SlideShare a Scribd company logo
TRANSMISI MANUAL
Edi Saputra S.Pd
Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik dapat menjelaskan komponen-komponen transmisi manual
 Peserta didik dapat menjelaskan fungsi komponen-komponen utama transmisi
manual
 Peserta didik dapat menerapkan prinsip kerj transmisi manual
 Peserta didik dapat mengidentifikasi komponen-komponen transmisi manual
 Peserta didik dapat merawat komponen-komponen transmisi manual
Transmisi Manual
Transmisi Manual
Transmisi Manual merupakan sebuah
sistem perpindahan percepatan yang
dilakukan secara bertahap menggunakan
bantuan tuas Transmisi. Terdiri dari gigi
paling rendah 1 sampai yang paling
tinggi 5-6.
Mengubah perbandingan gigi dengan cara
mengganti gear yang saling mengait
berdasarka kondisi perjalanan
MEKANISME PERUBAH MOMENT
Transmisi digunakan untuk mengatasi hal ini dengan cara merubah perbandingan gigi, untuk :
• Merubah momen
• Merubah kecepatan kendaraan
• Memungkinkan kendaraan bergerak mundur
• Memungkinkan kendaraan diam saat mesin hidup ( posisi netral )
PERBANDINGAN GIGI
Perbandingan gigi dapat dihitung dengan rumus :
GR =
Yang diputar
Yang memutar =
A
B
GR = Gear Ratio
PERBANDINGAN GIGI
Pada Transmisi terdapat dua pasang roda gigi, untuk memperoleh putaran
input sahft dan output sahaft yang searah
GR = Gear Ratio
Pada saat maju
PERBANDINGAN GIGI
Pada saat mundur
Untuk menggerakkan kearah mundur, pada gigi transmisi ditambahkan
Idle gear, untuk memperoleh putaran inputshaft dan output shaft yang
berlawanan
Analisa Perbandingan Gigi
Diketahui
Za : 15 n
Zb : 30 n
r In : 900 rpm
r Out : ?
Diketahui
Za : 15 n
Zb : 30 n
Zc : 18 n
Zd : 45 n
r In : 900 rpm
r Out : ?
Analisa Perbandingan Gigi
Diketahui
Za : 24 n
Zb : 35 n
Zc : 19 n
Zd : 41 n
Ze : 20 n
r In : 950 rpm
r Out : ?
Komponen Transmisi Manual
Fungsi Komponen Transmisi Manual
• Input shaft : Poros Input dari perputaran mesin
• Shift Fork : Merupakan Garpu pemindah
• Synchronizer : Gigi penyesuai yang membantu perpindahan kecepatan pada
kondisi putaran cepat
• Transmission Case : Merupakan rumah transmisi
• Reverse Gear : Gigi yang membuat kendaraan mundur
• Reverse Idle Gear : Gigi yang membantu merubah putaran output shaft sehingga
berputar berlawanan arah agar kendaraan berjalan mundur
• Counter Gear : Merupakan gigi pembantu memutar gigi percepatan
• Counter Shaft : Poros pembantu
• Output Shaft : Poros ouput menuju propeller shaft
• Transmission Control : Tuas pembantu pengemudi mengendalikan transmisi
Prinsip Kerja
Prinsip Kerja Transmisi Manual
TES FORMATIF
1. Jelaskan macam-macam roda gigi yang digunakan pada transmisi manual !
2. Jelaskan apa saja komponen utama transmisi manual !
3. Jelaskan fungsi roda gigi yang digunakan pada transmisi !
4. Jelaskan fungsi komponen-komponen utama transmisi manual !
5. Jelaskan prisip kerja transmisi manual 5 kecepatan !

More Related Content

Similar to 04. PPT TRANSMISI MANUAL.pptx

259343480 transmisi-4-speed
259343480 transmisi-4-speed259343480 transmisi-4-speed
259343480 transmisi-4-speed
witospd
 
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptxMATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
fikrisyafikzildis
 
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.pptdokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
HendiFirdaus1
 
Transmisi manual
Transmisi manualTransmisi manual
Transmisi manual
tarjo Sutarjo
 
Transmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.pptTransmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.ppt
tomi58
 
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
ssuserc50ee91
 
PowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem TransmisiPowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem TransmisiFirdika Arini
 
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda EmpatTransmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
anisa321586
 
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power TrainPemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
alfian hariyadi
 
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatanLaporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
Yogyakarta State University
 
Transmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptxTransmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptx
Andre Ace
 
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
Aditandrii
 
PPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.pptPPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.ppt
AnggieSyahreza
 
Transmisi manual pada kendaraan
Transmisi manual pada kendaraanTransmisi manual pada kendaraan
Transmisi manual pada kendaraan
junita asih
 
New step 1 training manual i
New step 1 training manual iNew step 1 training manual i
New step 1 training manual i
aduyarpnamor
 
Tugas 2 ppk
Tugas 2 ppkTugas 2 ppk
Tugas 2 ppk
Hera E
 
Tophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalimTophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan RedDevil
 
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan) pak i gusti made am(1)
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan)   pak i gusti made am(1)Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan)   pak i gusti made am(1)
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan) pak i gusti made am(1)
Septi Sari
 

Similar to 04. PPT TRANSMISI MANUAL.pptx (20)

259343480 transmisi-4-speed
259343480 transmisi-4-speed259343480 transmisi-4-speed
259343480 transmisi-4-speed
 
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptxMATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
MATERI TRANSMISI MANUAL 5 SPEED.pptx
 
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.pptdokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
dokumen.tips_materi-transmisi-manualppt.ppt
 
Transmisi manual
Transmisi manualTransmisi manual
Transmisi manual
 
Transmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.pptTransmisi Manual.ppt
Transmisi Manual.ppt
 
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................Kuliah 2. Sistem transmisi ................
Kuliah 2. Sistem transmisi ................
 
PowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem TransmisiPowerPoint Sistem Transmisi
PowerPoint Sistem Transmisi
 
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda EmpatTransmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
Transmisi Manual pada Kendaraan Roda Empat
 
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power TrainPemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor Power Train
 
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatanLaporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
Laporan Pratikum - Transmisi Otomatis 3 kecepatan
 
Transmisi manual
Transmisi manualTransmisi manual
Transmisi manual
 
Transmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptxTransmisi Manual.pptx
Transmisi Manual.pptx
 
9.b. transmisi manual
9.b. transmisi manual9.b. transmisi manual
9.b. transmisi manual
 
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
09 - Mesin Sekerap - 2021.pptx
 
PPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.pptPPT GEAR BOX.ppt
PPT GEAR BOX.ppt
 
Transmisi manual pada kendaraan
Transmisi manual pada kendaraanTransmisi manual pada kendaraan
Transmisi manual pada kendaraan
 
New step 1 training manual i
New step 1 training manual iNew step 1 training manual i
New step 1 training manual i
 
Tugas 2 ppk
Tugas 2 ppkTugas 2 ppk
Tugas 2 ppk
 
Tophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalimTophan cn tugas pak dulkhalim
Tophan cn tugas pak dulkhalim
 
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan) pak i gusti made am(1)
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan)   pak i gusti made am(1)Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan)   pak i gusti made am(1)
Pemeliharaan dan pebaikan diferential (gardan) pak i gusti made am(1)
 

04. PPT TRANSMISI MANUAL.pptx

  • 2. Tujuan Pembelajaran  Peserta didik dapat menjelaskan komponen-komponen transmisi manual  Peserta didik dapat menjelaskan fungsi komponen-komponen utama transmisi manual  Peserta didik dapat menerapkan prinsip kerj transmisi manual  Peserta didik dapat mengidentifikasi komponen-komponen transmisi manual  Peserta didik dapat merawat komponen-komponen transmisi manual
  • 4. Transmisi Manual Transmisi Manual merupakan sebuah sistem perpindahan percepatan yang dilakukan secara bertahap menggunakan bantuan tuas Transmisi. Terdiri dari gigi paling rendah 1 sampai yang paling tinggi 5-6. Mengubah perbandingan gigi dengan cara mengganti gear yang saling mengait berdasarka kondisi perjalanan
  • 5. MEKANISME PERUBAH MOMENT Transmisi digunakan untuk mengatasi hal ini dengan cara merubah perbandingan gigi, untuk : • Merubah momen • Merubah kecepatan kendaraan • Memungkinkan kendaraan bergerak mundur • Memungkinkan kendaraan diam saat mesin hidup ( posisi netral )
  • 6. PERBANDINGAN GIGI Perbandingan gigi dapat dihitung dengan rumus : GR = Yang diputar Yang memutar = A B GR = Gear Ratio
  • 7. PERBANDINGAN GIGI Pada Transmisi terdapat dua pasang roda gigi, untuk memperoleh putaran input sahft dan output sahaft yang searah GR = Gear Ratio Pada saat maju
  • 8. PERBANDINGAN GIGI Pada saat mundur Untuk menggerakkan kearah mundur, pada gigi transmisi ditambahkan Idle gear, untuk memperoleh putaran inputshaft dan output shaft yang berlawanan
  • 9. Analisa Perbandingan Gigi Diketahui Za : 15 n Zb : 30 n r In : 900 rpm r Out : ? Diketahui Za : 15 n Zb : 30 n Zc : 18 n Zd : 45 n r In : 900 rpm r Out : ?
  • 10. Analisa Perbandingan Gigi Diketahui Za : 24 n Zb : 35 n Zc : 19 n Zd : 41 n Ze : 20 n r In : 950 rpm r Out : ?
  • 12. Fungsi Komponen Transmisi Manual • Input shaft : Poros Input dari perputaran mesin • Shift Fork : Merupakan Garpu pemindah • Synchronizer : Gigi penyesuai yang membantu perpindahan kecepatan pada kondisi putaran cepat • Transmission Case : Merupakan rumah transmisi • Reverse Gear : Gigi yang membuat kendaraan mundur • Reverse Idle Gear : Gigi yang membantu merubah putaran output shaft sehingga berputar berlawanan arah agar kendaraan berjalan mundur • Counter Gear : Merupakan gigi pembantu memutar gigi percepatan • Counter Shaft : Poros pembantu • Output Shaft : Poros ouput menuju propeller shaft • Transmission Control : Tuas pembantu pengemudi mengendalikan transmisi
  • 15. TES FORMATIF 1. Jelaskan macam-macam roda gigi yang digunakan pada transmisi manual ! 2. Jelaskan apa saja komponen utama transmisi manual ! 3. Jelaskan fungsi roda gigi yang digunakan pada transmisi ! 4. Jelaskan fungsi komponen-komponen utama transmisi manual ! 5. Jelaskan prisip kerja transmisi manual 5 kecepatan !