SlideShare a Scribd company logo
1 of 47
PERANAN MIKROTIK
DALAM JARINGAN
INTERNET
By : Adhie Lesmana
www.belajarmikrotik.com
PROFIL PEMBICARA
F. Adhie Lesmana ( known as Adhielesmana )
Trainer di BelajarMikroTik.Com
Administrator Forum Mikrotik Indonesia
 www.forummikrotik.com
MTCNA, MTCRE, MTCTCE
Website : http://www.adhielesmana.com
Facebook : www.fb.com/adhielesmana
twitter : @adhielesmana
Slideshare : www.slideshare.net/adhielesmana
Tags Line #GantengGantengMaksimal :D
BELAJARMIKROTIK.COM
Belajar MikroTik
MikroTik Training Center
MikroTik Academy Coordinator
Discovery Class Pre-MTCNA
Certified Class
 MTCNA, MTCRE, MTCTCE, MTCWE, MTCUME,MTCINE
Integration Class & Online Class
MIKROTIK
“Vendor Hardware dan Software”
RouterBoard
 Hardware Router, Wireless dan Device Networking
RouterOS
 Router Operating System
 Software yang menjalankan Router
MIKROTIK, LATVIA
Motto = Routing The World
ROUTERBOARD
MikroTik memiliki Beberapa Jenis dan Type RouterBoard
yang bisa digunakan sesuai dengan skala dan topologi
jaringannya. Sehingga MikroTik bisa di aplikasikan di
jaringan skala kecil hingga skala besar (enterprise).
RouterBOARD sendiri dibedakan menurut, jumlah
interface, jenis interface, fungsi dan arsitektur board nya
( mipsbe, mipsle, tile, x86, ppc )
ROUTERBOARD
ROUTEROS (ROS)
Merupakan system Operasi (Software), yang di gunakan
untuk menjalankan RouterBOARD.
Setiap RouterBOARD hanya bisa di install / di operasikan
dengan RouterBOARD.
RouterOS untuk setiap Arsitektur board berbeda-beda
MIKROTIK BASIC
Fungsi Dasar MikroTik adalah sebagai Router
 Semua Aktifitas Internet membutuhkan Router.
Dalam ilmu Jaringan (Networking)
 Traffic atau lalu lintas data dari satu network menuju network
lainnya yang berbeda subnet disebut aktifitas Routing, aktifitas
Routing ini membutuhkan bantuan perangkat yang disebut
ROUTER.
 Tanpa Router, tiap IP di dalam network hanya bisa berkomunikasi
dengan IP di subnet yang sama ( dalam satu network saja )
ROUTING
MIKROTIK ROUTER
MikroTik lebih dari sekedar ROUTER
Fitur Lebih Lengkap dari ROUTER pada umumnya
Bisa di konfigurasi secara wizard setup otomatis
(QuickSetup)
Bisa di konfigurasi secara detail (advance)
Bisa dikonfigurasi berbasis GUI ( winbox )
Bisa di konfigurasi berbasis WEB ( webfig )
Bisa di konfigurasi berbasis CLI ( script/text mode )
GUI SETUP
CLI SETUP
QUICK SETUP WIZARD
FITUR MIKROTIK
Firewall
 Fitur ini Digunakan untuk membuat aturan terhadap traffic yang
keluar, masuk maupun yang melewati router
 Firewall ini bisa menghalau ( menolak ), mengijinkan ( allow ),
membelokkan (forward) dan mencatat (log) traffic yang sedang
berlangsung.
 Kita bisa mengatur Firewall secara detail, baik berbasis Interface,
IP Address hingga berbasis port dan protocol nya.
FITUR MIKROTIK
FITUR MIKROTIK
QOS / Bandwidth Management
 Fitur ini Digunakan untuk mengatur besar kecilnya bandwidth yang
akan diberikan kepada client / pengguna (user)
 Fitur ini diatur di menu Queues, fitur ini selain bisa mengatur
bandwith tunggal per user, juga bisa mengatur bandwith secara
merata ke setiap user yang aktif.
 Kombinasi penggunaan Firewall dan QOS, bisa digunakan untuk
melimit paket paket tertentu berdasar port dan protocolnya.
FITUR MIKROTIK
FITUR MIKROTIK
Selain fitur diatas, masih banyak fitur unggulan
mikrotik lain yang tidak ada di Router Selain
MikroTik. Antaralain :
Wireless System
Hotspot Login System
Radius / UserManager System
Dynamic Routing ( RIP, OSPF, BGP )
Point To Point Protocol ( PPP, Client & Server )
Dll
PERANAN MIKROTIK
Karena hardwarenya yang menjangkau semua skala
jaringan dan didukung dengan fitur yang lengkap,
maka MikroTik telah banyak digunakan oleh para
vendor jaringan dan provider jasa internet..
PERANAN MIKROTIK
MikroTik juga banyak di gunakan oleh corporate,
perkantoran, sekolahan, restoran, hotel hingga end
user perorangan ( home )
Sebagai Router, Firewall & Bandwith di Kantor / Instansi
Membatasi Internet di sekolah ( blokir pornografi dll )
Membuat Hotspot Cafe di restoran / hotel
Membuat SmartHome ( Wifi Dirumah )
Dll
FIRST MEET MIKROTIK
Apa yang harus dilakukan pertama kali.
Default User : admin, Password : ( tidak ada )
Default IP : 192.168.88.1 ( wizard )
Konfigurasi menggunakan Winbox.exe
 Bisa di download di www.mikrotik.com
 Bisa di download dari local web router http://iprouter
DEFAULT CONFIGURATION
Sebelum anda konfigurasi, umumnya dari pabrikan
sudah ada default konfigurasi.
Anda harus me-reset ( menghapus ) konfigurasi,
supaya selanjutnya bisa anda konfigurasi sesuai
kebutuhan jaringannya.
RESET CONFIGURATION
Reset Configuration
Hard Reset
 Reset Via Hardware Router ( RouterBoard )
 Install CD ( x86 )
Soft Reset
 Via Terminal Command
 Winbox -> System Reset Configuration
HARD RESET
Hard Reset #1 Method
Reset RouterBoard By Hardware
Press Reset Button, Hold and Then Plug Power
Wait For Beep +/- 20s ( Or Flash Lamp )
Then Release The Button
Wait For Booting
Connect By Winbox
HARD RESET
Hard Reset #2 Method
Reset RouterBoard By Hardware
Short Reset Jumper, Hold and Then Plug Power
Wait For While +/- 5s
Then Release Jumper
Wait For Booting
Connect By Winbox
FIRST USE #1
Reset Your Router
HardReset / SoftReset
FIRST USE #2
Connect LAN to Ether5
Connect Laptop To Router
FIRST USE #3
Mac-WinBox
Network Discovery
Find Your Router
Select Mac Address
FIRST USE #4
Remove Default
Remove Configuration
If Doesnt Show Up
Remove Manual
/sys reset no-default=yes
FIRST USE #5
Router Ready
Start To Configure
MIKROTIK SEBAGAI ROUTER
WINBOX CONFIGURATION
Gunakan Winbox, Akses via MAC-Address
Klik Browse ( MikroTik Network Discovery )
Muncul Mac-Address klik2x
Masukkan username Login default ( user : admin )
WINBOX CONFIGURATION
SETUP IP ADDRESS
Menu IP > Address
Add ( Klik + )
Masukkan IP Address / Network : 192.168.1.2/24
Pilih interface Ether 1 ( interface ke arah gateway )
Ok
Tambahkan satu IP Lagi untuk Address Local
192.168.0.1/24 di ether2
Network tidak perlu di isi karena otomatis muncul setelah
anda setting IP Address.
IP ADDRESS CONFIG
ADD NEW ADDRESS
SETTING GATEWAY
IP > Routes > klik + ( add )
Masukkan IP 192.168.1.1 ( ip gateway ) pada kolom
gateway
klik OK
GATEWAY SETUP
GATEWAY CONFIGURATION
SETTING NAT FIREWALL
- Masuk Menu IP > Firewall > NAT
Pilih Chain : srcnat
Out Interface : ether1 ( interface ke internet )
Action masquerade
OK
SETTING DNS
IP > DNS
Masukkan IP DNS Server yang di berikan oleh ISP
Centang allow remote request
OK
DNS SETUP
SETTING PC
Secara dasar Router anda telah siap.
Pasang Ether2 pada PC
Setting IP komputer dengan konfigurasi
IP Address : 192.168.0.2 - 192.168.0.254
Subnet mask : 255.255.255.0
Gateway : 192.168.0.1
DNS : 192.168.0.1 dan 8.8.8.8
Selesai, Router anda siap digunakan
DISCUSSION
Belajar MikroTik sangatlah menyenangkan, mari
bergabung berbagi bersama, sharing pengalaman
dan tanya jawab mengenai MikroTik di :
WWW.FORUMMIKROTIK.COM
Forum berbahasa indonesia yang membahas MikroTik dan
segala sesuatunya.
TERIMA KASIH
Salam MikroTik 

More Related Content

What's hot

P1 pengenalan mikrotik
P1 pengenalan mikrotikP1 pengenalan mikrotik
P1 pengenalan mikrotikKarya Gunawan
 
Memahami arti kode seri mikrotik
Memahami arti kode seri mikrotikMemahami arti kode seri mikrotik
Memahami arti kode seri mikrotikKarya Gunawan
 
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0Mualim .
 
Pengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiPengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiCuhendra C
 
pengenalan mikrotik
pengenalan mikrotikpengenalan mikrotik
pengenalan mikrotikseolangit4
 
Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Agus Setyawan
 
Mikrotik ppt
Mikrotik pptMikrotik ppt
Mikrotik ppt044249
 
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTik
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTikKonfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTik
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTikAdhie Lesmana
 
jaEbook mikrotik
jaEbook mikrotikjaEbook mikrotik
jaEbook mikrotikNoval Opay
 
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukman
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukmanNetwork fundamental & mikro tik basic ahmad lukman
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukmanSuro Dhemit
 
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training Indonesia
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training IndonesiaMikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training Indonesia
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training IndonesiaMuhammad Ridwan
 
Ppt mikrotik
Ppt mikrotikPpt mikrotik
Ppt mikrotikakuyuli
 
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid Umar
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid UmarMembangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid Umar
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid UmarWalid Umar
 
Materi workshop Mikrotik #3
Materi workshop Mikrotik #3Materi workshop Mikrotik #3
Materi workshop Mikrotik #3Putra Wanda
 

What's hot (20)

P1 pengenalan mikrotik
P1 pengenalan mikrotikP1 pengenalan mikrotik
P1 pengenalan mikrotik
 
Memahami arti kode seri mikrotik
Memahami arti kode seri mikrotikMemahami arti kode seri mikrotik
Memahami arti kode seri mikrotik
 
Mtcna idn
Mtcna idnMtcna idn
Mtcna idn
 
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0
Modul mikroik mtcna revisi 0.0.0
 
Pengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiPengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisi
 
Mikrotik MTCNA
Mikrotik MTCNAMikrotik MTCNA
Mikrotik MTCNA
 
Basic Mikrotik
Basic MikrotikBasic Mikrotik
Basic Mikrotik
 
pengenalan mikrotik
pengenalan mikrotikpengenalan mikrotik
pengenalan mikrotik
 
Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )Mikrotik. ( hotspot )
Mikrotik. ( hotspot )
 
Mikrotik ppt
Mikrotik pptMikrotik ppt
Mikrotik ppt
 
Latihan soal MikroTik 1
Latihan soal MikroTik 1Latihan soal MikroTik 1
Latihan soal MikroTik 1
 
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTik
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTikKonfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTik
Konfigurasi VLAN di SwitchOS MikroTik
 
jaEbook mikrotik
jaEbook mikrotikjaEbook mikrotik
jaEbook mikrotik
 
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukman
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukmanNetwork fundamental & mikro tik basic ahmad lukman
Network fundamental & mikro tik basic ahmad lukman
 
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training Indonesia
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training IndonesiaMikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training Indonesia
MikroTik Certified Network Associate (MTCNA) - Training Indonesia
 
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi MikrotikPersentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
 
Netinstall
NetinstallNetinstall
Netinstall
 
Ppt mikrotik
Ppt mikrotikPpt mikrotik
Ppt mikrotik
 
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid Umar
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid UmarMembangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid Umar
Membangun WiFi Hotspot dengan autentifikasi Login (AAA) - by Walid Umar
 
Materi workshop Mikrotik #3
Materi workshop Mikrotik #3Materi workshop Mikrotik #3
Materi workshop Mikrotik #3
 

Similar to Peranan MikroTik - Seminar MikroTik STIMIK MDP Palembang

Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxRikoAnggara2
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxDitzGrapher
 
Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Putra Wanda
 
Mikrotik dikonversi
Mikrotik dikonversiMikrotik dikonversi
Mikrotik dikonversiAnharkoko
 
Instalasi mikrotik-router os
Instalasi mikrotik-router osInstalasi mikrotik-router os
Instalasi mikrotik-router oscabikhosting
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepAsep Asep
 
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdf
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdfModule 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdf
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdfsyarip4
 
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Rudy Yusdiantoro
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepSidiq Dwi Laksana
 
Konfigurasi router mikrotik lengkap
Konfigurasi router mikrotik lengkapKonfigurasi router mikrotik lengkap
Konfigurasi router mikrotik lengkapMarkus Graphic
 
Install mikrotik di virtualbox
Install mikrotik di virtualboxInstall mikrotik di virtualbox
Install mikrotik di virtualboxMusanif Efendi
 
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedy
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedyMateri workshop-instalasi mikrotik pc router with speedy
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedyFirman Indrianto
 
Modul v pengenalan mikrotik
Modul  v pengenalan mikrotikModul  v pengenalan mikrotik
Modul v pengenalan mikrotikCandra Adi Putra
 

Similar to Peranan MikroTik - Seminar MikroTik STIMIK MDP Palembang (20)

Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
 
mikrotik
 mikrotik mikrotik
mikrotik
 
Ebook mikrotik
Ebook mikrotikEbook mikrotik
Ebook mikrotik
 
Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1
 
Mikrotik
MikrotikMikrotik
Mikrotik
 
Laporan PIJK 8
Laporan PIJK 8Laporan PIJK 8
Laporan PIJK 8
 
Mikrotik dikonversi
Mikrotik dikonversiMikrotik dikonversi
Mikrotik dikonversi
 
Instalasi mikrotik-router os
Instalasi mikrotik-router osInstalasi mikrotik-router os
Instalasi mikrotik-router os
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-step
 
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdf
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdfModule 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdf
Module 1 Introduction Mikrotik dan IP.pdf
 
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-step
 
Konfigurasi router mikrotik lengkap
Konfigurasi router mikrotik lengkapKonfigurasi router mikrotik lengkap
Konfigurasi router mikrotik lengkap
 
mikrotik.pptx
mikrotik.pptxmikrotik.pptx
mikrotik.pptx
 
Al12
Al12Al12
Al12
 
Laporan 7 konfigurasi mikrotik router
Laporan 7 konfigurasi mikrotik routerLaporan 7 konfigurasi mikrotik router
Laporan 7 konfigurasi mikrotik router
 
Install mikrotik di virtualbox
Install mikrotik di virtualboxInstall mikrotik di virtualbox
Install mikrotik di virtualbox
 
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedy
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedyMateri workshop-instalasi mikrotik pc router with speedy
Materi workshop-instalasi mikrotik pc router with speedy
 
Modul v pengenalan mikrotik
Modul  v pengenalan mikrotikModul  v pengenalan mikrotik
Modul v pengenalan mikrotik
 

More from Adhie Lesmana

Basic tcp ip introducing
Basic tcp ip introducingBasic tcp ip introducing
Basic tcp ip introducingAdhie Lesmana
 
MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English
 MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English
MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - EnglishAdhie Lesmana
 
How To Becoming SysAdmin MikroTik
How To Becoming SysAdmin MikroTikHow To Becoming SysAdmin MikroTik
How To Becoming SysAdmin MikroTikAdhie Lesmana
 
Simple Firewall Filter Stimik MDP Palembang
Simple Firewall Filter Stimik MDP PalembangSimple Firewall Filter Stimik MDP Palembang
Simple Firewall Filter Stimik MDP PalembangAdhie Lesmana
 
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDY
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDYLOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDY
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDYAdhie Lesmana
 
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTik
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTikKonfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTik
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTikAdhie Lesmana
 
MikroTik Routing OSPF over PPTP Tunnel
MikroTik Routing OSPF over PPTP TunnelMikroTik Routing OSPF over PPTP Tunnel
MikroTik Routing OSPF over PPTP TunnelAdhie Lesmana
 

More from Adhie Lesmana (7)

Basic tcp ip introducing
Basic tcp ip introducingBasic tcp ip introducing
Basic tcp ip introducing
 
MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English
 MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English
MikroTik Basic Training Class - Online Moduls - English
 
How To Becoming SysAdmin MikroTik
How To Becoming SysAdmin MikroTikHow To Becoming SysAdmin MikroTik
How To Becoming SysAdmin MikroTik
 
Simple Firewall Filter Stimik MDP Palembang
Simple Firewall Filter Stimik MDP PalembangSimple Firewall Filter Stimik MDP Palembang
Simple Firewall Filter Stimik MDP Palembang
 
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDY
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDYLOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDY
LOAD BALANCING PCC MENGGUNAKAN 2 SPEEDY
 
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTik
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTikKonfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTik
Konfigurasi VLAN di Cloud Router Switch ( CRS ) MikroTik
 
MikroTik Routing OSPF over PPTP Tunnel
MikroTik Routing OSPF over PPTP TunnelMikroTik Routing OSPF over PPTP Tunnel
MikroTik Routing OSPF over PPTP Tunnel
 

Peranan MikroTik - Seminar MikroTik STIMIK MDP Palembang

  • 1. PERANAN MIKROTIK DALAM JARINGAN INTERNET By : Adhie Lesmana www.belajarmikrotik.com
  • 2. PROFIL PEMBICARA F. Adhie Lesmana ( known as Adhielesmana ) Trainer di BelajarMikroTik.Com Administrator Forum Mikrotik Indonesia  www.forummikrotik.com MTCNA, MTCRE, MTCTCE Website : http://www.adhielesmana.com Facebook : www.fb.com/adhielesmana twitter : @adhielesmana Slideshare : www.slideshare.net/adhielesmana Tags Line #GantengGantengMaksimal :D
  • 3. BELAJARMIKROTIK.COM Belajar MikroTik MikroTik Training Center MikroTik Academy Coordinator Discovery Class Pre-MTCNA Certified Class  MTCNA, MTCRE, MTCTCE, MTCWE, MTCUME,MTCINE Integration Class & Online Class
  • 4. MIKROTIK “Vendor Hardware dan Software” RouterBoard  Hardware Router, Wireless dan Device Networking RouterOS  Router Operating System  Software yang menjalankan Router
  • 5. MIKROTIK, LATVIA Motto = Routing The World
  • 6. ROUTERBOARD MikroTik memiliki Beberapa Jenis dan Type RouterBoard yang bisa digunakan sesuai dengan skala dan topologi jaringannya. Sehingga MikroTik bisa di aplikasikan di jaringan skala kecil hingga skala besar (enterprise). RouterBOARD sendiri dibedakan menurut, jumlah interface, jenis interface, fungsi dan arsitektur board nya ( mipsbe, mipsle, tile, x86, ppc )
  • 8. ROUTEROS (ROS) Merupakan system Operasi (Software), yang di gunakan untuk menjalankan RouterBOARD. Setiap RouterBOARD hanya bisa di install / di operasikan dengan RouterBOARD. RouterOS untuk setiap Arsitektur board berbeda-beda
  • 9. MIKROTIK BASIC Fungsi Dasar MikroTik adalah sebagai Router  Semua Aktifitas Internet membutuhkan Router. Dalam ilmu Jaringan (Networking)  Traffic atau lalu lintas data dari satu network menuju network lainnya yang berbeda subnet disebut aktifitas Routing, aktifitas Routing ini membutuhkan bantuan perangkat yang disebut ROUTER.  Tanpa Router, tiap IP di dalam network hanya bisa berkomunikasi dengan IP di subnet yang sama ( dalam satu network saja )
  • 11. MIKROTIK ROUTER MikroTik lebih dari sekedar ROUTER Fitur Lebih Lengkap dari ROUTER pada umumnya Bisa di konfigurasi secara wizard setup otomatis (QuickSetup) Bisa di konfigurasi secara detail (advance) Bisa dikonfigurasi berbasis GUI ( winbox ) Bisa di konfigurasi berbasis WEB ( webfig ) Bisa di konfigurasi berbasis CLI ( script/text mode )
  • 15. FITUR MIKROTIK Firewall  Fitur ini Digunakan untuk membuat aturan terhadap traffic yang keluar, masuk maupun yang melewati router  Firewall ini bisa menghalau ( menolak ), mengijinkan ( allow ), membelokkan (forward) dan mencatat (log) traffic yang sedang berlangsung.  Kita bisa mengatur Firewall secara detail, baik berbasis Interface, IP Address hingga berbasis port dan protocol nya.
  • 17. FITUR MIKROTIK QOS / Bandwidth Management  Fitur ini Digunakan untuk mengatur besar kecilnya bandwidth yang akan diberikan kepada client / pengguna (user)  Fitur ini diatur di menu Queues, fitur ini selain bisa mengatur bandwith tunggal per user, juga bisa mengatur bandwith secara merata ke setiap user yang aktif.  Kombinasi penggunaan Firewall dan QOS, bisa digunakan untuk melimit paket paket tertentu berdasar port dan protocolnya.
  • 19. FITUR MIKROTIK Selain fitur diatas, masih banyak fitur unggulan mikrotik lain yang tidak ada di Router Selain MikroTik. Antaralain : Wireless System Hotspot Login System Radius / UserManager System Dynamic Routing ( RIP, OSPF, BGP ) Point To Point Protocol ( PPP, Client & Server ) Dll
  • 20. PERANAN MIKROTIK Karena hardwarenya yang menjangkau semua skala jaringan dan didukung dengan fitur yang lengkap, maka MikroTik telah banyak digunakan oleh para vendor jaringan dan provider jasa internet..
  • 21. PERANAN MIKROTIK MikroTik juga banyak di gunakan oleh corporate, perkantoran, sekolahan, restoran, hotel hingga end user perorangan ( home ) Sebagai Router, Firewall & Bandwith di Kantor / Instansi Membatasi Internet di sekolah ( blokir pornografi dll ) Membuat Hotspot Cafe di restoran / hotel Membuat SmartHome ( Wifi Dirumah ) Dll
  • 22. FIRST MEET MIKROTIK Apa yang harus dilakukan pertama kali. Default User : admin, Password : ( tidak ada ) Default IP : 192.168.88.1 ( wizard ) Konfigurasi menggunakan Winbox.exe  Bisa di download di www.mikrotik.com  Bisa di download dari local web router http://iprouter
  • 23. DEFAULT CONFIGURATION Sebelum anda konfigurasi, umumnya dari pabrikan sudah ada default konfigurasi. Anda harus me-reset ( menghapus ) konfigurasi, supaya selanjutnya bisa anda konfigurasi sesuai kebutuhan jaringannya.
  • 24. RESET CONFIGURATION Reset Configuration Hard Reset  Reset Via Hardware Router ( RouterBoard )  Install CD ( x86 ) Soft Reset  Via Terminal Command  Winbox -> System Reset Configuration
  • 25. HARD RESET Hard Reset #1 Method Reset RouterBoard By Hardware Press Reset Button, Hold and Then Plug Power Wait For Beep +/- 20s ( Or Flash Lamp ) Then Release The Button Wait For Booting Connect By Winbox
  • 26. HARD RESET Hard Reset #2 Method Reset RouterBoard By Hardware Short Reset Jumper, Hold and Then Plug Power Wait For While +/- 5s Then Release Jumper Wait For Booting Connect By Winbox
  • 27. FIRST USE #1 Reset Your Router HardReset / SoftReset
  • 28. FIRST USE #2 Connect LAN to Ether5 Connect Laptop To Router
  • 29. FIRST USE #3 Mac-WinBox Network Discovery Find Your Router Select Mac Address
  • 30. FIRST USE #4 Remove Default Remove Configuration If Doesnt Show Up Remove Manual /sys reset no-default=yes
  • 31. FIRST USE #5 Router Ready Start To Configure
  • 33. WINBOX CONFIGURATION Gunakan Winbox, Akses via MAC-Address Klik Browse ( MikroTik Network Discovery ) Muncul Mac-Address klik2x Masukkan username Login default ( user : admin )
  • 35. SETUP IP ADDRESS Menu IP > Address Add ( Klik + ) Masukkan IP Address / Network : 192.168.1.2/24 Pilih interface Ether 1 ( interface ke arah gateway ) Ok Tambahkan satu IP Lagi untuk Address Local 192.168.0.1/24 di ether2 Network tidak perlu di isi karena otomatis muncul setelah anda setting IP Address.
  • 38. SETTING GATEWAY IP > Routes > klik + ( add ) Masukkan IP 192.168.1.1 ( ip gateway ) pada kolom gateway klik OK
  • 41. SETTING NAT FIREWALL - Masuk Menu IP > Firewall > NAT Pilih Chain : srcnat Out Interface : ether1 ( interface ke internet ) Action masquerade OK
  • 42.
  • 43. SETTING DNS IP > DNS Masukkan IP DNS Server yang di berikan oleh ISP Centang allow remote request OK
  • 45. SETTING PC Secara dasar Router anda telah siap. Pasang Ether2 pada PC Setting IP komputer dengan konfigurasi IP Address : 192.168.0.2 - 192.168.0.254 Subnet mask : 255.255.255.0 Gateway : 192.168.0.1 DNS : 192.168.0.1 dan 8.8.8.8 Selesai, Router anda siap digunakan
  • 46. DISCUSSION Belajar MikroTik sangatlah menyenangkan, mari bergabung berbagi bersama, sharing pengalaman dan tanya jawab mengenai MikroTik di : WWW.FORUMMIKROTIK.COM Forum berbahasa indonesia yang membahas MikroTik dan segala sesuatunya.