SlideShare a Scribd company logo
P E R N I K A H A N
Ely Pata’dungan
dengan
Ruth Jayantry Palimbunga
NIKAHI YANG KITA KASIHI DAN
KASIHI YANG KITA NIKAHI
Cinta itu lebih dan sekedar
perasaan, tetapi merupakan suatu
keputusan yang kita ambil. Dalam
cinta, kita dan pasangan saling
menyanjung, bercakap, mendengar,
menguatkan, menghiubur,
mengampuni,, menghargai,
menghormati, dan menjaga dalam
suatu hubungan pernikahan.
Tiada kepedihan yang melebihi kepedihan
yang timbul dari suatu pernikahan
yang tidak bahagia.
Pernikahan yang diabaikan akan
menciptakan penderitaan dan kepahitan;
Namun yang dengan baik dipelihara akan
menciptakan damai dan sukacita.
Pernikahan adalah puncak dua insan yang
membangun relasi yang saling mencintai.
Memabangun relasi dengan komitmen, cinta
dan tanggungjawab.
Yang membedakan pernikahan Kristen dan
pernikahan diluar Kristen adalah ”melibatkan
Tuhan didalamnya” Ingat Pernikahan bukan
disatukan karena kecocokan atau karena cinta,
sebab suatu saat bisa tidak cocok lagi dan cinta
bisa luntur dan pudar.
Pernikahan yang baik membutuhkan keteguhan
hati untuk menikah sehidup semati.
Matius 19:6
Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan
satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan
Allah, tidak boleh diceraikan manusia."
Kejadian 2:21-24
Lalu TUHAN Allah membuat manusia itu tidur
nyenyak; ketika ia tidur, TUHAN Allah mengambil salah
satu rusuk dari padanya, lalu menutup tempat itu
dengan daging. Dan dari rusuk yang diambil TUHAN
Allah dari manusia itu, dibangun-Nyalah seorang
perempuan, lalu dibawa-Nya kepada manusia itu.
Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari
tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai
perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki." Sebab itu
seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan
ibunya dan bersatu dengan isterinya, sehingga
keduanya menjadi satu daging.
1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH
TUHAN SENDIRI
Kejadian 2:21-22
Lalu TUHAN Allah membuat manusia itu tidur nyenyak;
ketika ia tidur, TUHAN ALLAH MENGAMBIL salah satu
rusuk dari padanya, lalu menutup tempat itu dengan
daging.
Dan dari rusuk yang diambil TUHAN Allah dari manusia
itu, DIBANGUN-NYALAH seorang perempuan, lalu
DIBAWA-NYA KEPADA manusia itu.
Oleh karena itu, mulai sejak awal kita berkenalan harus
sudah melibatkan Tuhan artinya dibawa dalam
pergumulan doa, sebab tanpa Tuhan kita akan gagal.
1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH
TUHAN SENDIRI
Amsal 16:3 Percayakanlah kepada TUHAN semua rencanamu,
maka kau akan berhasil melaksanakannya. (BIS)
Contoh : Ketika Eliezer (hambanya Abraham) ingin mencarikan
jodoh buat Ishak.
Kejadaian 24:12 Lalu berkatalah ia: "TUHAN, Allah tuanku
Abraham, buatlah kiranya tercapai tujuanku pada hari ini,
tunjukkanlah kasih setia-Mu kepada tuanku Abraham.
Mazmur 127:1-2 Nyanyian ziarah Salomo. Jikalau bukan
TUHAN yang membangun rumah, sia-sialah usaha orang yang
membangunnya; ...
1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH
TUHAN SENDIRI
Hasilnya terbukti, bahwa Ishaklah nenek moyang
Israel yang pernikahannya monogami, dia puas
hanya dengan satu isteri saja !
 Ishak adalah orang yang setia dalam janji
pernikahannya.
 Ishak mengasihi Ribkah sampai maut
memisahkan mereka
 Ishak tidak pernah mau tergoda perempuan lain
 Ishak mencurahkan kasih dan perhatiannya
hanya kepada isterinya
2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS
DASAR KASIH
Kejadian 2:23
Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari
tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai
perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki.”
Kalau hanya berdasar cinta saja tidak cukup sebab dari
kita mencintai harus menjadi kita mengasihi karena
Alkitab berkata : ”Dan di atas semuanya itu: kenakanlah
kasih, sebagai pengikat yang mempersatukan dan
menyempurnakan”. (Kolose 3:14)
2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS
DASAR KASIH
Kita bisa memberi tanpa mengasihi, tetapi
kita tidak bisa mengasihi tanpa memberi.
Mengikrarkan untuk hidup bersama dengan seseorang, sungguh
merupakan suatu tindakan iman yang membutuhkan keyakinan dan
mujizat.
Kita harus yakin bahwa pasangan kita adalah yang Tuhan peruntukan
untuk kita hidup bersamanya menjadi suami isteri.
Efesus 5:33 Bagaimanapun juga, bagi kamu masing-masing berlaku:
kasihilah isterimu seperti dirimu sendiri dan isteri hendaklah
menghormati suaminya.
2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS
DASAR KASIH
Dalam bukunya Nancy C. Anderson
”Avoiding The Greener Grass Syndrome”,
agar kisah hidupnya yang menyakitkan tidak
dialami orang lain. Buku tersebut menyarankan
ada enam cara untuk membangun semacam
”pagar” untuk melindungi pernikahan dan
menolong tercapainya suatu ”Pernikahan yang
Bahagia” yaitu :
2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS
DASAR KASIH
Pertama MENDENGAR : milikilah telinga yang mau
mendengarkan pasangan Anda.
Kedua MENGUATKAN : bangunlah pasangan Anda dengan
memusatkan perhatian pada sifat-sifat dirinya yang positif
Ketiga KENCAN : ceriakanlah pernikahan Anda dengan canda
tawa dan menikmati waktu kebersamaan
Keempat WASPADA : ciptakanlah rasa aman dengan membuat
batasan-batasan yang jelas
Kelima BELAJAR : kenalilah pasangan Anda supaya Anda dapat
sungguh-sungguh memahami dirinya
Keenam MEMUASKAN penuhilah kebutuhan satu sama lain.
3. PERNIKAHAN DIMULAI
DENGAN KEMANDIRIAN
Kejadian 2:24
Sebab itu seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan
ibunya dan bersatu dengan isterinya, sehingga keduanya
menjadi satu daging.
Meninggalkan orang tua maksudnya supaya
dapat hidup mandiri.
Arti rohaninya ; suami dan isteri keluar dari keduniawian
berubah hidupnya, sekarang lebih mengutamakan keluarga
ketimbang kesenangan pribadi.
Kalau sudah menikah masih tidak berubah pasti akan
problem.
3. PERNIKAHAN DIMULAI
DENGAN KEMANDIRIAN
Terlalu banyak campur tangan ortu, akan membuat RT muda
itu retak dan tidak dewasa. Tetapi bukan berarti tidak boleh
memberi wejangan (perlu juga) namun jangan terlalu
mencampuri terlalu banyak apalagi soal mendidik anak.
TUHAN yang memprakarsai membentuk pernikahan. Tuhan
memberi Adam isteri setelah Adam disuruh mengolah alam.
Orang menikah harus dengan tanggung jawab, sehingga tak
bergantung pada orang tua Oleh karena itu sebelum menikah
perlunya BERDOA sehingga mengerti benar Rencana Tuhan.

More Related Content

Similar to 1. Nikahi yang kita Kasihi.pptx

Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
Chris Hukubun
 
Pemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di TesalonikaPemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di Tesalonika
Johan Setiawan
 
Bagian 2 keluarga sakinah
Bagian 2 keluarga sakinahBagian 2 keluarga sakinah
Bagian 2 keluarga sakinahkukuh_hinggar
 
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & GloryYou & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
Johan Setiawan
 
Apakah saudara sudah tahu 21
Apakah saudara sudah tahu 21Apakah saudara sudah tahu 21
Apakah saudara sudah tahu 21
henry jaya teddy
 
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic ChurchBuku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
 
Buku panduan konseling pranikah
Buku  panduan konseling pranikahBuku  panduan konseling pranikah
Buku panduan konseling pranikah
GBI KAPERNAUM - BALI
 
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan FirmanHeart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
SABDA
 
God's Dream For You Part 4
God's Dream For You Part 4God's Dream For You Part 4
God's Dream For You Part 4
SIB Central City
 
Upacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunanganUpacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunangansucitantra
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
 
Perjanjian dengan allah
Perjanjian dengan allahPerjanjian dengan allah
Perjanjian dengan allah
Hendra Kasenda
 
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
David Syahputra
 
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic ChurchBuku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
 
Institusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamInstitusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamShahirah Zafirah
 
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptxMEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
Daniel Saroengoe
 
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
David Syahputra
 
The Science of Love
The Science of LoveThe Science of Love
The Science of Love
Christoper Tambanua
 
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWIMEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
JamesAlfynMuaja1
 

Similar to 1. Nikahi yang kita Kasihi.pptx (20)

Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
Love sex & dating with Pdt Chris Hukubun, M.Th
 
Pemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di TesalonikaPemuridan Paulus di Tesalonika
Pemuridan Paulus di Tesalonika
 
Bagian 2 keluarga sakinah
Bagian 2 keluarga sakinahBagian 2 keluarga sakinah
Bagian 2 keluarga sakinah
 
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & GloryYou & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
You & Me Forever: 1 Marriage in Light of God's Eternity, Purpose & Glory
 
Apakah saudara sudah tahu 21
Apakah saudara sudah tahu 21Apakah saudara sudah tahu 21
Apakah saudara sudah tahu 21
 
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic ChurchBuku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
 
Buku panduan konseling pranikah
Buku  panduan konseling pranikahBuku  panduan konseling pranikah
Buku panduan konseling pranikah
 
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan FirmanHeart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
Heart Talks: Pacaran dalam Panduan Firman
 
God's Dream For You Part 4
God's Dream For You Part 4God's Dream For You Part 4
God's Dream For You Part 4
 
Upacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunanganUpacara pembukaan pertunangan
Upacara pembukaan pertunangan
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
 
Perjanjian dengan allah
Perjanjian dengan allahPerjanjian dengan allah
Perjanjian dengan allah
 
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
Pelajaran sekolah sabat ke-5 triwulan II 2019
 
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 4 triwulan 2 2017
 
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic ChurchBuku  II  Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
Buku II Panduan Konseling Pranikah - GBI Caphernaum Apostolic Church
 
Institusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islamInstitusi kekeluargaan dalam islam
Institusi kekeluargaan dalam islam
 
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptxMEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
MEMBANGUN MEZBAH ELIA.pptx
 
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
Pelajaran sekolah Sabat ke-12 Triwulan II 2019
 
The Science of Love
The Science of LoveThe Science of Love
The Science of Love
 
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWIMEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
MEMBANGUN KELUARGA KRISTEN YANG KUAT DAN SURGAWI
 

Recently uploaded

Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
FetraHerman2
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
tab2008
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
syamsulbahri09
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
MuhamadsyakirbinIsma
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 

Recently uploaded (20)

Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 

1. Nikahi yang kita Kasihi.pptx

  • 1. P E R N I K A H A N Ely Pata’dungan dengan Ruth Jayantry Palimbunga
  • 2. NIKAHI YANG KITA KASIHI DAN KASIHI YANG KITA NIKAHI
  • 3. Cinta itu lebih dan sekedar perasaan, tetapi merupakan suatu keputusan yang kita ambil. Dalam cinta, kita dan pasangan saling menyanjung, bercakap, mendengar, menguatkan, menghiubur, mengampuni,, menghargai, menghormati, dan menjaga dalam suatu hubungan pernikahan.
  • 4. Tiada kepedihan yang melebihi kepedihan yang timbul dari suatu pernikahan yang tidak bahagia. Pernikahan yang diabaikan akan menciptakan penderitaan dan kepahitan; Namun yang dengan baik dipelihara akan menciptakan damai dan sukacita.
  • 5. Pernikahan adalah puncak dua insan yang membangun relasi yang saling mencintai. Memabangun relasi dengan komitmen, cinta dan tanggungjawab. Yang membedakan pernikahan Kristen dan pernikahan diluar Kristen adalah ”melibatkan Tuhan didalamnya” Ingat Pernikahan bukan disatukan karena kecocokan atau karena cinta, sebab suatu saat bisa tidak cocok lagi dan cinta bisa luntur dan pudar.
  • 6. Pernikahan yang baik membutuhkan keteguhan hati untuk menikah sehidup semati. Matius 19:6 Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia."
  • 7. Kejadian 2:21-24 Lalu TUHAN Allah membuat manusia itu tidur nyenyak; ketika ia tidur, TUHAN Allah mengambil salah satu rusuk dari padanya, lalu menutup tempat itu dengan daging. Dan dari rusuk yang diambil TUHAN Allah dari manusia itu, dibangun-Nyalah seorang perempuan, lalu dibawa-Nya kepada manusia itu. Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki." Sebab itu seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan isterinya, sehingga keduanya menjadi satu daging.
  • 8. 1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH TUHAN SENDIRI Kejadian 2:21-22 Lalu TUHAN Allah membuat manusia itu tidur nyenyak; ketika ia tidur, TUHAN ALLAH MENGAMBIL salah satu rusuk dari padanya, lalu menutup tempat itu dengan daging. Dan dari rusuk yang diambil TUHAN Allah dari manusia itu, DIBANGUN-NYALAH seorang perempuan, lalu DIBAWA-NYA KEPADA manusia itu. Oleh karena itu, mulai sejak awal kita berkenalan harus sudah melibatkan Tuhan artinya dibawa dalam pergumulan doa, sebab tanpa Tuhan kita akan gagal.
  • 9. 1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH TUHAN SENDIRI Amsal 16:3 Percayakanlah kepada TUHAN semua rencanamu, maka kau akan berhasil melaksanakannya. (BIS) Contoh : Ketika Eliezer (hambanya Abraham) ingin mencarikan jodoh buat Ishak. Kejadaian 24:12 Lalu berkatalah ia: "TUHAN, Allah tuanku Abraham, buatlah kiranya tercapai tujuanku pada hari ini, tunjukkanlah kasih setia-Mu kepada tuanku Abraham. Mazmur 127:1-2 Nyanyian ziarah Salomo. Jikalau bukan TUHAN yang membangun rumah, sia-sialah usaha orang yang membangunnya; ...
  • 10. 1. PERNIKAHAN DIPRAKARSAI OLEH TUHAN SENDIRI Hasilnya terbukti, bahwa Ishaklah nenek moyang Israel yang pernikahannya monogami, dia puas hanya dengan satu isteri saja !  Ishak adalah orang yang setia dalam janji pernikahannya.  Ishak mengasihi Ribkah sampai maut memisahkan mereka  Ishak tidak pernah mau tergoda perempuan lain  Ishak mencurahkan kasih dan perhatiannya hanya kepada isterinya
  • 11. 2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS DASAR KASIH Kejadian 2:23 Lalu berkatalah manusia itu: "Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki.” Kalau hanya berdasar cinta saja tidak cukup sebab dari kita mencintai harus menjadi kita mengasihi karena Alkitab berkata : ”Dan di atas semuanya itu: kenakanlah kasih, sebagai pengikat yang mempersatukan dan menyempurnakan”. (Kolose 3:14)
  • 12. 2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS DASAR KASIH Kita bisa memberi tanpa mengasihi, tetapi kita tidak bisa mengasihi tanpa memberi. Mengikrarkan untuk hidup bersama dengan seseorang, sungguh merupakan suatu tindakan iman yang membutuhkan keyakinan dan mujizat. Kita harus yakin bahwa pasangan kita adalah yang Tuhan peruntukan untuk kita hidup bersamanya menjadi suami isteri. Efesus 5:33 Bagaimanapun juga, bagi kamu masing-masing berlaku: kasihilah isterimu seperti dirimu sendiri dan isteri hendaklah menghormati suaminya.
  • 13. 2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS DASAR KASIH Dalam bukunya Nancy C. Anderson ”Avoiding The Greener Grass Syndrome”, agar kisah hidupnya yang menyakitkan tidak dialami orang lain. Buku tersebut menyarankan ada enam cara untuk membangun semacam ”pagar” untuk melindungi pernikahan dan menolong tercapainya suatu ”Pernikahan yang Bahagia” yaitu :
  • 14. 2. PERNIKAHAN DIFONDASI ATAS DASAR KASIH Pertama MENDENGAR : milikilah telinga yang mau mendengarkan pasangan Anda. Kedua MENGUATKAN : bangunlah pasangan Anda dengan memusatkan perhatian pada sifat-sifat dirinya yang positif Ketiga KENCAN : ceriakanlah pernikahan Anda dengan canda tawa dan menikmati waktu kebersamaan Keempat WASPADA : ciptakanlah rasa aman dengan membuat batasan-batasan yang jelas Kelima BELAJAR : kenalilah pasangan Anda supaya Anda dapat sungguh-sungguh memahami dirinya Keenam MEMUASKAN penuhilah kebutuhan satu sama lain.
  • 15. 3. PERNIKAHAN DIMULAI DENGAN KEMANDIRIAN Kejadian 2:24 Sebab itu seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan isterinya, sehingga keduanya menjadi satu daging. Meninggalkan orang tua maksudnya supaya dapat hidup mandiri. Arti rohaninya ; suami dan isteri keluar dari keduniawian berubah hidupnya, sekarang lebih mengutamakan keluarga ketimbang kesenangan pribadi. Kalau sudah menikah masih tidak berubah pasti akan problem.
  • 16. 3. PERNIKAHAN DIMULAI DENGAN KEMANDIRIAN Terlalu banyak campur tangan ortu, akan membuat RT muda itu retak dan tidak dewasa. Tetapi bukan berarti tidak boleh memberi wejangan (perlu juga) namun jangan terlalu mencampuri terlalu banyak apalagi soal mendidik anak. TUHAN yang memprakarsai membentuk pernikahan. Tuhan memberi Adam isteri setelah Adam disuruh mengolah alam. Orang menikah harus dengan tanggung jawab, sehingga tak bergantung pada orang tua Oleh karena itu sebelum menikah perlunya BERDOA sehingga mengerti benar Rencana Tuhan.