SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
JENIS-JENIS
GAMBAR
OLEH :
KELOMPOK 4
ELADIOVANY (05)
HIMA TRI SULISTYANI (11)
ITA SUSILOWATI (12)
MEI SETIAWATI (14)
NIMAS NENDA B. (16)
RENI WIJI ASTUTI (18)
JENIS-JENIS GAMBAR
VEKTOR
BITMAP
BITMAP
PENGERTIAN BITMAP
KELEBIHAN &
KEKURANGAN BITMAP
PERANGKAT LUNAK UNTUK
MEMBUAT GRAFIS BITMAP
PENGERTIAN BITMAP
Grafis bitmap merupakan gambar yang tersusun dari sejumlah
titik pixel (picture element)/ dot/ point/ titik koordinat yang
ditempatkan pada lokasi-lokasi tertentu dengan nilai warna tersendiri
sehingga membetuk pola tertentu di layar komputer. Pola yang
terbentuk itulah yang menghasilkan atau menimbulkan kesan gambar.
Semakin tinggi tingkat kerapatannya dan semakin halus gambar yang
terbentuk. Akibatnya, semakin besar pula ukuran file gambar tersebut.
Hal ini menyebabkan semakin halus citra grafis, tetapi kapasitas filenya
semakin besar. Ketajaman warna dan detail gambar pada tampilan
bitmap bergantung pada banyaknya pixel warna atau resolusi yang
membentuk gambar tersebut. Satuan untuk ukuran grafis jenis bitmap
ini adalah dpi ( dot per inch ).
KELEBIHAN & KEKURANGAN
BITMAP
Kelebihan Grafis Bitmap
 Mampu menangkap nuansa warna dan bentuk yang natural
 Dapat menghasilkan objek gambar bitmap dari objek gambar
vektor dengan cara mudah dan cepat, mutu hasilnya pun dapat
ditentukan
 Dapat ditambahkan efek khusus tertentu sehingga dapat membuat
objek tampil sesuai keinginan.
 Lebih cepat dan lebih sesuai untuk ditampilkan ke layar monitor,
karena gambar bitmap dapat di transfer secara langsung dari file
ke layar monitor.
KELEBIHAN & KEKURANGAN
BITMAP
Kelemahan Grafis Bitmap
 Objek gambar tersebut memiliki permasalahan ketika diubah
ukurannya, khususnya ketika objek gambar diperbesar.
 Efek yang didapat dari objek berbasis bitmap yakni akan terlihat
pecah atau berkurang detailnya saat dicetak pada resolusi yang
lebih rendah
 Perubahan ukuran gambar (pembesaran dan pengecilan)
mempengaruhi kualitas gambar.
 Ukuran file gambar relatif besar.
 Melakukan kompresi (pemadatan) pada gambar, maka kualitasnya
gambar tersebut akan menurun.
PERANGKAT LUNAK UNTUK
MEMBUAT GRAFIS BITMAP
Suatu gambar bitmap dapat diolah kembali dengan cara
memberikan efek-efek khusus pada gambar, memotong gambar,
menempelkan gambar bitmap lain, atau menambahkan objek lain baik
yang berupa teks maupuan objek-objek bidang seperti kotak,
lingkaran, dan sebagainya. Pengolahan gambar bitmap dapat kita
lakukan dengan aplikasi-aplikasi yang dirancang khusus untuk
mengolah gambar, seperti Adobe Photoshop, Corel Photopaint, photo
scape, ms photo editor, macromedia fireworks, dan GIMP. Adobe
Photoshop merupakan salah satu program aplikasi yang digunakan
unuk mengedit sebuah gambar (image) menjadi gambar yang lebih
menarik, serta bisa menyunting foto dan gambar-gambar yang telah
di-scan ke dalam komputer.
VEKTOR
PENGERTIAN VEKTOR
KELEBIHAN &
KEKURANGAN VEKTOR
PERANGKAT LUNAK UNTUK
MEMBUAT GRAFIS VEKTOR
PENGERTIAN VEKTOR
Gambar vektor adalah gambar yang tersusun oleh
sekumpulan garis, kurva, dan bidang tertentu dengan
menggunakan serangkaian instruksi yang masing-masing
didefinisikan secara matematis. Penggunaan titik-titik koordinat
dengan rumus-rumus tertentu dapat menciptakan bermacam-
macam bentuk grafis, seperti lingkaran, segitiga, bujur sangkar
dan poligon. Setiap garis, kurva, dan bidang tertentu tersebut
mempunyai properti atau atribut masing-masing berupa fill,
stroke, dan node. Gambar vektor tidak dipengaruhi oleh resolusi
gambar atau titik pixel (dpi) seperti pada gambar bitmap
KELEBIHAN & KEKURANGAN
VEKTOR
Kelebihan Grafis Vektor
 Ruang penyimpanan untuk objek gambar lebih efisien
 Bersifat scalable, artinya kita dapat memperbesar atau memperkecil
gambar tanpa mengubah kualitasnya.
 Memiliki ukuran file yang kecil, sehingga lebih mudah dan lebih cepat
didownload melalui Internet.
 Dapat diubah dalam berbagai tampilan tiga dimensi, tentunya dengan
menggunakan software yang sesuai.
 Mempunyai warna-warna yang solid, cocok untuk bentuk-bentuk
gambar sederhana, seperti logo, kartun, dan sebagainya.
 Objek gambar vektor dapat diubah ukuran dan bentuknya tanpa
menurunkan mutu tampilannya
 Dapat dicetak pada resolusi tertingi printer Anda
 Menggambar dan menyunting bentuk vektor relatif lebih mudah dan
menyenangkan
KELEBIHAN & KEKURANGAN
VEKTOR
Kekurangan Grafis Vektor
 Tidak dapat menghasilkan objek gambar vektor yang prima
ketika melakukan konversi objek gambar tersebut dari format
bitmap
 Kurang dapat menampilkan gambar dan gradasi secara realitis
atau natural
PERANGKAT LUNAK UNTUK
MEMBUAT GRAFIS VEKTOR
Gambar vektor dapat dibuat dengan program aplikasi desain
grafis untuk gambar vektor seperti CorelDraw, Macromedia Freehand,
Macromedia Flash, adobe ilustrator, macromedia freshand, auto cad,
micrografx designer, Dia, dan Inkscape. Aplikasi-aplikasi tersebut
masing-masing mempunyai kelebihan dan kekurangan. CorelDraw
merupakan salah satu program yang banyak digunakan dalam
pembuatan desain grafis dan editing Bitmap yang dilengkapi dengan
full color management system dan interactive tools yang
memudahkan dalam pembuatan dan editing suatu objek.
PERBEDAAN BITMAP &
VEKTOR
GAMBAR VEKTOR
PERBEDAAN BITMAP &
VEKTOR
GAMBAR BITMAP
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to OPTIMALKAN UNTUK JENIS GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR

Similar to OPTIMALKAN UNTUK JENIS GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR (20)

Mengenal gambar digital
Mengenal gambar digitalMengenal gambar digital
Mengenal gambar digital
 
Mengenal gambar digital
Mengenal gambar digitalMengenal gambar digital
Mengenal gambar digital
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 
Pengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektorPengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektor
 
Pengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektorPengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektor
 
Mengenal grafis
Mengenal grafisMengenal grafis
Mengenal grafis
 
Mengenal grafis
Mengenal grafisMengenal grafis
Mengenal grafis
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 
Perbedaan Grafis Vektor & Bitmap
Perbedaan Grafis Vektor & BitmapPerbedaan Grafis Vektor & Bitmap
Perbedaan Grafis Vektor & Bitmap
 
Perbedaan Grafis Vektor & Bitmap
Perbedaan Grafis Vektor & BitmapPerbedaan Grafis Vektor & Bitmap
Perbedaan Grafis Vektor & Bitmap
 
Bitmap VS Vektor
Bitmap VS VektorBitmap VS Vektor
Bitmap VS Vektor
 
Bitmap VS Vektor
Bitmap VS VektorBitmap VS Vektor
Bitmap VS Vektor
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmapProgram aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
 
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmapProgram aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
 
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asingPenerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
 
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asingPenerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
 

Recently uploaded

MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekachairilhidayat
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungnicksbag
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...Neta
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfDannahadiantyaflah
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTNeta
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024idmpo grup
 

Recently uploaded (14)

MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
 

OPTIMALKAN UNTUK JENIS GAMBAR BITMAP DAN VEKTOR

  • 2. OLEH : KELOMPOK 4 ELADIOVANY (05) HIMA TRI SULISTYANI (11) ITA SUSILOWATI (12) MEI SETIAWATI (14) NIMAS NENDA B. (16) RENI WIJI ASTUTI (18)
  • 4. BITMAP PENGERTIAN BITMAP KELEBIHAN & KEKURANGAN BITMAP PERANGKAT LUNAK UNTUK MEMBUAT GRAFIS BITMAP
  • 5. PENGERTIAN BITMAP Grafis bitmap merupakan gambar yang tersusun dari sejumlah titik pixel (picture element)/ dot/ point/ titik koordinat yang ditempatkan pada lokasi-lokasi tertentu dengan nilai warna tersendiri sehingga membetuk pola tertentu di layar komputer. Pola yang terbentuk itulah yang menghasilkan atau menimbulkan kesan gambar. Semakin tinggi tingkat kerapatannya dan semakin halus gambar yang terbentuk. Akibatnya, semakin besar pula ukuran file gambar tersebut. Hal ini menyebabkan semakin halus citra grafis, tetapi kapasitas filenya semakin besar. Ketajaman warna dan detail gambar pada tampilan bitmap bergantung pada banyaknya pixel warna atau resolusi yang membentuk gambar tersebut. Satuan untuk ukuran grafis jenis bitmap ini adalah dpi ( dot per inch ).
  • 6. KELEBIHAN & KEKURANGAN BITMAP Kelebihan Grafis Bitmap  Mampu menangkap nuansa warna dan bentuk yang natural  Dapat menghasilkan objek gambar bitmap dari objek gambar vektor dengan cara mudah dan cepat, mutu hasilnya pun dapat ditentukan  Dapat ditambahkan efek khusus tertentu sehingga dapat membuat objek tampil sesuai keinginan.  Lebih cepat dan lebih sesuai untuk ditampilkan ke layar monitor, karena gambar bitmap dapat di transfer secara langsung dari file ke layar monitor.
  • 7. KELEBIHAN & KEKURANGAN BITMAP Kelemahan Grafis Bitmap  Objek gambar tersebut memiliki permasalahan ketika diubah ukurannya, khususnya ketika objek gambar diperbesar.  Efek yang didapat dari objek berbasis bitmap yakni akan terlihat pecah atau berkurang detailnya saat dicetak pada resolusi yang lebih rendah  Perubahan ukuran gambar (pembesaran dan pengecilan) mempengaruhi kualitas gambar.  Ukuran file gambar relatif besar.  Melakukan kompresi (pemadatan) pada gambar, maka kualitasnya gambar tersebut akan menurun.
  • 8. PERANGKAT LUNAK UNTUK MEMBUAT GRAFIS BITMAP Suatu gambar bitmap dapat diolah kembali dengan cara memberikan efek-efek khusus pada gambar, memotong gambar, menempelkan gambar bitmap lain, atau menambahkan objek lain baik yang berupa teks maupuan objek-objek bidang seperti kotak, lingkaran, dan sebagainya. Pengolahan gambar bitmap dapat kita lakukan dengan aplikasi-aplikasi yang dirancang khusus untuk mengolah gambar, seperti Adobe Photoshop, Corel Photopaint, photo scape, ms photo editor, macromedia fireworks, dan GIMP. Adobe Photoshop merupakan salah satu program aplikasi yang digunakan unuk mengedit sebuah gambar (image) menjadi gambar yang lebih menarik, serta bisa menyunting foto dan gambar-gambar yang telah di-scan ke dalam komputer.
  • 9. VEKTOR PENGERTIAN VEKTOR KELEBIHAN & KEKURANGAN VEKTOR PERANGKAT LUNAK UNTUK MEMBUAT GRAFIS VEKTOR
  • 10. PENGERTIAN VEKTOR Gambar vektor adalah gambar yang tersusun oleh sekumpulan garis, kurva, dan bidang tertentu dengan menggunakan serangkaian instruksi yang masing-masing didefinisikan secara matematis. Penggunaan titik-titik koordinat dengan rumus-rumus tertentu dapat menciptakan bermacam- macam bentuk grafis, seperti lingkaran, segitiga, bujur sangkar dan poligon. Setiap garis, kurva, dan bidang tertentu tersebut mempunyai properti atau atribut masing-masing berupa fill, stroke, dan node. Gambar vektor tidak dipengaruhi oleh resolusi gambar atau titik pixel (dpi) seperti pada gambar bitmap
  • 11. KELEBIHAN & KEKURANGAN VEKTOR Kelebihan Grafis Vektor  Ruang penyimpanan untuk objek gambar lebih efisien  Bersifat scalable, artinya kita dapat memperbesar atau memperkecil gambar tanpa mengubah kualitasnya.  Memiliki ukuran file yang kecil, sehingga lebih mudah dan lebih cepat didownload melalui Internet.  Dapat diubah dalam berbagai tampilan tiga dimensi, tentunya dengan menggunakan software yang sesuai.  Mempunyai warna-warna yang solid, cocok untuk bentuk-bentuk gambar sederhana, seperti logo, kartun, dan sebagainya.  Objek gambar vektor dapat diubah ukuran dan bentuknya tanpa menurunkan mutu tampilannya  Dapat dicetak pada resolusi tertingi printer Anda  Menggambar dan menyunting bentuk vektor relatif lebih mudah dan menyenangkan
  • 12. KELEBIHAN & KEKURANGAN VEKTOR Kekurangan Grafis Vektor  Tidak dapat menghasilkan objek gambar vektor yang prima ketika melakukan konversi objek gambar tersebut dari format bitmap  Kurang dapat menampilkan gambar dan gradasi secara realitis atau natural
  • 13. PERANGKAT LUNAK UNTUK MEMBUAT GRAFIS VEKTOR Gambar vektor dapat dibuat dengan program aplikasi desain grafis untuk gambar vektor seperti CorelDraw, Macromedia Freehand, Macromedia Flash, adobe ilustrator, macromedia freshand, auto cad, micrografx designer, Dia, dan Inkscape. Aplikasi-aplikasi tersebut masing-masing mempunyai kelebihan dan kekurangan. CorelDraw merupakan salah satu program yang banyak digunakan dalam pembuatan desain grafis dan editing Bitmap yang dilengkapi dengan full color management system dan interactive tools yang memudahkan dalam pembuatan dan editing suatu objek.