SlideShare a Scribd company logo
NUSANTARA
9
Terdapat mobil tamu yang sedang parkir di Karaoke Family
Jajaran Polsek Penjaringan Potong
Tumpeng di Pospol Teluk Intan
Teater Katak dan Harvest
Academy Mempersembahkan
Pementasan Ke 36
JAKARTA, (WN) -Pementa-
san yang ke-36 dengan naskah
yang dimainkan Teater Katak
kali ini masih berunsur
komedi realis, namun
membuat para penonton tetap
berfikir kritis. Banyak
karakter-karakter tambahan di
naskah ini yang disesuaikan
oleh anggota teater katak yang
tetap bersemangat dan
menjalankan moto yakni
“Melompat Melewati Batasan
yang Ada”.
Acara yang berlangsung
pada Kamis dan Jumat
kemarin pada pukul 20:00
sampai dengan selesai
berjalan sangat seru penonton
tidak hanya dibawa dalam
suasana cinta yang terfokus
namun juga diselipkan canda
tawa agar penonton
merasakan senang, teater
memang khas dengan
keistimewaannya seperti yang
dimainkan oleh teater Katak.
Karena memang dalam
pementasan ini penonton
bukan hanya terhibur namun
juga ada unsur-unsur
kebaikannya dalam tali kasih
dan cinta. Papita, putri Suku
Menor, sedang nelangsa
melihat idaman hatinya
Pangeran William dari Suku
Pucat direbut oleh Putri Siti
dari Suku Legam. Walaupun
sempat ikhlas dan merestui
hubungan mereka namun hati
kecilnya masih menyimpan
kekesalan dan Evil Devil iblis
yang akhirnya terbuang
kembali ke dunia bawah
setelah bertarung dengan
manusia.
Dan pada akhir acara pun
seluruh kerajaan saling
bertumpah darah atas bisikan
Evil Devil yang
memanfaatkan Papita sebagai
alat untuk menguasai dunia
kembali namun Evil Devil
pun lenyap sehingga manusia
serta iblis habis dalam
pertempuran.
Acara ini disambut baik oleh
penonton yang bernama ina
mahasiswi ia mengatakan acara
ini sangat seru sampai-sampai
saya tertawa lepas menyaksikan
teater Katak saat di wawancarai
pada acara pertama, ia pun akan
mengajak teman lainnya untuk
pementasan esok sebab kalau
hanya nonton sekali saja tidak
cukup saat akhir
wawancara.(AKASH)
Sampah Menumpuk
Pemerintah Tutup Mata
JAKARTA, (WN) - Sejumlah
warga masyarakat yang
berdekatan dengan Tempat
Pembuangan Sementar (TPS)
mengeluhkan tumpukan
sampah yang menimbulkan
bau tak sedap di pinggiran
jalan wilayah Wijaya Kusuma,
Jakarta Barat, Jumat kemarin.
“Sudah beberapa hari
sampah menumpuk tidak
diangkut oleh petugas
kebersihan.
Petugas pun yang
mengangkut sampah jarang
datang kesini, kalau datang
juga tidak diangkut sampai
bersih,” ujar Indra warga
dekat TPS yang mengeluhkan
tumpukan sampah di tempat
pembuangan sementara Jalan
alternatife menuju jalan raya
Tubagus Angke dan Jelambar.
Menurutnya, tumpukan
sampah akan terlihat semakin
banyak hingga berceceran di
jalan sebab tempat
pembuangan tersebut untuk
Pasar Dutamas bukan untuk
warga wilayah tersebut,
seharusnya tempat
pembuangan sampah pasar
berada di pasar bukan di
wilayah warga. Sebelah
tempat pembuangan
sementara yang digunakan
oleh pasar ada tempat sampah
warga yang sangat terlihat
bersih dan juga rutin di angkut
oleh dinas kebersihan.
Tumpukan sampah pasar itu
yang menyebabkan bau tak
sedap banyak lalat dan
nyamuk yang dikhawatirkan
akan menyebabkan penyakit
datang sebab sampah pasar di
dominasi oleh sayuran,buah-
buahan serta daging yang di
buang di tempat sampah
tersebut warga disini takut
terserang penyakit kalau terus-
terusan menghirup udara yang
bau sampah, “menurut Indra
saat di konfirmasi wartawan
sinar pagi”.
Jalan tersebut merupakan
jalur yang sering dilalui
kendaraan pribadi maupun
umum menuju arah Tubagus
Angke dan jalan Jelambar
serta sebaliknya. TPS
seharusnya dapat perhatian
lebih dari pemerintah ataupun
PT swasta yang mengelola
sampah tersebut tujuannya
agar masyarakat merasakan
nyaman baik kepada para
pengguna jalan ataupun yang
sering melintasi kawasan
tersebut.
Indra yang mewakili
masyarakat umumnya
mengharapkan kepada
Pemerintah tempat
pembuangan sampah tersebut
agar di tutup dan tidak ada
lagi sampah yang
menggunung kami sudah
muak, sebab dulu pernah
masalah serupa di laporkan
kepada pemerintah bahkan
sampai ke ruang meja ahok,
langsung memberi jawaban
secara cepat dan sampah pun
terangkut sampai bersih.
Setelah habis lebaran
kemarin sampah kembali
menumpuk dan berulang lagi
kejadian ini warga yang
merasakan bosan terhadap
keberadaan tempat sampah itu
karena hanya sesaat saja di
perhatikan, Indra selaku warga
yang sangat dekat keberadaan
rumahnya dengan tempat
pembuangan sampah itupun
siap apabila harus
melampirkan surat
permohonan untuk di
pindahkan tempat sampah itu,
juga akan melampirkan tanda
tangan warga yang setuju
untuk permasalahan sampah
tersebut agar di pindahkan ke
pasar Dutamas karena tempat
pembuangan sampah hanya di
kontrak tidak memiliki hak
tetap jadi.(AKASH)
JAKARTA,(WN)-
Maraknya remaja
yang sering nong-
krong di tengah
malam dikhawa-
tirkan melakukan
tindakan kriminal
terlebih pada saat
hari libur tiba,
pada dalam ke-
giatan operasi di
depan mall Sea-
son City Polsek
Tambora yang di
pimpin langsung
oleh Kompol De-
dy Tabrani selaku Kapolsek, me-
ngamankan para remaja yang
kedapatan sedang bermain gitar
ditemani botol minuman ber-
alkohol langsung membawanya ke
Polsek.
Seluruh remaja yang dibawa
berjumlah 44 orang, remaja yang
rata-rata bekerja di konveksi
memang sering berkumpul pada
hari libur sampai larut malam
sehingga bisa saja menimbulkan
kejadian kriminal seperti tawuran
atau tindak kejahatan yang sering
terjadi dikawasan tersebut.
Kapolsek Tambora Kompol Dedy
Tabrani Sik Menjelaskan dalam
penangkapannya kita akan terlebih
dahulu melakukan pembinaan
seperti yang sudah-sudah kami
lakukan karena mereka pun masih
bekerja dan tidak melakukan tindak
kriminal, kegiatan yang dilakukan
di Polsek Tambora dalam masjid
Bahrul Huda oleh Forsima (Forum
Silaturahmi Ulama) yang digagas
oleh Kapolsek Dedy Tabrani Sik.
Pembinaan dilakukan 3 hari di-
sertai kegiatan pembentukan akhlak
dan mengaji untuk mendekatkan diri
pada Allah SWT, saat hari terakhir
dalam pembinaannya remaja yang
sudah sebagian kembali kerumah-
nya dan yang masih tersisa tinggal
menunggu orang tua datang ke
polsek agar orang tua pun melaku-
kan pembinaan yang sama.
Kompol Dedy Tabrani Sik me-
nuturkan seluruh remaja yang ingin
kembali pulang harus menghadirkan
orang tuanya terlebih dahulu kalau
dalam 3 hari belum datang masih
terus akan melakukan pembinaan,
dan orang tua yang datang menjem-
put anaknya pun merespon baik
dalam hal pembentukan akhlak
yang dilakukan Polsek Tambora.
Saat ditanyakan seluruh remaja
oleh wartawan Sinar pagi mengaku
bahwa dirinya telah melakukan hal
yang tidak terpuji (mabuk-mabu-
kan) karena merugikan diri sendiri
salah seorang yang tidak ingin
disebutkan namanya, Pembinaan
akhlak akan dilakukan seterusnya
serta remaja yang telah ditangkap
akan diajak bersilaturahmi ke para
ulama-ulama.(AKASH)
JAKARTA,(WN)–Pencurianseringterja-
di di wilayah Kelurahan Pejagalan Rt 12/
Rw 14, terbukti dari pencurian yang terjadi
barubaruini,sebanyak2orangpencuritelah
mengemparkanwargasekitarsebabpelaku
bisa melarikan diri. Awalnya pencuri me-
ngendarai sepeda motor, bermula pada saat
wakil kantibmas sedang bersantai di teras
rumahmencurigai2orangpemudaberhenti
di depan rumah pak yosep warga RW 14.
Dari salah satu seorang pemuda meman-
jat tiang listrik dan temannya menunggu
di motor lalu Wakil Kantibmas yang
bernama Akash berpikir, kedua pemuda
itu adalah petugas PLN, setelah beberapa
menit langsung seorang pemuda itu
memanjat trails besi rumah untuk
mencapai posisi sangkar burung yang
berada di lantai 2 rumah pak yosep.
Setelah pelaku mencapai sangkar burung
denganmenyodorkantangannyalaluwakil
kantibmas berteriak maling mendengar
teriakan seorang wakil kantib RW 14 yang
bernama Akash, sebagian warga yang se-
dang asyik bermain bola tidak jauh dari
tempat kejadian mendengar teriakan kata
maling lalu dikejar dan pelaku yang
tertangkap kemudian sempat dihakimi
wargayangmemangsudahgeramterhadap
tindak pencurian di wilayah pejagalan
karenamemangseringterjadiberulangkali.
Seorang pelaku satunya melarikan diri
dengan sepeda motor, pelaku yang sudah
tertangkap mengatakan kepada warga
bahwa temannya menyuruh mengambil
burung dengan imbalan 500 ribu, pelaku
yang mencuri beralasan ia kepepet dana
sebab ia ingin pulang kampung karena di
kampungnya ada yang sedang sakit.
Saat warga yang menghakimi pelaku
dengan brutal kepolisian polsek penjari-
ngan mengerahkan anggotanya ke TKP
karena dapat informasi dari seorang
warga, tak lama kemudianAiptu Sujarwo
dari Polsek Penjaringan mengamankan
pelaku yang dihakimi warga langsung
membawanya ke Polsek Penjaringan dan
akan diproses secara hukum dan kejadian
ini yang sudah ketiga kalinya di rumah
pak yosep.(AKASH)
Edisi 30/Th XIII/ 17 - 1 Maret 2015
BPN Jakarta Utara Memberikan Kemudahan
Pelayanan Sabtu-Minggu Kantor BPN Jakarta Utara
Tempat Karaoke Family Diduga
Tak Mengantongi Izin Usaha
MENURUT keterangan se-
jumlah warga yang kami da-
patkan karaoke tersebut tidak
memilikiizinyangsebagaimana
mestinya,selainitukaraokeyang
sudah berdiri kurang lebih satu
tahunterdapatbanyakgangguan
mulai dari parkiran sehingga
mempersempit ruang jalan.
Karaokeyangbukamulaisiang
hari sampai tengah malam me-
miliki3lantaiserta4ruanganka-
raoke satu ruangan VIP juga bi-
sa di pesan untuk sebuah acara
family,namunkekhawatiranma-
syarakatditakutitempattersebut
dijadikan yang bukan-bukan.
Dari salah seorang petugas
keamanan pun mencurigai saat
ada tamu yang akan berkaraoke
datang pada siang hari dan
selesai waktu malam hari entah
apa yang dilakukan sebab se-
seorang pun tidak akan betah
berlama-lama saat karaoke
sekalipun itu hanya sebuah
hobby untuk menetralisir piki-
ran agar tidak merasakan stres.
Saat kami datangkan tempat
tersebut kami pun menanyakan
pemilikkaraokekepadapegawai
yang bekerja kemudian pemilik
pun tidak mengaku, ia mengata-
kan saya hanya menjaga lalu
kami pun kembali mencari
informasidanbenarsajapemilik
yang saya datangkan waktu itu
adalah istrinya yang enggan
mengaku bahwa ia pemiliknya.
Setelah beberapa hari kami
pun datang lagi dan pemilik
tidak ada kebetulan di karaoke
terdapat kartu nama pemilik
kafe terlampir pula nomor
handphone pemilik, saat kami
hubungi pemilik tersebut pun
mengaku bahwa karaoke ini
tidak memiliki izin lalu kalian
mau apa dengan nada keras.
Kami beranggapan bahwa
pemilik karaoke itu tidak ingin
ada yang mengganggu tentang
izinnya, jika memang benar
tempat karaoke family tidak
memiliki izin seharusnya pe-
merintah lebih tegas mengon-
trol tentang usaha-usaha baik
yang kecil ataupun yang besar
sebab tempat tersebut berada di
pemukiman yang mungkin sa-
ngat mengganggu masyakarat
yang ingin melintas jalan dan
juga bisa jadi menimbulkan ke-
bisingan dalam menyanyikan
lagu bagi tetangga sekitarnya.
Tempat itu pun di buka tanpa
ada permusyawarahan masya-
rakat agar warga pun bisa me-
nilai bila memang ingin di bu-
ka tempat usaha karaoke warga
setuju atau tidak.(AKASH)
JAKARTA, (WN) -Dalam ketetapan
Pemerintahan tentang izin usaha
seharusnya dapat dilakukan oleh pelaku
usaha, lain halnya dengan tempat
karaoke yang berada di komplek
Dutamas Blok F1 12 AB diduga tidak
memiliki izin usaha.
JAKARTA, (WN) - Kepolisian
Metro Penjaringan menggelar
acara syukuran sekaligus santu-
nan anak yatim piatu di Pospol
Teluk Intan pada Jumat kemarin
berjalan normal. Kegiatan ter-
sebut dilaksanakan di halaman
serta dalam pospol dihadiri oleh
tokohmasyarakatsertaKapolsek
Metro Penjaringan, AKBP Kus
Subiyantoro, Kapospol Ipda
Riyar dan ulama setempat.
Syukuran yang dimulai pukul
08:00 sampai dengan selesai
dengan memberikan santunan
anak yatim piatu berjumlah 20
anak dari wilayah penjaringan.
Kita mengadakan syukuran
Pospol Teluk Intan yang sudah
sekian lama belum ada syu-
kuran sekaligus mengadakan
Maulid Nabi Muhammad SAW
1436 Hijriah karena memang
pada saat ini tepat dengan bulan
Maulid Nabi serta melakukan
pendekatan kepada masyarakat.
Pada kesempatanya Ipda Riyar
memberikan semangat kepada
anak-anakyatimagartidakberke-
cil hati apalagi sampai berputus
asa, harus bersabar dan tabah da-
lammenjalanihidupini.“Yakinlah
kasih sayang Allah SWT kepada
semuanyasangatbesar,olehkare-
na itu tingkatkanlah ibadah dan
belajar dengan sebaik-baiknya,”
itupunkewajibansayasebagaipe-
ngayomsertapelayanmasyarakat.
Ada pula dalam kegiatan ini
kami mempunyai rizki supaya
dapat dinikmati oleh masya-
rakat dan rekan-rekan anggota
kami berupa nasi tumpeng, nasi
box, dan buah-buahan sebagai
penutup makanan.(AKASH)
JAKARTA, (WN) - Kesibukan
dan keterbatasan waktu masya-
rakat yang tinggal di perkotaan,
tidak dapat dipungkiri sering
mengakibatkan tertundanya
penyelesaian berbagai urusan
termasuk yang terkait dengan
pertanahan. Seiring dengan
dinamika masyarakat tuntutan
akanpelayananpertanahanyang
cepat dan mudah harus ditang-
gapi dengan aksi nyata.
Kegiatan pelayanan pertana-
han hari sabtu dan minggu sama
seperti pelayanan pertanahan
yang diberikan kantor pertana-
han Jakarta Utara yang berdam-
pingandengangedungWalikota
pada hari kerja yang dimulai
pukul 09:00-13:00. Hanya saja
pelayanan akhir pekan tersebut
dikhususkan untuk warga ma-
syarakat yang datang mengurus
sendiri tanpa melalui perantara
atau dikuasakan.
Pelaksanaan pelayanan perta-
nahan hari sabtu dan minggu
bertujuanuntukmemberikemu-
dahankepadawargamasyarakat
yang memiliki keterbatasan
waktu, sehingga tidak dapat
menguruspelayananpertanahan
pada hari kerja. Bagi pegawai
kantor pertanahan yang bertu-
gas pada hari sabtu dan minggu,
akan diberikan hari libur peng-
ganti di hari kerja. Dengan de-
mikian hak libur pegawai ti-
dak dikurangi meskipun kegi-
atan pelayanan dilakukan tujuh
hari seminggu “tutur Edi
Fahyudi bagian Hak dan Roya”.
Dan Buyung seorang masya-
rakat yang hendak mengurus ser-
tifikat tanah miliknya pada hari
mingguiamengatakanpelayanan
sabtu-minggu ini sangat mem-
berikan peluang bagi masyarakat
yang bekerja dan tidak sempat
mengurus, Buyung yang berlo-
kasi di wilayah Penjaringan ber-
alasanmenguruspadawaktulibur
dikarenakan ia sibuk bekerja dan
juga mencegah kemacetan
Ibukota Jakarta.(AKASH)
Spesialis Pencuri Burung
Tertangkap Basah Warga
Polsek Tambora Melakukan
Pembinaan Kenakalan Remaja
Kapolsek Dedy Tabrani Sik, Remaja, Dan Forsima
Dalam Kegiatan Pembentukan Akhlak
Aiptu Sujarwo sedang mengintrogasi pelaku
Tumpukan sampah meluber sampai kejalan

More Related Content

More from https://wartaviral.com/

harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
https://wartaviral.com/
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
https://wartaviral.com/
 

More from https://wartaviral.com/ (20)

harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
harianwartanasional.com
harianwartanasional.comharianwartanasional.com
harianwartanasional.com
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 

Halaman 9

  • 1. NUSANTARA 9 Terdapat mobil tamu yang sedang parkir di Karaoke Family Jajaran Polsek Penjaringan Potong Tumpeng di Pospol Teluk Intan Teater Katak dan Harvest Academy Mempersembahkan Pementasan Ke 36 JAKARTA, (WN) -Pementa- san yang ke-36 dengan naskah yang dimainkan Teater Katak kali ini masih berunsur komedi realis, namun membuat para penonton tetap berfikir kritis. Banyak karakter-karakter tambahan di naskah ini yang disesuaikan oleh anggota teater katak yang tetap bersemangat dan menjalankan moto yakni “Melompat Melewati Batasan yang Ada”. Acara yang berlangsung pada Kamis dan Jumat kemarin pada pukul 20:00 sampai dengan selesai berjalan sangat seru penonton tidak hanya dibawa dalam suasana cinta yang terfokus namun juga diselipkan canda tawa agar penonton merasakan senang, teater memang khas dengan keistimewaannya seperti yang dimainkan oleh teater Katak. Karena memang dalam pementasan ini penonton bukan hanya terhibur namun juga ada unsur-unsur kebaikannya dalam tali kasih dan cinta. Papita, putri Suku Menor, sedang nelangsa melihat idaman hatinya Pangeran William dari Suku Pucat direbut oleh Putri Siti dari Suku Legam. Walaupun sempat ikhlas dan merestui hubungan mereka namun hati kecilnya masih menyimpan kekesalan dan Evil Devil iblis yang akhirnya terbuang kembali ke dunia bawah setelah bertarung dengan manusia. Dan pada akhir acara pun seluruh kerajaan saling bertumpah darah atas bisikan Evil Devil yang memanfaatkan Papita sebagai alat untuk menguasai dunia kembali namun Evil Devil pun lenyap sehingga manusia serta iblis habis dalam pertempuran. Acara ini disambut baik oleh penonton yang bernama ina mahasiswi ia mengatakan acara ini sangat seru sampai-sampai saya tertawa lepas menyaksikan teater Katak saat di wawancarai pada acara pertama, ia pun akan mengajak teman lainnya untuk pementasan esok sebab kalau hanya nonton sekali saja tidak cukup saat akhir wawancara.(AKASH) Sampah Menumpuk Pemerintah Tutup Mata JAKARTA, (WN) - Sejumlah warga masyarakat yang berdekatan dengan Tempat Pembuangan Sementar (TPS) mengeluhkan tumpukan sampah yang menimbulkan bau tak sedap di pinggiran jalan wilayah Wijaya Kusuma, Jakarta Barat, Jumat kemarin. “Sudah beberapa hari sampah menumpuk tidak diangkut oleh petugas kebersihan. Petugas pun yang mengangkut sampah jarang datang kesini, kalau datang juga tidak diangkut sampai bersih,” ujar Indra warga dekat TPS yang mengeluhkan tumpukan sampah di tempat pembuangan sementara Jalan alternatife menuju jalan raya Tubagus Angke dan Jelambar. Menurutnya, tumpukan sampah akan terlihat semakin banyak hingga berceceran di jalan sebab tempat pembuangan tersebut untuk Pasar Dutamas bukan untuk warga wilayah tersebut, seharusnya tempat pembuangan sampah pasar berada di pasar bukan di wilayah warga. Sebelah tempat pembuangan sementara yang digunakan oleh pasar ada tempat sampah warga yang sangat terlihat bersih dan juga rutin di angkut oleh dinas kebersihan. Tumpukan sampah pasar itu yang menyebabkan bau tak sedap banyak lalat dan nyamuk yang dikhawatirkan akan menyebabkan penyakit datang sebab sampah pasar di dominasi oleh sayuran,buah- buahan serta daging yang di buang di tempat sampah tersebut warga disini takut terserang penyakit kalau terus- terusan menghirup udara yang bau sampah, “menurut Indra saat di konfirmasi wartawan sinar pagi”. Jalan tersebut merupakan jalur yang sering dilalui kendaraan pribadi maupun umum menuju arah Tubagus Angke dan jalan Jelambar serta sebaliknya. TPS seharusnya dapat perhatian lebih dari pemerintah ataupun PT swasta yang mengelola sampah tersebut tujuannya agar masyarakat merasakan nyaman baik kepada para pengguna jalan ataupun yang sering melintasi kawasan tersebut. Indra yang mewakili masyarakat umumnya mengharapkan kepada Pemerintah tempat pembuangan sampah tersebut agar di tutup dan tidak ada lagi sampah yang menggunung kami sudah muak, sebab dulu pernah masalah serupa di laporkan kepada pemerintah bahkan sampai ke ruang meja ahok, langsung memberi jawaban secara cepat dan sampah pun terangkut sampai bersih. Setelah habis lebaran kemarin sampah kembali menumpuk dan berulang lagi kejadian ini warga yang merasakan bosan terhadap keberadaan tempat sampah itu karena hanya sesaat saja di perhatikan, Indra selaku warga yang sangat dekat keberadaan rumahnya dengan tempat pembuangan sampah itupun siap apabila harus melampirkan surat permohonan untuk di pindahkan tempat sampah itu, juga akan melampirkan tanda tangan warga yang setuju untuk permasalahan sampah tersebut agar di pindahkan ke pasar Dutamas karena tempat pembuangan sampah hanya di kontrak tidak memiliki hak tetap jadi.(AKASH) JAKARTA,(WN)- Maraknya remaja yang sering nong- krong di tengah malam dikhawa- tirkan melakukan tindakan kriminal terlebih pada saat hari libur tiba, pada dalam ke- giatan operasi di depan mall Sea- son City Polsek Tambora yang di pimpin langsung oleh Kompol De- dy Tabrani selaku Kapolsek, me- ngamankan para remaja yang kedapatan sedang bermain gitar ditemani botol minuman ber- alkohol langsung membawanya ke Polsek. Seluruh remaja yang dibawa berjumlah 44 orang, remaja yang rata-rata bekerja di konveksi memang sering berkumpul pada hari libur sampai larut malam sehingga bisa saja menimbulkan kejadian kriminal seperti tawuran atau tindak kejahatan yang sering terjadi dikawasan tersebut. Kapolsek Tambora Kompol Dedy Tabrani Sik Menjelaskan dalam penangkapannya kita akan terlebih dahulu melakukan pembinaan seperti yang sudah-sudah kami lakukan karena mereka pun masih bekerja dan tidak melakukan tindak kriminal, kegiatan yang dilakukan di Polsek Tambora dalam masjid Bahrul Huda oleh Forsima (Forum Silaturahmi Ulama) yang digagas oleh Kapolsek Dedy Tabrani Sik. Pembinaan dilakukan 3 hari di- sertai kegiatan pembentukan akhlak dan mengaji untuk mendekatkan diri pada Allah SWT, saat hari terakhir dalam pembinaannya remaja yang sudah sebagian kembali kerumah- nya dan yang masih tersisa tinggal menunggu orang tua datang ke polsek agar orang tua pun melaku- kan pembinaan yang sama. Kompol Dedy Tabrani Sik me- nuturkan seluruh remaja yang ingin kembali pulang harus menghadirkan orang tuanya terlebih dahulu kalau dalam 3 hari belum datang masih terus akan melakukan pembinaan, dan orang tua yang datang menjem- put anaknya pun merespon baik dalam hal pembentukan akhlak yang dilakukan Polsek Tambora. Saat ditanyakan seluruh remaja oleh wartawan Sinar pagi mengaku bahwa dirinya telah melakukan hal yang tidak terpuji (mabuk-mabu- kan) karena merugikan diri sendiri salah seorang yang tidak ingin disebutkan namanya, Pembinaan akhlak akan dilakukan seterusnya serta remaja yang telah ditangkap akan diajak bersilaturahmi ke para ulama-ulama.(AKASH) JAKARTA,(WN)–Pencurianseringterja- di di wilayah Kelurahan Pejagalan Rt 12/ Rw 14, terbukti dari pencurian yang terjadi barubaruini,sebanyak2orangpencuritelah mengemparkanwargasekitarsebabpelaku bisa melarikan diri. Awalnya pencuri me- ngendarai sepeda motor, bermula pada saat wakil kantibmas sedang bersantai di teras rumahmencurigai2orangpemudaberhenti di depan rumah pak yosep warga RW 14. Dari salah satu seorang pemuda meman- jat tiang listrik dan temannya menunggu di motor lalu Wakil Kantibmas yang bernama Akash berpikir, kedua pemuda itu adalah petugas PLN, setelah beberapa menit langsung seorang pemuda itu memanjat trails besi rumah untuk mencapai posisi sangkar burung yang berada di lantai 2 rumah pak yosep. Setelah pelaku mencapai sangkar burung denganmenyodorkantangannyalaluwakil kantibmas berteriak maling mendengar teriakan seorang wakil kantib RW 14 yang bernama Akash, sebagian warga yang se- dang asyik bermain bola tidak jauh dari tempat kejadian mendengar teriakan kata maling lalu dikejar dan pelaku yang tertangkap kemudian sempat dihakimi wargayangmemangsudahgeramterhadap tindak pencurian di wilayah pejagalan karenamemangseringterjadiberulangkali. Seorang pelaku satunya melarikan diri dengan sepeda motor, pelaku yang sudah tertangkap mengatakan kepada warga bahwa temannya menyuruh mengambil burung dengan imbalan 500 ribu, pelaku yang mencuri beralasan ia kepepet dana sebab ia ingin pulang kampung karena di kampungnya ada yang sedang sakit. Saat warga yang menghakimi pelaku dengan brutal kepolisian polsek penjari- ngan mengerahkan anggotanya ke TKP karena dapat informasi dari seorang warga, tak lama kemudianAiptu Sujarwo dari Polsek Penjaringan mengamankan pelaku yang dihakimi warga langsung membawanya ke Polsek Penjaringan dan akan diproses secara hukum dan kejadian ini yang sudah ketiga kalinya di rumah pak yosep.(AKASH) Edisi 30/Th XIII/ 17 - 1 Maret 2015 BPN Jakarta Utara Memberikan Kemudahan Pelayanan Sabtu-Minggu Kantor BPN Jakarta Utara Tempat Karaoke Family Diduga Tak Mengantongi Izin Usaha MENURUT keterangan se- jumlah warga yang kami da- patkan karaoke tersebut tidak memilikiizinyangsebagaimana mestinya,selainitukaraokeyang sudah berdiri kurang lebih satu tahunterdapatbanyakgangguan mulai dari parkiran sehingga mempersempit ruang jalan. Karaokeyangbukamulaisiang hari sampai tengah malam me- miliki3lantaiserta4ruanganka- raoke satu ruangan VIP juga bi- sa di pesan untuk sebuah acara family,namunkekhawatiranma- syarakatditakutitempattersebut dijadikan yang bukan-bukan. Dari salah seorang petugas keamanan pun mencurigai saat ada tamu yang akan berkaraoke datang pada siang hari dan selesai waktu malam hari entah apa yang dilakukan sebab se- seorang pun tidak akan betah berlama-lama saat karaoke sekalipun itu hanya sebuah hobby untuk menetralisir piki- ran agar tidak merasakan stres. Saat kami datangkan tempat tersebut kami pun menanyakan pemilikkaraokekepadapegawai yang bekerja kemudian pemilik pun tidak mengaku, ia mengata- kan saya hanya menjaga lalu kami pun kembali mencari informasidanbenarsajapemilik yang saya datangkan waktu itu adalah istrinya yang enggan mengaku bahwa ia pemiliknya. Setelah beberapa hari kami pun datang lagi dan pemilik tidak ada kebetulan di karaoke terdapat kartu nama pemilik kafe terlampir pula nomor handphone pemilik, saat kami hubungi pemilik tersebut pun mengaku bahwa karaoke ini tidak memiliki izin lalu kalian mau apa dengan nada keras. Kami beranggapan bahwa pemilik karaoke itu tidak ingin ada yang mengganggu tentang izinnya, jika memang benar tempat karaoke family tidak memiliki izin seharusnya pe- merintah lebih tegas mengon- trol tentang usaha-usaha baik yang kecil ataupun yang besar sebab tempat tersebut berada di pemukiman yang mungkin sa- ngat mengganggu masyakarat yang ingin melintas jalan dan juga bisa jadi menimbulkan ke- bisingan dalam menyanyikan lagu bagi tetangga sekitarnya. Tempat itu pun di buka tanpa ada permusyawarahan masya- rakat agar warga pun bisa me- nilai bila memang ingin di bu- ka tempat usaha karaoke warga setuju atau tidak.(AKASH) JAKARTA, (WN) -Dalam ketetapan Pemerintahan tentang izin usaha seharusnya dapat dilakukan oleh pelaku usaha, lain halnya dengan tempat karaoke yang berada di komplek Dutamas Blok F1 12 AB diduga tidak memiliki izin usaha. JAKARTA, (WN) - Kepolisian Metro Penjaringan menggelar acara syukuran sekaligus santu- nan anak yatim piatu di Pospol Teluk Intan pada Jumat kemarin berjalan normal. Kegiatan ter- sebut dilaksanakan di halaman serta dalam pospol dihadiri oleh tokohmasyarakatsertaKapolsek Metro Penjaringan, AKBP Kus Subiyantoro, Kapospol Ipda Riyar dan ulama setempat. Syukuran yang dimulai pukul 08:00 sampai dengan selesai dengan memberikan santunan anak yatim piatu berjumlah 20 anak dari wilayah penjaringan. Kita mengadakan syukuran Pospol Teluk Intan yang sudah sekian lama belum ada syu- kuran sekaligus mengadakan Maulid Nabi Muhammad SAW 1436 Hijriah karena memang pada saat ini tepat dengan bulan Maulid Nabi serta melakukan pendekatan kepada masyarakat. Pada kesempatanya Ipda Riyar memberikan semangat kepada anak-anakyatimagartidakberke- cil hati apalagi sampai berputus asa, harus bersabar dan tabah da- lammenjalanihidupini.“Yakinlah kasih sayang Allah SWT kepada semuanyasangatbesar,olehkare- na itu tingkatkanlah ibadah dan belajar dengan sebaik-baiknya,” itupunkewajibansayasebagaipe- ngayomsertapelayanmasyarakat. Ada pula dalam kegiatan ini kami mempunyai rizki supaya dapat dinikmati oleh masya- rakat dan rekan-rekan anggota kami berupa nasi tumpeng, nasi box, dan buah-buahan sebagai penutup makanan.(AKASH) JAKARTA, (WN) - Kesibukan dan keterbatasan waktu masya- rakat yang tinggal di perkotaan, tidak dapat dipungkiri sering mengakibatkan tertundanya penyelesaian berbagai urusan termasuk yang terkait dengan pertanahan. Seiring dengan dinamika masyarakat tuntutan akanpelayananpertanahanyang cepat dan mudah harus ditang- gapi dengan aksi nyata. Kegiatan pelayanan pertana- han hari sabtu dan minggu sama seperti pelayanan pertanahan yang diberikan kantor pertana- han Jakarta Utara yang berdam- pingandengangedungWalikota pada hari kerja yang dimulai pukul 09:00-13:00. Hanya saja pelayanan akhir pekan tersebut dikhususkan untuk warga ma- syarakat yang datang mengurus sendiri tanpa melalui perantara atau dikuasakan. Pelaksanaan pelayanan perta- nahan hari sabtu dan minggu bertujuanuntukmemberikemu- dahankepadawargamasyarakat yang memiliki keterbatasan waktu, sehingga tidak dapat menguruspelayananpertanahan pada hari kerja. Bagi pegawai kantor pertanahan yang bertu- gas pada hari sabtu dan minggu, akan diberikan hari libur peng- ganti di hari kerja. Dengan de- mikian hak libur pegawai ti- dak dikurangi meskipun kegi- atan pelayanan dilakukan tujuh hari seminggu “tutur Edi Fahyudi bagian Hak dan Roya”. Dan Buyung seorang masya- rakat yang hendak mengurus ser- tifikat tanah miliknya pada hari mingguiamengatakanpelayanan sabtu-minggu ini sangat mem- berikan peluang bagi masyarakat yang bekerja dan tidak sempat mengurus, Buyung yang berlo- kasi di wilayah Penjaringan ber- alasanmenguruspadawaktulibur dikarenakan ia sibuk bekerja dan juga mencegah kemacetan Ibukota Jakarta.(AKASH) Spesialis Pencuri Burung Tertangkap Basah Warga Polsek Tambora Melakukan Pembinaan Kenakalan Remaja Kapolsek Dedy Tabrani Sik, Remaja, Dan Forsima Dalam Kegiatan Pembentukan Akhlak Aiptu Sujarwo sedang mengintrogasi pelaku Tumpukan sampah meluber sampai kejalan