SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
LAYANAN FTP,SMTP,POP3,IMAP4
FTP (FILE TRANSFER PROTOCOL)
FTP merupalan singkatan dari File Transfer Protocol.
FTP terdiri dari sebuah client dan sebuah server yang
merupakan aplikasi yang memberi akses transfer data
antara dua komputer. Transfer data ini dapat terjadi
antara computer yang berbentuk mainframe dan sebuah
computer di jaringan local.FTP (File Transfer Protocol)
merupakan protokol yang digunakan untuk memindah
mindahkan file kita dengan mudah mengupload dan
mendownload file seperti dalam file-file dalam sebuah
computer. Dalam FTP intinya ada dua perpindahan file
yaitu yang pertama upload yang merupakan
perpindahan file dari computer local ke FTP server. Dan
yang kedua adalah Download yang merupakan
perpindahan file dari FTP server ke computer local.
Macam FTP berdasarkan bentuknya :
1. FTP user artinya ftp yang dapat
diakses dan memiliki permisi hanya di
batasi untuk user tertentu. Karena ftp
user disertakan suatu autentifikasi bila
kita mengakses kedalamnaya
2. FTP anonymous, artinya FTP yang
disediakan secara anonymous tanpa
nama,dengan kata lain FTP tersebut
dapat diakses oleh siapapun dan
biasanya tanpa password,ataupun bila
diminta password. Biasanya server
meminta alamat email kita
sebagai passwordnya untuk ferivikasi
SMTP (SIMPLE MAIL TRANSFER
PROTOCOL)
SMTP adalah singkatan dari Simple Mail Transfer
Protocol. SMPT adalah seperangkat pedoman komunikasi
yang memungkinkan perangkat lunak untuk mengirimkan
email melalui Internet. Kebanyakan perangkat lunak
email dirancang untuk menggunakan SMTP untuk tujuan
komunikasi ketika mengirim email, dan Ini hanya bekerja
untuk pesan keluar. Ketika orang menyiapkan program email
mereka, mereka biasanya akan harus memberikan alamat
server SMTP penyedia layanan Internet mereka untuk surat
keluar. Ada dua protokol lain – POP3 dan IMAP – yang
digunakan untuk mengambil dan menyimpan email
 Kelebihan SMTP :
1.Proses berkirim email pun dapat dilakukan dengan
sangat cepat ke seluruh dunia sehingga dapat
menghemat uang dan waktu dalam berkirim surat.
2.Lebih Simple Dan Lebih Cepat.
 Kekurangan SMTP :
1. Kemungkinan terjadinya pemalsuan identitas.
POP3 (POST OFFICE PROTOCOL VERSION
3)
POP3 (Post Office Protocol version 3) adalah protokol yang
digunakan untuk mengambil surat elektronik (email)
dari server email.
Protokol ini erat hubungannya dengan protokol SMTP dimana
protokol SMTP berguna untuk mengirim surat elektronik dari
komputer pengirim ke server.
Protokol POP3 dibuat karena desain dari sistem surat
elektronik yang mengharuskan adanya server surat elektronik
yang menampung surat eletronik untuk sementara sampai
surat elektronik tersebut diambil oleh penerima yang berhak.
Kehadiran server surat elektronik ini disebabkan kenyataan
hanya sebagian kecil dari komputer penerima surat elektronik
yang terus-menerus melakukan koneksi ke jaringan internet.
Protokol ini dispesifikasikan pada RFC 1939.
Kelebihan :
1.Email yang telah masuk kedalam komputer lokal d
apat dibaca secara offline.Artinya, anda dapat
membaca email maskipun jaringan internet
terputus.
2.Menggunakan email berbasis POP3 dapat mengur
angi
lama akses internet.Akibatnya, biaya akses internet
dapat dikurangi.
3.Pengarsipan email jauh lebih mudah dan aman.
Hal ini disebabkan pengelolaan email dilakukan
pada computer anda sendiri, bukan pada computer
server.
4.Kapasitas penyimpanan email tergantung
pada kapasitas Hard Disk anda
 Kekurangan :
1. Untuk mengoperasikan email berbasis POP3
memerlukan perangkat lunak tersendiri, contohnya
Outlook Ekpress, Eudora Mail dan Mutt.
2. Email anda hanya dapat diakses menggunakan
komputer yang telah terinstalemail client. Artinya, anda
tidak dapat memeriksa email dari
sembarangankomputer.
IMAP4 (INTERNET MESSAGE ACCESS
PROTOCOL 4)
Hampir sama dengan POP3. Bedanya, IMAP4
bisa dikonfigurasi untuk mendownload hanya
header saja yang berisi nama atau alamat
pengirim beserta subjectnya dan user dapat
memilih email mana yang mau di download
untuk dibaca yang berfungsi untuk
meminimalkan biaya download data.
Kelebihan :
1. Dengan IMAP, user dapat membuat, mengubah dan
menghapus folder yang ada di server.
2. E-mail baru akan didownload dari server jika user ingin
membacanya, sehingga e-mail juga dapat diakses dari
tempat lain.
Kekurangan :
1. Server layanan e-mail memerlukan kapasitas resource
yang agak tinggi.

More Related Content

What's hot

Pemrograman Socket SMTP
Pemrograman Socket SMTPPemrograman Socket SMTP
Pemrograman Socket SMTPDin Afriansyah
 
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTP
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTPTugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTP
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTPRobby Firmansyah
 
Aplikasi surat (mail)
Aplikasi surat (mail)Aplikasi surat (mail)
Aplikasi surat (mail)peces123
 
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.102013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10Syiroy Uddin
 
Trivial file transfer protocol (tftp)
Trivial file transfer protocol (tftp)Trivial file transfer protocol (tftp)
Trivial file transfer protocol (tftp)Yunan MaOng
 
Tugas administrasi server
Tugas administrasi serverTugas administrasi server
Tugas administrasi serverfajaarfds
 
Protocol internet
Protocol internetProtocol internet
Protocol internetcondro23
 
konfigurasi mail server
konfigurasi mail serverkonfigurasi mail server
konfigurasi mail serverMuhammad Anang
 
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8AdityaBintangPradana
 
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftpwayan abyong
 
File Transfer Protokol
File Transfer ProtokolFile Transfer Protokol
File Transfer ProtokolYusron Muzaki
 
TCP/IP Rangkaian
TCP/IP RangkaianTCP/IP Rangkaian
TCP/IP RangkaianNang Ain
 

What's hot (20)

Pemrograman Socket SMTP
Pemrograman Socket SMTPPemrograman Socket SMTP
Pemrograman Socket SMTP
 
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTP
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTPTugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTP
Tugas 3 Rangkuman Protocol DNS, FTP, HTTP, dan SMTP
 
Aplikasi surat (mail)
Aplikasi surat (mail)Aplikasi surat (mail)
Aplikasi surat (mail)
 
FTP-Server
FTP-ServerFTP-Server
FTP-Server
 
Ftp server
Ftp serverFtp server
Ftp server
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
 
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.102013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10
2013-40. Konfigurasi Mail server pada ubuntu server 11.10
 
TugaS II so- II
TugaS II so- II TugaS II so- II
TugaS II so- II
 
Ftp
FtpFtp
Ftp
 
Trivial file transfer protocol (tftp)
Trivial file transfer protocol (tftp)Trivial file transfer protocol (tftp)
Trivial file transfer protocol (tftp)
 
FTP Server
FTP ServerFTP Server
FTP Server
 
Pop3 01
Pop3 01Pop3 01
Pop3 01
 
Tugas administrasi server
Tugas administrasi serverTugas administrasi server
Tugas administrasi server
 
Protocol internet
Protocol internetProtocol internet
Protocol internet
 
konfigurasi mail server
konfigurasi mail serverkonfigurasi mail server
konfigurasi mail server
 
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
Membuat Ftp server menggunakan Debian Server 7.8
 
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
2.1 lab-instalasi dan konfigurasi ftp
 
File Transfer Protokol
File Transfer ProtokolFile Transfer Protokol
File Transfer Protokol
 
FTP
FTP FTP
FTP
 
TCP/IP Rangkaian
TCP/IP RangkaianTCP/IP Rangkaian
TCP/IP Rangkaian
 

Similar to 256543300 layanan-ftp-smtp-pop3-imap4

Similar to 256543300 layanan-ftp-smtp-pop3-imap4 (20)

Mail Server
Mail ServerMail Server
Mail Server
 
2. AJ - P2 - Telnet dan FTP.pptx
2. AJ - P2 - Telnet dan FTP.pptx2. AJ - P2 - Telnet dan FTP.pptx
2. AJ - P2 - Telnet dan FTP.pptx
 
Pertemuan 9 (bab viii aplikasi internet)
Pertemuan 9 (bab viii aplikasi internet)Pertemuan 9 (bab viii aplikasi internet)
Pertemuan 9 (bab viii aplikasi internet)
 
29154 selly monikan
29154 selly monikan29154 selly monikan
29154 selly monikan
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
 
Mail Server - 2.pdf
Mail Server - 2.pdfMail Server - 2.pdf
Mail Server - 2.pdf
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
 
Fasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internetFasilitas layanan internet
Fasilitas layanan internet
 
Protocol (tcp,ip,udp,dns,pop3,telnet,ftv,ldap,ssl)
Protocol (tcp,ip,udp,dns,pop3,telnet,ftv,ldap,ssl)Protocol (tcp,ip,udp,dns,pop3,telnet,ftv,ldap,ssl)
Protocol (tcp,ip,udp,dns,pop3,telnet,ftv,ldap,ssl)
 
18311002_Agil Dharma Galih Tumangkar_SI 18 A
18311002_Agil Dharma Galih Tumangkar_SI 18 A18311002_Agil Dharma Galih Tumangkar_SI 18 A
18311002_Agil Dharma Galih Tumangkar_SI 18 A
 
Smtp,pop3 & imap
Smtp,pop3 & imapSmtp,pop3 & imap
Smtp,pop3 & imap
 
Protokol transfer file
Protokol transfer fileProtokol transfer file
Protokol transfer file
 
Aplication_Layer.pptx
Aplication_Layer.pptxAplication_Layer.pptx
Aplication_Layer.pptx
 
FTP SERVER.pptx
FTP SERVER.pptxFTP SERVER.pptx
FTP SERVER.pptx
 
Fasilitas fasilitas dalam internet
Fasilitas fasilitas dalam internetFasilitas fasilitas dalam internet
Fasilitas fasilitas dalam internet
 
Tugas tik SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Tugas tik SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Tugas tik SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Tugas tik SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Wahyubambangpamungkas 18311177-jarkomonlinetugas1
Wahyubambangpamungkas 18311177-jarkomonlinetugas1Wahyubambangpamungkas 18311177-jarkomonlinetugas1
Wahyubambangpamungkas 18311177-jarkomonlinetugas1
 

More from Syifaun Nurul Umam

More from Syifaun Nurul Umam (7)

Bgp (ppt)
Bgp (ppt)Bgp (ppt)
Bgp (ppt)
 
Tutorial menginstal ulang windows 8
Tutorial menginstal ulang windows 8Tutorial menginstal ulang windows 8
Tutorial menginstal ulang windows 8
 
Petunjuk pemakaian apar
Petunjuk pemakaian aparPetunjuk pemakaian apar
Petunjuk pemakaian apar
 
Notice Pintu Geser
Notice Pintu GeserNotice Pintu Geser
Notice Pintu Geser
 
Layanan keamanan ISP
Layanan keamanan ISPLayanan keamanan ISP
Layanan keamanan ISP
 
Install driver printer canon mp230
Install driver printer canon mp230Install driver printer canon mp230
Install driver printer canon mp230
 
mengaplikasikan coreldraw x5
mengaplikasikan coreldraw x5mengaplikasikan coreldraw x5
mengaplikasikan coreldraw x5
 

256543300 layanan-ftp-smtp-pop3-imap4

  • 2. FTP (FILE TRANSFER PROTOCOL) FTP merupalan singkatan dari File Transfer Protocol. FTP terdiri dari sebuah client dan sebuah server yang merupakan aplikasi yang memberi akses transfer data antara dua komputer. Transfer data ini dapat terjadi antara computer yang berbentuk mainframe dan sebuah computer di jaringan local.FTP (File Transfer Protocol) merupakan protokol yang digunakan untuk memindah mindahkan file kita dengan mudah mengupload dan mendownload file seperti dalam file-file dalam sebuah computer. Dalam FTP intinya ada dua perpindahan file yaitu yang pertama upload yang merupakan perpindahan file dari computer local ke FTP server. Dan yang kedua adalah Download yang merupakan perpindahan file dari FTP server ke computer local.
  • 3. Macam FTP berdasarkan bentuknya : 1. FTP user artinya ftp yang dapat diakses dan memiliki permisi hanya di batasi untuk user tertentu. Karena ftp user disertakan suatu autentifikasi bila kita mengakses kedalamnaya 2. FTP anonymous, artinya FTP yang disediakan secara anonymous tanpa nama,dengan kata lain FTP tersebut dapat diakses oleh siapapun dan biasanya tanpa password,ataupun bila diminta password. Biasanya server meminta alamat email kita sebagai passwordnya untuk ferivikasi
  • 4. SMTP (SIMPLE MAIL TRANSFER PROTOCOL) SMTP adalah singkatan dari Simple Mail Transfer Protocol. SMPT adalah seperangkat pedoman komunikasi yang memungkinkan perangkat lunak untuk mengirimkan email melalui Internet. Kebanyakan perangkat lunak email dirancang untuk menggunakan SMTP untuk tujuan komunikasi ketika mengirim email, dan Ini hanya bekerja untuk pesan keluar. Ketika orang menyiapkan program email mereka, mereka biasanya akan harus memberikan alamat server SMTP penyedia layanan Internet mereka untuk surat keluar. Ada dua protokol lain – POP3 dan IMAP – yang digunakan untuk mengambil dan menyimpan email
  • 5.  Kelebihan SMTP : 1.Proses berkirim email pun dapat dilakukan dengan sangat cepat ke seluruh dunia sehingga dapat menghemat uang dan waktu dalam berkirim surat. 2.Lebih Simple Dan Lebih Cepat.  Kekurangan SMTP : 1. Kemungkinan terjadinya pemalsuan identitas.
  • 6. POP3 (POST OFFICE PROTOCOL VERSION 3) POP3 (Post Office Protocol version 3) adalah protokol yang digunakan untuk mengambil surat elektronik (email) dari server email. Protokol ini erat hubungannya dengan protokol SMTP dimana protokol SMTP berguna untuk mengirim surat elektronik dari komputer pengirim ke server. Protokol POP3 dibuat karena desain dari sistem surat elektronik yang mengharuskan adanya server surat elektronik yang menampung surat eletronik untuk sementara sampai surat elektronik tersebut diambil oleh penerima yang berhak. Kehadiran server surat elektronik ini disebabkan kenyataan hanya sebagian kecil dari komputer penerima surat elektronik yang terus-menerus melakukan koneksi ke jaringan internet. Protokol ini dispesifikasikan pada RFC 1939.
  • 7. Kelebihan : 1.Email yang telah masuk kedalam komputer lokal d apat dibaca secara offline.Artinya, anda dapat membaca email maskipun jaringan internet terputus. 2.Menggunakan email berbasis POP3 dapat mengur angi lama akses internet.Akibatnya, biaya akses internet dapat dikurangi. 3.Pengarsipan email jauh lebih mudah dan aman. Hal ini disebabkan pengelolaan email dilakukan pada computer anda sendiri, bukan pada computer server. 4.Kapasitas penyimpanan email tergantung pada kapasitas Hard Disk anda
  • 8.  Kekurangan : 1. Untuk mengoperasikan email berbasis POP3 memerlukan perangkat lunak tersendiri, contohnya Outlook Ekpress, Eudora Mail dan Mutt. 2. Email anda hanya dapat diakses menggunakan komputer yang telah terinstalemail client. Artinya, anda tidak dapat memeriksa email dari sembarangankomputer.
  • 9. IMAP4 (INTERNET MESSAGE ACCESS PROTOCOL 4) Hampir sama dengan POP3. Bedanya, IMAP4 bisa dikonfigurasi untuk mendownload hanya header saja yang berisi nama atau alamat pengirim beserta subjectnya dan user dapat memilih email mana yang mau di download untuk dibaca yang berfungsi untuk meminimalkan biaya download data.
  • 10. Kelebihan : 1. Dengan IMAP, user dapat membuat, mengubah dan menghapus folder yang ada di server. 2. E-mail baru akan didownload dari server jika user ingin membacanya, sehingga e-mail juga dapat diakses dari tempat lain. Kekurangan : 1. Server layanan e-mail memerlukan kapasitas resource yang agak tinggi.