SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Mata Kuliah
Kepemimpinan Strategis &
Berpikir Sistem
Dosen Pengampu : Dr. Ede Surya Darmawan S.K.M.,
Refleksi Film :
• Eddie The Eagle
• The Tiger, An Old Hunter’s Tale
Kajian Administrasi Rumah Sakit
Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Indonesia
2020
oleh
Kelompok
01
• Judul: Eddie The Eagle
Sutradara/ Penulis: Dexter Fletcher / Simon Kelton
Produser: Adam Bohling, David Reid, Rupert Maconick, Valerie Van Galder,
Matthew Vaugn
Sinematografi: Sean Macaulay, Simon Kelton
Rilis: 12 Desember 2015
Durasi: 106 menit
Produksi: Marv Films, Studio Babelsberg, Saville Productions, TSG Entertainment
Distributor: 20th Century Fox
Bahasa/Negara: English
Film Festival:
– Sundance Film 2016 – Surprise Screening Film *International Festival Premiere
• Award:
– Teen Choice Awards 2016: Choice Movie
– Golden Trailer Awards 2016: Best Animation Family
– Golden Tomato Awards 2017: Best British Movie
– Empire Awards 2017: Best British Film
Eddie The Eagle
Sinopsis
Diawali dengan cerita seorang anak kecil bernama Eddie Edwards yang sedang berendam di bathup untuk melatih pernapasan
pada tahun 1973. Seorang anak yang tampak ambisius, walaupun memiliki kekurangan karena Memiliki postur tubuh yang
tidak sempurna (pincang) mungkin karena sering berlatih dan terjatuh.
Eddie berkeinginan untuk mengikuti champion (Olimpiade). Kegigihan untuk terus belajar sampai beberapakali jatuh dan
memecahkan beberapa kacamatanya. Eddie di larang oleh orangtuanya (ayah) karena takut mencelakakan dirinya, namun
Eddie memiliki Visi untuk bisa mengikuti kejuaraan olimpiade Winters Game Sky Jumper.
Momen memalukan yaitu dia menjatuhkan barisan pemain Sky Jumper yang sedang berbaris dan alhasil pelatih
mengeluarkannya dan secara halus menolaknya untuk tidak mengikuti pertandingan. Eddie kebetulan nonton di suatu station
televisi dan melihat pertandingan Sky Jumper dan Eddie pergi ke lapangan dan bertemu dengan idolanya dengan gembira
tetapi pada saat iya bertemu idolanya malah idolanya mengabaikannya dan akhirnya dia nekat melatih sendiri, pertama
dilintasan pendek dan kemudian di lintasan yang lebih tinggi dan kemudian dia terjatuh.
Sinopsis
Dia suka belajar dan tidak mudah menyerah naik 40 meter lebih tinggi untuk latihan dan jatuh beberapa kali, tidak mudah
untuk mencapai satu cita-cita jatuh patah tangan dan pada saat dia bangun dari insiden tadi dia bertemu dengan sesorang yang
sedang mengamati latihannya tadi.
Sesampai dirumah secara tidak sengaja melihat majalah di mana ada wajah dari orang yang menyaksikannya jatuh di arena
tadi di sebuah majalah jadul dimana orang itu bernama Bronson Peary dia adalah seorang mantan atlet olimpiade Winters
Game Sky Jumper pada jaman dahulu, namun Saat itu, Peary bekerja sebagai pengeruk salju di Garmisch. Eddie melihat Peary
adalah sosok yang cocok untuk menjadi pelatihnya. Ia lalu meminta Peary untuk memberikan tips dan saran, tentang apa yang
mesti dilakukan untuk menjadi atlet Ski Jumping. Namun sayangnya, Peary sekarang sudah berubah menjadi pemabuk dan
sama sekali tidak berminat melatihnya. Berulang kali Eddy dicuekin Peary. Tapi seperti biasanya, Eddy tidak putus harapan,
ia terus berusaha mendekati Pearly. Hanya dengan bekal persetujuan lisan dari Pearly saja, Eddie nekad melompat dari
ketinggian 70m. Akhirnya mereka berteman dan Peary melatih Eddie tentang keseimbangan di udara.
Sinopsis
Dukungan dari sang ibu menguatkan nya meskipun banyak yang meragukan termasuk Ayahnya, pelatih utama dan juga rekan-
rekan atletnya. Dengan latihan yang intens, kegigihan dan pantang menyerah fokus berlatih Eddie selalu berjuang dan
memiliki mental pemenang dan dengan di bantu oleh Peary akhirnya Eddie berhasil melewati lompatan 61 meter dan dengan
keberhasilannya itu membawanya untuk akhirnya mengikuti kejuaraan Olimpiade Winters Game Sky Jumper.
Insiden terjadi sehari sebelum pertandingan dimana Eddie di jebak oleh teman-teman atlitnya untuk minum minuman
beralkohol dimana sebelumnya Eddie selalu minum susu dan tidak pernah minum minuman beralkohol, dan karena kejadian
tesebut sampai akhirnya dia bangun kesiangan dan hampir di skors oleh pelatihnya, dan saat pertandingan dia hanya mampu
untuk melewati 51 meter dan dia sangat bergembira dengan pencapaian hasilnya yg menurut pelatih itu belum seberapa, tetapi
berbeda dengan respon penonton dimana aksi evorianya mampu membuat semua penonton bersukacita sampai dia di
wawancara oleh para wartawan yang menjuluki dia Eddie The Eagle.
Sinopsis
Dengan latihannya yang gigih dan dengan motivasi dari teman
sekaligus sebagai pelatihnya Eddie lantas membulatkan tekad
dan ingin memenangkan hati para penggemarnya. Ia bertekad
membuat sejarah di Olimpiade Musim Dingin Calgary 1988.
Meskipun Eddie sebagai orang yang dianggap sebelah mata
untuk memenangkan kejuaraan tersebut akhirnya dengan
kegigihannya ahirnya membawa dia menjuarai olimpiade
Winters Game Sky Jumper. Pada akhir olimpiade banyak yang
meyambutnya dan Eddie sudah membaggakan banyak orang
termasuk kedua orang tuanya.
1. Tidak mudah menyerah walaupun semua orang bilang
kamu tidak bisa
2. Saat satu pintu tertutup cari pintu lain jendela atau
apapun yang bisa membuatmu berhasil keluar
3. Berpikir kreatif dan jadilah beda dari yang lain
4. Tetap percaya diri walaupun menjadi underdog
5. Melawan segala stereotip
Nilai-nilai Secara Umum
yang dapat diambil dari film..
Systemic Thinking
Shared Vision
Team Learning
1. Selalu positif thinking
2. Peka dan mampu melihat peluang yang ada disekitar Walaupun kali
jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit.
3. Tidak malu belajar dari Orang yang lebih pengalaman atau mampu
menemukan mentor yang tepat.
4. Mampu memaksimalkan pencapaian visi pribadi
Mental Models
Nilai 5th Disciplines
Personal Mastery
1. Niat disertai dengan kemauan yang kuat & usaha yang gigih akan
menghasilkan hasil yang diharapkan. Jangan takut mencoba hal
baru.
2. Tidak berfokus pada kelemahan yang kita punya tetapi mampu
menemukan kelebihan yang ada pada diri kita dan kemudian kita
kembangkan.
3. Walaupun kali jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit.
4. Dalam mencapai Tujuan, dibutuhkan Keterlibatan atau peran aktif
sehingga kita tidak hanya menjadi penonton saja
1. Selalu positif thinking
2. Tidak cepat puas dengan prestasi yang dimiliki
sekarang tetapi terus meningkatkan kemampuan
yang ada
1. Mampu memaksimalkan pencapaian visi pribadi.
• Judul: The Tiger: An Old Hunter’s Tale / Big Tiger/ Daeho (대호)
Sutradara/ Penulis: Park Hoon-jung
Produser: Park Min-Jung, Han Jae-Duk
Sinematografi: Lee Mo-Gae
Rilis: 16 Desember 2015
Durasi: 139 menit
Produksi: Sanai Pictures
Distributor: Next Entertainment World
Bahasa/Negara: Korea/ Korea Selatan
Film Festival:
– Udine Far East Film 2016 – Opening Film *International Festival Premiere
• Award:
– Daejong Film Awards 2016: Best Technical Award (Jo Yong-Suk)
The Tiger
Sinopsis
Bersetting pada tahun 1925, pada masa kedudukan kota Jepang di Korea, disana ada seorang pemburu
terhormat bernama Chun Man-duk yang tinggal bersama putranya yang masih remaja bernama, Suk Yi, di
sebuah rumah sederhana dekat Gunung Jirisan.
Cun Man-Duk mempunyai masa kelam tragis yang menewaskan istrinya, yang berhubungan dengan sang
harimau yang menjadi legenda pada film ini, sehingga membuatnya pensiun jadi pemburu, padahal dulunya ia
merupakan pemburu yang sangat handal, meski telah pensiun sampai sekarang Cun Mak tetap dihormati oleh
rekan-rekannya.
Pada saat itu, Gubernur Jenderal Jepang sangat terobesi mengoleksi hasil buruan sebagai hobi, dan
masyarakat berlomba-lomba untuk beburu "terutama harimau", dengan harapan mendapat imbalan yang
besar.
Sang Jendral ini selalu tidak puas, ia sangat terobsesi dengan sebuah legenda Harimau besar bermata satu, dan
mengerahkan seluruh pasukan pemburu-nya untuk berburu harimau tersebut.
Namun mereka berkali-kali gagal dan meminta Kaisar untuk menerjunkan tentaranya untuk membantu
mereka memancing agar Harimau keluar dari persembunyiannya. Tetapi upaya ini tetap tidak membuahkan
hasil karena harimau tersebut menyerang seluruh tentara.
Sinopsis
Pada saat yang bersamaan, anak lelaki Man-Duk (Suk Yi) bosan mengikuti gaya hidup ayahnya yang monoton
dan ingin menjadi pemburu. Maka Ia menemui tentara Jepang untuk meminta izin berburu. Ia berjanji akan
menjadi pemburu hebat seperti ayahnya dan mendapat hadiah sebuah senapan. Tanpa sepengetahuan
ayahnya, Ia memasuki hutan bersama para pemburu dan tentara Jepang yang jumlahnya sangat banyak.
Suk Yi yang tidak memiliki pengalaman menembak sangat ketakutan melihat pertarungan seekor harimau
dengan tentara Jepang. Ia menjadi korban gigitan harimau itu. Namun pamannya tidak menolongnya. Ketika
Suk Yi diredam ketakutan karena menjadi incaran para serigala, muncul harimau tersebut melindungi Suk Yi
dari serangan serigala dan membawa jasadnya kepada ayahnya.
Man-Duk teringat bahwa harimau tersebut merupakan harimau yang pernah ditolongnya saat hewan itu masih
kecil. Ia menyadari bahwa kebaikan kecilnya yang membuat si raja gunung membawa jenazah Suk Yi ke depan
rumahnya. Maka Ia pun meminta maaf kepada harimau karena telah merenggut nyawa induknya bertahun-
tahun dan berterima kasih telah mengantarkan jenazah puteranya.
Setelah Harimau tersebut pergi, Man-Duk membakar rumahnya beserta jenazah anaknya dalam kesedihan. Ia
bertekad harus mengakhiri petualangan para pemburu dan orang Jepang. Maka Ia naik ke puncak gunung Jiyi
tempat harimau tersebut tinggal. Sebelum para pemburu berhasil menemukan tempat itu, Man-Duk telah
berhasil membawa Harimau dan dirinya sendiri kedalam kematian.
1. Sikap egois, keras kepala, dan obsesif sang Perdana Menteri untuk semakin berambisi untuk menangkap
sang harimau tidak baik untuk dilakukan pada kehidupan sehari-hari
2. Jangan semena-mena dalam memperlakukan manusia maupun makhluk lain
3. Jangan pula rakus dan pongah terhadap alam
4. Keberanian untuk mengambil langkah baru sebaiknya diiikuti dengan kebijaksanaan akan pengalaman-
pengalaman yang dimiliki dan tidak memaksakan kehendak
Nilai-nilai Secara Umum
yang dapat diambil dari film..
Systemic Thinking
Shared Vision Team Learning
1. Kemampuan untuk berpikir menyeluruh mengenai strategi berburu
harimau legenda
Contoh : Saat kepala Tim Berburu berkunjung kepada Manduk untuk
mengajaknya bergabung (karena ia tahu Manduk lah yang paling
menguasai medan perang)
Mental Models
Nilai 5th Disciplines
Personal Mastery
1. Kemampuan untuk menolak persuasi akan hal-hal negatif
Contoh : Saat Manduk menolak diajak tim Pemburu untuk
melanjutkan perburuan harimau legenda bermata satu (harimau
dewasa yang saat kecil kehilangan ibu yang dibunuh Manduk)
2. Dalam mencapai Tujuan, dibutuhkan Keterlibatan atau peran aktif
sehingga kita tidak hanya menjadi penonton saja
Contoh : Saat Suk Yi memutuskan terlibat menjadi tim pemburu
karena merasa sebagai anak pemburu tidak dapat berperan apa-apa.
3. Walaupun kali jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit.
Contoh : Saat kepala tim Berburu tetap memutuskan untuk
memburu Harimau Legenda walaupun telah berkali-kali
kehilangan jejak
1. Sikap “ambisius” sang Gubernur Jenderal Jepang
1. Mampu memaksimalkan pencapaian visi kelompok
Contoh : Saat kepala tim Tentara Gubernur mampu meyakinkan tim
Berburu untuk tetap berburu sang Harimau (walaupun demi visi
sang Gubernur)
1. Kemampuan tim Berburu dan sang pasukan Gubernur untuk bekerja
sama memburu harimau
Thank You

More Related Content

Featured

Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsPixeldarts
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 

Featured (20)

Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 

Kelompok 1 refleksi film eddie the eagle & the tiger

  • 1. Mata Kuliah Kepemimpinan Strategis & Berpikir Sistem Dosen Pengampu : Dr. Ede Surya Darmawan S.K.M., Refleksi Film : • Eddie The Eagle • The Tiger, An Old Hunter’s Tale
  • 2. Kajian Administrasi Rumah Sakit Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia 2020 oleh Kelompok 01
  • 3.
  • 4. • Judul: Eddie The Eagle Sutradara/ Penulis: Dexter Fletcher / Simon Kelton Produser: Adam Bohling, David Reid, Rupert Maconick, Valerie Van Galder, Matthew Vaugn Sinematografi: Sean Macaulay, Simon Kelton Rilis: 12 Desember 2015 Durasi: 106 menit Produksi: Marv Films, Studio Babelsberg, Saville Productions, TSG Entertainment Distributor: 20th Century Fox Bahasa/Negara: English Film Festival: – Sundance Film 2016 – Surprise Screening Film *International Festival Premiere • Award: – Teen Choice Awards 2016: Choice Movie – Golden Trailer Awards 2016: Best Animation Family – Golden Tomato Awards 2017: Best British Movie – Empire Awards 2017: Best British Film Eddie The Eagle
  • 5. Sinopsis Diawali dengan cerita seorang anak kecil bernama Eddie Edwards yang sedang berendam di bathup untuk melatih pernapasan pada tahun 1973. Seorang anak yang tampak ambisius, walaupun memiliki kekurangan karena Memiliki postur tubuh yang tidak sempurna (pincang) mungkin karena sering berlatih dan terjatuh. Eddie berkeinginan untuk mengikuti champion (Olimpiade). Kegigihan untuk terus belajar sampai beberapakali jatuh dan memecahkan beberapa kacamatanya. Eddie di larang oleh orangtuanya (ayah) karena takut mencelakakan dirinya, namun Eddie memiliki Visi untuk bisa mengikuti kejuaraan olimpiade Winters Game Sky Jumper. Momen memalukan yaitu dia menjatuhkan barisan pemain Sky Jumper yang sedang berbaris dan alhasil pelatih mengeluarkannya dan secara halus menolaknya untuk tidak mengikuti pertandingan. Eddie kebetulan nonton di suatu station televisi dan melihat pertandingan Sky Jumper dan Eddie pergi ke lapangan dan bertemu dengan idolanya dengan gembira tetapi pada saat iya bertemu idolanya malah idolanya mengabaikannya dan akhirnya dia nekat melatih sendiri, pertama dilintasan pendek dan kemudian di lintasan yang lebih tinggi dan kemudian dia terjatuh.
  • 6. Sinopsis Dia suka belajar dan tidak mudah menyerah naik 40 meter lebih tinggi untuk latihan dan jatuh beberapa kali, tidak mudah untuk mencapai satu cita-cita jatuh patah tangan dan pada saat dia bangun dari insiden tadi dia bertemu dengan sesorang yang sedang mengamati latihannya tadi. Sesampai dirumah secara tidak sengaja melihat majalah di mana ada wajah dari orang yang menyaksikannya jatuh di arena tadi di sebuah majalah jadul dimana orang itu bernama Bronson Peary dia adalah seorang mantan atlet olimpiade Winters Game Sky Jumper pada jaman dahulu, namun Saat itu, Peary bekerja sebagai pengeruk salju di Garmisch. Eddie melihat Peary adalah sosok yang cocok untuk menjadi pelatihnya. Ia lalu meminta Peary untuk memberikan tips dan saran, tentang apa yang mesti dilakukan untuk menjadi atlet Ski Jumping. Namun sayangnya, Peary sekarang sudah berubah menjadi pemabuk dan sama sekali tidak berminat melatihnya. Berulang kali Eddy dicuekin Peary. Tapi seperti biasanya, Eddy tidak putus harapan, ia terus berusaha mendekati Pearly. Hanya dengan bekal persetujuan lisan dari Pearly saja, Eddie nekad melompat dari ketinggian 70m. Akhirnya mereka berteman dan Peary melatih Eddie tentang keseimbangan di udara.
  • 7. Sinopsis Dukungan dari sang ibu menguatkan nya meskipun banyak yang meragukan termasuk Ayahnya, pelatih utama dan juga rekan- rekan atletnya. Dengan latihan yang intens, kegigihan dan pantang menyerah fokus berlatih Eddie selalu berjuang dan memiliki mental pemenang dan dengan di bantu oleh Peary akhirnya Eddie berhasil melewati lompatan 61 meter dan dengan keberhasilannya itu membawanya untuk akhirnya mengikuti kejuaraan Olimpiade Winters Game Sky Jumper. Insiden terjadi sehari sebelum pertandingan dimana Eddie di jebak oleh teman-teman atlitnya untuk minum minuman beralkohol dimana sebelumnya Eddie selalu minum susu dan tidak pernah minum minuman beralkohol, dan karena kejadian tesebut sampai akhirnya dia bangun kesiangan dan hampir di skors oleh pelatihnya, dan saat pertandingan dia hanya mampu untuk melewati 51 meter dan dia sangat bergembira dengan pencapaian hasilnya yg menurut pelatih itu belum seberapa, tetapi berbeda dengan respon penonton dimana aksi evorianya mampu membuat semua penonton bersukacita sampai dia di wawancara oleh para wartawan yang menjuluki dia Eddie The Eagle.
  • 8. Sinopsis Dengan latihannya yang gigih dan dengan motivasi dari teman sekaligus sebagai pelatihnya Eddie lantas membulatkan tekad dan ingin memenangkan hati para penggemarnya. Ia bertekad membuat sejarah di Olimpiade Musim Dingin Calgary 1988. Meskipun Eddie sebagai orang yang dianggap sebelah mata untuk memenangkan kejuaraan tersebut akhirnya dengan kegigihannya ahirnya membawa dia menjuarai olimpiade Winters Game Sky Jumper. Pada akhir olimpiade banyak yang meyambutnya dan Eddie sudah membaggakan banyak orang termasuk kedua orang tuanya.
  • 9. 1. Tidak mudah menyerah walaupun semua orang bilang kamu tidak bisa 2. Saat satu pintu tertutup cari pintu lain jendela atau apapun yang bisa membuatmu berhasil keluar 3. Berpikir kreatif dan jadilah beda dari yang lain 4. Tetap percaya diri walaupun menjadi underdog 5. Melawan segala stereotip Nilai-nilai Secara Umum yang dapat diambil dari film..
  • 10. Systemic Thinking Shared Vision Team Learning 1. Selalu positif thinking 2. Peka dan mampu melihat peluang yang ada disekitar Walaupun kali jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit. 3. Tidak malu belajar dari Orang yang lebih pengalaman atau mampu menemukan mentor yang tepat. 4. Mampu memaksimalkan pencapaian visi pribadi Mental Models Nilai 5th Disciplines Personal Mastery 1. Niat disertai dengan kemauan yang kuat & usaha yang gigih akan menghasilkan hasil yang diharapkan. Jangan takut mencoba hal baru. 2. Tidak berfokus pada kelemahan yang kita punya tetapi mampu menemukan kelebihan yang ada pada diri kita dan kemudian kita kembangkan. 3. Walaupun kali jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit. 4. Dalam mencapai Tujuan, dibutuhkan Keterlibatan atau peran aktif sehingga kita tidak hanya menjadi penonton saja 1. Selalu positif thinking 2. Tidak cepat puas dengan prestasi yang dimiliki sekarang tetapi terus meningkatkan kemampuan yang ada 1. Mampu memaksimalkan pencapaian visi pribadi.
  • 11.
  • 12. • Judul: The Tiger: An Old Hunter’s Tale / Big Tiger/ Daeho (대호) Sutradara/ Penulis: Park Hoon-jung Produser: Park Min-Jung, Han Jae-Duk Sinematografi: Lee Mo-Gae Rilis: 16 Desember 2015 Durasi: 139 menit Produksi: Sanai Pictures Distributor: Next Entertainment World Bahasa/Negara: Korea/ Korea Selatan Film Festival: – Udine Far East Film 2016 – Opening Film *International Festival Premiere • Award: – Daejong Film Awards 2016: Best Technical Award (Jo Yong-Suk) The Tiger
  • 13. Sinopsis Bersetting pada tahun 1925, pada masa kedudukan kota Jepang di Korea, disana ada seorang pemburu terhormat bernama Chun Man-duk yang tinggal bersama putranya yang masih remaja bernama, Suk Yi, di sebuah rumah sederhana dekat Gunung Jirisan. Cun Man-Duk mempunyai masa kelam tragis yang menewaskan istrinya, yang berhubungan dengan sang harimau yang menjadi legenda pada film ini, sehingga membuatnya pensiun jadi pemburu, padahal dulunya ia merupakan pemburu yang sangat handal, meski telah pensiun sampai sekarang Cun Mak tetap dihormati oleh rekan-rekannya. Pada saat itu, Gubernur Jenderal Jepang sangat terobesi mengoleksi hasil buruan sebagai hobi, dan masyarakat berlomba-lomba untuk beburu "terutama harimau", dengan harapan mendapat imbalan yang besar. Sang Jendral ini selalu tidak puas, ia sangat terobsesi dengan sebuah legenda Harimau besar bermata satu, dan mengerahkan seluruh pasukan pemburu-nya untuk berburu harimau tersebut. Namun mereka berkali-kali gagal dan meminta Kaisar untuk menerjunkan tentaranya untuk membantu mereka memancing agar Harimau keluar dari persembunyiannya. Tetapi upaya ini tetap tidak membuahkan hasil karena harimau tersebut menyerang seluruh tentara.
  • 14. Sinopsis Pada saat yang bersamaan, anak lelaki Man-Duk (Suk Yi) bosan mengikuti gaya hidup ayahnya yang monoton dan ingin menjadi pemburu. Maka Ia menemui tentara Jepang untuk meminta izin berburu. Ia berjanji akan menjadi pemburu hebat seperti ayahnya dan mendapat hadiah sebuah senapan. Tanpa sepengetahuan ayahnya, Ia memasuki hutan bersama para pemburu dan tentara Jepang yang jumlahnya sangat banyak. Suk Yi yang tidak memiliki pengalaman menembak sangat ketakutan melihat pertarungan seekor harimau dengan tentara Jepang. Ia menjadi korban gigitan harimau itu. Namun pamannya tidak menolongnya. Ketika Suk Yi diredam ketakutan karena menjadi incaran para serigala, muncul harimau tersebut melindungi Suk Yi dari serangan serigala dan membawa jasadnya kepada ayahnya. Man-Duk teringat bahwa harimau tersebut merupakan harimau yang pernah ditolongnya saat hewan itu masih kecil. Ia menyadari bahwa kebaikan kecilnya yang membuat si raja gunung membawa jenazah Suk Yi ke depan rumahnya. Maka Ia pun meminta maaf kepada harimau karena telah merenggut nyawa induknya bertahun- tahun dan berterima kasih telah mengantarkan jenazah puteranya. Setelah Harimau tersebut pergi, Man-Duk membakar rumahnya beserta jenazah anaknya dalam kesedihan. Ia bertekad harus mengakhiri petualangan para pemburu dan orang Jepang. Maka Ia naik ke puncak gunung Jiyi tempat harimau tersebut tinggal. Sebelum para pemburu berhasil menemukan tempat itu, Man-Duk telah berhasil membawa Harimau dan dirinya sendiri kedalam kematian.
  • 15. 1. Sikap egois, keras kepala, dan obsesif sang Perdana Menteri untuk semakin berambisi untuk menangkap sang harimau tidak baik untuk dilakukan pada kehidupan sehari-hari 2. Jangan semena-mena dalam memperlakukan manusia maupun makhluk lain 3. Jangan pula rakus dan pongah terhadap alam 4. Keberanian untuk mengambil langkah baru sebaiknya diiikuti dengan kebijaksanaan akan pengalaman- pengalaman yang dimiliki dan tidak memaksakan kehendak Nilai-nilai Secara Umum yang dapat diambil dari film..
  • 16. Systemic Thinking Shared Vision Team Learning 1. Kemampuan untuk berpikir menyeluruh mengenai strategi berburu harimau legenda Contoh : Saat kepala Tim Berburu berkunjung kepada Manduk untuk mengajaknya bergabung (karena ia tahu Manduk lah yang paling menguasai medan perang) Mental Models Nilai 5th Disciplines Personal Mastery 1. Kemampuan untuk menolak persuasi akan hal-hal negatif Contoh : Saat Manduk menolak diajak tim Pemburu untuk melanjutkan perburuan harimau legenda bermata satu (harimau dewasa yang saat kecil kehilangan ibu yang dibunuh Manduk) 2. Dalam mencapai Tujuan, dibutuhkan Keterlibatan atau peran aktif sehingga kita tidak hanya menjadi penonton saja Contoh : Saat Suk Yi memutuskan terlibat menjadi tim pemburu karena merasa sebagai anak pemburu tidak dapat berperan apa-apa. 3. Walaupun kali jatuh berulang kali tetapi selalu bangkit. Contoh : Saat kepala tim Berburu tetap memutuskan untuk memburu Harimau Legenda walaupun telah berkali-kali kehilangan jejak 1. Sikap “ambisius” sang Gubernur Jenderal Jepang 1. Mampu memaksimalkan pencapaian visi kelompok Contoh : Saat kepala tim Tentara Gubernur mampu meyakinkan tim Berburu untuk tetap berburu sang Harimau (walaupun demi visi sang Gubernur) 1. Kemampuan tim Berburu dan sang pasukan Gubernur untuk bekerja sama memburu harimau