SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
PROVINSI RIAU
BY :
Anita Rosalin Hutahayan
BIODATA
 Nama Lengkap : Anita Rosalin Hutahayan
 Kelas : 3 Amp A
 Nim : 125134002
 Prodi : Akuntansi Manajemen Pemerintahan
SEJARAH RIAU
 Pembentukan Provinsi Riau ditetapkan dengan Undang-
undang Darurat Nomor 19 Tahun 1957. Kemudian
diundangkan dalam Undang-undang Nomor 61 tahun 1958.
Sama halnya dengan provinsi lain yang ada di Indonesia, untuk
berdirinya Provinsi Riau memakan waktu dan perjuangan yang
cukup panjang, yaitu hampir 6 tahun (17 November 1952 s/d 5
Maret 1958).
WISATA ALAM
Provinsi Riau sebenarnya memiliki bermacam-macam kawasan pariwisata
alam diantaranya yaitu :
PULAU JEMUR :
Pulau Jemur sebenarnya merupakan gugusan pulau-pulau yang
terdiri dari beberapa buah pulau antara lain, pulau Tekong Emas,
pulau Tekong Simbang, pulau Labuhan Bilik serta pulau-pulau
kecil lainnya. Pulau-pulau yang terdapat di pulau Jemur ini
berbentuk lingkaran sehingga bagian tengahnya merupakan laut
yang tenang. Pada musim angin barat laut tiba, gelombang laut
di Selat Malaka sangat besar, dan biasanya nelayan-nelayan
setempat berlindung di bagian tengah pulau Jemur, karena air
laut pada kawasan tersebut tenang.
AIR TERJUN AEK MARTUA
:
Terletak di kecamatan Bangun Purba, Kabupaten Rokan
Hulu merupakan air terjun bertingkat-tingkat, sehingga
sering pula disebut air terjun tangga seribu, dapat
ditempuh melalui jalan darat, kira-kira dua per tiga dari
bawah terdapat kuburan pertapa Cipogas dengan air
terjun yang bertingkat-tingkat dan sungguh
mengagumkan untuk dinikmati
OBJEK WISATA BONO :
Terletak di Desa Teluk Meranti, sepanjang Sungai Kampar dan Sungai
Rokan. Bono adalah fenomena alam yang datang sebelum pasang. Air
laut mengalir masuk dan bertemu dengan air sungai Kampar sehingga
terjadi gelombang dengan kecepatan yang cukup tinggi, dan
menghasilkan suara seperti suara guntur dan suara angin kencang.
Pada musim pasang tinggi, gelombang sungai Kampar bisa mencapai
4-6 meter, membentang dari tepi ke tepi menutupi keseluruhan badan
sungai. Peristiwa ini terjadi setiap hari, siang maupun malam hari. Hal
yang menarik turis ke objek wisata ini adalah kegiatan berenang,
memancing, naik sampan, dan kegiatan lainnya.
WISATA BAHARI DI
KABUPATEN SIAK :
Memiliki panorama indah yang mengagumkan dan menarik. Di sekitar
danau masih ditemukan hutan yang masih asli. Kondisi danau maupun
hutan di sekitar danau berstatus Suaka Marga Satwa yang luasnya
mencapai 2.500 hektar, dimana masih terdapat berbagai aneka jenis satwa
dan tumbuhan langka. Sumber daya hayati yang terdapat di danau ini
seperti pinang merah, ikan arwana dan ikan Balido yang termasuk
dilindungi. Keanekaragaman jenis satwa liar di Suaka Marga Satwa danau
Pulau Besar dan danau Bawah merupakan kekayaan tersendiri sebagai
objek wisata tirta di Riau Daratan
MESJID RAYA PEKANBARU
:
Mesjid ini terdapat sumur mempunyai
nilai magis untuk membayar zakat atau
nazar yang dihajatkan sebelumnya.
Masih dalam areal kompleks mesjid kita
dapat mengunjungi makam Sultan
Marhum Bukit dan Marhum Pekan
sebagai pendiri kota Pekanbaru.
Marhum Bukit adalah Sultan Abdul Jalil
Alamuddin Syah (Sultan Siak ke-4)
memerintah tahun 1766 – 1780,
sedangkan Marhum Bukit sekitar tahun
1775 memindahkan ibukota kerajaan
dari Mempura Siak ke Senapelan dan
beliau mangkat tahun 1780.
ISTANA SIAK SRI INDRAPURA
:
Kerajaan Siak adalah sebuah kerajaan Melayu Islam yang
terbesar di Riau. Mencapai masa kejayaannya pada abad ke-16
sampai abad ke-20. Dalam silsilah, sultan Kerajaan Siak Sri
Indrapura dimulai pada tahun 1725 dengan 12 sultan yang
pernah bertahta. Kini sebagai bukti sejarah atas kebesaran
kerajaan Melayu Islam tersebut, dapat kita lihat peninggalan
kerajaan berupa kompleks Istana Kerajaan Siak yang dibangun
oleh Sultan Assyaidis Syarif Hasyim Abdul Jalil Syaifuddin pada
tahun 1889 dengan nama Assirayatul Hasyimah, lengkap
dengan peralatan kerajaan.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Pariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau SumateraPariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau Sumatera
agrifinaamanda
 
Isu sempadan suraya
Isu sempadan   surayaIsu sempadan   suraya
Isu sempadan suraya
IPDA
 
CH7F2
CH7F2CH7F2
CH7F2
cgsha
 

What's hot (18)

24. Selayar
24. Selayar24. Selayar
24. Selayar
 
Sosio budaya Gizi
Sosio budaya GiziSosio budaya Gizi
Sosio budaya Gizi
 
Pantai yang wajib di kunjungi
Pantai yang wajib di kunjungiPantai yang wajib di kunjungi
Pantai yang wajib di kunjungi
 
Benteng portugis
Benteng portugisBenteng portugis
Benteng portugis
 
PENGARUH PARIWISATA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP EKOSISTEM TERUMBU KARANG DI P...
PENGARUH PARIWISATA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP EKOSISTEM TERUMBU KARANG DI P...PENGARUH PARIWISATA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP EKOSISTEM TERUMBU KARANG DI P...
PENGARUH PARIWISATA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP EKOSISTEM TERUMBU KARANG DI P...
 
Parawisata
Parawisata Parawisata
Parawisata
 
Pariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau SumateraPariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau Sumatera
 
Pulau sekatung
Pulau sekatungPulau sekatung
Pulau sekatung
 
Qunk
QunkQunk
Qunk
 
Sulawesi tenggara ppt
Sulawesi tenggara pptSulawesi tenggara ppt
Sulawesi tenggara ppt
 
pelayaran Inggris ke Australia
pelayaran Inggris ke Australiapelayaran Inggris ke Australia
pelayaran Inggris ke Australia
 
Isu sempadan suraya
Isu sempadan   surayaIsu sempadan   suraya
Isu sempadan suraya
 
Malaysia dan Selandia Baru
Malaysia dan Selandia BaruMalaysia dan Selandia Baru
Malaysia dan Selandia Baru
 
Pulau bidadari, pulau ayer
Pulau bidadari, pulau ayerPulau bidadari, pulau ayer
Pulau bidadari, pulau ayer
 
IPS - IX - Asia Tenggara - Brunei Darussalam
IPS - IX - Asia Tenggara - Brunei DarussalamIPS - IX - Asia Tenggara - Brunei Darussalam
IPS - IX - Asia Tenggara - Brunei Darussalam
 
Burma
BurmaBurma
Burma
 
CH7F2
CH7F2CH7F2
CH7F2
 
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budayaLokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
 

Similar to ppt

5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
Freddy Then
 
Kumpulan latihan kelana siswa malaysia,kuin 2012
Kumpulan  latihan  kelana siswa  malaysia,kuin 2012Kumpulan  latihan  kelana siswa  malaysia,kuin 2012
Kumpulan latihan kelana siswa malaysia,kuin 2012
Nurul Shahida
 

Similar to ppt (20)

5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
 
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptxKarakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
 
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptxKarakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
Karakteristik Wilayah Daratan dan Perairan.pptx
 
wisata alam ariau
wisata alam ariauwisata alam ariau
wisata alam ariau
 
Kumpulan latihan kelana siswa malaysia,kuin 2012
Kumpulan  latihan  kelana siswa  malaysia,kuin 2012Kumpulan  latihan  kelana siswa  malaysia,kuin 2012
Kumpulan latihan kelana siswa malaysia,kuin 2012
 
Wisata indonesia nanggro aceh darussalam
Wisata indonesia   nanggro aceh darussalamWisata indonesia   nanggro aceh darussalam
Wisata indonesia nanggro aceh darussalam
 
MENGENAL PULAU SULAWESI - Shabrina.docx
MENGENAL PULAU SULAWESI - Shabrina.docxMENGENAL PULAU SULAWESI - Shabrina.docx
MENGENAL PULAU SULAWESI - Shabrina.docx
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Ngawur
NgawurNgawur
Ngawur
 
Java tourist destinations
Java tourist destinationsJava tourist destinations
Java tourist destinations
 
Presentation1 cihan&adaw
Presentation1 cihan&adawPresentation1 cihan&adaw
Presentation1 cihan&adaw
 
Pb4
Pb4Pb4
Pb4
 
MATPEL IPS KELAS 4 dan 5 SD KENAMPAKAN ALAM DAN KERAGAMAN BUDAYA
MATPEL IPS KELAS 4 dan 5 SD KENAMPAKAN ALAM DAN KERAGAMAN BUDAYAMATPEL IPS KELAS 4 dan 5 SD KENAMPAKAN ALAM DAN KERAGAMAN BUDAYA
MATPEL IPS KELAS 4 dan 5 SD KENAMPAKAN ALAM DAN KERAGAMAN BUDAYA
 
1
11
1
 
PPT GEOGRAFI FINAL.pptx
PPT GEOGRAFI FINAL.pptxPPT GEOGRAFI FINAL.pptx
PPT GEOGRAFI FINAL.pptx
 
Pulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatamaPulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatama
 
Pulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatamaPulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatama
 
Pulau Seribu Wisata
Pulau Seribu WisataPulau Seribu Wisata
Pulau Seribu Wisata
 
Pulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatamaPulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatama
 
Pulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatamaPulau Seribu wijayatama
Pulau Seribu wijayatama
 

ppt

  • 1. PROVINSI RIAU BY : Anita Rosalin Hutahayan
  • 2. BIODATA  Nama Lengkap : Anita Rosalin Hutahayan  Kelas : 3 Amp A  Nim : 125134002  Prodi : Akuntansi Manajemen Pemerintahan
  • 3. SEJARAH RIAU  Pembentukan Provinsi Riau ditetapkan dengan Undang- undang Darurat Nomor 19 Tahun 1957. Kemudian diundangkan dalam Undang-undang Nomor 61 tahun 1958. Sama halnya dengan provinsi lain yang ada di Indonesia, untuk berdirinya Provinsi Riau memakan waktu dan perjuangan yang cukup panjang, yaitu hampir 6 tahun (17 November 1952 s/d 5 Maret 1958).
  • 4. WISATA ALAM Provinsi Riau sebenarnya memiliki bermacam-macam kawasan pariwisata alam diantaranya yaitu : PULAU JEMUR : Pulau Jemur sebenarnya merupakan gugusan pulau-pulau yang terdiri dari beberapa buah pulau antara lain, pulau Tekong Emas, pulau Tekong Simbang, pulau Labuhan Bilik serta pulau-pulau kecil lainnya. Pulau-pulau yang terdapat di pulau Jemur ini berbentuk lingkaran sehingga bagian tengahnya merupakan laut yang tenang. Pada musim angin barat laut tiba, gelombang laut di Selat Malaka sangat besar, dan biasanya nelayan-nelayan setempat berlindung di bagian tengah pulau Jemur, karena air laut pada kawasan tersebut tenang.
  • 5. AIR TERJUN AEK MARTUA : Terletak di kecamatan Bangun Purba, Kabupaten Rokan Hulu merupakan air terjun bertingkat-tingkat, sehingga sering pula disebut air terjun tangga seribu, dapat ditempuh melalui jalan darat, kira-kira dua per tiga dari bawah terdapat kuburan pertapa Cipogas dengan air terjun yang bertingkat-tingkat dan sungguh mengagumkan untuk dinikmati
  • 6. OBJEK WISATA BONO : Terletak di Desa Teluk Meranti, sepanjang Sungai Kampar dan Sungai Rokan. Bono adalah fenomena alam yang datang sebelum pasang. Air laut mengalir masuk dan bertemu dengan air sungai Kampar sehingga terjadi gelombang dengan kecepatan yang cukup tinggi, dan menghasilkan suara seperti suara guntur dan suara angin kencang. Pada musim pasang tinggi, gelombang sungai Kampar bisa mencapai 4-6 meter, membentang dari tepi ke tepi menutupi keseluruhan badan sungai. Peristiwa ini terjadi setiap hari, siang maupun malam hari. Hal yang menarik turis ke objek wisata ini adalah kegiatan berenang, memancing, naik sampan, dan kegiatan lainnya.
  • 7. WISATA BAHARI DI KABUPATEN SIAK : Memiliki panorama indah yang mengagumkan dan menarik. Di sekitar danau masih ditemukan hutan yang masih asli. Kondisi danau maupun hutan di sekitar danau berstatus Suaka Marga Satwa yang luasnya mencapai 2.500 hektar, dimana masih terdapat berbagai aneka jenis satwa dan tumbuhan langka. Sumber daya hayati yang terdapat di danau ini seperti pinang merah, ikan arwana dan ikan Balido yang termasuk dilindungi. Keanekaragaman jenis satwa liar di Suaka Marga Satwa danau Pulau Besar dan danau Bawah merupakan kekayaan tersendiri sebagai objek wisata tirta di Riau Daratan
  • 8. MESJID RAYA PEKANBARU : Mesjid ini terdapat sumur mempunyai nilai magis untuk membayar zakat atau nazar yang dihajatkan sebelumnya. Masih dalam areal kompleks mesjid kita dapat mengunjungi makam Sultan Marhum Bukit dan Marhum Pekan sebagai pendiri kota Pekanbaru. Marhum Bukit adalah Sultan Abdul Jalil Alamuddin Syah (Sultan Siak ke-4) memerintah tahun 1766 – 1780, sedangkan Marhum Bukit sekitar tahun 1775 memindahkan ibukota kerajaan dari Mempura Siak ke Senapelan dan beliau mangkat tahun 1780.
  • 9. ISTANA SIAK SRI INDRAPURA : Kerajaan Siak adalah sebuah kerajaan Melayu Islam yang terbesar di Riau. Mencapai masa kejayaannya pada abad ke-16 sampai abad ke-20. Dalam silsilah, sultan Kerajaan Siak Sri Indrapura dimulai pada tahun 1725 dengan 12 sultan yang pernah bertahta. Kini sebagai bukti sejarah atas kebesaran kerajaan Melayu Islam tersebut, dapat kita lihat peninggalan kerajaan berupa kompleks Istana Kerajaan Siak yang dibangun oleh Sultan Assyaidis Syarif Hasyim Abdul Jalil Syaifuddin pada tahun 1889 dengan nama Assirayatul Hasyimah, lengkap dengan peralatan kerajaan.