SlideShare a Scribd company logo
54
LAMPIRAN 6 : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD MUNTILAN
KABUPATEN MAGELANG
NOMOR : 180.186/83/KEP/48/2018
TANGGAL : 8 MEI 2018
TENTANG :
PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH MUNTILAN
KABUPATEN MAGELANG NOMOR :
188.4/354.a/18/2015 TENTANG STANDAR
PELAYANAN PUBLIK PADA RUMAH SAKIT
UMUM DAERAH MUNTILAN KABUPATEN
MAGELANG
STANDAR PELAYANAN
INSTALASI NICU DAN PICU
Dasar hukum : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2004
Tentang Sistem Jaminan Kesehatan Nasional.
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2011
Tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial.
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014
tentang Tenaga Kesehatan.
4. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang rumah sakit.
5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun
1996 tentang Tenaga Kesehatan.
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 tahun 2007
tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah.
7. Peraturan Menteri kesehatan Nomor 56 tahun 2014 tentang
Klasifikasi Dan Perijinan Rumah Sakit.
8. Keputusan Menteri Kesehatan No. 129 Tahun 2008 Tentang
Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit.
9. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor :
604/Menkes/SK/VII/2008 tentang Pedoman Pelayanan
maternal Perinatal pada Rumah Sakit Umum Kelas B, Kelas
C dan Kelas D.
10. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1778/Menkes/Sk/XII/2010 Tentang Pedoman
Penyelenggaraan Pelayanan Intensive Care Unit (ICU) Di
Rumah Sakit.
11. Keputusan Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan Nomor
Hk.02.04/I/1966 /11 Tahun 2011 Tentang Petunjuk Teknis
Penyelenggaraan Pelayanan Intensive Care Unit (ICU) Di
Rumah Sakit.
12. Peraturan Bupati Magelang Nomor 4 Tahun 2012 Tentang
Tarif Pelayanan Kesehatan Pada Badan Layanan Umum
Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Muntilan Kabupaten
Magelang.
13. Peraturan Bupati Magelang Nomor 16 Tahun 2013 Tentang
Perubahan Atas Peraturan Bupati Magelang Nomor 55
Tahun 2012 Tentang Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat
Miskin Di Kabupaten Magelang Yang Tidak Termasuk
Dalam Kuota Penerima Jaminan Kesehatan Masyarakat.
14. Peraturan Bupati Magelang Nomor 16 Tahun 2014 Tentang
Rencana Penerapan Dan Pencapaian Standar Pelayanan
55
Minimal Rumah Sakit Umum Daerah Muntilan Kabupaten
Magelang.
15. Peraturan Bupati Magelang Nomor 48 Tahun 2014 Tentang
Perubahan Atas Peraturan Bupati Magelang Nomor 55
Tahun 2012 Tentang Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat
Miskin Di Kabupaten Magelang Yang Tidak Termasuk
Dalam Kuota Penerima Jaminan Kesehatan Masyarakat.
1 PERSYARATAN : Pasien Umum :
Surat pernyataan kesanggupan biaya umum
Pasien Jamkesda PICU :
1. KK, KTP orang tua, Surat Rujukan/Surat Perintah
Mondok, Kartu Jamkesda orang tua. Masing-
masing foto kopi rangkap 9).
Pasien Jamkesda NICU:
1. Bagi bayi yang sehat : jaminan kesehatannya jadi
satu dengan ibu. (KK/Surat Nikah, KTP orang tua,
Surat Rujukan, Kartu Jamkesda. Masing-masing
foto kopi rangkap 9, ditambah fotokopi surat
kelahiran 4 beserta aslinya)
2. Bagi bayi yang sakit/bayi bermasalah dengan
kesehatan : (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat
Rujukan/Surat Perintah Mondok, Kartu Jamkesda
orang tua, surat keterangan lahir dari
kelurahan/RS/Bidan. Masing-masing foto kopi
rangkap 9)
Catatan : Khusus SKTM biaya yang ditanggung hanya
biaya persalinan ibunya, dan untuk biaya bayi tidak
ditanggung.
Sampai bulan November 2018 melayani pasien dengan
JAMPERSAL, yaitu bagi ibu yg melahirkan tetapi tidak
mempunyai jaminan apapun, atau ibu dengan SKTM :
1. Bagi bayi yang sehat : jaminan kesehatannya jadi
satu dengan ibu. (KK/Surat Nikah, KTP orang tua,
Surat Rujukan, SKTM. Masing-masing foto kopi
rangkap 9, ditambah fotokopi surat kelahiran 4
beserta aslinya)
2. Bagi bayi yang sakit/bayi bermasalah dengan
kesehatan : (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat
Rujukan/Surat Perintah Mondok, SKTM orang tua,
surat keterangan lahir dari kelurahan/RS/Bidan.
Masing-masing foto kopi rangkap 9)
Pasien BPJS/KIS Picu :
Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan lahir
bayi dari RS, Kartu BPJS/KIS anak, Surat perintah
mondok.
Pasien BPJS/KIS NICU :
1. BPJS PBI :
(Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan
lahir bayi dari RS, Kartu Jamkesmas/BPJS ibu dan
Bayi, Surat perintah mondok)
56
2. BPJS Jampersal :
Khusus Jampersal yang ditanggung hanya ibunya
saja, dan untuk biaya bayinya tidak ditanggung.
3. BPJS Mandiri :
Sudah daftar minimal 14 hari sebelum melahirkan,
dengan surat kelahiran datang ke BPJS untuk
diterbitkan kartu sementara.
Syarat: KK, KTP Ibu, BPJS Ibu, Surat Kelahiran,
BPJS Bayi, Surat Perintah mondok.
4. BPJS PNS/TNI/Polri/Swasta :
(Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan
lahir bayi dari RS,Surat Perintah Mondok, Kartu
BPJS ibu dan Bayi).
2 PROSEDUR : NICU :
1. Pasien datang dari IGD, Klinik Anak, Ruang VK
dan IBS untuk mendapatkan pelayanan bagi bayi
baru lahir yang membutuhkan perawatan khusus.
2. Orang tua pasien/petugas membawa pasien
menuju ke ruangan NICU untuk mendapatkan
perawatan khusus dari petugas.
3. Setelah pasien dinyatakan boleh pulang oleh
dokter, keluarga pasien segera mengurus
administrasi kepulangan pasien.
4. Setelah pengurusan administasi selesai maka
pasien dapat pulang/ rujuk ke RS yang lebih
tinggi.
PICU :
1. Pasien datang dari IGD dan Klinik Anak untuk
mendapatkan pelayanan bagi anak yang
membutuhkan perawatan khusus.
2. Orang tua pasien/petugas membawa pasien
menuju ke ruangan Seruni dan jika memang
dibutuhkan bisa langsung masuk ruangan PICU
untuk mendapatkan perawatan khusus dari
petugas.
3. Setelah pasien dinyatakan boleh pulang oleh
dokter, keluarga pasien segera mengurus
administrasi kepulangan pasien.
4. Setelah pengurusan administasi selesai maka
pasien dapat pulang/ rujuk ke RS yang lebih
tinggi.
NICU :
Pasien
IGD/
Ponek
Klinik Anak Ruang
VK/Bersalin
IBS/Ruang
Operasi
NICU
Pengurusan Administrasi
Pulang Rujuk Ke RS yang
Lebih Tinggi
57
PICU :
3 WAKTU
PELAYANAN
: Setiap Hari (24 Jam)
4 BIAYA
PELAYANAN
: Pasien Umum :
Tarif NICU dan PICU disamakan dengan tarif ICU,
sedangkan untuk tarif jasa tindakan medik operatif
dan non operatif sama dengan tarif jasa tindakan kelas
I. (Lampiran 17 dan 14)
Pasien BPJS :
Tidak Membayar, di klaim ke BPJS.
Pasien Jamkesda :
Tidak Membayar, di klaim ke Dinas Kesehatan.
5 PRODUK
PELAYANAN
: 1. Pelayanan incubator untuk bayi dengan berat
badan lahir rendah dan bayi hypotermi.
2. Pelayanan Ventilator/CPAP untuk anak/bayi
dengan dystres pernafasan dan bayi premature
3. T-piece Resusisator untuk menangani bayi yang
Asfiksia
4. Pelayanan Photo therapy untuk bayi ikterik /
kuning
5. Pelayanan bayi lahir dengan penyulit
6. Pelayanan bayi lahir normal tanpa penyulit
7. Pelayanan Ruang Isolasi
6 PENGADUAN : Pengaduan, saran, masukan, dan informasi lebih
lanjut dapat disampaikan atau diperoleh melalui:
1) Petugas : Direktur RSUD Muntilan Kabupaten
Magelang / Petugas Terkait /
Petugas Humas & Infokom RS
2) Kotak Saran yang tersedia.
3) SMS centre : 081229791058/081548220198
4) Telepon : (0293) 587004
5) Website : rsud.magelangkab.go.id
6) Email : rsudkabmgl @gmail.com
Pasien
IGD Klinik Anak
Seruni/PICU
Pengurusan Administrasi
Pulang Rujuk Ke RS yang
Lebih Tinggi
58
7 SARANA
PRASARANA/
FASILITAS
1. RUANG HIGH CARE UNIT I :
- AC
- Infant warmer
- O2 sentral
- Incubator
- Ventilator/CPAP
- Tempat memandikan bayi
- Almari Linen
- Bed side Monitor
2. RUANG HIGH CARE UNIT II :
- AC
- Infant warmer
- O2 sentral
- Incubator
- Box bayi
- Tempat memandikan bayi
- Almari Linen
3. RUANG INTERMEDIET :
- AC
- Incubator
- Box bayi
4. RUANG ISOLASI
- AC
- O2 Central
- Incubator
- Tempat memandikan bayi
- Almari Linen
5. RUANG IBU MENYUSUI :
- Tempat tidur ibu
- AC
- Almari
- KM mandi Ibu pasien
6.RUANG ASI/RUANG MENYUSUI
- Kulkas ASI
- Almari peralatan minum bayi
- Kursi menyusui
- Kipas angin
7. RUANG PICU
- AC
- Tempat tidur
- O2 sentral
- Almari
8.RUANG PERTEMUAN DAN PENYULUHAN
9. RUANG ALAT DAN OBAT
10. TROLLEY EMERGENCY
ALAT KEDOKTERAN :
1. Bak Instrumen Sedang
2. Bak Instrumen Kecil
3. Bengkok
4. Gunting Verban
5. Heacting Set
6. Set resusitasi (T-Piece Resusitator)
7. Syringe pump
8. Infuse pump
9. Oxymetri
10. Laryngoskop
11. Standar Infus
59
12. Stetoskop
13. Termometer
14. Timbangan Bayi
15. Bad side monitor
16. Lampu sorot
17. Troli Alat
18. Suction
19. Ventilator/CPAP
20. Infant warmer
21. Incubator
22. Incubator transport
23. Alat fototerapi
24. Alat nebulizer
25. USG
8 KOMPETENSI
PELAKSANA
a. Kepala Ruang
b. Kepala Tim
c. Perawat Pelaksana
Dengan Kompetensi :
1. Resusitasi Neonatus
2. Pelatihan NICU/PICU
3. Perawatan BBLR
4. Manajemen Laktasi
5. Pelatihan Ventilator
6. PPGD/PPGDON
9 PENGAWASAN
INTERNAL
1. Dilakukan oleh atasan langsung
2. Dilakukan oleh SPI
10 JUMLAH
PELAKSANA
NICU :
a. Kepala Ruang : 1
b.Kepala Tim : 2
c. Perawat Pelaksana :12
PICU :
a. Kepala Ruang : 1
b.Kepala Tim : 2
c. Perawat Pelaksana :13
11 JAMINAN
PELAYANAN
1. Adanya SPM
2. Adanya SPO
3. Sarana prasarana pendukung
4. Kepastian persyaratan
5. Kepastian biaya
6. SDM Yang Kompeten Di Bidangnya
7. Akreditasi Tahun 2016 : Akreditasi Rumah Sakit
Versi 2012 dan mendapatkan predikat lulus
“Tingkat Madya (Bintang Tiga)” dari Komisi
Akreditasi Rumah Sakit dengan sertifikat akreditasi
nomor KARS-SERT/551/XII/2016 yang berlaku
sampai dengan 20 Desember 2019.
12 JAMINAN
KEAMANAN DAN
KESELAMATAN
PELAYANAN
Jaminan Keamanan : Pemenuhan Hak Pasien
Jaminan Keselamatan : Pelaksanaan Pasien Safety
13 EVALUASI
KINERJA
PELAYANAN
Evaluasi kinerja pelayanan dilakukan melalui Evaluasi
Standar Pelayanan Minimal RS dengan indikator :
1. Kemampuan menangani bayi asfiksia
2. Kemampuan menangani bayi berat badan lahir
rendah
Ditetapkan di
Pada tanggal
DIREKTUR
KABUPA'
/
Penr^i
NIP. 19660
60
Muntilan
8 Mei 2018
UD MUNTILAN
MAGELANG
a>mgkat I
5 199603 1 003

More Related Content

Similar to 389902841-6-Standar-Pelayanan-Instalasi-NICU-Dan-PICU-1.pdf

Administrasi jkn(1)
Administrasi jkn(1)Administrasi jkn(1)
Administrasi jkn(1)
nanik mulyaningsih
 
Juknis Jampersal 2022.pptx
Juknis Jampersal 2022.pptxJuknis Jampersal 2022.pptx
Juknis Jampersal 2022.pptx
MonaMeidyaMustika
 
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.pptKebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
erik235291
 
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.pptKebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
Ngadirah1
 
SK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docxSK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docx
YuliaIloshaniie
 
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
Armin Kobain
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
erna606977
 
Makalah manajemen puskesmas
Makalah manajemen puskesmas  Makalah manajemen puskesmas
Makalah manajemen puskesmas
Re Mo
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
ZiaUlfa
 
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & NeonatalBuku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
BPJS Kesehatan RI
 
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak (Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
Armin Kobain
 
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS KesehatanMateri Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
BPJS Kesehatan RI
 
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahirMaklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
Dokter Tekno
 
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptxPPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
PenyuluhKBDawar
 
Ppt grssib 1
Ppt grssib 1Ppt grssib 1
Ppt grssib 1
nadiawulandari159
 
PP Protap 1000 HPK - Copy.pptx
PP  Protap 1000 HPK - Copy.pptxPP  Protap 1000 HPK - Copy.pptx
PP Protap 1000 HPK - Copy.pptx
JennieBoboy
 
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
Armin Kobain
 
Sistem rujukan (1)
Sistem rujukan (1)Sistem rujukan (1)
Sistem rujukan (1)
ELLY SALIM
 
Juknis jampersal 2018
Juknis jampersal 2018Juknis jampersal 2018
Juknis jampersal 2018
Health
 
Pelaporan AKI.pdf
Pelaporan AKI.pdfPelaporan AKI.pdf
Pelaporan AKI.pdf
shirizkiku
 

Similar to 389902841-6-Standar-Pelayanan-Instalasi-NICU-Dan-PICU-1.pdf (20)

Administrasi jkn(1)
Administrasi jkn(1)Administrasi jkn(1)
Administrasi jkn(1)
 
Juknis Jampersal 2022.pptx
Juknis Jampersal 2022.pptxJuknis Jampersal 2022.pptx
Juknis Jampersal 2022.pptx
 
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.pptKebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
Kebijakan Puskesmas Mampu Poned.ppt
 
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.pptKebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
Kebijakan Penyeliaan Fasilitatif Baru.ppt
 
SK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docxSK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docx
 
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
(Lamp 1.20) standar pelayanan anak
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
 
Makalah manajemen puskesmas
Makalah manajemen puskesmas  Makalah manajemen puskesmas
Makalah manajemen puskesmas
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
 
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & NeonatalBuku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
Buku Panduan Praktis BPJS Kesehatan - Kebidanan & Neonatal
 
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak (Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
 
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS KesehatanMateri Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
Materi Sosialisasi Peserta Pekerja Penerima Upah (PPU) - BPJS Kesehatan
 
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahirMaklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
Maklumat pelayanan kesehatan ibu dan bayi baru lahir
 
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptxPPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
PPT Variabel Terpilih dalam Pemantauan Fase Hamil Pasca Salin.pptx
 
Ppt grssib 1
Ppt grssib 1Ppt grssib 1
Ppt grssib 1
 
PP Protap 1000 HPK - Copy.pptx
PP  Protap 1000 HPK - Copy.pptxPP  Protap 1000 HPK - Copy.pptx
PP Protap 1000 HPK - Copy.pptx
 
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
 
Sistem rujukan (1)
Sistem rujukan (1)Sistem rujukan (1)
Sistem rujukan (1)
 
Juknis jampersal 2018
Juknis jampersal 2018Juknis jampersal 2018
Juknis jampersal 2018
 
Pelaporan AKI.pdf
Pelaporan AKI.pdfPelaporan AKI.pdf
Pelaporan AKI.pdf
 

Recently uploaded

Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
jeanlomirihi1
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
YuniAfridaniHasibuan
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
GregoryStevanusGulto
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
ShaoranAulia1
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
SIMRS Cendana
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
jeanlomirihi1
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
kartikaoktarini
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
 

Recently uploaded (13)

Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
 
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
 
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
 

389902841-6-Standar-Pelayanan-Instalasi-NICU-Dan-PICU-1.pdf

  • 1. 54 LAMPIRAN 6 : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG NOMOR : 180.186/83/KEP/48/2018 TANGGAL : 8 MEI 2018 TENTANG : PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG NOMOR : 188.4/354.a/18/2015 TENTANG STANDAR PELAYANAN PUBLIK PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG STANDAR PELAYANAN INSTALASI NICU DAN PICU Dasar hukum : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem Jaminan Kesehatan Nasional. 2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2011 Tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial. 3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan. 4. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang rumah sakit. 5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan. 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah. 7. Peraturan Menteri kesehatan Nomor 56 tahun 2014 tentang Klasifikasi Dan Perijinan Rumah Sakit. 8. Keputusan Menteri Kesehatan No. 129 Tahun 2008 Tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit. 9. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 604/Menkes/SK/VII/2008 tentang Pedoman Pelayanan maternal Perinatal pada Rumah Sakit Umum Kelas B, Kelas C dan Kelas D. 10. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1778/Menkes/Sk/XII/2010 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan Intensive Care Unit (ICU) Di Rumah Sakit. 11. Keputusan Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan Nomor Hk.02.04/I/1966 /11 Tahun 2011 Tentang Petunjuk Teknis Penyelenggaraan Pelayanan Intensive Care Unit (ICU) Di Rumah Sakit. 12. Peraturan Bupati Magelang Nomor 4 Tahun 2012 Tentang Tarif Pelayanan Kesehatan Pada Badan Layanan Umum Daerah Rumah Sakit Umum Daerah Muntilan Kabupaten Magelang. 13. Peraturan Bupati Magelang Nomor 16 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Magelang Nomor 55 Tahun 2012 Tentang Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat Miskin Di Kabupaten Magelang Yang Tidak Termasuk Dalam Kuota Penerima Jaminan Kesehatan Masyarakat. 14. Peraturan Bupati Magelang Nomor 16 Tahun 2014 Tentang Rencana Penerapan Dan Pencapaian Standar Pelayanan
  • 2. 55 Minimal Rumah Sakit Umum Daerah Muntilan Kabupaten Magelang. 15. Peraturan Bupati Magelang Nomor 48 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Magelang Nomor 55 Tahun 2012 Tentang Pelayanan Kesehatan Bagi Masyarakat Miskin Di Kabupaten Magelang Yang Tidak Termasuk Dalam Kuota Penerima Jaminan Kesehatan Masyarakat. 1 PERSYARATAN : Pasien Umum : Surat pernyataan kesanggupan biaya umum Pasien Jamkesda PICU : 1. KK, KTP orang tua, Surat Rujukan/Surat Perintah Mondok, Kartu Jamkesda orang tua. Masing- masing foto kopi rangkap 9). Pasien Jamkesda NICU: 1. Bagi bayi yang sehat : jaminan kesehatannya jadi satu dengan ibu. (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat Rujukan, Kartu Jamkesda. Masing-masing foto kopi rangkap 9, ditambah fotokopi surat kelahiran 4 beserta aslinya) 2. Bagi bayi yang sakit/bayi bermasalah dengan kesehatan : (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat Rujukan/Surat Perintah Mondok, Kartu Jamkesda orang tua, surat keterangan lahir dari kelurahan/RS/Bidan. Masing-masing foto kopi rangkap 9) Catatan : Khusus SKTM biaya yang ditanggung hanya biaya persalinan ibunya, dan untuk biaya bayi tidak ditanggung. Sampai bulan November 2018 melayani pasien dengan JAMPERSAL, yaitu bagi ibu yg melahirkan tetapi tidak mempunyai jaminan apapun, atau ibu dengan SKTM : 1. Bagi bayi yang sehat : jaminan kesehatannya jadi satu dengan ibu. (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat Rujukan, SKTM. Masing-masing foto kopi rangkap 9, ditambah fotokopi surat kelahiran 4 beserta aslinya) 2. Bagi bayi yang sakit/bayi bermasalah dengan kesehatan : (KK/Surat Nikah, KTP orang tua, Surat Rujukan/Surat Perintah Mondok, SKTM orang tua, surat keterangan lahir dari kelurahan/RS/Bidan. Masing-masing foto kopi rangkap 9) Pasien BPJS/KIS Picu : Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan lahir bayi dari RS, Kartu BPJS/KIS anak, Surat perintah mondok. Pasien BPJS/KIS NICU : 1. BPJS PBI : (Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan lahir bayi dari RS, Kartu Jamkesmas/BPJS ibu dan Bayi, Surat perintah mondok)
  • 3. 56 2. BPJS Jampersal : Khusus Jampersal yang ditanggung hanya ibunya saja, dan untuk biaya bayinya tidak ditanggung. 3. BPJS Mandiri : Sudah daftar minimal 14 hari sebelum melahirkan, dengan surat kelahiran datang ke BPJS untuk diterbitkan kartu sementara. Syarat: KK, KTP Ibu, BPJS Ibu, Surat Kelahiran, BPJS Bayi, Surat Perintah mondok. 4. BPJS PNS/TNI/Polri/Swasta : (Fotokopi : KK, KTP orang tua, Surat keterangan lahir bayi dari RS,Surat Perintah Mondok, Kartu BPJS ibu dan Bayi). 2 PROSEDUR : NICU : 1. Pasien datang dari IGD, Klinik Anak, Ruang VK dan IBS untuk mendapatkan pelayanan bagi bayi baru lahir yang membutuhkan perawatan khusus. 2. Orang tua pasien/petugas membawa pasien menuju ke ruangan NICU untuk mendapatkan perawatan khusus dari petugas. 3. Setelah pasien dinyatakan boleh pulang oleh dokter, keluarga pasien segera mengurus administrasi kepulangan pasien. 4. Setelah pengurusan administasi selesai maka pasien dapat pulang/ rujuk ke RS yang lebih tinggi. PICU : 1. Pasien datang dari IGD dan Klinik Anak untuk mendapatkan pelayanan bagi anak yang membutuhkan perawatan khusus. 2. Orang tua pasien/petugas membawa pasien menuju ke ruangan Seruni dan jika memang dibutuhkan bisa langsung masuk ruangan PICU untuk mendapatkan perawatan khusus dari petugas. 3. Setelah pasien dinyatakan boleh pulang oleh dokter, keluarga pasien segera mengurus administrasi kepulangan pasien. 4. Setelah pengurusan administasi selesai maka pasien dapat pulang/ rujuk ke RS yang lebih tinggi. NICU : Pasien IGD/ Ponek Klinik Anak Ruang VK/Bersalin IBS/Ruang Operasi NICU Pengurusan Administrasi Pulang Rujuk Ke RS yang Lebih Tinggi
  • 4. 57 PICU : 3 WAKTU PELAYANAN : Setiap Hari (24 Jam) 4 BIAYA PELAYANAN : Pasien Umum : Tarif NICU dan PICU disamakan dengan tarif ICU, sedangkan untuk tarif jasa tindakan medik operatif dan non operatif sama dengan tarif jasa tindakan kelas I. (Lampiran 17 dan 14) Pasien BPJS : Tidak Membayar, di klaim ke BPJS. Pasien Jamkesda : Tidak Membayar, di klaim ke Dinas Kesehatan. 5 PRODUK PELAYANAN : 1. Pelayanan incubator untuk bayi dengan berat badan lahir rendah dan bayi hypotermi. 2. Pelayanan Ventilator/CPAP untuk anak/bayi dengan dystres pernafasan dan bayi premature 3. T-piece Resusisator untuk menangani bayi yang Asfiksia 4. Pelayanan Photo therapy untuk bayi ikterik / kuning 5. Pelayanan bayi lahir dengan penyulit 6. Pelayanan bayi lahir normal tanpa penyulit 7. Pelayanan Ruang Isolasi 6 PENGADUAN : Pengaduan, saran, masukan, dan informasi lebih lanjut dapat disampaikan atau diperoleh melalui: 1) Petugas : Direktur RSUD Muntilan Kabupaten Magelang / Petugas Terkait / Petugas Humas & Infokom RS 2) Kotak Saran yang tersedia. 3) SMS centre : 081229791058/081548220198 4) Telepon : (0293) 587004 5) Website : rsud.magelangkab.go.id 6) Email : rsudkabmgl @gmail.com Pasien IGD Klinik Anak Seruni/PICU Pengurusan Administrasi Pulang Rujuk Ke RS yang Lebih Tinggi
  • 5. 58 7 SARANA PRASARANA/ FASILITAS 1. RUANG HIGH CARE UNIT I : - AC - Infant warmer - O2 sentral - Incubator - Ventilator/CPAP - Tempat memandikan bayi - Almari Linen - Bed side Monitor 2. RUANG HIGH CARE UNIT II : - AC - Infant warmer - O2 sentral - Incubator - Box bayi - Tempat memandikan bayi - Almari Linen 3. RUANG INTERMEDIET : - AC - Incubator - Box bayi 4. RUANG ISOLASI - AC - O2 Central - Incubator - Tempat memandikan bayi - Almari Linen 5. RUANG IBU MENYUSUI : - Tempat tidur ibu - AC - Almari - KM mandi Ibu pasien 6.RUANG ASI/RUANG MENYUSUI - Kulkas ASI - Almari peralatan minum bayi - Kursi menyusui - Kipas angin 7. RUANG PICU - AC - Tempat tidur - O2 sentral - Almari 8.RUANG PERTEMUAN DAN PENYULUHAN 9. RUANG ALAT DAN OBAT 10. TROLLEY EMERGENCY ALAT KEDOKTERAN : 1. Bak Instrumen Sedang 2. Bak Instrumen Kecil 3. Bengkok 4. Gunting Verban 5. Heacting Set 6. Set resusitasi (T-Piece Resusitator) 7. Syringe pump 8. Infuse pump 9. Oxymetri 10. Laryngoskop 11. Standar Infus
  • 6. 59 12. Stetoskop 13. Termometer 14. Timbangan Bayi 15. Bad side monitor 16. Lampu sorot 17. Troli Alat 18. Suction 19. Ventilator/CPAP 20. Infant warmer 21. Incubator 22. Incubator transport 23. Alat fototerapi 24. Alat nebulizer 25. USG 8 KOMPETENSI PELAKSANA a. Kepala Ruang b. Kepala Tim c. Perawat Pelaksana Dengan Kompetensi : 1. Resusitasi Neonatus 2. Pelatihan NICU/PICU 3. Perawatan BBLR 4. Manajemen Laktasi 5. Pelatihan Ventilator 6. PPGD/PPGDON 9 PENGAWASAN INTERNAL 1. Dilakukan oleh atasan langsung 2. Dilakukan oleh SPI 10 JUMLAH PELAKSANA NICU : a. Kepala Ruang : 1 b.Kepala Tim : 2 c. Perawat Pelaksana :12 PICU : a. Kepala Ruang : 1 b.Kepala Tim : 2 c. Perawat Pelaksana :13 11 JAMINAN PELAYANAN 1. Adanya SPM 2. Adanya SPO 3. Sarana prasarana pendukung 4. Kepastian persyaratan 5. Kepastian biaya 6. SDM Yang Kompeten Di Bidangnya 7. Akreditasi Tahun 2016 : Akreditasi Rumah Sakit Versi 2012 dan mendapatkan predikat lulus “Tingkat Madya (Bintang Tiga)” dari Komisi Akreditasi Rumah Sakit dengan sertifikat akreditasi nomor KARS-SERT/551/XII/2016 yang berlaku sampai dengan 20 Desember 2019. 12 JAMINAN KEAMANAN DAN KESELAMATAN PELAYANAN Jaminan Keamanan : Pemenuhan Hak Pasien Jaminan Keselamatan : Pelaksanaan Pasien Safety
  • 7. 13 EVALUASI KINERJA PELAYANAN Evaluasi kinerja pelayanan dilakukan melalui Evaluasi Standar Pelayanan Minimal RS dengan indikator : 1. Kemampuan menangani bayi asfiksia 2. Kemampuan menangani bayi berat badan lahir rendah Ditetapkan di Pada tanggal DIREKTUR KABUPA' / Penr^i NIP. 19660 60 Muntilan 8 Mei 2018 UD MUNTILAN MAGELANG a>mgkat I 5 199603 1 003