SlideShare a Scribd company logo
Instalasi Sistem Oprasi Berbasis GUI
Wind 8 (Graphical User Interface)
Nama Anggota :
 Irsan Djohan
 Dita Rahayu
 Husnaina
 Nada Handayani
 Nadiva Aulia
Pengertian sistem operasi secara umum ialah pengelolaan seluruh sumber-
daya yang terdapat pada sistem komputer dan menyediakan sekumpulan
layanan (system calls) kepada pemakai sehingga memudahkan dan
menyamankan penggunaan
a) Fungsi Dasar
Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari empat komponen utama, yaitu perangkat-keras,
program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna.
b) Sasaran Sistem Operasi
Sistem operasi mempunyai tiga sasaran utama yaitu : kenyamanan, efisien, dan berevolusi
c) Sejarah Sistem Operasi
Sistem operasi mengalami perkembangan yang sangat pesat, dan dibagi kedalam empat generasi
yaitu :
•Generasi Pertama (1945-1955)
Generasi pertama merupakan awal perkembangan sistem komputasi elektronik sebagai
pengganti sistem komputasi mekanik.
•Generasi Kedua (1955-1965)
Generasi kedua memperkenalkan Batch Processing System, yaitu Job yang dikerjakan dalam satu
rangkaian, lalu dieksekusi secara berurutan.
•Generasi Ketiga (1965-1980)
Pada generasi ini perkembangan sistem operasi dikembangkan untuk maka sistem operasi
menjadi multi-user (di gunakan banyak pengguna sekaligus) dan multi-programming (melayani
banyak program sekaligus).
•Generasi Keempat (Pasca 1980an)
dipergunakan untuk jaringan komputer dimana pemakai menyadari
keberadaan komputer-komputer yang saling terhubung satu sama lain.
d) Jenis-jenis System Operasi
• Seperti telah disinggung di depan banyak jenis sistem operasi yang
bisa digunakan, antara lain : POSIX, UNIX, MS DOS, MS Windows,
LINUX, APPLE, dll .
• sistem operasi yang interface (kontak) dengan user (pengguna)
yaitu menggunakan TEXT (DOS, POSIX, LINUX), ada juga yang
kontaknya dengan pengguna menggunakan GUI (Graphical User
Interface) seperti MS Windows dan LINUX (LINUX bisa berbasis
TEXT dan berbasis GUI).
• System operasi berbasis text artinya user berinteraksi dengan
sistem dengan perintah-perintah yang berupa text. Lain halnya
dengan system operasi berbasis GUI, pada sistem ini user dapat
berinteraksi dengan system operasi melalui gambar-gambar/
simbol-simbol, dan tentu hal ini akan lebih memberi kemudahan
dan kenyamanan bagi pengguna. Itulah sebabnya mengapa
system operasi yang berbasis GUI seringkali disebut “User
Friendly” .
 Windows 8 adalah sistem operasi terbaru dari Microsoft yang
diluncurkan secara resmi 25 Oktober lalu, menawarkan tampilan
antarmuka yang berbeda, baru, dan diklaim lebih fleksibel dari Sistem
Operasi pendahulunya.
• syarat minimum yang dibutuhkan untuk menginstall Windows 8 ini yaitu:
– Prosesor 1 gigahertz at atau lebih.
– RAM 1 gigahertz untuk 32-bit atau 2 gigahertz untuk 64-bit.
– Hard drive 16 giga untuk 32-bit atau 20 giga untuk 64-bit.
– Sebuah kartu grafis yang mendukung Microsoft DirectX 9 atau lebih tinggi.
• Langkah-langkah menginstall Windows 8 Final
Masukkan CD Windows 8 kemudian restart komputer sobat, lalu seperti biasa atur
booting terlebih dahulu, pilih DVD jika diinstall melalui kepingan DVD, atau pilih
Removable Media jika diinstall melalui flashdisk. Tunggulah beberapa saat sampai
Windows selesai menyalin file-file dari CD instalasi tersebut. Kemudian akan muncul
jendela setup seperti dibawah ini. Pilih bahasa, format waktu dan jenis keyboard
yang digunakan, kemudian klik next.
• Pada gambar dibawah, klik install now
• Akan muncul jendela yang meminta sobat untuk
memasukkan key atau serial number dari Windows.
Masukkan serial numbernya kemudian klik next
• Jendela berikutnya yang muncul adalah EULA (end user
license agreement). Beri tanda cek di kiri bawah pada i
accept the license term, klik next.
• akan muncul pilihan apakah ingin mengupgrade atau
memilih custom installation. Pilih saja custom installation
(install windows only)
• Tentukan dipartisi mana sobat akan menginstall
windownya. Lalu klik next
• Proses instalasi pun dimulai. Tunggulah sembari
ngopi atau nonton. 😃😏
• Setelah instalasi selesai, komputer secara otomatis akan mereboot sistem.
Kemudian, Anda akan melihat proses dari persiapan yang dibuat untuk login
pertama. Agar proses ini selesai, Mungkin diperlukan beberapa kali restart lagi,
tergantung pada konfigurasi hardware komputer masing masing.
Tunggulah beberapa saat sampai muncul window seperti dibawah ini.
• Kemudian, Anda akan diminta untuk melakukan
personalisasi instalasi Windows 8 sobat. Mulailah dengan
memberikan nama untuk komputer sobat.
• Berikutnya setting untuk kartu jaringan nirkabel. Ada 2 pilihan,
apakah sobat ingin menggunakan settingan dari windows 8
atau ingin mencustomize.
• Kemudian muncul jendela untuk masuk (sign in) ke Windows 8.
Masukkan akun / ID Windows live sobat, atau jika tidak ingin sign in
tanpa akun Windows Live, bisa mengklik opsi di kiri bawah ‘sign in
without microsoft account’. Lalu klik next
• Tunggulah beberapa menit sampai semua pengaturan tersimpan dengan baik. Akan
muncul tutorial singkat cara akses charm bar. Setelah tutorial berakhir, Anda akan
ditampilkan informasi lebih lanjut tentang kemajuan kustomisasi 8 Windows
melalui layar berwarna dan beberapa pesan.
• Selesai sudah cara menginstall Windows 8.
Sekian Presentasi Dari
Kelompok Kami™

More Related Content

What's hot

Perkembangan umum sistem operasi
Perkembangan umum sistem operasiPerkembangan umum sistem operasi
Perkembangan umum sistem operasi
Miranti Dwi Kurnia
 
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
SMKN 3 Kota Tangerang
 
Materi system-operasi
Materi system-operasiMateri system-operasi
Materi system-operasi
allexsandy
 
Makalah sistem-operasi
Makalah sistem-operasiMakalah sistem-operasi
Makalah sistem-operasi
IKHSAN MAHRURI
 
Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
Melakukan Instalasi Sistem Operasi DasarMelakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
Hengki Matondang
 
Software
SoftwareSoftware
Software
Chabil_Juniar
 
Modul sistem-operasi
Modul sistem-operasiModul sistem-operasi
Modul sistem-operasi
IKHSAN MAHRURI
 
Artikel os rudy septiawan
Artikel os rudy septiawanArtikel os rudy septiawan
Artikel os rudy septiawan
Rifki Maulana Hidayatullah
 
Slide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilySlide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilyDion Webiaswara
 
Pengantar aplikasi-komputer1
Pengantar aplikasi-komputer1Pengantar aplikasi-komputer1
Pengantar aplikasi-komputer1Wirausaha
 
Sistem operasi (alfi syhari)
Sistem operasi (alfi syhari)Sistem operasi (alfi syhari)
Sistem operasi (alfi syhari)
Alfi Syhari
 
Materi 8 : Sistem operasi
Materi 8 : Sistem operasiMateri 8 : Sistem operasi
Materi 8 : Sistem operasi
Nanang Kurniawan
 
Perkembangan Sistem operasi
Perkembangan Sistem operasiPerkembangan Sistem operasi
Perkembangan Sistem operasiIhsan Nurhalim
 
Sistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis guiSistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis gui
Eka Lidia
 
Pengenalan Mikrotik
Pengenalan MikrotikPengenalan Mikrotik
Pengenalan Mikrotik
RIRIN ZUHROTUL AINIA
 

What's hot (16)

Perkembangan umum sistem operasi
Perkembangan umum sistem operasiPerkembangan umum sistem operasi
Perkembangan umum sistem operasi
 
sistem operasi
sistem operasisistem operasi
sistem operasi
 
Materi system-operasi
Materi system-operasiMateri system-operasi
Materi system-operasi
 
Makalah sistem-operasi
Makalah sistem-operasiMakalah sistem-operasi
Makalah sistem-operasi
 
Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
Melakukan Instalasi Sistem Operasi DasarMelakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
Melakukan Instalasi Sistem Operasi Dasar
 
Software
SoftwareSoftware
Software
 
Modul sistem-operasi
Modul sistem-operasiModul sistem-operasi
Modul sistem-operasi
 
Jaringan gui dan teks
Jaringan gui dan teksJaringan gui dan teks
Jaringan gui dan teks
 
Artikel os rudy septiawan
Artikel os rudy septiawanArtikel os rudy septiawan
Artikel os rudy septiawan
 
Slide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilySlide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix Family
 
Pengantar aplikasi-komputer1
Pengantar aplikasi-komputer1Pengantar aplikasi-komputer1
Pengantar aplikasi-komputer1
 
Sistem operasi (alfi syhari)
Sistem operasi (alfi syhari)Sistem operasi (alfi syhari)
Sistem operasi (alfi syhari)
 
Materi 8 : Sistem operasi
Materi 8 : Sistem operasiMateri 8 : Sistem operasi
Materi 8 : Sistem operasi
 
Perkembangan Sistem operasi
Perkembangan Sistem operasiPerkembangan Sistem operasi
Perkembangan Sistem operasi
 
Sistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis guiSistem operasi berbasis gui
Sistem operasi berbasis gui
 
Pengenalan Mikrotik
Pengenalan MikrotikPengenalan Mikrotik
Pengenalan Mikrotik
 

Similar to Data irsan instalasi sistem oprasi berbasis gui wind 8

Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI (Graphical User Interface)
Menginstalasi  Sistem  Operasi  Berbasis GUI (Graphical User Interface)Menginstalasi  Sistem  Operasi  Berbasis GUI (Graphical User Interface)
Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI (Graphical User Interface)
Anca Septiawan
 
Tugas 2 - Windows 8 Mulok
Tugas 2 - Windows 8 MulokTugas 2 - Windows 8 Mulok
Tugas 2 - Windows 8 MulokAnnisyaPU
 
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non originalAnalisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non originalYoshua Habibnur
 
Netrunner Linux
Netrunner LinuxNetrunner Linux
Netrunner Linux
Indhermawan_Radjilun
 
Cara menginstall linux mint
Cara menginstall linux mintCara menginstall linux mint
Cara menginstall linux mint
Reyhan Choiri
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
viki yolanda.H
 
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Fariz Adnan
 
sistem_operasi
sistem_operasisistem_operasi
sistem_operasi
fajardwiutara
 
Instalasi SO Jar 3
Instalasi SO Jar 3Instalasi SO Jar 3
Instalasi SO Jar 3
Jimmi Sitorus
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Ahmad Ibad
 
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
handrian123
 
Software
Software Software
Software
Hardini_HD
 
03. mengidentifikasi persyaratan hardware
03. mengidentifikasi persyaratan hardware03. mengidentifikasi persyaratan hardware
03. mengidentifikasi persyaratan hardware
Hasmul Tafit
 
Sistem Operasi smata10.pptx
Sistem Operasi smata10.pptxSistem Operasi smata10.pptx
Sistem Operasi smata10.pptx
Muhibburridho1
 
Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2
nellylawar
 
Migrasi
MigrasiMigrasi
Migrasi
nida30
 

Similar to Data irsan instalasi sistem oprasi berbasis gui wind 8 (20)

Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI (Graphical User Interface)
Menginstalasi  Sistem  Operasi  Berbasis GUI (Graphical User Interface)Menginstalasi  Sistem  Operasi  Berbasis GUI (Graphical User Interface)
Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI (Graphical User Interface)
 
Tugas 2 - Windows 8 Mulok
Tugas 2 - Windows 8 MulokTugas 2 - Windows 8 Mulok
Tugas 2 - Windows 8 Mulok
 
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non originalAnalisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
Analisa perbandingan antara windows 7 original dan non original
 
Netrunner Linux
Netrunner LinuxNetrunner Linux
Netrunner Linux
 
Cara menginstall linux mint
Cara menginstall linux mintCara menginstall linux mint
Cara menginstall linux mint
 
Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1Sistem operasi part 1
Sistem operasi part 1
 
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"
 
sistem_operasi
sistem_operasisistem_operasi
sistem_operasi
 
Instalasi SO Jar 3
Instalasi SO Jar 3Instalasi SO Jar 3
Instalasi SO Jar 3
 
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibadLaporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
Laporan praktikum daskom ahmad khusnil ibad
 
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
 
Software
Software Software
Software
 
Bab 5 software
Bab 5   softwareBab 5   software
Bab 5 software
 
Bab v software
Bab v softwareBab v software
Bab v software
 
Bab v software
Bab v softwareBab v software
Bab v software
 
03. mengidentifikasi persyaratan hardware
03. mengidentifikasi persyaratan hardware03. mengidentifikasi persyaratan hardware
03. mengidentifikasi persyaratan hardware
 
Sistem Operasi smata10.pptx
Sistem Operasi smata10.pptxSistem Operasi smata10.pptx
Sistem Operasi smata10.pptx
 
Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2Laporan praktikum modul 2
Laporan praktikum modul 2
 
Rpp kd 11
Rpp kd 11Rpp kd 11
Rpp kd 11
 
Migrasi
MigrasiMigrasi
Migrasi
 

Recently uploaded

PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptxPRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
AlifMauliddina1
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
JokoPramono34
 
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.pptMeet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
RosmalahUMK
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
wahtun86siaran
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptxPRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
PRESENTASI T TEST (GROUP 1) -07 DESEMBER 2021.pptx
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
 
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.pptMeet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
Meet 6 Pengembangan konsep pembangunan-pertanian.ppt
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 

Data irsan instalasi sistem oprasi berbasis gui wind 8

  • 1. Instalasi Sistem Oprasi Berbasis GUI Wind 8 (Graphical User Interface) Nama Anggota :  Irsan Djohan  Dita Rahayu  Husnaina  Nada Handayani  Nadiva Aulia
  • 2. Pengertian sistem operasi secara umum ialah pengelolaan seluruh sumber- daya yang terdapat pada sistem komputer dan menyediakan sekumpulan layanan (system calls) kepada pemakai sehingga memudahkan dan menyamankan penggunaan a) Fungsi Dasar Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari empat komponen utama, yaitu perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna. b) Sasaran Sistem Operasi Sistem operasi mempunyai tiga sasaran utama yaitu : kenyamanan, efisien, dan berevolusi c) Sejarah Sistem Operasi Sistem operasi mengalami perkembangan yang sangat pesat, dan dibagi kedalam empat generasi yaitu : •Generasi Pertama (1945-1955) Generasi pertama merupakan awal perkembangan sistem komputasi elektronik sebagai pengganti sistem komputasi mekanik. •Generasi Kedua (1955-1965) Generasi kedua memperkenalkan Batch Processing System, yaitu Job yang dikerjakan dalam satu rangkaian, lalu dieksekusi secara berurutan. •Generasi Ketiga (1965-1980) Pada generasi ini perkembangan sistem operasi dikembangkan untuk maka sistem operasi menjadi multi-user (di gunakan banyak pengguna sekaligus) dan multi-programming (melayani banyak program sekaligus).
  • 3. •Generasi Keempat (Pasca 1980an) dipergunakan untuk jaringan komputer dimana pemakai menyadari keberadaan komputer-komputer yang saling terhubung satu sama lain. d) Jenis-jenis System Operasi • Seperti telah disinggung di depan banyak jenis sistem operasi yang bisa digunakan, antara lain : POSIX, UNIX, MS DOS, MS Windows, LINUX, APPLE, dll . • sistem operasi yang interface (kontak) dengan user (pengguna) yaitu menggunakan TEXT (DOS, POSIX, LINUX), ada juga yang kontaknya dengan pengguna menggunakan GUI (Graphical User Interface) seperti MS Windows dan LINUX (LINUX bisa berbasis TEXT dan berbasis GUI). • System operasi berbasis text artinya user berinteraksi dengan sistem dengan perintah-perintah yang berupa text. Lain halnya dengan system operasi berbasis GUI, pada sistem ini user dapat berinteraksi dengan system operasi melalui gambar-gambar/ simbol-simbol, dan tentu hal ini akan lebih memberi kemudahan dan kenyamanan bagi pengguna. Itulah sebabnya mengapa system operasi yang berbasis GUI seringkali disebut “User Friendly” .
  • 4.  Windows 8 adalah sistem operasi terbaru dari Microsoft yang diluncurkan secara resmi 25 Oktober lalu, menawarkan tampilan antarmuka yang berbeda, baru, dan diklaim lebih fleksibel dari Sistem Operasi pendahulunya. • syarat minimum yang dibutuhkan untuk menginstall Windows 8 ini yaitu: – Prosesor 1 gigahertz at atau lebih. – RAM 1 gigahertz untuk 32-bit atau 2 gigahertz untuk 64-bit. – Hard drive 16 giga untuk 32-bit atau 20 giga untuk 64-bit. – Sebuah kartu grafis yang mendukung Microsoft DirectX 9 atau lebih tinggi. • Langkah-langkah menginstall Windows 8 Final Masukkan CD Windows 8 kemudian restart komputer sobat, lalu seperti biasa atur booting terlebih dahulu, pilih DVD jika diinstall melalui kepingan DVD, atau pilih Removable Media jika diinstall melalui flashdisk. Tunggulah beberapa saat sampai Windows selesai menyalin file-file dari CD instalasi tersebut. Kemudian akan muncul jendela setup seperti dibawah ini. Pilih bahasa, format waktu dan jenis keyboard yang digunakan, kemudian klik next.
  • 5. • Pada gambar dibawah, klik install now
  • 6. • Akan muncul jendela yang meminta sobat untuk memasukkan key atau serial number dari Windows. Masukkan serial numbernya kemudian klik next
  • 7. • Jendela berikutnya yang muncul adalah EULA (end user license agreement). Beri tanda cek di kiri bawah pada i accept the license term, klik next.
  • 8. • akan muncul pilihan apakah ingin mengupgrade atau memilih custom installation. Pilih saja custom installation (install windows only)
  • 9. • Tentukan dipartisi mana sobat akan menginstall windownya. Lalu klik next
  • 10. • Proses instalasi pun dimulai. Tunggulah sembari ngopi atau nonton. 😃😏
  • 11. • Setelah instalasi selesai, komputer secara otomatis akan mereboot sistem. Kemudian, Anda akan melihat proses dari persiapan yang dibuat untuk login pertama. Agar proses ini selesai, Mungkin diperlukan beberapa kali restart lagi, tergantung pada konfigurasi hardware komputer masing masing. Tunggulah beberapa saat sampai muncul window seperti dibawah ini.
  • 12. • Kemudian, Anda akan diminta untuk melakukan personalisasi instalasi Windows 8 sobat. Mulailah dengan memberikan nama untuk komputer sobat.
  • 13. • Berikutnya setting untuk kartu jaringan nirkabel. Ada 2 pilihan, apakah sobat ingin menggunakan settingan dari windows 8 atau ingin mencustomize.
  • 14. • Kemudian muncul jendela untuk masuk (sign in) ke Windows 8. Masukkan akun / ID Windows live sobat, atau jika tidak ingin sign in tanpa akun Windows Live, bisa mengklik opsi di kiri bawah ‘sign in without microsoft account’. Lalu klik next
  • 15. • Tunggulah beberapa menit sampai semua pengaturan tersimpan dengan baik. Akan muncul tutorial singkat cara akses charm bar. Setelah tutorial berakhir, Anda akan ditampilkan informasi lebih lanjut tentang kemajuan kustomisasi 8 Windows melalui layar berwarna dan beberapa pesan.
  • 16. • Selesai sudah cara menginstall Windows 8.