SlideShare a Scribd company logo
EVALUASI AKHIR SEMESTER
Sistem Informasi Administrasi
CV. Termitech Rizky Abadi
KELAS: E
05111640000048 Ghannie Wijaya
DOSEN:
Fajar Baskoro, S. Kom., M.T
Departemen Informatika
Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Surabaya
Soal
1. Buatlah gambaran sistem aplikasi yang diselesaikan beserta fiturnya
2. Sebutkan dan jelaskan Siklus hidup Manajemen Proyek
3. Apa fungsi manajemen proyek di dalam pengembangan aplikasi. Sebutkan
4. Buatlah WBS untuk menyelesaikan proyek tersebut dan susunlah jadwal
yang diperlukan jika jangka waktu yang disediakan 3 bulan
5. Buatlah anggaran biaya proyek dan sistem pengontrolannya dengan Kurva
S jika disediakan dana Rp. 300.000.000,-
1. Fitur pada sistem aplikasi
Sistem Informasi Administrasi padaCV. Termitech Rizky Abadi memiliki
fitur sebagai berikut:
a. Fitur Stok
Mencatat stok barang secara keseluruhan pada CV. Termitech Rizky
Abadi.
b. Fitur Penjualan dan Pembelian
Sistem yang mencatat pembelian dan penjualan barang, menguranginya
terhadap stok dan mencatat laporan keuangan, serta menyimpan data
supplier maupun data pembeli. Fitur ini juga menyediakan pembelian
secara online oleh pembeli.
c. Fitur Laporan
Menerima input dari Fitur Penjualan dan Pembelian kemudian
dibuatkan Laporan penerimaan, pengeluaran, dan keuntungan CV.
Termitech Rizky Abadi.
d. Fitur Template pada Laporan
Menyediakan Template Kontrak Kerja yang akan diberikan kepada
Pelanggan.
e. Fitur Penjadwalan Proyek
Setelah Kontrak telah selesai dibuat dan ditanda tangani, Proyek
tersebut harus dijadwalkan, fitur ini dibuat untuk memudahkan pemilik
dan karyawan untuk menjadwalkan detail setiap proyek maupun antar
proyek yang sedang dikerjakan. (Jadwal Karyawan, Jadwal Keuangan).
f. Fitur Pencarian
Terdapat fitur pencarian, pencarian dalam stok barang, laporan
penjualan pembelian, data pembeli, data supplier, data proyek dan lain
lain.
Sistem Informasi ini berupa Aplikasi Website yang memiliki arsitektur
Client-Server yang dibangun dengan menyewa VPS pada Digital Ocean,
dengan pengamanan menggunakan HTTPS, Selain. Sistem ini memiliki 3
macam user yang memiliki kewenangan yang berbeda-beda, berikut
merupakan 3 macam user tersebut:
a. User Pelanggan
b. User Karyawan
c. User Pemilik
2. ManajemenMetodologi
a. Konsepsi
Membuat konsep proyek yang akan dilaksanakan, dan mencari
developer untuk bekerjasama dalam proyek. Menghasilkan kontrak
antara klien dan developer.
1) Inisiasi
Perumusan masalah dan tujuan pemecahan masalah.
2) Kelayakan
Merupakan proses investigasi terhadap masalah dan
mengembangkan solusisecara lebih detail, meliputi 3 hal pokok:apa
saja yang diperlukan, kapan dilakukan, siapa yang terlibat.
b. Perencanaan
Merencanakan proses pengerjaan proyek, meliputi jadwal, anggaran,
sumber daya, detil proyek, spesifikasi proyek.
c. Eksekusi
Menjalankan proyek I. Pengembangan Perankat lunak II. Pengadaan
peralatan dan sumberdaya III. Produksi sistem secara keseluruhan IV.
Penyerahan hasil akhir proyek (sistem, dokumentasi, pelatihan).
d. Operasi
Memanfaatkan hasil proyek.
3. Fungsi ManajemenProyek
a. Scooping
Menjelaskan mengenai batas batas dari sebuah proyek.
b. Planning
Mengidentifikasi tugas apa saja yang dibutuhkan dalam menyelesaikan
sebuah proyek.
c. Estimating
Setiap tugas yang dibutuhkan dalam penyelesaian sebuah proyek harus
diperkirakan.
d. Scheduling
Seorang manajer proyek harus bertanggung jawab atas penjadwalan
seluruh kegiatan suatu proyek.
e. Organizing
Seorang manajer proyek memastikan bahwa seluruh anggota tim dari
sebuah proyek mengetahui peran serta tanggung jawab masing masing
dan hubungan laporan mereka kepada manajer proyek.
f. Directing
Mengarahkan seluruh kegiatan kegiatan tim dalam proyek.
g. Controlling
Fungsi pengontrolan atau pengendalian ini mungkin saja merupakan
fungsi tersulit dan juga terpenting bagi seorang manajer apakah proyek
akan berjalan semestinya ataukah tidak.
h. Closing
Manajer proyek hendaknya selalu menilai keberhasilan atau kegagalan
pada kesimpulan dari sebuah proyek yang dijalani.
4. Work BreakdownStructure dan Jadwal
a. Work Breakdown Structure
b. Jadwal
5. Anggaran
a. CostPlanning
b. CostEstimating
c. CostBudgeting
d. CostControling

More Related Content

What's hot

Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
Shiyami Milwandhari
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
PutriAprilliandini
 
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia ElectronicsProposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
Muhamad Hendri Febriasyah
 
Chapter i
Chapter iChapter i
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa SenoajiETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
Muhammad Isa Senoaji
 
3. STTIS - Proyek TI Chapter 5
3. STTIS - Proyek TI Chapter 53. STTIS - Proyek TI Chapter 5
3. STTIS - Proyek TI Chapter 5
beiharira
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Ghifaroza Rahmadiana
 

What's hot (7)

Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang (Studi Kasus Direktorat Tata L...
 
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko KeamananProposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
Proposal KAK Sistem Informasi Posko Keamanan
 
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia ElectronicsProposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
Proposal Penawaran Aplikasi POS Toko Bahagia Electronics
 
Chapter i
Chapter iChapter i
Chapter i
 
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa SenoajiETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
ETS MPPL E Muhammad Isa Senoaji
 
3. STTIS - Proyek TI Chapter 5
3. STTIS - Proyek TI Chapter 53. STTIS - Proyek TI Chapter 5
3. STTIS - Proyek TI Chapter 5
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
 

Similar to EAS MPPL

Ets mppl aidil
Ets mppl aidilEts mppl aidil
Ets mppl aidil
abdulaziz1090
 
Ets mppl 05111640000118
Ets mppl   05111640000118Ets mppl   05111640000118
Ets mppl 05111640000118
Rimba Azhara
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
Daniel Kurniawan
 
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGANETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
Alfian Liao
 
Kerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerja
MichaelJulian24
 
Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183
NatashaVal
 
Kak - MPPL E
Kak - MPPL E Kak - MPPL E
Kak - MPPL E
Adis Azhar
 
Ujian akhir semester_5116100093
Ujian akhir semester_5116100093Ujian akhir semester_5116100093
Ujian akhir semester_5116100093
IvanRiansyah3
 
MPPL - EAS
MPPL - EASMPPL - EAS
MPPL - EAS
Raden Kusuma
 
1.eas
1.eas1.eas
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
safiravanillia
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Ferdinand Jason
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
DhafaHikmawan
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -EEvaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Raden Kusuma
 
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektoratKerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Ganendra Afrasya
 
UTS MPPL
UTS MPPLUTS MPPL
05111640000103 - Kak - MPPL E
05111640000103 - Kak - MPPL E 05111640000103 - Kak - MPPL E
05111640000103 - Kak - MPPL E
Adis Azhar
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
Daniel Kurniawan
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
DimasKamurapi
 
Kak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeuKak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeu
Gilbert Therry
 

Similar to EAS MPPL (20)

Ets mppl aidil
Ets mppl aidilEts mppl aidil
Ets mppl aidil
 
Ets mppl 05111640000118
Ets mppl   05111640000118Ets mppl   05111640000118
Ets mppl 05111640000118
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
 
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGANETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
ETS MPPL-WEB TICKETING KELUHAN PADA KEMENTERIAN KEUANGAN
 
Kerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerjaKerangka acuan kerja
Kerangka acuan kerja
 
Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183Ets kak 5116100183
Ets kak 5116100183
 
Kak - MPPL E
Kak - MPPL E Kak - MPPL E
Kak - MPPL E
 
Ujian akhir semester_5116100093
Ujian akhir semester_5116100093Ujian akhir semester_5116100093
Ujian akhir semester_5116100093
 
MPPL - EAS
MPPL - EASMPPL - EAS
MPPL - EAS
 
1.eas
1.eas1.eas
1.eas
 
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan KeluhanKerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
Kerangka Acuan Kerja (KAK) Sistem Aplikasi Pelaporan Keluhan
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
 
Project charter
Project charterProject charter
Project charter
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -EEvaluasi Akhir Semester - MPPL -E
Evaluasi Akhir Semester - MPPL -E
 
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektoratKerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan keluhan inspektorat
 
UTS MPPL
UTS MPPLUTS MPPL
UTS MPPL
 
05111640000103 - Kak - MPPL E
05111640000103 - Kak - MPPL E 05111640000103 - Kak - MPPL E
05111640000103 - Kak - MPPL E
 
UTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel KurniawanUTS KAK Daniel Kurniawan
UTS KAK Daniel Kurniawan
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
 
Kak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeuKak web keluhan kemenkeu
Kak web keluhan kemenkeu
 

Recently uploaded

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
WagKuza
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
AlmaDani8
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
fuji226200
 
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptxUji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
NurlinaAbdullah1
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 

Recently uploaded (12)

CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docxCONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
CONTOH CATATAN OBSERVASI KEPALA SEKOLAH.docx
 
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdfMINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
MINGGU 03_Metode Consistent Deformation (1).pdf
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdfpemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
pemenuhan SKP dokter 552024 surabaya.pdf
 
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptxUji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
Uji Akurasi klasifikasi - Confusion Matrix.pptx
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 

EAS MPPL

  • 1. EVALUASI AKHIR SEMESTER Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech Rizky Abadi KELAS: E 05111640000048 Ghannie Wijaya DOSEN: Fajar Baskoro, S. Kom., M.T Departemen Informatika Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya
  • 2. Soal 1. Buatlah gambaran sistem aplikasi yang diselesaikan beserta fiturnya 2. Sebutkan dan jelaskan Siklus hidup Manajemen Proyek 3. Apa fungsi manajemen proyek di dalam pengembangan aplikasi. Sebutkan 4. Buatlah WBS untuk menyelesaikan proyek tersebut dan susunlah jadwal yang diperlukan jika jangka waktu yang disediakan 3 bulan 5. Buatlah anggaran biaya proyek dan sistem pengontrolannya dengan Kurva S jika disediakan dana Rp. 300.000.000,-
  • 3. 1. Fitur pada sistem aplikasi Sistem Informasi Administrasi padaCV. Termitech Rizky Abadi memiliki fitur sebagai berikut: a. Fitur Stok Mencatat stok barang secara keseluruhan pada CV. Termitech Rizky Abadi. b. Fitur Penjualan dan Pembelian Sistem yang mencatat pembelian dan penjualan barang, menguranginya terhadap stok dan mencatat laporan keuangan, serta menyimpan data supplier maupun data pembeli. Fitur ini juga menyediakan pembelian secara online oleh pembeli. c. Fitur Laporan Menerima input dari Fitur Penjualan dan Pembelian kemudian dibuatkan Laporan penerimaan, pengeluaran, dan keuntungan CV. Termitech Rizky Abadi. d. Fitur Template pada Laporan Menyediakan Template Kontrak Kerja yang akan diberikan kepada Pelanggan. e. Fitur Penjadwalan Proyek Setelah Kontrak telah selesai dibuat dan ditanda tangani, Proyek tersebut harus dijadwalkan, fitur ini dibuat untuk memudahkan pemilik dan karyawan untuk menjadwalkan detail setiap proyek maupun antar proyek yang sedang dikerjakan. (Jadwal Karyawan, Jadwal Keuangan). f. Fitur Pencarian Terdapat fitur pencarian, pencarian dalam stok barang, laporan penjualan pembelian, data pembeli, data supplier, data proyek dan lain lain. Sistem Informasi ini berupa Aplikasi Website yang memiliki arsitektur Client-Server yang dibangun dengan menyewa VPS pada Digital Ocean, dengan pengamanan menggunakan HTTPS, Selain. Sistem ini memiliki 3 macam user yang memiliki kewenangan yang berbeda-beda, berikut merupakan 3 macam user tersebut: a. User Pelanggan b. User Karyawan c. User Pemilik 2. ManajemenMetodologi a. Konsepsi Membuat konsep proyek yang akan dilaksanakan, dan mencari developer untuk bekerjasama dalam proyek. Menghasilkan kontrak antara klien dan developer. 1) Inisiasi Perumusan masalah dan tujuan pemecahan masalah.
  • 4. 2) Kelayakan Merupakan proses investigasi terhadap masalah dan mengembangkan solusisecara lebih detail, meliputi 3 hal pokok:apa saja yang diperlukan, kapan dilakukan, siapa yang terlibat. b. Perencanaan Merencanakan proses pengerjaan proyek, meliputi jadwal, anggaran, sumber daya, detil proyek, spesifikasi proyek. c. Eksekusi Menjalankan proyek I. Pengembangan Perankat lunak II. Pengadaan peralatan dan sumberdaya III. Produksi sistem secara keseluruhan IV. Penyerahan hasil akhir proyek (sistem, dokumentasi, pelatihan). d. Operasi Memanfaatkan hasil proyek. 3. Fungsi ManajemenProyek a. Scooping Menjelaskan mengenai batas batas dari sebuah proyek. b. Planning Mengidentifikasi tugas apa saja yang dibutuhkan dalam menyelesaikan sebuah proyek. c. Estimating Setiap tugas yang dibutuhkan dalam penyelesaian sebuah proyek harus diperkirakan. d. Scheduling Seorang manajer proyek harus bertanggung jawab atas penjadwalan seluruh kegiatan suatu proyek. e. Organizing Seorang manajer proyek memastikan bahwa seluruh anggota tim dari sebuah proyek mengetahui peran serta tanggung jawab masing masing dan hubungan laporan mereka kepada manajer proyek. f. Directing Mengarahkan seluruh kegiatan kegiatan tim dalam proyek. g. Controlling Fungsi pengontrolan atau pengendalian ini mungkin saja merupakan fungsi tersulit dan juga terpenting bagi seorang manajer apakah proyek akan berjalan semestinya ataukah tidak. h. Closing Manajer proyek hendaknya selalu menilai keberhasilan atau kegagalan pada kesimpulan dari sebuah proyek yang dijalani.
  • 5. 4. Work BreakdownStructure dan Jadwal a. Work Breakdown Structure b. Jadwal