SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Kebaktian Minggu Camp Anak

-You Can Do ItMatius 25:14-30

By: Kak Netto
Perumpamaan
Tentang
Talenta
Talenta?
Talenta adalah ukuran berat untuk logam
sebesar 3.000 syikal.
Satu talenta beratnya 34 Kg.
Jika dimatauangkan
(jaman Yesus) setara
dengan 6.000 dinar.
1 dinar adalah upah kerja 1 hari pada jaman
Yesus.
Jadi jika dibandingkan dengan masa sekarang,
seandainya upah kerja satu hari adalah
Rp. 50.000.- maka:
1 talenta = Rp…???
= 1 x 6.000 x 50.000
= Rp 300.000.000,-
Hamba pertama mendapat:
5 x 300.000.000
= Rp 1.500.000.000,Hamba kedua mendapat:
2 x 300.000.000
= Rp 600.000.000,Hamba ketiga mendapat:
1 x 300.000.000
= Rp 300.000.000,-
Hamba ketiga menanam
1 talenta miliknya.
Hamba pertama yang diberi 5 talenta menjadi
10 talenta: 10 x 300.000.000
= Rp 3.000.000.000,“Baik sekali perbuatanmu itu, hai hambaku
yang baik dan setia; engkau telah setia dalam
perkara kecil, aku akan memberikan kepadamu
tanggung jawab dalam perkara yang besar.
Masuklah dan turutlah dalam kebahagiaan
tuanmu.”
Hamba kedua yang diberi 2 talenta menjadi 4
talenta: 4 x 300.000.000
=Rp 1.200.000.000
“Baik sekali perbuatanmu itu, hai hambaku
yang baik dan setia; engkau telah setia dalam
perkara kecil, aku akan memberikan kepadamu
tanggung jawab dalam perkara yang besar.
Masuklah dan turutlah dalam kebahagiaan
tuanmu.”
Hamba ketiga?
Tetap membawa 1 talenta.
Tuan, aku tahu bahwa tuan adalah manusia
yang kejam yang menuai di tempat di mana
tuan tidak menabur dan yang memungut dari
tempat di mana tuan tidak menanam. Karena
itu aku takut dan pergi menyembunyikan
talenta tuan itu di dalam tanah: Ini, terimalah
kepunyaan tuan!
Hai kamu, hamba yang jahat dan malas, jadi
kamu sudah tahu, bahwa aku menuai di
tempat di mana aku tidak menabur dan
memungut dari tempat di mana aku tidak
menanam? Karena itu sudahlah seharusnya
uangku itu kauberikan kepada orang yang
menjalankan uang, supaya sekembaliku aku
menerimanya serta dengan bunganya.
Demikian juga
dengan anugerah:

Yang penting
bukanlah jumlahnya,
namun usahanya.
Bagaimana cara
mengembangkan
talentaku?
1. Percaya Diri
Video: Dance

Nggak peduli aku hitam, aku miskin, aku
gendut, aku kurus, yang penting aku pandai,
aku juara kelas, aku juara lomba badminton,
aku juara menulis cerpen, dan aku menjadi
berkat untuk banyak orang.
2. Mau Belajar
Klip Anak Main Gitar

Hidup adalah BELAJAR.
3. Punya Harapan yang Besar
Klip Gadis Kecil

Milikilah harapan yang besar untuk
mengembangkan talenta yang kalian punya.
4. Andalkan Tuhan
BESI itu kuat, tapi API mampu meleburkannya
API itu kuat, tapi AIR mampu memadamkannya
AIR itu kuat, tapi AWAN mampu menyerapnya
AWAN itu kuat, tapi ANGIN mampu menolaknya
ANGIN itu kuat, tapi BUKIT mampu menghalanginya
BUKIT itu kuat, tapi MANUSIA mampu menghancurkannya
MANUSIA itu kuat, tapi NAFSU mampu menundukannya
NAFSU itu kuat, tapi IMAN mampu mengalahkannya
“Tapi bila IMAN KUAT tiada apa yang mampu
mengalahkannya”
Tetapi semua orang yang menerima-Nya diberiNya kuasa supaya menjadi anak-anak Allah,
yaitu mereka yang percaya dalam nama-Nya.
(Yohanes 1:12)
Klip: Surat dari Bapa
YOU CAN DO IT!!!

YES, I CAN DO IT!!!

More Related Content

More from Adi Netto Kristanto

Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanya
Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanyaSiapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanya
Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanyaAdi Netto Kristanto
 
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraan
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraanMenjawab kasih nya dengan kasih persaudaraan
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraanAdi Netto Kristanto
 
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemah
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemahKepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemah
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemahAdi Netto Kristanto
 
Memandang Allah yang JanjiNya teguh
Memandang Allah yang JanjiNya teguhMemandang Allah yang JanjiNya teguh
Memandang Allah yang JanjiNya teguhAdi Netto Kristanto
 
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah Kehidupan
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah KehidupanUpaya Menemukan Hikmat di Tengah Kehidupan
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah KehidupanAdi Netto Kristanto
 
Yesus kristus raja surgawi sejati
Yesus kristus raja surgawi sejatiYesus kristus raja surgawi sejati
Yesus kristus raja surgawi sejatiAdi Netto Kristanto
 
Tetap gagah di jalan yang tak mudah
Tetap gagah di jalan yang tak mudahTetap gagah di jalan yang tak mudah
Tetap gagah di jalan yang tak mudahAdi Netto Kristanto
 
Spiritualitas yang menggugah hati allah
Spiritualitas yang menggugah hati allahSpiritualitas yang menggugah hati allah
Spiritualitas yang menggugah hati allahAdi Netto Kristanto
 
Siap menanti janji imanuel digenapi
Siap menanti janji imanuel digenapiSiap menanti janji imanuel digenapi
Siap menanti janji imanuel digenapiAdi Netto Kristanto
 

More from Adi Netto Kristanto (20)

Kuasa kebangkitan kristus
Kuasa kebangkitan kristusKuasa kebangkitan kristus
Kuasa kebangkitan kristus
 
Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanya
Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanyaSiapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanya
Siapa mencintai nyawanya akan kehilangan nyawanya
 
Rivalitas vs solidaritas
Rivalitas vs solidaritasRivalitas vs solidaritas
Rivalitas vs solidaritas
 
Minggu trinitas
Minggu trinitasMinggu trinitas
Minggu trinitas
 
Rajin berbuat baik
Rajin berbuat baikRajin berbuat baik
Rajin berbuat baik
 
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraan
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraanMenjawab kasih nya dengan kasih persaudaraan
Menjawab kasih nya dengan kasih persaudaraan
 
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemah
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemahKepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemah
Kepemimpinan musa lembut tetapi tidak lemah
 
Tujuan Hidup Orang Percaya
Tujuan Hidup Orang PercayaTujuan Hidup Orang Percaya
Tujuan Hidup Orang Percaya
 
Memandang Allah yang JanjiNya teguh
Memandang Allah yang JanjiNya teguhMemandang Allah yang JanjiNya teguh
Memandang Allah yang JanjiNya teguh
 
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah Kehidupan
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah KehidupanUpaya Menemukan Hikmat di Tengah Kehidupan
Upaya Menemukan Hikmat di Tengah Kehidupan
 
Arti pengorbanan
Arti pengorbananArti pengorbanan
Arti pengorbanan
 
Hamba pembawa damai
Hamba pembawa damaiHamba pembawa damai
Hamba pembawa damai
 
Yesus kristus raja surgawi sejati
Yesus kristus raja surgawi sejatiYesus kristus raja surgawi sejati
Yesus kristus raja surgawi sejati
 
Tetap gagah di jalan yang tak mudah
Tetap gagah di jalan yang tak mudahTetap gagah di jalan yang tak mudah
Tetap gagah di jalan yang tak mudah
 
Spiritualitas yang menggugah hati allah
Spiritualitas yang menggugah hati allahSpiritualitas yang menggugah hati allah
Spiritualitas yang menggugah hati allah
 
Memberitakan kebaikan tuhan
Memberitakan kebaikan tuhanMemberitakan kebaikan tuhan
Memberitakan kebaikan tuhan
 
Hari tuhan, berkah atau celaka
Hari tuhan, berkah atau celakaHari tuhan, berkah atau celaka
Hari tuhan, berkah atau celaka
 
Siap menanti janji imanuel digenapi
Siap menanti janji imanuel digenapiSiap menanti janji imanuel digenapi
Siap menanti janji imanuel digenapi
 
Altar Keluarga
Altar KeluargaAltar Keluarga
Altar Keluarga
 
Apa arti hidup berkelimpahan
Apa arti hidup berkelimpahanApa arti hidup berkelimpahan
Apa arti hidup berkelimpahan
 

You can do it

  • 1. Kebaktian Minggu Camp Anak -You Can Do ItMatius 25:14-30 By: Kak Netto
  • 3.
  • 4. Talenta? Talenta adalah ukuran berat untuk logam sebesar 3.000 syikal. Satu talenta beratnya 34 Kg. Jika dimatauangkan (jaman Yesus) setara dengan 6.000 dinar.
  • 5. 1 dinar adalah upah kerja 1 hari pada jaman Yesus. Jadi jika dibandingkan dengan masa sekarang, seandainya upah kerja satu hari adalah Rp. 50.000.- maka: 1 talenta = Rp…??? = 1 x 6.000 x 50.000 = Rp 300.000.000,-
  • 6. Hamba pertama mendapat: 5 x 300.000.000 = Rp 1.500.000.000,Hamba kedua mendapat: 2 x 300.000.000 = Rp 600.000.000,Hamba ketiga mendapat: 1 x 300.000.000 = Rp 300.000.000,-
  • 7. Hamba ketiga menanam 1 talenta miliknya.
  • 8.
  • 9. Hamba pertama yang diberi 5 talenta menjadi 10 talenta: 10 x 300.000.000 = Rp 3.000.000.000,“Baik sekali perbuatanmu itu, hai hambaku yang baik dan setia; engkau telah setia dalam perkara kecil, aku akan memberikan kepadamu tanggung jawab dalam perkara yang besar. Masuklah dan turutlah dalam kebahagiaan tuanmu.”
  • 10. Hamba kedua yang diberi 2 talenta menjadi 4 talenta: 4 x 300.000.000 =Rp 1.200.000.000 “Baik sekali perbuatanmu itu, hai hambaku yang baik dan setia; engkau telah setia dalam perkara kecil, aku akan memberikan kepadamu tanggung jawab dalam perkara yang besar. Masuklah dan turutlah dalam kebahagiaan tuanmu.”
  • 11. Hamba ketiga? Tetap membawa 1 talenta. Tuan, aku tahu bahwa tuan adalah manusia yang kejam yang menuai di tempat di mana tuan tidak menabur dan yang memungut dari tempat di mana tuan tidak menanam. Karena itu aku takut dan pergi menyembunyikan talenta tuan itu di dalam tanah: Ini, terimalah kepunyaan tuan!
  • 12. Hai kamu, hamba yang jahat dan malas, jadi kamu sudah tahu, bahwa aku menuai di tempat di mana aku tidak menabur dan memungut dari tempat di mana aku tidak menanam? Karena itu sudahlah seharusnya uangku itu kauberikan kepada orang yang menjalankan uang, supaya sekembaliku aku menerimanya serta dengan bunganya.
  • 13. Demikian juga dengan anugerah: Yang penting bukanlah jumlahnya, namun usahanya.
  • 15. 1. Percaya Diri Video: Dance Nggak peduli aku hitam, aku miskin, aku gendut, aku kurus, yang penting aku pandai, aku juara kelas, aku juara lomba badminton, aku juara menulis cerpen, dan aku menjadi berkat untuk banyak orang.
  • 16.
  • 17. 2. Mau Belajar Klip Anak Main Gitar Hidup adalah BELAJAR.
  • 18. 3. Punya Harapan yang Besar Klip Gadis Kecil Milikilah harapan yang besar untuk mengembangkan talenta yang kalian punya.
  • 19. 4. Andalkan Tuhan BESI itu kuat, tapi API mampu meleburkannya API itu kuat, tapi AIR mampu memadamkannya AIR itu kuat, tapi AWAN mampu menyerapnya AWAN itu kuat, tapi ANGIN mampu menolaknya ANGIN itu kuat, tapi BUKIT mampu menghalanginya BUKIT itu kuat, tapi MANUSIA mampu menghancurkannya MANUSIA itu kuat, tapi NAFSU mampu menundukannya NAFSU itu kuat, tapi IMAN mampu mengalahkannya “Tapi bila IMAN KUAT tiada apa yang mampu mengalahkannya”
  • 20. Tetapi semua orang yang menerima-Nya diberiNya kuasa supaya menjadi anak-anak Allah, yaitu mereka yang percaya dalam nama-Nya. (Yohanes 1:12)
  • 22. YOU CAN DO IT!!! YES, I CAN DO IT!!!