SlideShare a Scribd company logo
Tuti Meihartati, SST., M.Kes
Ada empat watak utama yang dimiliki manusia.
Dan yang pertama kali menemukannya adalah
Hippocrates pada 400 tahun SM, Sampai
sekarang masih digunakan di berbagai keimuan.
 Seorang Sanguinis yang spontan, lincah,
dan periang
 Seorang Melankolis yang penuh pikiran,
setia, tekun
 Seorang Koleris yang suka petualangan,
persuasif, percaya diri
 Seorang Phlegmatis yang ramah, sabar, puas
Kepribadian Sanguinis
1. Kekuatan Emosi Sanguinis
Kepribadian yang menarik, suka berbicara,
Menghidupkan pesta, Rasa humor yang hebat, Ingatan
kuat untuk warna, Secara fisik memukau pendengar,
Emosional dan demonstratif, Antusias dan ekspresif,
Periang dan penuh semangat, Penuh rasa ingin tahu,
Baik di panggung, Lugu dan polos, Hidup di masa
sekarang, Mudah diubah, Berhati tulus, Selalu
kekanak-kanakan
2. Sanguinis di Pekerjaan
Sukarelawan untuk tugas, Memikirkan kegiatan baru,
Tampak hebat di permukaan, Kreatif dan inovatif,
Punya energi dan antusiasme, Mulai dengan cara
cemerlang, Mengilhami orang lain untuk ikut,
Mempesona orang lain untuk bekerja
3. Sanguinis Sebagai Teman
Mudah berteman, Mencintai orang, Suka dipuji,
Tampak menyenangkan, Dicemburui orang lain,
Bukan pendendam, Cepat minta maaf, Mencegah saat
membosankan, Suka kegiatan spontan.
4. Sanguinis Sebagai Orang Tua
Membuat rumah menyenangkan, Disukai teman
anak-anak, Mengubah bencana, menjadi humor,
Merupakan pemimpin sirkus
Kepribadian Melankolis
1. Emosi Melankolis
Mendalam dan penuh pikiran, Analitis, Serius dan
tekun, Cenderung jenius, Berbakat dan kreatif,
Artistik atau musical, Filosofis dan puitis, Menghargai
keindahan, Perasa terhadap orang lain, Suka
berkorban, Penuh kesadaran, Idealis
2. Melankolis di Pekerjaan
Berorientasi jadwal, Perfeksionis, standar tinggi, Sadar
perincian, Gigih dan cermat, Tertib dan terorganisasi,
Teratur dan rapi, Ekonomis, Melihat masalah.
Mendapat pemecahan kreatif, Perlu menyelesaikan
apa yang dimulai, Suka diagram, grafik, bagan, daftar
3. Melankolis Sebagai Teman
Hati-hati dalam berteman, Puas tinggal di latar
belakang, Menghindari perhatian, Setia dan berbakti,
Mau mendengarkan keluhan, Bisa memecahkan
masalah orang lain, Sangat memperhatikan orang lain,
Terharu oleh air mata penuh belas kasihan, Mencari
teman hidup ideal.
4. Melankolis Sebagai Orang Tua
Menetapkan standar tinggi, Ingin segalanya dilakukan
dengan benar, Menjaga rumah selalu rapi, Merapikan
barang anak-anak, Mengorbankan keinginan sendiri
untuk yang lain, Mendorong intelegensi dan bakat.
Kepribadian Koleris
1. Emosi Koleris Kuat
Berbakat pemimpin, Dinamis dan aktif, Sangat
memerlukan perubahan, Harus memperbaiki
kesalahan, Berkemauan kuat dan tegas, Tidak
emosional bertindak, Tidak mudah patah semangat,
Bebas dan mandiri, Memancarkan keyakinan, Bisa
menjalankan apa saja.
2. Koleris Kuat di Pekerjaan
Berorientasi target, Melihat seluruh gambaran,
Terorganisasi dengan baik, Mencari pemecahan
praktis, Bergerak cepat untuk bertindak,
Mendelegasikan pekerjaan, Menekankan pada hasil,
Membuat target, Merangsang kegiatan, Berkembang
karena saingan.
3. Koleris Kuat sebagai teman
Tidak terlalu perlu teman, Mau bekerja untuk
kegiatan, Mau memimpin dan mengorganisasi,
Biasanya selalu benar, Unggul dalam keadaan darurat.
4. Koleris Kuat sebagai Orang Tua
Memberikan kepemimpinan kuat. Menetapkan
tujuan, Memotivasi keluarga untuk kelompok, Tahu
jawaban yang benar, Mengorganisasi rumah tangga.
Kepribadian Phlegmatis
1. Emosi Phlegmatis
Kepribadian rendah hati, Mudah bergaul dan santai,
Diam, tenang, dan mampu, Sabar, baik
keseimbangannya, Hidup konsisten, Tenang tetapi
cerdas, Simpatik dan baik hati
 Menyembunyikan emosi, Bahagia menerima
kehidupan, Serba guna
2. Phlegmatis di Pekerjaan
Cakap dan mantap, Damai dan mudah sepakat, Punya
kemampuan administratif, Menjadi penengah
masalah, Menghindari konflik, Baik di bawah tekanan,
Menemukan cara yang mudah.
3. Phlegmatis bagai Teman
Mudah diajak bergaul, Menyenangkan, Tidak suka
menyinggung, Pendengar yang baik Selera humor
yang menggigit, Suka mengawasi orang, Punya banyak
teman, Punya belas kasihan dan perhatian
4. Phlegmatis Damai Sebagai Orang Tua
Menjadi orang tua yang baik,
Menyediakan watku bagi anak-anak,
Tidak tergesa-gesa, Bisa mengambil
yang baik dari yang buruk, Tidak
mudah marah.

More Related Content

Similar to 4-karakter-manusia.ppt

Personality devol
Personality devolPersonality devol
Personality devoldedisuriadi
 
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptx
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptxPPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptx
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptxbayuartikawidodo
 
Pemahaman Diri
Pemahaman DiriPemahaman Diri
Pemahaman Diriindi101
 
4 kepribadian
4 kepribadian4 kepribadian
4 kepribadianAlam Rojo
 
Motiasi karakter 4 tipe kepribadian
Motiasi karakter 4 tipe kepribadianMotiasi karakter 4 tipe kepribadian
Motiasi karakter 4 tipe kepribadianAndri Adma Wijaya
 
4 Tipe Kepribadian Manusia
4 Tipe Kepribadian Manusia4 Tipe Kepribadian Manusia
4 Tipe Kepribadian ManusiaWeka Nonika
 
Presentasi hps
Presentasi hpsPresentasi hps
Presentasi hpsMaz Har
 
Building Effective Relationship with Superiors and Peers _Materi Training "L...
Building Effective Relationship with Superiors and Peers  _Materi Training "L...Building Effective Relationship with Superiors and Peers  _Materi Training "L...
Building Effective Relationship with Superiors and Peers _Materi Training "L...Kanaidi ken
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulanQueen Lea
 
Personaliti Thru Colour
Personaliti Thru ColourPersonaliti Thru Colour
Personaliti Thru ColourImsamad
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxCandraDewi69
 
Inventori Personaliti Warna
Inventori Personaliti WarnaInventori Personaliti Warna
Inventori Personaliti WarnaAna Ali Musa
 
16 Tipe MBTI-DMA.pdf
16 Tipe MBTI-DMA.pdf16 Tipe MBTI-DMA.pdf
16 Tipe MBTI-DMA.pdfAyesMuharam1
 
Mengenal 4 Jenis Personality
Mengenal 4 Jenis PersonalityMengenal 4 Jenis Personality
Mengenal 4 Jenis Personalitybams_cool
 

Similar to 4-karakter-manusia.ppt (20)

Personality devol
Personality devolPersonality devol
Personality devol
 
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptx
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptxPPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptx
PPT-UEU-Character-Building-Pertemuan-1 (1).pptx
 
Psikologi kader
Psikologi kaderPsikologi kader
Psikologi kader
 
Pemahaman Diri
Pemahaman DiriPemahaman Diri
Pemahaman Diri
 
4 kepribadian
4 kepribadian4 kepribadian
4 kepribadian
 
4 HUMAN CHARACTERS
4 HUMAN CHARACTERS 4 HUMAN CHARACTERS
4 HUMAN CHARACTERS
 
Motiasi karakter 4 tipe kepribadian
Motiasi karakter 4 tipe kepribadianMotiasi karakter 4 tipe kepribadian
Motiasi karakter 4 tipe kepribadian
 
4 Tipe Kepribadian Manusia
4 Tipe Kepribadian Manusia4 Tipe Kepribadian Manusia
4 Tipe Kepribadian Manusia
 
Esteem diri nota
Esteem diri notaEsteem diri nota
Esteem diri nota
 
Presentasi hps
Presentasi hpsPresentasi hps
Presentasi hps
 
Building Effective Relationship with Superiors and Peers _Materi Training "L...
Building Effective Relationship with Superiors and Peers  _Materi Training "L...Building Effective Relationship with Superiors and Peers  _Materi Training "L...
Building Effective Relationship with Superiors and Peers _Materi Training "L...
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulan
 
Personaliti Thru Colour
Personaliti Thru ColourPersonaliti Thru Colour
Personaliti Thru Colour
 
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptxPeran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
Peran Orangtua Remaja dalam Menumbuhkan Life Skill.pptx
 
Inventori Personaliti Warna
Inventori Personaliti WarnaInventori Personaliti Warna
Inventori Personaliti Warna
 
landasan-psikologi-pendidikan
landasan-psikologi-pendidikanlandasan-psikologi-pendidikan
landasan-psikologi-pendidikan
 
16 Tipe MBTI-DMA.pdf
16 Tipe MBTI-DMA.pdf16 Tipe MBTI-DMA.pdf
16 Tipe MBTI-DMA.pdf
 
AKTIVITAS 2.pptx
AKTIVITAS 2.pptxAKTIVITAS 2.pptx
AKTIVITAS 2.pptx
 
Mengenal 4 Jenis Personality
Mengenal 4 Jenis PersonalityMengenal 4 Jenis Personality
Mengenal 4 Jenis Personality
 
Perubahan Organisasi
Perubahan OrganisasiPerubahan Organisasi
Perubahan Organisasi
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPInirmalaamir3
 
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxBandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxssuser8d980a
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptxPratiwiZikri
 
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptxEpidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx6tp4rv5t9f
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfManajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfNamtan19
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfroomahmentari
 

Recently uploaded (7)

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxBandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptxEpidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfManajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 

4-karakter-manusia.ppt

  • 2. Ada empat watak utama yang dimiliki manusia. Dan yang pertama kali menemukannya adalah Hippocrates pada 400 tahun SM, Sampai sekarang masih digunakan di berbagai keimuan.  Seorang Sanguinis yang spontan, lincah, dan periang  Seorang Melankolis yang penuh pikiran, setia, tekun  Seorang Koleris yang suka petualangan, persuasif, percaya diri  Seorang Phlegmatis yang ramah, sabar, puas
  • 3. Kepribadian Sanguinis 1. Kekuatan Emosi Sanguinis Kepribadian yang menarik, suka berbicara, Menghidupkan pesta, Rasa humor yang hebat, Ingatan kuat untuk warna, Secara fisik memukau pendengar, Emosional dan demonstratif, Antusias dan ekspresif, Periang dan penuh semangat, Penuh rasa ingin tahu, Baik di panggung, Lugu dan polos, Hidup di masa sekarang, Mudah diubah, Berhati tulus, Selalu kekanak-kanakan
  • 4. 2. Sanguinis di Pekerjaan Sukarelawan untuk tugas, Memikirkan kegiatan baru, Tampak hebat di permukaan, Kreatif dan inovatif, Punya energi dan antusiasme, Mulai dengan cara cemerlang, Mengilhami orang lain untuk ikut, Mempesona orang lain untuk bekerja 3. Sanguinis Sebagai Teman Mudah berteman, Mencintai orang, Suka dipuji, Tampak menyenangkan, Dicemburui orang lain, Bukan pendendam, Cepat minta maaf, Mencegah saat membosankan, Suka kegiatan spontan.
  • 5. 4. Sanguinis Sebagai Orang Tua Membuat rumah menyenangkan, Disukai teman anak-anak, Mengubah bencana, menjadi humor, Merupakan pemimpin sirkus
  • 6. Kepribadian Melankolis 1. Emosi Melankolis Mendalam dan penuh pikiran, Analitis, Serius dan tekun, Cenderung jenius, Berbakat dan kreatif, Artistik atau musical, Filosofis dan puitis, Menghargai keindahan, Perasa terhadap orang lain, Suka berkorban, Penuh kesadaran, Idealis
  • 7. 2. Melankolis di Pekerjaan Berorientasi jadwal, Perfeksionis, standar tinggi, Sadar perincian, Gigih dan cermat, Tertib dan terorganisasi, Teratur dan rapi, Ekonomis, Melihat masalah. Mendapat pemecahan kreatif, Perlu menyelesaikan apa yang dimulai, Suka diagram, grafik, bagan, daftar
  • 8. 3. Melankolis Sebagai Teman Hati-hati dalam berteman, Puas tinggal di latar belakang, Menghindari perhatian, Setia dan berbakti, Mau mendengarkan keluhan, Bisa memecahkan masalah orang lain, Sangat memperhatikan orang lain, Terharu oleh air mata penuh belas kasihan, Mencari teman hidup ideal.
  • 9. 4. Melankolis Sebagai Orang Tua Menetapkan standar tinggi, Ingin segalanya dilakukan dengan benar, Menjaga rumah selalu rapi, Merapikan barang anak-anak, Mengorbankan keinginan sendiri untuk yang lain, Mendorong intelegensi dan bakat.
  • 10. Kepribadian Koleris 1. Emosi Koleris Kuat Berbakat pemimpin, Dinamis dan aktif, Sangat memerlukan perubahan, Harus memperbaiki kesalahan, Berkemauan kuat dan tegas, Tidak emosional bertindak, Tidak mudah patah semangat, Bebas dan mandiri, Memancarkan keyakinan, Bisa menjalankan apa saja.
  • 11. 2. Koleris Kuat di Pekerjaan Berorientasi target, Melihat seluruh gambaran, Terorganisasi dengan baik, Mencari pemecahan praktis, Bergerak cepat untuk bertindak, Mendelegasikan pekerjaan, Menekankan pada hasil, Membuat target, Merangsang kegiatan, Berkembang karena saingan.
  • 12. 3. Koleris Kuat sebagai teman Tidak terlalu perlu teman, Mau bekerja untuk kegiatan, Mau memimpin dan mengorganisasi, Biasanya selalu benar, Unggul dalam keadaan darurat. 4. Koleris Kuat sebagai Orang Tua Memberikan kepemimpinan kuat. Menetapkan tujuan, Memotivasi keluarga untuk kelompok, Tahu jawaban yang benar, Mengorganisasi rumah tangga.
  • 13. Kepribadian Phlegmatis 1. Emosi Phlegmatis Kepribadian rendah hati, Mudah bergaul dan santai, Diam, tenang, dan mampu, Sabar, baik keseimbangannya, Hidup konsisten, Tenang tetapi cerdas, Simpatik dan baik hati  Menyembunyikan emosi, Bahagia menerima kehidupan, Serba guna
  • 14. 2. Phlegmatis di Pekerjaan Cakap dan mantap, Damai dan mudah sepakat, Punya kemampuan administratif, Menjadi penengah masalah, Menghindari konflik, Baik di bawah tekanan, Menemukan cara yang mudah. 3. Phlegmatis bagai Teman Mudah diajak bergaul, Menyenangkan, Tidak suka menyinggung, Pendengar yang baik Selera humor yang menggigit, Suka mengawasi orang, Punya banyak teman, Punya belas kasihan dan perhatian
  • 15. 4. Phlegmatis Damai Sebagai Orang Tua Menjadi orang tua yang baik, Menyediakan watku bagi anak-anak, Tidak tergesa-gesa, Bisa mengambil yang baik dari yang buruk, Tidak mudah marah.