SlideShare a Scribd company logo
Istilah daftar bahan lebih banyak dikenal di dalam area produksi pabrik furniture. Di dalamnya
terdapat ukuran dan jumlah komponen furniture yang perlu disiapkan oleh departemen terkait.
Terutama komponen kayu adalah jenis bahan yang selalu memerlukan daftar bahan beserta
ukuran dan jumlahnya. Bagaimana membuat daftar bahan dan apa saja manfaat yang bisa
diambil dengan adanya daftar bahan ini?
Walaupun pada dasarnya daftar bahan dibuat untuk keperluan produksi, di sisi lain konsepnya
akan sangat bermanfaat untuk membuat perhitungan biaya pokok produksi. Dan pada akhirnya
akan berpengaruh terhadap harga jual furniture. Pada bagian ini sangat ditentukan pula oleh
besarnya biaya-biaya tidak langsung lainnya, misalnya margin keuntungan, over head
perusahaan, dan biaya administrasi.
Sesuai dengan namanya, isi daftar bahan adalah berupa bahan baku utama, bahan pembantu
(sekunder), perlengkapan (sekrup, paku, engsel), aksesories, bahan finishing dan bahan packing.
Semua daftar tersebut bisa dibuat di dalam satu dokumen maupun secara terpisah sesuai dengan
fungsi masing-masing. Cara ini adalah yang paling efektif walaupun kurang efisien karena
membutuhkan lebih banyak lembaran dokumen. Tetapi dengan dipisahnya daftar bahan untuk
masing-masing departemen, kita bisa membuat penjelasan bahan lebih lengkap, misalnya dengan
menambahkan gambar untuk setiap jenis sekrup pada daftar bahan perlengkapan.
Bahan Baku Utama
Jika kayu solid menjadi bahan baku utama, maka penyusunan daftar bahan komponen kayu perlu
dibuat dengan mencantumkan informasi penting, antara lain: Nama Bahan, Keterangan, Ukuran
(pxlxt) panjang x lebar x tebal, dan jumlah komponen. Akan lebih baik apabila bisa ditambahkan
satu kolom untuk total volume kayu dalam meter kubik.
Ukuran bahan yang tercantum adalah ukuran jadi. Dari situ, setiap proses yang berbeda bisa
memperkirakan ukuran yang perlu disiapkan. Pada beberapa pabrik furniture yang sudah
berpengalaman dan memiliki efisiensi yang tinggi, bahkan di area pembelahan logs dan
papan/balok, mereka menentukan ukuran pembelahan sudah termasuk toleransi untuk penyerutan
dan penggergajian.
Apabila bahan baku utama menggunakan papan buatan, hal penting yang harus diperhatikan
adalah peletakan ukuran panjang dan lebar. Ukuran panjang adalah menyesuaikan arah serat
vinir plywood. Walaupun ukuran searah serat lebih kecil daripada ukuran melintang serat, tetap
saja ukuran searah serat yang dicantumkan pada kolom ukuran panjang.
Dan pada perhitungan akhirnya, jumlah total bahan adalah dalam satuan 'lembar'.
Lain halnya pula apabila bahan baku furniture anda menggunakan material dari besi. Yang
penting di sini adalah memberikan penjelasan apakah bahan besi tersebut berbentuk besi solid,
besi pipa atau plat besi.
Bahan pembantu (sekunder)
Penerapannya bisa dilakukan menggunakan cara yang sama dengan bahan baku utama. Beberapa
jenis bahan pembantu misalnya: rotan, kulit, aluminium atau plastik.
Perlengkapan
Daftar bahan ini lebih dipakai di gudang perlengkapan. Distribusi materialnya bisa dibedakan di
2 proses, yaitu perlengkapan yang dirakit di dalam pabrik dan perlengkapan yang dirakit oleh
konsumen (untuk produk furniture knockdown).
Bahan yang masuk perlengkapan adalah alat perlengkapan yang 'mutlak' diperlukan untuk
membuat furniture bisa dirakit dan berfungsi sebagaimana mestinya. Artinya beberapa bahan
seperti paku, sekrup, lem, engsel, kunci, plat sudut siku, baut knowck down, magnet pengunci,
dan lainnya. Satuan di dalam daftar bahan bisa menggunakan format pada bahan baku utama.
Bahan finishing
Di sini pentingnya mengetahui berapa liter konsumsi setiap bahan finishing untuk setiap jenis
unit. Dan juga pentingnya 'application schedule', sebuah dokumen yang menunjukkan detail jenis
bahan beserta campurannya. Dari 'application schedule' tersebut kita bisa menentukan berapa
liter yang dibutuhkan untuk produksi.
Susunan bahan finishing di dalam daftar bahan harus dijelaskan kategori masing-masing bahan
kimia. Satuan ukuran adalah dalam liter atau galon.
Aksesori
Variasi bahan atau material lain yang mendukung produk. Misalnya: kaca/cermin, busa/kain
untuk jok kursi, anyaman rotan/bambu, atau aksesori tambahan dari bahan plastik dan karet.
Bahan packing
Di dalam produksi daftar bahan packing tidak terlalu diperlukan. Dokumen ini lebih diperlukan
oleh bagian pembelian material packing dan gudang penyimpanan. Tetapi daftar bahan packing
yang lengkap dan detail akan membantu proses pengepakan menjadi lebih efisien dan tepat guna.
- See more at: http://www.tentangkayu.com/2012/10/daftar-bahan-untuk-produksi-
furniture.html#sthash.mjiABAP0.dpuf

More Related Content

Featured

AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
marketingartwork
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
Skeleton Technologies
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
Rajiv Jayarajah, MAppComm, ACC
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
Christy Abraham Joy
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
GetSmarter
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
Project for Public Spaces & National Center for Biking and Walking
 

Featured (20)

AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 

Daftar bahan produksi furniture

  • 1. Istilah daftar bahan lebih banyak dikenal di dalam area produksi pabrik furniture. Di dalamnya terdapat ukuran dan jumlah komponen furniture yang perlu disiapkan oleh departemen terkait. Terutama komponen kayu adalah jenis bahan yang selalu memerlukan daftar bahan beserta ukuran dan jumlahnya. Bagaimana membuat daftar bahan dan apa saja manfaat yang bisa diambil dengan adanya daftar bahan ini? Walaupun pada dasarnya daftar bahan dibuat untuk keperluan produksi, di sisi lain konsepnya akan sangat bermanfaat untuk membuat perhitungan biaya pokok produksi. Dan pada akhirnya akan berpengaruh terhadap harga jual furniture. Pada bagian ini sangat ditentukan pula oleh besarnya biaya-biaya tidak langsung lainnya, misalnya margin keuntungan, over head perusahaan, dan biaya administrasi. Sesuai dengan namanya, isi daftar bahan adalah berupa bahan baku utama, bahan pembantu (sekunder), perlengkapan (sekrup, paku, engsel), aksesories, bahan finishing dan bahan packing. Semua daftar tersebut bisa dibuat di dalam satu dokumen maupun secara terpisah sesuai dengan fungsi masing-masing. Cara ini adalah yang paling efektif walaupun kurang efisien karena membutuhkan lebih banyak lembaran dokumen. Tetapi dengan dipisahnya daftar bahan untuk masing-masing departemen, kita bisa membuat penjelasan bahan lebih lengkap, misalnya dengan menambahkan gambar untuk setiap jenis sekrup pada daftar bahan perlengkapan. Bahan Baku Utama Jika kayu solid menjadi bahan baku utama, maka penyusunan daftar bahan komponen kayu perlu dibuat dengan mencantumkan informasi penting, antara lain: Nama Bahan, Keterangan, Ukuran (pxlxt) panjang x lebar x tebal, dan jumlah komponen. Akan lebih baik apabila bisa ditambahkan satu kolom untuk total volume kayu dalam meter kubik. Ukuran bahan yang tercantum adalah ukuran jadi. Dari situ, setiap proses yang berbeda bisa memperkirakan ukuran yang perlu disiapkan. Pada beberapa pabrik furniture yang sudah berpengalaman dan memiliki efisiensi yang tinggi, bahkan di area pembelahan logs dan papan/balok, mereka menentukan ukuran pembelahan sudah termasuk toleransi untuk penyerutan dan penggergajian. Apabila bahan baku utama menggunakan papan buatan, hal penting yang harus diperhatikan adalah peletakan ukuran panjang dan lebar. Ukuran panjang adalah menyesuaikan arah serat vinir plywood. Walaupun ukuran searah serat lebih kecil daripada ukuran melintang serat, tetap saja ukuran searah serat yang dicantumkan pada kolom ukuran panjang. Dan pada perhitungan akhirnya, jumlah total bahan adalah dalam satuan 'lembar'. Lain halnya pula apabila bahan baku furniture anda menggunakan material dari besi. Yang penting di sini adalah memberikan penjelasan apakah bahan besi tersebut berbentuk besi solid, besi pipa atau plat besi. Bahan pembantu (sekunder) Penerapannya bisa dilakukan menggunakan cara yang sama dengan bahan baku utama. Beberapa
  • 2. jenis bahan pembantu misalnya: rotan, kulit, aluminium atau plastik. Perlengkapan Daftar bahan ini lebih dipakai di gudang perlengkapan. Distribusi materialnya bisa dibedakan di 2 proses, yaitu perlengkapan yang dirakit di dalam pabrik dan perlengkapan yang dirakit oleh konsumen (untuk produk furniture knockdown). Bahan yang masuk perlengkapan adalah alat perlengkapan yang 'mutlak' diperlukan untuk membuat furniture bisa dirakit dan berfungsi sebagaimana mestinya. Artinya beberapa bahan seperti paku, sekrup, lem, engsel, kunci, plat sudut siku, baut knowck down, magnet pengunci, dan lainnya. Satuan di dalam daftar bahan bisa menggunakan format pada bahan baku utama. Bahan finishing Di sini pentingnya mengetahui berapa liter konsumsi setiap bahan finishing untuk setiap jenis unit. Dan juga pentingnya 'application schedule', sebuah dokumen yang menunjukkan detail jenis bahan beserta campurannya. Dari 'application schedule' tersebut kita bisa menentukan berapa liter yang dibutuhkan untuk produksi. Susunan bahan finishing di dalam daftar bahan harus dijelaskan kategori masing-masing bahan kimia. Satuan ukuran adalah dalam liter atau galon. Aksesori Variasi bahan atau material lain yang mendukung produk. Misalnya: kaca/cermin, busa/kain untuk jok kursi, anyaman rotan/bambu, atau aksesori tambahan dari bahan plastik dan karet. Bahan packing Di dalam produksi daftar bahan packing tidak terlalu diperlukan. Dokumen ini lebih diperlukan oleh bagian pembelian material packing dan gudang penyimpanan. Tetapi daftar bahan packing yang lengkap dan detail akan membantu proses pengepakan menjadi lebih efisien dan tepat guna.
  • 3. - See more at: http://www.tentangkayu.com/2012/10/daftar-bahan-untuk-produksi- furniture.html#sthash.mjiABAP0.dpuf