SlideShare a Scribd company logo
INSENTIF NAKES
DIPOTONG
(DILANJUTKAN, TAPI BERKURANG)
DATE
28 JAN – 3 FEB 2021
DATA SOURCES
NEWS, TWITTER
We don’t claim to be neutral,
but insist on being truthful
“
VOLUME DAN SENTIMEN
2
keyword: insentif
filters: nakes, tenaga kesehatan
TREN SOSMED “INSENTIF NAKES”
3
keyword: insentif
filters: nakes, tenaga kesehatan
Rencana
pengurangan
insentif Keputusan keluar
Response negatif
nakes dan publik
TREN BERITA “INSENTIF NAKES”
4
ANALISIS EMOSI: TERKEJUT, NERIMO, SEDIH,
MARAH, DAN TAKUT
5
SNA “INSENTIF NAKES”: CLUSTER NAKES DAN
PEGIAT LAPOR COVID
6
MOST RETWEETED /1
7
MOST RETWEETED /2
8
MOST RETWEETED /3
9
MOST RETWEETED /4
10
TOP INFLUENCERS ‘INSENTIF NAKES’
11
PETA TOPIK BERITA ONLINE
12
PETA TOPIK BERITA ONLINE (ZOOM)
13
KESIMPULAN
• Kabar rencana pemotongan insentif nakes sudah mulai muncul sejak seminggu lalu, namun response
publik belum terlalu tinggi.
• Setelah resmi diputuskan, baru (3 Feb) response publik naik pesat. Sentimennya sangat negatif (81%).
• Response ini sebagian besar disuarakan oleh kalangan nakes yang diamplifikasi oleh follower mereka;
serta dari pegiat Lapor Covid yang membuat form pos pengaduan hak nakes (insentif dan santunan
kematian).
• Narasi yang muncul:
• Emosi terkejut, nerimo, sedih, dan marah atas keputusan pengurangan insentif ini.
• Saat belum dipotong pun ternyata banyak nakes yang belum menerima insentif, dan yang sudah
menerima banyak yang terpotong juga; apalagi nanti kalau sudah dipotong dari pusat, bakal makin
sulit dan sedikit.
• Dalam kondisi insentif seperti di atas, APD yang diperlukan oleh nakes pun banyak yang masih
kekurangan (apa adanya). Jika insentif dipotong, setidaknya kebutuhan APD ini dipenuhi agar nakes
bisa tenang dan aman bekerja.
• Menyadari keputusan final ini, sesama nakes ada yang mengajak untuk menerima (nerimo), dan terus
bersemangat membantu sesama.
• Secara umum, response atas pengurangan insentif ini tidak besar (sekitar 5k mention di Twitter, 122
mention di berita online). Artinya, meski nakes menyatakan concernnya, namun mereka akan tetap bekerja
secara profesional, seperti saat sebelum dipotong dimana banyak yang belum menerima insentif.
• Dampaknya lebih kepada penilaian terhadap pemerintah tentang bagaimana menangani covid-19 dan
membantu nakes saat kasus masih terus naik dan fasilitas kesehatan semakin berat bebannya.
14

More Related Content

More from Ismail Fahmi

DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
Ismail Fahmi
 
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
Ismail Fahmi
 
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
Ismail Fahmi
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS  - TWITTER 3 – 4 Februari 2024ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS  - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
Ismail Fahmi
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
Ismail Fahmi
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
Ismail Fahmi
 
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAMMUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
Ismail Fahmi
 
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
Ismail Fahmi
 
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MDVISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
Ismail Fahmi
 
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRANVISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
Ismail Fahmi
 
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMINVISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
Ismail Fahmi
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
Ismail Fahmi
 
Social media & beyond: the future communication
Social media & beyond:the future communicationSocial media & beyond:the future communication
Social media & beyond: the future communication
Ismail Fahmi
 
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampusAnalisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
Ismail Fahmi
 
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOKANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
Ismail Fahmi
 

More from Ismail Fahmi (20)

DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
DIRTY VOTE TWITTER, NEWS, TIKTOK 10-12 Februari 2024
 
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
UPDATE JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
 
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
JIS VS GBK DALAM KAMPANYE TERAKHIR PILPRES 2024
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON PASCA DEBAT DI YOUTUBE 4 - 6 FEBRUARI 2024
 
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
TREN JUMLAH VIDEO PER JAM DI TIKTOK 1 – 5 FEBRUARI 2024
 
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
ANALISIS DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 - 4 FEBRUARI 2024
 
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS  - TWITTER 3 – 4 Februari 2024ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS  - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
ANALISIS PRA DEBAT KELIMA CAPRES PEMILU 2024 NEWS - TWITTER 3 – 4 Februari 2024
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI YOUTUBE - 25 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
 
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
ANALISIS KONTEN DAN INTERAKSI KETIGA PASLON DI TIKTOK 1-3 FEBRUARI 2024
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21 JANUARI - 3 FEBRUARI 2024
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI INSTAGRAM DARI 21 JAN-3 FEB 2024
 
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAMMUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
MUNDURNYA MAHFUD MD SEBAGAI MENKOPOLHUKAM
 
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
ANALISIS TRENDING TOPIC HARIAN INDONESIA DAN CAPRES 02
 
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MDVISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
VISI MISI PASLON 03: GANJAR PRANOWO - MAHFUD MD
 
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRANVISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
VISI MISI PASLON 02: PRABOWO SUBIANTO - GIBRAN
 
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMINVISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
VISI MISI PASLON 01 - ANIES BASWEDAN - CAK IMIN
 
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
PERBANDINGAN KETIGA PASLON DI TIKTOK - 21-30 JANUARI 2024
 
Social media & beyond: the future communication
Social media & beyond:the future communicationSocial media & beyond:the future communication
Social media & beyond: the future communication
 
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampusAnalisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
Analisis percakapan "Cape Kuliah" di kalangan autobase kampus
 
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOKANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
ANALISIS PERCAKAPAN TENTANG GREENFLATION DI MEDIA SOSIAL TWITTER DAN TIKTOK
 

Insentif Nakes Dipotong

  • 1. INSENTIF NAKES DIPOTONG (DILANJUTKAN, TAPI BERKURANG) DATE 28 JAN – 3 FEB 2021 DATA SOURCES NEWS, TWITTER We don’t claim to be neutral, but insist on being truthful “
  • 2. VOLUME DAN SENTIMEN 2 keyword: insentif filters: nakes, tenaga kesehatan
  • 3. TREN SOSMED “INSENTIF NAKES” 3 keyword: insentif filters: nakes, tenaga kesehatan Rencana pengurangan insentif Keputusan keluar Response negatif nakes dan publik
  • 5. ANALISIS EMOSI: TERKEJUT, NERIMO, SEDIH, MARAH, DAN TAKUT 5
  • 6. SNA “INSENTIF NAKES”: CLUSTER NAKES DAN PEGIAT LAPOR COVID 6
  • 12. PETA TOPIK BERITA ONLINE 12
  • 13. PETA TOPIK BERITA ONLINE (ZOOM) 13
  • 14. KESIMPULAN • Kabar rencana pemotongan insentif nakes sudah mulai muncul sejak seminggu lalu, namun response publik belum terlalu tinggi. • Setelah resmi diputuskan, baru (3 Feb) response publik naik pesat. Sentimennya sangat negatif (81%). • Response ini sebagian besar disuarakan oleh kalangan nakes yang diamplifikasi oleh follower mereka; serta dari pegiat Lapor Covid yang membuat form pos pengaduan hak nakes (insentif dan santunan kematian). • Narasi yang muncul: • Emosi terkejut, nerimo, sedih, dan marah atas keputusan pengurangan insentif ini. • Saat belum dipotong pun ternyata banyak nakes yang belum menerima insentif, dan yang sudah menerima banyak yang terpotong juga; apalagi nanti kalau sudah dipotong dari pusat, bakal makin sulit dan sedikit. • Dalam kondisi insentif seperti di atas, APD yang diperlukan oleh nakes pun banyak yang masih kekurangan (apa adanya). Jika insentif dipotong, setidaknya kebutuhan APD ini dipenuhi agar nakes bisa tenang dan aman bekerja. • Menyadari keputusan final ini, sesama nakes ada yang mengajak untuk menerima (nerimo), dan terus bersemangat membantu sesama. • Secara umum, response atas pengurangan insentif ini tidak besar (sekitar 5k mention di Twitter, 122 mention di berita online). Artinya, meski nakes menyatakan concernnya, namun mereka akan tetap bekerja secara profesional, seperti saat sebelum dipotong dimana banyak yang belum menerima insentif. • Dampaknya lebih kepada penilaian terhadap pemerintah tentang bagaimana menangani covid-19 dan membantu nakes saat kasus masih terus naik dan fasilitas kesehatan semakin berat bebannya. 14