SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
LAPORAN PRAKTIKUM
SISTEM                BASIS DATA




             Disusun oleh   :
             Nama      : SUHARI
             NIM       : 115410051


          LABORATORIUM TERPADU
  SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN
                  KOMPUTER
AKAKOM
                                     2012



                              PERTEMUAN 1
                   MEMBANGUN ATURAN BISNIS


PEMBAHASAN
    Aturan bisnis adalah kalimat yang mendefinisikan atau membatasi bebrapa
aspek bisnis atau dapat didefinisikan sebagai batasan yang harus diikuti ketika
sistem beroperasi.

1. Membuat aturan bisnis untuk sistem informasi sederhana untuk transaksi

   peminjaman buku di perpustakaan :
a. Perpustakaan memiliki banyak anggota

b. Buku hanya boleh dipinjam oleh anggota

c. Anggota hanya boleh meminjam 1 buku

d. Pengunjung hanya boleh membaca buku

      Aturan bisnis diatas bahwa setiap perpustakaan itu memiliki banyak
      anggota, dan setiap anggota hanya boleh meminjam 1 buku serta para
      pengunjung hanya boleh membaca buku saja tidak boleh meminjam
      buku. Dalam aturan bisnis diatas dapat diambil tiga entitas yaitu: buku,
      anggota dan pengunjung. Entitas Buku memiliki atribut yaitu :
      kode_buku (primery key), judul_buku, dan pengarang_buku. Entitas
      Anggota memiliki atribut Id_anggota (primery key), Nama_anggota, dan
      Alamat_anggota. Entitas Pengunjung mempunyai atribut Id_pengunjung
      (primery key), Nama_pengunjung, Alamat_pengunjung.
      Dari Entitas tersebut dapat dibuat relasi. Relasi yang pertama yaitu relasi
      antara Buku dengan Anggota diberi relasi “meminjam”dan sifat relasinya
1 to 1 kemudian antara Buku dan Pengunjung diberi relasi “membaca”
     dan memiliki sifat many to many.



  2. Schema

Buku_schema         : (kode_buku Char (9),
                       Judul_buku Char (30),
                       Pengarang_buku Char(30),
                       Primary Key (kode_buku));
Anggota_schema      : (id_anggota Char(9),
                       Nama_anggota Char(30),
                       Alamat_anggota varChar (30),
                       Primary Key (id_Anggota));
Pengunjung_schema : (id_pengunjung Char (9),
                       Nama_pengunjung Char (30),
                       Alamat_pengunjung varChar (30),
                       Primary key (id_pengunjung))
Membaca_schema      : (id_pengunjung Char (9),
                       kode_buku Char (9),
                       Primary Key (id_pengunjung, kode_buku),
Meminjam_schema     : (id_anggota Char (9),
                       Kode_buku Char (9),
                       Tgl_meminjam Date,
                       Primary key (id_anggota, Kode_buku )
                       Foreign key (id_anggota) References Anggota
                       (id_anggota),
                       Foreign key (Kode_buku) References Buku
                       (Kode_buku),
Schema Buku memiliki atribut berupa Kode_Buku dengan tipe char dan
  dengan panjang field 9, Judul_Buku dengan tipe char dan dengan panjang
  field 30, Pengarang_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 30
  dengan Kode_Buku sebagai primary key.
      Schema Anggota memiliki atribut berupa Id_ Anggota dengan tipe char
  dan dengan panjang field 9, Nama_ Anggota dengan tipe char dan dengan
  panjang field 30, Alamat_ Anggota dengan tipe varchar dan dengan panjang
  field 30 dengan Id_ Anggota sebagai primary key.
      Schema Pengunjung memiliki atribut berupa Id_ Pengunjung dengan tipe
  char dan dengan panjang field 9, Nama_ Pengunjung dengan tipe char dan
  dengan panjang field 30, Alamat_ Pengunjung dengan tipe varchar dan
  dengan panjang field 30 dengan Id_ Pengunjung sebagai primary key.
      Schema Membaca memiliki atribut berupa Id_Pengunjung dengan tipe
  char dan dengan panjang field 9, Kode_Buku dengan tipe char dan dengan
  panjang field 9, dan kedua atribut tersebut merupakan primary key.
      Schema meminjam memiliki atribut berupa Id_Anggota dengan tipe char
  dan dengan panjang field 9, Kode_Buku dengan tipe char dan dengan
  panjang field 9,      Tgl_Meminjam dengan tipe date, Id_Anggota, dan
  Kode_Buku sebagai primary key, Juga memiliki foreign key berupa
  Id_Anggota dengan mengambil reference dari Anggota (Id_Anggota) dan
  Kode_Buku mengambil reference dari Buku (Kode_Buku).




TUGAS

Buatlah aturan bisnis dan skema untuk sistem akademik.

   1. Aturan bisnis :

   a. Dosen mengajar matakuliah

   b. Mahasiswa mengambil matakuliah
c. Satu matakuliah diambil oleh banyak mahasiswa

      d. Satu mahasiswa mengambil banyak matakuliah




Id_dosen

nama

jurusan



Dosen

Membimbing_akademik

mengajar

                                1           1




Kode_MK



mengambil

Matakuliah

Mahasiswa

              m                                              m

                      m                                  m
NIM

SKS

jurusan

nama
NIM

Kode_MK



Nama_MK




  2. Skema

Dosen_schema        :   (id_dosen Char (20),

                        Nama_dosen Char (15),

                        Jurusan_dosen Char (10),

                        Primary Key (id_dosen),

Mahasiswa_schema    :   (NIM Char (10),

                        Nama_mahasiswa Char (10),

                        Jurusan_mahasiswa Char (10),

                        Primary Key (NIM),


Matakuliah_schema   :   (kode_matakuliah Char (7),

                        Nama_matakuliah Char (15),

                        SKS_matakuliah Num (1),

                        Primary Key (kode_matakuliah),

Mengambil_schema    :   (NIM Char (10),

                        Kode_matakuliah Char (7),

                        Ambil_SKS Num (2),
Primary Key (NIM, Kode_matakuliah),

                               Foreign key (NIM) References Mahasiswa
                               (NIM),
                               Foreign key (Kode_matakuliah) References
                               Matakuliah (Kode_matakuliah),




KESIMPULAN
       Aturan bisnis adalah kalimat yang mendefinisikan atau membatasi
bebrapa aspek bisnis atau dapat didefinisikan sebagai batasan yang harus diikuti
ketika sistem beroperasi.

       Dari aturan bisnis yang dibuat kita dapat membuat sebuah relasi diagram
dan skemanya. Dan dari aturan bisnis tersebut kita dapat mengambil beberapa
entity yang masing-masing memiliki atribut sendiri-sendiri.




                              PERTEMUAN 2
           PEMODELAN ER-ENTITY RELATIONSHIP (1)


PEMBAHASAN
      Entity set adalah sesuatu atau objek yang ada di dalam dunia nyata yang
berbeda dengan objek lainya, memiliki atribut penyusun, dan merupakan
pembangun suatu sistem.

Penjelasan listing
Membuat ERD dan kamus data untuk sistem informasi sederhana untuk
transakasi peminjaman buku di perpustakaan :
  Kamus Data untuk transaksi peminjaman buku di perpustakaan yaitu :

Buku_schema           : {kode_buku, judul_buku, pengarang}
Anggota_schema        : {id_anggota, nama, alamat}
Pengunjung_schema     : {id_pengunjung, nama, alamat}
Membaca_schema        : {id_pengunjung, kode_buku}
Anggota – meminjam – buku – dibaca – pengunjung
    1          1       1      m         m

      Sehingga Entitas Buku mempunyai atribut Kode_Buku sebagai primary
key, Judul_Buku, dan Pengarang_Buku sebagai Non key. Entitas Anggota
mempunyai atribut Id_ Anggota sebagai primary key, Nama_ Anggota, dan
Alamat_ Anggota sebagai Non key. Entitas Pengunjung mempunyai atribut
id_pengunjung    sebagai    primary    key,    Nama_Pengunjung      dan
Alamat_Pengunjung sebagai non key.




TUGAS

Membuat ERD dan kamus data untuk sistem informasi sederhana penjualan
produk online ?
nama


Kode_barang

Kode_barang

Jenis_barang



mengelola
membeli

Barang


                           m           m
Id_konsumen




              1                                          m
Perusahaan

Konsumen



Id_perusahaan

alamat


nama

Id_konsumen

alamat


nama




Kamus data untuk penjualan produk secara online :
Perusahaan_Schema :{Id_Perusahaan, Nama_Perusahaan, Alamat_Perusahaan}
Barang _Schema     :{kode_Barang, Nama_Barang, Jenis_Barang}
Konsumen_Schema :{Id_konsumen, Nama_konsumen, Alamat_konsumen}
Membeli_schema     :{Id_konsumen, kode_Barang, Id_Perusahaan,
                    Tgl_Pembelian, Status_Pembelian}
Perusahaan – Mengelola – Barang – Dibeli – Konsumen
          1           M           M          M        M




KESIMPULAN
      Setelah kita mempelajari ER- Entity Relationship kita dapat membuat
sebuah digaram dan sebuah kamus data.

More Related Content

Similar to Laporan praktikum 1

Laporan praktikum modul vii
Laporan praktikum modul viiLaporan praktikum modul vii
Laporan praktikum modul viiDevi Apriansyah
 
Basis data dan gudang data
Basis data dan gudang dataBasis data dan gudang data
Basis data dan gudang datalulus nugraha
 
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...aswi ruhana
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataLayHar
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan datalingyuksing86
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataLayHar
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan datalingyuksing86
 
BasDat.pptx
BasDat.pptxBasDat.pptx
BasDat.pptxnyomans1
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM MEGA AMBAR LUTFIA
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM MEGA AMBAR LUTFIA
 
2. sistem basis data
2. sistem basis data2. sistem basis data
2. sistem basis datayamasitha
 
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdf
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdfModul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdf
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdfValentino Selayan
 

Similar to Laporan praktikum 1 (20)

Laporan praktikum modul vii
Laporan praktikum modul viiLaporan praktikum modul vii
Laporan praktikum modul vii
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1
 
Basis data dan gudang data
Basis data dan gudang dataBasis data dan gudang data
Basis data dan gudang data
 
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
Sim, Aswi ruhana, Hapzi Ali, s1 akuntansi, sistem manajemen database, univers...
 
BAB 1 PBO C++ Struktur
BAB 1 PBO C++ StrukturBAB 1 PBO C++ Struktur
BAB 1 PBO C++ Struktur
 
Erd2
Erd2Erd2
Erd2
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan data
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan data
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan data
 
Reka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan dataReka bentuk dan model pangkalan data
Reka bentuk dan model pangkalan data
 
Pertemuan 1 revisijan2013-mhs
Pertemuan 1 revisijan2013-mhsPertemuan 1 revisijan2013-mhs
Pertemuan 1 revisijan2013-mhs
 
BasDat.pptx
BasDat.pptxBasDat.pptx
BasDat.pptx
 
Apa itu database??
Apa itu database??Apa itu database??
Apa itu database??
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
 
Pertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptxPertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptx
 
Makalah Alprog
Makalah AlprogMakalah Alprog
Makalah Alprog
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA,CONTOH DATABASE SISTEM AKADEM...
 
2. sistem basis data
2. sistem basis data2. sistem basis data
2. sistem basis data
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdf
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdfModul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdf
Modul2-Tipe-data-identifier-dan-operator-02.pdf
 

Laporan praktikum 1

  • 1. LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM BASIS DATA Disusun oleh : Nama : SUHARI NIM : 115410051 LABORATORIUM TERPADU SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
  • 2. AKAKOM 2012 PERTEMUAN 1 MEMBANGUN ATURAN BISNIS PEMBAHASAN Aturan bisnis adalah kalimat yang mendefinisikan atau membatasi bebrapa aspek bisnis atau dapat didefinisikan sebagai batasan yang harus diikuti ketika sistem beroperasi. 1. Membuat aturan bisnis untuk sistem informasi sederhana untuk transaksi peminjaman buku di perpustakaan : a. Perpustakaan memiliki banyak anggota b. Buku hanya boleh dipinjam oleh anggota c. Anggota hanya boleh meminjam 1 buku d. Pengunjung hanya boleh membaca buku Aturan bisnis diatas bahwa setiap perpustakaan itu memiliki banyak anggota, dan setiap anggota hanya boleh meminjam 1 buku serta para pengunjung hanya boleh membaca buku saja tidak boleh meminjam buku. Dalam aturan bisnis diatas dapat diambil tiga entitas yaitu: buku, anggota dan pengunjung. Entitas Buku memiliki atribut yaitu : kode_buku (primery key), judul_buku, dan pengarang_buku. Entitas Anggota memiliki atribut Id_anggota (primery key), Nama_anggota, dan Alamat_anggota. Entitas Pengunjung mempunyai atribut Id_pengunjung (primery key), Nama_pengunjung, Alamat_pengunjung. Dari Entitas tersebut dapat dibuat relasi. Relasi yang pertama yaitu relasi antara Buku dengan Anggota diberi relasi “meminjam”dan sifat relasinya
  • 3. 1 to 1 kemudian antara Buku dan Pengunjung diberi relasi “membaca” dan memiliki sifat many to many. 2. Schema Buku_schema : (kode_buku Char (9), Judul_buku Char (30), Pengarang_buku Char(30), Primary Key (kode_buku)); Anggota_schema : (id_anggota Char(9), Nama_anggota Char(30), Alamat_anggota varChar (30), Primary Key (id_Anggota)); Pengunjung_schema : (id_pengunjung Char (9), Nama_pengunjung Char (30), Alamat_pengunjung varChar (30), Primary key (id_pengunjung)) Membaca_schema : (id_pengunjung Char (9), kode_buku Char (9), Primary Key (id_pengunjung, kode_buku), Meminjam_schema : (id_anggota Char (9), Kode_buku Char (9), Tgl_meminjam Date, Primary key (id_anggota, Kode_buku ) Foreign key (id_anggota) References Anggota (id_anggota), Foreign key (Kode_buku) References Buku (Kode_buku),
  • 4. Schema Buku memiliki atribut berupa Kode_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Judul_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 30, Pengarang_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 30 dengan Kode_Buku sebagai primary key. Schema Anggota memiliki atribut berupa Id_ Anggota dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Nama_ Anggota dengan tipe char dan dengan panjang field 30, Alamat_ Anggota dengan tipe varchar dan dengan panjang field 30 dengan Id_ Anggota sebagai primary key. Schema Pengunjung memiliki atribut berupa Id_ Pengunjung dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Nama_ Pengunjung dengan tipe char dan dengan panjang field 30, Alamat_ Pengunjung dengan tipe varchar dan dengan panjang field 30 dengan Id_ Pengunjung sebagai primary key. Schema Membaca memiliki atribut berupa Id_Pengunjung dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Kode_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 9, dan kedua atribut tersebut merupakan primary key. Schema meminjam memiliki atribut berupa Id_Anggota dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Kode_Buku dengan tipe char dan dengan panjang field 9, Tgl_Meminjam dengan tipe date, Id_Anggota, dan Kode_Buku sebagai primary key, Juga memiliki foreign key berupa Id_Anggota dengan mengambil reference dari Anggota (Id_Anggota) dan Kode_Buku mengambil reference dari Buku (Kode_Buku). TUGAS Buatlah aturan bisnis dan skema untuk sistem akademik. 1. Aturan bisnis : a. Dosen mengajar matakuliah b. Mahasiswa mengambil matakuliah
  • 5. c. Satu matakuliah diambil oleh banyak mahasiswa d. Satu mahasiswa mengambil banyak matakuliah Id_dosen nama jurusan Dosen Membimbing_akademik mengajar 1 1 Kode_MK mengambil Matakuliah Mahasiswa m m m m NIM SKS jurusan nama
  • 6. NIM Kode_MK Nama_MK 2. Skema Dosen_schema : (id_dosen Char (20), Nama_dosen Char (15), Jurusan_dosen Char (10), Primary Key (id_dosen), Mahasiswa_schema : (NIM Char (10), Nama_mahasiswa Char (10), Jurusan_mahasiswa Char (10), Primary Key (NIM), Matakuliah_schema : (kode_matakuliah Char (7), Nama_matakuliah Char (15), SKS_matakuliah Num (1), Primary Key (kode_matakuliah), Mengambil_schema : (NIM Char (10), Kode_matakuliah Char (7), Ambil_SKS Num (2),
  • 7. Primary Key (NIM, Kode_matakuliah), Foreign key (NIM) References Mahasiswa (NIM), Foreign key (Kode_matakuliah) References Matakuliah (Kode_matakuliah), KESIMPULAN Aturan bisnis adalah kalimat yang mendefinisikan atau membatasi bebrapa aspek bisnis atau dapat didefinisikan sebagai batasan yang harus diikuti ketika sistem beroperasi. Dari aturan bisnis yang dibuat kita dapat membuat sebuah relasi diagram dan skemanya. Dan dari aturan bisnis tersebut kita dapat mengambil beberapa entity yang masing-masing memiliki atribut sendiri-sendiri. PERTEMUAN 2 PEMODELAN ER-ENTITY RELATIONSHIP (1) PEMBAHASAN Entity set adalah sesuatu atau objek yang ada di dalam dunia nyata yang berbeda dengan objek lainya, memiliki atribut penyusun, dan merupakan pembangun suatu sistem. Penjelasan listing
  • 8. Membuat ERD dan kamus data untuk sistem informasi sederhana untuk transakasi peminjaman buku di perpustakaan : Kamus Data untuk transaksi peminjaman buku di perpustakaan yaitu : Buku_schema : {kode_buku, judul_buku, pengarang} Anggota_schema : {id_anggota, nama, alamat} Pengunjung_schema : {id_pengunjung, nama, alamat} Membaca_schema : {id_pengunjung, kode_buku} Anggota – meminjam – buku – dibaca – pengunjung 1 1 1 m m Sehingga Entitas Buku mempunyai atribut Kode_Buku sebagai primary key, Judul_Buku, dan Pengarang_Buku sebagai Non key. Entitas Anggota mempunyai atribut Id_ Anggota sebagai primary key, Nama_ Anggota, dan Alamat_ Anggota sebagai Non key. Entitas Pengunjung mempunyai atribut id_pengunjung sebagai primary key, Nama_Pengunjung dan Alamat_Pengunjung sebagai non key. TUGAS Membuat ERD dan kamus data untuk sistem informasi sederhana penjualan produk online ? nama Kode_barang Kode_barang Jenis_barang mengelola
  • 9. membeli Barang m m Id_konsumen 1 m Perusahaan Konsumen Id_perusahaan alamat nama Id_konsumen alamat nama Kamus data untuk penjualan produk secara online : Perusahaan_Schema :{Id_Perusahaan, Nama_Perusahaan, Alamat_Perusahaan} Barang _Schema :{kode_Barang, Nama_Barang, Jenis_Barang} Konsumen_Schema :{Id_konsumen, Nama_konsumen, Alamat_konsumen} Membeli_schema :{Id_konsumen, kode_Barang, Id_Perusahaan, Tgl_Pembelian, Status_Pembelian}
  • 10. Perusahaan – Mengelola – Barang – Dibeli – Konsumen 1 M M M M KESIMPULAN Setelah kita mempelajari ER- Entity Relationship kita dapat membuat sebuah digaram dan sebuah kamus data.