SlideShare a Scribd company logo
Ketua Pemuda,
Muhammad Nashiruddin
Sekretaris,
Niken Retno Purwandari
Camat Kec. Jetis
......................................
Lurah Desa Trimulyo
......................................
Kepala Dusun
......................................
No : 004/KTY/PD/X/2012 15 Oktober 2012
Lamp. : 1 bendel
Hal : Permohonan dana
Kepada Yth.
di Tempat
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Segala puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT. Tuhan semesta alam karena hanya
dengan rahmat dan karunia-Nya lah kita dapat merasakan manisnya nikmat Iman dan Islam.
Sholawat dan salam semoga tetap terlimpahkan kepada Rasululloh Muhammad SAW yang
senantiasa kita nantikan syafa’atnya di yaumul akhir nanti. Amin.
Bahwa dalam rangka menambah keimanan kepada Alloh SWT dan rasa cinta terhadap
Rasululloh Muhammad SAW, kami segenap pengurus Karang Taruna YUDARIAN mengajukan
permohonan dana dalam rangka memenuhi sarana dan prasarana untuk kegiatan kami dalam
upaya pengembangan dakwah ukhuwah Islamiyah tersebut. Adapun yang kami maksud adalah
pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN.
Bersama ini pula kami sertakan lampiran – lampiran dan data pendukung sebagai bahan
pertimbangan.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, besar harapannya dikabulkan permohonan kami.
Atas perhatian, kerjasama dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Mengetahui,
PROPOSAL
PENGADAAN PERALATAN HADROH
IRMA NURUL IKHWAN
Alamat : Manjangan Raya No : Pondok Ranji Ciputat Timur Tangerang Selatan Kode
Pos :
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Assalamu’alaikum Wr. Wb. semoga limpahan rahmat dan hidayah Alloh SWT selalu terlimpah
kepada kita dan semoga sholawat dan salam tetap tercurah kepada junjungan kita Rasululloh
Muhammad SAW. Amin.
Dewasa ini sejalan dengan perkembangan waktu dan jaman banyak sekali bermunculan lagu –
lagu yang tidak sesuai dengan nilai – nilai Islami. Dari orang dewasa bahkan sampai anak kecil
sudah sangat hafal menyanyikan lagu yang syair dan liriknya jauh dari syair Islami. Bahkan
mereka lebih mengidolakan artis atau penyanyi dan lupa akan bersholawat kepada idola kita
sebenarnya sebagai kaum muslim yaitu Rasululloh Muhammad SAW. Alloh SWT dalam Al –
Qur’an surat Al – Ahzab ayat 56 berfirman :
Artinya :
“Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Wahai orang-
orang yang beriman, bershalawatlah kalian untuk Nabi dan ucapkanlah salam
penghormatan kepadanya.” (Al-Ahzab: 56)
Mengingat pentingnya akan bersholawat kepada Rasululloh Muhammad SAW kami dalam
organisasi Karang Taruna YUDARIAN membentuk suatu group hadroh yang kami beri nama
“HUBBUN NABI” . Group hadroh adalah salah satu sarana untuk merealisasikan upaya untuk
membangkitkan rasa kecintaan kepada Alloh SWT dan Rasululloh Muhammad SAW dengan
membangkitkan kembali musik – musik bernafaskan Islami, baik sholawat maupun syair – syair
yang lebih mengenalkan kita kepada Rasululloh dan perjuangan beliau.
Selain itu group hadroh yang merupakan kesenian Islam akan menjadi salah satu kegiatan dari
Karang Taruna YUDARIAN dalam memerankan fungsinya sebagai generasi penerus bangsa
yang membangun ukhuwah Islamiyah dengan mengetengahkan konsep cinta dan kasih sayang
sesama manusia khususnya cinta kepada Rasululloh Muhammad SAW.
B. Maksud dan Tujuan
1. Maksud
Maksud pengadaan peralatan hadroh ini adalah untuk sarana kegiatan Karang Taruna
YUDARIAN yang bersifat kesenian Islami yang dapat menambah rasa cinta kepada Alloh SWT
dan Rasululloh Muhammad SAW sehingga mewujudkan generasi pemuda yang berkarakter
Islami.
2.
Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakannya pengadaan peralatan hadroh ini adalah :
1. Menambah rasa kecintaan kepada Alloh SWT dan Rasululloh Muhammad SAW melalui
alunan sholawat.
2. Sebagai sarana kegiatan Karang Taruna dalam bidang kesenian yang benafaskan Islam.
3. Sebagai sarana mendakwahkan nilai – nilai agama Islam.
4. Mempererat jalinan ukhuwah Islamiyah antar warga masyarakat.
5. Alat musik hadrah sebagai pengiring sholawat juga sebagai daya tarik untuk para jamaah
agar lebih semangat dalam menghadiri kegiatan-kegiatan yang diadakan khususnya di
lingkungan warga masyarakat Miri – Jonggalan.
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN
A. Nama Kegiatan
Nama kegiatan yang tertuang dalam proposal ini adalah pengadaan peralatan hadroh Karang
Taruna YUDARIAN.
B. Peralatan yang Dibutuhkan
Alat – alat hadroh yang dibutuhkan dalam kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang
Taruna YUDARIAN adalah sebagai berikut :
1. 1 set peralatan hadroh
Spesifikasi & keterangan :
- Bahan kayu mahoni / mangga pilihan
- Bahan membran kulit kambing & mikaROLLING
- 4 pcs Rebana / Terbang Hadroh diameter 30 cm
- 1 pcs Bass Hadroh diameter 18 inc (45 cm)
- 1 pcs Rebana Tung
- 1 pcs Jimbe / Kendang Dumbuk
- 4 pcs Keplak
C. Pelaksanaan Kegiatan
Pelaksanaan pengadaan peralatan alat hadroh Karang Taruna YUDARIAN ini dijadwalkan
terealisasi pada akhir bulan Oktober 2012.
BAB III
PEMBIAYAAN DAN ANGGARAN
Pembiayaan dalam kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN
adalah sebagai berikut :
Pengeluaran
- Biaya pengadaan 1 set peralatan hadroh : Rp. 2.500.000,-
Pemasukan per sumber dana
- Swadaya iuran pemuda Rp. 600.000,-
- Donatur warga Rp. 150.000,-
Dana yang tersedia saat ini Rp. 750.000,-
Dana yang masih dibutuhkan Rp 1.750.000,-
Terbilang : Satu juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah
BAB IV
STRUKTUR ORGANISASI
KARANG TARUNA YUDARIAN PERIODE 2011 - 2013
Ketua : Muhammad Nashiruddin
Wakil Ketua : Wawan Setyawan
Sekretaris : Eko Prasetyo
Niken Retno Purwandari
Bendahara : Susi Pratikawati
Rini Astuti
MC / Protokol : Diana Nurci Saputri
Aris Suwondo
Buyung Hendri Antoro
Sie Humas : Ahmad Miftakhul Huda
Heru Sigit Prasetyo
Susanto
Sie Agama : Fajar Susanto
Yuli Ningsih
Sie Olahraga : Ibnu Joko Lelono
Dedi Eka Pradana
Sie Keamanan : Marwanto
Imam Sutopo
Sie Perlengkapan : Winarko
Cahyanto Nugroho
Sie Kesenian & Dekorasi : Naryana Tri Utama
Aji Tri Prabowo
Sie Dokumentasi : Tri Harisman
Hendri Jayanto
Sie Konsumsi : Erni Hidayati
Besti Hendri Aningtyas
Sie Kebersihan : Emi Istiarini
Heri Iswanto
Nisa Soraya
Sie Tabungan : Sonny Saryadi
Silvia Dwi Astuti
Titin Lestari
Ririn Sakuntala
BAB V
Ketua Pemuda,
Muhammad Nashiruddin
Sekretaris,
Niken Retno Purwandari
PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan moril maupun materiil dan
partisipasi Bapak/Ibu demi keterlaksanaan kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna
YUDARIAN tersebut. Semoga kegiatan ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan.
Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu/Saudara/i, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Bantul, 15 Oktober 2012

More Related Content

What's hot

CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIKCONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
Pakde Wawi
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
Nais Ajiz
 
proposal-rehab
 proposal-rehab proposal-rehab
proposal-rehab
prayatna wirahadi
 
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Nie Andini
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
farid miftah
 
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
Nie Andini
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahun
Luthfi Maolani
 
Contoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bolaContoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bola
om makplus
 
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Mohammadnuryassin Al-hajj
 
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPDSurat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Widi Dharmawan
 
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamananContoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
Anggy Wahyu Dwi Surya
 
Proposal penyediaan alat rebana remaja masjid
Proposal penyediaan  alat rebana remaja masjidProposal penyediaan  alat rebana remaja masjid
Proposal penyediaan alat rebana remaja masjid
Imam Mirë
 
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan SidomulyoContoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
Sukardi Juniardi
 
Surat kuasa pembukaan rekening bank
Surat kuasa pembukaan rekening bankSurat kuasa pembukaan rekening bank
Surat kuasa pembukaan rekening bank
alijaya singebate
 
Buku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaBuku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswa
Ali Sanjaya
 
contoh surat permohonan domisili
contoh surat permohonan domisilicontoh surat permohonan domisili
contoh surat permohonan domisili
husnah thohir
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
R Pratama
 
Undangan pengurus ranting
Undangan pengurus rantingUndangan pengurus ranting
Undangan pengurus ranting
Saifudin Purnomo
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
etto kono
 

What's hot (20)

CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIKCONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
CONTOH PROPOSAL BANTUAN TIK
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
 
proposal-rehab
 proposal-rehab proposal-rehab
proposal-rehab
 
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
 
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
Contoh proposal perbaikan jalan gang rw 02
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahun
 
Contoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bolaContoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bola
 
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
 
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPDSurat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
Surat perubahan bendahara BOSDA bank BPD
 
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamananContoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
Contoh surat dinas tentang permohonan bantuan keamanan
 
Proposal penyediaan alat rebana remaja masjid
Proposal penyediaan  alat rebana remaja masjidProposal penyediaan  alat rebana remaja masjid
Proposal penyediaan alat rebana remaja masjid
 
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan SidomulyoContoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
Contoh Sk hut RI ke 68 Dsa Banjar Suri Kecamatan Sidomulyo
 
Surat kuasa pembukaan rekening bank
Surat kuasa pembukaan rekening bankSurat kuasa pembukaan rekening bank
Surat kuasa pembukaan rekening bank
 
Buku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaBuku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswa
 
contoh surat permohonan domisili
contoh surat permohonan domisilicontoh surat permohonan domisili
contoh surat permohonan domisili
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Undangan pembentukan panitia
Undangan pembentukan panitiaUndangan pembentukan panitia
Undangan pembentukan panitia
 
Undangan pengurus ranting
Undangan pengurus rantingUndangan pengurus ranting
Undangan pengurus ranting
 
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
LAPORAN PRAKTEK PEMBELAJARAN BERWAWASAN KEMASYARAKATAN TINGKAT KEAKSARAAN DAS...
 

Similar to 117330490 proposal-pengadaan-alat-hadroh

Proposal pengajian maulid nabi muhamad
Proposal pengajian maulid nabi muhamadProposal pengajian maulid nabi muhamad
Proposal pengajian maulid nabi muhamad
محمدفتح سيد
 
Proposal maulid nabi 2018
Proposal maulid nabi 2018Proposal maulid nabi 2018
Proposal maulid nabi 2018
Rohmanz Abrahammovic
 
Proposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra mirajProposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra miraj
alijaya juragan pulsa
 
Proposal Rebana RT 07 2022.docx
Proposal Rebana RT 07 2022.docxProposal Rebana RT 07 2022.docx
Proposal Rebana RT 07 2022.docx
RhezaArya
 
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
Arul Nugroho
 
Proposal Maulid 1436 H
Proposal Maulid 1436 HProposal Maulid 1436 H
Proposal Maulid 1436 H
Tohir Haliwaza
 
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docxProposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
RhezaArya
 
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdfProposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
Farhan309726
 
Proposal makesta
Proposal makestaProposal makesta
Proposal makesta
Ashwin Wabi
 
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqienMuhamad Choiri
 
Proposal isra miraj_1441h_mtmf
Proposal isra miraj_1441h_mtmfProposal isra miraj_1441h_mtmf
Proposal isra miraj_1441h_mtmf
Miftahul Fallah
 
proposal isra miraj - dash
proposal isra miraj - dashproposal isra miraj - dash
proposal isra miraj - dash
Fuza Fuza
 
proposal-maulid.doc
proposal-maulid.docproposal-maulid.doc
proposal-maulid.doc
Israwati13
 
proposal-maulid.doc
proposal-maulid.docproposal-maulid.doc
proposal-maulid.doc
YusmanAlidzar
 
Contoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbarContoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbar
iwan kurniawan
 
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docxPROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
ririnariena
 
Proposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke vProposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke v
Andriani
 
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
Lukman Elhakimy
 
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdfPROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
Nasrudin45
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
Izza Anshory
 

Similar to 117330490 proposal-pengadaan-alat-hadroh (20)

Proposal pengajian maulid nabi muhamad
Proposal pengajian maulid nabi muhamadProposal pengajian maulid nabi muhamad
Proposal pengajian maulid nabi muhamad
 
Proposal maulid nabi 2018
Proposal maulid nabi 2018Proposal maulid nabi 2018
Proposal maulid nabi 2018
 
Proposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra mirajProposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra miraj
 
Proposal Rebana RT 07 2022.docx
Proposal Rebana RT 07 2022.docxProposal Rebana RT 07 2022.docx
Proposal Rebana RT 07 2022.docx
 
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
 
Proposal Maulid 1436 H
Proposal Maulid 1436 HProposal Maulid 1436 H
Proposal Maulid 1436 H
 
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docxProposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
Proposal Rebana SABILY RASYAD RT 07 2022 ok.docx
 
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdfProposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
Proposal Isra Mi'raj Nabi Muhammad Wali Songo 1444 H.pdf
 
Proposal makesta
Proposal makestaProposal makesta
Proposal makesta
 
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
112142810 proposalhadroh-remas-al-muttaqien
 
Proposal isra miraj_1441h_mtmf
Proposal isra miraj_1441h_mtmfProposal isra miraj_1441h_mtmf
Proposal isra miraj_1441h_mtmf
 
proposal isra miraj - dash
proposal isra miraj - dashproposal isra miraj - dash
proposal isra miraj - dash
 
proposal-maulid.doc
proposal-maulid.docproposal-maulid.doc
proposal-maulid.doc
 
proposal-maulid.doc
proposal-maulid.docproposal-maulid.doc
proposal-maulid.doc
 
Contoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbarContoh proposal tablig akbar
Contoh proposal tablig akbar
 
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docxPROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
PROPOSAL PERINGATAN HARI BESAR Islam.docx
 
Proposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke vProposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke v
 
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
Proposal Maulid Nabi 1436 H - 2015
 
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdfPROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
PROPOSAL MULUDAN PP MIFTAHUL IMAN.pdf
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 

117330490 proposal-pengadaan-alat-hadroh

  • 1. Ketua Pemuda, Muhammad Nashiruddin Sekretaris, Niken Retno Purwandari Camat Kec. Jetis ...................................... Lurah Desa Trimulyo ...................................... Kepala Dusun ...................................... No : 004/KTY/PD/X/2012 15 Oktober 2012 Lamp. : 1 bendel Hal : Permohonan dana Kepada Yth. di Tempat Assalamu’alaikum Wr. Wb. Segala puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT. Tuhan semesta alam karena hanya dengan rahmat dan karunia-Nya lah kita dapat merasakan manisnya nikmat Iman dan Islam. Sholawat dan salam semoga tetap terlimpahkan kepada Rasululloh Muhammad SAW yang senantiasa kita nantikan syafa’atnya di yaumul akhir nanti. Amin. Bahwa dalam rangka menambah keimanan kepada Alloh SWT dan rasa cinta terhadap Rasululloh Muhammad SAW, kami segenap pengurus Karang Taruna YUDARIAN mengajukan permohonan dana dalam rangka memenuhi sarana dan prasarana untuk kegiatan kami dalam upaya pengembangan dakwah ukhuwah Islamiyah tersebut. Adapun yang kami maksud adalah pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN. Bersama ini pula kami sertakan lampiran – lampiran dan data pendukung sebagai bahan pertimbangan. Demikian permohonan ini kami sampaikan, besar harapannya dikabulkan permohonan kami. Atas perhatian, kerjasama dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Mengetahui,
  • 2.
  • 3.
  • 4. PROPOSAL PENGADAAN PERALATAN HADROH IRMA NURUL IKHWAN Alamat : Manjangan Raya No : Pondok Ranji Ciputat Timur Tangerang Selatan Kode Pos :
  • 5.
  • 7. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Assalamu’alaikum Wr. Wb. semoga limpahan rahmat dan hidayah Alloh SWT selalu terlimpah kepada kita dan semoga sholawat dan salam tetap tercurah kepada junjungan kita Rasululloh Muhammad SAW. Amin. Dewasa ini sejalan dengan perkembangan waktu dan jaman banyak sekali bermunculan lagu – lagu yang tidak sesuai dengan nilai – nilai Islami. Dari orang dewasa bahkan sampai anak kecil sudah sangat hafal menyanyikan lagu yang syair dan liriknya jauh dari syair Islami. Bahkan mereka lebih mengidolakan artis atau penyanyi dan lupa akan bersholawat kepada idola kita sebenarnya sebagai kaum muslim yaitu Rasululloh Muhammad SAW. Alloh SWT dalam Al – Qur’an surat Al – Ahzab ayat 56 berfirman : Artinya : “Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Wahai orang- orang yang beriman, bershalawatlah kalian untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya.” (Al-Ahzab: 56) Mengingat pentingnya akan bersholawat kepada Rasululloh Muhammad SAW kami dalam organisasi Karang Taruna YUDARIAN membentuk suatu group hadroh yang kami beri nama “HUBBUN NABI” . Group hadroh adalah salah satu sarana untuk merealisasikan upaya untuk membangkitkan rasa kecintaan kepada Alloh SWT dan Rasululloh Muhammad SAW dengan membangkitkan kembali musik – musik bernafaskan Islami, baik sholawat maupun syair – syair yang lebih mengenalkan kita kepada Rasululloh dan perjuangan beliau. Selain itu group hadroh yang merupakan kesenian Islam akan menjadi salah satu kegiatan dari Karang Taruna YUDARIAN dalam memerankan fungsinya sebagai generasi penerus bangsa yang membangun ukhuwah Islamiyah dengan mengetengahkan konsep cinta dan kasih sayang sesama manusia khususnya cinta kepada Rasululloh Muhammad SAW. B. Maksud dan Tujuan 1. Maksud Maksud pengadaan peralatan hadroh ini adalah untuk sarana kegiatan Karang Taruna YUDARIAN yang bersifat kesenian Islami yang dapat menambah rasa cinta kepada Alloh SWT dan Rasululloh Muhammad SAW sehingga mewujudkan generasi pemuda yang berkarakter Islami.
  • 8.
  • 9. 2.
  • 10.
  • 12.
  • 13. Adapun tujuan diadakannya pengadaan peralatan hadroh ini adalah : 1. Menambah rasa kecintaan kepada Alloh SWT dan Rasululloh Muhammad SAW melalui alunan sholawat. 2. Sebagai sarana kegiatan Karang Taruna dalam bidang kesenian yang benafaskan Islam. 3. Sebagai sarana mendakwahkan nilai – nilai agama Islam. 4. Mempererat jalinan ukhuwah Islamiyah antar warga masyarakat. 5. Alat musik hadrah sebagai pengiring sholawat juga sebagai daya tarik untuk para jamaah agar lebih semangat dalam menghadiri kegiatan-kegiatan yang diadakan khususnya di lingkungan warga masyarakat Miri – Jonggalan.
  • 14.
  • 16. PELAKSANAAN KEGIATAN A. Nama Kegiatan Nama kegiatan yang tertuang dalam proposal ini adalah pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN. B. Peralatan yang Dibutuhkan Alat – alat hadroh yang dibutuhkan dalam kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN adalah sebagai berikut : 1. 1 set peralatan hadroh Spesifikasi & keterangan : - Bahan kayu mahoni / mangga pilihan - Bahan membran kulit kambing & mikaROLLING - 4 pcs Rebana / Terbang Hadroh diameter 30 cm - 1 pcs Bass Hadroh diameter 18 inc (45 cm) - 1 pcs Rebana Tung - 1 pcs Jimbe / Kendang Dumbuk - 4 pcs Keplak C. Pelaksanaan Kegiatan Pelaksanaan pengadaan peralatan alat hadroh Karang Taruna YUDARIAN ini dijadwalkan terealisasi pada akhir bulan Oktober 2012.
  • 17.
  • 19. PEMBIAYAAN DAN ANGGARAN Pembiayaan dalam kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN adalah sebagai berikut : Pengeluaran - Biaya pengadaan 1 set peralatan hadroh : Rp. 2.500.000,- Pemasukan per sumber dana - Swadaya iuran pemuda Rp. 600.000,- - Donatur warga Rp. 150.000,- Dana yang tersedia saat ini Rp. 750.000,- Dana yang masih dibutuhkan Rp 1.750.000,- Terbilang : Satu juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah
  • 20.
  • 22. STRUKTUR ORGANISASI KARANG TARUNA YUDARIAN PERIODE 2011 - 2013 Ketua : Muhammad Nashiruddin Wakil Ketua : Wawan Setyawan Sekretaris : Eko Prasetyo Niken Retno Purwandari Bendahara : Susi Pratikawati Rini Astuti MC / Protokol : Diana Nurci Saputri Aris Suwondo Buyung Hendri Antoro Sie Humas : Ahmad Miftakhul Huda Heru Sigit Prasetyo Susanto Sie Agama : Fajar Susanto Yuli Ningsih Sie Olahraga : Ibnu Joko Lelono Dedi Eka Pradana Sie Keamanan : Marwanto Imam Sutopo Sie Perlengkapan : Winarko Cahyanto Nugroho Sie Kesenian & Dekorasi : Naryana Tri Utama Aji Tri Prabowo Sie Dokumentasi : Tri Harisman Hendri Jayanto
  • 23.
  • 24. Sie Konsumsi : Erni Hidayati
  • 25. Besti Hendri Aningtyas Sie Kebersihan : Emi Istiarini Heri Iswanto Nisa Soraya Sie Tabungan : Sonny Saryadi Silvia Dwi Astuti Titin Lestari Ririn Sakuntala
  • 26.
  • 27. BAB V
  • 28. Ketua Pemuda, Muhammad Nashiruddin Sekretaris, Niken Retno Purwandari PENUTUP Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan moril maupun materiil dan partisipasi Bapak/Ibu demi keterlaksanaan kegiatan pengadaan peralatan hadroh Karang Taruna YUDARIAN tersebut. Semoga kegiatan ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu/Saudara/i, kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Bantul, 15 Oktober 2012