SlideShare a Scribd company logo
NAMA : DESY PUSTIKA SARI 
NIM : FAA 114 049 
 MENGENAL TANAMAN ANGGREK DENDROBIUM
Tanaman anggrek Dendrobium merupakan 
anggrek epifit terbesar didunia,terdiri atas 1.400 spesies. 
Epifit adalah tanaman yang hidup menumpang di batang 
atau pohon lain tanpa merusak atau merugikannya. 
Anggrek dendrobium hidup di daerah panas dengan 
ketinggian 0-650 meter di atas permukaan laut, jenis 
anggrek ini berbunga pada umur 1,5 tahun tetapi jika 
dirawat intensif dapat berbunga pada umur delapan 
bulan.
 AKAR 
 Anggrek memiliki akar udara yang dapat menyerap air dari udara. Akar udara pada 
anggrek memiliki zat hijau daun sehingga dapat berfotosintesis. Akar anggrek lunak, mudah patah, 
ujungnya meruncing, lengket, dan licin saat dipegang. 
 BATANG 
 Batang anggrek dendrobium termasuk simpodial, yaitu batang yang pertumbuhannya 
terbatas dan tidak memiliki batang utama. Batang dendrobium dapat mengeluarkan tangkai bunga 
baru dari sisi-sisi batangnya. 
 DAUN 
 Bentuk daun dendrobium lebar, bentuk daun yang lebar membuat proses fotosintesis dan 
transpirasi semakin cepat. Kondisi ini membuat dendrobium lebih cepat berbunga dibanding 
amggrek berdaun sempit seperti Renanthera matutina dan Vanda hookeriana. 
 BUNGA 
 Memiliki sepal (kelopak) bunga berbentuk segitiga. Bagian dasar bunga dendrobium 
bersatu berbentuk taji. Petal (mahkota) bunga dendrobium biasanya lebih tipis dari kelopaknya 
dan bibirnya terbelah. Warna bunganya menarik dan beraneka ragam, bunganya juga dapat mekar 
sekitar dua minggu. 
 BUAH 
 Buah anggrek dendrobium berbentuk kapsul dan akan matang dalam waktu 3-4 bulan setelah 
dibuahi. Ketika matang, bunga tengah buah anggrek akan pecah.
1. Pakis, karena pakis memiliki daya 
mengikat air, aerase dan drainase 
yang baik juga media ini 
mengandung unsur hara yang 
dibutuhkan anggrek dan dapat 
melapuk secara perlahan . 
2. Arang karena arang tidak cepat 
lapuk dan tidak mudah ditumbuhi 
cendawan, tetapi miskin zat hara dan 
sulit mengikat air.

More Related Content

What's hot

Akar tanaman
Akar tanaman Akar tanaman
Akar tanaman
Delvina Purbha
 
Ciri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhanCiri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhan
Tyon Ahmad
 
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRNAKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
GinaSihombing
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - AkarPPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
Agustin Dian Kartikasari
 
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanReaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanNur Latiffah
 
Morfologi akar
Morfologi akarMorfologi akar
Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)
Amos Pangkatana
 
Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyabettytp
 
Tugas%20 biologi
Tugas%20 biologiTugas%20 biologi
Tugas%20 biologi
syarifahfaza
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Stevan Lucky
 
Akar
AkarAkar
Stomata
StomataStomata
Tumbuhan Paku
Tumbuhan PakuTumbuhan Paku
Tumbuhan Paku
Tiara Neysa Amadea
 
Bagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanBagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanAndi Lou
 
Soal tema 3
Soal tema 3Soal tema 3
Soal tema 3
Oktarini Oktarini
 

What's hot (17)

Akar tanaman
Akar tanaman Akar tanaman
Akar tanaman
 
Ciri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhanCiri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhan
 
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
 
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRNAKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - AkarPPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
 
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanReaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
 
Morfologi akar
Morfologi akarMorfologi akar
Morfologi akar
 
Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)
 
Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinya
 
Tugas%20 biologi
Tugas%20 biologiTugas%20 biologi
Tugas%20 biologi
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
 
Akar
AkarAkar
Akar
 
Stomata
StomataStomata
Stomata
 
Tumbuhan Paku
Tumbuhan PakuTumbuhan Paku
Tumbuhan Paku
 
Bagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanBagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhan
 
Modul 1-tumbuhan-landskap
Modul 1-tumbuhan-landskapModul 1-tumbuhan-landskap
Modul 1-tumbuhan-landskap
 
Soal tema 3
Soal tema 3Soal tema 3
Soal tema 3
 

Viewers also liked

O gip rmr process
O gip rmr processO gip rmr process
O gip rmr process
aiesecbang
 
Luz vision
Luz visionLuz vision
Luz vision
San Mendoza
 
Hair Extensions Usa
Hair Extensions UsaHair Extensions Usa
Hair Extensions Usa
markethairextension
 
Connections to Community
Connections to CommunityConnections to Community
Connections to Community
mdelosreyes1
 
134a
134a134a
Gcdp rmr
Gcdp rmrGcdp rmr
Gcdp rmr
aiesecbang
 
Modul tik (tgs akhir)
Modul tik (tgs akhir)Modul tik (tgs akhir)
Modul tik (tgs akhir)
Waras Ayas
 
Kelompok 4 b.indo teh hijau
Kelompok 4 b.indo teh hijauKelompok 4 b.indo teh hijau
Kelompok 4 b.indo teh hijau
Clarissa_Suhery96
 
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh HijauKelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Clarissa_Suhery96
 
Video Editing
Video EditingVideo Editing
Video Editing
Waras Ayas
 
anggrek dendrobium
anggrek dendrobiumanggrek dendrobium
anggrek dendrobium
Clarissa_Suhery96
 
Marisol trabajo
Marisol trabajoMarisol trabajo
Marisol trabajo
Roberto Ñurinda
 
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh HijauKelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Clarissa_Suhery96
 
Budaya dan tradisi masyarakat india
Budaya dan tradisi masyarakat indiaBudaya dan tradisi masyarakat india
Budaya dan tradisi masyarakat india
Budax Ash's
 

Viewers also liked (14)

O gip rmr process
O gip rmr processO gip rmr process
O gip rmr process
 
Luz vision
Luz visionLuz vision
Luz vision
 
Hair Extensions Usa
Hair Extensions UsaHair Extensions Usa
Hair Extensions Usa
 
Connections to Community
Connections to CommunityConnections to Community
Connections to Community
 
134a
134a134a
134a
 
Gcdp rmr
Gcdp rmrGcdp rmr
Gcdp rmr
 
Modul tik (tgs akhir)
Modul tik (tgs akhir)Modul tik (tgs akhir)
Modul tik (tgs akhir)
 
Kelompok 4 b.indo teh hijau
Kelompok 4 b.indo teh hijauKelompok 4 b.indo teh hijau
Kelompok 4 b.indo teh hijau
 
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh HijauKelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
 
Video Editing
Video EditingVideo Editing
Video Editing
 
anggrek dendrobium
anggrek dendrobiumanggrek dendrobium
anggrek dendrobium
 
Marisol trabajo
Marisol trabajoMarisol trabajo
Marisol trabajo
 
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh HijauKelompok 4 B.indo Teh Hijau
Kelompok 4 B.indo Teh Hijau
 
Budaya dan tradisi masyarakat india
Budaya dan tradisi masyarakat indiaBudaya dan tradisi masyarakat india
Budaya dan tradisi masyarakat india
 

Similar to desypustikasari

Morf anggrek
Morf anggrekMorf anggrek
Morf anggrek
azzumaru10
 
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdfCiri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
AnitaRasunaS
 
Lidah Buaya
Lidah BuayaLidah Buaya
Lidah Buaya
Felix net
 
Dendrobium sp
Dendrobium spDendrobium sp
Dendrobium sp
vinaar
 
Projek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman HiasanProjek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman Hiasan
Megawati Jalaludin
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
azizahpuspasari1
 
Projek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasanProjek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasan
azmega12
 
Makalah padi
Makalah padiMakalah padi
Makalah padi
Septian Muna Barakati
 
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
HernurYogaPriyambodo
 
Katalog gulma air
Katalog gulma air Katalog gulma air
Katalog gulma air
Novia Dwi
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
Operator Warnet Vast Raha
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
Septian Muna Barakati
 
Ciri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sdCiri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sd
Diah Ngapain Si
 
Keanekaragaman flora
Keanekaragaman floraKeanekaragaman flora
Keanekaragaman flora
Serlin Hidayati
 
Budidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman HiasBudidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman Hias
Andi Rezki
 
Bunga Tiga Bulan
Bunga Tiga BulanBunga Tiga Bulan
Bunga Tiga Bulanaronkin
 
indoor outdoor plant
 indoor outdoor plant indoor outdoor plant
indoor outdoor plant
Universitas Trunojoyo Madura
 
Tumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumutTumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumut
rivharamadhanty
 
Bertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danbBertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danbBP4K
 
Tanaman 3
Tanaman 3Tanaman 3
Tanaman 3
Irma Juni
 

Similar to desypustikasari (20)

Morf anggrek
Morf anggrekMorf anggrek
Morf anggrek
 
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdfCiri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
 
Lidah Buaya
Lidah BuayaLidah Buaya
Lidah Buaya
 
Dendrobium sp
Dendrobium spDendrobium sp
Dendrobium sp
 
Projek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman HiasanProjek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman Hiasan
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
 
Projek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasanProjek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasan
 
Makalah padi
Makalah padiMakalah padi
Makalah padi
 
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
 
Katalog gulma air
Katalog gulma air Katalog gulma air
Katalog gulma air
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Ciri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sdCiri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sd
 
Keanekaragaman flora
Keanekaragaman floraKeanekaragaman flora
Keanekaragaman flora
 
Budidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman HiasBudidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman Hias
 
Bunga Tiga Bulan
Bunga Tiga BulanBunga Tiga Bulan
Bunga Tiga Bulan
 
indoor outdoor plant
 indoor outdoor plant indoor outdoor plant
indoor outdoor plant
 
Tumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumutTumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumut
 
Bertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danbBertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danb
 
Tanaman 3
Tanaman 3Tanaman 3
Tanaman 3
 

Recently uploaded

PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
LuhAriyani1
 
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
LuhAriyani1
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
LuhAriyani1
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
corneliadjobo45
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
corneliadjobo45
 
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
ssuser9ca9dd1
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
RyanJun5
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
henandiarsyaharini
 

Recently uploaded (8)

PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
 
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
 
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
 

desypustikasari

  • 1. NAMA : DESY PUSTIKA SARI NIM : FAA 114 049  MENGENAL TANAMAN ANGGREK DENDROBIUM
  • 2. Tanaman anggrek Dendrobium merupakan anggrek epifit terbesar didunia,terdiri atas 1.400 spesies. Epifit adalah tanaman yang hidup menumpang di batang atau pohon lain tanpa merusak atau merugikannya. Anggrek dendrobium hidup di daerah panas dengan ketinggian 0-650 meter di atas permukaan laut, jenis anggrek ini berbunga pada umur 1,5 tahun tetapi jika dirawat intensif dapat berbunga pada umur delapan bulan.
  • 3.  AKAR  Anggrek memiliki akar udara yang dapat menyerap air dari udara. Akar udara pada anggrek memiliki zat hijau daun sehingga dapat berfotosintesis. Akar anggrek lunak, mudah patah, ujungnya meruncing, lengket, dan licin saat dipegang.  BATANG  Batang anggrek dendrobium termasuk simpodial, yaitu batang yang pertumbuhannya terbatas dan tidak memiliki batang utama. Batang dendrobium dapat mengeluarkan tangkai bunga baru dari sisi-sisi batangnya.  DAUN  Bentuk daun dendrobium lebar, bentuk daun yang lebar membuat proses fotosintesis dan transpirasi semakin cepat. Kondisi ini membuat dendrobium lebih cepat berbunga dibanding amggrek berdaun sempit seperti Renanthera matutina dan Vanda hookeriana.  BUNGA  Memiliki sepal (kelopak) bunga berbentuk segitiga. Bagian dasar bunga dendrobium bersatu berbentuk taji. Petal (mahkota) bunga dendrobium biasanya lebih tipis dari kelopaknya dan bibirnya terbelah. Warna bunganya menarik dan beraneka ragam, bunganya juga dapat mekar sekitar dua minggu.  BUAH  Buah anggrek dendrobium berbentuk kapsul dan akan matang dalam waktu 3-4 bulan setelah dibuahi. Ketika matang, bunga tengah buah anggrek akan pecah.
  • 4. 1. Pakis, karena pakis memiliki daya mengikat air, aerase dan drainase yang baik juga media ini mengandung unsur hara yang dibutuhkan anggrek dan dapat melapuk secara perlahan . 2. Arang karena arang tidak cepat lapuk dan tidak mudah ditumbuhi cendawan, tetapi miskin zat hara dan sulit mengikat air.