SlideShare a Scribd company logo
EVALUASI KURIKULUM

OLEH :
ROWLAND DAVID SILITINGA
8126142017
PENDAHULUAN
Berdasarkan kajian terhadap literatur mengenai
kurikulum dan pemikiran reflektif tentang istilah
kurikulum , terdapat 4 dimensi yang saling
berhubungan satu dengan yang lainnya, yaitu :
a.
b.
c.
d.

Kurikulum sebagai ide atau konsepsi
Kurikulum sebagai rencana tertulis
Kurikulum sebagai suatu kegiatan
Kurikulum sebagai suatu hasil belajar.
A. KURIKULUM SEBAGAI IDE ATAU KONSEPSI

Kurikulum dalam dimensi sebagai ide atau
konsepsi adalah kurikulum dalam pengertian
yang paling dinamik dibandingkan kurikulum
dalam dimensi lainnya.
Dalam proses pengembangan kurikulum,
kurikulum sebagai ide atau konsepsi ini
terlihat jelas pada waktu proses awal, yaitu
proses ajang pendapat.
B. KURIKULUM DALAM DIMENSI SEBAGAI RENCANA

Dalam dimensi ini, kurikulum dianggap sebagai suatu
yang penting, bahkan yang paling penting sehingga
untuk jangka waktu yang cukup lama para sarjana di
bidang kurikulum hanya memberikan perhatiaanya
terhadap kurikulum dalam dimensi ini.
Pada dasarnya, kurikulum sebagai rencana adalah
terjemahan dari kurikulum dalam dimensi sebagai
ide.
Kurikulum dalam dimensi sebagai rencana
mudah dipahami apabila diingat bahwa
kurikulum dalam tingkat ini adalah kurikulum
yang memilliki bentuk nyata.
Ia mudah terlihat karena tertulis, oleh karena
itu ia mudah dipelajari, mudah dibandingkan
antara satu dengan yang lainnya, sehingga
jelas apa yang diinginkan dari suatu kegiatan
pendidikan.
C. KURIKULUM SEBAGAI SUATU KEGIATAN

Dalam dimensi ini kurikulum sering juga
disebut sebagai realita. Dimana istilah ini
dipergunakan karena kurikulum dalam
dimensi
ini
adalah
kurikulum
yang
sesungguhnya terjadi di lapangan.
Kurikulum sebagai suatu kegiatan merupakan
implementasi dari kurikulum sebagai rencana.
D. KURIKULUM SEBAGAI HASIL BELAJAR

Sebagai hasil belajar kurikulum adalah sebagai
produk. Isi dari produk itu bereaneka ragam, ada
yang berupa pengetahuan siap, ada pula yang
merupakan keterampilan kognitif, afektif,
motorik.
Kurikulum dalam dimensi sebagai hasil belajar
merupakan salah satu dimensi kurikulum ysng
sama pentingnya dengan dimensi kurikulum
lainnya.
FUNGSI EVALUASI KURIKULUM
Fungsi evaluasi kurikulum meliputi semua
kegiatan kurikulum.
Tyler menyatakan fungsi dari evaluasi adalah
memperbaiki kurikulum.
Scriven membedakan 2 fungsi evaluasi, yaitu :
 Fungsi formatif, dilaksanakan apabila hasil yang
diperoleh dari kegiatan diarahkan untuk
memperbaiki bagian tertentu.
 Fungsi sumatif, dilaksanakan apabila kurikulum
telah selesai pengembangannya.
JENIS EVALUASI KURIKULUM

Dalam evaluasi kurikulum jenis evaluasi itu
menunjukkan dimensi kurikulum yang dievaluasi.
Jadi, dalam setiap jenis kurikulum kedua fungsi
kurikulum dapat dilakukan.
 Evaluasi
reflektif
,
dipergunakan
untuk
menyebutkan jenis evalusi yang memusatkan
perhatiannya terutama terhadap kurikulum sebagai
ide.
 Evaluasi rencana, paling banyak dilakukan setelah
banyak
inovasi
diperkenalkan
dalam
pengembangan kurikulum.
 Evaluasi proses , perhatian evaluator tidak
diarahkan hanya kepada apa yang terjadi pada
kurikulum sebagai kegiatan, tetapi juga pada
berbagai faktor yang berhubungan dengan
pelaksanaan kurikulum sebagai kegiatan.
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to Bab 6

Ppt bab 6 evaluasi kurikulum
Ppt bab 6 evaluasi kurikulumPpt bab 6 evaluasi kurikulum
Ppt bab 6 evaluasi kurikulumnoviyanty
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran04021989
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran02041989
 
Tugas Kurikulum & Pembelajaran
Tugas Kurikulum & PembelajaranTugas Kurikulum & Pembelajaran
Tugas Kurikulum & Pembelajarankoriah
 
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptxTUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
Ricky114752
 
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana
 
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana
 
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
Pengertian, Peran dan Fungsi KurikulumPengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
Mayawi Karim
 
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranbayuindra445
 
Pengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahPengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahikin sodikin
 
Uul nurjanah(tugas pa ajat)
Uul nurjanah(tugas pa ajat)Uul nurjanah(tugas pa ajat)
Uul nurjanah(tugas pa ajat)Ulfah Nenk
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranrohaedindidi
 
Paper Landasan Pengembangan Kurikulum
Paper Landasan Pengembangan KurikulumPaper Landasan Pengembangan Kurikulum
Paper Landasan Pengembangan Kurikulum
Rahmah Salsabila
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaranayu
 
Mpoint Ijah
Mpoint IjahMpoint Ijah
Mpoint Ijah
resioctoviani
 

Similar to Bab 6 (20)

Ppt bab 6 evaluasi kurikulum
Ppt bab 6 evaluasi kurikulumPpt bab 6 evaluasi kurikulum
Ppt bab 6 evaluasi kurikulum
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaran
 
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaran
 
Tugas Kurikulum & Pembelajaran
Tugas Kurikulum & PembelajaranTugas Kurikulum & Pembelajaran
Tugas Kurikulum & Pembelajaran
 
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptxTUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
TUGAS KELOMPOK 1 MODUL 1 (pengembangan kurikulum).pptx
 
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
 
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format LinkSansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
Sansan Riyana 2a Pe(Kurikulum Dan Pembelajaran) Format Link
 
San
SanSan
San
 
Pp nisa
Pp nisaPp nisa
Pp nisa
 
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
Pengertian, Peran dan Fungsi KurikulumPengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
Pengertian, Peran dan Fungsi Kurikulum
 
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaran
 
anisa rahmah
anisa rahmahanisa rahmah
anisa rahmah
 
Pengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahPengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolah
 
Uul nurjanah(tugas pa ajat)
Uul nurjanah(tugas pa ajat)Uul nurjanah(tugas pa ajat)
Uul nurjanah(tugas pa ajat)
 
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
 
Paper Landasan Pengembangan Kurikulum
Paper Landasan Pengembangan KurikulumPaper Landasan Pengembangan Kurikulum
Paper Landasan Pengembangan Kurikulum
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Mpoint Ijah
Mpoint IjahMpoint Ijah
Mpoint Ijah
 

More from Eka Silalahi

Kalorimeter sederhana
Kalorimeter sederhanaKalorimeter sederhana
Kalorimeter sederhanaEka Silalahi
 
Perkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurPerkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurEka Silalahi
 
Ikatan kimia 2 ...
Ikatan kimia 2                                                               ...Ikatan kimia 2                                                               ...
Ikatan kimia 2 ...Eka Silalahi
 
Ikatan kimia 1 ...
Ikatan kimia 1                                                               ...Ikatan kimia 1                                                               ...
Ikatan kimia 1 ...Eka Silalahi
 
Fluid pressure-and-flow-guide
Fluid pressure-and-flow-guideFluid pressure-and-flow-guide
Fluid pressure-and-flow-guideEka Silalahi
 
Identifikasi materi ajar
Identifikasi materi ajarIdentifikasi materi ajar
Identifikasi materi ajarEka Silalahi
 
Analisis instruksional reaksi redoks
Analisis instruksional reaksi redoksAnalisis instruksional reaksi redoks
Analisis instruksional reaksi redoksEka Silalahi
 
Rpp pengembangan kurikulum
Rpp pengembangan kurikulumRpp pengembangan kurikulum
Rpp pengembangan kurikulumEka Silalahi
 

More from Eka Silalahi (10)

Kalorimeter sederhana
Kalorimeter sederhanaKalorimeter sederhana
Kalorimeter sederhana
 
Perkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurPerkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsur
 
Ikatan kimia 2 ...
Ikatan kimia 2                                                               ...Ikatan kimia 2                                                               ...
Ikatan kimia 2 ...
 
Ikatan kimia 1 ...
Ikatan kimia 1                                                               ...Ikatan kimia 1                                                               ...
Ikatan kimia 1 ...
 
Fluid pressure-and-flow-guide
Fluid pressure-and-flow-guideFluid pressure-and-flow-guide
Fluid pressure-and-flow-guide
 
Model Atom Bohr
Model Atom BohrModel Atom Bohr
Model Atom Bohr
 
Identifikasi materi ajar
Identifikasi materi ajarIdentifikasi materi ajar
Identifikasi materi ajar
 
Rpp berkarakter
Rpp berkarakterRpp berkarakter
Rpp berkarakter
 
Analisis instruksional reaksi redoks
Analisis instruksional reaksi redoksAnalisis instruksional reaksi redoks
Analisis instruksional reaksi redoks
 
Rpp pengembangan kurikulum
Rpp pengembangan kurikulumRpp pengembangan kurikulum
Rpp pengembangan kurikulum
 

Bab 6

  • 1. EVALUASI KURIKULUM OLEH : ROWLAND DAVID SILITINGA 8126142017
  • 2. PENDAHULUAN Berdasarkan kajian terhadap literatur mengenai kurikulum dan pemikiran reflektif tentang istilah kurikulum , terdapat 4 dimensi yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya, yaitu : a. b. c. d. Kurikulum sebagai ide atau konsepsi Kurikulum sebagai rencana tertulis Kurikulum sebagai suatu kegiatan Kurikulum sebagai suatu hasil belajar.
  • 3. A. KURIKULUM SEBAGAI IDE ATAU KONSEPSI Kurikulum dalam dimensi sebagai ide atau konsepsi adalah kurikulum dalam pengertian yang paling dinamik dibandingkan kurikulum dalam dimensi lainnya. Dalam proses pengembangan kurikulum, kurikulum sebagai ide atau konsepsi ini terlihat jelas pada waktu proses awal, yaitu proses ajang pendapat.
  • 4. B. KURIKULUM DALAM DIMENSI SEBAGAI RENCANA Dalam dimensi ini, kurikulum dianggap sebagai suatu yang penting, bahkan yang paling penting sehingga untuk jangka waktu yang cukup lama para sarjana di bidang kurikulum hanya memberikan perhatiaanya terhadap kurikulum dalam dimensi ini. Pada dasarnya, kurikulum sebagai rencana adalah terjemahan dari kurikulum dalam dimensi sebagai ide.
  • 5. Kurikulum dalam dimensi sebagai rencana mudah dipahami apabila diingat bahwa kurikulum dalam tingkat ini adalah kurikulum yang memilliki bentuk nyata. Ia mudah terlihat karena tertulis, oleh karena itu ia mudah dipelajari, mudah dibandingkan antara satu dengan yang lainnya, sehingga jelas apa yang diinginkan dari suatu kegiatan pendidikan.
  • 6. C. KURIKULUM SEBAGAI SUATU KEGIATAN Dalam dimensi ini kurikulum sering juga disebut sebagai realita. Dimana istilah ini dipergunakan karena kurikulum dalam dimensi ini adalah kurikulum yang sesungguhnya terjadi di lapangan. Kurikulum sebagai suatu kegiatan merupakan implementasi dari kurikulum sebagai rencana.
  • 7. D. KURIKULUM SEBAGAI HASIL BELAJAR Sebagai hasil belajar kurikulum adalah sebagai produk. Isi dari produk itu bereaneka ragam, ada yang berupa pengetahuan siap, ada pula yang merupakan keterampilan kognitif, afektif, motorik. Kurikulum dalam dimensi sebagai hasil belajar merupakan salah satu dimensi kurikulum ysng sama pentingnya dengan dimensi kurikulum lainnya.
  • 8. FUNGSI EVALUASI KURIKULUM Fungsi evaluasi kurikulum meliputi semua kegiatan kurikulum. Tyler menyatakan fungsi dari evaluasi adalah memperbaiki kurikulum. Scriven membedakan 2 fungsi evaluasi, yaitu :  Fungsi formatif, dilaksanakan apabila hasil yang diperoleh dari kegiatan diarahkan untuk memperbaiki bagian tertentu.  Fungsi sumatif, dilaksanakan apabila kurikulum telah selesai pengembangannya.
  • 9. JENIS EVALUASI KURIKULUM Dalam evaluasi kurikulum jenis evaluasi itu menunjukkan dimensi kurikulum yang dievaluasi. Jadi, dalam setiap jenis kurikulum kedua fungsi kurikulum dapat dilakukan.  Evaluasi reflektif , dipergunakan untuk menyebutkan jenis evalusi yang memusatkan perhatiannya terutama terhadap kurikulum sebagai ide.  Evaluasi rencana, paling banyak dilakukan setelah banyak inovasi diperkenalkan dalam pengembangan kurikulum.
  • 10.  Evaluasi proses , perhatian evaluator tidak diarahkan hanya kepada apa yang terjadi pada kurikulum sebagai kegiatan, tetapi juga pada berbagai faktor yang berhubungan dengan pelaksanaan kurikulum sebagai kegiatan.