SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
SPEEDFREAK
COVER STORY
EVOIX
dipilihnya agar lebih leluasa
memodifikasi bagian dapur pacunya
demi mewujudkan impiannya dalam
memburu kemenangan di ajang time
attack.
Teks Febry Ardhani Foto Rimba Mahardika
COVER STORY
EVOIX
K
ecintaannya terhadap
dunia modifikasi selalu
dituangkannya ke
dalam mobil-mobil idamannya.
Dalam arti kata, mobil yang
diidamkannya merupakan mobil
yang mudah di modifikasi untuk
meningkatkan performance
-nya. Dan saat temannya
menawarkan mobil STi rakitan
tahun 2005, Armand Setiawan
tanpa berpikir panjang lagi
langsung membelinya dan
memboyongnya ke garasi
rumahnya.
Apalagi STi merupakan salah
satu mobil yang memang
khusus di spesialisasikan sebagai
mobil modifikasi. Ditambah lagi
dengan hobinya yang doyan
mengoprek mesin, rasanya klop
antara tersedianya mobil miliknya
dengan hobi yang tertanam
dalam dirinya. “Jenis Subaru
yang aku beli cukup langka dan
lebih ringan dari STi biasa, karena
itu, aku langsung membelinya
saat ada teman menawarkan,”
ujar Armand yang mengaku
Subaru miliknya sebenarnya
adalah demo car STD Standard
Suspension dan ViPEC.
Armand yang pernah
tinggal
COVER STORY
EVOIX
di Australia selama beberapa
tahun itu, saat kembali ke
Tanah Air mengikuti arus dan
iklim otomotif yang sedang
berkembang dengan pesat di
dalam negeri, dan salah satunya
ingin menurunkan mobilnya di
ajang Time Attack tahun 2012
ini. Oleh sebab itu, wiraswasta
muda ini mempercayakan mobil
kesayangannya kepada Hening
Hidayat, punggawa Racetech,
seorang tuner yang memiliki
keahlian khusus dalam melakukan
perubahan di mesin. Dengan
tujuan supaya mobilnya menjadi
kandidat juara di Time Attack,
sehingga ubahan yang dilakukan
pada optimal weight reduction,
aerodynamic enhancement,
better engine response, cooling
system dan reinforcement.
Keseriusan Hening dalam
memodifikasi mobil ini dapat
terlihat dari berbagai macam
parts aftermarket yang dipilihnya
yang biasanya merek-merek
aftermarket dari negara yang
sama dengan negara produsen
sebuah produk otomotif tentunya
mereka lebih mengerti mesin
standar dan sangat mengerti
bagaimana mengembangkannya,
karena itulah Hening memilih
Tomei. “Tomei adalah salah satu
dari yang terbaik di dunia untuk
mesin karena merek aftermarket
ini memiliki keunggulan pada
reliable, setiap
engine builder memliki track
record sendiri-sendiri sedangkan
Tomei banyak berbicara di banyak
sirkuit Time Attack,” ungkap
Hening.
Hening kemudian melakukan
penggantian jeroan-jeroan
standard STi dengan labelan
Tomei, diantaranya blok mesin,
head, camshaft, piston untuk
menghasilkan kompresi dan torsi
yang besar. Inspirasinya didapat
dari modifikasi Subaru versi
Tomei/Cusco/Voltex. Memang
parts yang ada pada mobil ini
berbeda dengan Subaru versi
Tomei/Cusco/voltex, mungkin
karena setiap bagiannya masih
prototipe jadi tidak mungkin dijual
di pasaran. Untuk Horse power,
Hening mengaku belum bisa
memberi tahu secara pasti, tetapi
yang jelas dengan spesifikasi
seperti ini, peningkatan Horse
power sudah jelas melebihi angka
300 daya kuda.
Untuk urusan Electronic Control
Unit (ECU), konsol bawaan
dirasakan sudah tidak mencukupi,
karena itu perannya digantikan
dengan ViPEC plug and play.
ViPEC punya kemampuan
seperti ECU lain yang beredar di
pasaran dengan harga yang lebih
mahal. Karena kemampuan ECU
tidak bisa digali hanya dengan
melihat spesifikasi pada kertas,
tapi ViPEC memiliki banyak fitur
yang memungkinkan set up
konfigurasi mesin yang dapat
membuat setingan mesin sesuai
yang diinginkan. Mengontrol
dengan tepat injektor dan sudut
pengapian, juga tekanan RPM.
“Selain itu, ViPEC juga punya
data logger dan displaynya sendiri
sehingga bisa juga digabungkan
dengan ekstra output dan
input sebagai piranti tambahan.
Manipulasi data tidak hanya
sebatas on/off saja tetapi bisa juga
menyesuaikan seberapa banyak
kebutuhan mobil,” jelas Hening.
Untuk membantu pendinginan
ruang bakar, water injection
menyemprotkan air dengan
kadar dan takaran tertentu ke
intake sebelum campuran bahan
bakar dan udara mulai menyesaki
ruang bakar. Secara efektif akan
meningkatkan oktan bahan
bakar sehingga meningkatkan
daya output. Selain itu bisa
menambah rasio kompresi yang
besar, penggunaanya bisa juga
sebagai penghambat mesin untuk
knocking karena aktivitas di trek.
Aquamist juga punya control
unit yang menghasilkan data
yang dibutuhkan ViPEC untuk
menyesuaikan dengan settingan
mesin.
Sedangkan urusan eksterior,
wide body kastem, diselimuti
dengan cutting stiker biru dengan
motif army look yang kental
dengan nuansa racing, namun
tetap menghadirkan warna
identik STi. Pada kaki-kaki untuk
mendapatkan tingkat suspensi
yang prima, labelan STD sudah
tentu menjadi pilhan utama.
Adapun pada interior, dipasang
switch konsol yang nantinya
disesuaikan dengan kebutuhan
driver dan medan balap.
Digunakan juga untuk pengaturan
low high boost dan yang satunya
lagi untuk mengatur traction
control. Atau bila tidak digunakan
bisa juga dipakai untuk yang
lainnya. Karena fungsinya bisa
dirubah sesuai dengan keinginan
dan menyesuaikan dengan
pembalap. Pada bagian kabin
tentu saja jok belakang tidak lagi
dibutuhkan. Pemasangan roll bar
juga dilakukan sebagai salah satu
regulasi kemanan pada setiap
lomba adu kecepatan.
Meskipun semua orang
menginginkan kemenangan
COVER STORY
EVOIX
Mobil
Mitsubishi Evolution IX
Pemilik
Armand Setiawan
MESIN
Noken as Tomei, per klep Tomei, piston
Tomei, stang piston Tomei, silinder STi,
kopling Exedy, roda gila STD, saringan
udara HKS, radiator Koyorad, tutup
radiator Denso, busi NGK Racing, koil
STD, turbocharger Tomei, intercooler
Blitz, saluran bahan bakar STD, timming
belt Kevlar, ECU Vipec, cam-gear STD
AVCS, water injection system Aquamist
HF 6, limited slip LSD Cusco, injektor
Dynamics 1000cc/mnt
EKSTERIOR
Widebody kastem, diffuser APR, rear
wing karbon APR Performance, roof
spoiler karbon, kap mesin karbon, spion
karbon, kap bagasi karbon, cutting stiker
by Azhvra, muffler Amuse powerhouse
KAKI-KAKI
Pelek Rota Grid 10.5x18, ban Toyo
Proxes X1 TR 225/35ZR18, sokbreker
STD, per STD, rem STD, strutbar depan
dan belakang Carbing
INTERIOR
Jok Bridge Low Max, indikator STi
Genome, roll bar Cusco, Aquamist water
Injection System, switch panel Longacre,
AIM indikator
SPECIAL THANKS TO
Leon Chandra, Ivan Thojib, Mao Gan,
Hening Hidayat, Henry Sutrisno, Agus
Mardika, Jaka Permana, Amsuri Johan,
Glen Sumendap, Andre Timothy, Alexan-
der Azhvra, Abraham Abiesuta, Caesar
Adhinanda, APR Performance, Tomei,
STD, Vi-pec, Racetech, Alta, AMS
spesifikasi
di setiap perlombaan, dengan
merendah Hening tidak
memasang target apapun, agar
nantinya driver dan mobilnya
bisa tampil all out tanpa tekanan.
Sedangkan untuk penunggang
kuda besi ini, Armand telah
mempersiapkan dua pembalap
yaitu Muhammad Rully Armando
dan Caesar Adhinanda.
Saat ditanya tentang
kepuasan tentang mobil ini
secara keseluruhan, Armand
memaparkann, there is always
room for improvement. Artinya,
di setiap mobil modifikasi
selalu mempunyai celah
untuk improvisasi, maka rasa
ketidakpuasan harus selalu ada
untuk senantiasa bisa melahirkan
ide-ide baru.
Sedangkan urusan eksterior,
wide body kastem, diselimuti
dengan cutting stiker biru dengan
motif army look yang kental
dengan nuansa racing, namun
tetap menghadirkan warna
identik STi. Pada kaki-kaki untuk
mendapatkan tingkat suspensi
yang prima, labelan STD sudah
tentu menjadi pilhan utama.
Adapun pada interior, dipasang
switch konsol yang nantinya
disesuaikan dengan kebutuhan
driver dan medan balap.
Digunakan juga untuk pengaturan
low high boost dan yang satunya
lagi untuk mengatur traction
control. Atau bila tidak digunakan
bisa juga dipakai untuk yang
lainnya. Karena fungsinya bisa
dirubah sesuai dengan keinginan
dan menyesuaikan dengan
pembalap. Pada bagian kabin
tentu saja jok belakang tidak lagi
dibutuhkan. Pemasangan roll bar
juga dilakukan sebagai salah satu
regulasi kemanan pada setiap
lomba adu kecepatan.
Sedangkan urusan eksterior,
wide body kastem, diselimuti
dengan cutting stiker biru dengan
motif army look yang kental
dengan nuansa racing, namun
tetap menghadirkan warna
identik STi. Pada kaki-kaki untuk
mendapatkan tingkat suspensi
yang prima, labelan STD sudah
tentu menjadi pilhan utama.
Adapun pada interior, dipasang
switch konsol yang nantinya
disesuaikan dengan kebutuhan
driver dan medan balap.
Digunakan juga untuk pengaturan
low high boost dan yang satunya
lagi untuk mengatur traction
control. Atau bila tidak digunakan
bisa juga dipakai untuk yang
lainnya. Karena fungsinya bisa
dirubah sesuai dengan keinginan
dan menyesuaikan dengan
pembalap. Pada bagian kabin
tentu saja jok belakang tidak lagi
dibutuhkan. Pemasangan roll bar
juga dilakukan sebagai salah satu
regulasi kemanan pada setiap
lomba adu kecepatan.
Sedangkan urusan eksterior,
wide body kastem, diselimuti
dengan cutting stiker biru dengan
motif army look yang kental
dengan nuansa racing, namun
tetap menghadirkan warna
identik STi. Pada kaki-kaki untuk
mendapatkan tingkat suspensi
yang prima, labelan STD sudah
tentu menjadi pilhan utama.
Adapun pada interior, dipasang
switch konsol yang nantinya
disesuaikan dengan kebutuhan

More Related Content

Viewers also liked

It make me to search for discovering the qualities for human life & generati...
It make me to search for discovering the  qualities for human life & generati...It make me to search for discovering the  qualities for human life & generati...
It make me to search for discovering the qualities for human life & generati...Deepak Somaji-Sawant
 
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...Joost Keemink MCPM
 
Anakainisi spitiou
Anakainisi spitiouAnakainisi spitiou
Anakainisi spitioufontasmyctr
 
Why is a[1] fast than a.get(1)
Why is a[1]  fast than a.get(1)Why is a[1]  fast than a.get(1)
Why is a[1] fast than a.get(1)kao kuo-tung
 

Viewers also liked (12)

It make me to search for discovering the qualities for human life & generati...
It make me to search for discovering the  qualities for human life & generati...It make me to search for discovering the  qualities for human life & generati...
It make me to search for discovering the qualities for human life & generati...
 
M10l27
M10l27M10l27
M10l27
 
HSEPro eLearning Pack
HSEPro eLearning PackHSEPro eLearning Pack
HSEPro eLearning Pack
 
Chalkboard
ChalkboardChalkboard
Chalkboard
 
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...
Officier van Dienst Bevolkingszorg - van planarena naar praktijkarena (defini...
 
Amandemen IV UUD 1945
Amandemen IV UUD 1945Amandemen IV UUD 1945
Amandemen IV UUD 1945
 
Anakainisi spitiou
Anakainisi spitiouAnakainisi spitiou
Anakainisi spitiou
 
M10l22
M10l22M10l22
M10l22
 
M10l23
M10l23M10l23
M10l23
 
Why is a[1] fast than a.get(1)
Why is a[1]  fast than a.get(1)Why is a[1]  fast than a.get(1)
Why is a[1] fast than a.get(1)
 
M10l25
M10l25M10l25
M10l25
 
M10l24
M10l24M10l24
M10l24
 

Similar to Cover Story_60

5094202043820459.pdf
5094202043820459.pdf5094202043820459.pdf
5094202043820459.pdfssusercbc8aa
 
Tugas final test komputer rahmad taufik
Tugas final test komputer rahmad taufikTugas final test komputer rahmad taufik
Tugas final test komputer rahmad taufikDhon Fhicark
 
Fortuner SUV Terbaik
Fortuner SUV TerbaikFortuner SUV Terbaik
Fortuner SUV Terbaikwrenchhate3
 
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adira
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adiraToyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adira
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adirakredit mobil
 
New jazz
New jazzNew jazz
New jazzBii Zaz
 
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan Kencang
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan KencangYamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan Kencang
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan KencangOrmitamedia Ormitamedia
 
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...Ama Krisna Rizkyanti
 
Brosur Mobil Honda Brio 2015
Brosur Mobil Honda Brio 2015Brosur Mobil Honda Brio 2015
Brosur Mobil Honda Brio 2015Taufik Lukman
 
harga outlander sport
harga outlander sportharga outlander sport
harga outlander sportirfanwahidin
 
harga mobil pajero sport
harga mobil pajero sportharga mobil pajero sport
harga mobil pajero sportirfanwahidin
 
harga mitsubishi mirage
harga mitsubishi mirageharga mitsubishi mirage
harga mitsubishi mirageirfanwahidin
 
harga mitsubishi outlander
harga mitsubishi outlanderharga mitsubishi outlander
harga mitsubishi outlanderirfanwahidin
 
harga mitsubishi pajero
harga mitsubishi pajeroharga mitsubishi pajero
harga mitsubishi pajeroirfanwahidin
 
harga mobil mitsubishi
harga mobil mitsubishiharga mobil mitsubishi
harga mobil mitsubishiirfanwahidin
 

Similar to Cover Story_60 (20)

Back bone cet 189
Back bone cet 189Back bone cet 189
Back bone cet 189
 
brochure-New Calya.pdf
brochure-New Calya.pdfbrochure-New Calya.pdf
brochure-New Calya.pdf
 
5094202043820459.pdf
5094202043820459.pdf5094202043820459.pdf
5094202043820459.pdf
 
Tugas final test komputer rahmad taufik
Tugas final test komputer rahmad taufikTugas final test komputer rahmad taufik
Tugas final test komputer rahmad taufik
 
Fortuner SUV Terbaik
Fortuner SUV TerbaikFortuner SUV Terbaik
Fortuner SUV Terbaik
 
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adira
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adiraToyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adira
Toyota yaris untuk yang berjiwa muda dan aktif kredit mobil bekas adira
 
New jazz
New jazzNew jazz
New jazz
 
HONDA ALL NEW JAZZ INDONESIA
HONDA ALL NEW JAZZ INDONESIAHONDA ALL NEW JAZZ INDONESIA
HONDA ALL NEW JAZZ INDONESIA
 
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan Kencang
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan KencangYamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan Kencang
Yamaha R15 dan Yamaha R25 Motor Sport Racing dan Kencang
 
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...
Sim7, ama krisna rizkyanti, hapzi ali, implementasi sim pada perusahaan honda...
 
HONDA ALL NEW BRIO INDONESIA
HONDA ALL NEW BRIO INDONESIAHONDA ALL NEW BRIO INDONESIA
HONDA ALL NEW BRIO INDONESIA
 
Brosur Mobil Honda Brio 2015
Brosur Mobil Honda Brio 2015Brosur Mobil Honda Brio 2015
Brosur Mobil Honda Brio 2015
 
harga outlander sport
harga outlander sportharga outlander sport
harga outlander sport
 
harga mobil pajero sport
harga mobil pajero sportharga mobil pajero sport
harga mobil pajero sport
 
harga dump truck
harga dump truckharga dump truck
harga dump truck
 
harga mitsubishi mirage
harga mitsubishi mirageharga mitsubishi mirage
harga mitsubishi mirage
 
harga mitsubishi outlander
harga mitsubishi outlanderharga mitsubishi outlander
harga mitsubishi outlander
 
harga mitsubishi pajero
harga mitsubishi pajeroharga mitsubishi pajero
harga mitsubishi pajero
 
harga mobil mitsubishi
harga mobil mitsubishiharga mobil mitsubishi
harga mobil mitsubishi
 
HONDA ALL NEW CR-V INDONESIA
HONDA ALL NEW CR-V INDONESIAHONDA ALL NEW CR-V INDONESIA
HONDA ALL NEW CR-V INDONESIA
 

Cover Story_60

  • 1. SPEEDFREAK COVER STORY EVOIX dipilihnya agar lebih leluasa memodifikasi bagian dapur pacunya demi mewujudkan impiannya dalam memburu kemenangan di ajang time attack. Teks Febry Ardhani Foto Rimba Mahardika
  • 2. COVER STORY EVOIX K ecintaannya terhadap dunia modifikasi selalu dituangkannya ke dalam mobil-mobil idamannya. Dalam arti kata, mobil yang diidamkannya merupakan mobil yang mudah di modifikasi untuk meningkatkan performance -nya. Dan saat temannya menawarkan mobil STi rakitan tahun 2005, Armand Setiawan tanpa berpikir panjang lagi langsung membelinya dan memboyongnya ke garasi rumahnya. Apalagi STi merupakan salah satu mobil yang memang khusus di spesialisasikan sebagai mobil modifikasi. Ditambah lagi dengan hobinya yang doyan mengoprek mesin, rasanya klop antara tersedianya mobil miliknya dengan hobi yang tertanam dalam dirinya. “Jenis Subaru yang aku beli cukup langka dan lebih ringan dari STi biasa, karena itu, aku langsung membelinya saat ada teman menawarkan,” ujar Armand yang mengaku Subaru miliknya sebenarnya adalah demo car STD Standard Suspension dan ViPEC. Armand yang pernah tinggal
  • 3. COVER STORY EVOIX di Australia selama beberapa tahun itu, saat kembali ke Tanah Air mengikuti arus dan iklim otomotif yang sedang berkembang dengan pesat di dalam negeri, dan salah satunya ingin menurunkan mobilnya di ajang Time Attack tahun 2012 ini. Oleh sebab itu, wiraswasta muda ini mempercayakan mobil kesayangannya kepada Hening Hidayat, punggawa Racetech, seorang tuner yang memiliki keahlian khusus dalam melakukan perubahan di mesin. Dengan tujuan supaya mobilnya menjadi kandidat juara di Time Attack, sehingga ubahan yang dilakukan pada optimal weight reduction, aerodynamic enhancement, better engine response, cooling system dan reinforcement. Keseriusan Hening dalam memodifikasi mobil ini dapat terlihat dari berbagai macam parts aftermarket yang dipilihnya yang biasanya merek-merek aftermarket dari negara yang sama dengan negara produsen sebuah produk otomotif tentunya mereka lebih mengerti mesin standar dan sangat mengerti bagaimana mengembangkannya, karena itulah Hening memilih Tomei. “Tomei adalah salah satu dari yang terbaik di dunia untuk mesin karena merek aftermarket ini memiliki keunggulan pada reliable, setiap engine builder memliki track record sendiri-sendiri sedangkan Tomei banyak berbicara di banyak sirkuit Time Attack,” ungkap Hening. Hening kemudian melakukan penggantian jeroan-jeroan standard STi dengan labelan Tomei, diantaranya blok mesin, head, camshaft, piston untuk menghasilkan kompresi dan torsi yang besar. Inspirasinya didapat dari modifikasi Subaru versi Tomei/Cusco/Voltex. Memang parts yang ada pada mobil ini berbeda dengan Subaru versi Tomei/Cusco/voltex, mungkin karena setiap bagiannya masih prototipe jadi tidak mungkin dijual di pasaran. Untuk Horse power, Hening mengaku belum bisa memberi tahu secara pasti, tetapi yang jelas dengan spesifikasi seperti ini, peningkatan Horse power sudah jelas melebihi angka 300 daya kuda. Untuk urusan Electronic Control Unit (ECU), konsol bawaan dirasakan sudah tidak mencukupi, karena itu perannya digantikan dengan ViPEC plug and play. ViPEC punya kemampuan seperti ECU lain yang beredar di pasaran dengan harga yang lebih mahal. Karena kemampuan ECU tidak bisa digali hanya dengan melihat spesifikasi pada kertas, tapi ViPEC memiliki banyak fitur yang memungkinkan set up konfigurasi mesin yang dapat membuat setingan mesin sesuai yang diinginkan. Mengontrol dengan tepat injektor dan sudut pengapian, juga tekanan RPM. “Selain itu, ViPEC juga punya data logger dan displaynya sendiri sehingga bisa juga digabungkan dengan ekstra output dan input sebagai piranti tambahan. Manipulasi data tidak hanya sebatas on/off saja tetapi bisa juga menyesuaikan seberapa banyak kebutuhan mobil,” jelas Hening. Untuk membantu pendinginan ruang bakar, water injection menyemprotkan air dengan kadar dan takaran tertentu ke intake sebelum campuran bahan bakar dan udara mulai menyesaki ruang bakar. Secara efektif akan meningkatkan oktan bahan bakar sehingga meningkatkan daya output. Selain itu bisa menambah rasio kompresi yang besar, penggunaanya bisa juga sebagai penghambat mesin untuk knocking karena aktivitas di trek. Aquamist juga punya control unit yang menghasilkan data yang dibutuhkan ViPEC untuk menyesuaikan dengan settingan mesin. Sedangkan urusan eksterior, wide body kastem, diselimuti dengan cutting stiker biru dengan motif army look yang kental dengan nuansa racing, namun tetap menghadirkan warna identik STi. Pada kaki-kaki untuk mendapatkan tingkat suspensi yang prima, labelan STD sudah tentu menjadi pilhan utama. Adapun pada interior, dipasang switch konsol yang nantinya disesuaikan dengan kebutuhan driver dan medan balap. Digunakan juga untuk pengaturan low high boost dan yang satunya lagi untuk mengatur traction control. Atau bila tidak digunakan bisa juga dipakai untuk yang lainnya. Karena fungsinya bisa dirubah sesuai dengan keinginan dan menyesuaikan dengan pembalap. Pada bagian kabin tentu saja jok belakang tidak lagi dibutuhkan. Pemasangan roll bar juga dilakukan sebagai salah satu regulasi kemanan pada setiap lomba adu kecepatan. Meskipun semua orang menginginkan kemenangan
  • 4. COVER STORY EVOIX Mobil Mitsubishi Evolution IX Pemilik Armand Setiawan MESIN Noken as Tomei, per klep Tomei, piston Tomei, stang piston Tomei, silinder STi, kopling Exedy, roda gila STD, saringan udara HKS, radiator Koyorad, tutup radiator Denso, busi NGK Racing, koil STD, turbocharger Tomei, intercooler Blitz, saluran bahan bakar STD, timming belt Kevlar, ECU Vipec, cam-gear STD AVCS, water injection system Aquamist HF 6, limited slip LSD Cusco, injektor Dynamics 1000cc/mnt EKSTERIOR Widebody kastem, diffuser APR, rear wing karbon APR Performance, roof spoiler karbon, kap mesin karbon, spion karbon, kap bagasi karbon, cutting stiker by Azhvra, muffler Amuse powerhouse KAKI-KAKI Pelek Rota Grid 10.5x18, ban Toyo Proxes X1 TR 225/35ZR18, sokbreker STD, per STD, rem STD, strutbar depan dan belakang Carbing INTERIOR Jok Bridge Low Max, indikator STi Genome, roll bar Cusco, Aquamist water Injection System, switch panel Longacre, AIM indikator SPECIAL THANKS TO Leon Chandra, Ivan Thojib, Mao Gan, Hening Hidayat, Henry Sutrisno, Agus Mardika, Jaka Permana, Amsuri Johan, Glen Sumendap, Andre Timothy, Alexan- der Azhvra, Abraham Abiesuta, Caesar Adhinanda, APR Performance, Tomei, STD, Vi-pec, Racetech, Alta, AMS spesifikasi di setiap perlombaan, dengan merendah Hening tidak memasang target apapun, agar nantinya driver dan mobilnya bisa tampil all out tanpa tekanan. Sedangkan untuk penunggang kuda besi ini, Armand telah mempersiapkan dua pembalap yaitu Muhammad Rully Armando dan Caesar Adhinanda. Saat ditanya tentang kepuasan tentang mobil ini secara keseluruhan, Armand memaparkann, there is always room for improvement. Artinya, di setiap mobil modifikasi selalu mempunyai celah untuk improvisasi, maka rasa ketidakpuasan harus selalu ada untuk senantiasa bisa melahirkan ide-ide baru. Sedangkan urusan eksterior, wide body kastem, diselimuti dengan cutting stiker biru dengan motif army look yang kental dengan nuansa racing, namun tetap menghadirkan warna identik STi. Pada kaki-kaki untuk mendapatkan tingkat suspensi yang prima, labelan STD sudah tentu menjadi pilhan utama. Adapun pada interior, dipasang switch konsol yang nantinya disesuaikan dengan kebutuhan driver dan medan balap. Digunakan juga untuk pengaturan low high boost dan yang satunya lagi untuk mengatur traction control. Atau bila tidak digunakan bisa juga dipakai untuk yang lainnya. Karena fungsinya bisa dirubah sesuai dengan keinginan dan menyesuaikan dengan pembalap. Pada bagian kabin tentu saja jok belakang tidak lagi dibutuhkan. Pemasangan roll bar juga dilakukan sebagai salah satu regulasi kemanan pada setiap lomba adu kecepatan. Sedangkan urusan eksterior, wide body kastem, diselimuti dengan cutting stiker biru dengan motif army look yang kental dengan nuansa racing, namun tetap menghadirkan warna identik STi. Pada kaki-kaki untuk mendapatkan tingkat suspensi yang prima, labelan STD sudah tentu menjadi pilhan utama. Adapun pada interior, dipasang switch konsol yang nantinya disesuaikan dengan kebutuhan driver dan medan balap. Digunakan juga untuk pengaturan low high boost dan yang satunya lagi untuk mengatur traction control. Atau bila tidak digunakan bisa juga dipakai untuk yang lainnya. Karena fungsinya bisa dirubah sesuai dengan keinginan dan menyesuaikan dengan pembalap. Pada bagian kabin tentu saja jok belakang tidak lagi dibutuhkan. Pemasangan roll bar juga dilakukan sebagai salah satu regulasi kemanan pada setiap lomba adu kecepatan. Sedangkan urusan eksterior, wide body kastem, diselimuti dengan cutting stiker biru dengan motif army look yang kental dengan nuansa racing, namun tetap menghadirkan warna identik STi. Pada kaki-kaki untuk mendapatkan tingkat suspensi yang prima, labelan STD sudah tentu menjadi pilhan utama. Adapun pada interior, dipasang switch konsol yang nantinya disesuaikan dengan kebutuhan