SlideShare a Scribd company logo
1 of 41
PENINGKATAN KAPASITAS PKK POKJA III
DI KABUPATEN ACEH BARAT DAYA
KETUA POKJA III : NUR AFNI MULIANA S,Pd
KEPALA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PENGENDALIAN
PENDUDUK DAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
KABUPATEN ACEH BARAR DAYA
Pengertian PKK :
PKK singkatan dari Pembinaan Kesejahteraan Keluarga, adalah organisasi
kemasyarakatan yang memberdayakan wanita dalam pembangunan
Pengertian PKK :
PKK singkatan dari Pembinaan Kesejahteraan Keluarga,
adalah organisasi
kemasyarakatan yang memberdayakan wanita dalam
pembangunan
3
Fungsi PKK
o PKK Kelurahan dalam melaksanakan tugasnya
mempunyai fungsi:
o Penyuluh, motivator dan penggerak masyarakat agar
mau dan mampu
o melaksanakan program PKK.
o fasilitator, perencana, pelaksana, pengendali, pembina
dan pembimbing
Adapun tugas pokok PKK desa antara
lain:
1. Peningkatan kesejahteraan keluarga PKK desa bertugas untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga
melalui program-program seperti peningkatan gizi, kesehatan, pendidikan, dan keamanan keluarga.
2. Pemberdayaan perempuan PKK desa bertugas untuk memberdayakan perempuan dalam berbagai bidang,
seperti ekonomi, pendidikan, kesehatan, dan keamanan.
3. Penyuluhan PKK desa bertugas menyampaikan informasi dan penyuluhan tentang berbagai hal yang
berkaitan dengan kesejahteraan keluarga, seperti kesehatan, gizi, pendidikan, dan lingkungan.
4. Pemberdayaan masyarakat PKK desa bertugas untuk memperkuat solidaritas dan partisipasi masyarakat
dalam pembangunan desa, serta meningkatkan kemampuan masyarakat dalam memecahkan masalah
yang dihadapi.
5. Pengembangan ekonomi PKK desa bertugas mengembangkan ekonomi desa melalui program-program
pengembangan usaha mikro dan kecil, pelatihan keterampilan, dan pengembangan agribisnis.
6. Pengelolaan lingkungan PKK desa bertugas untuk memelihara dan mengelola lingkungan desa agar tetap
bersih, sehat, dan lestari.
7. Penanganan bencana PKK desa bertugas membantu dalam penanganan bencana dan pengurangan risiko
bencana di desa, serta mempersiapkan masyarakat dalam menghadapi bencana yang mungkin terjadi.
TUGAS POKJA III
Mengelola program Pangan,
Sandang, Perumahan dan Tata
Laksana Rumah Tangga
PANGAN
Mengupayakan ketahanan keluarga di bidang pangan sesuai dengan UU No. 7
Tahun 1996 tentang Pangan.
• Meningkatkan penganekaragaman tanaman pangan dalam upaya peningkatan gizi keluarga
menuju keluarga yang berkualitas.
• Menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk mengkonsumsi makanan yang Beragam, Bergizi,
Berimbang (3B), yang aman dan berbasis sumber daya lokal.
• Mengusahakan pemanfaatan lahan baik darat maupun air, minimal untuk pemenuhan
kebutuhan pangan keluarga
• Memantapkan Gerakan Halaman, Asri, Teratur, Indah dan Nyaman (HATINYA PKK).
• Membudayakan “Aku Cinta Makanan Indonesia” dan “Aku Cinta Produksi Indonesia”
sehingga menumbuhkan rasa bangga.
• Mensosialisasikan pola pangan 3B untuk keluarga khususnya bagi balita dan lansia.
• Meningkatkan penggunaan bahan sandang dalam negeri serta mendorong peningkatan kualitas
dan kuantitas produksi dan pemasarannya. Mengembangkan kreativitas Usaha Kecil Mikro
(UKM) dengan berbagai produk busana, cinderamata khas daerah untuk menunjang pariwisata.
• Melaksanakan Program Nasional Gerakan Perempuan, Tanam, Tebar dan Pelihara Pohon untuk
mengantisipasi akibat perubahan iklim yang berdampak pada ketahanan pangan keluarga.
Menjaga kelestarian hutan.
SANDANG
Sandang Mengupayakan adanya hak paten untuk melindungi hak cipta desain.
 Mengupayakan keikutsertaan dalam pameran dan lomba baik tingkat lokal,
nasional dan internasional.
 Mengadakan kerja sama dengan para disainer, pengusaha, industri sandang dan
pariwisata.
 Membudayakan perilaku berbusana sesuai dengan moral budaya Indonesia dan
meningkatkan kesadaran masyarakat mencintai produksi dalam negeri (Aku
Cinta Produksi dalam negri dan lokal
contoh produk lokal sesuai adat dan Budaya
 RUMPUN BILULUK BERASAL DARI BUDAYA DAN ADAT MANO PUCOK DAN DIDESAIN MENJADI BUSANA
ETNIK ACEH BARAT DAYA SEHINGA MENARIK
RANGKAIAN MANO PUCOK AWAL BUSANA RUMPUN BILULUK
KERAJINAN KASAP YANG SUDAH DIMODIFASI MELALUI RUMPUN BILULUK
 KIPAS KASAP SIPASEN ALAT PERAGA PELAMINAN TUDUNG KASAP SIPASEN
 GESFGRT
Sistem
pemberian
Insentif
alokasi
pendanaan
o Desa yang punya
komitmen dalam
menjaga lingkungan
hidup
o Pemberdayaan
masyarakat
o Afirmasi pada
pemberdayaan
perempuan
 SDG’s Desa adalah pembangunan total desa.
 SDG’s Desa di tunjukan agar pembangunan di desa harus berdampak pada
peningkatan ekonomi dan kualitas sumber daya manusia di desa
 SDG’s desa juga di maksudkan agar manfaat dari pembangunan desa dirasakan
seluruh warga desa tampa ada yang terlewatkan ( Prinsip No One left behind )
 Susuai permendes Pembangunan daerah tertinggal dan transmigrasi NOMOR 21
tahun 2020 tentang pedoman umum pembangunan desa dan pemberdayaan
masyarakat desa
 Bahwa Arah SDG’s yaitu meliki 18 arah tujuan pembangunan berkelanjutan
Arah Tujuan Pembangunan SDG’s
 SDG’s Desa adalah pembangunan total desa.
 SDG’s Desa di tunjukan agar pembangunan di desa harus berdampak pada
peningkatan ekonomi dan kualitas sumber daya manusia di desa
 SDG’s desa juga di maksudkan agar manfaat dari pembangunan desa dirasakan
seluruh warga desa tampa ada yang terlewatkan
 Susuai permendes Pembangunan daerah tertinggal dan transmigrasi NOMOR 21
tahun 2020 tentang pedoman umum pembangunan desa dan pemberdayaan
masyarakat desa
 Bahwa Arah SDG’s yaitu
 Adanya Pengorganisasian perempuan dan anak di desa
 Tersedianya Data Desa yang terpilah baik perempuan dan Anak
 Tersedianya Perdes tetang desa ramah perempuan dan peduli anak
 Tersedianya anggaran desa dan pendayagunaan asset untuk mewujudkan desa ramah perempuan
dan peduli anak melalui pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak di desa
 Keterwakilan perempuan di pemerintah desa, bada permusyawaratan desa, Lembaga
kemasyarakatan desa dan Lembaga adat desa
 Persentase Perempuan wirausaha di desa, untamanya perempuan kepala keluarga, penyintas
bencana dan penyintas kekerasan
 Terwujudnya sistem pengasuhan berbasis hak anakmelalui pembiayaan di desa
 Tidak ada kekerasan terhadap perempuan dan anak dan korban tindak pidana perdagangan orang
 Tidak ada pekerja anak
 Tidak ada perkawinan usia anak.
10 Indikator Desa Ramah Perempuan dan Anak
TERIMA KASIH
TERIMA KASIH
41

More Related Content

Similar to pkk afni.pptx

PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.ppt
PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.pptPERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.ppt
PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.pptnurnautami1
 
1 kebijakan pemerintah
1 kebijakan pemerintah1 kebijakan pemerintah
1 kebijakan pemerintahBidangpemdes5
 
Rumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxRumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxKhairulAzzam5
 
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.ppt
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.pptANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.ppt
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.pptUdienSiempreleEcanta
 
upload-2019-07-23___Materi MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...
upload-2019-07-23___Materi  MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...upload-2019-07-23___Materi  MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...
upload-2019-07-23___Materi MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...TututAilenWidyanings
 
Rumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxRumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxyosuawardana1
 
Visi dan Misi Jaro Sarinun
Visi  dan Misi Jaro SarinunVisi  dan Misi Jaro Sarinun
Visi dan Misi Jaro Sarinunsahdisutisna
 
10 program pokok pkk
10 program pokok pkk10 program pokok pkk
10 program pokok pkkUmmi Nafisah
 
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM BRAMITAM12
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganBbpp Ketindan
 
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptx
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptxPeran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptx
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptxWahyudi Hafiludin Sadeli
 
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
ProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
ProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrRirisAuliyah
 
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxMENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxTPPP3MDMunaBarat
 
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdfPENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdfGeryToya
 

Similar to pkk afni.pptx (20)

SDGs Desa.pptx
SDGs Desa.pptxSDGs Desa.pptx
SDGs Desa.pptx
 
PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.ppt
PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.pptPERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.ppt
PERKEMBANGAN_DESA_SIAGA.ppt
 
Kampung sehat
Kampung sehatKampung sehat
Kampung sehat
 
1 kebijakan pemerintah
1 kebijakan pemerintah1 kebijakan pemerintah
1 kebijakan pemerintah
 
Pp lumbung desa
Pp lumbung desaPp lumbung desa
Pp lumbung desa
 
Rumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxRumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptx
 
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.ppt
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.pptANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.ppt
ANALISA-SWOT-DINSOSDALDUKKBP3A.ppt
 
Kampung kb pokja
Kampung kb pokjaKampung kb pokja
Kampung kb pokja
 
upload-2019-07-23___Materi MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...
upload-2019-07-23___Materi  MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...upload-2019-07-23___Materi  MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...
upload-2019-07-23___Materi MAD I Sosialisasi Konvergensi Pencegahan Stunting...
 
Rumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptxRumah Desa Sehat.pptx
Rumah Desa Sehat.pptx
 
Visi dan Misi Jaro Sarinun
Visi  dan Misi Jaro SarinunVisi  dan Misi Jaro Sarinun
Visi dan Misi Jaro Sarinun
 
10 program pokok pkk
10 program pokok pkk10 program pokok pkk
10 program pokok pkk
 
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM
EKSPOSE KECAMATAN BRAM ITAM
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampingan
 
Pembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampinganPembinaan dan pendampingan
Pembinaan dan pendampingan
 
2.-PPKE.pptx
2.-PPKE.pptx2.-PPKE.pptx
2.-PPKE.pptx
 
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptx
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptxPeran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptx
Peran KPM dalam Perencanaan Pembangunan Desa.pptx
 
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
ProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrProkerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
Prokerrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrrr
 
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxMENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
 
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdfPENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
PENGUATAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA (LPMD) menuju desa mandiri.pdf
 

Recently uploaded

DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfosisstekmensi2425
 
resiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividenresiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividenIndrianiSuhardin
 
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxModul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxahmadirhamni
 
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdfPEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdfMisbahAlMunir1
 
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptstrategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptareeistyk
 
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah MifepristoneIn Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristonejaanualu31
 

Recently uploaded (9)

DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdfDRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
DRAFT PROGRAM KERJA UMUM SEKSI BIDANG.pdf
 
resiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividenresiko, pengembalian dan kebijakan dividen
resiko, pengembalian dan kebijakan dividen
 
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptxModul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
Modul-5-Pdgk-4101 jhfgfgfgfkelompok 3.pptx
 
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec AsliObat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
Obat Cytotec Asli Pfizer 082220077622 Jual Obat Cytotec Asli
 
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
💊💊 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN BANDUNG 082223109953 ATAU CARA GUGURKAN JANIN KLI...
 
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdfPEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
PEDOMAN PEMBENTUKAN PANWASLU KECAMATAN UNTUK PEMILIHAN TAHUN 2024 OKE.pdf
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.pptstrategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
strategi pemasaran Kewirausahaan-Pertemuan-5.ppt
 
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah MifepristoneIn Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
In Kuwait City ((+918761049707)) Get Cytotec in Salmiyah Mifepristone
 

pkk afni.pptx

  • 1. PENINGKATAN KAPASITAS PKK POKJA III DI KABUPATEN ACEH BARAT DAYA KETUA POKJA III : NUR AFNI MULIANA S,Pd KEPALA DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PENGENDALIAN PENDUDUK DAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN KABUPATEN ACEH BARAR DAYA
  • 2. Pengertian PKK : PKK singkatan dari Pembinaan Kesejahteraan Keluarga, adalah organisasi kemasyarakatan yang memberdayakan wanita dalam pembangunan
  • 3. Pengertian PKK : PKK singkatan dari Pembinaan Kesejahteraan Keluarga, adalah organisasi kemasyarakatan yang memberdayakan wanita dalam pembangunan 3 Fungsi PKK o PKK Kelurahan dalam melaksanakan tugasnya mempunyai fungsi: o Penyuluh, motivator dan penggerak masyarakat agar mau dan mampu o melaksanakan program PKK. o fasilitator, perencana, pelaksana, pengendali, pembina dan pembimbing
  • 4. Adapun tugas pokok PKK desa antara lain: 1. Peningkatan kesejahteraan keluarga PKK desa bertugas untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga melalui program-program seperti peningkatan gizi, kesehatan, pendidikan, dan keamanan keluarga. 2. Pemberdayaan perempuan PKK desa bertugas untuk memberdayakan perempuan dalam berbagai bidang, seperti ekonomi, pendidikan, kesehatan, dan keamanan. 3. Penyuluhan PKK desa bertugas menyampaikan informasi dan penyuluhan tentang berbagai hal yang berkaitan dengan kesejahteraan keluarga, seperti kesehatan, gizi, pendidikan, dan lingkungan. 4. Pemberdayaan masyarakat PKK desa bertugas untuk memperkuat solidaritas dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa, serta meningkatkan kemampuan masyarakat dalam memecahkan masalah yang dihadapi. 5. Pengembangan ekonomi PKK desa bertugas mengembangkan ekonomi desa melalui program-program pengembangan usaha mikro dan kecil, pelatihan keterampilan, dan pengembangan agribisnis. 6. Pengelolaan lingkungan PKK desa bertugas untuk memelihara dan mengelola lingkungan desa agar tetap bersih, sehat, dan lestari. 7. Penanganan bencana PKK desa bertugas membantu dalam penanganan bencana dan pengurangan risiko bencana di desa, serta mempersiapkan masyarakat dalam menghadapi bencana yang mungkin terjadi.
  • 5. TUGAS POKJA III Mengelola program Pangan, Sandang, Perumahan dan Tata Laksana Rumah Tangga
  • 6. PANGAN Mengupayakan ketahanan keluarga di bidang pangan sesuai dengan UU No. 7 Tahun 1996 tentang Pangan. • Meningkatkan penganekaragaman tanaman pangan dalam upaya peningkatan gizi keluarga menuju keluarga yang berkualitas. • Menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk mengkonsumsi makanan yang Beragam, Bergizi, Berimbang (3B), yang aman dan berbasis sumber daya lokal. • Mengusahakan pemanfaatan lahan baik darat maupun air, minimal untuk pemenuhan kebutuhan pangan keluarga • Memantapkan Gerakan Halaman, Asri, Teratur, Indah dan Nyaman (HATINYA PKK). • Membudayakan “Aku Cinta Makanan Indonesia” dan “Aku Cinta Produksi Indonesia” sehingga menumbuhkan rasa bangga. • Mensosialisasikan pola pangan 3B untuk keluarga khususnya bagi balita dan lansia. • Meningkatkan penggunaan bahan sandang dalam negeri serta mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas produksi dan pemasarannya. Mengembangkan kreativitas Usaha Kecil Mikro (UKM) dengan berbagai produk busana, cinderamata khas daerah untuk menunjang pariwisata. • Melaksanakan Program Nasional Gerakan Perempuan, Tanam, Tebar dan Pelihara Pohon untuk mengantisipasi akibat perubahan iklim yang berdampak pada ketahanan pangan keluarga. Menjaga kelestarian hutan.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11. SANDANG Sandang Mengupayakan adanya hak paten untuk melindungi hak cipta desain.  Mengupayakan keikutsertaan dalam pameran dan lomba baik tingkat lokal, nasional dan internasional.  Mengadakan kerja sama dengan para disainer, pengusaha, industri sandang dan pariwisata.  Membudayakan perilaku berbusana sesuai dengan moral budaya Indonesia dan meningkatkan kesadaran masyarakat mencintai produksi dalam negeri (Aku Cinta Produksi dalam negri dan lokal
  • 12. contoh produk lokal sesuai adat dan Budaya  RUMPUN BILULUK BERASAL DARI BUDAYA DAN ADAT MANO PUCOK DAN DIDESAIN MENJADI BUSANA ETNIK ACEH BARAT DAYA SEHINGA MENARIK RANGKAIAN MANO PUCOK AWAL BUSANA RUMPUN BILULUK
  • 13.
  • 14. KERAJINAN KASAP YANG SUDAH DIMODIFASI MELALUI RUMPUN BILULUK  KIPAS KASAP SIPASEN ALAT PERAGA PELAMINAN TUDUNG KASAP SIPASEN  GESFGRT
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18. Sistem pemberian Insentif alokasi pendanaan o Desa yang punya komitmen dalam menjaga lingkungan hidup o Pemberdayaan masyarakat o Afirmasi pada pemberdayaan perempuan
  • 19.  SDG’s Desa adalah pembangunan total desa.  SDG’s Desa di tunjukan agar pembangunan di desa harus berdampak pada peningkatan ekonomi dan kualitas sumber daya manusia di desa  SDG’s desa juga di maksudkan agar manfaat dari pembangunan desa dirasakan seluruh warga desa tampa ada yang terlewatkan ( Prinsip No One left behind )  Susuai permendes Pembangunan daerah tertinggal dan transmigrasi NOMOR 21 tahun 2020 tentang pedoman umum pembangunan desa dan pemberdayaan masyarakat desa  Bahwa Arah SDG’s yaitu meliki 18 arah tujuan pembangunan berkelanjutan
  • 20. Arah Tujuan Pembangunan SDG’s  SDG’s Desa adalah pembangunan total desa.  SDG’s Desa di tunjukan agar pembangunan di desa harus berdampak pada peningkatan ekonomi dan kualitas sumber daya manusia di desa  SDG’s desa juga di maksudkan agar manfaat dari pembangunan desa dirasakan seluruh warga desa tampa ada yang terlewatkan  Susuai permendes Pembangunan daerah tertinggal dan transmigrasi NOMOR 21 tahun 2020 tentang pedoman umum pembangunan desa dan pemberdayaan masyarakat desa  Bahwa Arah SDG’s yaitu
  • 21.
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.  Adanya Pengorganisasian perempuan dan anak di desa  Tersedianya Data Desa yang terpilah baik perempuan dan Anak  Tersedianya Perdes tetang desa ramah perempuan dan peduli anak  Tersedianya anggaran desa dan pendayagunaan asset untuk mewujudkan desa ramah perempuan dan peduli anak melalui pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak di desa  Keterwakilan perempuan di pemerintah desa, bada permusyawaratan desa, Lembaga kemasyarakatan desa dan Lembaga adat desa  Persentase Perempuan wirausaha di desa, untamanya perempuan kepala keluarga, penyintas bencana dan penyintas kekerasan  Terwujudnya sistem pengasuhan berbasis hak anakmelalui pembiayaan di desa  Tidak ada kekerasan terhadap perempuan dan anak dan korban tindak pidana perdagangan orang  Tidak ada pekerja anak  Tidak ada perkawinan usia anak. 10 Indikator Desa Ramah Perempuan dan Anak
  • 38.
  • 39.