SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
ALAT PENGAMAN PADA REGULATOR (KLEM REGULATOR)
1.1. Latar Belakang
Dalam kehidupan sehari-hari, pada umumnya masyarakat tidak bisa dipisahkan
dengan kegiatan masak-memasak. Untuk kegiatan masak-memasak kebanyakan masyarakat
menggunakan api sebagai media untuk memasak. Dulunya masyarakat masih menggunakan
kayu bakar dan kompor minyak tanah sebagai alat untuk memasak.
Seiring dengan perkembangan zaman, masyarakat sudah tidak banyak lagi
menggunakan kayu bakar dan kompor minyak tanah, kemudian beralih menggunakan
kompor gas, karena dinilai lebih murah dan ramah lingkingan. Tetapi dilihat dari sisi lain,
kompor gas juga sangat berbahaya jika tidak memperhatikan keamanannya, seperti yang kita
lihat di berita-berita dalam televisi maupun surat kabar, ada sebagian masyarakat yang
mengalami kecelakaan karena tidak memperhatikan dalam pemakaian kompor gas seperti
bocornya gas di antara tabung elpiji dan regulatornya. Untuk mengurangi terjadinya hal
tersebut, maka dari itu di buatlah sebuah alat pengaman regulator pada tabung gas elpiji yang
fungsinya sebagai penahan pada regulator agar tidak bocor dan goyang.

More Related Content

Featured

Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 

Bu irma

  • 1. ALAT PENGAMAN PADA REGULATOR (KLEM REGULATOR) 1.1. Latar Belakang Dalam kehidupan sehari-hari, pada umumnya masyarakat tidak bisa dipisahkan dengan kegiatan masak-memasak. Untuk kegiatan masak-memasak kebanyakan masyarakat menggunakan api sebagai media untuk memasak. Dulunya masyarakat masih menggunakan kayu bakar dan kompor minyak tanah sebagai alat untuk memasak. Seiring dengan perkembangan zaman, masyarakat sudah tidak banyak lagi menggunakan kayu bakar dan kompor minyak tanah, kemudian beralih menggunakan kompor gas, karena dinilai lebih murah dan ramah lingkingan. Tetapi dilihat dari sisi lain, kompor gas juga sangat berbahaya jika tidak memperhatikan keamanannya, seperti yang kita lihat di berita-berita dalam televisi maupun surat kabar, ada sebagian masyarakat yang mengalami kecelakaan karena tidak memperhatikan dalam pemakaian kompor gas seperti bocornya gas di antara tabung elpiji dan regulatornya. Untuk mengurangi terjadinya hal tersebut, maka dari itu di buatlah sebuah alat pengaman regulator pada tabung gas elpiji yang fungsinya sebagai penahan pada regulator agar tidak bocor dan goyang.