SlideShare a Scribd company logo
Rencana Kegiatan MPLS
Transisi PAUD-SD yang
Menyenangkan
SDN Watukenongo 1
Aksi Nyata
BADAN STANDAR KURIKULUM, DAN ASESMEN PENDIDIKAN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI
REPUBLIK INDONESIA
2022
Hari 1
Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 2
Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas
Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan :
1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri
siswa baru.
2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru
beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan sekitarnya, antara lain terhadap
aspek keamanan, fasilitas umum, dan
sarana prasarana sekolah;
3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi,
semangat, dan cara belajar efektif
sebagai siswa baru;
4. Kegiatan wajib: mengembangkan
interaksi positif antar siswa dan warga
sekolah lainnya
5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku
positif antara lain kejujuran,
kemandirian, sikap saling menghargai,
menghormati keanekaragaman dan
persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan
sehat untuk mewujudkan siswa yang
memiliki nilai integritas, etos kerja, dan
semangat gotong royong.
● Anak dan orang tua saling
mengenal guru dan teman
sebayanya
● Anak dan orang tua mengenal
lingkungan sekolah
●
Pengenalan diri dan potensi:
1. Guru menyiapkan acara
penyambutan siswa baru dengan
menyematkan kartu nama (pin bros)
serta memakaikan mahkota pada
setiap siswa baru.
2. Guru kelas satu bermain cara
berkenalan dengan permainan “bola
panas” diiringi lagu balonku.
3. Siswa yang memegang balon ketika
kata dor, maka dia harus
mengenalkan diri, sekolah asal,
alamat, dan warna kesukaannya.
v
v
v
Hari 1
Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 2
Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas
Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan :
1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri
siswa baru.
2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru
beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan sekitarnya, antara lain terhadap
aspek keamanan, fasilitas umum, dan
sarana prasarana sekolah;
3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi,
semangat, dan cara belajar efektif
sebagai siswa baru;
4. Kegiatan wajib: mengembangkan
interaksi positif antar siswa dan warga
sekolah lainnya
5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku
positif antara lain kejujuran,
kemandirian, sikap saling menghargai,
menghormati keanekaragaman dan
persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan
sehat untuk mewujudkan siswa yang
memiliki nilai integritas, etos kerja, dan
semangat gotong royong.
● Anak dan orang tua saling
mengenal guru dan teman
sebayanya
● Anak dan orang tua mengenal
lingkungan sekolah
Pengenalan llingkungan sekolah:
1. Guru kelas 1 menyiapkan bentuk
bangun datar dari kertas warna
warni (Segi tiga, Persegi, Lingkaran,
Persegi panjang, dll) dan
sebelumnya guru juga sudah
menempelkan benda tersebut di
tempat-tempat yang akan dituju
seperti kamar mandi, kantor guru,
kantor kepala sekolah,
perpustakaan, UKS dll).
2. Siswa secara berkelompok mencari
tempat sesuai dengan benda yang
mereka peroleh. Mis. segitiga
terdapat di Ruang guru. Maka guru
menjelaskan ruang tersebut nama
dan fungsinya, demikian
seterusnya.
v
v
v
Hari ke - 2
Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 3
Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas
Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan :
1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri
siswa baru.
2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru
beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan sekitarnya, antara lain terhadap
aspek keamanan, fasilitas umum, dan
sarana prasarana sekolah;
3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi,
semangat, dan cara belajar efektif
sebagai siswa baru;
4. Kegiatan wajib: mengembangkan
interaksi positif antar siswa dan warga
sekolah lainnya
5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku
positif antara lain kejujuran,
kemandirian, sikap saling menghargai,
menghormati keanekaragaman dan
persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan
sehat untuk mewujudkan siswa yang
memiliki nilai integritas, etos kerja, dan
semangat gotong royong.
● Anak saling mengenal kakak
kelasnya, yang akan sering
mereka temui di sekolah dan
diharapkan menjadi teman
belajar dan bermainnya.
● Anak saling berinteraksi positif
antar siswa dan warga sekolah
lainnya dengan menggunakan
kalimat yang sopan dan
menghargai
Anak saling mengenal kakak kelas:
1. Siswa kelas 2 - kelas 6 berkumpul
di halaman
2. Guru menjelaskan aturan
permainan “mencari teman”
3. Guru menyebutkan angka tertentu
dan semua siswa membentuk
kelompok sesuai dengan jumlah tsb
yang tiap kelompok terdiri dari siswa
dari kelas berbeda.
4. Setiap kelompok saling berkenalan
dan menceritakan kesukaannya
(makanan, warna, pelajaran dll)
v
v
Hari ke - 3
Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 3
Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas
Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan :
1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri
siswa baru.
2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru
beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan sekitarnya, antara lain terhadap
aspek keamanan, fasilitas umum, dan
sarana prasarana sekolah;
3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi,
semangat, dan cara belajar efektif
sebagai siswa baru;
4. Kegiatan wajib: mengembangkan
interaksi positif antar siswa dan warga
sekolah lainnya
5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku
positif antara lain kejujuran,
kemandirian, sikap saling menghargai,
menghormati keanekaragaman dan
persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan
sehat untuk mewujudkan siswa yang
memiliki nilai integritas, etos kerja, dan
semangat gotong royong.
● Anak saling berinteraksi positif
antar siswa dan warga sekolah
lainnya dengan menggunakan
kalimat yang sopan dan
menghargai
● Anak dapat berperilaku positif
dengan menerapkan pembiasaan
dan taat aturan dan tata tertib
sekolah
Anak saling mengenal kakak kelas:
1. Guru mendongeng (membacakan
cerita) dengan ekspressif dan
menarik yang mengandung pesan
moral tertib dan mengandung
perkataan tolong, maaf,
terimakasih)
2. Guru bermain tebak-tebakan terkait
cerita
3. Siswa mempraktikkan penggunaan
kata-kata maaf, tolong, terimakasih
dengan bermain peran seperti
dalam cerita
4. Guru memperkenalkan tata tertib
sekolah
5. Siswa memberikan cap5 jarinya
kepada tata tertib yang disukainya
v
v
Hari ke - 3
Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 4
Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas
Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan :
1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri
siswa baru.
2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru
beradaptasi dengan lingkungan sekolah
dan sekitarnya, antara lain terhadap
aspek keamanan, fasilitas umum, dan
sarana prasarana sekolah;
3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi,
semangat, dan cara belajar efektif
sebagai siswa baru;
4. Kegiatan wajib: mengembangkan
interaksi positif antar siswa dan warga
sekolah lainnya
5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku
positif antara lain kejujuran,
kemandirian, sikap saling menghargai,
menghormati keanekaragaman dan
persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan
sehat untuk mewujudkan siswa yang
memiliki nilai integritas, etos kerja, dan
semangat gotong royong.
Umpan Balik Nama: Qoiriyah
Umpan balik:
● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan pada
masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024
nanti?
Ya, Ide kegiatan Ibu Mukhlisatun bisa dan memungkinkan untuk
dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun
ajaran 2023/2024 nanti. Kegiatan ini sangat menarik dan
menyenangkan.
● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk beradaptasi
dengan lebih baik di sekolah?
Saya yakin Ide kegiatan MPLS ini bisa membantu anak beradaptasi
dengan mudah dan lebih baik di sekolah
● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya sampaikan?
Saya yakin dan percaya ide yang dituliskan Ibu Mukhlisatun ini dapat
membantu anak lebih mudah beradaptasi di sekolah.
Saran saya gunakan balon yang berwarna-warni, dan bros yang
berwarna warni pula agar lebih menarik.
Umpan Balik Nama: Mokhamad Sokheh
Umpan balik:
● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan
pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran
2023/2024 nanti?
● Ya bisa dan memungkinkan untuk dilakukan pada masa
pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024
● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk
beradaptasi dengan lebih baik di sekolah?
● Ya saya yakin ide yang dituliskan bu Muklisatun dapat
membantu anak untuk beradaptasi lebih baik di sekolah.
● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya
sampaikan?
● Saran saya agar leih menarik gunakan balon dan bros yang
berwarna warni.
Umpan Balik Nama: Sukarlin Budi Astutik
Umpan balik:
● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan
pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran
2023/2024 nanti? Sangat mungkin sekali dilaksanakan, karena
kegiatannya sederhana dan mudah dilaksanakan
● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk
beradaptasi dengan lebih baik di sekolah? Iya saya pikir dapat
membantu. Tapi juga tergantung sifat dan karakter anak juga
serta peran orang tua juga.
● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya
sampaikan? Saran saya guru kelas satu harus mempersiapkan
betul agar pelaksanaan MPLS berjalan sesuai rencana yang
telah disusun.
Umpan Balik Nama: Muji Kusworo
Umpan balik:
● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan
pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran
2023/2024 nanti?
Iya sangat mungkin. Idenya sederhana tapi menarik dan mudah
dilaksanakan
● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk
beradaptasi dengan lebih baik di sekolah?
Iya bisa membantu, asalkan sekolah dan orangtua saling
bekerja sama
● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya
sampaikan?
Saran saya hari pertama diusahakan yang meriah
karena itu kesan pertama yang akan menentukan
anak senang atau tidak sehingga mereka mau
datang lagi ke sekolah

More Related Content

Similar to Aksi nyata MPLS menyenangkan di SDN Watukenongo 1.pdf

Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 BojongAksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
TediMaulana6
 
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdfKelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
WinaAyyuni2
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
pentcr
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
adinsaragih
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Hum_May10
 
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdfKelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
NoviLestari53
 
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budipPerangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
BudiPangerti
 
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdfKelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
rudiruspendi1
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guruKelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Hum_May10
 
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guruKelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Hum_May10
 

Similar to Aksi nyata MPLS menyenangkan di SDN Watukenongo 1.pdf (20)

Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 BojongAksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
Aksinyata MPLS sekolah Dasar Negeru 3 Bojong
 
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdfKelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
Kelas 6. Buku Guru Edisi Revisi 2018. Tema 4. Globalisasi.pdf
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guruKelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
Kelas 02 sd_tematik_3_tugasku_sehari-hari_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guruKelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
Kelas 02 sd_tematik_8_keselamatan_di_rumah_dan_perjalanan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru[8]
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guruKelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
Kelas 02 sd_tematik_1_hidup_rukun_guru
 
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdfKelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
Kelas IV Tema 7 BG ayomadrasah 2017.pdf
 
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budipPerangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
Perangkat 2018 matematika peminatan kls xi budip
 
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdfKelas 2 Tema 5 BG press.pdf
Kelas 2 Tema 5 BG press.pdf
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guruKelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
Kelas 02 sd_tematik_7_merawat_hewan_dan_tumbuhan_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guruKelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
 
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guruKelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
Kelas 02 sd_tematik_2_bermain_di_lingkunganku_guru
 

Recently uploaded

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 

Recently uploaded (20)

Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 

Aksi nyata MPLS menyenangkan di SDN Watukenongo 1.pdf

  • 1. Rencana Kegiatan MPLS Transisi PAUD-SD yang Menyenangkan SDN Watukenongo 1 Aksi Nyata BADAN STANDAR KURIKULUM, DAN ASESMEN PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA 2022
  • 2. Hari 1 Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 2 Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan : 1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri siswa baru. 2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah; 3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru; 4. Kegiatan wajib: mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya 5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong. ● Anak dan orang tua saling mengenal guru dan teman sebayanya ● Anak dan orang tua mengenal lingkungan sekolah ● Pengenalan diri dan potensi: 1. Guru menyiapkan acara penyambutan siswa baru dengan menyematkan kartu nama (pin bros) serta memakaikan mahkota pada setiap siswa baru. 2. Guru kelas satu bermain cara berkenalan dengan permainan “bola panas” diiringi lagu balonku. 3. Siswa yang memegang balon ketika kata dor, maka dia harus mengenalkan diri, sekolah asal, alamat, dan warna kesukaannya. v v v
  • 3. Hari 1 Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 2 Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan : 1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri siswa baru. 2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah; 3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru; 4. Kegiatan wajib: mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya 5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong. ● Anak dan orang tua saling mengenal guru dan teman sebayanya ● Anak dan orang tua mengenal lingkungan sekolah Pengenalan llingkungan sekolah: 1. Guru kelas 1 menyiapkan bentuk bangun datar dari kertas warna warni (Segi tiga, Persegi, Lingkaran, Persegi panjang, dll) dan sebelumnya guru juga sudah menempelkan benda tersebut di tempat-tempat yang akan dituju seperti kamar mandi, kantor guru, kantor kepala sekolah, perpustakaan, UKS dll). 2. Siswa secara berkelompok mencari tempat sesuai dengan benda yang mereka peroleh. Mis. segitiga terdapat di Ruang guru. Maka guru menjelaskan ruang tersebut nama dan fungsinya, demikian seterusnya. v v v
  • 4. Hari ke - 2 Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 3 Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan : 1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri siswa baru. 2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah; 3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru; 4. Kegiatan wajib: mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya 5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong. ● Anak saling mengenal kakak kelasnya, yang akan sering mereka temui di sekolah dan diharapkan menjadi teman belajar dan bermainnya. ● Anak saling berinteraksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya dengan menggunakan kalimat yang sopan dan menghargai Anak saling mengenal kakak kelas: 1. Siswa kelas 2 - kelas 6 berkumpul di halaman 2. Guru menjelaskan aturan permainan “mencari teman” 3. Guru menyebutkan angka tertentu dan semua siswa membentuk kelompok sesuai dengan jumlah tsb yang tiap kelompok terdiri dari siswa dari kelas berbeda. 4. Setiap kelompok saling berkenalan dan menceritakan kesukaannya (makanan, warna, pelajaran dll) v v
  • 5. Hari ke - 3 Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 3 Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan : 1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri siswa baru. 2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah; 3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru; 4. Kegiatan wajib: mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya 5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong. ● Anak saling berinteraksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya dengan menggunakan kalimat yang sopan dan menghargai ● Anak dapat berperilaku positif dengan menerapkan pembiasaan dan taat aturan dan tata tertib sekolah Anak saling mengenal kakak kelas: 1. Guru mendongeng (membacakan cerita) dengan ekspressif dan menarik yang mengandung pesan moral tertib dan mengandung perkataan tolong, maaf, terimakasih) 2. Guru bermain tebak-tebakan terkait cerita 3. Siswa mempraktikkan penggunaan kata-kata maaf, tolong, terimakasih dengan bermain peran seperti dalam cerita 4. Guru memperkenalkan tata tertib sekolah 5. Siswa memberikan cap5 jarinya kepada tata tertib yang disukainya v v
  • 6. Hari ke - 3 Modul 2. Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD-SD? | Materi 2.1 4 Kegiatan Wajib Tujuan Aktivitas Tahapan Aktivitas Dapat ceklis lebih dari satu kegiatan : 1. Kegiatan wajib: Pengenalan potensi diri siswa baru. 2. Kegiatan wajib: membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah; 3. Kegiatan wajib: menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru; 4. Kegiatan wajib: mengembangkan interaksi positif antar siswa dan warga sekolah lainnya 5. Kegiatan wajib: menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong.
  • 7. Umpan Balik Nama: Qoiriyah Umpan balik: ● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 nanti? Ya, Ide kegiatan Ibu Mukhlisatun bisa dan memungkinkan untuk dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 nanti. Kegiatan ini sangat menarik dan menyenangkan. ● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk beradaptasi dengan lebih baik di sekolah? Saya yakin Ide kegiatan MPLS ini bisa membantu anak beradaptasi dengan mudah dan lebih baik di sekolah ● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya sampaikan? Saya yakin dan percaya ide yang dituliskan Ibu Mukhlisatun ini dapat membantu anak lebih mudah beradaptasi di sekolah. Saran saya gunakan balon yang berwarna-warni, dan bros yang berwarna warni pula agar lebih menarik.
  • 8. Umpan Balik Nama: Mokhamad Sokheh Umpan balik: ● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 nanti? ● Ya bisa dan memungkinkan untuk dilakukan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 ● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk beradaptasi dengan lebih baik di sekolah? ● Ya saya yakin ide yang dituliskan bu Muklisatun dapat membantu anak untuk beradaptasi lebih baik di sekolah. ● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya sampaikan? ● Saran saya agar leih menarik gunakan balon dan bros yang berwarna warni.
  • 9. Umpan Balik Nama: Sukarlin Budi Astutik Umpan balik: ● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 nanti? Sangat mungkin sekali dilaksanakan, karena kegiatannya sederhana dan mudah dilaksanakan ● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk beradaptasi dengan lebih baik di sekolah? Iya saya pikir dapat membantu. Tapi juga tergantung sifat dan karakter anak juga serta peran orang tua juga. ● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya sampaikan? Saran saya guru kelas satu harus mempersiapkan betul agar pelaksanaan MPLS berjalan sesuai rencana yang telah disusun.
  • 10. Umpan Balik Nama: Muji Kusworo Umpan balik: ● Apakah ide kegiatan saya memungkinkan untuk dilaksanakan pada masa pengenalan lingkungan sekolah di tahun ajaran 2023/2024 nanti? Iya sangat mungkin. Idenya sederhana tapi menarik dan mudah dilaksanakan ● Apakah ide kegiatan saya dapat membantu anak untuk beradaptasi dengan lebih baik di sekolah? Iya bisa membantu, asalkan sekolah dan orangtua saling bekerja sama ● Apakah ada saran terkait ide kegiatan yang sudah saya sampaikan? Saran saya hari pertama diusahakan yang meriah karena itu kesan pertama yang akan menentukan anak senang atau tidak sehingga mereka mau datang lagi ke sekolah