SlideShare a Scribd company logo
KEMENTERIAN KEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA
Kebijakan DAK Nonfisik
Bidang Pendidikan Tahun
2020 dan Rancangan
Kebijakan Tahun 2021 Dalam
Kondisi Pandemi Covid-19
DIREKTORAT JENDERAL PERIMBANGAN KEUANGAN
29 Mei 2020
Kasubdit DAK Nonfisik
Kresnadi Prabowo Mukti
ARAH KEBIJAKAN DAK NONFISIK 2020
Dana Alokasi Khusus (DAK) Nonfisik dialokasikan berdasarkan jumlah sasaran dan satuan biaya yang
dibutuhkan untuk mempermudah aksesibilitas masyarakat terhadap layanan dasar publik yang semakin
berkualitas.
PENGUATAN
 Melanjutkan peningkatkan kualitas SDM dan daya saing daerah,
terutama bidang pendidikan dan kesehatan.
 Melanjutkan peningkatkan kualitas pengalokasian dan penyaluran.
 Melanjutkan penyempurnaan unit cost dalam proses pengalokasian.
 Melanjutkan pemutakhiran data sasaran yang mencerminkan
kebutuhan riil daerah.
 Melanjutkan penguatan kebijakan afirmasi untuk mengejar
ketertinggalan kuantitas dan kualitas layanan publik.
BARU
 Perubahan Penyaluran DAK Nonfisik TA 2020 pada Dana Bantuan
Operasional Sekolah (BOS) dan Dana Pelayanan Adminduk
 Menambah menu kegiatan sarana pelayanan farmasi dan industri
rumah tangga pangan pada Dana Bantuan Operasional Kesehatan
(BOK) untuk meningkatkan pelayanan kesehatan.
Perkembangan DAK Nonfisik 2015-2020 Pokok-pokok Kebijakan DAK Nonfisik 2020
PAGU pada Perpres 54/2020
Rp128,77 triliun pasca
penyesuaian dan realokasi
anggaran DAK Nonfisik untuk
penanganan Covid-19, realokasi
digunakan untuk sumber
pendanaan BOK Tambahan
Triliun Rupiah
102.74
121.21 115.09 123.45 131.04 128,77
97.23
88.66
105.56
115.30
125.74
0.00
20.00
40.00
60.00
80.00
100.00
120.00
140.00
2015 2016 2017 2018 2019 2020
Alokasi Realisasi
(94,6%)
(73,1%)
(91,7%)
(93,4%)
(96,0%)
TKG PNSD
Memberikan kompensasi
atas kesulitah hidup bagi
guru yang mengajar di
desa sangat tertinggal
sebesar 1 (satu) kali gaji
pokok PNS yang
bersangkutan, tidak
termasuk bulan ke-13
Alokasi : Rp1,9 T
BOS
Pencapaian program wajib
belajar 12 tahun
(pendidikan dasar dan
menengah) yang bermutu
dalam memenuhi capaian
Standar Nasional
Pendidikan (SNP)
Alokasi : Rp53,5 T
Pembiayaan bidang
kesehatan khususnya
pelayanan promotif dan
preventif di puskesmas dan
dinas kesehatan,
mendukung penanganan
stunting, serta peningkatan
pelayanan kesehatan tingkat
pertama berupa akreditasi
puskesmas
Alokasi : Rp13,4 T
BOK
BOKB
Mendukung
operasional kegiatan
bagi Balai Penyuluhan
KB, dalam upaya
pencapaian tujuan
program
Kependudukan, KB,
kader KB dan
Pembangunan
Keluarga secara
Nasional
Alokasi : Rp1,9 T
Pelatihan dan
pendampinan pengurus
koperasi, pengawas
koperasi, anggota
koperasi, pengelola
koperasi dan pelaku
Usaha Mikro, Kecil dan
Menengah, wirausaha
pemula dan/atau
kelompok strategis
Alokasi : Rp192 M
PK2UKM ADMINDUK
Dinas yang
menangani
kependudukan dan
pencatatan sipil
pada provinsi dan
kab/kota serta
masyarakat di
seluruh provinsi dan
kab/kota
Alokasi : Rp961 M
TPG PNSD
BOP PAUD
Mendukung operasional
pembelajaran dan
dukungan biaya
operasional bagi satuan
PAUD yang memiliki NPSN
dengan peserta didik
kurang mampu atau
wilayah sulit
Alokasi : Rp4,0 T
TAMSIL GURU
PNSD
Peningkatan
profesionalisme guru
PNSD yang belum
memiliki sertifikat
pendidik sebesar
Rp250.000 per bulan
Alokasi : Rp454 M
Peningkatan
kesejahteraan guru PNSD
yang memiliki sertifikat
pendidik sebesar 1 (satu)
kali gaji pokok PNS yang
bersangkutan, tidak
termasuk gaji ke-13
Alokasi : Rp50,9 T
Memenuhi kebutuhan
belajar masyarakat
yang tidak dapat
dijangkau dan
dipenuhi oleh jalur
pendidikan formal
yang diselenggarakan
sesuai jenjang
pendidikan dasar
(Paket A dan Paket B)
dan menengah (Paket
C)
Alokasi : Rp1,2 T
BOP
KESETARAAN
BANTUAN
BLPS
Bantuan pendanaan
pengelolaan sampah
(processing-fee) menjadi
energi listrik sesuai
dengan Perpres Nomor 35
Tahun 2018 tentang
Percepatan Pembangunan
Instalasi Pengolah Sampah
Menjadi Energi
Listrik(PSEL) Berbasis
Teknologi Ramah
Lingkungan
Alokasi : Rp53 M
BOP MUSEUM DAN
TAMAN BUDAYA
Mendorong
pemenuhan standar
pelayanan museum
dan taman budaya
sebagai media edukasi
bagi masyarakat,
memperkokoh jati diri
bangsa, dan
peningkatan
perekonomian
masyarakat sekitar
museum
Alokasi : Rp136 M
PELAYANAN
KEPARIWISATAAN
Peningkatan kualitas
destinasi dan daya
saing pariwisata
daerah, produktivitas
masyarakat lokal,
serta perluasan
kesempatan kerja
melalui dukungan
pelatihan dan
pengelolaan Tourist
Information Centre
(TIC)
Alokasi : Rp142 M
ALOKASI DAK NONFISIK 2020 (PERPRES 54/2020)
CATATAN ATAS PERUBAHAN ALOKASI DAK NONFISIK PENDIDIKAN
(PERPRES 54/2020)
 Mengurangi Dana Cadangan
 Menyesuaikan dengan Dapodik Maret 2020
 Menyesuaikan dengan persentase realisasi
tahun-tahun sebelumnya
 Mengurangi alokasi BOS Kinerja
 Sekolah/lembaga melakukan perubahan RKAS;
 Menyesuaikan layanan peserta didik dengan
kondisi COVID-19 (home based learn);
 Bagi daerah Papua dan Daerah 3T dapat
mengajukan dana tambahan (melalui dana
cadangan) dengan melampirkan data yang
valid.
 Penyesuaian kriteria dan syarat sekolah yang
akan mendapatkan alokasi BOS Kinerja
Dana BOS, BOP PAUD & BOP
Kesetaraan
 Updating data sasaran
• TPG : 1.189.243 guru  1.153.717 guru;
• Tamsil : 254.400 guru  182.788 guru;
• TKG : 59.273 guru  37.913 guru.
 Menyesuaikan dengan persentase realisasi
tahun-tahun sebelumnya
 Memperkirakan/estimasi jumlah sisa dana
yang ada di RKUD berdasarkan laporan
realisasi tahun sebelumnya.
Kebijakan
Penyesuaian
Alokasi
Tindak Lanjut
yang perlu
dilakukan
Dana Tunjangan Guru (TPG PNSD,
Tamsil PNSD, dan TKG):
 Penjelasan yang memadai kepada
stakeholders bahwa penyesuaian alokasi
tunjangan guru masih mencukupi untuk
pembayaran Tunjangan Guru selama
Tahun 2020, dan tidak mengurangi hak
guru untuk mendapatkan tunjangan sesuai
ketentuan).
PROGRES PENYALURAN DANA BOS, BOP PAUD, DAN BOP KESETARAAN
- Penyaluran Dana BOS TA 2020 telah dilakukan sebesar Rp24.494.089.750.000 tanpa memperhitungkan kurang/lebih salur
tahun sebelumnya yang terbagi dalam 2 tahap di mana Tahap I sebesar Rp 14.426.949.630.000,- untuk 215.307 Sekolah
serta Tahap II sebesar Rp10.067.140.120.000 untuk 111.140 sekolah yang tersebar di 34 Provinsi seluruh Indonesia;
- Penyaluran Dana BOP PAUD TA 2020 Tahap I telah dilakukan dengan memperhitungkan kurang/lebih salur tahun
sebelumnya sebesar Rp1.733.504.930.539,- untuk 481 Pemda Kabupaten/kota yang telah melaporkan realisasi
penggunaan Dana Tahun sebelumnya;
- Penyaluran Dana BOP Kesetaraan TA 2020 Tahap I telah dilakukan dengan memperhitungkan kurang/lebih salur tahun
sebelumnya sebesar Rp348.534.694.077,- untuk 398 Pemda Kabupaten/kota yang telah melaporkan realisasi penggunaan
Dana Tahun sebelumnya;
Alokasi Realisasi %
SisaDana
(berdasarkan
laporan yang
terkumpul)
Pemdayang
melapor
Alokasi
Realisasi (s/d tgl 25
Mei 2020)
%
Pemdatelah
salur
BOS 51.226.860.000.000 49.200.281.266.685 96,04% 571.474.234.231 32 53.459.118.000.000 24.494.089.750.000 45,82% 34
BOP PAUD 4.475.500.000.000 3.657.880.595.477 81,73% 291.721.085.741 489 4.014.724.000.000 1.733.504.930.539 43,18% 481
BOP Kesetaraan 1.967.367.255.000 1.595.481.097.190 81,10% 151.781.805.923 398 1.195.308.000.000 348.534.694.077 29,16% 398
2019 2020
Jenis Dana
PROGRES PENYALURAN DANA BOS, BOP PAUD, DAN BOP KESETARAAN
Dana BOS
- Koordinasi dan sinkronisasi peraturan antara K/L terkait perlu lebih di tingkatkan;
- Masih banyak data sekolah yang tidak valid sehingga tidak salur ataupun berpotensi mengakibatkan retur;
- Knowledge satuan pendidikan di daerah yang masih minim mengenai data sekolah yang valid;
- Proses validasi rekening sekolah oleh K/L terkait membutuhkan waktu yang lama sehingga SK rekomendasi tidak dapat
terbit sesuai jadwal;
- Proses penyelesaian rekening Retur yang masih cukup lambat;
- Pengembangan Aplikasi penyaluran Dana BOS.
Dana BOP PAUD
- Tingkat kepatuhan penyampaian laporan Pemda yang masih perlu di tingkatkan dimana baru 489 pemda yang telah
melapor atau sekitar 96% dari total daerah penerima alokasi;
- Penyaluran Dana tahun 2019 masih rendah yaitu sebesar 81,7% dari total Alokasi;
- Sisa dana 2019 di kasda masih cukup besar yakni sebesar Rp291.721.085.741,- atau sekitar 6,5% dari total alokasi TA 2019.
Angka tersebut masih bisa bertambah mengingat belum semua pemda menyampaikan laporan;
- Terbitnya Perpres54/2020 berdampak pada penyesuaian alokasi BOP PAUD sehingga terjadi penundaan penyaluran;
Dana BOP Kesetaraan
- Tingkat kepatuhan penyampaian laporan Pemda yang masih perlu di tingkatkan dimana baru 398 pemda yang telah
melapor atau sekitar 78% dari total daerah penerima alokasi ;
- Penyaluran Dana tahun 2019 masih rendah yaitu sebesar 81,1% dari total Alokasi;
- Sisa dana 2019 di kasda masih cukup besar yakni sebesar Rp151.781.805.923,- atau sekitar 7,7% dari total alokasi TA 2019.
Angka tersebut masih bisa bertambah mengingat belum semua pemda menyampaikan laporan;
- Terbitnya Perpres54/2020 berdampak pada penyesuaian alokasi BOP Kesetaraan sehingga terjadi penundaan penyaluran;
PROGRES PENYALURAN DANA TUNJANGAN GURU
- Tunjangan Profesi Guru
- Terealisasi Tw 1 atas 526 dari 535 daerah penerima (98,32%) dengan nilai total penyaluran sebesar Rp15.37 Triliun.
- Tersisa 9 daerah yang belum disalurkan karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai
syarat penyaluran (2 di antaranya sdh ada laporan per 25/5/2020).
- Tunjangan Khusus Guru (TKG)
- TW 1 Sudah salur 282 daerah dari 300 daerah penerima (94%) sebesar Rp362.572.659.000
- Belum salur 18 daerah karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai syarat
penyaluran (3 di antaranya sudah ada laporannya).
- Tambahan Penghasilan (Tamsil).
- Tamsil terealisasi Tw 1 atas 409 dari 425 daerah penerima (96,24%) dengan nilai total penyaluran sebesar Rp96,36
Milyar.
- Tersisa 16 daerah yang belum disalurkan karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai
syarat penyaluran.
- Terdapat lebih salur untuk 19 daerah sebesar Rp2,51 Milyar (Salur TW 1 melebihi Pagu APBNP).
Terima Kasih
facebook.com/KementerianKeuanganRI
facebook.com/DirektoratJenderalPerimbanganKeuangan
@KemenkeuRI
@DitjenPK
@KemenkeuRI
@DitjenPK
www.youtube.com/KemenkeuRI
Ditjen PK Kemenkeu RI
www.djpk.kemenkeu.go.id

More Related Content

Similar to Bahan-Paparan-Kebijakan-DAK-Nonfisik-Pendidikan.pptx

PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdfPMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
irmanurfitroh
 
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)Sofyan Tangguna
 
Draf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
Draf Final Juknis BOS TA 2022 MadrasahDraf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
Draf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
wahyu setiyono
 
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
BappedaLampungUtara
 
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
MohoAbdiMulyo1
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
Tri Widodo
 
JUKNIS BOS 2015
JUKNIS BOS 2015JUKNIS BOS 2015
JUKNIS BOS 2015
Asep Raja Shabir
 
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy FitriadieJuknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Ermy Fitriadie
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Oka Jane R
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
riejha
 
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptxPERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
AtikIndarini2
 
Materi BOS/BOP KInerja tahun 2022.pptx
Materi BOS/BOP KInerja tahun   2022.pptxMateri BOS/BOP KInerja tahun   2022.pptx
Materi BOS/BOP KInerja tahun 2022.pptx
Enang Cuhendi
 
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
MohoAbdiMulyo1
 
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptxContoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
RendiCules
 
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptxsosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
paudlingga
 
Isu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program StrategisIsu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program Strategis
paisjabar
 
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
afandysmart1
 
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
EniWarti
 
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
HjSajirahNurdin
 
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
YOHANDRAJAMBAK ONLINE
 

Similar to Bahan-Paparan-Kebijakan-DAK-Nonfisik-Pendidikan.pptx (20)

PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdfPMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
PMK 204_2022 - BOK - 18 Januari 2022 (net).pdf
 
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)
Bahan paparan rakor bos desember 2013 (final)
 
Draf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
Draf Final Juknis BOS TA 2022 MadrasahDraf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
Draf Final Juknis BOS TA 2022 Madrasah
 
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN FISKAL DALAM RANGKA MENDUKUNG PEMULIHAN EKONOMI DAN RE...
 
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
1 Pelaksanaan Penyaluran Dana BOSP.pptx
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
 
JUKNIS BOS 2015
JUKNIS BOS 2015JUKNIS BOS 2015
JUKNIS BOS 2015
 
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy FitriadieJuknis bos 2015 Ermy Fitriadie
Juknis bos 2015 Ermy Fitriadie
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
 
Juknis bos 2015
Juknis bos 2015Juknis bos 2015
Juknis bos 2015
 
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptxPERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
PERMENDIKBUD NO. 63 TH 2022 dana BOSP.pptx
 
Materi BOS/BOP KInerja tahun 2022.pptx
Materi BOS/BOP KInerja tahun   2022.pptxMateri BOS/BOP KInerja tahun   2022.pptx
Materi BOS/BOP KInerja tahun 2022.pptx
 
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
220825-Bahan Webinar Percepatan Sinkronisasi BOS dan BOP 2023_v4.pdf
 
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptxContoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
Contoh Presentasi PPT Dana BOS 2019.pptx
 
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptxsosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
sosialisasibosp2023-230221151901-972834ac (1).pptx
 
Isu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program StrategisIsu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program Strategis
 
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptxSOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
SOSIALISASI BOSP 2023--.pptx
 
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
 
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
 
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
Kebijakan dan penyaluran tpg pnsd 2014
 

Recently uploaded

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
DenniPratama2
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
adminguntur
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
DwiSuprianto2
 
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contohslip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
projecttomarss
 
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptxHari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 

Recently uploaded (7)

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
 
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contohslip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
slip gaji karyawan contoh slip gaji karyawan contoh
 
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptxHari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
Hari Lanjut Usia Nasional Kota Bandung 2024.pptx
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 

Bahan-Paparan-Kebijakan-DAK-Nonfisik-Pendidikan.pptx

  • 1. KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA Kebijakan DAK Nonfisik Bidang Pendidikan Tahun 2020 dan Rancangan Kebijakan Tahun 2021 Dalam Kondisi Pandemi Covid-19 DIREKTORAT JENDERAL PERIMBANGAN KEUANGAN 29 Mei 2020 Kasubdit DAK Nonfisik Kresnadi Prabowo Mukti
  • 2. ARAH KEBIJAKAN DAK NONFISIK 2020 Dana Alokasi Khusus (DAK) Nonfisik dialokasikan berdasarkan jumlah sasaran dan satuan biaya yang dibutuhkan untuk mempermudah aksesibilitas masyarakat terhadap layanan dasar publik yang semakin berkualitas. PENGUATAN  Melanjutkan peningkatkan kualitas SDM dan daya saing daerah, terutama bidang pendidikan dan kesehatan.  Melanjutkan peningkatkan kualitas pengalokasian dan penyaluran.  Melanjutkan penyempurnaan unit cost dalam proses pengalokasian.  Melanjutkan pemutakhiran data sasaran yang mencerminkan kebutuhan riil daerah.  Melanjutkan penguatan kebijakan afirmasi untuk mengejar ketertinggalan kuantitas dan kualitas layanan publik. BARU  Perubahan Penyaluran DAK Nonfisik TA 2020 pada Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dan Dana Pelayanan Adminduk  Menambah menu kegiatan sarana pelayanan farmasi dan industri rumah tangga pangan pada Dana Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) untuk meningkatkan pelayanan kesehatan. Perkembangan DAK Nonfisik 2015-2020 Pokok-pokok Kebijakan DAK Nonfisik 2020 PAGU pada Perpres 54/2020 Rp128,77 triliun pasca penyesuaian dan realokasi anggaran DAK Nonfisik untuk penanganan Covid-19, realokasi digunakan untuk sumber pendanaan BOK Tambahan Triliun Rupiah 102.74 121.21 115.09 123.45 131.04 128,77 97.23 88.66 105.56 115.30 125.74 0.00 20.00 40.00 60.00 80.00 100.00 120.00 140.00 2015 2016 2017 2018 2019 2020 Alokasi Realisasi (94,6%) (73,1%) (91,7%) (93,4%) (96,0%)
  • 3. TKG PNSD Memberikan kompensasi atas kesulitah hidup bagi guru yang mengajar di desa sangat tertinggal sebesar 1 (satu) kali gaji pokok PNS yang bersangkutan, tidak termasuk bulan ke-13 Alokasi : Rp1,9 T BOS Pencapaian program wajib belajar 12 tahun (pendidikan dasar dan menengah) yang bermutu dalam memenuhi capaian Standar Nasional Pendidikan (SNP) Alokasi : Rp53,5 T Pembiayaan bidang kesehatan khususnya pelayanan promotif dan preventif di puskesmas dan dinas kesehatan, mendukung penanganan stunting, serta peningkatan pelayanan kesehatan tingkat pertama berupa akreditasi puskesmas Alokasi : Rp13,4 T BOK BOKB Mendukung operasional kegiatan bagi Balai Penyuluhan KB, dalam upaya pencapaian tujuan program Kependudukan, KB, kader KB dan Pembangunan Keluarga secara Nasional Alokasi : Rp1,9 T Pelatihan dan pendampinan pengurus koperasi, pengawas koperasi, anggota koperasi, pengelola koperasi dan pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah, wirausaha pemula dan/atau kelompok strategis Alokasi : Rp192 M PK2UKM ADMINDUK Dinas yang menangani kependudukan dan pencatatan sipil pada provinsi dan kab/kota serta masyarakat di seluruh provinsi dan kab/kota Alokasi : Rp961 M TPG PNSD BOP PAUD Mendukung operasional pembelajaran dan dukungan biaya operasional bagi satuan PAUD yang memiliki NPSN dengan peserta didik kurang mampu atau wilayah sulit Alokasi : Rp4,0 T TAMSIL GURU PNSD Peningkatan profesionalisme guru PNSD yang belum memiliki sertifikat pendidik sebesar Rp250.000 per bulan Alokasi : Rp454 M Peningkatan kesejahteraan guru PNSD yang memiliki sertifikat pendidik sebesar 1 (satu) kali gaji pokok PNS yang bersangkutan, tidak termasuk gaji ke-13 Alokasi : Rp50,9 T Memenuhi kebutuhan belajar masyarakat yang tidak dapat dijangkau dan dipenuhi oleh jalur pendidikan formal yang diselenggarakan sesuai jenjang pendidikan dasar (Paket A dan Paket B) dan menengah (Paket C) Alokasi : Rp1,2 T BOP KESETARAAN BANTUAN BLPS Bantuan pendanaan pengelolaan sampah (processing-fee) menjadi energi listrik sesuai dengan Perpres Nomor 35 Tahun 2018 tentang Percepatan Pembangunan Instalasi Pengolah Sampah Menjadi Energi Listrik(PSEL) Berbasis Teknologi Ramah Lingkungan Alokasi : Rp53 M BOP MUSEUM DAN TAMAN BUDAYA Mendorong pemenuhan standar pelayanan museum dan taman budaya sebagai media edukasi bagi masyarakat, memperkokoh jati diri bangsa, dan peningkatan perekonomian masyarakat sekitar museum Alokasi : Rp136 M PELAYANAN KEPARIWISATAAN Peningkatan kualitas destinasi dan daya saing pariwisata daerah, produktivitas masyarakat lokal, serta perluasan kesempatan kerja melalui dukungan pelatihan dan pengelolaan Tourist Information Centre (TIC) Alokasi : Rp142 M ALOKASI DAK NONFISIK 2020 (PERPRES 54/2020)
  • 4. CATATAN ATAS PERUBAHAN ALOKASI DAK NONFISIK PENDIDIKAN (PERPRES 54/2020)  Mengurangi Dana Cadangan  Menyesuaikan dengan Dapodik Maret 2020  Menyesuaikan dengan persentase realisasi tahun-tahun sebelumnya  Mengurangi alokasi BOS Kinerja  Sekolah/lembaga melakukan perubahan RKAS;  Menyesuaikan layanan peserta didik dengan kondisi COVID-19 (home based learn);  Bagi daerah Papua dan Daerah 3T dapat mengajukan dana tambahan (melalui dana cadangan) dengan melampirkan data yang valid.  Penyesuaian kriteria dan syarat sekolah yang akan mendapatkan alokasi BOS Kinerja Dana BOS, BOP PAUD & BOP Kesetaraan  Updating data sasaran • TPG : 1.189.243 guru  1.153.717 guru; • Tamsil : 254.400 guru  182.788 guru; • TKG : 59.273 guru  37.913 guru.  Menyesuaikan dengan persentase realisasi tahun-tahun sebelumnya  Memperkirakan/estimasi jumlah sisa dana yang ada di RKUD berdasarkan laporan realisasi tahun sebelumnya. Kebijakan Penyesuaian Alokasi Tindak Lanjut yang perlu dilakukan Dana Tunjangan Guru (TPG PNSD, Tamsil PNSD, dan TKG):  Penjelasan yang memadai kepada stakeholders bahwa penyesuaian alokasi tunjangan guru masih mencukupi untuk pembayaran Tunjangan Guru selama Tahun 2020, dan tidak mengurangi hak guru untuk mendapatkan tunjangan sesuai ketentuan).
  • 5. PROGRES PENYALURAN DANA BOS, BOP PAUD, DAN BOP KESETARAAN - Penyaluran Dana BOS TA 2020 telah dilakukan sebesar Rp24.494.089.750.000 tanpa memperhitungkan kurang/lebih salur tahun sebelumnya yang terbagi dalam 2 tahap di mana Tahap I sebesar Rp 14.426.949.630.000,- untuk 215.307 Sekolah serta Tahap II sebesar Rp10.067.140.120.000 untuk 111.140 sekolah yang tersebar di 34 Provinsi seluruh Indonesia; - Penyaluran Dana BOP PAUD TA 2020 Tahap I telah dilakukan dengan memperhitungkan kurang/lebih salur tahun sebelumnya sebesar Rp1.733.504.930.539,- untuk 481 Pemda Kabupaten/kota yang telah melaporkan realisasi penggunaan Dana Tahun sebelumnya; - Penyaluran Dana BOP Kesetaraan TA 2020 Tahap I telah dilakukan dengan memperhitungkan kurang/lebih salur tahun sebelumnya sebesar Rp348.534.694.077,- untuk 398 Pemda Kabupaten/kota yang telah melaporkan realisasi penggunaan Dana Tahun sebelumnya; Alokasi Realisasi % SisaDana (berdasarkan laporan yang terkumpul) Pemdayang melapor Alokasi Realisasi (s/d tgl 25 Mei 2020) % Pemdatelah salur BOS 51.226.860.000.000 49.200.281.266.685 96,04% 571.474.234.231 32 53.459.118.000.000 24.494.089.750.000 45,82% 34 BOP PAUD 4.475.500.000.000 3.657.880.595.477 81,73% 291.721.085.741 489 4.014.724.000.000 1.733.504.930.539 43,18% 481 BOP Kesetaraan 1.967.367.255.000 1.595.481.097.190 81,10% 151.781.805.923 398 1.195.308.000.000 348.534.694.077 29,16% 398 2019 2020 Jenis Dana
  • 6. PROGRES PENYALURAN DANA BOS, BOP PAUD, DAN BOP KESETARAAN Dana BOS - Koordinasi dan sinkronisasi peraturan antara K/L terkait perlu lebih di tingkatkan; - Masih banyak data sekolah yang tidak valid sehingga tidak salur ataupun berpotensi mengakibatkan retur; - Knowledge satuan pendidikan di daerah yang masih minim mengenai data sekolah yang valid; - Proses validasi rekening sekolah oleh K/L terkait membutuhkan waktu yang lama sehingga SK rekomendasi tidak dapat terbit sesuai jadwal; - Proses penyelesaian rekening Retur yang masih cukup lambat; - Pengembangan Aplikasi penyaluran Dana BOS. Dana BOP PAUD - Tingkat kepatuhan penyampaian laporan Pemda yang masih perlu di tingkatkan dimana baru 489 pemda yang telah melapor atau sekitar 96% dari total daerah penerima alokasi; - Penyaluran Dana tahun 2019 masih rendah yaitu sebesar 81,7% dari total Alokasi; - Sisa dana 2019 di kasda masih cukup besar yakni sebesar Rp291.721.085.741,- atau sekitar 6,5% dari total alokasi TA 2019. Angka tersebut masih bisa bertambah mengingat belum semua pemda menyampaikan laporan; - Terbitnya Perpres54/2020 berdampak pada penyesuaian alokasi BOP PAUD sehingga terjadi penundaan penyaluran; Dana BOP Kesetaraan - Tingkat kepatuhan penyampaian laporan Pemda yang masih perlu di tingkatkan dimana baru 398 pemda yang telah melapor atau sekitar 78% dari total daerah penerima alokasi ; - Penyaluran Dana tahun 2019 masih rendah yaitu sebesar 81,1% dari total Alokasi; - Sisa dana 2019 di kasda masih cukup besar yakni sebesar Rp151.781.805.923,- atau sekitar 7,7% dari total alokasi TA 2019. Angka tersebut masih bisa bertambah mengingat belum semua pemda menyampaikan laporan; - Terbitnya Perpres54/2020 berdampak pada penyesuaian alokasi BOP Kesetaraan sehingga terjadi penundaan penyaluran;
  • 7. PROGRES PENYALURAN DANA TUNJANGAN GURU - Tunjangan Profesi Guru - Terealisasi Tw 1 atas 526 dari 535 daerah penerima (98,32%) dengan nilai total penyaluran sebesar Rp15.37 Triliun. - Tersisa 9 daerah yang belum disalurkan karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai syarat penyaluran (2 di antaranya sdh ada laporan per 25/5/2020). - Tunjangan Khusus Guru (TKG) - TW 1 Sudah salur 282 daerah dari 300 daerah penerima (94%) sebesar Rp362.572.659.000 - Belum salur 18 daerah karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai syarat penyaluran (3 di antaranya sudah ada laporannya). - Tambahan Penghasilan (Tamsil). - Tamsil terealisasi Tw 1 atas 409 dari 425 daerah penerima (96,24%) dengan nilai total penyaluran sebesar Rp96,36 Milyar. - Tersisa 16 daerah yang belum disalurkan karena belum menyampaikan laporan realisasi semester 2 tahun 2019 sebagai syarat penyaluran. - Terdapat lebih salur untuk 19 daerah sebesar Rp2,51 Milyar (Salur TW 1 melebihi Pagu APBNP).