SlideShare a Scribd company logo
Falsafah dan Paradigma
Keperawatan
11/3/2022 1
laborasitinjak8@gmail.com
Falsafah
 Keyakinan terhadap nilai kemanusiaan yg menjadi
pedoman dlm praktik ASKEP klien.
 Pekerjaan luhur & manusiawi
 Berdasarkan kemanusiaan utk meningkatkan
pertumbuhan & perkembangan
11/3/2022 2
laborasitinjak8@gmail.com
Falsafah
 Terjangkau & dpt diterima semua orang.
 Upaya promotif & preventif merupakan upaya
pokok
 Sebagai provider & masyarakat sebagai
consumer Yankes
 Pengembangan tenaga kesehatan masyarakat
secara berkesinambungan.
 Individu dlm masyarakat ikut bertanggung jawab
atas kesehatan.
11/3/2022 3
laborasitinjak8@gmail.com
FALSAFAH KEPERAWATAN
 PERAWATAN MERUPAKAN BANTUAN, DIBERIKAN
KARENA ADANYA KELEMAHAN FISIK & MENTAL,
KETERBATASAN PENGETAHUAN, SERTA
KURANGNYA KEMAUAN MENUJU KEMAMPUAN
MELAKSANAKAN KEGIATAN HIDUP SEHARI-2
 KEGIATAN DILAKUKAN DLM UPAYA
PENYEMBUHAN, PEMULIHAN SERTA
PEMELIHARAAN KES DGN PENEKANAN KPD PHC
SESUAI DGN WEWENANG, TANGGUNG JAWAB &
ETIKA KEPERAWATAN (IBRAHIM C., 1988)
11/3/2022 4
laborasitinjak8@gmail.com
FALSAFAH PRAKTIK KEPERAWATAN By MARY E. KOHNKE
 OTORITAS, TANGGUNG JAWAB & AKUNTABILITAS PENUH HARUS
DIBERIKAN
 MANUSIA BAGIAN INTEGRAL DARI ALAM RAYA DGN SISTEM TERBUKA
 MANUSIA TUMBANG SECARA KONTINIU
 MANUSIA TUMBUH DLM KOMPLEKSITAS, BERUBAH SECARA KONSTAN
 MANUSIA ADALAH BAGIAN TERSENDIRI, SISTEM ENERGI, BAGIAN AKTIF
KELOMPOK SEPERTI KELUARGA
 PERAWATAN KES HAK SEMUA ORANG
 PERAWATAN KES HARUS DIBERIKAN KPD YG TELAH SIAP MENERIMA &
TERSEDIA JIKA DIBUTUHKAN
 PERAWATAN KES DPT DIBERIKAN DLM BTK YG BERMAKNA THDP POK
DGN BUDAYA YG BERBEDA
 PERAWATAN KES MEMILIKI PENEKANAN UTAMA DLM SISTEM
PELAYANAN, MESKIPUN DPT DILANJUTKAN THDP YG SAKIT
 KEPARAWATAN HARUS DPT MEMENUHI KEBUTUHAN PERAWATAN
MASYARAKAT BAIK SEHAT ATAU SAKIT
 KEPARAWATAN HARUS DPT MEMENUHI KEBUTUHAN KES. MASYARAKAT
DLM LINGKUP LUAS KAPANPUN DAN DI MANAPUN
 KESINAMBUNGAN KEPERAWATAN HARUS DIPERTAHANKAN BAGI SETIAP
KLIEN
11/3/2022 5
laborasitinjak8@gmail.com
DEFENISI FALSAFAH
KEPERAWATAN
Falsafah keperawatan merupakan kerangka dasar yg harus dimiliki seorang
perawat sebagai pedoman utk berpikir, mengambi keputusan & bertindak/
berperilaku dlm melaksanakan praktek keperaatan pd klien dlm rentang
sehat-sakit.
PENDAPAT PARA PAKAR KEPERAWATAN TENTANG FALSAFAH
KEPERAWATAN
a. Jean Watson (Caring)
Caring adalah suatu ilmu pengetahuan yang mencakup suatu hal
berperikemanusiaan, orientasi ilmu pengetahuan manusia ke proses
kepedulian pada manusia, peristiwa, dan pengalaman.
Ilmu pengetahuan caring meliputi seni dan umat manusia seperti
halnya ilmu pengetahuan.
Perilaku caring meliputi mendengarkan penuh perhatian, penghiburan,
kejujuran, kesabaran, tanggung jawab, menyediakan informasi sehingga
pasien dapat membuat suatu keputusan
laborasitinjak8@gmail.com
Esensi falsafah keperawatan
Memandang pasien sebagai mahluk yg holistik, yg
harus dipenuhi kebutuhannya , baik biologis, psikolois,
social & spiritual yg diberikan secara komprehensif
dengan Yan-Kep secara langsung dgn memperhatikan
aspek kemanusiaan.
Setiap pasien berhak mendapatkan perawatan tanpa
membedakan suku, kepercayaan, status social,
agama & ekonomi
Yan-Kep merupakan bagian integral dari system Yan-
Kes dgn menjadikan pasien sebagai mitra yang aktif
laborasitinjak8@gmail.com
Ilmu Keperawatan
Peran serta Masyarakat Kesehatan Masyarakat
11/3/2022 8
laborasitinjak8@gmail.com
Konsep keperawatan
 Manusia
 Kesehatan
 Lingkungan
 Keperawatan
11/3/2022 9
laborasitinjak8@gmail.com
Paradigma Keperawatan
11/3/2022 10
laborasitinjak8@gmail.com
Konsep Manusia
 Manusia adalah makhluk bio-psiko-sosial-
kultural dan spiritual yg utuh dan unik, dalam
arti merupakan satu kesatuan utuh dari aspek
jasmani dan rohani dan unik karena mempunyai
berbagai macam kebutuhan sesuai dengan
tingkat perkembangannya. (Konsorsium Ilmu
kesehatan, 1992)
11/3/2022 11
laborasitinjak8@gmail.com
INTELEKTUAL
FISIK
LINGKUNGAN
SOSIAL-BUDAYA
SPIRITUAL
EMOSI
Konsep Manusia
11/3/2022 12
laborasitinjak8@gmail.com
Individu sebagai klien
 Individu adalah anggota keluarga yg unik sebagai
kesatuan utuh dari aspek biologi, psikologi, social
& spiritual. Peran perawat pd individu sebagai
klien, pd dasarnya memenuhi kebutuhan dasar
mencakup kebutuhan biologi, social, psikologi &
spiritual karena ada kelemahan fisik & mental,
keterbatasan pengetahuan, kurang kemauan
menuju kemandirian pasien/klien.
11/3/2022 13
laborasitinjak8@gmail.com
Biofisiologi
Keamanan dan kenyamanan
Dicintai dan rasa memiliki
Harga diri
Aktualisasi diri
Kebutuhan Dasar Manusia
11/3/2022 14
laborasitinjak8@gmail.com
Keluarga sebagai klien
 Keluarga merupakan sekelompok individu yg
berhubungan erat secara terus menerus & terjadi interaksi
satu sama lain baik secara perorangan maupun secara
bersama-sama, dlm lingkungannya sendiri atau
masyarakat secara keseluruhan. Keluarga dlm fungsinya
mempengaruhi KDM dpt dilihat pd Hirarki Kebutuhan
Dasar Maslow yaitu kebutuhan fisiologis, rasa aman &
nyaman, dicintai & mencintai, harga diri & aktualisasi diri.
11/3/2022 15
laborasitinjak8@gmail.com
Alasan keluarga sebagai fokus pelayanan
 Keluarga adalah unit utama dlm
masyarakat & merupakan lembaga
yg menygkut kehidupan masyarakat
 Keluarga sebagai suatu kelompok dpt
menimbulkan, mencegah,
memperbaiki atau mengabaikan
masalah kesehatan dlm kelompoknya
sendiri.
 Masalah kesehatan dlm keluarga
saling berkaitan.
 Dlm merawat anggota keluarga yg
sakit
11/3/2022 16
laborasitinjak8@gmail.com
Masyarakat sebagai klien
 Kesatuan hidup manusia yg brinteraksi menurut
suatu sistem adat istiadat tetentu yg bersifat
terus menerus & terikat oleh suatu indentitas
bersama
 Ciri-ciri:
 Interaksi antar warga
 Diatur adat istiadat, norma, hukum & peraturan yg
khas
 Suatu komuniatas dlm waktu
 Identitas yg kuat mengikat semua warga
11/3/2022 17
laborasitinjak8@gmail.com
Kesehatan
 Sehat didefinisikan sebagai kemampuan melaksanakan
peran & fungsi dgn efektif (Parson).
 Kesehatan adalah proses yg berlangsung mengarah pd
kreatifitas, konstruktif & produktif (Paplau).
 Menurut HL Bloom ada 4 faktor yg mempengaruhi
kesehatan
 Keturunan
 Perilaku
 Yankes
 Lingkungan
11/3/2022 18
laborasitinjak8@gmail.com
Keperawatan
 Pelayanan esensial yg diberikan perawat terhadap
individu, keluarga , kelompok & masyarakat yg
mempunyai masalah kesehatan meliputi promotif,
preventif, kuratif & rehabilitatif dgn menggunakan
proses keperawatan utk mencapai tingkat
kesehatan yg optimal.
11/3/2022 19
laborasitinjak8@gmail.com
Lingkungan
 Berfokus pd lingkungan masyarakat, di mana
lingkungan dpt mempengaruhi status kesehatan
manusia.
 Utk memahami hubungan lingkungan dgn
kesehatan masyarakat (individu, keluarga,
kelompok & masyarakat) dpt digunakan model
segitiga agen-hospes-lingkungan yg dikemukakan
oleh Leavelll,(1965),
11/3/2022 20
laborasitinjak8@gmail.com
AGENT/PENYEBAB
LINGKUNGAN HOSPES/MANUSIA
Segitiga agen-hospes-lingkungan yg (Leavelll,1965)
11/3/2022 21
laborasitinjak8@gmail.com
Asumsi dasar
 Sistem pelayanan kompleks
 Yankes (primer, sekunder & tertier) merupakan
komponen dari Yankes.
 Keperawatan sebagai subsistem Yankes merupakan
hasil produk pendidikan, riset yg dilandasi praktik.
11/3/2022 22
laborasitinjak8@gmail.com
Pandangan/Keyakinan
 Yankes sebaiknya tersedia, dijangkau, dpt
diterima semua orang.
 Penyusunan kebijakan kesehatan seharusnya
melibatkan penerima Yankes.
 Perawat sebagai pemberi Yankes & klien sebagai
penerima Yankes.
 Lingkungan berpengaruh terhadap kesehatan
penduduk, kelompok, keluarga & individu.
 Pencegahan penyakit sangat diperlukan utk
peningkatan kesehatan.
 Kesehatan merupakan tanggung jawab individu.
 Klien merupakan anggota tetap team kesehatan.
11/3/2022 23
laborasitinjak8@gmail.com
Ruang Lingkup
 Promotif dilakukan utk meningkatkan kesehatan
individu, keluarga, kelompok & masyarakat dgn
jalan:
 Penyuluhan kesehatan
 Peningkatan gizi
 Pemeliharaan kesehatan perorangan
 Pemeliharaan kesehatan lingkungan
 Olahraga teratur
 Rekreasi
 Pendidikan seks
11/3/2022 24
laborasitinjak8@gmail.com
 Preventif utk mencegah terjadinya penyakit
& gangguan kesehatan terhadap individu,
keluarga, kelompok & masyarakat melalui
kegiatan:
 Imunisasi
 Pemeriksaan kesehatan berkala melalui
posyandu, puskesmas & kunjungan rumah
 Pemberian Vit A, Iodium
 Pemeriksaan & pemeliharaan kehamilan, nifas
& meyusui
11/3/2022 25
laborasitinjak8@gmail.com
 Kuratif bertujuan mengobati anggota keluarga yg
sakit atau masalah kesehatan melalui kegiatan:
 Perawatan orang sakit di rumah
 Perawatan orang sakit sebagai tindak lanjut dari
Pukesmas atau rumah sakit
 Perawatan ibu hamil dgn kondisi patologis
 Perawatan buah dada
 Perawatan tali pusat bayi baru lahir
11/3/2022 26
laborasitinjak8@gmail.com
 Rehabilitatif, pemulihan terhadap pasien yg
dirawat di rumah atau kelompok-2 yg menderita
penyakit tertentu seperti TBC, kusta & cacat fisik
lainnya melalui kegiatan:
 Latihan fisik pd penderita kusta, patah tulang dll
 Fisioterapi pd penderita strooke, batuk efektif pd
penderita TBC dll
11/3/2022 27
laborasitinjak8@gmail.com
 Resosialitatif, upaya mengembalikan
penderita ke masyarakat yg karena
penyakitnya dikucilkan masyarakat seperti,
penderita AIDS, kusta & wanita tuna susila.
11/3/2022 28
laborasitinjak8@gmail.com

More Related Content

Similar to 3 FALSAFAH & PARADIGMA KEPERAWATAN (1).pptx

DOKTER KELUARGA.pdf
DOKTER KELUARGA.pdfDOKTER KELUARGA.pdf
DOKTER KELUARGA.pdf
RSAliSibrohMalisi
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
desyanggraini10
 
Pendidikan kesehatan masyarakat
Pendidikan kesehatan masyarakatPendidikan kesehatan masyarakat
Pendidikan kesehatan masyarakat
pjj_kemenkes
 
PERTEMUAN 1-2.pptx
PERTEMUAN 1-2.pptxPERTEMUAN 1-2.pptx
PERTEMUAN 1-2.pptx
lenciente
 
Power point ikm 8.pptx
Power point  ikm 8.pptxPower point  ikm 8.pptx
Power point ikm 8.pptx
AhmadPurnawarmanFais
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usia
aidasilviana
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
Operator Warnet Vast Raha
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
Operator Warnet Vast Raha
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan KomunitasPendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
MKUmam
 
Anak
AnakAnak
Perspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anakPerspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anak
Cahya
 
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayuAdministrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
Dwi Ayu
 
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGOKESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
Veranica Widi
 
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
IkaSavitri2
 
Total.wellness
Total.wellnessTotal.wellness
Total.wellness
Wan Suhaimi Wan Setapa
 

Similar to 3 FALSAFAH & PARADIGMA KEPERAWATAN (1).pptx (20)

DOKTER KELUARGA.pdf
DOKTER KELUARGA.pdfDOKTER KELUARGA.pdf
DOKTER KELUARGA.pdf
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02-1
 
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
Contohlaporankomunitas 130104080011-phpapp02
 
Pendidikan kesehatan masyarakat
Pendidikan kesehatan masyarakatPendidikan kesehatan masyarakat
Pendidikan kesehatan masyarakat
 
PERTEMUAN 1-2.pptx
PERTEMUAN 1-2.pptxPERTEMUAN 1-2.pptx
PERTEMUAN 1-2.pptx
 
Power point ikm 8.pptx
Power point  ikm 8.pptxPower point  ikm 8.pptx
Power point ikm 8.pptx
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usia
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
 
112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih112856675 perilaku-hidup-bersih
112856675 perilaku-hidup-bersih
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan KomunitasPendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
Pendidikan Kesehatan di Komunitas dalam Keperawatan Komunitas
 
Anak
AnakAnak
Anak
 
Perspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anakPerspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anak
 
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayuAdministrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
Administrasi kebijakan kesehatan by dwi ayu
 
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGOKESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
KESEHATAN MASYARAKAT AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
 
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
1. Konsep Kesehatan Masyarakat.ppt
 
Total.wellness
Total.wellnessTotal.wellness
Total.wellness
 

3 FALSAFAH & PARADIGMA KEPERAWATAN (1).pptx

  • 1. Falsafah dan Paradigma Keperawatan 11/3/2022 1 laborasitinjak8@gmail.com
  • 2. Falsafah  Keyakinan terhadap nilai kemanusiaan yg menjadi pedoman dlm praktik ASKEP klien.  Pekerjaan luhur & manusiawi  Berdasarkan kemanusiaan utk meningkatkan pertumbuhan & perkembangan 11/3/2022 2 laborasitinjak8@gmail.com
  • 3. Falsafah  Terjangkau & dpt diterima semua orang.  Upaya promotif & preventif merupakan upaya pokok  Sebagai provider & masyarakat sebagai consumer Yankes  Pengembangan tenaga kesehatan masyarakat secara berkesinambungan.  Individu dlm masyarakat ikut bertanggung jawab atas kesehatan. 11/3/2022 3 laborasitinjak8@gmail.com
  • 4. FALSAFAH KEPERAWATAN  PERAWATAN MERUPAKAN BANTUAN, DIBERIKAN KARENA ADANYA KELEMAHAN FISIK & MENTAL, KETERBATASAN PENGETAHUAN, SERTA KURANGNYA KEMAUAN MENUJU KEMAMPUAN MELAKSANAKAN KEGIATAN HIDUP SEHARI-2  KEGIATAN DILAKUKAN DLM UPAYA PENYEMBUHAN, PEMULIHAN SERTA PEMELIHARAAN KES DGN PENEKANAN KPD PHC SESUAI DGN WEWENANG, TANGGUNG JAWAB & ETIKA KEPERAWATAN (IBRAHIM C., 1988) 11/3/2022 4 laborasitinjak8@gmail.com
  • 5. FALSAFAH PRAKTIK KEPERAWATAN By MARY E. KOHNKE  OTORITAS, TANGGUNG JAWAB & AKUNTABILITAS PENUH HARUS DIBERIKAN  MANUSIA BAGIAN INTEGRAL DARI ALAM RAYA DGN SISTEM TERBUKA  MANUSIA TUMBANG SECARA KONTINIU  MANUSIA TUMBUH DLM KOMPLEKSITAS, BERUBAH SECARA KONSTAN  MANUSIA ADALAH BAGIAN TERSENDIRI, SISTEM ENERGI, BAGIAN AKTIF KELOMPOK SEPERTI KELUARGA  PERAWATAN KES HAK SEMUA ORANG  PERAWATAN KES HARUS DIBERIKAN KPD YG TELAH SIAP MENERIMA & TERSEDIA JIKA DIBUTUHKAN  PERAWATAN KES DPT DIBERIKAN DLM BTK YG BERMAKNA THDP POK DGN BUDAYA YG BERBEDA  PERAWATAN KES MEMILIKI PENEKANAN UTAMA DLM SISTEM PELAYANAN, MESKIPUN DPT DILANJUTKAN THDP YG SAKIT  KEPARAWATAN HARUS DPT MEMENUHI KEBUTUHAN PERAWATAN MASYARAKAT BAIK SEHAT ATAU SAKIT  KEPARAWATAN HARUS DPT MEMENUHI KEBUTUHAN KES. MASYARAKAT DLM LINGKUP LUAS KAPANPUN DAN DI MANAPUN  KESINAMBUNGAN KEPERAWATAN HARUS DIPERTAHANKAN BAGI SETIAP KLIEN 11/3/2022 5 laborasitinjak8@gmail.com
  • 6. DEFENISI FALSAFAH KEPERAWATAN Falsafah keperawatan merupakan kerangka dasar yg harus dimiliki seorang perawat sebagai pedoman utk berpikir, mengambi keputusan & bertindak/ berperilaku dlm melaksanakan praktek keperaatan pd klien dlm rentang sehat-sakit. PENDAPAT PARA PAKAR KEPERAWATAN TENTANG FALSAFAH KEPERAWATAN a. Jean Watson (Caring) Caring adalah suatu ilmu pengetahuan yang mencakup suatu hal berperikemanusiaan, orientasi ilmu pengetahuan manusia ke proses kepedulian pada manusia, peristiwa, dan pengalaman. Ilmu pengetahuan caring meliputi seni dan umat manusia seperti halnya ilmu pengetahuan. Perilaku caring meliputi mendengarkan penuh perhatian, penghiburan, kejujuran, kesabaran, tanggung jawab, menyediakan informasi sehingga pasien dapat membuat suatu keputusan laborasitinjak8@gmail.com
  • 7. Esensi falsafah keperawatan Memandang pasien sebagai mahluk yg holistik, yg harus dipenuhi kebutuhannya , baik biologis, psikolois, social & spiritual yg diberikan secara komprehensif dengan Yan-Kep secara langsung dgn memperhatikan aspek kemanusiaan. Setiap pasien berhak mendapatkan perawatan tanpa membedakan suku, kepercayaan, status social, agama & ekonomi Yan-Kep merupakan bagian integral dari system Yan- Kes dgn menjadikan pasien sebagai mitra yang aktif laborasitinjak8@gmail.com
  • 8. Ilmu Keperawatan Peran serta Masyarakat Kesehatan Masyarakat 11/3/2022 8 laborasitinjak8@gmail.com
  • 9. Konsep keperawatan  Manusia  Kesehatan  Lingkungan  Keperawatan 11/3/2022 9 laborasitinjak8@gmail.com
  • 11. Konsep Manusia  Manusia adalah makhluk bio-psiko-sosial- kultural dan spiritual yg utuh dan unik, dalam arti merupakan satu kesatuan utuh dari aspek jasmani dan rohani dan unik karena mempunyai berbagai macam kebutuhan sesuai dengan tingkat perkembangannya. (Konsorsium Ilmu kesehatan, 1992) 11/3/2022 11 laborasitinjak8@gmail.com
  • 13. Individu sebagai klien  Individu adalah anggota keluarga yg unik sebagai kesatuan utuh dari aspek biologi, psikologi, social & spiritual. Peran perawat pd individu sebagai klien, pd dasarnya memenuhi kebutuhan dasar mencakup kebutuhan biologi, social, psikologi & spiritual karena ada kelemahan fisik & mental, keterbatasan pengetahuan, kurang kemauan menuju kemandirian pasien/klien. 11/3/2022 13 laborasitinjak8@gmail.com
  • 14. Biofisiologi Keamanan dan kenyamanan Dicintai dan rasa memiliki Harga diri Aktualisasi diri Kebutuhan Dasar Manusia 11/3/2022 14 laborasitinjak8@gmail.com
  • 15. Keluarga sebagai klien  Keluarga merupakan sekelompok individu yg berhubungan erat secara terus menerus & terjadi interaksi satu sama lain baik secara perorangan maupun secara bersama-sama, dlm lingkungannya sendiri atau masyarakat secara keseluruhan. Keluarga dlm fungsinya mempengaruhi KDM dpt dilihat pd Hirarki Kebutuhan Dasar Maslow yaitu kebutuhan fisiologis, rasa aman & nyaman, dicintai & mencintai, harga diri & aktualisasi diri. 11/3/2022 15 laborasitinjak8@gmail.com
  • 16. Alasan keluarga sebagai fokus pelayanan  Keluarga adalah unit utama dlm masyarakat & merupakan lembaga yg menygkut kehidupan masyarakat  Keluarga sebagai suatu kelompok dpt menimbulkan, mencegah, memperbaiki atau mengabaikan masalah kesehatan dlm kelompoknya sendiri.  Masalah kesehatan dlm keluarga saling berkaitan.  Dlm merawat anggota keluarga yg sakit 11/3/2022 16 laborasitinjak8@gmail.com
  • 17. Masyarakat sebagai klien  Kesatuan hidup manusia yg brinteraksi menurut suatu sistem adat istiadat tetentu yg bersifat terus menerus & terikat oleh suatu indentitas bersama  Ciri-ciri:  Interaksi antar warga  Diatur adat istiadat, norma, hukum & peraturan yg khas  Suatu komuniatas dlm waktu  Identitas yg kuat mengikat semua warga 11/3/2022 17 laborasitinjak8@gmail.com
  • 18. Kesehatan  Sehat didefinisikan sebagai kemampuan melaksanakan peran & fungsi dgn efektif (Parson).  Kesehatan adalah proses yg berlangsung mengarah pd kreatifitas, konstruktif & produktif (Paplau).  Menurut HL Bloom ada 4 faktor yg mempengaruhi kesehatan  Keturunan  Perilaku  Yankes  Lingkungan 11/3/2022 18 laborasitinjak8@gmail.com
  • 19. Keperawatan  Pelayanan esensial yg diberikan perawat terhadap individu, keluarga , kelompok & masyarakat yg mempunyai masalah kesehatan meliputi promotif, preventif, kuratif & rehabilitatif dgn menggunakan proses keperawatan utk mencapai tingkat kesehatan yg optimal. 11/3/2022 19 laborasitinjak8@gmail.com
  • 20. Lingkungan  Berfokus pd lingkungan masyarakat, di mana lingkungan dpt mempengaruhi status kesehatan manusia.  Utk memahami hubungan lingkungan dgn kesehatan masyarakat (individu, keluarga, kelompok & masyarakat) dpt digunakan model segitiga agen-hospes-lingkungan yg dikemukakan oleh Leavelll,(1965), 11/3/2022 20 laborasitinjak8@gmail.com
  • 21. AGENT/PENYEBAB LINGKUNGAN HOSPES/MANUSIA Segitiga agen-hospes-lingkungan yg (Leavelll,1965) 11/3/2022 21 laborasitinjak8@gmail.com
  • 22. Asumsi dasar  Sistem pelayanan kompleks  Yankes (primer, sekunder & tertier) merupakan komponen dari Yankes.  Keperawatan sebagai subsistem Yankes merupakan hasil produk pendidikan, riset yg dilandasi praktik. 11/3/2022 22 laborasitinjak8@gmail.com
  • 23. Pandangan/Keyakinan  Yankes sebaiknya tersedia, dijangkau, dpt diterima semua orang.  Penyusunan kebijakan kesehatan seharusnya melibatkan penerima Yankes.  Perawat sebagai pemberi Yankes & klien sebagai penerima Yankes.  Lingkungan berpengaruh terhadap kesehatan penduduk, kelompok, keluarga & individu.  Pencegahan penyakit sangat diperlukan utk peningkatan kesehatan.  Kesehatan merupakan tanggung jawab individu.  Klien merupakan anggota tetap team kesehatan. 11/3/2022 23 laborasitinjak8@gmail.com
  • 24. Ruang Lingkup  Promotif dilakukan utk meningkatkan kesehatan individu, keluarga, kelompok & masyarakat dgn jalan:  Penyuluhan kesehatan  Peningkatan gizi  Pemeliharaan kesehatan perorangan  Pemeliharaan kesehatan lingkungan  Olahraga teratur  Rekreasi  Pendidikan seks 11/3/2022 24 laborasitinjak8@gmail.com
  • 25.  Preventif utk mencegah terjadinya penyakit & gangguan kesehatan terhadap individu, keluarga, kelompok & masyarakat melalui kegiatan:  Imunisasi  Pemeriksaan kesehatan berkala melalui posyandu, puskesmas & kunjungan rumah  Pemberian Vit A, Iodium  Pemeriksaan & pemeliharaan kehamilan, nifas & meyusui 11/3/2022 25 laborasitinjak8@gmail.com
  • 26.  Kuratif bertujuan mengobati anggota keluarga yg sakit atau masalah kesehatan melalui kegiatan:  Perawatan orang sakit di rumah  Perawatan orang sakit sebagai tindak lanjut dari Pukesmas atau rumah sakit  Perawatan ibu hamil dgn kondisi patologis  Perawatan buah dada  Perawatan tali pusat bayi baru lahir 11/3/2022 26 laborasitinjak8@gmail.com
  • 27.  Rehabilitatif, pemulihan terhadap pasien yg dirawat di rumah atau kelompok-2 yg menderita penyakit tertentu seperti TBC, kusta & cacat fisik lainnya melalui kegiatan:  Latihan fisik pd penderita kusta, patah tulang dll  Fisioterapi pd penderita strooke, batuk efektif pd penderita TBC dll 11/3/2022 27 laborasitinjak8@gmail.com
  • 28.  Resosialitatif, upaya mengembalikan penderita ke masyarakat yg karena penyakitnya dikucilkan masyarakat seperti, penderita AIDS, kusta & wanita tuna susila. 11/3/2022 28 laborasitinjak8@gmail.com