SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
11 Tips Cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 Tips atau Cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7, terkadang kita merasa
jengkel saat performa windows kita lemot. Sehingga bisa menimbulkan bad mood ataupun
pekerjaan yang seharusnya bisa selesai tepat waktu menjadi
molor karena masalah komputer yang lemot.
Berikut ini Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7
1. MatikanVisual efek yang tidak penting,
Visual efek berfungsi untuk mempercantik tampilan windows anda, akan tetapi Visual efek
berpengaruh terhadap kinerja computer. Sehingga apabila Visual efek dimatikan tentu akan
membuat kinerja komputer ataupun laptop anda menjadi semakin cepat. Berikut ini langkahlangkah untuk mematikan visual efek di windows 7
Klik Start >> klik kanan pada Computer >> kemudian klik properties >> lalu klik
Advance system setting >> pilih tab advanced >> di bagian performance klik setting

Pada bagian Visual efek pilih adjust for best performance >> kemudian klik OK
2. Matikan aero shake.
Fitur aero shake ini berfungsi meminimize jendela yang sedang tidak digunakan. Contohnya
anda membuka beberapa, Dan apabila salah satu jendela yang aktif tersebut anda gerakgerakkan, maka jendela yang lainnya akan di minimize secara otomatis. Berikut ini langkah
untuk mematikan fitur aero shake:

Klik Start >> lalu ketik “gpedit.msc” (tanpa tanda petik) lalu tekan tombol enter
Setelah tampil jendela local group policy editor seperti di atas, Klik User Configuration
>> Klik administrative template >> klik desktop >> kemudian di jendela sebelah kanan
klik dua kali pada “turn off aero shake windows minimizing mouse gesture” >>
kemudian pilih enable >> terakhir klik OK.
3. Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7 yang ketiga adalah Memtaikan firut aero
snap
Cara mematikan fitur aero snap adalah sebagai berikut:
Klik Start >> Klik control panel >> Pilih ease of acces >> kemudian klik ease of acces
center >> lalu klik Make the mouse easier to use
Berikan tanda centang pada “Prevent windows from being automatically arranged when
to the edge of the screen” >> kemudian Klik OK.
4. Mematikan aplikasi yang tidak diperlukan di komputer atau laptop saat startup (saat baru
menyala).
Langkah untuk mematikan nya adalah sebagai berikut:

Klik Start >> ketik “msconfig” (tanpa tanda petik) kemudian tekan enter >> lalu llik tab
startup >> kemudian uncheck atau hilangkan tanda centang aplikasi yang tidak diperlukan
untuk dijalankan pada saat komputer melakukan startup. Klik OK.
5. Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7 yang kelima adalah menonaktifkan gadget
pada windows 7
Untuk mematikan gadget di windows 7 dapat dilakukan dengan cara berikut ini
Klik Start >> Kemudian klik Control Panel >> Pilih Programs >> Pilih Turn Windows
features on or off >> Kemudian hilangkan tanda centang pada “Windows gadget
platform" >> lalu Klik OK.
6. Menggunakan semua core saat booting.
Jika anda memliki komputer atau laptop ataupun notebook yang memiliki prosesor dengan banyak
core, sebaiknya anda menggunakan semua core tersebut pada saat komputer melakukan booting.
Langkah untuk mengatur agar semua core processor anda dipakai pada saat komputer lemakukan
booting bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut:
Klik Start >> ketik “msconfig” (tanpa tanda petik) >> tekan enter
Klik pada tab >> boot > pilih system operasi windows 7
Klik advanced options >> beri tanda centang pada Number of processor >> pilih jumlah
processor >> dan klik OK
7. Lakukan Disk Clean Up pada Harddisk anda.
Tahukah anda jika pada saat anda melakukan browsing ataupun saat anda melakukan kegiatan
menginstal dan menguninstal software dari komputer anda akan menghasilkan registry-registry,
cookies, cache yang baru yang biasanya tidak terpakai. Apabila anda tidak pernah melakukan
pembersihan atau yang biasa disebut dengan, maka jumlahnya filnya akan semakin banyak dan
akan menguras banyak pemakaian Hard Disk anda.Untuk melakukan Disk Clean Up dapat
dilakukan dengan cara berikut ini.
Klik Start >> Klik All Programs >> Klik Accesories >> Klik System Tools >> Klik Disk
Clean Up
Akan muncul jendela kecil yang menyuruh kita untuk memilih partisi Harddisk mana yang
ingin kita Clean Up. (pilihalah drive : C) >> Kemudian klik OK

Maka akan muncul jendela seperti di atas. Berikan centang pada bagian yang ingin anda
Clean Up. Kemudian Klik OK.
8. Defragment Disk anda Secara Teratur.
Tips yang kedelapan untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 anda
adalah melakukan defragment disk secara teratur. Pada dasarnya proses defragment disk adalah
merapikan file yang berada pada harddisk sehingga komputer akan lebih mudah dalam
membacanya..
Untuk melakukan defragment Disk dapat dilakukan dengan cara berikut:
Klik Start >> Klik All Programs >> Klik Accesories >> Klik System Tools >> Klik Disk
Defragmenter
Pilih Hard Drive yang ingin anda defrag kemudian klik defragment disk
9. Matikan System Sound
Jika anda tidak mematikan system sound makan akan mempercepat proses saat loading system.
Cara untuk mematikan system sound adalah sebagai berikut:
Klik Start >> ketik "mmsys.cpl" (tanpa tanda petik) pada Start Search dan tekan tombol
enter.
Buka tab Sound dan pilih No Sound
Klik OK
10. Nonaktifkan Index Search di Windows 7.
Tips kesepuluh untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 adalah menonaktifkan
Index Search di Windows 7. Berikut ini langkahnya
Klik start >> ketik "services.msc" (tanpa tanda petik) lalu tekan enter.
Cari Windows Search kemudian klik kanan dan nonaktifkan service tersebut.
11. Hapus isi folder “Prefecth”
Trik ke-11 untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 adalah menghapus isi
folder prefetch.
Cara menghapus isi folder prefetch adalah sebagai berikut: Klik kanan pada Start >> Klik
Windows Explorer >> Klik Drive C anda >> Klik Windows >> Klik Prefetch >> Hapus
semua isinya secara permanen dengun menggunakan kombinasi tombol (Shift + Del)
1. Mempercepat Booting Windows 7
Klik Start, Ketik "msconfig" di search programs and files > Enter
Klik tab "Boot" dan klik "Advanced options".
Centang "Number of processors" tentukan berapa processor ingin anda pakai
OK > Apply >Reboot
2. Mempercepat Proses Shutdown Windows 7
Klik Start, Ketik regedit, Enter.
Buka HKEY-LOCAL_MACHINE > SYSTEM > CurrentControlSet > Control
Klik kanan "WaitToKillServiceTimeOut" dan ubah nilaijadi lebih kecil.
OK > Restart
3. Melakukan pindah antar windows lebih cepat
Klik Start dan ketikkan "SystemPropertiesPerformance".
Masuk TAB "Visual Effects"
Hilangkan centang pada "Animate windows when minimizing and maximizing" > OK
4. Nonaktifkan Index Search di Windows 7
Klik start > Ketik "services.msc" > enter.
Cari Windows Search, Klik kanan kemudian dan nonaktifkan service tersebut.
5. Non-aktifkan Program Start-Up
Klik Start > klik Run.
Ketik "msconfig" >OK.
System Configuration Utility > Klik Startup
Pilih program mana yang dirasa tidak penting kemudian hilangkan centang
6.Me-nonaktifkan service yang tidak perlu
Klik Start, Ketik Services di Search.
Klik kanan pada Service yang ingin anda ganti statusnya.
Rekomendasi saya untuk service yang sebaiknya dimatikan :
Application Experience;
Diagnostic Policy Service;
Distributed Link Tracking Client;
IP Helper;
Offline Files;
Portable Device Enumerator Service;
Protected Storage;
Secondary Logon;
Security Center;
Tablet PC Input Service;
TCP/IP NetBIOS Helper;
Windows Error Reporting Service;
Windows Media Center Service Launcher;
7. Menonaktifkan UAC
Klik Start > Control Panel > Klik "User Account and Family Safety” > Klik "User
Account".
Klik "Change User Account Control Setting".
Pilih "Never notify" geser kotak ke bawah > Klik OK
8.Menonaktifkan Windows Welcome Screen
Start ketik "msconfig" lalu Enter.
Buka tab "Boot" lalu aktifkan opsi “No GUI Boot” > OK.
9.Tambah kinerja dengan seluruh pemakaian baterai
Klik Start > Control Panel
Klik "Hardware and Sound" klik pada "Power Options". Pilih "High Performance".
10.Memilih program prioritas di Task Manager
Klik kanan pada taskbar pilih TASK MANAGER.
Pada tab processes klik kanan pada program dan pilih prioritasnya.

More Related Content

What's hot

Optimalisasi kinerja windows
Optimalisasi kinerja windowsOptimalisasi kinerja windows
Optimalisasi kinerja windowsSii Frc
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baruHiro Bintangtik
 
Tips dan trik dasar windows
Tips dan trik dasar windowsTips dan trik dasar windows
Tips dan trik dasar windowsNie Andini
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingmapala_jombang
 
Cara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapCara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapM'Rizal Wrc
 
Buku pintar komputer
Buku pintar komputerBuku pintar komputer
Buku pintar komputerMas Kusyono
 
Cara instalansi windows7
Cara instalansi windows7Cara instalansi windows7
Cara instalansi windows7ShevaniaMeidika
 
Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)
 Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)  Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)
Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2) Archy Renaldy Pratama Nugraha
 
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8Budi Permadi
 

What's hot (14)

Optimalisasi kinerja windows
Optimalisasi kinerja windowsOptimalisasi kinerja windows
Optimalisasi kinerja windows
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru
 
Tips dan trik dasar windows
Tips dan trik dasar windowsTips dan trik dasar windows
Tips dan trik dasar windows
 
Tweaking pada windows
Tweaking pada windowsTweaking pada windows
Tweaking pada windows
 
Cara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped workingCara mengatasi program has stopped working
Cara mengatasi program has stopped working
 
150 trik berkomputer
150 trik berkomputer150 trik berkomputer
150 trik berkomputer
 
Cara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapCara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkap
 
Buku pintar komputer
Buku pintar komputerBuku pintar komputer
Buku pintar komputer
 
Trik komputer
Trik komputerTrik komputer
Trik komputer
 
Cara instalansi windows7
Cara instalansi windows7Cara instalansi windows7
Cara instalansi windows7
 
Pemasangan Linux Suse
Pemasangan Linux SusePemasangan Linux Suse
Pemasangan Linux Suse
 
Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)
 Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)  Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)
Instal Windows Pake Flashdisk Archy Renaldy Pratama Nugraha (x 2)
 
1
11
1
 
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8
Tugas Budi Permadi Panduan installing w7 dan w8
 

Viewers also liked

Viewers also liked (16)

Amandemen undang undang
Amandemen undang undangAmandemen undang undang
Amandemen undang undang
 
MILANO 1° Evento informativo di Fisica Quantistica per il benessere
MILANO 1° Evento informativo di Fisica Quantistica per il benessereMILANO 1° Evento informativo di Fisica Quantistica per il benessere
MILANO 1° Evento informativo di Fisica Quantistica per il benessere
 
106053167 laporan-praktikum-manajemen-agribisnis-ternak
106053167 laporan-praktikum-manajemen-agribisnis-ternak106053167 laporan-praktikum-manajemen-agribisnis-ternak
106053167 laporan-praktikum-manajemen-agribisnis-ternak
 
Artikel karya ilmiah
Artikel karya ilmiahArtikel karya ilmiah
Artikel karya ilmiah
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
Protocolo
Protocolo Protocolo
Protocolo
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Allbar
AllbarAllbar
Allbar
 
Merry christmas hartley bernstein
Merry christmas   hartley bernsteinMerry christmas   hartley bernstein
Merry christmas hartley bernstein
 
Artikel karya ilmiah
Artikel karya ilmiahArtikel karya ilmiah
Artikel karya ilmiah
 
Bintek
BintekBintek
Bintek
 
エントリーシート戦略(快縁隊)
エントリーシート戦略(快縁隊)エントリーシート戦略(快縁隊)
エントリーシート戦略(快縁隊)
 
Teknikdasarac 120522235451-phpapp02
Teknikdasarac 120522235451-phpapp02Teknikdasarac 120522235451-phpapp02
Teknikdasarac 120522235451-phpapp02
 
¿Es posible mejorar la reestructuración de las deudas soberanas?
¿Es posible mejorar la reestructuración de las deudas soberanas?¿Es posible mejorar la reestructuración de las deudas soberanas?
¿Es posible mejorar la reestructuración de las deudas soberanas?
 
Blue Oak Energy - Engineering Services for the Solar Industry
Blue Oak Energy - Engineering Services for the Solar IndustryBlue Oak Energy - Engineering Services for the Solar Industry
Blue Oak Energy - Engineering Services for the Solar Industry
 
Cara mempercepat mati komputer
Cara mempercepat  mati komputerCara mempercepat  mati komputer
Cara mempercepat mati komputer
 

Similar to 11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7

11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7Operator Warnet Vast Raha
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baruHiro Bintangtik
 
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 710 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7Sirojul Athfal Karadenan
 
Mempercepat kinerja win7
Mempercepat kinerja win7Mempercepat kinerja win7
Mempercepat kinerja win7Arvin Saptyan
 
1ggfgfytubjbnjhgdfssdads
1ggfgfytubjbnjhgdfssdads1ggfgfytubjbnjhgdfssdads
1ggfgfytubjbnjhgdfssdadsYusuf Hans
 
150 tips dan trik dasar windows
150 tips dan trik dasar windows150 tips dan trik dasar windows
150 tips dan trik dasar windowsMahdan Ipb
 
Mempercepat booting win7
Mempercepat booting win7Mempercepat booting win7
Mempercepat booting win7Arvin Saptyan
 
Solusi windows 7 not Genuine
Solusi windows 7 not GenuineSolusi windows 7 not Genuine
Solusi windows 7 not GenuineArie Muzakir
 
Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0MeiRafi
 

Similar to 11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7 (19)

11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 711 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7Cara mempercepat komputer pada windows 7
Cara mempercepat komputer pada windows 7
 
15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru15 + cara percepat prog win7baru
15 + cara percepat prog win7baru
 
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 710 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7
10 cara Paling Ampuh Meningkatkan Kinerja Windows 7
 
Mempercepat kinerja win7
Mempercepat kinerja win7Mempercepat kinerja win7
Mempercepat kinerja win7
 
1ggfgfytubjbnjhgdfssdads
1ggfgfytubjbnjhgdfssdads1ggfgfytubjbnjhgdfssdads
1ggfgfytubjbnjhgdfssdads
 
150 tips dan trik dasar windows
150 tips dan trik dasar windows150 tips dan trik dasar windows
150 tips dan trik dasar windows
 
150 tipstrikwindows
150 tipstrikwindows150 tipstrikwindows
150 tipstrikwindows
 
Pertemuan 6.2
Pertemuan 6.2Pertemuan 6.2
Pertemuan 6.2
 
Cara membuat booting windows 7 jadi lebih
Cara membuat booting windows 7 jadi lebihCara membuat booting windows 7 jadi lebih
Cara membuat booting windows 7 jadi lebih
 
Mempercepat booting win7
Mempercepat booting win7Mempercepat booting win7
Mempercepat booting win7
 
Aktivasi xp
Aktivasi xpAktivasi xp
Aktivasi xp
 
Solusi windows 7 not Genuine
Solusi windows 7 not GenuineSolusi windows 7 not Genuine
Solusi windows 7 not Genuine
 
Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0Manual instal resto_3.0
Manual instal resto_3.0
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

11 tips cara mempercepat kinerja komputer windows 7

  • 1. 11 Tips Cara mempercepat kinerja komputer windows 7 11 Tips atau Cara untuk mempercepat kinerja komputer windows 7, terkadang kita merasa jengkel saat performa windows kita lemot. Sehingga bisa menimbulkan bad mood ataupun pekerjaan yang seharusnya bisa selesai tepat waktu menjadi molor karena masalah komputer yang lemot. Berikut ini Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7 1. MatikanVisual efek yang tidak penting, Visual efek berfungsi untuk mempercantik tampilan windows anda, akan tetapi Visual efek berpengaruh terhadap kinerja computer. Sehingga apabila Visual efek dimatikan tentu akan membuat kinerja komputer ataupun laptop anda menjadi semakin cepat. Berikut ini langkahlangkah untuk mematikan visual efek di windows 7 Klik Start >> klik kanan pada Computer >> kemudian klik properties >> lalu klik Advance system setting >> pilih tab advanced >> di bagian performance klik setting Pada bagian Visual efek pilih adjust for best performance >> kemudian klik OK 2. Matikan aero shake. Fitur aero shake ini berfungsi meminimize jendela yang sedang tidak digunakan. Contohnya anda membuka beberapa, Dan apabila salah satu jendela yang aktif tersebut anda gerakgerakkan, maka jendela yang lainnya akan di minimize secara otomatis. Berikut ini langkah untuk mematikan fitur aero shake: Klik Start >> lalu ketik “gpedit.msc” (tanpa tanda petik) lalu tekan tombol enter Setelah tampil jendela local group policy editor seperti di atas, Klik User Configuration >> Klik administrative template >> klik desktop >> kemudian di jendela sebelah kanan klik dua kali pada “turn off aero shake windows minimizing mouse gesture” >> kemudian pilih enable >> terakhir klik OK. 3. Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7 yang ketiga adalah Memtaikan firut aero snap Cara mematikan fitur aero snap adalah sebagai berikut:
  • 2. Klik Start >> Klik control panel >> Pilih ease of acces >> kemudian klik ease of acces center >> lalu klik Make the mouse easier to use Berikan tanda centang pada “Prevent windows from being automatically arranged when to the edge of the screen” >> kemudian Klik OK. 4. Mematikan aplikasi yang tidak diperlukan di komputer atau laptop saat startup (saat baru menyala). Langkah untuk mematikan nya adalah sebagai berikut: Klik Start >> ketik “msconfig” (tanpa tanda petik) kemudian tekan enter >> lalu llik tab startup >> kemudian uncheck atau hilangkan tanda centang aplikasi yang tidak diperlukan untuk dijalankan pada saat komputer melakukan startup. Klik OK. 5. Tips atau Cara untuk mempercepat windows 7 yang kelima adalah menonaktifkan gadget pada windows 7 Untuk mematikan gadget di windows 7 dapat dilakukan dengan cara berikut ini Klik Start >> Kemudian klik Control Panel >> Pilih Programs >> Pilih Turn Windows features on or off >> Kemudian hilangkan tanda centang pada “Windows gadget platform" >> lalu Klik OK. 6. Menggunakan semua core saat booting. Jika anda memliki komputer atau laptop ataupun notebook yang memiliki prosesor dengan banyak core, sebaiknya anda menggunakan semua core tersebut pada saat komputer melakukan booting. Langkah untuk mengatur agar semua core processor anda dipakai pada saat komputer lemakukan booting bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut:
  • 3. Klik Start >> ketik “msconfig” (tanpa tanda petik) >> tekan enter Klik pada tab >> boot > pilih system operasi windows 7 Klik advanced options >> beri tanda centang pada Number of processor >> pilih jumlah processor >> dan klik OK 7. Lakukan Disk Clean Up pada Harddisk anda. Tahukah anda jika pada saat anda melakukan browsing ataupun saat anda melakukan kegiatan menginstal dan menguninstal software dari komputer anda akan menghasilkan registry-registry, cookies, cache yang baru yang biasanya tidak terpakai. Apabila anda tidak pernah melakukan pembersihan atau yang biasa disebut dengan, maka jumlahnya filnya akan semakin banyak dan akan menguras banyak pemakaian Hard Disk anda.Untuk melakukan Disk Clean Up dapat dilakukan dengan cara berikut ini. Klik Start >> Klik All Programs >> Klik Accesories >> Klik System Tools >> Klik Disk Clean Up Akan muncul jendela kecil yang menyuruh kita untuk memilih partisi Harddisk mana yang ingin kita Clean Up. (pilihalah drive : C) >> Kemudian klik OK Maka akan muncul jendela seperti di atas. Berikan centang pada bagian yang ingin anda Clean Up. Kemudian Klik OK. 8. Defragment Disk anda Secara Teratur. Tips yang kedelapan untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 anda adalah melakukan defragment disk secara teratur. Pada dasarnya proses defragment disk adalah merapikan file yang berada pada harddisk sehingga komputer akan lebih mudah dalam membacanya.. Untuk melakukan defragment Disk dapat dilakukan dengan cara berikut: Klik Start >> Klik All Programs >> Klik Accesories >> Klik System Tools >> Klik Disk Defragmenter Pilih Hard Drive yang ingin anda defrag kemudian klik defragment disk
  • 4. 9. Matikan System Sound Jika anda tidak mematikan system sound makan akan mempercepat proses saat loading system. Cara untuk mematikan system sound adalah sebagai berikut: Klik Start >> ketik "mmsys.cpl" (tanpa tanda petik) pada Start Search dan tekan tombol enter. Buka tab Sound dan pilih No Sound Klik OK 10. Nonaktifkan Index Search di Windows 7. Tips kesepuluh untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 adalah menonaktifkan Index Search di Windows 7. Berikut ini langkahnya Klik start >> ketik "services.msc" (tanpa tanda petik) lalu tekan enter. Cari Windows Search kemudian klik kanan dan nonaktifkan service tersebut. 11. Hapus isi folder “Prefecth” Trik ke-11 untuk mempercepat kinerja komputer windows 7 adalah menghapus isi folder prefetch. Cara menghapus isi folder prefetch adalah sebagai berikut: Klik kanan pada Start >> Klik Windows Explorer >> Klik Drive C anda >> Klik Windows >> Klik Prefetch >> Hapus semua isinya secara permanen dengun menggunakan kombinasi tombol (Shift + Del) 1. Mempercepat Booting Windows 7 Klik Start, Ketik "msconfig" di search programs and files > Enter Klik tab "Boot" dan klik "Advanced options". Centang "Number of processors" tentukan berapa processor ingin anda pakai OK > Apply >Reboot 2. Mempercepat Proses Shutdown Windows 7 Klik Start, Ketik regedit, Enter. Buka HKEY-LOCAL_MACHINE > SYSTEM > CurrentControlSet > Control Klik kanan "WaitToKillServiceTimeOut" dan ubah nilaijadi lebih kecil. OK > Restart 3. Melakukan pindah antar windows lebih cepat Klik Start dan ketikkan "SystemPropertiesPerformance". Masuk TAB "Visual Effects" Hilangkan centang pada "Animate windows when minimizing and maximizing" > OK 4. Nonaktifkan Index Search di Windows 7
  • 5. Klik start > Ketik "services.msc" > enter. Cari Windows Search, Klik kanan kemudian dan nonaktifkan service tersebut. 5. Non-aktifkan Program Start-Up Klik Start > klik Run. Ketik "msconfig" >OK. System Configuration Utility > Klik Startup Pilih program mana yang dirasa tidak penting kemudian hilangkan centang 6.Me-nonaktifkan service yang tidak perlu Klik Start, Ketik Services di Search. Klik kanan pada Service yang ingin anda ganti statusnya. Rekomendasi saya untuk service yang sebaiknya dimatikan : Application Experience; Diagnostic Policy Service; Distributed Link Tracking Client; IP Helper; Offline Files; Portable Device Enumerator Service; Protected Storage; Secondary Logon; Security Center; Tablet PC Input Service; TCP/IP NetBIOS Helper; Windows Error Reporting Service; Windows Media Center Service Launcher; 7. Menonaktifkan UAC Klik Start > Control Panel > Klik "User Account and Family Safety” > Klik "User Account". Klik "Change User Account Control Setting". Pilih "Never notify" geser kotak ke bawah > Klik OK 8.Menonaktifkan Windows Welcome Screen Start ketik "msconfig" lalu Enter. Buka tab "Boot" lalu aktifkan opsi “No GUI Boot” > OK. 9.Tambah kinerja dengan seluruh pemakaian baterai Klik Start > Control Panel Klik "Hardware and Sound" klik pada "Power Options". Pilih "High Performance". 10.Memilih program prioritas di Task Manager Klik kanan pada taskbar pilih TASK MANAGER. Pada tab processes klik kanan pada program dan pilih prioritasnya.