SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS 
KECAMATAN TELUK KERAMAT 
KANTOR DESA TAMBATAN 
Alamat: Jl.Raya Tambatan 
SURAT KEPUTUSAN KEPALA DESA TAMBATAN 
NOMOR : 3 TAHUN 2014 
TENTANG 
TIM PENINGKATAN PAJAK DAN RETRIBUSI DESA 
KEPALA DESA TAMBATAN 
Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran roda Pemerintahan Desa Tambatan Kecamatan Teluk 
Keramat dalam upaya meningkatkan pelayanan dibidang peningkatan Pajak dan 
Retribusi di Desa, perlu dibentuk Tim Peningkatan dan Retribusi di Desa; 
b. bahwa utuk melaksanakan hal tersebut pada huruf a di atas, perlu ditetapkan 
dengan Keputusan Kepala Desa Tambatan. 
Mengingat : dan seterusnya. 
Memperhatikan : 1. Keputusan rapat dan sosialisasi Pajak dan Retribusi Daerah tanggal 7 September 
2014 tentang pembentukan Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi di Desa. 
2. Persetujuan BPD Desa Tambatan. 
MEMUTUSKAN : 
Menetapkan : 
Pertama : Membentuk Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi di Desa Tambatan Kecamataan 
Teluk Keramat Kabupaten Sambas Tahun 2014 dengan susunan keanggotaan 
sebagaimana terlampir dalam Keputusan ini. 
Kedua : Anggota Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi akan diberikan Insentif per-bulan, 
sebagai berikut : 
- Ketua : Rp. 400.000,00 
- Sekretaris : Rp. 300.000,00 
- Bendahara : Rp. 200.000,00 
- Anggota : Rp. 50.000,00 
Ketiga : Semua biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada dana 
Bagi Hasil Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Kabupaten Sambas. 
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila 
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, akan disempurnakan 
kembali sebagaimana mestinya. 
Ditetapkan di Desa Tambatan 
Pada tanggal 8 September 2014 
Pj. KEPALA DESA TAMBATAN 
KECAMATAN TELUK KERAMAT 
HADARI TORIDI 
Tembusan Keputusan ini disampaikan Kepada Yth : 
1. Ketua BPD Desa Tambatan Kecamatan Teluk Keramat 
2. Ketua LPM Desa Tambatan 
3. Yang bersangkutan. 
4. Arsip
Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA DESA TAMBATAN 
Nomor : 3 Tahun 2014 
Tanggal : 8 September 
Tentang : Anggota Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi Desa 
NO NAMA JABATAN 
1 HADARI TORIDI KETUA 
2 HERAWADI SEKRETARIS 
3 HARDIMAN BENDAHARA 
4 GHILDASARI ASTUTI ANGGOTA 
5 BURHAN ANGGOTA 
6 HERMAN ANGGOTA 
7 TALIP ANGGOTA 
8 SONI ANGGOTA 
9 DULHADI ANGGOTA 
Pj. KEPALA DESA TAMBATAN 
KECAMATAN TELUK KERAMAT 
HADARI TORIDI

More Related Content

What's hot

Kelompok tani ternak
Kelompok tani ternakKelompok tani ternak
Kelompok tani ternak
Naya Ti
 
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
Strobillus Found
 
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
Yudhi Aldriand
 
Format perpanjangan ijin operasional madrasah
Format perpanjangan ijin operasional madrasahFormat perpanjangan ijin operasional madrasah
Format perpanjangan ijin operasional madrasah
Taufan Soebandi
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsek
smp_yudistira
 

What's hot (20)

MUSRENBANGDES PENYUSUNAN RKP DESA TAHUN TAHUN 2024
MUSRENBANGDES PENYUSUNAN RKP DESA TAHUN TAHUN 2024MUSRENBANGDES PENYUSUNAN RKP DESA TAHUN TAHUN 2024
MUSRENBANGDES PENYUSUNAN RKP DESA TAHUN TAHUN 2024
 
Surat rekomendasi bidan desa labunia
Surat rekomendasi bidan desa labuniaSurat rekomendasi bidan desa labunia
Surat rekomendasi bidan desa labunia
 
Surat pengantar
Surat pengantarSurat pengantar
Surat pengantar
 
Surat keterangan izin berpergian
Surat  keterangan izin berpergianSurat  keterangan izin berpergian
Surat keterangan izin berpergian
 
05 berita acara & laporan kepada kepala desa
05 berita acara & laporan kepada kepala desa05 berita acara & laporan kepada kepala desa
05 berita acara & laporan kepada kepala desa
 
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)Proposal KARANG TARUNA (UEP)
Proposal KARANG TARUNA (UEP)
 
Kelompok tani ternak
Kelompok tani ternakKelompok tani ternak
Kelompok tani ternak
 
Surat rekomendasi paud flamboyan dan tk pgri wadasa
Surat rekomendasi paud flamboyan dan tk pgri wadasaSurat rekomendasi paud flamboyan dan tk pgri wadasa
Surat rekomendasi paud flamboyan dan tk pgri wadasa
 
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
PERMOHONAN PENCAIRAN DANA PILKADES YANG BERSUMBER DARI APBD KAB. PURBALINGGA ...
 
Kode kode surat
Kode kode suratKode kode surat
Kode kode surat
 
Yayasan aisyiyah bustanul athfal
Yayasan aisyiyah bustanul athfalYayasan aisyiyah bustanul athfal
Yayasan aisyiyah bustanul athfal
 
Rujukan desa
Rujukan desaRujukan desa
Rujukan desa
 
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
Tata cara penyusunan, pengelolan dan pertangungjawaban biaya pilkades oleh pa...
 
Proposal bantuan rumput laut desa ghone balano
Proposal bantuan rumput laut desa ghone balanoProposal bantuan rumput laut desa ghone balano
Proposal bantuan rumput laut desa ghone balano
 
SK KARANG TARUNA.doc
SK KARANG TARUNA.docSK KARANG TARUNA.doc
SK KARANG TARUNA.doc
 
Surat tugas siswa
Surat tugas siswaSurat tugas siswa
Surat tugas siswa
 
CONTOH SURAT KETERANGAN KURANG MAMPU
CONTOH SURAT KETERANGAN KURANG MAMPUCONTOH SURAT KETERANGAN KURANG MAMPU
CONTOH SURAT KETERANGAN KURANG MAMPU
 
Peminjaman alat pemilos 2015
Peminjaman alat pemilos 2015Peminjaman alat pemilos 2015
Peminjaman alat pemilos 2015
 
Format perpanjangan ijin operasional madrasah
Format perpanjangan ijin operasional madrasahFormat perpanjangan ijin operasional madrasah
Format perpanjangan ijin operasional madrasah
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsek
 

Viewers also liked

Surat Keputusan Pajak
Surat Keputusan PajakSurat Keputusan Pajak
Surat Keputusan Pajak
anggasuma
 
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
PA_Klaten
 
Sk kader posyandu
Sk kader posyanduSk kader posyandu
Sk kader posyandu
Abdul Kohar
 
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
Pemdes Wlahar Wetan
 

Viewers also liked (16)

Surat Keputusan Pajak
Surat Keputusan PajakSurat Keputusan Pajak
Surat Keputusan Pajak
 
Keputusan kepala desa wlahar wetan no 12 tahun 2015 tentang pembentukan tpk p...
Keputusan kepala desa wlahar wetan no 12 tahun 2015 tentang pembentukan tpk p...Keputusan kepala desa wlahar wetan no 12 tahun 2015 tentang pembentukan tpk p...
Keputusan kepala desa wlahar wetan no 12 tahun 2015 tentang pembentukan tpk p...
 
Perdes pungutan desa
Perdes pungutan desaPerdes pungutan desa
Perdes pungutan desa
 
SK Nomor 1 Tahun 2016 (PTPKD TA 2016)
SK Nomor 1 Tahun 2016 (PTPKD TA 2016)SK Nomor 1 Tahun 2016 (PTPKD TA 2016)
SK Nomor 1 Tahun 2016 (PTPKD TA 2016)
 
Sk nomor 2 tahun 2016 (bendaharawan desa)
Sk nomor 2 tahun 2016 (bendaharawan desa)Sk nomor 2 tahun 2016 (bendaharawan desa)
Sk nomor 2 tahun 2016 (bendaharawan desa)
 
Permendagri No.110 Tentang BPD
Permendagri No.110 Tentang BPDPermendagri No.110 Tentang BPD
Permendagri No.110 Tentang BPD
 
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
2010Bphtb klaten versi dari kemenkeu fix penetapan_ev_keuangan+gub_print
 
Sk tim rpjm des
Sk tim rpjm desSk tim rpjm des
Sk tim rpjm des
 
Sk kepala desa
Sk kepala desaSk kepala desa
Sk kepala desa
 
Sk sekdes definitif
Sk sekdes definitif Sk sekdes definitif
Sk sekdes definitif
 
Sk kader posyandu
Sk kader posyanduSk kader posyandu
Sk kader posyandu
 
CONTOH SK KETUA RT
CONTOH SK KETUA RTCONTOH SK KETUA RT
CONTOH SK KETUA RT
 
Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
 
Sk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknisSk pembentukan tim perencanaan teknis
Sk pembentukan tim perencanaan teknis
 
Permen no.47 th 2016 tentang administrasi pemerintahan desa
Permen no.47 th 2016 tentang administrasi pemerintahan desaPermen no.47 th 2016 tentang administrasi pemerintahan desa
Permen no.47 th 2016 tentang administrasi pemerintahan desa
 
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
Dokumen RKPDes 2015 desa wlahar wetan (review september 2014)
 

Similar to Sk tim pajak dan retribusi desa tambatan 2014

Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten munaSk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Dana Desa dan Perusahaan
Dana Desa dan PerusahaanDana Desa dan Perusahaan
Dana Desa dan Perusahaan
primahendra
 

Similar to Sk tim pajak dan retribusi desa tambatan 2014 (17)

Sk pengurus-bum des-rahayu-desa-dermolo
Sk pengurus-bum des-rahayu-desa-dermoloSk pengurus-bum des-rahayu-desa-dermolo
Sk pengurus-bum des-rahayu-desa-dermolo
 
Perstujuan bpd
Perstujuan bpdPerstujuan bpd
Perstujuan bpd
 
Sk tarif desa sukoanyar
Sk tarif desa sukoanyarSk tarif desa sukoanyar
Sk tarif desa sukoanyar
 
25. sk-pembentukan-tim-pengisian-perangkat-desa
25. sk-pembentukan-tim-pengisian-perangkat-desa25. sk-pembentukan-tim-pengisian-perangkat-desa
25. sk-pembentukan-tim-pengisian-perangkat-desa
 
Sk no. 12 kpmd 2018
Sk no. 12 kpmd 2018Sk no. 12 kpmd 2018
Sk no. 12 kpmd 2018
 
lampiran surat spp.pdf
lampiran surat spp.pdflampiran surat spp.pdf
lampiran surat spp.pdf
 
KEPUTUSAN KEPALA DESA WONOYOSO TENTANG PENUNJUKAN PENGELOLA KEUANGAN DESA
KEPUTUSAN KEPALA DESA WONOYOSO TENTANG PENUNJUKAN PENGELOLA KEUANGAN DESAKEPUTUSAN KEPALA DESA WONOYOSO TENTANG PENUNJUKAN PENGELOLA KEUANGAN DESA
KEPUTUSAN KEPALA DESA WONOYOSO TENTANG PENUNJUKAN PENGELOLA KEUANGAN DESA
 
Perkades Tanjungsari 2/2016 ttg Penjabaran APBDesa TA. 2016
Perkades Tanjungsari 2/2016 ttg Penjabaran APBDesa TA. 2016Perkades Tanjungsari 2/2016 ttg Penjabaran APBDesa TA. 2016
Perkades Tanjungsari 2/2016 ttg Penjabaran APBDesa TA. 2016
 
Peraturan petinggi standarisasi honor kegiatan
Peraturan petinggi standarisasi honor kegiatanPeraturan petinggi standarisasi honor kegiatan
Peraturan petinggi standarisasi honor kegiatan
 
3. sk posbindu
3. sk  posbindu3. sk  posbindu
3. sk posbindu
 
Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten munaSk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
Sk badan pemberdayaan masyarakat kabupaten muna
 
BADAN SERTIFIKASI.pptx
BADAN SERTIFIKASI.pptxBADAN SERTIFIKASI.pptx
BADAN SERTIFIKASI.pptx
 
Surat kaban-bpmpd-perubahan-apb des-2016
Surat kaban-bpmpd-perubahan-apb des-2016Surat kaban-bpmpd-perubahan-apb des-2016
Surat kaban-bpmpd-perubahan-apb des-2016
 
Contoh sk bpd
Contoh sk bpdContoh sk bpd
Contoh sk bpd
 
Sk tpk 2017.doc
Sk tpk 2017.docSk tpk 2017.doc
Sk tpk 2017.doc
 
Badan usaha milik_desa
Badan usaha milik_desaBadan usaha milik_desa
Badan usaha milik_desa
 
Dana Desa dan Perusahaan
Dana Desa dan PerusahaanDana Desa dan Perusahaan
Dana Desa dan Perusahaan
 

Sk tim pajak dan retribusi desa tambatan 2014

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN SAMBAS KECAMATAN TELUK KERAMAT KANTOR DESA TAMBATAN Alamat: Jl.Raya Tambatan SURAT KEPUTUSAN KEPALA DESA TAMBATAN NOMOR : 3 TAHUN 2014 TENTANG TIM PENINGKATAN PAJAK DAN RETRIBUSI DESA KEPALA DESA TAMBATAN Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran roda Pemerintahan Desa Tambatan Kecamatan Teluk Keramat dalam upaya meningkatkan pelayanan dibidang peningkatan Pajak dan Retribusi di Desa, perlu dibentuk Tim Peningkatan dan Retribusi di Desa; b. bahwa utuk melaksanakan hal tersebut pada huruf a di atas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Desa Tambatan. Mengingat : dan seterusnya. Memperhatikan : 1. Keputusan rapat dan sosialisasi Pajak dan Retribusi Daerah tanggal 7 September 2014 tentang pembentukan Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi di Desa. 2. Persetujuan BPD Desa Tambatan. MEMUTUSKAN : Menetapkan : Pertama : Membentuk Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi di Desa Tambatan Kecamataan Teluk Keramat Kabupaten Sambas Tahun 2014 dengan susunan keanggotaan sebagaimana terlampir dalam Keputusan ini. Kedua : Anggota Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi akan diberikan Insentif per-bulan, sebagai berikut : - Ketua : Rp. 400.000,00 - Sekretaris : Rp. 300.000,00 - Bendahara : Rp. 200.000,00 - Anggota : Rp. 50.000,00 Ketiga : Semua biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada dana Bagi Hasil Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Kabupaten Sambas. Keempat : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, akan disempurnakan kembali sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Desa Tambatan Pada tanggal 8 September 2014 Pj. KEPALA DESA TAMBATAN KECAMATAN TELUK KERAMAT HADARI TORIDI Tembusan Keputusan ini disampaikan Kepada Yth : 1. Ketua BPD Desa Tambatan Kecamatan Teluk Keramat 2. Ketua LPM Desa Tambatan 3. Yang bersangkutan. 4. Arsip
  • 2. Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA DESA TAMBATAN Nomor : 3 Tahun 2014 Tanggal : 8 September Tentang : Anggota Tim Peningkatan Pajak dan Retribusi Desa NO NAMA JABATAN 1 HADARI TORIDI KETUA 2 HERAWADI SEKRETARIS 3 HARDIMAN BENDAHARA 4 GHILDASARI ASTUTI ANGGOTA 5 BURHAN ANGGOTA 6 HERMAN ANGGOTA 7 TALIP ANGGOTA 8 SONI ANGGOTA 9 DULHADI ANGGOTA Pj. KEPALA DESA TAMBATAN KECAMATAN TELUK KERAMAT HADARI TORIDI