SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Ketatanegaraan
Era Abu Bakar &
Umar
FIQIH SIYASAH
MUHAMMAD GILANG AROYA
Sistem
pemerintahan
abu bakar
01
Dalam catatan sejarah, pengangangkatan Abu Bakar r.a
terjadi di Saqifah Bani Saidah sebuah tempat pertemuan
terkenal di Kota Madinah. Saat proses sebelum
terpilihnya Abu Bakar terjadi debat panas yang kurang
mengenakan antara kubu Anshar dan Muhajirin. Kaum
Anshor sebagai penduduk asli mengklaim bahwa mereka
memiliki lebih banyak andil dalam menyiarkan Islam
karena itu menunjuk dan akan mengangkat Sa’id bin
Ubadah sebagai pengganti Rasulullah saw yang akan
memimpin umat Islam. Dia merupakan utusan dari kaum
anshar dan seorang pemuka dari suku.
Dengan diplomasi dan kerja sama antara Abu Bakar r.a
dan Umar bin Khattab r.a dan Abu Ubaidah bin Jarrah,
maka Umar bin Khattab r.a serta merta membai’at Abu
Bakar dan menunjukkan sebagai pemimpin umat islam
pengganti Rasulullah saw, yang tindakannya diikuti oleh
Abu Ubaidah bin Jarrah. Saat itu para peserta pun
mengikuti apa yang dilakukan oleh mereka berdua,
karena mengakui keutamaan dan kelayakan dari Abu
Bakar sebagai pemimpin umat Islam.
Di dalam menjalankan pemerintahannya Abu Bakar
menggunakan bentuk pemerintahan yang monarki, seperti
sistem kerajaan dengan Abu Bakar bertindak sebagai
khalifah atau pemimpinnya. Bedanya dengan sistem
monarki pada saat ini adalah bahwa sistem pewarisan
keturunan yang berdasarkan pada garis nasab keturunan
tidak berlaku bagi pemerintahan Abu Bakar. Dalam
sejarahnya Abu Bakar menunjuk Umar bin Khattab yang
tidak ada memiliki hubungan nasab kepadanya untuk
menjadi khalifah penggantinya.
Kebijakan
Politik Abu
Bakar
02
KEBIJAKAN POLITIK ABU BAKAR
Dalam menjalankan pemerintahannya, meskipun memerintah dalam
waktu yang singkat, ada beberapa kebijakan strategis yang dilakukan oleh Abu
Bakar dalam upaya menertibkan umat Islam dan mendukung bagi kemajuan
dan kemakmuran negara baru ini. Kebijakan ini tentu saja di luar dari
menumpas pemberontakan diakibatkan oleh pengakuan sebagai nabi palsu,
pemurtadan, keengganan untuk membayar zakat dan penaklukan ke beberapa
wilayah.
KEBIJAKAN POLITIK ABU
BAKAR
Jika ingin melihat kontribusi dalam persoalan pandangan politik masa Abu Bakar
yang mempengaruhi kehidupan politik masyarakat Arab adalah dengan melihat
terlebih dahulu pada masa Rasulullah saw. Pada Rasulullah saw. beliau berhasil
mengganti sistem politik bangsa Arab yang dahulunya terpecah belah di bawah
naungan klan atau sukusuku yang masing-masing tidak mau tunduk kepada
suku lainnya kecuali lewat jalur penaklukan. Rasulullah saw. menggantikan
sistem ini dengan kesatuan politik yang bernama Ummah, yakni kesatuan
seluruh ummat Islam. Maka, pada masa Abu Bakar r.a, berhasil mewujudkan
kesatuan politik bangsa-bangsa Arab yang terpecah belah dibawah beberapa
kekuasan politik negara Islam. Kesatuan ini menjadi sistem pemerintahan negara
yang oleh bangsa Arab sebelumnya tidak diperhatikan.
03
SISTEM
KEPEMIMINAN
UMAR
Umar ibn al-Khattab merupakan khalifah kedua setelah Abu Bakar
asSiddiq yang sukses dalam menjalankan amanat umat dalam menjalankan roda
pemerintahan. Pada masa pemerintahannya yang berlangsung selama sepuluh
tahun dan enam bulan, Umar ibn al-Khattab mewujudkan iklim politik yang bagus,
keteguhan prinsip, kecermelangan perencanaan; meletakkan berbagai sistem
ekonomi dan manajemen yang penting; menggambarkan garis-garis penaklukan
dengan banyak melakukan ekspansi sehingga wilayah Islam meliputi jazirah Arab,
sebagian wilayah Romawi.
Kepemimpinan Umar selama menjabat sebagai Khalifah telah dicatat
dalam sejarah sebagai kepemimpinan yang sangat dibanggakan, baik di bidang
politik teritorial, sosio-ekonomi maupun sosio-kultural. Menurut yang diriwayatkan
oleh Ibnu Atsir bahwa Abdullah Ibnu Mas’ud berkata: “Islamnya Umar adalah
kemenangan, hijrahnya adalah pertolongan dan kekhalifahan serta
pemerintahannya adalah rahmat. “
Perubahan-perubahan kebijakan yang
terjadi pada masa Umar bin al-Khattab
1. Munculnya institusi Diwan
al’Ata’
Munculnya institusi yang dikenal
dengan nama Diwan al’Ata’.
Sebuah institusi yang melakukan
pencatatan mengenai penerima
tunjangan yang diperoleh dari kas
negara. Jumlah tunjangan yang
akan diterima ditentukan oleh Umar
ibn al-Khattab berdasarkan kabilah,
veteran perang Badar, muslim yang
hijrah ke Abassania, veteran perang
Uhud, Muslim yang Hijrah sebelum
penaklukan Mekkah, dan muslim
yang mampu membaca al Quran
3. Penetapan penanggalan
Arab  penanggalan resmi
kaum Muslim
Penggunaan gelar Amir al-
Mu’minin mulai diperkenalkan.
Gelar Amir al-Mu’minin bukan
merupakan keinginan Umar
ibn al-Khattab, melainkan
panggilan seseorang terhadap
dirinya. Gelar ini
menggantikan panggilan
Khalifatu Khalilfati Rasulillah
yang diberikan sesuai dengan
urutan pengganti Nabi
Muhammad saw setelah Abu
Bakar ash-Shidiq.
2. Gelar Amir al-Mu’minin mulai
diperkenalkan
Penetapan penanggalan Arab
masa sebelum Islam menjadi
penanggalan resmi kaum Muslim
dengan peristiwa hijrah
Rasulullah saw ke Madinah
sebagai titik awal tahun
penanggalan
04
KEBIJAKAN
POLITIK DAN
SOSIAL UMAR
Berikut ini akan dijelaskan pembagian
kekuasaan pada masa Umar bin Khattab:
Kekuasaan Legislatif (Majelis
Syura)
01
Kekuasaan
Yudikatif
02
Eksekutif
(Khalifah)
03
THANK YOU

More Related Content

Similar to Ketatanegaraan Era Abu Bakar dan Umar bin Khattab

PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdf
PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdfPPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdf
PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdfIlhamTriguna3
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinmbahkelip
 
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin Khattab
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin KhattabPPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin Khattab
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin KhattabDewi_Sejarah
 
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptx
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptxPPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptx
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptxRahmadHidayatSaputra2
 
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdf
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdfPresentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdf
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdfMansyulUlum
 
studi islam di timur
studi islam di timur studi islam di timur
studi islam di timur Fifi452068
 
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)Royhaan Al-Athory
 
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdf
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdfKEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdf
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdfpitri21
 
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdf
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdfLEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdf
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdfADAMFEBRIAN8
 
Asal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahAsal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahsugusana
 
Materi SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxMateri SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxfarohah82
 
Empayar umayyah pt 1 muqaddimah pt b
Empayar umayyah pt 1   muqaddimah pt bEmpayar umayyah pt 1   muqaddimah pt b
Empayar umayyah pt 1 muqaddimah pt bAmiruddin Ahmad
 
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVSejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVriyatno abdillah
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinNUFUS94
 
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani AbbasiyahPeradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani AbbasiyahBaitinnajmah
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptxdragonnami
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxMira Nurhasanah
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxMira Nurhasanah
 

Similar to Ketatanegaraan Era Abu Bakar dan Umar bin Khattab (20)

PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdf
PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdfPPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdf
PPT_UAS KEPEMIMPINAN_ILHAM TRIGUNA.pdf
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidin
 
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin Khattab
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin KhattabPPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin Khattab
PPT sejarah islam masa Abu Bakar dan Umar Bin Khattab
 
Khulafaur Rasydin
Khulafaur RasydinKhulafaur Rasydin
Khulafaur Rasydin
 
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptx
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptxPPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptx
PPT SKI KLS X KHULAFAUR RASYIDIN kls X.pptx
 
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdf
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdfPresentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdf
Presentation_Khulafaur_Ny. Hj. Luluk Amanah, S.Pd.I.pdf
 
studi islam di timur
studi islam di timur studi islam di timur
studi islam di timur
 
Abu jafar almansur 1
Abu jafar almansur 1Abu jafar almansur 1
Abu jafar almansur 1
 
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)
Tugas khulafaur rasyidin (royhaan)
 
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdf
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdfKEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdf
KEPEMIMPINAN ABU BAKAR ASH-SHIDDIQ.pdf
 
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdf
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdfLEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdf
LEADERSHIP ADAM FEBRIAN PUTRA.pdf
 
Asal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahAsal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyah
 
Materi SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxMateri SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docx
 
Empayar umayyah pt 1 muqaddimah pt b
Empayar umayyah pt 1   muqaddimah pt bEmpayar umayyah pt 1   muqaddimah pt b
Empayar umayyah pt 1 muqaddimah pt b
 
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IVSejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
Sejarah kebudayaan islam kelas 7 bab IV
 
Khulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidinKhulafaur rasyidin
Khulafaur rasyidin
 
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani AbbasiyahPeradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Peradaban Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin_at_Uin_s.pptx
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
 
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptxPresentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
Presentation_Khulafaur_Rasyidin.pptx
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...ngrecopemdes
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxhartonohajar
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...citraislamiah02
 
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxZainul Ulum
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxwansyahrahman77
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfNezaPurna
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorDi Prihantony
 
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfHeru Syah Putra
 

Recently uploaded (8)

MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
MATERI SOSIALISASI TRIBINA (BKB, BKL, BKR) DAN UPPKS BAGI KADER DESA PKK POKJ...
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
 
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
 
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
 

Ketatanegaraan Era Abu Bakar dan Umar bin Khattab

  • 1. Ketatanegaraan Era Abu Bakar & Umar FIQIH SIYASAH MUHAMMAD GILANG AROYA
  • 3. Dalam catatan sejarah, pengangangkatan Abu Bakar r.a terjadi di Saqifah Bani Saidah sebuah tempat pertemuan terkenal di Kota Madinah. Saat proses sebelum terpilihnya Abu Bakar terjadi debat panas yang kurang mengenakan antara kubu Anshar dan Muhajirin. Kaum Anshor sebagai penduduk asli mengklaim bahwa mereka memiliki lebih banyak andil dalam menyiarkan Islam karena itu menunjuk dan akan mengangkat Sa’id bin Ubadah sebagai pengganti Rasulullah saw yang akan memimpin umat Islam. Dia merupakan utusan dari kaum anshar dan seorang pemuka dari suku.
  • 4. Dengan diplomasi dan kerja sama antara Abu Bakar r.a dan Umar bin Khattab r.a dan Abu Ubaidah bin Jarrah, maka Umar bin Khattab r.a serta merta membai’at Abu Bakar dan menunjukkan sebagai pemimpin umat islam pengganti Rasulullah saw, yang tindakannya diikuti oleh Abu Ubaidah bin Jarrah. Saat itu para peserta pun mengikuti apa yang dilakukan oleh mereka berdua, karena mengakui keutamaan dan kelayakan dari Abu Bakar sebagai pemimpin umat Islam.
  • 5. Di dalam menjalankan pemerintahannya Abu Bakar menggunakan bentuk pemerintahan yang monarki, seperti sistem kerajaan dengan Abu Bakar bertindak sebagai khalifah atau pemimpinnya. Bedanya dengan sistem monarki pada saat ini adalah bahwa sistem pewarisan keturunan yang berdasarkan pada garis nasab keturunan tidak berlaku bagi pemerintahan Abu Bakar. Dalam sejarahnya Abu Bakar menunjuk Umar bin Khattab yang tidak ada memiliki hubungan nasab kepadanya untuk menjadi khalifah penggantinya.
  • 7. KEBIJAKAN POLITIK ABU BAKAR Dalam menjalankan pemerintahannya, meskipun memerintah dalam waktu yang singkat, ada beberapa kebijakan strategis yang dilakukan oleh Abu Bakar dalam upaya menertibkan umat Islam dan mendukung bagi kemajuan dan kemakmuran negara baru ini. Kebijakan ini tentu saja di luar dari menumpas pemberontakan diakibatkan oleh pengakuan sebagai nabi palsu, pemurtadan, keengganan untuk membayar zakat dan penaklukan ke beberapa wilayah.
  • 8. KEBIJAKAN POLITIK ABU BAKAR Jika ingin melihat kontribusi dalam persoalan pandangan politik masa Abu Bakar yang mempengaruhi kehidupan politik masyarakat Arab adalah dengan melihat terlebih dahulu pada masa Rasulullah saw. Pada Rasulullah saw. beliau berhasil mengganti sistem politik bangsa Arab yang dahulunya terpecah belah di bawah naungan klan atau sukusuku yang masing-masing tidak mau tunduk kepada suku lainnya kecuali lewat jalur penaklukan. Rasulullah saw. menggantikan sistem ini dengan kesatuan politik yang bernama Ummah, yakni kesatuan seluruh ummat Islam. Maka, pada masa Abu Bakar r.a, berhasil mewujudkan kesatuan politik bangsa-bangsa Arab yang terpecah belah dibawah beberapa kekuasan politik negara Islam. Kesatuan ini menjadi sistem pemerintahan negara yang oleh bangsa Arab sebelumnya tidak diperhatikan.
  • 10. Umar ibn al-Khattab merupakan khalifah kedua setelah Abu Bakar asSiddiq yang sukses dalam menjalankan amanat umat dalam menjalankan roda pemerintahan. Pada masa pemerintahannya yang berlangsung selama sepuluh tahun dan enam bulan, Umar ibn al-Khattab mewujudkan iklim politik yang bagus, keteguhan prinsip, kecermelangan perencanaan; meletakkan berbagai sistem ekonomi dan manajemen yang penting; menggambarkan garis-garis penaklukan dengan banyak melakukan ekspansi sehingga wilayah Islam meliputi jazirah Arab, sebagian wilayah Romawi. Kepemimpinan Umar selama menjabat sebagai Khalifah telah dicatat dalam sejarah sebagai kepemimpinan yang sangat dibanggakan, baik di bidang politik teritorial, sosio-ekonomi maupun sosio-kultural. Menurut yang diriwayatkan oleh Ibnu Atsir bahwa Abdullah Ibnu Mas’ud berkata: “Islamnya Umar adalah kemenangan, hijrahnya adalah pertolongan dan kekhalifahan serta pemerintahannya adalah rahmat. “
  • 11. Perubahan-perubahan kebijakan yang terjadi pada masa Umar bin al-Khattab 1. Munculnya institusi Diwan al’Ata’ Munculnya institusi yang dikenal dengan nama Diwan al’Ata’. Sebuah institusi yang melakukan pencatatan mengenai penerima tunjangan yang diperoleh dari kas negara. Jumlah tunjangan yang akan diterima ditentukan oleh Umar ibn al-Khattab berdasarkan kabilah, veteran perang Badar, muslim yang hijrah ke Abassania, veteran perang Uhud, Muslim yang Hijrah sebelum penaklukan Mekkah, dan muslim yang mampu membaca al Quran 3. Penetapan penanggalan Arab  penanggalan resmi kaum Muslim Penggunaan gelar Amir al- Mu’minin mulai diperkenalkan. Gelar Amir al-Mu’minin bukan merupakan keinginan Umar ibn al-Khattab, melainkan panggilan seseorang terhadap dirinya. Gelar ini menggantikan panggilan Khalifatu Khalilfati Rasulillah yang diberikan sesuai dengan urutan pengganti Nabi Muhammad saw setelah Abu Bakar ash-Shidiq. 2. Gelar Amir al-Mu’minin mulai diperkenalkan Penetapan penanggalan Arab masa sebelum Islam menjadi penanggalan resmi kaum Muslim dengan peristiwa hijrah Rasulullah saw ke Madinah sebagai titik awal tahun penanggalan
  • 13. Berikut ini akan dijelaskan pembagian kekuasaan pada masa Umar bin Khattab: Kekuasaan Legislatif (Majelis Syura) 01 Kekuasaan Yudikatif 02 Eksekutif (Khalifah) 03