SlideShare a Scribd company logo
Minimnya
kesadaran
mencuci
tangan
Bahasa
daerah
terancam
punah
Kurangnya
minat baca
Pengangguran
semakin
banyak
Penumpukan
Sampah
Analisis Isu dan
Ide Inovasi
Kelompok 6
Manajemen
Inovasi
- Ayu Dwi Rahmawati (190422627665)
- Azza Nisrina Farah (190422627735)
- Mochammad Ali Topan (190611643278)
- Moh. Rizki Al Azizi (190611643345)
1
2
Isu 1
Analisis Empathize
Ide Inovasi
Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3, Kementerian
Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Rosa Vivien
Ratnawati, menjelaskan pada tahun 2019 KLHK
mencatat jumlah timbulan sampah sebesar 67,8 juta
ton/tahun yang terdiri dari sampah organik dengan
porsentase sebesar 57%, sampah plastik sebesar 15%,
sampah kertas sebesar 11% dan sampah lainnya sebesar
17%.
Sebagai masyarakat Indonesia, kita merasakan dampak yang
cukup signifikan akan adanya permasalahan ini. banyak dampak
negatif akibat isu ini. Seperti halnya bau yang menyengat,
lingkungan sekitar yang tercemar, munculnya berbagai macam
penyakit yang dapat merugikan masyarakat. Serta penguraian
sampah yang sulit, dapaty menyebabkan samoah yang semakin
hari semakin menimbun.
Melihat banyaknya presentase sampah organik yang tercemar,
oleh karena itu kelompok kami memiliki ide inovasi berupa
"Magical Bin" atau sampah ajaib. Tempat sampah ini akan didesign
sedemikian rupa agar dapat mengolah sampah organik menjadi
cairan yang nantinya dapat diproduksi menjadi pupuk organik
dan dapat bermanfaat bagi sekitar.
Semakin banyaknya sampah di
Indonesia, khususnya sampah organik
How are you feeling?
Menurut UNESCO, persentase minat baca di Indonesia
hanya 0,01 persen. Artinya, dari 10.000 anak Indonesia,
hanya satu orang yang suka baca. Angka tadi dipengaruhi
juga oleh jumlah buku yang ada di negeri ini. Jika dibagi
secara rata-rata, 1 buku di Indonesia dibaca oleh 15 ribu
orang. Padahal menurut UNESCO, seharusnya 1 buku itu
hanya dibaca oleh 2 orang. Artinya, Indonesia masih
ketinggalan jauh dibandingkan negara-negara lain. Selain
itu, anak-anak sekarang lebih suka bermain game daripada
membaca buku
ISU 2
Kurangnya minat baca anak-anak Analisis Empathize
Ide Inovasi
Banyak orang tua merasa khawatir karena anak-anak
jaman sekarang yang enggan untuk membaca buku,
anak-anak lebih memilih untuk bermain game daripada
membaca buku.
Membuat aplikasi game berbasis pembelajaran, sehingga
anak-anak dapat bermain game sekaligus membiasakan
membaca. Nama aplikasinya yaitu “Game Read Me”, ini
merupakan game berpetualang yang mengharuskan
anak-anak membaca dengan keras kalimat yang ada
didalamnya agar bisa melanjutkan game tersebut.
Isu 3
Action 1
Analisis Empathize Ide Inovasi
Di masa pandemi seperti saat ini, masyarakat
dituntut untuk terus mematuhi protokol
kesehatan, salah satunya adalah selalu mencuci
tangan dimanapun berada. Namun, hal itu dirasa
ribet, karena orang-orang tidak selalu berada di
dekat tempat cuci tangan. Untuk memudahkan
hal itu, kita bisa menggunakan handsinitizer.
Namun, kadang kala orang-orang lupa membawa
botol handsinitizer. Dibutuhkan suatu produk
praktis yang menyatu dengan tubuh untuk
mengatisipasi agar kita tidak lupa membawa
handsinitizer
Membuat produk "gelang
handsinitizer" , gelang ini berisi
cairan gel handsinitizer,
sehingga pengguna dapat
dengan mudah menuangkan
handsinitizer ke tangannya di
manapun berada. Menurut
kami produk ini akan
membantu masyarakat di
masa pandemi seperti saat ini.
Action 1
Minimnya kesadaran masyarakat
untuk mencuci tangan
Hasil survei Badan Pusat
Statistik (BPS)
mengungkapkan tingkat
penggunaan masker
cukup baik, mencapai
91,98 persen. Namun,
untuk Kepatuhan cuci
tangan hanya 75,38
persen.
Isu 4
Semakin banyaknya pengangguran
Ide inovasi:
Ciptakan perkerjaan di sektor pareraf,mengajak kaum
milenial mulai merintis usaha dengan menjadikan
wirausaha mandiri sekaligus menjadi ujung tombak
pencetakan lapangan pekerjaan di sektor pariwisata dan
ekonomi kreatif.
Analisia Empathize:
Pandemi virus corona mengakibatkan dampak serius di sektor
ketenagakerjaan Indonesia. Selama pandemi terjadi, tercatat 1.792.108
juta buruh di Indonesia dirumahkan atau terkena Pemutusan
Hubungan Kerja (PHK). 1,79 juta pekerja tersebut sesuai dengan data
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) RI yang diperbaharui
hingga 27 Mei 2020. 1. banyak buruh yang di rumahkan padahal
mereka adalah tulang punggung keluarga 2. banyaknya pengangguran
di Indonesia
How are you feeling?
Sebanyak 11 bahasa daerah di Indonesia punah
berdasarkan catatan Badan Pengembangan dan
Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa) Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Maluku
menjadi daerah yang paling banyak kehilangan bahasa
daerah yaitu sebanyak 9 bahasa. Dua bahasa lainnya
berasal dari Papua Barat dan Papua.
ISU 5
Masyarakat semakin melupakan bahasa daerah Analisis Empathize
Ide Inovasi
Kita sebagai generasi muda, mulai khawatir akan
punahnya bahasa daerah. Kita membutuhkan sebuah
produk yang dapat digunakan sebagai memori mengenai
bahasa daerah serta dapat menumbuhkan rasa bangga
terhadap bahasa daerah.
Perlu adanya produk yang dapat menjaga bahasa daerah
agar tidak punah. Maka dari itu, kita memberikan ide
untuk membuat sebuah buku "Langgeng Basa Jawaku".
Buku tersebut terkhusus untuk melestarikan bahasa
Jawa yang berisi materi berupa istilah-istilah jawa, lagu
kejawen, pengetahuan tentang budaya jawa, dilengkapi
dengan kode QR yang dapat discan melalui ponsel untuk
bisa mendengarkan logat asli orang jawa.
TERIMA
KASIH
Manajemen
Inovasi

More Related Content

Similar to D2_Kelompok 6_Moh Rizki Alazizi.pdf

Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatus
Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatusAmbiguitas bahasa iklan_nita rohmatus
Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatusDhita Candra
 
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
F W
 
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docx
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docxTugas Dikwar Pertemuan 1.docx
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docx
KevinWidjaja15
 
HAKIKAT BAHASA MODUL 1.pptx
HAKIKAT BAHASA  MODUL 1.pptxHAKIKAT BAHASA  MODUL 1.pptx
HAKIKAT BAHASA MODUL 1.pptx
TutikRahayu16
 
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
Dia Cahyawati
 
3 masalah & solusi di indonesia
3 masalah & solusi di indonesia3 masalah & solusi di indonesia
3 masalah & solusi di indonesia
Fajar Rizki
 
Trend Pengembangan SDM Abad 21
Trend Pengembangan SDM Abad 21Trend Pengembangan SDM Abad 21
Trend Pengembangan SDM Abad 21
sutantoherman
 
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
EducationCommunity
 
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docxBusiness Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
HeriHermawan66
 
Karangan yg siap
Karangan yg siapKarangan yg siap
Karangan yg siap
Nur Ameena
 
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
Hamdan Hamdan
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Septian Muna Barakati
 
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
Instansi
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Operator Warnet Vast Raha
 
Pendidikan Instan : Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
Pendidikan Instan :  Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan KekinianPendidikan Instan :  Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
Pendidikan Instan : Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
LSP3I
 
Srini mutia r.
Srini mutia r.Srini mutia r.
Srini mutia r.rinoarpa
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Warnet Raha
 

Similar to D2_Kelompok 6_Moh Rizki Alazizi.pdf (20)

Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatus
Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatusAmbiguitas bahasa iklan_nita rohmatus
Ambiguitas bahasa iklan_nita rohmatus
 
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
Dialog Interaktif Kedaulatan Negara, Kedaulatan Pangan, Kedaulatan Ekonomi da...
 
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docx
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docxTugas Dikwar Pertemuan 1.docx
Tugas Dikwar Pertemuan 1.docx
 
HAKIKAT BAHASA MODUL 1.pptx
HAKIKAT BAHASA  MODUL 1.pptxHAKIKAT BAHASA  MODUL 1.pptx
HAKIKAT BAHASA MODUL 1.pptx
 
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
Ilmu%20 sosial%20dan%20budaya%201
 
3 masalah & solusi di indonesia
3 masalah & solusi di indonesia3 masalah & solusi di indonesia
3 masalah & solusi di indonesia
 
Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3Tugas isbd kelompok 3
Tugas isbd kelompok 3
 
Trend Pengembangan SDM Abad 21
Trend Pengembangan SDM Abad 21Trend Pengembangan SDM Abad 21
Trend Pengembangan SDM Abad 21
 
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
Pendidikan lingkungan hidup (eco education) dalam keluarga melalui gerakan ka...
 
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docxBusiness Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
 
Karangan yg siap
Karangan yg siapKarangan yg siap
Karangan yg siap
 
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT  DIBANDINGKAN  BUDAY...
BANYAKNYA REMAJA YANG LEBIH SENANG TERHADAP BUDAYA BARAT DIBANDINGKAN BUDAY...
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
 
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
Guidance green ramadhan 1440 h (save earth) Ramadhan yang ramah lingkungan be...
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA
Makalah aku bangga jadi anak indonesia STIP WUNA
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
 
Pendidikan Instan : Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
Pendidikan Instan :  Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan KekinianPendidikan Instan :  Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
Pendidikan Instan : Telisik Sisi Lain Praktek Pendidikan Kekinian
 
Srini mutia r.
Srini mutia r.Srini mutia r.
Srini mutia r.
 
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesiaMakalah aku bangga jadi anak indonesia
Makalah aku bangga jadi anak indonesia
 

Recently uploaded

Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptxPersentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
PTGUNAHATMANAPUTRA
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
LuhAriyani1
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
LuhAriyani1
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
henandiarsyaharini
 
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdfForum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
adrianusdaga52
 
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPLCONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
SMKANNUUR
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
RyanJun5
 

Recently uploaded (7)

Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptxPersentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
Persentasi Pengajuan Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Gudang LPG.pptx
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
 
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdfForum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
Forum Diskusi-Eksplorasi Konsep Modul 2.1.pdf
 
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPLCONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
CONTOH SOAL ULANGAN RPL KELAS X JURUSAN RPL
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
 

D2_Kelompok 6_Moh Rizki Alazizi.pdf

  • 2. Kelompok 6 Manajemen Inovasi - Ayu Dwi Rahmawati (190422627665) - Azza Nisrina Farah (190422627735) - Mochammad Ali Topan (190611643278) - Moh. Rizki Al Azizi (190611643345)
  • 3. 1 2 Isu 1 Analisis Empathize Ide Inovasi Dirjen Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Rosa Vivien Ratnawati, menjelaskan pada tahun 2019 KLHK mencatat jumlah timbulan sampah sebesar 67,8 juta ton/tahun yang terdiri dari sampah organik dengan porsentase sebesar 57%, sampah plastik sebesar 15%, sampah kertas sebesar 11% dan sampah lainnya sebesar 17%. Sebagai masyarakat Indonesia, kita merasakan dampak yang cukup signifikan akan adanya permasalahan ini. banyak dampak negatif akibat isu ini. Seperti halnya bau yang menyengat, lingkungan sekitar yang tercemar, munculnya berbagai macam penyakit yang dapat merugikan masyarakat. Serta penguraian sampah yang sulit, dapaty menyebabkan samoah yang semakin hari semakin menimbun. Melihat banyaknya presentase sampah organik yang tercemar, oleh karena itu kelompok kami memiliki ide inovasi berupa "Magical Bin" atau sampah ajaib. Tempat sampah ini akan didesign sedemikian rupa agar dapat mengolah sampah organik menjadi cairan yang nantinya dapat diproduksi menjadi pupuk organik dan dapat bermanfaat bagi sekitar. Semakin banyaknya sampah di Indonesia, khususnya sampah organik
  • 4. How are you feeling? Menurut UNESCO, persentase minat baca di Indonesia hanya 0,01 persen. Artinya, dari 10.000 anak Indonesia, hanya satu orang yang suka baca. Angka tadi dipengaruhi juga oleh jumlah buku yang ada di negeri ini. Jika dibagi secara rata-rata, 1 buku di Indonesia dibaca oleh 15 ribu orang. Padahal menurut UNESCO, seharusnya 1 buku itu hanya dibaca oleh 2 orang. Artinya, Indonesia masih ketinggalan jauh dibandingkan negara-negara lain. Selain itu, anak-anak sekarang lebih suka bermain game daripada membaca buku ISU 2 Kurangnya minat baca anak-anak Analisis Empathize Ide Inovasi Banyak orang tua merasa khawatir karena anak-anak jaman sekarang yang enggan untuk membaca buku, anak-anak lebih memilih untuk bermain game daripada membaca buku. Membuat aplikasi game berbasis pembelajaran, sehingga anak-anak dapat bermain game sekaligus membiasakan membaca. Nama aplikasinya yaitu “Game Read Me”, ini merupakan game berpetualang yang mengharuskan anak-anak membaca dengan keras kalimat yang ada didalamnya agar bisa melanjutkan game tersebut.
  • 5. Isu 3 Action 1 Analisis Empathize Ide Inovasi Di masa pandemi seperti saat ini, masyarakat dituntut untuk terus mematuhi protokol kesehatan, salah satunya adalah selalu mencuci tangan dimanapun berada. Namun, hal itu dirasa ribet, karena orang-orang tidak selalu berada di dekat tempat cuci tangan. Untuk memudahkan hal itu, kita bisa menggunakan handsinitizer. Namun, kadang kala orang-orang lupa membawa botol handsinitizer. Dibutuhkan suatu produk praktis yang menyatu dengan tubuh untuk mengatisipasi agar kita tidak lupa membawa handsinitizer Membuat produk "gelang handsinitizer" , gelang ini berisi cairan gel handsinitizer, sehingga pengguna dapat dengan mudah menuangkan handsinitizer ke tangannya di manapun berada. Menurut kami produk ini akan membantu masyarakat di masa pandemi seperti saat ini. Action 1 Minimnya kesadaran masyarakat untuk mencuci tangan Hasil survei Badan Pusat Statistik (BPS) mengungkapkan tingkat penggunaan masker cukup baik, mencapai 91,98 persen. Namun, untuk Kepatuhan cuci tangan hanya 75,38 persen.
  • 6. Isu 4 Semakin banyaknya pengangguran Ide inovasi: Ciptakan perkerjaan di sektor pareraf,mengajak kaum milenial mulai merintis usaha dengan menjadikan wirausaha mandiri sekaligus menjadi ujung tombak pencetakan lapangan pekerjaan di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. Analisia Empathize: Pandemi virus corona mengakibatkan dampak serius di sektor ketenagakerjaan Indonesia. Selama pandemi terjadi, tercatat 1.792.108 juta buruh di Indonesia dirumahkan atau terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). 1,79 juta pekerja tersebut sesuai dengan data Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) RI yang diperbaharui hingga 27 Mei 2020. 1. banyak buruh yang di rumahkan padahal mereka adalah tulang punggung keluarga 2. banyaknya pengangguran di Indonesia
  • 7. How are you feeling? Sebanyak 11 bahasa daerah di Indonesia punah berdasarkan catatan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Maluku menjadi daerah yang paling banyak kehilangan bahasa daerah yaitu sebanyak 9 bahasa. Dua bahasa lainnya berasal dari Papua Barat dan Papua. ISU 5 Masyarakat semakin melupakan bahasa daerah Analisis Empathize Ide Inovasi Kita sebagai generasi muda, mulai khawatir akan punahnya bahasa daerah. Kita membutuhkan sebuah produk yang dapat digunakan sebagai memori mengenai bahasa daerah serta dapat menumbuhkan rasa bangga terhadap bahasa daerah. Perlu adanya produk yang dapat menjaga bahasa daerah agar tidak punah. Maka dari itu, kita memberikan ide untuk membuat sebuah buku "Langgeng Basa Jawaku". Buku tersebut terkhusus untuk melestarikan bahasa Jawa yang berisi materi berupa istilah-istilah jawa, lagu kejawen, pengetahuan tentang budaya jawa, dilengkapi dengan kode QR yang dapat discan melalui ponsel untuk bisa mendengarkan logat asli orang jawa.