAIL BIN ‘IYADH. FUDHAIL BIN ‘IYADH Sebelum dikenal sebagai ulama besar pernah menjadi perampok 1
  • 2. Awalnya Seorang Perampok • FUDHAIL BIN ‘IYADH rahimahulLaah hidup sezaman antara lain dengan Imam Malik, Sufyan bin Uyainah dan Abdullah bin al- Mubarak. • Fadhl bin Musa berkata, Fudhail bin ‘Iyadh dulunya adalah seorang penyamun (pembegal/perampok) yang cukup ditakuti. Ia biasa merampok orang-orang di daerah antara Abu Warda dan Sirjis wilayah Khurasan (Asia Tengah), • Fudhail bin Iyadh: Sosok yang biasa melakukan kejahatan di rute antara Abu Warda dan Sirjis itu amat ditakuti. Jangankan bertemu muka. Siapapun pengelana jalur itu bila mendengar namanya disebut saja sudah merinding ketakutan. 2
  • 3. • Suatu saat ia pernah terpikat dengan seorang wanita. Ia lalu memanjat tembok guna melaksanakan hasratnya terhadap wanita tersebut. Tiba-tiba ia mendengar seseorang membaca ayat QS Al- Hadid [57]: 16) yang artinya: “Belumkah datang waktunya bagi kaum beriman menundukkan hati mereka guna mengingat Allah?" • Tatkala mendengar itu, kontan tubuhnya bergetar. Ia lalu bergumam, “Tuhanku, tentu telah tiba saatku (untuk bertobat).” • Lalu malam itu juga ia segera bergegas pulang. Namun, saat ia tengah berlindung dan bersembunyi di balik reruntuhan bangunan, tiba-tiba lewat sekelompok orang. Seseorang dari mereka berkata, “Kita jalan terus.” Yang lain menimpali, “Ya, kita jalan terus sampai pagi karena biasanya Fudhail menghadang kita di jalan ini.” 3
  • 4. • Mendengar itu, Fudhail bergumam, “Aku melakukan berbagai kejahatan pada malam hari hingga sebagian dari kaum Muslim takut kepadaku. Ya Allah, sungguh aku bertobat kepada-Mu.” Sejak itu Fudhail bin ‘Iyadh benar-benar bertobat. Ia berhijrah. Hijrah total. Bukan asal hijrah. Ia benar-benar berubah 180 derajat. Dari seorang pembegal jalanan menjadi pribadi yang 'alim, shalih, ahli ibadah, wara’ dan zuhud. Ia lalu menghabiskan banyak waktunya di Kufah sambil berguru kepada sejumlah ulama terkemuka. • Ia pun kemudian hijrah dan menetap di Makkah sambil terus berguru ke sejumlah ulama besar di sana. Pada akhirnya, Fudhail bin ‘Iyadh menjelma menjadi seorang ulama terkemuka, ahli fikih dan ahli hadis. Fudhail bin ‘lyadh adalah seorang cerdas, kuat hapalannya dan wara’. Tiga sifat ini merupakan modal utama seorang ahli hadis. 4
  • 5. • Fudhail bin ‘Iyadh pun dikenal karena ketekunan dan kekhusukannya dalam beribadah hingga dijuluki ‘Abid al-Haramayn (Ahli Ibadah Makkah dan Madinah). • Jika malam mulai datang, Fudhail bin ‘Iyadh biasa menggelar sejadahnya untuk menunaikan qiyâmul-layl. Ia terus dalam keadaan shalat hingga rasa kantuknya datang tak tertahankan. Ia pun berbaring sebentar, untuk kemudian kembali shalat. Saat kembali kantuknya datang tak tertahankan, ia kembali berbaring sebentar. Kemudian ia pun kembali bangkit untuk shalat. Begitu seterusnya hingga datang waktu subuh. 5
  • 6. • Terkait shalat malam ini, Fudhail pernah berkata, “Jika kamu merasa begitu berat untuk menunaikan qiyâmul-layl dan berpuasa di siang hari, ketahuilah, sesungguhnya dirimu telah terbelenggu oleh dosa dan maksiat yang kamu perbuat.” • Fudhail bin ‘Iyadh pun dikenal karena kewaraan dan kezuhudannya. Ia mencukupkan nafkah untuk dirinya dan keluarganya dari hasil mengurus air di Makkah yang tak seberapa hasilnya. Meski hidup pas- pasan, ia menolak segala bentuk pemberian dan hadiah dari Khalifah ataupun para pejabatnya. Ia, misalnya, pernah menolak pemberian uang sebesar 1000 dinar (lebih dari Rp 3,5 miliar) dari Khalifah Harun ar-Rasyid. 6
  • 7. • Fudhail bin Iyadh banyak memberikan nasihat bijak dan bernas. Tentang ikhlas, misalnya, Fudhail bin ‘Iyadh berkata, “Meninggalkan amal shalih karena manusia adalah riya. Beramal shalih karena manusia adalah syirik. Ikhlas adalah keterbebasan dari keduanya.” (Lihat: An-Nawawi, Al-Adzkâr, hlm. 7). • Tentang bagaimana wujud sabar dalam menghadapi musibah, Fudhail berkata, “Dengan tidak menceritakan musibah yang dialami.” (Lihat: Abu Nu’aim, Hilyah al-Awliyâ’, 8/91). • Adapun tentang iman yang sempurna, Fudhail berkata, “Seorang hamba tidak akan menggapai hakikat iman kecuali setelah menganggap musibah sebagai nikmat dan nikmat sebagai musibah." (Lihat: Abu Nu’aim, Hilyah al-Awliya’, 8/94). 7
  • 8. • Pesannya, “Jika engkau mampu untuk tidak dikenal, maka lakukanlah. Engkau tidak akan merugi walaupun tidak dikenal. Engkau pun tidak akan merugi walaupun tidak dipuji. Engkau tidak akan merugi walaupun kamu tercela di mata manusia, asalkan dalam pandangan Allah engkau terpuji.” • Tentu itu hanya secuil nasihat beliau. • Sebagai seorang ulama besar ahli hadis dan ahli fikih, Fudhail bin Iyadh tentu memiliki banyak murid. Di antara para muridnya pun banyak yang menjadi ulama besar. Mereka antara lain: Imam Syafi’i, Ibnu al-Mubarak, Al-Ja’fi, Ishaq bin Mansur As-Sauli, al-Humaidy, Yahya bin al Qaththan, Abdrurrahman bin Mahdi, Qutaybah bin Said, Marwan bin Muhammad, Abdurrazaq, juga Bisyr al-Hafy. • Begitulah teladan hijrah Fudhail bin 'Iyadh rahimahulLaah. Sebuah keteladan yang luar biasa bagi siapa saja, khususnya bagi siapapun yang menghendaki totalitas dalam berhijrah. 8
  • 9. • Hikmah Ibnu al-Qayyim rahimahulLaah berkata: Hari terbaik dan paling utama bagi seorang hamba secara mutlak adalah hari saat ia bertobat kepada Allah 9

Editor's Notes

  1. (Lihat: Adz-Dzahabi, Siyar A’lam an-Nubala, 8/423).
  2. (Lihat: Ibn Asakir, Târîkh Dimasyqi, 32/450; Adz-Dzahabi, Siyar A’lam an-Nubala, 7/386; As-Subki, Thabaqât asy-Syâfi’iyah, 1/287).