SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Daftar 200 Arti Emoji
😃 – Tersenyum dengan wajah menyeringai
digunakan ketika pembahasan menyengkan.
😁 – Wajah Berseri dengan Mata Tersenyum
artinya ekspresi kebahagiaan
😆 – Wajah menyeringai dengan mata
menyeripit
😅 – Wajah menyeringai dengan keringat
artinya sedang gugup
🤣 – Tertawa kocak
😂 -Tertawa dengan air mata bahagia
🙂 – Wajah tersenyum sedikit
🙃 – Wajah terbalik
😉 – Mengedipkan mata
🥰 – Tersenyum penuh cinta
😍 – Wajah sumringah dengan mata
berbentuk hati
🤩 – Wajah sumbringah
😘 – Wajah mencium dengan hati
😗 – Wajah mencium
☺️- Wajah tersenyum
😚 – Cium dengan mata tertutup
😙 – Minta cium
😋 – Ekspresi makan enak
😛 – Menjulurkan lidah
😜 – Berkedip bahagia
😝 – Menyipitkan wajah dan menjulurkan
lidah
🤑 – Wajah bermulut uang
🤗 – Minta peluk
🤭 – Menutup mulut
🤫 – Jangan berisik
🤔 – Berpikir
🤐 – Menjaga rahasia
🤨 – Curiga
😐 – Wajah datar
😑 – Tanpa ekspresi
😶 – Terbungkam
😏 – Tersenyum sombong
😒 – Tidak senang
🙄 – Wajah mata berputar
😬 – Meringis
🤥 – Lagi bohong
😌 – Lega
😔 – Termenung
😪 – Ngantuk
🤤- Berliur
😴 – Tertidur
😷 Wajah pake masker
🤒 – Wajah termometer
🤕 – Wajah dengan perban
🤢 – Mual
🤧 – Terserang flu
🤮 – Muntah
🥵 – Kepanasan
🥶 – Wajah kedinginan
🥴 – Wajah pusing
😵 – Kepala pening
🤯 – Wajahmeledak
🤠 – Wajah dengan topi koboi
🥳 – Wajah sedang berpesata
😎 – Tersenyum pake kacamata
🤓 – Kutu buku
😕 – Bingung
😟 – Khawatir
🙁 – Wajah mengernyit tapi dikit
☹️ – Wajah mengernyit
😮 – Menganga
😯 – Wajah hening
😲 – Terkejut
😳 – Malu karena salah tingkah
🥺 – Wajah memohon
😦 – Wajah mengernyit mulut terbuka
😨 – Ketakutan
😰 – Cemas
😥 – Sedih tapi sedikit
😢 – Wajah menangis
😭 – Menangis kejer
😱 – Ekspresi kaget
😞 – Kecewa
😓 – Ekspresi tertunduk dengan keringat
😩 – Ekspresi letih
😫 – Ekspresi lelah
� – Menguap
😤 – Wajah dengan uap di hidung
😠 – Marah
😡 – Wajah merengus
🤬 – Mengumpat
😈 – Setan bertanduk
👿 – Setan marah
💀 – Tengkorak
☠️ – Tengkorak dan tulang
💩 – Tumpukan kotoran
🤡 – Badut
👹 – Raksasa
👺 – Goblin Jepang
👻 – Hantu
👽 – Alien
👾 – Monster alien
🤖 – Robot
😺 – Kucing menyeringai mata terbuka
😸 – Kucing menyeringai
😹 – Kucing ketawa dengan air mata bahagia
😻 – Kucing bermata hati
😼 – Senyum masam kucing
😽 – Kucing mencium
😿 – Kucing menangis
😾 – Kucing cemberut
🙈 – Monyet tidak melihat
🙉 – Monyet tidak mendengar
💘 – Panah hati
💝 – Hati pake pita
💖 – Hati berkilau
💗 – Hati yang berkembang
💟 – Dekorasi hati
❣️ – Seruan hati
💔 – Patah hati
💯 – Seratur persen
💦 – Percikan keringat
💥 – benturan
💢 – Marah
💫 – Pusing
💣 – Bom
💨 – Artinya pergi dengan cepat
💭 – Balon pikiran
🗯️ – Gelembung kemarahan
💤 – Artinya untuk tidur
👋 – Tangan melambai
🤚 – Tangan melambai bagian belakang
🖐️ – Tangan melambai
🖖 – Vulcan salute
👌 – Isyarat tangan OK
� – Tangan mencubit
✌️ – Tangan 2 jari untuk perdamaian
🤞 – Menyilangkan jari
🤘 – Tanda tanduk
🤙 – Untuk isyarat “Telpon Aku“
👈 – Menunjuk ke kiri
👆 – Tangan menunjuk
🖕 – Jari tengah
👇 – Menunjuk ke bawah
☝️ – Menunjuk ke atas
👍 – Jempol ke atas
👎 – Jempol ke bawah rasa kecewa
✊ – Mengepalkan tangan
👊 – Meninju
🤛 – Tinju kiri
🤜 – Tinju kanan
👏 – Tepuk tangan
🙌 – Angkat tangan
🤲 – Berdoa
🤝 – Salaman
🙏 – Minta maaf
✍️ – Sedang menulis
👀 – Kedua mata
� – Ekspresi kaget atau bisa juga digunakan
untuk ekspresi terkejut
� – Wajah meleleh
� – Ekspresi terkejut
� – Mata mengintip malu
� – Wajah memberi tanda hormat
� – Wajah garis putus-putus
� – Wajah mulut diagonal digunakan untuk
ekspresi bingung atau frustasi
� – Ekspresi menahan air mata
� – Simbol love dari Korea
� – Tangan menunjuk, “KAMU!!”
� – Tangan membentuk love bisa digunakan
sebagai bentuk dukungan atau tanda cinta
� – Menggigit bibir, buat kamu sang
penggoda
� – Pria hamil, ekspresi terlalu banyak makan
� – Orang hamil biasa
� – Hasil radiologi
👅 – Lidah menjulur keluar,
🙅 – Ekspresi untuk mengatakan “TIDAK“
🙎♀️ – Wanita cemberut
🙎♂️ – Pria cemberut
🙍♂️ – Pria mengerutkan kening
🙆 – Gestur untuk ekspresi “OK”
🙇 – Orang membungkuk
🤦 – Wanita menutup wajah
👨⚕️ – Dokter Pria
👨🍼 – Pria menggendong bayi
👩🍼 – Wanita menggendong bayi
💆♀️ – Wanita sedang dipijat
💇♂️ – Pria potong rambut
💇♀️ – Wanita potong rambut
� ♂️ – Pria berlutut
� ♀️ – Wanita berlutut
👯🏽♂️ – Pria dengan telingan dan baju
kelinci
👯🏼 – Wanita dengan telingan dan baju
kelinci
🤺 – Orang bermain anggar
🗣️ – Kepala berbicara
� – Troll hijau memegang tongkat
🧟 – Zombie pria
🧞♂️ – Manusia jin
🧛🏿♂️ – Vampir Pria warna hitam
🧛♂️ – Vampir Pria warna putih
🦸 – Superhero wanita
👰 – Wanita menggunakan kerudung
pernikahan
🧕🏻 – Wanita dengan hijab
👳🏻 – Orang memakai sorban
� – Ninja
🔰 – Simbol untuk pengemudi di Jepang
💠 – Berlian dengan titik
🤼 – Orang bergulat
🤸♂️ – Pria jungkir balik
� – Telinga menggunakan alat bantu dengar
🌠 – Bintang jatuh
✔️ – Tanda centang satu
Daftar Arti Emoji WA yang Sering Digunakan
Penggunaan emoji saat ini bisa dibilang sebagai sebuah kebutuhan.
Pasalnya, nih, penggunaan emoji bisa membantu mengekspresikan
perasaan yang sulit kamu ungkapkan dengan kata-kata.
Eits, tapi penggunaan emoji nggak boleh kamu lakukan sembarangan,
jika nggak hal ini bisa menimbulkan salah paham, waduh bisa gawat!
Nah, biar kamu nggak salah, berikut beberapa arti emoji yang sering
orang gunakan. Simak baik-baik, ya.
Baca juga: 5 Cara Ungkapkan Terima Kasih dalam Bahasa Korea yang
Tepat!
Arti smiley face
Siapa yang sering menggunakan emoji smiley face? Kebanyakan dari
kamu pasti pernah menggunakannya.
Smiley face menjadi salah satu kategori emoji yang populer. Ada
banyak emoji tertawa yang bisa kamu temukan di WA. Berikut ini
deretannya.
1. Senyum menyeringai
Source: emojimeanings.net
Senyum yang ditandai dengan mata terbuka dan menunjukkan gigi
atas ini berarti wajah tersenyum bahagia. Emoji ini bisa kamu
gunakan untuk menyampaikan kesenangan dan keceriaan atau
mencairkan pesan singkat.
2. Senyum lebar
Source: emojimeanings.net
Wajah tersenyum dengan disertai mata oval dan mulut terbuka ini
dapat berarti suasana hati yang positif. Seringkali, emoji ini kamu
gunakan untuk mengungkapkan kesenangan serta antusiasme, baik
itu sekadar sapaan ceria atau kesenangan tak terbatas.
3. Senyum dengan disertai mata tersenyum
Source: emojimeanings.net
Emoji ini ditandai dengan mata tersenyum dan senyum terbuka lebar.
Emoji ini dapat berarti kamu sedang tertawa senang dan riang.
Namun jangan salah, emoji ini juga bisa kamu gunakan untuk
sarkasme.
4. Senyum berseri dengan mata tersenyum
Source: emojimeanings.net
Nah, kalau emoji ini dapat berarti wajah bahagia dengan tawa. Ini juga
dapat melambangkan kegembiraan serta keceriaan. Tapi, emoji ini
juga bisa mengekspresikan rasa sedikit malu karena suatu peristiwa
serta rasa bangga.
5. Senyum dengan mulut terbuka dan mata tertutup
Source: emojimeanings.net
Arti emoji WA ini bisa melambangkan wajah tertawa karena ada
sesuatu yang sangat lucu. Apabila kamu mau mengekspresikan emoji
ini dalam bentuk teks, emoji ini artinya sama dengan XD.
6. Wajah tersenyum dengan disertai keringat
Source: emojimeanings.net
Emoji ini untuk menggambarkan rasa gugup atau ketidaknyamanan,
tapi dengan tetap mengekspresikan keramahan dengan tetap
tersenyum.
7. Tertawa terbahak-bahak dengan disertai air mata bahagia
Source: emojimeanings.net
Sering menggunakan emoji ini ketika ada sesuatu yang sangat lucu?
Ya, ternyata emoji ini memang berarti kamu sedang tertawa terbahak-
bahak atau bahkan tanpa henti.
Di dalam kamus gaul dalam bahasa Inggris ada istilah rolling on the
floor laughling (rofl). Emoji ini untuk mengekspresikan singkatan
tersebut.
8. Senyum dengan air mata kebahagiaan
Source: emojimeanings.net
Kalau emoji WA satu ini artinya ada sesuatu yang sangat lucu sehingga
kamu tertawa sambil menangis. Eits, tapi menangisnya karena
bahagia bukan sedih. Emoji ini ternyata juga merupakan emoji paling
populer dan paling banyak orang gunakan, lo!
9. Wajah sedikit tersenyum
Source: emojimeanings.net
Emoji ini dapat menyampaikan perasaan tetap positif serta
bersahabat. Seolah-olah kamu mengatakan bahwa baik-baik saja,
namun sebenarnya nggak. Nggak cuma itu aja, emoji ini juga bisa
membuat suatu pernyataan terdengar lebih ramah.
10. Wajah terbalik
Source: emojimeanings.net
Kalau emoji ini dapat berarti sebuah kebingungan, tanggapan sebuah
lelucon, ataupun untuk menyampaikan kepada orang lain bahwa
kamu mengatakan hal yang nggak serius.
11. Wajah genit atau mengedipkan mata
Source: emojimeanings.net
Emoji ini bisa kamu gunakan untuk rasa positif, makna tersembunyi,
atau sedikit menggoda. Nggak cuma itu, emoji ini juga bisa
mengekspresikan rasa jangan terlalu serius.
12. Wajah dan mata tersenyum
Source: emojipedia.com
Sama halnya dengan ekspresi yang ingin kamu gambarkan, emoji ini
juga dapat berarti ungkapan kebahagiaan, ketenangan pikiran,
kehangatan, serta rasa syukur.
13. Wajah tersenyum dengan lingkaran di kepala
Source: emojimeanings.net
Seringkali emoji ini mewakili doa dan keberkahan. Arti emoji WA ini
juga bisa menggambarkan perbuatan baik, perilaku sangat manis dan
patut untuk diteladani.
14. Wajah tersenyum dengan hati bertebaran
Source: emojimeanings.net
Emoji WA satu ini bisa berarti ungkapan berbagai perasaan bahagia
dan penuh kasih sayang. Bisa juga kamu gunakan sebagai ungkapan
jatuh cinta.
15. Wajah memeluk
Source: emojimeanings.net
Arti emoji WA kali ini yakni menunjukkan sikap terbuka dan ramah.
Nggak cuma itu, ini juga bisa kamu gunakan untuk menunjukkan
kehangatan, rasa positif, serta menunjukkan cinta dan perhatian.
16. Wajah tersenyum
Source: Emojitera.com
Salah satu emoji paling umum yang kamu gunakan adalah emoji wajah
tersenyum yang memiliki dua mata yang tersenyum dan mulut yang
terbuka dengan senyum. Emoji ini mengirimkan pesan positif,
kebahagiaan, dan kenyamanan.
Pengguna WhatsApp sering menggunakan emoji ini untuk
menunjukkan kegembiraan atau memberikan sikap ramah dalam
percakapan online.
Arti sad atau disappointed face
Selain mengekspresikan rasa gembira, WA juga punya emoji untuk
mengekspresikan rasa kecewa atau sedih. Ada apa saja sih? Yuk, cek di
bawah ini.
1. Wajah mengeryutkan kening secara intens
Source: emojimeanings.net
Emoji ini bisa menyampaikan rasa khawatir, kecewa, cemas atau sedih
mengenai suatu peristiwa.
2. Wajah dengan mulut terbuka lebar
Source: emojimeanings.net
Kalau emoji yang satu ini dapat mengekspresikan rasa terkejut, baik
secara positif maupun negatif. Misalnya aja, kamu heran atau nggak
percaya sampai benar-benar terkejut seolah-olah berkata “wow!” atau
“ya ampun!”.
3. Wajah memohon
Source: emojimeanings.net
Arti emoji WA yang satu ini adalah kamu sedang memohon sesuatu
dan berusaha mendapatkan apa yang menjadi keinginanmu. Bisa juga,
emoji ini mengekspresikan rasa tersentuh.
4. Wajah khawatir dengan keringat menetes
Source: emojimeanings.net
Sebenarnya, emoji ini memiliki makna yang bervariasi. Tapi,
umumnya merupakan sebuah ungkapan kesedihan, kekecewaan,
ketakutan, dan kecemasan.
5. Wajah menangis
Source: emojimeanings.net
Emoji WA ini dapat berarti perasaan yang intens, seperti sangat sedih
dan putus asa. Namun jangan salah, emoji ini juga bisa digunakan
untuk mengekspresikan sesuatu yang benar-benar lucu sampai
membuatmu menangis.
6. Wajah berpikir
Source: emojimeanings.net
Emoji ini bisa digunakan ketika kamu sedang berpikir atau
merenungkan sesuatu. Emoji ini juga bisa berarti mempertanyakan
pernyataan dari lawan bicara. Nadanya bisa bervariasi, bisa sungguh-
sungguh, bingung, atau bahkan skeptis.
7. Wajah cemberut dengan keringat menetes di dahi
Source: emojimeanings.net
Emoji yang satu ini juga memiliki makna yang bervariasi. Tapi,
biasanya merupakan ungkapan dari rasa sedih atau kecewa. Stres atau
khawatir karena peristiwa buruk atau segala sesuatu berjalan berbeda
dari seharusnya juga bisa diekspresikan melalui emoji ini.
BACA JUGA: 12 Cafe Jakarta Selatan dengan Konsep yang Kece Abis!
Arti emoji WA gestur tangan
Nggak cuma ekspresi wajah aja, WA juga punya emoji gestur tangan.
Ada beberapa emoji gestur tangan yang wajib kamu tahu. Yuk, cek di
sini!
1. Dua telapak tangan menempel
Source: Kompas.com
Suka menggunakan emoji ini? Jangan sampai salah, ya. Beberapa
waktu lalu emoji ini sempat menjadi perdebatan netizen.
Sebagian mengatakan bahwa emoji ini menggambarkan ungkapan
terima kasih, tapi ada juga yang mengatakan bahwa itu lambang tos.
Lalu, apa arti sebenarnya emoji WA ini?
Emoji WA tersebut ternyata dapat berarti kamu meminta tolong atau
berterima kasih. Berdoa juga bisa digambarkan melalui emoji ini.
Nggak cuma itu, emoji ini juga bisa berarti high five atau tos, tapi
umumnya jarang digunakan sebagai ekspresi tos.
2. Mengangkat kedua tangan
Source: emojimeanings.net
Sudah tahu arti emoji satu ini? Ternyata arti dari emoji WA ini adalah
untuk merayakan kesuksesan atau acara gembira lainnya dengan cara
mengangkat kedua tangan. Pokoknya, kamu dalam suasana hati yang
baik atau sedang bersenang-senang, deh!
3. Mengangkat tangan, telapak tangan saling berhadapan
Source: emojimeanings.net
Emoji ini bisa mengekspresikan ketika sedang berdoa. Sebagai contoh,
kamu berdoa agar segala sesuatunya berjalan lancar. Tapi, ternyata
emoji WA ini juga bisa berarti ungkapan meminta bantuan.
4. Melambaikan tangan
Source: Emojipedia.com
Emoji ini bisa berarti ungkapan Halo dan Selamat Tinggal! Bisa
digunakan sebagai ucapan selamat datang atau perpisahan.
Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx

More Related Content

Recently uploaded

Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Jual Obat Aborsi Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
MichaelPateh1
 
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 

Recently uploaded (14)

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus TerbesarUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
 
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
 
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin TerpercayaPapilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
 
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
 
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
 
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto CuanSakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
 
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala TerpercayaLim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
 
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
 
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang TerbaruKisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 

Daftar Arti Emoji terpopuler igunakan .docx

  • 1. Daftar 200 Arti Emoji 😃 – Tersenyum dengan wajah menyeringai digunakan ketika pembahasan menyengkan. 😁 – Wajah Berseri dengan Mata Tersenyum artinya ekspresi kebahagiaan 😆 – Wajah menyeringai dengan mata menyeripit 😅 – Wajah menyeringai dengan keringat artinya sedang gugup 🤣 – Tertawa kocak 😂 -Tertawa dengan air mata bahagia 🙂 – Wajah tersenyum sedikit 🙃 – Wajah terbalik 😉 – Mengedipkan mata 🥰 – Tersenyum penuh cinta 😍 – Wajah sumringah dengan mata berbentuk hati 🤩 – Wajah sumbringah 😘 – Wajah mencium dengan hati
  • 2. 😗 – Wajah mencium ☺️- Wajah tersenyum 😚 – Cium dengan mata tertutup 😙 – Minta cium 😋 – Ekspresi makan enak 😛 – Menjulurkan lidah 😜 – Berkedip bahagia 😝 – Menyipitkan wajah dan menjulurkan lidah 🤑 – Wajah bermulut uang 🤗 – Minta peluk 🤭 – Menutup mulut 🤫 – Jangan berisik 🤔 – Berpikir 🤐 – Menjaga rahasia 🤨 – Curiga 😐 – Wajah datar
  • 3. 😑 – Tanpa ekspresi 😶 – Terbungkam 😏 – Tersenyum sombong 😒 – Tidak senang 🙄 – Wajah mata berputar 😬 – Meringis 🤥 – Lagi bohong 😌 – Lega 😔 – Termenung 😪 – Ngantuk 🤤- Berliur 😴 – Tertidur 😷 Wajah pake masker 🤒 – Wajah termometer 🤕 – Wajah dengan perban 🤢 – Mual 🤧 – Terserang flu
  • 4. 🤮 – Muntah 🥵 – Kepanasan 🥶 – Wajah kedinginan 🥴 – Wajah pusing 😵 – Kepala pening 🤯 – Wajahmeledak 🤠 – Wajah dengan topi koboi 🥳 – Wajah sedang berpesata 😎 – Tersenyum pake kacamata 🤓 – Kutu buku 😕 – Bingung 😟 – Khawatir 🙁 – Wajah mengernyit tapi dikit ☹️ – Wajah mengernyit 😮 – Menganga 😯 – Wajah hening 😲 – Terkejut
  • 5. 😳 – Malu karena salah tingkah 🥺 – Wajah memohon 😦 – Wajah mengernyit mulut terbuka 😨 – Ketakutan 😰 – Cemas 😥 – Sedih tapi sedikit 😢 – Wajah menangis 😭 – Menangis kejer 😱 – Ekspresi kaget 😞 – Kecewa 😓 – Ekspresi tertunduk dengan keringat 😩 – Ekspresi letih 😫 – Ekspresi lelah � – Menguap 😤 – Wajah dengan uap di hidung 😠 – Marah 😡 – Wajah merengus
  • 6. 🤬 – Mengumpat 😈 – Setan bertanduk 👿 – Setan marah 💀 – Tengkorak ☠️ – Tengkorak dan tulang 💩 – Tumpukan kotoran 🤡 – Badut 👹 – Raksasa 👺 – Goblin Jepang 👻 – Hantu 👽 – Alien 👾 – Monster alien 🤖 – Robot 😺 – Kucing menyeringai mata terbuka 😸 – Kucing menyeringai 😹 – Kucing ketawa dengan air mata bahagia 😻 – Kucing bermata hati
  • 7. 😼 – Senyum masam kucing 😽 – Kucing mencium 😿 – Kucing menangis 😾 – Kucing cemberut 🙈 – Monyet tidak melihat 🙉 – Monyet tidak mendengar 💘 – Panah hati 💝 – Hati pake pita 💖 – Hati berkilau 💗 – Hati yang berkembang 💟 – Dekorasi hati ❣️ – Seruan hati 💔 – Patah hati 💯 – Seratur persen 💦 – Percikan keringat 💥 – benturan 💢 – Marah
  • 8. 💫 – Pusing 💣 – Bom 💨 – Artinya pergi dengan cepat 💭 – Balon pikiran 🗯️ – Gelembung kemarahan 💤 – Artinya untuk tidur 👋 – Tangan melambai 🤚 – Tangan melambai bagian belakang 🖐️ – Tangan melambai 🖖 – Vulcan salute 👌 – Isyarat tangan OK � – Tangan mencubit ✌️ – Tangan 2 jari untuk perdamaian 🤞 – Menyilangkan jari 🤘 – Tanda tanduk 🤙 – Untuk isyarat “Telpon Aku“ 👈 – Menunjuk ke kiri
  • 9. 👆 – Tangan menunjuk 🖕 – Jari tengah 👇 – Menunjuk ke bawah ☝️ – Menunjuk ke atas 👍 – Jempol ke atas 👎 – Jempol ke bawah rasa kecewa ✊ – Mengepalkan tangan 👊 – Meninju 🤛 – Tinju kiri 🤜 – Tinju kanan 👏 – Tepuk tangan 🙌 – Angkat tangan 🤲 – Berdoa 🤝 – Salaman 🙏 – Minta maaf ✍️ – Sedang menulis 👀 – Kedua mata
  • 10. � – Ekspresi kaget atau bisa juga digunakan untuk ekspresi terkejut � – Wajah meleleh � – Ekspresi terkejut � – Mata mengintip malu � – Wajah memberi tanda hormat � – Wajah garis putus-putus � – Wajah mulut diagonal digunakan untuk ekspresi bingung atau frustasi � – Ekspresi menahan air mata � – Simbol love dari Korea � – Tangan menunjuk, “KAMU!!” � – Tangan membentuk love bisa digunakan sebagai bentuk dukungan atau tanda cinta � – Menggigit bibir, buat kamu sang penggoda � – Pria hamil, ekspresi terlalu banyak makan � – Orang hamil biasa
  • 11. � – Hasil radiologi 👅 – Lidah menjulur keluar, 🙅 – Ekspresi untuk mengatakan “TIDAK“ 🙎♀️ – Wanita cemberut 🙎♂️ – Pria cemberut 🙍♂️ – Pria mengerutkan kening 🙆 – Gestur untuk ekspresi “OK” 🙇 – Orang membungkuk 🤦 – Wanita menutup wajah 👨⚕️ – Dokter Pria 👨🍼 – Pria menggendong bayi 👩🍼 – Wanita menggendong bayi 💆♀️ – Wanita sedang dipijat 💇♂️ – Pria potong rambut 💇♀️ – Wanita potong rambut � ♂️ – Pria berlutut � ♀️ – Wanita berlutut
  • 12. 👯🏽♂️ – Pria dengan telingan dan baju kelinci 👯🏼 – Wanita dengan telingan dan baju kelinci 🤺 – Orang bermain anggar 🗣️ – Kepala berbicara � – Troll hijau memegang tongkat 🧟 – Zombie pria 🧞♂️ – Manusia jin 🧛🏿♂️ – Vampir Pria warna hitam 🧛♂️ – Vampir Pria warna putih 🦸 – Superhero wanita 👰 – Wanita menggunakan kerudung pernikahan 🧕🏻 – Wanita dengan hijab 👳🏻 – Orang memakai sorban � – Ninja 🔰 – Simbol untuk pengemudi di Jepang
  • 13. 💠 – Berlian dengan titik 🤼 – Orang bergulat 🤸♂️ – Pria jungkir balik � – Telinga menggunakan alat bantu dengar 🌠 – Bintang jatuh ✔️ – Tanda centang satu
  • 14. Daftar Arti Emoji WA yang Sering Digunakan Penggunaan emoji saat ini bisa dibilang sebagai sebuah kebutuhan. Pasalnya, nih, penggunaan emoji bisa membantu mengekspresikan perasaan yang sulit kamu ungkapkan dengan kata-kata. Eits, tapi penggunaan emoji nggak boleh kamu lakukan sembarangan, jika nggak hal ini bisa menimbulkan salah paham, waduh bisa gawat! Nah, biar kamu nggak salah, berikut beberapa arti emoji yang sering orang gunakan. Simak baik-baik, ya. Baca juga: 5 Cara Ungkapkan Terima Kasih dalam Bahasa Korea yang Tepat! Arti smiley face Siapa yang sering menggunakan emoji smiley face? Kebanyakan dari kamu pasti pernah menggunakannya. Smiley face menjadi salah satu kategori emoji yang populer. Ada banyak emoji tertawa yang bisa kamu temukan di WA. Berikut ini deretannya. 1. Senyum menyeringai Source: emojimeanings.net Senyum yang ditandai dengan mata terbuka dan menunjukkan gigi atas ini berarti wajah tersenyum bahagia. Emoji ini bisa kamu gunakan untuk menyampaikan kesenangan dan keceriaan atau mencairkan pesan singkat. 2. Senyum lebar Source: emojimeanings.net
  • 15. Wajah tersenyum dengan disertai mata oval dan mulut terbuka ini dapat berarti suasana hati yang positif. Seringkali, emoji ini kamu gunakan untuk mengungkapkan kesenangan serta antusiasme, baik itu sekadar sapaan ceria atau kesenangan tak terbatas. 3. Senyum dengan disertai mata tersenyum Source: emojimeanings.net Emoji ini ditandai dengan mata tersenyum dan senyum terbuka lebar. Emoji ini dapat berarti kamu sedang tertawa senang dan riang. Namun jangan salah, emoji ini juga bisa kamu gunakan untuk sarkasme. 4. Senyum berseri dengan mata tersenyum Source: emojimeanings.net Nah, kalau emoji ini dapat berarti wajah bahagia dengan tawa. Ini juga dapat melambangkan kegembiraan serta keceriaan. Tapi, emoji ini juga bisa mengekspresikan rasa sedikit malu karena suatu peristiwa serta rasa bangga. 5. Senyum dengan mulut terbuka dan mata tertutup Source: emojimeanings.net Arti emoji WA ini bisa melambangkan wajah tertawa karena ada sesuatu yang sangat lucu. Apabila kamu mau mengekspresikan emoji ini dalam bentuk teks, emoji ini artinya sama dengan XD. 6. Wajah tersenyum dengan disertai keringat Source: emojimeanings.net
  • 16. Emoji ini untuk menggambarkan rasa gugup atau ketidaknyamanan, tapi dengan tetap mengekspresikan keramahan dengan tetap tersenyum. 7. Tertawa terbahak-bahak dengan disertai air mata bahagia Source: emojimeanings.net Sering menggunakan emoji ini ketika ada sesuatu yang sangat lucu? Ya, ternyata emoji ini memang berarti kamu sedang tertawa terbahak- bahak atau bahkan tanpa henti. Di dalam kamus gaul dalam bahasa Inggris ada istilah rolling on the floor laughling (rofl). Emoji ini untuk mengekspresikan singkatan tersebut. 8. Senyum dengan air mata kebahagiaan Source: emojimeanings.net Kalau emoji WA satu ini artinya ada sesuatu yang sangat lucu sehingga kamu tertawa sambil menangis. Eits, tapi menangisnya karena bahagia bukan sedih. Emoji ini ternyata juga merupakan emoji paling populer dan paling banyak orang gunakan, lo! 9. Wajah sedikit tersenyum Source: emojimeanings.net Emoji ini dapat menyampaikan perasaan tetap positif serta bersahabat. Seolah-olah kamu mengatakan bahwa baik-baik saja, namun sebenarnya nggak. Nggak cuma itu aja, emoji ini juga bisa membuat suatu pernyataan terdengar lebih ramah. 10. Wajah terbalik
  • 17. Source: emojimeanings.net Kalau emoji ini dapat berarti sebuah kebingungan, tanggapan sebuah lelucon, ataupun untuk menyampaikan kepada orang lain bahwa kamu mengatakan hal yang nggak serius. 11. Wajah genit atau mengedipkan mata Source: emojimeanings.net Emoji ini bisa kamu gunakan untuk rasa positif, makna tersembunyi, atau sedikit menggoda. Nggak cuma itu, emoji ini juga bisa mengekspresikan rasa jangan terlalu serius. 12. Wajah dan mata tersenyum Source: emojipedia.com Sama halnya dengan ekspresi yang ingin kamu gambarkan, emoji ini juga dapat berarti ungkapan kebahagiaan, ketenangan pikiran, kehangatan, serta rasa syukur. 13. Wajah tersenyum dengan lingkaran di kepala Source: emojimeanings.net Seringkali emoji ini mewakili doa dan keberkahan. Arti emoji WA ini juga bisa menggambarkan perbuatan baik, perilaku sangat manis dan patut untuk diteladani. 14. Wajah tersenyum dengan hati bertebaran Source: emojimeanings.net
  • 18. Emoji WA satu ini bisa berarti ungkapan berbagai perasaan bahagia dan penuh kasih sayang. Bisa juga kamu gunakan sebagai ungkapan jatuh cinta. 15. Wajah memeluk Source: emojimeanings.net Arti emoji WA kali ini yakni menunjukkan sikap terbuka dan ramah. Nggak cuma itu, ini juga bisa kamu gunakan untuk menunjukkan kehangatan, rasa positif, serta menunjukkan cinta dan perhatian. 16. Wajah tersenyum Source: Emojitera.com Salah satu emoji paling umum yang kamu gunakan adalah emoji wajah tersenyum yang memiliki dua mata yang tersenyum dan mulut yang terbuka dengan senyum. Emoji ini mengirimkan pesan positif, kebahagiaan, dan kenyamanan. Pengguna WhatsApp sering menggunakan emoji ini untuk menunjukkan kegembiraan atau memberikan sikap ramah dalam percakapan online. Arti sad atau disappointed face Selain mengekspresikan rasa gembira, WA juga punya emoji untuk mengekspresikan rasa kecewa atau sedih. Ada apa saja sih? Yuk, cek di bawah ini. 1. Wajah mengeryutkan kening secara intens Source: emojimeanings.net Emoji ini bisa menyampaikan rasa khawatir, kecewa, cemas atau sedih mengenai suatu peristiwa.
  • 19. 2. Wajah dengan mulut terbuka lebar Source: emojimeanings.net Kalau emoji yang satu ini dapat mengekspresikan rasa terkejut, baik secara positif maupun negatif. Misalnya aja, kamu heran atau nggak percaya sampai benar-benar terkejut seolah-olah berkata “wow!” atau “ya ampun!”. 3. Wajah memohon Source: emojimeanings.net Arti emoji WA yang satu ini adalah kamu sedang memohon sesuatu dan berusaha mendapatkan apa yang menjadi keinginanmu. Bisa juga, emoji ini mengekspresikan rasa tersentuh. 4. Wajah khawatir dengan keringat menetes Source: emojimeanings.net Sebenarnya, emoji ini memiliki makna yang bervariasi. Tapi, umumnya merupakan sebuah ungkapan kesedihan, kekecewaan, ketakutan, dan kecemasan. 5. Wajah menangis Source: emojimeanings.net Emoji WA ini dapat berarti perasaan yang intens, seperti sangat sedih dan putus asa. Namun jangan salah, emoji ini juga bisa digunakan untuk mengekspresikan sesuatu yang benar-benar lucu sampai membuatmu menangis. 6. Wajah berpikir
  • 20. Source: emojimeanings.net Emoji ini bisa digunakan ketika kamu sedang berpikir atau merenungkan sesuatu. Emoji ini juga bisa berarti mempertanyakan pernyataan dari lawan bicara. Nadanya bisa bervariasi, bisa sungguh- sungguh, bingung, atau bahkan skeptis. 7. Wajah cemberut dengan keringat menetes di dahi Source: emojimeanings.net Emoji yang satu ini juga memiliki makna yang bervariasi. Tapi, biasanya merupakan ungkapan dari rasa sedih atau kecewa. Stres atau khawatir karena peristiwa buruk atau segala sesuatu berjalan berbeda dari seharusnya juga bisa diekspresikan melalui emoji ini. BACA JUGA: 12 Cafe Jakarta Selatan dengan Konsep yang Kece Abis! Arti emoji WA gestur tangan Nggak cuma ekspresi wajah aja, WA juga punya emoji gestur tangan. Ada beberapa emoji gestur tangan yang wajib kamu tahu. Yuk, cek di sini! 1. Dua telapak tangan menempel Source: Kompas.com Suka menggunakan emoji ini? Jangan sampai salah, ya. Beberapa waktu lalu emoji ini sempat menjadi perdebatan netizen. Sebagian mengatakan bahwa emoji ini menggambarkan ungkapan terima kasih, tapi ada juga yang mengatakan bahwa itu lambang tos. Lalu, apa arti sebenarnya emoji WA ini?
  • 21. Emoji WA tersebut ternyata dapat berarti kamu meminta tolong atau berterima kasih. Berdoa juga bisa digambarkan melalui emoji ini. Nggak cuma itu, emoji ini juga bisa berarti high five atau tos, tapi umumnya jarang digunakan sebagai ekspresi tos. 2. Mengangkat kedua tangan Source: emojimeanings.net Sudah tahu arti emoji satu ini? Ternyata arti dari emoji WA ini adalah untuk merayakan kesuksesan atau acara gembira lainnya dengan cara mengangkat kedua tangan. Pokoknya, kamu dalam suasana hati yang baik atau sedang bersenang-senang, deh! 3. Mengangkat tangan, telapak tangan saling berhadapan Source: emojimeanings.net Emoji ini bisa mengekspresikan ketika sedang berdoa. Sebagai contoh, kamu berdoa agar segala sesuatunya berjalan lancar. Tapi, ternyata emoji WA ini juga bisa berarti ungkapan meminta bantuan. 4. Melambaikan tangan Source: Emojipedia.com Emoji ini bisa berarti ungkapan Halo dan Selamat Tinggal! Bisa digunakan sebagai ucapan selamat datang atau perpisahan.