SlideShare a Scribd company logo
MODUL 2
Jalur rempah-rempah di indonesia
Nama penulis :Ninik Suwarni
Nama Sekolah : SLB AUTIS LABORATURIUM UM
Mata Pelajaran :Sejarah
Fase/kelas/semester : E/X/2
Waktu :2X45’
A. Elemen Pencapaian:
Pemahaman
Konsep Sejarah
Pada akhir fase ini, peserta didik mampu memahami konsep dasar ilmu sejarah
yang dapat digunakan untuk menjelaskan peristiwa sejarah; memahami konsep
dasar ilmu sejarah sebagai bahan analisis untuk mengkaji peristiwa sejarah;
memahami manusia sebagai subjek dan objek sejarah; memahami peristiwa
sejarah dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; memahami sejarah
dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; memahami sejarah dari
aspek perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; memahami
peristiwa sejarah secara diakronis (kronologi)
maupun sinkronis.
Peserta didik juga dapat memahami konsep dasar asal usul nenek moyang dan
jalur rempah; menganalisis manusia dalam asal usul nenek moyang dan jalur
rempah; menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah dalam ruang
lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis asal usul nenek moyang dan
jalur rempah dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan;
menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah dari pola
perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; menganalisis asal
usul nenek moyang dan jalur rempah secara diakronis (kronologi) maupun
sinkronis.
Peserta didik memahami konsep dasar kerajaan Hindu- Buddha; menganalisis
manusia dalam kerajaan Hindu-Buddha; menganalisis kerajaan Hindu-Buddha
dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis kerajaan Hindu-
Buddha dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; menganalisis
kerajaan Hindu-Buddha dari pola perkembangan, perubahan, keberlanjutan,
dan keberulangan; menganalisis kerajaan Hindu-Buddha secara diakronis
(kronologi) maupun sinkronis.
Peserta didik mampu memahami konsep dasar kerajaan Islam; menganalisis
manusia dalam kerajaan Islam; menganalisis kerajaan Islam dalam ruang
lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis kerajaan Islam dalam dimensi
masa lalu, masa kini, dan masa depan; menganalisis kerajaan Islam dari pola
B. Ruang lingkup
Jalur rempah-rempah di Indonesia
C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu mempelajari jalur rempah-rempah di Indonesia.
D. Profil Pelajar Pancasila
1. Beriman Dan Bertaqwa
Ditunjukkan pada awal dan akhir pembelajara berdoa kepada Tuhan yang maha kuasa telah
menciptakan alam dan isinya untuk manusia termasuk rempah-rempah sebagai kekayaan dunia
patut disyukuri.
2. Kebhinekaan Global dituangkan dalam keaneka ragaman indonesia serta rempah-rempah yang
tersebar berasal dari berbagai daerah menambah kebhinekaan yang patut dijaga dan
dilestarikan.
3. Bergotong royong
Ditunjukkan dalam bersikap gotong royong daidalam kelas menyelesaikan tugas sekolah.
4. Mandiri
Dituangkan dalam kehidupan sehari-hari dalam menjalankan kehidupan kedepannya.
5. Bernalar Kritis
perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; menganalisis
kerajaan Islam secara diakronis (kronologi)maupun sinkronis.
melalui sarana lingkungan sekitar, perpustakaan, dan internet; melakukan
seleksi dan kritik terhadap sumber- sumber primer maupun sekunder;
melakukan penafsiran untuk mendeskripsikan makna di balik
sumbersumber primer dan sekunder; dan menuliskan hasil penelitian dalam
bentuk historiografi.
2. Penjelasan peristiwa sejarah secara diakronis (kronologi) yang
menitikberatkan pada proses dan sinkronis yang menitikberatkan pada
struktur; Penjelasan peristiwa sejarah berdasarkan hubungan kausalitas;
Mengaitkan peristiwa sejarah dengan kehidupan sehari-hari; dan
menempatkan peristiwa sejarah pada konteks zamannya.
3. Penjelasan peristiwa sejarah dalam perspektif masa lalu, masa kini, dan
masa depan;
4. Penjelasan peristiwa sejarah dari pola perkembangan, perubahan,
keberlanjutan, dan keberulangan.
5. Penjelasan peristiwa sejarah dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan
global; Mengaitkan hubungan antara peristiwa sejarah lokal, nasional, dan
global.
6. Memaknai nilai-nilai dari peristiwa sejarah dan dikontekstualisasikan dalam
kehidupan masa kini.
7. Mengolah informasi sejarah secara non-digital maupun digital dalam
berbagai bentuk aplikasi sejarah, rekaman suara, film dokumenter, foto,
maket, vlog, timeline,
storyboard, infografis, videografis, komik, poster, dll
Ditunjukkkan dalam menganalisis jalur rempah-rempah indonesia peserta didik diharapkan
dapat bernalar kritis.
6. Kreatif
Dituangkan dalam mengerjakan LKPD dan mengerjakan Proyek sekolah, yaitu membuat
kolase dari butiran rempah-rempah.
E. Sarana Prasarana
LKPD, VIDEO, Materi Ajar, LCD
F. Target
Siswa SLB AUTIS LABORATURIUM UM dengan kemampuan anak-anak seperti anak beraumur 10
tahun.
G. Model/metode
Model atau metobe yang digunakan yaitu metode kontekstual learning dikolaborasikan metode tanya
jawab, diskusi, untuk kerja.
Tujuan Pembelajaran
Mengenal rempah-rempah di indonesia.
A. Persiapan pembelajaran
Persiapan media yang akan digunakan.
B. Kegiatan pembelajaran
Kegiatan persiapan pembelajaran yang dilakukan dengan melaksanakan assesmen diagnostik terlebih
dahulu. Kemudian guru merancang pembagian pertemuan, menyiapkan modul pembelajaran, lembar
asesmen. Selain itu juga menyiapkan jurnalpembelajaran dan lembar presensi siswa, serta media power
point, dll.
Pertemuan 1
Tujuan Pembelajaran:
Peserta didik mampu menyimak, mengamati, menidentifikasi, dan mempresentasikan jalur rempah-
rempah di indonesia.
Tahapan Waktu
Awal 10 menit
Langkah Pembelajaran
 Guru melakukan salam pembuka dengan menyapa anak-anak satu
persatu, guru memulaidoa dengan meminta salah satu siswa untuk
memimpin doa. Siswa bersama guru menyanyikan lagu slamat pagi
pak...selamat pagibu....diiringi musik bongo yang dimainkan salah satu peserta
didik.
 Guru presensi siswa dengan memberikan perintah yang dipanggil
namanya teriak “aku cinta Sejarah Indonesia” dengan penuh semangat
dan gembira.
 Apersepsi pembelajaran dengan menanyakan kabar hari ini “apa
kabar hari ini...” dengan dijawab anak-anak” baik luar biasa....”
apakah hari ini sudah siap untuk belajar sejarah Indonesia.....dengan
dijawab siswa siap...siap.... yes.....
 Yel-yel sekolah tepuk semangat.
 Yel-yel sekolah “LSB AUTIS LAB UM” dijawab anak-anak “kita
bisa mandiri”
 Apresiasi : Guru mengingatkan kembali pembelajaran yang
terdahulu pernah dipelajari tentang kebudayaan di Indonesia. Yaitu
tentang manusia purba yang berada digua-gua dan peralatannya.
 Guru menyampaikan capaian pembelajaran dan tujuan
pembelajaran sejarah, dengan membagikan LKPD kepada peserta
didik.
Kegiatan inti 60
menit
 Pendidik melakukan apresiasi dengan mengingatkan pembelajaran yang
terdahulu.
 Pendidik mengarahkan pada materi yang akan dipelajari.
 Guru memberikan pertanyaan pemantik
“Mengapa bangsa Eropa mencari rempah-rempah sampai ke Indonesia?”
 Untuk menjawab pertanyaan tersebut guru membagikan LKPD.
 Pesrta didik menjawab pertanyaan tanya jawab secara langsung.
 Guru mengarahkan siswa untuk melihat tayangan video pembelajaran.
 Guru menanyakan tentang apakah rempah itu.
 Guru memberikan peta jalur rempah-rempah pada pesrta didik untuk
diamati dan didiskripsikan sevara bersama-sama.
 Guru memberikan materi tentang daerah –daerah penghasil rempah.
 Peserta didik menjawab dari informasi yang telah ditayangkan dari video
yang ditayangkan.
 Guru bertanya tentang manfaat rempah-rempah.
 Guru memberikan contoh rempah-rempah didepan kelas.
 Peserta didik satu-persatu mengamati rempah-rempah dengan merasakan
tekstur bentuk aslinya , membau dan menyebutkan nama rempah yang
dipilih.
 Peserta didik diarahkan untuk mengerjakan LKPD yang telah di buat
dengan bantuan guru.
 Peserta didik menjawabdengan mengisi LKPD .
 Guru memberikan Caver song History
Dengan menciptakan lagu yang bernada ayo berkebun
“Ayo kawan kita bersama
menanam rempah dikebun kita
ada kencur,ada kunyit, daun lawang, dan kayu manis,
pala ,mrica, ketumbar, jahe,
rempah indonesia sangatlah kaya,
Pala, mrica, ketumbar, jahe
rempah indonesia untuk kita.”
 Selanjutnya peserta didik diberi ramuan jamu untuk diminum secara
bersama-sama.
 Peserta didik meminum jamu dan menyebutkan ramuan jamu yang telah
diminum.
Penutup
10 menit
 Bersama-sama melakukan refleksi pembelajaran
 Setelah siswa memahami dengan baik jalur rempah-rempah di
indonesia, mengetahui manfaatnya dan merasakan rempah-
rempahnya siswa dapat menjaga warisan nenek moyang dengan
memanfaatkan rempah-rempah dirumah.
 Salam dan doa penutup
A. ASESMEN
1. Asesmen Diagnostik Non-Kognitif
2. Melalui tanya jawab awal dengan siswa dan analisis gaya belajar siswa
Identifikasi Pertanyaan Tindak lanjut
1. Mengetahui
kesejahteraan
psikologis psikologis
dan sosial emosi
siswa
Apa yang kamu
rasakan hari ini?
Identifikasi peserta didik
dengan emosi negatif maka
akan diajak berdiskusi empat
mata
2. Mengetahui aktivitas
selama belajar di
rumah
Apa saja kegiatanmu
selama belajar di
Rumah?
Mengkomunikasikan
dengan siswa serta orang
tua bila diperlukan
3. Mengetahui gaya
belajar, karakter
serta minat siswa
Apa harapanmu? Mengkomunikasikan
dengan siswa serta BK dan
wali kelas bila diperlukan
4. Mengetahui kondisi
fisik siswa
Apakah kalian hari
ini sakit?
Mengkomunikasikan
dengan siswa serta orang
tua bila diperlukan
3. Pertanyaan assesmen diagnostik aspek kognitif (berilah tanda centang V)
Identifikasi Materi Yang
Akan Diujikan
Pertanyaan
Capaian
1 2 3
Menyimak Materi apa yang telah kita pelajari pada
hari ini?
Mengamati Ada peninggalan sejarah yang kita
pelajari pelajari hari ini, dan apa yang
bisa kita ambil pelajarannya?
mengidentifikasi Apa saja peninggalan sejarah yang telah
kita pelajari.
Rubrik Asesmen Diagnostik kognitif
SKOR Dibantu
penuh
Dibantu
sebagian
Mandiri
Skor
Kategori
1 2 3
Keterangan Terisi benar≤
25%
25%<Terisi
Benar≤70%
70%< Terisi benar
Tindak
Lanjut
refleksi
Memberikan pembelajaran remidial
dengan menekankan pada proses belajar
Mengikuti
pembelajaran
dengan pengayaan
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 × 𝒔𝒌𝒐𝒓
𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒓𝒂𝒕𝒂 − 𝒓𝒂𝒕𝒂 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂n
Rubrik Asesmen Diagnostik kognitif
SKOR Dibantu
penuh
Dibantu sebagian Mandiri
Skor
Kategori
1 2 3
Keterangan Terisi benar≤
25%
25%<Terisi
Benar≤70%
70%< Terisi benar
Tindak
Lanjut
refleksi
Memberikan pembelajaran remidial
dengan menekankan pada Dasar dasar
pemetaan
Mengikuti
pembelajaran
dengan pengayaan
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 × 𝒔𝒌𝒐𝒓
𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒓𝒂𝒕𝒂 − 𝒓𝒂𝒕𝒂 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂n
LKPD
Nama Siswa: Noviantika Raya Rahmadina
Peserta didik mengalami gangguan konsentrasi, gangguan perilaku, gangguan motorik halus, dan gangguan
interaksi sosial. Kemampuan yang dimiliki kemampuan belajar dikelas dalam kelompok kecil, memahami
intruksi sederhana, kemampuan menulis masih dalam kalimat sederhana. Kemampuan membaca dua suku
kata, suka menyanyi dan mendengarkan musik.
Rempah-rempah di indonesia
Kerjakan LKPD dibawah ini dengan melihat Peta jalur perjalanan rempah.
Nama Tempat
Asal rempah
Hasil Rempah/gambar rempah Bentuk rempah-rempah
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Hubungkanlah Jalur rempah-rempah dibawah ini, sesuai nomornya.
Nama:________________________
Modul Ajar Sejarah
PENGENALAN dan edukasi mengenai Jalur Rempah perlu diestafetkan khususnya kepada
anak-anak muda. Hal itu agar memori sejarah akan kekayaan Nusantara bisa diestafetkan
antar generasi. Terlebih, kekayaan budaya Jalur Rempah saat ini dipersiapkan menjadi
Warisan Dunia (World Heritage) UNESCO.
Jalur rempah adalah jalur sutra yang melewati maritim, merupakan jalur perdagangan dan
wadah pertukaran segala peradaban budaya dan agama,”
Jalur Rempah berupaya menumbuhkan kebanggaan akan jati diri berbagai wilayah di Indonesia,
memperkuat jejaring interaksi budaya antardaerah, dan memperteguh ikatan ke-Indonesiaan
melalui jalur budaya bahari yang telah ada sejak ribuan tahun lalu.
Bangsa Eropa sendiri memanfaatkan rempah untuk berbagai hal. Mulai dari penyedap makanan,
pengawet makanan khususnya daging, penghangat tubuh selama musim dingin di Eropa,
pengharum ruangan hingga pengharum tubuh.
Pada awalnya, tujuan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia hanya untuk membeli rempah-
rempah dari para petani Indonesia. Namun, dengan semakin meningkatnya kebutuhan industri
di Eropa akan rempah-rempah, mereka mengklaim daerah-daerah yang mereka kunjungi sebagai
daerah kekuasaannya.
Alasan mengapa rempah-rempah dicari bangsa Eropa adalah karena manfaatnya sebagai
penghangat dan pengawet makanan. Selain karena harganya yang mahal, memiliki rempah-
rempah juga menjadi simbol kejayaan seorang raja pada masa itu. Bangsa Eropa kemudian saling
bersaing menemukan daerah penghasil rempah-rempah
Modul Ajar Sejarah
LKPD
Nama :
Kelas :
Cara mengerjakan: Hubungkan kata dengan bendanya!
Lada
Merica
Ketumbar
Kunyit
Kencur
Kayu manis
Pala
Daun lawang
Modul Ajar Sejarah
Nama : KOLASE PETA INDONESIA
Buatlah kolase dengan rempah-rempah yang sudah disediakan.

More Related Content

Similar to 767415-1674392577kskskskkskskskskdkdkddkdkdk

K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2aK4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
eli priyatna laidan
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
SavitriYugakisha1
 
Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )
RamaneZizi
 
Rpp 9 berburu bercocok tanam, kepercayaan
Rpp 9 berburu   bercocok tanam, kepercayaanRpp 9 berburu   bercocok tanam, kepercayaan
Rpp 9 berburu bercocok tanam, kepercayaan
Ressa
 
13. rpp k4 t9 st2 p4
13. rpp k4 t9 st2 p413. rpp k4 t9 st2 p4
13. rpp k4 t9 st2 p4
eka45
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
dym2018
 
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdfModul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
sdnkrembanganselatan
 
Rpp 3 awal kehidupan manusia purba
Rpp 3 awal kehidupan manusia purbaRpp 3 awal kehidupan manusia purba
Rpp 3 awal kehidupan manusia purba
Ressa
 
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
MartinusSinungWikant
 
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantanRpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Dwi Bekti Santoso
 
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Diva Pendidikan
 
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
Andy Saputra
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2cK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
eli priyatna laidan
 
SILABUS 6 Semester 1.docx
SILABUS 6 Semester 1.docxSILABUS 6 Semester 1.docx
SILABUS 6 Semester 1.docx
thmh91
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
bella_my
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22
Ressa
 
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
Modul Guruku
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
Rofiani Intan
 
Modul SENI TARI.pptx
Modul SENI TARI.pptxModul SENI TARI.pptx
Modul SENI TARI.pptx
MayaSholihah2
 

Similar to 767415-1674392577kskskskkskskskskdkdkddkdkdk (20)

K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2aK4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
 
Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )
 
Rpp 9 berburu bercocok tanam, kepercayaan
Rpp 9 berburu   bercocok tanam, kepercayaanRpp 9 berburu   bercocok tanam, kepercayaan
Rpp 9 berburu bercocok tanam, kepercayaan
 
13. rpp k4 t9 st2 p4
13. rpp k4 t9 st2 p413. rpp k4 t9 st2 p4
13. rpp k4 t9 st2 p4
 
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
4.1.1.2. indahnya kebersamaan.doc
 
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdfModul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - Warung Pasundan - Fase B.pdf
 
K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1
 
Rpp 3 awal kehidupan manusia purba
Rpp 3 awal kehidupan manusia purbaRpp 3 awal kehidupan manusia purba
Rpp 3 awal kehidupan manusia purba
 
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
9bed5b2a-dd97-45d1-a975-316d3c1fad4e-Lampiran Merancang_Memodifikasi Modul Pr...
 
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantanRpp 28 kerajaan islam di kalimantan
Rpp 28 kerajaan islam di kalimantan
 
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
 
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
 
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2cK4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
K4 t1-st3-p1 rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2c
 
SILABUS 6 Semester 1.docx
SILABUS 6 Semester 1.docxSILABUS 6 Semester 1.docx
SILABUS 6 Semester 1.docx
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
 
RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22RPP Sejarah kelas X 22
RPP Sejarah kelas X 22
 
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
Modul Ajar PPKn Kelas 7 SMP Bab 5
 
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCEDRPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
RPP MODEL PEMBELAJARAN TERPADU SEQUENCED
 
Modul SENI TARI.pptx
Modul SENI TARI.pptxModul SENI TARI.pptx
Modul SENI TARI.pptx
 

Recently uploaded

Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
hanikawiwin50
 
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
Ggproject
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
khalisahumairahh
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 

Recently uploaded (11)

Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
Klinik/ Apotek Jual Obat Aborsi Hongkong 085657271886 / Obat Penggugur Kandun...
 
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 

767415-1674392577kskskskkskskskskdkdkddkdkdk

  • 1. MODUL 2 Jalur rempah-rempah di indonesia Nama penulis :Ninik Suwarni Nama Sekolah : SLB AUTIS LABORATURIUM UM Mata Pelajaran :Sejarah Fase/kelas/semester : E/X/2 Waktu :2X45’ A. Elemen Pencapaian: Pemahaman Konsep Sejarah Pada akhir fase ini, peserta didik mampu memahami konsep dasar ilmu sejarah yang dapat digunakan untuk menjelaskan peristiwa sejarah; memahami konsep dasar ilmu sejarah sebagai bahan analisis untuk mengkaji peristiwa sejarah; memahami manusia sebagai subjek dan objek sejarah; memahami peristiwa sejarah dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; memahami sejarah dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; memahami sejarah dari aspek perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; memahami peristiwa sejarah secara diakronis (kronologi) maupun sinkronis. Peserta didik juga dapat memahami konsep dasar asal usul nenek moyang dan jalur rempah; menganalisis manusia dalam asal usul nenek moyang dan jalur rempah; menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah dari pola perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; menganalisis asal usul nenek moyang dan jalur rempah secara diakronis (kronologi) maupun sinkronis. Peserta didik memahami konsep dasar kerajaan Hindu- Buddha; menganalisis manusia dalam kerajaan Hindu-Buddha; menganalisis kerajaan Hindu-Buddha dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis kerajaan Hindu- Buddha dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; menganalisis kerajaan Hindu-Buddha dari pola perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; menganalisis kerajaan Hindu-Buddha secara diakronis (kronologi) maupun sinkronis. Peserta didik mampu memahami konsep dasar kerajaan Islam; menganalisis manusia dalam kerajaan Islam; menganalisis kerajaan Islam dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; menganalisis kerajaan Islam dalam dimensi masa lalu, masa kini, dan masa depan; menganalisis kerajaan Islam dari pola
  • 2. B. Ruang lingkup Jalur rempah-rempah di Indonesia C. Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu mempelajari jalur rempah-rempah di Indonesia. D. Profil Pelajar Pancasila 1. Beriman Dan Bertaqwa Ditunjukkan pada awal dan akhir pembelajara berdoa kepada Tuhan yang maha kuasa telah menciptakan alam dan isinya untuk manusia termasuk rempah-rempah sebagai kekayaan dunia patut disyukuri. 2. Kebhinekaan Global dituangkan dalam keaneka ragaman indonesia serta rempah-rempah yang tersebar berasal dari berbagai daerah menambah kebhinekaan yang patut dijaga dan dilestarikan. 3. Bergotong royong Ditunjukkan dalam bersikap gotong royong daidalam kelas menyelesaikan tugas sekolah. 4. Mandiri Dituangkan dalam kehidupan sehari-hari dalam menjalankan kehidupan kedepannya. 5. Bernalar Kritis perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan; menganalisis kerajaan Islam secara diakronis (kronologi)maupun sinkronis. melalui sarana lingkungan sekitar, perpustakaan, dan internet; melakukan seleksi dan kritik terhadap sumber- sumber primer maupun sekunder; melakukan penafsiran untuk mendeskripsikan makna di balik sumbersumber primer dan sekunder; dan menuliskan hasil penelitian dalam bentuk historiografi. 2. Penjelasan peristiwa sejarah secara diakronis (kronologi) yang menitikberatkan pada proses dan sinkronis yang menitikberatkan pada struktur; Penjelasan peristiwa sejarah berdasarkan hubungan kausalitas; Mengaitkan peristiwa sejarah dengan kehidupan sehari-hari; dan menempatkan peristiwa sejarah pada konteks zamannya. 3. Penjelasan peristiwa sejarah dalam perspektif masa lalu, masa kini, dan masa depan; 4. Penjelasan peristiwa sejarah dari pola perkembangan, perubahan, keberlanjutan, dan keberulangan. 5. Penjelasan peristiwa sejarah dalam ruang lingkup lokal, nasional, dan global; Mengaitkan hubungan antara peristiwa sejarah lokal, nasional, dan global. 6. Memaknai nilai-nilai dari peristiwa sejarah dan dikontekstualisasikan dalam kehidupan masa kini. 7. Mengolah informasi sejarah secara non-digital maupun digital dalam berbagai bentuk aplikasi sejarah, rekaman suara, film dokumenter, foto, maket, vlog, timeline, storyboard, infografis, videografis, komik, poster, dll
  • 3. Ditunjukkkan dalam menganalisis jalur rempah-rempah indonesia peserta didik diharapkan dapat bernalar kritis. 6. Kreatif Dituangkan dalam mengerjakan LKPD dan mengerjakan Proyek sekolah, yaitu membuat kolase dari butiran rempah-rempah. E. Sarana Prasarana LKPD, VIDEO, Materi Ajar, LCD F. Target Siswa SLB AUTIS LABORATURIUM UM dengan kemampuan anak-anak seperti anak beraumur 10 tahun. G. Model/metode Model atau metobe yang digunakan yaitu metode kontekstual learning dikolaborasikan metode tanya jawab, diskusi, untuk kerja. Tujuan Pembelajaran Mengenal rempah-rempah di indonesia. A. Persiapan pembelajaran Persiapan media yang akan digunakan. B. Kegiatan pembelajaran Kegiatan persiapan pembelajaran yang dilakukan dengan melaksanakan assesmen diagnostik terlebih dahulu. Kemudian guru merancang pembagian pertemuan, menyiapkan modul pembelajaran, lembar asesmen. Selain itu juga menyiapkan jurnalpembelajaran dan lembar presensi siswa, serta media power point, dll. Pertemuan 1 Tujuan Pembelajaran: Peserta didik mampu menyimak, mengamati, menidentifikasi, dan mempresentasikan jalur rempah- rempah di indonesia. Tahapan Waktu Awal 10 menit Langkah Pembelajaran  Guru melakukan salam pembuka dengan menyapa anak-anak satu persatu, guru memulaidoa dengan meminta salah satu siswa untuk memimpin doa. Siswa bersama guru menyanyikan lagu slamat pagi pak...selamat pagibu....diiringi musik bongo yang dimainkan salah satu peserta didik.  Guru presensi siswa dengan memberikan perintah yang dipanggil namanya teriak “aku cinta Sejarah Indonesia” dengan penuh semangat dan gembira.  Apersepsi pembelajaran dengan menanyakan kabar hari ini “apa kabar hari ini...” dengan dijawab anak-anak” baik luar biasa....” apakah hari ini sudah siap untuk belajar sejarah Indonesia.....dengan dijawab siswa siap...siap.... yes.....  Yel-yel sekolah tepuk semangat.
  • 4.  Yel-yel sekolah “LSB AUTIS LAB UM” dijawab anak-anak “kita bisa mandiri”  Apresiasi : Guru mengingatkan kembali pembelajaran yang terdahulu pernah dipelajari tentang kebudayaan di Indonesia. Yaitu tentang manusia purba yang berada digua-gua dan peralatannya.  Guru menyampaikan capaian pembelajaran dan tujuan pembelajaran sejarah, dengan membagikan LKPD kepada peserta didik. Kegiatan inti 60 menit  Pendidik melakukan apresiasi dengan mengingatkan pembelajaran yang terdahulu.  Pendidik mengarahkan pada materi yang akan dipelajari.  Guru memberikan pertanyaan pemantik “Mengapa bangsa Eropa mencari rempah-rempah sampai ke Indonesia?”  Untuk menjawab pertanyaan tersebut guru membagikan LKPD.  Pesrta didik menjawab pertanyaan tanya jawab secara langsung.  Guru mengarahkan siswa untuk melihat tayangan video pembelajaran.  Guru menanyakan tentang apakah rempah itu.  Guru memberikan peta jalur rempah-rempah pada pesrta didik untuk diamati dan didiskripsikan sevara bersama-sama.  Guru memberikan materi tentang daerah –daerah penghasil rempah.  Peserta didik menjawab dari informasi yang telah ditayangkan dari video yang ditayangkan.  Guru bertanya tentang manfaat rempah-rempah.  Guru memberikan contoh rempah-rempah didepan kelas.  Peserta didik satu-persatu mengamati rempah-rempah dengan merasakan tekstur bentuk aslinya , membau dan menyebutkan nama rempah yang dipilih.  Peserta didik diarahkan untuk mengerjakan LKPD yang telah di buat dengan bantuan guru.  Peserta didik menjawabdengan mengisi LKPD .  Guru memberikan Caver song History Dengan menciptakan lagu yang bernada ayo berkebun “Ayo kawan kita bersama menanam rempah dikebun kita ada kencur,ada kunyit, daun lawang, dan kayu manis, pala ,mrica, ketumbar, jahe, rempah indonesia sangatlah kaya, Pala, mrica, ketumbar, jahe rempah indonesia untuk kita.”  Selanjutnya peserta didik diberi ramuan jamu untuk diminum secara bersama-sama.  Peserta didik meminum jamu dan menyebutkan ramuan jamu yang telah diminum. Penutup 10 menit  Bersama-sama melakukan refleksi pembelajaran  Setelah siswa memahami dengan baik jalur rempah-rempah di indonesia, mengetahui manfaatnya dan merasakan rempah- rempahnya siswa dapat menjaga warisan nenek moyang dengan
  • 5. memanfaatkan rempah-rempah dirumah.  Salam dan doa penutup A. ASESMEN 1. Asesmen Diagnostik Non-Kognitif 2. Melalui tanya jawab awal dengan siswa dan analisis gaya belajar siswa Identifikasi Pertanyaan Tindak lanjut 1. Mengetahui kesejahteraan psikologis psikologis dan sosial emosi siswa Apa yang kamu rasakan hari ini? Identifikasi peserta didik dengan emosi negatif maka akan diajak berdiskusi empat mata 2. Mengetahui aktivitas selama belajar di rumah Apa saja kegiatanmu selama belajar di Rumah? Mengkomunikasikan dengan siswa serta orang tua bila diperlukan 3. Mengetahui gaya belajar, karakter serta minat siswa Apa harapanmu? Mengkomunikasikan dengan siswa serta BK dan wali kelas bila diperlukan 4. Mengetahui kondisi fisik siswa Apakah kalian hari ini sakit? Mengkomunikasikan dengan siswa serta orang tua bila diperlukan 3. Pertanyaan assesmen diagnostik aspek kognitif (berilah tanda centang V) Identifikasi Materi Yang Akan Diujikan Pertanyaan Capaian 1 2 3 Menyimak Materi apa yang telah kita pelajari pada hari ini? Mengamati Ada peninggalan sejarah yang kita pelajari pelajari hari ini, dan apa yang bisa kita ambil pelajarannya?
  • 6. mengidentifikasi Apa saja peninggalan sejarah yang telah kita pelajari. Rubrik Asesmen Diagnostik kognitif SKOR Dibantu penuh Dibantu sebagian Mandiri Skor Kategori 1 2 3 Keterangan Terisi benar≤ 25% 25%<Terisi Benar≤70% 70%< Terisi benar Tindak Lanjut refleksi Memberikan pembelajaran remidial dengan menekankan pada proses belajar Mengikuti pembelajaran dengan pengayaan 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 × 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒓𝒂𝒕𝒂 − 𝒓𝒂𝒕𝒂 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂n Rubrik Asesmen Diagnostik kognitif SKOR Dibantu penuh Dibantu sebagian Mandiri Skor Kategori 1 2 3 Keterangan Terisi benar≤ 25% 25%<Terisi Benar≤70% 70%< Terisi benar Tindak Lanjut refleksi Memberikan pembelajaran remidial dengan menekankan pada Dasar dasar pemetaan Mengikuti pembelajaran dengan pengayaan 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒕𝒐𝒕𝒂𝒍 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 × 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑲𝒂𝒕𝒆𝒈𝒐𝒓𝒊 = 𝒓𝒂𝒕𝒂 − 𝒓𝒂𝒕𝒂 𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂n LKPD Nama Siswa: Noviantika Raya Rahmadina
  • 7. Peserta didik mengalami gangguan konsentrasi, gangguan perilaku, gangguan motorik halus, dan gangguan interaksi sosial. Kemampuan yang dimiliki kemampuan belajar dikelas dalam kelompok kecil, memahami intruksi sederhana, kemampuan menulis masih dalam kalimat sederhana. Kemampuan membaca dua suku kata, suka menyanyi dan mendengarkan musik. Rempah-rempah di indonesia Kerjakan LKPD dibawah ini dengan melihat Peta jalur perjalanan rempah. Nama Tempat Asal rempah Hasil Rempah/gambar rempah Bentuk rempah-rempah 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
  • 8.
  • 9. Hubungkanlah Jalur rempah-rempah dibawah ini, sesuai nomornya. Nama:________________________
  • 10. Modul Ajar Sejarah PENGENALAN dan edukasi mengenai Jalur Rempah perlu diestafetkan khususnya kepada anak-anak muda. Hal itu agar memori sejarah akan kekayaan Nusantara bisa diestafetkan antar generasi. Terlebih, kekayaan budaya Jalur Rempah saat ini dipersiapkan menjadi Warisan Dunia (World Heritage) UNESCO. Jalur rempah adalah jalur sutra yang melewati maritim, merupakan jalur perdagangan dan wadah pertukaran segala peradaban budaya dan agama,” Jalur Rempah berupaya menumbuhkan kebanggaan akan jati diri berbagai wilayah di Indonesia, memperkuat jejaring interaksi budaya antardaerah, dan memperteguh ikatan ke-Indonesiaan melalui jalur budaya bahari yang telah ada sejak ribuan tahun lalu. Bangsa Eropa sendiri memanfaatkan rempah untuk berbagai hal. Mulai dari penyedap makanan, pengawet makanan khususnya daging, penghangat tubuh selama musim dingin di Eropa, pengharum ruangan hingga pengharum tubuh. Pada awalnya, tujuan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia hanya untuk membeli rempah- rempah dari para petani Indonesia. Namun, dengan semakin meningkatnya kebutuhan industri di Eropa akan rempah-rempah, mereka mengklaim daerah-daerah yang mereka kunjungi sebagai daerah kekuasaannya. Alasan mengapa rempah-rempah dicari bangsa Eropa adalah karena manfaatnya sebagai penghangat dan pengawet makanan. Selain karena harganya yang mahal, memiliki rempah- rempah juga menjadi simbol kejayaan seorang raja pada masa itu. Bangsa Eropa kemudian saling bersaing menemukan daerah penghasil rempah-rempah
  • 11. Modul Ajar Sejarah LKPD Nama : Kelas : Cara mengerjakan: Hubungkan kata dengan bendanya! Lada Merica Ketumbar Kunyit Kencur Kayu manis Pala Daun lawang
  • 12. Modul Ajar Sejarah Nama : KOLASE PETA INDONESIA Buatlah kolase dengan rempah-rempah yang sudah disediakan.