SlideShare a Scribd company logo
Flora - Fauna 
Nama Kelompok : 
1. Alya May R. (07) 
2. Dea Nuril K. (10) 
3. Laila Hidayatullah (19) 
4. Shabrina (24) 
5. Syaraswati S. (26) 
Kelas XI-IS-1
Rumusan Masalah 
• Apa penyebab kepunahan dan kerusakan yang terjadi pada 
flora fauna di Indonesia? 
• Bagaimana tahap – tahap terjadinya kerusakan dan 
kepunahan? 
• Apakah solusi dari pemerintah?
Pembahasan 
• Kerusakan 
 Faktor faktor yang menyebabkan kerusakan flora – fauna 
A. Peristiwa Alam 
Berbagai bentuk bencana alam yang akhir-akhir ini banyak melanda 
Indonesia telah menimbulkan dampak rusaknya lingkungan hidup. 
Peristiwa alam lainnya yang berdampak pada kerusakan lingkungan hidup 
antara lain: 
a. Letusan gunung berapi 
b. Gempa Bumi 
c.Angin Topan 
d.Tsunami
B. Manusia 
manusia sebagai makhluk hidup yang memanfaatkan 
flora dan fauna terkadang malah merusak. Berikut ulah 
manusia yang menyebabkan rusaknya flora dan fauna 
 Sampah 
 Pencemaran tanah 
 Illegal loging 
 Perburuan liar 
 Pembukaan lahan dll....
 Kepunahan 
Dalam arti hilangnya 
keberadaan dari sebuah atau 
sekelompok spesies. Waktu 
kepunahan sebuah spesies 
ditandai dengan matinya individu 
terakhir spesies tersebut, 
walaupun kemampuan untuk 
berkembang biak tidak ada lagi 
sebelumnya. 
Di indonesia sendiri ada 
beberapa hewan yang terancam 
punah bahkan sudah ada yang 
punah.. 
Beberapa hewan yang terancam 
dan sudah punah di Indonesia 
Sudah Punah 
Harimau Jawa 
Harimau Bali 
Terancam Punah 
Badak Jawa 
Badak Sumatra 
Harimau Sumatra 
Orang utan 
Kelinci Sumatera 
Rawan 
Kakatua Maluku
Flora – Fauna 
Gambar untuk flora dan fauna
Gambar kawanan gajah 
di alam liar – potret 
gajah di habitat aslinya. 
Gambar gajah yang 
mati karena perburuan 
liar. Gambar gajah yang 
sudah di lindungi 
Gambar Fauna
Gambar flora yang 
masih asli 
Kerusakan lingkungan 
yang menyebabkan flora 
ikut rusak. Di sebabkan 
oleh peristiwa alam 
ataupun manusia. 
Penanaman kembali 
(reboisasi) yang mulai 
dilaksanakan untuk 
melestarikan lingkungan 
Gambar Flora dan flora.
Solusi 
Flora dan fauna adalah kekayaan alam yang dapat diperbaharui 
dan sangat berguna bagi kehidupan manusia serta makhluk hidup 
lainnya di bumi. Salah satu cara untuk mempertahankannya 
adalah dengan cara dilindungi. Untuk melindungi binatang dan 
tanaman yang dirasa perlu dilindungi dari kerusakan maupun 
kepunahan, dapat dilakukan beberapa macam upaya seperti : 
1. Suaka Margasatwa 
Suaka margasatwa adalah suatu perlindungan yang diberikan 
kepada hewan/binatang yang hampir punah. Contoh : harimau, 
komodo, tapir, orangutan, dan lain sebagainya.
2. Cagar Alam 
Pengertian/definisi cagar alam adalah suatu tempat yang dilindungi baik 
dari segi tanaman maupun binatang yang hidup di dalamnya yang nantinya 
dapat dipergunakan untuk berbagai keperluan di masa kini dan masa 
mendatang. Contoh : cagar alam ujung kulon, cagar alam way kambas, dsb. 
3. Perlindungan Hutan 
Perlindungan hutan adalah suatu perlindungan yang diberikan kepada hutan 
agar tetap terjaga dari kerusakan. Contoh : hutan lindung, hutan wisata, 
hutan buru, dan lain sebagainya. 
4. Taman Nasional 
Taman nasional adalah perlindungan yang diberikan kepada suatu daerah 
yang luas yang meliputi sarana dan prasarana pariwisata di dalamnya. 
Taman nasional lorentz, taman nasional komodo, taman nasional gunung 
leuser, dll.
5. Taman Laut 
Taman laut adalah suatu laut yang 
dilindungi oleh undang-undang sebagai 
teknik upaya untuk melindungi 
kelestariannya dengan bentuk cagar 
alam, suaka margasatwa, taman 
wisata, dsb. Contoh : Taman laut 
bunaken, taman laut taka bonerate, 
taman laut selat pantar, taman laut 
togean, dan banyak lagi contoh lainnya. 
6. Kebun Binatang / Kebun Raya 
Kebun raya atau kebun binatang adalah suatu perlindungan lokasi 
yang dijadikan sebagai tempat obyek penelitian atau objek wisata 
yang memiliki koleksi flora dan atau fauna yang masih hidup
Do you have any question?

More Related Content

What's hot

Ppt azir
Ppt azirPpt azir
Ppt azir
Muhazir Gandra
 
Sumber daya alam dan pemanfaatannya
Sumber daya alam dan pemanfaatannyaSumber daya alam dan pemanfaatannya
Sumber daya alam dan pemanfaatannyaAndri Endianto
 
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
Lia Farda
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
ahmad arif
 
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alampengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
Rodhiyah N. Zulaikhoh
 
Materi pembelajaran ips kelas III
Materi pembelajaran ips kelas IIIMateri pembelajaran ips kelas III
Materi pembelajaran ips kelas IIIdaniekopambudi
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesia
Nur Baiti Salma
 
Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam
Fungsi dan Peran Sumber Daya AlamFungsi dan Peran Sumber Daya Alam
Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam
Laras Kinanti Mutiara Putri
 
Persebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesiaPersebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesia
Nonik Setyanik
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
Dian Puspa Tiara
 
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alam
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alamPersebaran dan pemanfaatan sumber daya alam
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alamSrestha Anindyanari
 
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumipemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
Farhan Aziz
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
Aryazaky Iman Fauzy
 
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatanMemelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
Dewi Shinta
 
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
Syel Ribets
 
Plh
PlhPlh
Plh
Echi97
 
Kerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkunganKerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkungan
Sekar Ciptaning Anindya
 
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumiPemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
Weaboohime
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
Marnosumarno
 

What's hot (20)

Ppt azir
Ppt azirPpt azir
Ppt azir
 
Sumber daya alam dan pemanfaatannya
Sumber daya alam dan pemanfaatannyaSumber daya alam dan pemanfaatannya
Sumber daya alam dan pemanfaatannya
 
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
Ilmu pengetahuan sosial Kelas 3 Bab 1
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
 
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alampengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
pengertian, klasifikasi Sumber Daya Alam
 
Materi pembelajaran ips kelas III
Materi pembelajaran ips kelas IIIMateri pembelajaran ips kelas III
Materi pembelajaran ips kelas III
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesia
 
Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam
Fungsi dan Peran Sumber Daya AlamFungsi dan Peran Sumber Daya Alam
Fungsi dan Peran Sumber Daya Alam
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
Persebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesiaPersebaran flora di indonesia
Persebaran flora di indonesia
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alam
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alamPersebaran dan pemanfaatan sumber daya alam
Persebaran dan pemanfaatan sumber daya alam
 
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumipemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatanMemelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
Memelihara lingkungan alam dan lingkungan buatan
 
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
Ppt Pembelajaran IPS kelas 3
 
Plh
PlhPlh
Plh
 
Kerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkunganKerusakan pelestarian lingkungan
Kerusakan pelestarian lingkungan
 
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumiPemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 

Similar to Flora dan fauna

IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
SMAN5PATAMPANUA
 
Keanekaragaman hayati dan pelestariannya
Keanekaragaman hayati dan pelestariannyaKeanekaragaman hayati dan pelestariannya
Keanekaragaman hayati dan pelestariannya
lailyaan
 
Ppa
PpaPpa
Konservasi alam
Konservasi alamKonservasi alam
Konservasi alam
a_novrina
 
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
enggalfauzia
 
keanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan faunakeanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan fauna
Adi Rachmanto
 
TIK LINA.pptx
TIK LINA.pptxTIK LINA.pptx
TIK LINA.pptx
Uned Junaidi
 
Kelompok 6 biosfer
Kelompok 6 biosferKelompok 6 biosfer
Kelompok 6 biosfer
noviyulia2
 
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langkaFaktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Naila Khofshoh
 
Kepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan BuasKepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan Buas
amaliachevrlyani
 
Kepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan BuasKepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan Buas
amaliachevrlyani
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiRessh
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
Yuni Ratnasari
 
Keanekaragaman hayati indonesia
Keanekaragaman hayati indonesiaKeanekaragaman hayati indonesia
Keanekaragaman hayati indonesia
almansyahnis .
 
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayatiKelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayatiPutri Sasmitoningrum
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
hardi12005211
 
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karinaKeanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
linkherz
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemsantivia
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemhardi12005211
 
Keanekaragaman hayat1
Keanekaragaman hayat1Keanekaragaman hayat1
Keanekaragaman hayat1
Budi Hikmawan
 

Similar to Flora dan fauna (20)

IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
IPA_ BIOLOGI SMA_MA KLS.10_KM-Kunci Jawaban-Kunci Jawaban IPA Biologi SMA Kel...
 
Keanekaragaman hayati dan pelestariannya
Keanekaragaman hayati dan pelestariannyaKeanekaragaman hayati dan pelestariannya
Keanekaragaman hayati dan pelestariannya
 
Ppa
PpaPpa
Ppa
 
Konservasi alam
Konservasi alamKonservasi alam
Konservasi alam
 
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
Manfaat keanekaragaman hayati dan konservasi (geografi)
 
keanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan faunakeanekaragaman flora dan fauna
keanekaragaman flora dan fauna
 
TIK LINA.pptx
TIK LINA.pptxTIK LINA.pptx
TIK LINA.pptx
 
Kelompok 6 biosfer
Kelompok 6 biosferKelompok 6 biosfer
Kelompok 6 biosfer
 
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langkaFaktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
Faktor alasan penyebab kepunahan, cara pelestarian, hwn dan tumbuhan langka
 
Kepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan BuasKepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan Buas
 
Kepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan BuasKepunahan Hewan Buas
Kepunahan Hewan Buas
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
 
Keanekaragaman hayati indonesia
Keanekaragaman hayati indonesiaKeanekaragaman hayati indonesia
Keanekaragaman hayati indonesia
 
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayatiKelompok 1,putri,ibnu,winda  keanekaragaman-hayati
Kelompok 1,putri,ibnu,winda keanekaragaman-hayati
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karinaKeanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
Keanekaragaman hayati by my friend gusti ayu & nava karina
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistemKeseimbangan ekosistem
Keseimbangan ekosistem
 
Keanekaragaman hayat1
Keanekaragaman hayat1Keanekaragaman hayat1
Keanekaragaman hayat1
 

Recently uploaded

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Flora dan fauna

  • 1. Flora - Fauna Nama Kelompok : 1. Alya May R. (07) 2. Dea Nuril K. (10) 3. Laila Hidayatullah (19) 4. Shabrina (24) 5. Syaraswati S. (26) Kelas XI-IS-1
  • 2. Rumusan Masalah • Apa penyebab kepunahan dan kerusakan yang terjadi pada flora fauna di Indonesia? • Bagaimana tahap – tahap terjadinya kerusakan dan kepunahan? • Apakah solusi dari pemerintah?
  • 3. Pembahasan • Kerusakan  Faktor faktor yang menyebabkan kerusakan flora – fauna A. Peristiwa Alam Berbagai bentuk bencana alam yang akhir-akhir ini banyak melanda Indonesia telah menimbulkan dampak rusaknya lingkungan hidup. Peristiwa alam lainnya yang berdampak pada kerusakan lingkungan hidup antara lain: a. Letusan gunung berapi b. Gempa Bumi c.Angin Topan d.Tsunami
  • 4. B. Manusia manusia sebagai makhluk hidup yang memanfaatkan flora dan fauna terkadang malah merusak. Berikut ulah manusia yang menyebabkan rusaknya flora dan fauna  Sampah  Pencemaran tanah  Illegal loging  Perburuan liar  Pembukaan lahan dll....
  • 5.  Kepunahan Dalam arti hilangnya keberadaan dari sebuah atau sekelompok spesies. Waktu kepunahan sebuah spesies ditandai dengan matinya individu terakhir spesies tersebut, walaupun kemampuan untuk berkembang biak tidak ada lagi sebelumnya. Di indonesia sendiri ada beberapa hewan yang terancam punah bahkan sudah ada yang punah.. Beberapa hewan yang terancam dan sudah punah di Indonesia Sudah Punah Harimau Jawa Harimau Bali Terancam Punah Badak Jawa Badak Sumatra Harimau Sumatra Orang utan Kelinci Sumatera Rawan Kakatua Maluku
  • 6. Flora – Fauna Gambar untuk flora dan fauna
  • 7. Gambar kawanan gajah di alam liar – potret gajah di habitat aslinya. Gambar gajah yang mati karena perburuan liar. Gambar gajah yang sudah di lindungi Gambar Fauna
  • 8. Gambar flora yang masih asli Kerusakan lingkungan yang menyebabkan flora ikut rusak. Di sebabkan oleh peristiwa alam ataupun manusia. Penanaman kembali (reboisasi) yang mulai dilaksanakan untuk melestarikan lingkungan Gambar Flora dan flora.
  • 9. Solusi Flora dan fauna adalah kekayaan alam yang dapat diperbaharui dan sangat berguna bagi kehidupan manusia serta makhluk hidup lainnya di bumi. Salah satu cara untuk mempertahankannya adalah dengan cara dilindungi. Untuk melindungi binatang dan tanaman yang dirasa perlu dilindungi dari kerusakan maupun kepunahan, dapat dilakukan beberapa macam upaya seperti : 1. Suaka Margasatwa Suaka margasatwa adalah suatu perlindungan yang diberikan kepada hewan/binatang yang hampir punah. Contoh : harimau, komodo, tapir, orangutan, dan lain sebagainya.
  • 10. 2. Cagar Alam Pengertian/definisi cagar alam adalah suatu tempat yang dilindungi baik dari segi tanaman maupun binatang yang hidup di dalamnya yang nantinya dapat dipergunakan untuk berbagai keperluan di masa kini dan masa mendatang. Contoh : cagar alam ujung kulon, cagar alam way kambas, dsb. 3. Perlindungan Hutan Perlindungan hutan adalah suatu perlindungan yang diberikan kepada hutan agar tetap terjaga dari kerusakan. Contoh : hutan lindung, hutan wisata, hutan buru, dan lain sebagainya. 4. Taman Nasional Taman nasional adalah perlindungan yang diberikan kepada suatu daerah yang luas yang meliputi sarana dan prasarana pariwisata di dalamnya. Taman nasional lorentz, taman nasional komodo, taman nasional gunung leuser, dll.
  • 11. 5. Taman Laut Taman laut adalah suatu laut yang dilindungi oleh undang-undang sebagai teknik upaya untuk melindungi kelestariannya dengan bentuk cagar alam, suaka margasatwa, taman wisata, dsb. Contoh : Taman laut bunaken, taman laut taka bonerate, taman laut selat pantar, taman laut togean, dan banyak lagi contoh lainnya. 6. Kebun Binatang / Kebun Raya Kebun raya atau kebun binatang adalah suatu perlindungan lokasi yang dijadikan sebagai tempat obyek penelitian atau objek wisata yang memiliki koleksi flora dan atau fauna yang masih hidup
  • 12. Do you have any question?