SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
STRUKTUR RANGKABATANG
Dr.Eng. Achfas Zacoeb, ST., MT.
Jurusan Teknik Sipil
Fakultas Teknik
Universitas Brawijaya
PAT S2 Rekayasa Struktur
TKS 6101 STATIKA
Rangka batang adalah suatu struktur rangka dengan
rangkaian batang-batang berbentuk segitiga. Elemen
rangka batang terbuat dari material kayu, baja,
aluminium, dan sebagainya. Dalam struktur rangka
batang, dipilih bentuk segitiga karena bentuk segitiga
adalah suatu bentuk yang stabil, tidak mudah berubah.
Pendahuluan (Lanjutan)
Pendahuluan (Lanjutan)
Pada struktur rangka
batang, titik buhul sebagai
sambungan tetap/stabil
dianggap atau berperilaku
sebagai sendi. Untuk
menyambung titik buhul
digunakan plat buhul. Pada
struktur baja sambungan-
sambungan pada plat buhul digunakan baut, paku keling
atau las, sedangkan pada konstruksi kayu menggunakan
sambungan baut, pasak atau paku.
1. Detail salah satu sambungan
Tipe Rangka Batang
Tipe-tipe rangka batang dapat dikelompokkan menjadi
dua, yaitu :
b. Struktur atap
a. Struktur jembatan
2. Tipe rangka batang
Tipe Rangka Batang (Lanjutan)
Struktur rangka batang
merupakan kumpulan dari
batang-batang yang mana
gaya-gaya batang tersebut
harus diketahui. Dalam hal
ini gaya-gaya batang
tersebut beberapa gaya
tarik (tension force) atau
tekan (compression force). 3. Gaya-gaya batang
Konstruksi Rangka Batang
1. Konstruksi rangka batang tunggal
Setiap batang atau setiap segitiga penyusunannya
mempunyai kedudukan yang setingkat, konstruksi
terdiri dari atas satu kesatuan yang sama (setara).
4. Contoh konstruksi rangka batang tunggal
Konstruksi Rangka Batang
(Lanjutan)
2. Konstruksi rangka batang ganda
Setiap batang atau setiap segitiga penyusunnya
setingkat kedudukannya. akan tetapi konstruksi terdiri
atas dua buah kesatuan konstruksi yang setara.
5. Contoh konstruksi rangka batang ganda
Konstruksi Rangka Batang
(Lanjutan)
3. Konstruksi rangka batang tersusun
Kedudukan batang atau segitiga penyusun konstruksi
ada beda tingkatannya (konstruksi terdiri atas
konstruksi anak dan konstruksi induk). Segitiga ABC
merupakan segitiga konstruksi induk, sedang segitiga
ADE merupakan segitiga konstruksi anak.
6. Contoh konstruksi rangka batang tersusun
Kestabilan Konstruksi
Konstruksi rangka batang tersusun atas beberapa
segitiga. mengapa demikian? karena bentuk segitiga
adalah bentuk yg paling kokoh dibanding dengan
bentuk lain. Pada bentuk segitiga, perubahan tempat
akibat adanya gaya luar lebih kecil dari pada bentuk yang
lain. Hal inilah yang menjadikan bentuk segitiga menjadi
lebih kokoh, dan karenanya bentuk segitiga dipakai
sebagai komponen pembentuk konstruksi rangka batang.
Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 7.
Kestabilan Konstruksi (Lanjutan)
7. Kestabilan konstruksi rangka batang
Pada bentuk segitiga, perubahan tempat CC’ dihalangi
oleh gaya tarik batang AC dan gaya tekan batang BC.
Sedangkan pada bentuk persegi, perubahan tempat CC’
dan DD’ hanya dihalangi oleh gaya tarik AC dan BD,
tanpa ada penghalang gaya tekan. Jadi terbukti bahwa
konstruksi rangka batang yang tersusun atas segitiga-
segitiga merupakan susunan yg stabil (statis).
Ketidaktentuan Statis
Untuk mengetahui apakah konstruksi statis tertentu atau
statis tak tentu (dan atau labil), perlu suatu persamaan
yang menyatakan hubungan antara banyaknya batang
(M) dengan banyaknya titik buhul (J). Misal persamaan
itu adalah M = A J + B, dengan A dan B adalah
konstanta yang besarnya dicari. Dengan bantuan gambar
8, kasus tersebut dapat diselesaikan menjadi seperti
persamaan (1)
M = 2J – 3 (1)
Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
8. Struktur segitiga
 Untuk satu buah segitiga :
M = A J + B
3 = A 3 + B atau 3 A + B = 3 (1)
 Untuk dua buah segitiga :
M = A J + B
5 = A 4 + B atau 4 A + B = 5 (2)
Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
 Nilai A dicari dengan cara eliminasi B :
4 A + B = 5
3 A + B = 3
A = 2
 Nilai B didapat dengan substitusi nilai A :
3 = 3 A + B
3 = 3 (2) + B
B = 3 – 6 = – 3
Jadi hubungan banyaknya batang (M) dengan banyaknya
titik buhul (J) yang statis tertentu adalah M = 2 J – 3,
seperti persamaan (1).
Untuk mengetahui struktur rangka batang tersebut statis
tertentu atau statis tak tentu selain menggunakan
persamaan (1), dapat juga dicek dengan persamaan (2)
dan (3) yang pada prinsipnya adalah sama.
M + R = 2J (statis tertentu) (2)
M + R > 2J (statis tak tentu) (3)
dengan :
M : jumlah batang
R : jumlah reaksi
J : jumlah buhul
Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
Bila jumlah batang (M) pada suatu konstruksi lebih besar
dari pada persamaan (1), maka konstruksinya adalah
statis tak tentu. Besarnya derajat ketidaktentuan statis
(DKS) ditunjukkan oleh kelebihan batang pada
konstruksi tersebut. Sedangkan jika jumlah batang lebih
kecil dari pada persamaan (1), maka konstruksi tersebut
labil.
Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
Metode Analisis
Untuk menganalisis rangka batang dapat digunakan
beberapa metode, antara lain :
1. Metode Grafis
a. Cremona
b. Culman
c. Williot-Mohr
2. Metode Analitis
a. Titik Buhul
b. Ritter
c. Unit Load
Terima kasih
atas Perhatiannya!

More Related Content

Recently uploaded

Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...rororasiputra
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptDellaEkaPutri2
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxarifyudianto3
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxArisatrianingsih
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptarifyudianto3
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdffitriAnnisa54
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxyoodika046
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptxilanarespatinovitari1
 
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompetePEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompeteIwanBasinu1
 
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdfB_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf114210034
 
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierKonsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierbudi194705
 
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxperbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxMuhamadIrfan190120
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Parthusien3
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfIftitahKartika
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPusatKeteknikanKehut
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptxEnginerMine
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxAndimarini2
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptxVinaAmelia23
 

Recently uploaded (19)

Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
Lecture 02 - Kondisi Geologi dan Eksplorasi Batubara untuk Tambang Terbuka - ...
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian KompetePEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
PEMELIHARAAN JEMBATAN pada Ujian Kompete
 
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdfB_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
B_Kelompok 4_Tugas 2_Arahan Pengelolaan limbah pertambangan Bauksit_PPT.pdf
 
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifierKonsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
Konsep rangkaian filter aktif berbasis operational amplifier
 
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptxperbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
perbedaan jalan raya dan rel bahasa Indonesia.pptx
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
 
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdfLAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
LAJU RESPIRASI.teknologi hasil pertanianpdf
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
 

Featured

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by HubspotMarius Sescu
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTExpeed Software
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsPixeldarts
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

3-Struktur-Rangka-Batang.pdf

  • 1. STRUKTUR RANGKABATANG Dr.Eng. Achfas Zacoeb, ST., MT. Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Brawijaya PAT S2 Rekayasa Struktur TKS 6101 STATIKA
  • 2. Rangka batang adalah suatu struktur rangka dengan rangkaian batang-batang berbentuk segitiga. Elemen rangka batang terbuat dari material kayu, baja, aluminium, dan sebagainya. Dalam struktur rangka batang, dipilih bentuk segitiga karena bentuk segitiga adalah suatu bentuk yang stabil, tidak mudah berubah. Pendahuluan (Lanjutan)
  • 3. Pendahuluan (Lanjutan) Pada struktur rangka batang, titik buhul sebagai sambungan tetap/stabil dianggap atau berperilaku sebagai sendi. Untuk menyambung titik buhul digunakan plat buhul. Pada struktur baja sambungan- sambungan pada plat buhul digunakan baut, paku keling atau las, sedangkan pada konstruksi kayu menggunakan sambungan baut, pasak atau paku. 1. Detail salah satu sambungan
  • 4. Tipe Rangka Batang Tipe-tipe rangka batang dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu : b. Struktur atap a. Struktur jembatan 2. Tipe rangka batang
  • 5. Tipe Rangka Batang (Lanjutan) Struktur rangka batang merupakan kumpulan dari batang-batang yang mana gaya-gaya batang tersebut harus diketahui. Dalam hal ini gaya-gaya batang tersebut beberapa gaya tarik (tension force) atau tekan (compression force). 3. Gaya-gaya batang
  • 6. Konstruksi Rangka Batang 1. Konstruksi rangka batang tunggal Setiap batang atau setiap segitiga penyusunannya mempunyai kedudukan yang setingkat, konstruksi terdiri dari atas satu kesatuan yang sama (setara). 4. Contoh konstruksi rangka batang tunggal
  • 7. Konstruksi Rangka Batang (Lanjutan) 2. Konstruksi rangka batang ganda Setiap batang atau setiap segitiga penyusunnya setingkat kedudukannya. akan tetapi konstruksi terdiri atas dua buah kesatuan konstruksi yang setara. 5. Contoh konstruksi rangka batang ganda
  • 8. Konstruksi Rangka Batang (Lanjutan) 3. Konstruksi rangka batang tersusun Kedudukan batang atau segitiga penyusun konstruksi ada beda tingkatannya (konstruksi terdiri atas konstruksi anak dan konstruksi induk). Segitiga ABC merupakan segitiga konstruksi induk, sedang segitiga ADE merupakan segitiga konstruksi anak. 6. Contoh konstruksi rangka batang tersusun
  • 9. Kestabilan Konstruksi Konstruksi rangka batang tersusun atas beberapa segitiga. mengapa demikian? karena bentuk segitiga adalah bentuk yg paling kokoh dibanding dengan bentuk lain. Pada bentuk segitiga, perubahan tempat akibat adanya gaya luar lebih kecil dari pada bentuk yang lain. Hal inilah yang menjadikan bentuk segitiga menjadi lebih kokoh, dan karenanya bentuk segitiga dipakai sebagai komponen pembentuk konstruksi rangka batang. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar 7.
  • 10. Kestabilan Konstruksi (Lanjutan) 7. Kestabilan konstruksi rangka batang Pada bentuk segitiga, perubahan tempat CC’ dihalangi oleh gaya tarik batang AC dan gaya tekan batang BC. Sedangkan pada bentuk persegi, perubahan tempat CC’ dan DD’ hanya dihalangi oleh gaya tarik AC dan BD, tanpa ada penghalang gaya tekan. Jadi terbukti bahwa konstruksi rangka batang yang tersusun atas segitiga- segitiga merupakan susunan yg stabil (statis).
  • 11. Ketidaktentuan Statis Untuk mengetahui apakah konstruksi statis tertentu atau statis tak tentu (dan atau labil), perlu suatu persamaan yang menyatakan hubungan antara banyaknya batang (M) dengan banyaknya titik buhul (J). Misal persamaan itu adalah M = A J + B, dengan A dan B adalah konstanta yang besarnya dicari. Dengan bantuan gambar 8, kasus tersebut dapat diselesaikan menjadi seperti persamaan (1) M = 2J – 3 (1)
  • 12. Ketidaktentuan Statis (Lanjutan) 8. Struktur segitiga  Untuk satu buah segitiga : M = A J + B 3 = A 3 + B atau 3 A + B = 3 (1)  Untuk dua buah segitiga : M = A J + B 5 = A 4 + B atau 4 A + B = 5 (2)
  • 13. Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)  Nilai A dicari dengan cara eliminasi B : 4 A + B = 5 3 A + B = 3 A = 2  Nilai B didapat dengan substitusi nilai A : 3 = 3 A + B 3 = 3 (2) + B B = 3 – 6 = – 3 Jadi hubungan banyaknya batang (M) dengan banyaknya titik buhul (J) yang statis tertentu adalah M = 2 J – 3, seperti persamaan (1).
  • 14. Untuk mengetahui struktur rangka batang tersebut statis tertentu atau statis tak tentu selain menggunakan persamaan (1), dapat juga dicek dengan persamaan (2) dan (3) yang pada prinsipnya adalah sama. M + R = 2J (statis tertentu) (2) M + R > 2J (statis tak tentu) (3) dengan : M : jumlah batang R : jumlah reaksi J : jumlah buhul Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
  • 15. Bila jumlah batang (M) pada suatu konstruksi lebih besar dari pada persamaan (1), maka konstruksinya adalah statis tak tentu. Besarnya derajat ketidaktentuan statis (DKS) ditunjukkan oleh kelebihan batang pada konstruksi tersebut. Sedangkan jika jumlah batang lebih kecil dari pada persamaan (1), maka konstruksi tersebut labil. Ketidaktentuan Statis (Lanjutan)
  • 16. Metode Analisis Untuk menganalisis rangka batang dapat digunakan beberapa metode, antara lain : 1. Metode Grafis a. Cremona b. Culman c. Williot-Mohr 2. Metode Analitis a. Titik Buhul b. Ritter c. Unit Load