SlideShare a Scribd company logo
PEMETAAN KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas : X (Sepuluh)
Semester : Ganjil dan Genap
KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif
sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan
regional.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan
kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam
ranah konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.
No. Kompetensi Dasar Indikator
Kriteria
Ketuntasan
Teknik Penilaian
Tes Perf. Prod Proy Port
1
3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis
yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait jati diri
dan hubungan keluarga, sesuai dengan
konteks penggunaannya. (Perhatikan
unsur kebahasaan pronoun: subjective,
objective, possessive)
● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait jati
diri dan hubungan keluarga
● Mengidentifikasi perbedaan cara
pengungkapan dari masing-masing konteks
● Memahami struktur teks ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait jati
diri dan hubungan keluarga
● Memahami unsur kebahasaan dari
ungkapan memberi dan meminta informasi
terkait jati diri dan hubungan keluarga
2
4.1 Menyusun teks interaksi transaksional
lisan dan tulis pendek dan sederhana
yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait jati diri,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks
● Menyusun kalimat meminta infromasi
terkait jati diri dan keluarga teman
● Menanggapi permintaan informasi terkait
jati diri dan keluarganya
3
3.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi interpersonal lisan dan tulis
yang melibatkan tindakan
memberikan ucapan selamat dan
memuji bersayap (extended), serta
menanggapinya, sesuai dengan
konteks penggunaannya
● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan
memberikan ucapan selamat dan memuji
bersayap (extended)
● Mengidentifikasi perbedaan cara
pengungkapan dari masing-masing konteks
● Memahami struktur teks ungkapan
memberikan ucapan selamat dan memuji
bersayap (extended)
● Memahami unsur kebahasaan dari
ungkapan memberikan ucapan selamat dan
memuji bersayap (extended)
4
4.2 Menyusun teks interaksi interpersonal
lisan dan tulis sederhana yang
melibatkan tindakan memberikan
ucapan selamat dan memuji bersayap
(extended), dan menanggapinya
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks
● Menyusun kalimat memberikan ucapan
selamat dan memuji bersayap (extended)
● Menanggapi ucapan selamat dan memuji
bersayap (extended) yang diajukan
kepadanya
5
3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis
yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan,
sesuai dengan konteks
penggunaannya. (Perhatikan unsur
kebahasaan be going to, would like to)
● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan
● Mengidentifikasi perbedaan cara
pengungkapan dari masing-masing konteks
● Memahami struktur teks ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan
● Memahami unsur kebahasaan dari
ungkapan memberi dan meminta informasi
terkait niat melakukan suatu
tindakan/kegiatan
6
4.3 Menyusun teks interaksi transaksional
lisan dan tulis pendek dan sederhana
yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks
● Menyusun kalimat pernyataan niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan
● Menanggapi pernyataan niat melakukan
suatu tindakan/kegiatan yang ditujukan
kepadanya.
3.4 Membedakan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa
teks deskriptif lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, pendek dan
sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya
● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait
tempat wisata dan bangunan bersejarah
terkenal
● Mengidentifikasi perbedaan cara
pengungkapan dari masing-masing konteks
● Memahami struktur teks ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait
tempat wisata dan bangunan bersejarah
terkenal
● Memahami unsur kebahasaan dari
ungkapan memberi dan meminta informasi
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal
4.4 Teks deskriptif
4.4.1 Menangkap makna secara kontekstual
terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks deskriptif, lisan
dan tulis, pendek dan sederhana
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal
4.4.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan
tulis, pendek dan sederhana, terkait
tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks
● Menyusun kalimat meminta infromasi
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal
● Menjawab pertanyaan tentang tempat
wisata dan bangunan bersejarah terkenal
yang diajukan kepadanya
● Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis,
pendek dan sederhana, terkait tempat
wisata dan bangunan bersejarah terkenal,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks
3.5 Membedakan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa
teks khusus dalam bentuk
pemberitahuan (announcement),
dengan memberi dan meminta
informasi terkait kegiatan sekolah,
sesuai dengan konteks penggunaannya
● Mengidentifikasi istilah khusus terkait
dengan jenis pemberitahuannya
● Mengidentifikasi ungkapan dan kosa kata
yang lazim digunakan dalam announcement
(pemberitahuan)
● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan
fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaannya
● Menganalisis deskripsi dengan alat seperti
tabel dan kemudian menerapkannya untuk
menganalisis beberapa teks pemberitahuan
lain
4.5 Teks pemberitahuan (announcement)
4.5.1 Menangkap makna secara kontekstual
terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks khusus dalam
bentuk pemberitahuan
(announcement)
4.5.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk
pemberitahuan (announcement), lisan
dan tulis, pendek dan sederhana,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan,
secara benar dan sesuai konteks
● Membuat teks pemberitahuan
(announcement) untuk kelas atau teman
3.6 Menerapkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis
yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian
yang dilakukan/terjadi di waktu
lampau yang merujuk waktu
terjadinya dan kesudahannya, sesuai
dengan konteks penggunaannya.
(Perhatikan unsur kebahasaan simple
past tense vs present perfect tense)
● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya
● Mengidentifikasi perbedaan cara
pengungkapan dari masing-masing konteks
● Memahami struktur teks ungkapan
memberi dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya
● Memahami unsur kebahasaan dari
ungkapan memberi dan meminta informasi
terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian
yang dilakukan/terjadi di waktu lampau
yang merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya
4.6 Menyusun teks interaksi
transaksional, lisan dan tulis, pendek
dan sederhana, yang melibatkan
tindakan memberi dan meminta
informasi terkait keadaan/tindakan/
kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau
yang merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks
● Menyusun kalimat meminta infromasi
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya
● Menanggapi permintaan informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya yang diajukan kepadanya
3.7 Membedakan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa
teks recount lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi
terkait peristiwa bersejarah sesuai
dengan konteks penggunaannya
● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan
fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan teks recount
● Memahami struktur teks recount dalam
memberi dan meminta informasi terkait
peristiwa bersejarah
● Memahami unsur kebahasaan dari teks
recount dalam memberi dan meminta
informasi terkait peristiwa bersejarah
4.7 Teks recount – peristiwa bersejarah
4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual
terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks recount lisan
dan tulis terkait peristiwa bersejarah
● Membuat uraian tentang peristiwa
bersejarah di Indonesia
● Menempelkan karyanya di dinding kelas
dan bertanya jawab dengan pembaca (siswa
lain, guru) yang datang membacanya
4.7.2 Menyusun teks recount lisan dan tulis,
pendek dan sederhana, terkait
peristiwa bersejarah, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks
3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa
teks naratif lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi
terkait legenda rakyat, sederhana,
sesuai dengan konteks penggunaannya
● Mengidentifikasi kalimat-kalimat yang
memuat bagian-bagian legenda yang
ditanyakan
● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan
fungsi sosial, struktur teks dan unsur
kebahasaan teks naratif
● Memahami struktur teks naratif dalam
memberi dan meminta informasi terkait
legenda rakyat
● Memahami unsur kebahasaan dari teks
naratif dalam memberi dan meminta
informasi terkait legenda rakyat
4.8 Menangkap makna secara kontekstual
terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks naratif, lisan
dan tulis sederhana terkait legenda
rakyat
● Membacakan legenda dengan intonasi,
ucapan dan tekanan kata yang benar,
dengan saling mengoreksi
3.9 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur
kebahasaan lirik lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/MAK
● Mengidentifikasi fungsi sosial lirik lagu
terkait kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/MAK
● Mengidentifikasi unsur kebahasaan lirik
lagu terkait kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/MAK
4.9 Menangkap makna terkait fungsi
sosial dan unsur kebahasaan secara
kontekstual lirik lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/MAK
● Menirukan lirik lagu secara lisan
● Menangkap makna terkait fungsi sosial dan
unsur kebahasaan secara kontekstual lirik
lagu terkait kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/MAK
Penetapan Teknik Penilaian
Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan cirri indikator, contoh:
● Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance).
● Apabila tuntutan indicator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis.
● Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek

More Related Content

Similar to [5] Pemetaan KD dan Teknik Penilaian.docx

Program tahunan kls 8
Program  tahunan  kls 8Program  tahunan  kls 8
Program tahunan kls 8
MGMPBING SMPKABSER
 
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
MzDChannel1
 
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
Gustianti Gesangi
 
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
Dina Defianti
 
Ki kd bhs inggris kls 10 wajib
Ki kd bhs inggris kls 10 wajibKi kd bhs inggris kls 10 wajib
Ki kd bhs inggris kls 10 wajib
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ghirfina Pradita
 
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
Tien Agustini mistiawati
 
KI KD pelajaran bahasa inggris SMK
KI KD pelajaran bahasa inggris SMKKI KD pelajaran bahasa inggris SMK
KI KD pelajaran bahasa inggris SMK
ssuserc718ca
 
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.docAnalisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
YunidhaYuni
 
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
Tien Agustini mistiawati
 
Ki kd k-13 kls 9
Ki   kd k-13 kls 9 Ki   kd k-13 kls 9
Ki kd k-13 kls 9
MGMPBING SMPKABSER
 
Analisa kd
Analisa kdAnalisa kd
Analisa kd
Farida Aryani
 
2. Silabus.docx
2. Silabus.docx2. Silabus.docx
2. Silabus.docx
IqbalHidayatNoor
 
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
Anggra Ade
 
Ki kd k-13 kls 8
Ki   kd k-13 kls 8 Ki   kd k-13 kls 8
Ki kd k-13 kls 8
MGMPBING SMPKABSER
 
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013sulisti90
 
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
Enoll Mof
 
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014Abdul Mukti
 
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013Suaidin -Dompu
 
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013atika90
 

Similar to [5] Pemetaan KD dan Teknik Penilaian.docx (20)

Program tahunan kls 8
Program  tahunan  kls 8Program  tahunan  kls 8
Program tahunan kls 8
 
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
 
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
Kompetensi inti dan_kompetensi_dasar_bah(1)
 
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
Ki kd kls ix - submitted 22 april 2013 (1)
 
Ki kd bhs inggris kls 10 wajib
Ki kd bhs inggris kls 10 wajibKi kd bhs inggris kls 10 wajib
Ki kd bhs inggris kls 10 wajib
 
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
 
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
[1] KD KD 10 - Bahasa Inggris.docx
 
KI KD pelajaran bahasa inggris SMK
KI KD pelajaran bahasa inggris SMKKI KD pelajaran bahasa inggris SMK
KI KD pelajaran bahasa inggris SMK
 
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.docAnalisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
Analisis KI KD dg IPK dan Materi Pembelajaran.doc
 
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
4. KKM Bahasa Inggris Wajib.docx
 
Ki kd k-13 kls 9
Ki   kd k-13 kls 9 Ki   kd k-13 kls 9
Ki kd k-13 kls 9
 
Analisa kd
Analisa kdAnalisa kd
Analisa kd
 
2. Silabus.docx
2. Silabus.docx2. Silabus.docx
2. Silabus.docx
 
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
Ki kd b.inggris - submitted 22 april 2013
 
Ki kd k-13 kls 8
Ki   kd k-13 kls 8 Ki   kd k-13 kls 8
Ki kd k-13 kls 8
 
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
 
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
Ki kd kls viii - submitted 22 april 2013
 
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014
Daftar ki kd-x-peminatan-2013-2014
 
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
Ki kd kls x wajib - allson 2 mei 2013
 
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013Ki kdklsviii-submitted22 april2013
Ki kdklsviii-submitted22 april2013
 

More from Tien Agustini mistiawati

RPP 9 B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
RPP 9  B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docxRPP 9  B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
RPP 9 B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docxRPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docxRPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docxRPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docxRPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docxRPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
Tien Agustini mistiawati
 
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
Tien Agustini mistiawati
 
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docxProgram Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Tien Agustini mistiawati
 
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptxOFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
Tien Agustini mistiawati
 
SILABUS Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII.doc
SILABUS Bahasa Inggris  Peminatan Kelas XII.docSILABUS Bahasa Inggris  Peminatan Kelas XII.doc
SILABUS Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII.doc
Tien Agustini mistiawati
 
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.docSILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
Tien Agustini mistiawati
 
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.docSILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
Tien Agustini mistiawati
 
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docxProgram Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Tien Agustini mistiawati
 
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
Tien Agustini mistiawati
 
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
Tien Agustini mistiawati
 
[6] Analisis SKL.docx
[6] Analisis SKL.docx[6] Analisis SKL.docx
[6] Analisis SKL.docx
Tien Agustini mistiawati
 
[2] Silabus Pembelajaran.docx
[2] Silabus Pembelajaran.docx[2] Silabus Pembelajaran.docx
[2] Silabus Pembelajaran.docx
Tien Agustini mistiawati
 
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
Tien Agustini mistiawati
 

More from Tien Agustini mistiawati (20)

RPP 9 B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
RPP 9  B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docxRPP 9  B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
RPP 9 B.ing. Kls X- Fungsi Sosial, Unsur Kebahasaan dan Makna Lirik Lagu.docx
 
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docxRPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
RPP 8 B.Ing. Kls X- Teks Naratif_ Informasi Terkait Legenda Rakyat.docx
 
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docxRPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
RPP 7 B.Ing.Kls X - Teks Recount_ Informasi Terkait Peristiwa Bersejarah.docx
 
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docxRPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
RPP 6 B.ing-Kls X- Teks Interaksi Transaksional.docx
 
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
RPP 5 B.Inggris Kelas X Semester genap Teks Khusus dalam Bentuk Pemberitahuan...
 
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docxRPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
RPP 4 BDR - Teks Deskriptif_ Tempat Wisata dan Bangunan Bersejarah Terkenal.docx
 
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docxRPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
RPP 3 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Niat Melakukan Suatu Tindakan.docx
 
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
RPP 2 BDR- Teks Interaksi Interpersonal_ Ucapan Selamat dan Memuji Bersayap (...
 
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
RPP 1 BDR - Teks Interaksi Transaksional_ Informasi Terkait Jati Diri dan Hub...
 
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docxProgram Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
 
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptxOFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
OFFERING SOMEONE TO DO SOMETHING.pptx
 
SILABUS Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII.doc
SILABUS Bahasa Inggris  Peminatan Kelas XII.docSILABUS Bahasa Inggris  Peminatan Kelas XII.doc
SILABUS Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII.doc
 
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.docSILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
SILABUS B. ING SMA XI PEMINATAN.doc
 
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.docSILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
SILABUS BING SMA X PEMINATAN.doc
 
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docxProgram Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
Program Semester_B.Ing_wajib_X_BDR.docx
 
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
1. Kode Etik, 2. Ikrar Guru, 3. Tata Tertib Guru, 4. Alokasi Waktu, 5. Pembia...
 
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
[7] Analisis Alokasi Waktu.docx
 
[6] Analisis SKL.docx
[6] Analisis SKL.docx[6] Analisis SKL.docx
[6] Analisis SKL.docx
 
[2] Silabus Pembelajaran.docx
[2] Silabus Pembelajaran.docx[2] Silabus Pembelajaran.docx
[2] Silabus Pembelajaran.docx
 
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
59-Silabus-Bahasa-Prancis-Peminatan-Versi-120216.docx
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 

[5] Pemetaan KD dan Teknik Penilaian.docx

  • 1. PEMETAAN KOMPETENSI DAN TEKNIK PENILAIAN Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Kelas : X (Sepuluh) Semester : Ganjil dan Genap KOMPETENSI INTI KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional. KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan kejadian tampak mata. KI 4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori. No. Kompetensi Dasar Indikator Kriteria Ketuntasan Teknik Penilaian Tes Perf. Prod Proy Port 1 3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan pronoun: subjective, objective, possessive) ● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga ● Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks ● Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga
  • 2. ● Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga 2 4.1 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati diri, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ● Menyusun kalimat meminta infromasi terkait jati diri dan keluarga teman ● Menanggapi permintaan informasi terkait jati diri dan keluarganya 3 3.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended), serta menanggapinya, sesuai dengan konteks penggunaannya ● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended) ● Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks ● Memahami struktur teks ungkapan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended) ● Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended) 4 4.2 Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis sederhana yang melibatkan tindakan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended), dan menanggapinya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ● Menyusun kalimat memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap (extended) ● Menanggapi ucapan selamat dan memuji bersayap (extended) yang diajukan kepadanya
  • 3. 5 3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan be going to, would like to) ● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan ● Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks ● Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan ● Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan 6 4.3 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis pendek dan sederhana yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ● Menyusun kalimat pernyataan niat melakukan suatu tindakan/kegiatan ● Menanggapi pernyataan niat melakukan suatu tindakan/kegiatan yang ditujukan kepadanya. 3.4 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks deskriptif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya ● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal ● Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks ● Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal
  • 4. ● Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal 4.4 Teks deskriptif 4.4.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif, lisan dan tulis, pendek dan sederhana terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal 4.4.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, pendek dan sederhana, terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks ● Menyusun kalimat meminta infromasi terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal ● Menjawab pertanyaan tentang tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal yang diajukan kepadanya ● Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, pendek dan sederhana, terkait tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks 3.5 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement), dengan memberi dan meminta informasi terkait kegiatan sekolah, sesuai dengan konteks penggunaannya ● Mengidentifikasi istilah khusus terkait dengan jenis pemberitahuannya ● Mengidentifikasi ungkapan dan kosa kata yang lazim digunakan dalam announcement (pemberitahuan) ● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaannya ● Menganalisis deskripsi dengan alat seperti tabel dan kemudian menerapkannya untuk
  • 5. menganalisis beberapa teks pemberitahuan lain 4.5 Teks pemberitahuan (announcement) 4.5.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement) 4.5.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement), lisan dan tulis, pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks ● Membuat teks pemberitahuan (announcement) untuk kelas atau teman 3.6 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan simple past tense vs present perfect tense) ● Mengidentifikasi ungakapan-ungkapan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya ● Mengidentifikasi perbedaan cara pengungkapan dari masing-masing konteks ● Memahami struktur teks ungkapan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya ● Memahami unsur kebahasaan dari ungkapan memberi dan meminta informasi
  • 6. terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya 4.6 Menyusun teks interaksi transaksional, lisan dan tulis, pendek dan sederhana, yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ● Menyusun kalimat meminta infromasi keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya ● Menanggapi permintaan informasi terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dan kesudahannya yang diajukan kepadanya 3.7 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks recount lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait peristiwa bersejarah sesuai dengan konteks penggunaannya ● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan teks recount ● Memahami struktur teks recount dalam memberi dan meminta informasi terkait peristiwa bersejarah ● Memahami unsur kebahasaan dari teks recount dalam memberi dan meminta informasi terkait peristiwa bersejarah 4.7 Teks recount – peristiwa bersejarah 4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks recount lisan dan tulis terkait peristiwa bersejarah ● Membuat uraian tentang peristiwa bersejarah di Indonesia ● Menempelkan karyanya di dinding kelas dan bertanya jawab dengan pembaca (siswa lain, guru) yang datang membacanya
  • 7. 4.7.2 Menyusun teks recount lisan dan tulis, pendek dan sederhana, terkait peristiwa bersejarah, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks 3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks naratif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait legenda rakyat, sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya ● Mengidentifikasi kalimat-kalimat yang memuat bagian-bagian legenda yang ditanyakan ● Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan teks naratif ● Memahami struktur teks naratif dalam memberi dan meminta informasi terkait legenda rakyat ● Memahami unsur kebahasaan dari teks naratif dalam memberi dan meminta informasi terkait legenda rakyat 4.8 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks naratif, lisan dan tulis sederhana terkait legenda rakyat ● Membacakan legenda dengan intonasi, ucapan dan tekanan kata yang benar, dengan saling mengoreksi 3.9 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK ● Mengidentifikasi fungsi sosial lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK ● Mengidentifikasi unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK
  • 8. 4.9 Menangkap makna terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan secara kontekstual lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK ● Menirukan lirik lagu secara lisan ● Menangkap makna terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan secara kontekstual lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK Penetapan Teknik Penilaian Dalam memilih teknik penilaian mempertimbangkan cirri indikator, contoh: ● Apabila tuntutan indikator melakukan sesuatu, maka teknik penilaiannya adalah unjuk kerja (performance). ● Apabila tuntutan indicator berkaitan dengan pemahaman konsep, maka teknik penilaiannya adalah tertulis. ● Apabila tuntutan indikator memuat unsur penyelidikan, maka teknik penilaiannya adalah proyek