SlideShare a Scribd company logo
Nama : Akbar ilahi
Semester : Pjkr R1 :3B
Mata kuliah : Biomekanika
UAS Semester Ganjil 2022/2023
Bola voli adalah salah satu cabang olahraga bola dimana cara memainkannya dengan
menjatuhkan bola ke dalam lapangan lawan sebanyak mungkin untuk mencapai skor tertentu.
Pendapat lain mengatakan, pengertian bola voli adalah suatu cabang olah raga yang dapat
dua group mainkan secara berlawanan dimana setiap group memiliki enam orang pemain. Antar
lapangan kedua group/ tim tersebut terbatas oleh sebuah net penghalang dengan ketinggian tertentu.
1. SERVIS
Dalam permainan bola voli, servis (service) adalah pukulan awal dari luar lapangan untuk
memulai rally dalam pertandingan. Ada empat jenis servis yang bisa kita lakukan, yaitu:
 servis lompat ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola ke arah atas depan, lalu
pemain melompat dan memukul bola ketika di udara ke arah lapangan lawan.
 servis bawah ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola secukupnya, lalu pemain
memukul bola dari arah bawah bola dengan tangan mengepal.
 servis atas : yaitu servis dengan cara melambungkan bola ke arah atas dengan ketinggian
ideal, lalu pemain memukul bola dengan telapak tangan ketika bola berada di atas kepala.
 servis samping ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola dengan ketinggian
secukupnya, lalu pemain memukul bola dengan cara menyamping sambil memutar tubuh
2. PASSING
Dalam permainan bola voli, passing adalah memberikan umpan kepada rekan satu tim
ataupun mengarahkan bola langsung ke daerah lapangan lawan. Ada dua teknik passing yang
sering dilakukan dalam volley ball, yaitu:
 pasing bawah ; yaitu passing yang dilakukan pemain ketika menerima bola dimana posisi
bola tersebut lebih rendah dari posisi kepala pemain. Teknik passing ini biasanya
digunakan ketika menerima servis dari lawan.
 pasing atas ; yaitu passing yang dilakukan ketika menerima bola dimana posisi bola
tersebut berada di atas kepala pemain. Teknik passing ini biasanya dilakukan ketika
memberikan umpan kepada rekan setim, namun bisa juga digunakan untuk menerima
servis dari lawan.
3. SMASH
Dalam permainan bola voli, smash adalah teknik menyerang dengan cara memukul bola sekeras
mungkin agar bola tersebut jatuh ke daerah lapangan regu lawan. Smash dapat kita lakukan dengan
beberapa teknik, diantaranya:
 Quick smash (First Tempo); yaitu teknik smash yang pemain depan tengah lakukan. Teknik
menyerang ini terjadi ketika seorang setter memberikan umpan dan penyerang sudah
melompat untuk memukul bola.
 Semi smash (Second Tempo); yaitu teknik smash yang terjadi ketika seorang setter
memberikan umpan bola tidak terlalu tinggi. Penyerang yang akan memukul bola sudah
mulai melompat setelah mengetahui arah bola dan kemudian memukulnya.
 Push smash (Third Tempo); yaitu teknik smash yang terjadi ketika setter memberikan
umpan bola sangat tinggi lalu penyerang berlari dan melompat ke arah bola dan
memukulnya.
 Ace Smash; yaitu teknik smash yang terjadi ketika seorang ace pada tim bola voli
melakukan pukulan keras ke daerah lapangan lawan.
 Pull smash ; yaitu teknik smash dengan gerakan menipu lawan dengan membuat lawan
menebak teknik serangan yang kita gunakan, antara Quick Smash atau Semi Smash.
4. BLOCCK
Dalam olah raga volley ball, blocking adalah teknik bertahan untuk menghalau serangan
smash dari lawan agar bola tidak melewati net. Selain itu, teknik blocking ini juga bertujuan
untuk menjatuhkan bola ke dalam lapangan lawan.
Blocking hanya dapat terjadi oleh pemain yang berada pada posisi depan garis serang.
Sedangkan pemain yang berada pada posisi di belakang garis serang tidak boleh untuk
melakukan blocking.
Teknik bertahan ini biasanya terjadi pada pemain yang memiliki postur tubuh yang lebih
tinggi. Dengan postur tinggi tersebut akan memudahkan pemain untuk menghalau atau
membalikkan bola yang tersmash oleh tim lawan.
Servis adalah teknik dasar yang digunakan untuk memulai suatu set dalam permainan bola
voli yang dilakukan dengan cara memukul bola ke arah lapangan permainan lawan. servis cukup
krusial sebab apabila terjadi kesalahan dalam melakukan servis dalam permainan bola voli maka
poin untuk lawan. servis dalam permainan bola voli dibagi menjadi tiga jenis, yaitu servis atas,
servis bawah, dan servis atas dengan melompat.
 Sikap awal melakukan servis atas adalah pemain bola voli yang melakukan serangan
pertama atau service terletak pada posisi 1 dan mengambil posisi servis di luar garis
belakang.
 Tubuh dalam posisi tegak dengan pandangan mata fokus melihat ke arah datangnya bola.
 Kaki kiri dilangkahkan ke depan. Hal ini dilakukan bersamaan dengan salah satu
memegang bola.
 Bola dilemparkan ke atas dan dipukul dengan menggunakan jari tangan yang dalam posisi
rapat. Bola harus dipukul dengan sekuat tenaga agar bisa mencapai area lawan.
Teknik dasar servis atas dalam bola voli dilakukan dengan memegang bola melalui tangan kiri dan
tangan kanan yang siap memukul, Kemudian lambungkan bola dengan tangan kiri melewati atas
kepala dan pukul dengan telapak tangan sekeras-kerasnya agar dapat melewati net.
 Mengambil posisi di belakang garis lapangan atau area yang digunakan untuk servis.
 Teknik servis atas dalam bola voli harus dilakukan pemain dengan posisi yang kokoh.
 Lempar bola ke atas dan sedikit ke depan menggunakan tangan kiri, kemudian fokus pada
bola.
 Ayunkan lengan kanan dari belakang ke atas, lalu maju untuk memukul bola menggunakan
telapak tangan. Gerakan ini juga bisa dilakukan dengan lompatan kecil atau disebut
jumping service. Posisi tangan kanan dan kiri dapat diubah jika ada pemain yang kidal.
 Pastikan bola mampu terbang melewati net dan jatuh ke lapangan lawan.
Setelah memukul bola, posisi tubuh harus kembali dalam posisi siap dan setelah melakukan servis
kita berlali ke posisi yang harus kita isi, untuk menahan serangan lawan.

More Related Content

Similar to uas biomekanika-1.docx

Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
1habib
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
1habib
 
Kelas2 semester1
Kelas2 semester1Kelas2 semester1
Kelas2 semester1
arman11111
 
Permainan Bola Basket
Permainan Bola BasketPermainan Bola Basket
Permainan Bola Basket
vedo kinata
 
BOLA BASKET.ppt
BOLA BASKET.pptBOLA BASKET.ppt
BOLA BASKET.ppt
MuhammadFadly61
 
Teknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bolaTeknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bola
Dewa Dewa
 
Bola voli
Bola voliBola voli
Bola voli
Asri Aini
 
Bola Voli
Bola VoliBola Voli
Bola Voli
Nisa26
 
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptxPPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
polianariama40
 
Teknik dasar permainan bola basket
Teknik dasar permainan bola basketTeknik dasar permainan bola basket
Teknik dasar permainan bola basketDwi Fajar Juga
 
Teknik smash bolavoli
Teknik smash bolavoliTeknik smash bolavoli
Teknik smash bolavoli
Ahmad Anwari
 
BASKET BALL KLS 7.pptx
BASKET BALL KLS 7.pptxBASKET BALL KLS 7.pptx
BASKET BALL KLS 7.pptx
KalilaArby
 
Bola Voli
Bola VoliBola Voli
Bola Voli
EvanPranata1
 
Ppt Tentang Bola Voli
Ppt Tentang Bola VoliPpt Tentang Bola Voli
Ppt Tentang Bola Voli
Ulfahanafiah
 
Bola voli & basket
Bola voli & basketBola voli & basket
Bola voli & basket
Eni Mar'a Qoneta
 
Permainan bola kasti lengkap
Permainan bola kasti lengkapPermainan bola kasti lengkap
Permainan bola kasti lengkap
Stevanus Bowo L
 
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.pptdokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
CHEMOHDROZAIRIBINCHE
 
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptxMATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
ssuser976790
 
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptxPelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
ssuserd1be44
 

Similar to uas biomekanika-1.docx (20)

Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Kelas2 semester1
Kelas2 semester1Kelas2 semester1
Kelas2 semester1
 
Permainan Bola Basket
Permainan Bola BasketPermainan Bola Basket
Permainan Bola Basket
 
BOLA BASKET.ppt
BOLA BASKET.pptBOLA BASKET.ppt
BOLA BASKET.ppt
 
Teknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bolaTeknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bola
 
Bola voli
Bola voliBola voli
Bola voli
 
Bola Voli
Bola VoliBola Voli
Bola Voli
 
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptxPPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
PPT PEMBELAJARAN PJOK MATERI BOLA VOLI UNTUK KELAS X.pptx
 
Teknik dasar permainan bola basket
Teknik dasar permainan bola basketTeknik dasar permainan bola basket
Teknik dasar permainan bola basket
 
Teknik smash bolavoli
Teknik smash bolavoliTeknik smash bolavoli
Teknik smash bolavoli
 
BASKET BALL KLS 7.pptx
BASKET BALL KLS 7.pptxBASKET BALL KLS 7.pptx
BASKET BALL KLS 7.pptx
 
Bola Voli
Bola VoliBola Voli
Bola Voli
 
Ppt Tentang Bola Voli
Ppt Tentang Bola VoliPpt Tentang Bola Voli
Ppt Tentang Bola Voli
 
Bola voli & basket
Bola voli & basketBola voli & basket
Bola voli & basket
 
Tugasku ya5
Tugasku ya5Tugasku ya5
Tugasku ya5
 
Permainan bola kasti lengkap
Permainan bola kasti lengkapPermainan bola kasti lengkap
Permainan bola kasti lengkap
 
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.pptdokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
dokumen.tips_powerpoint-bola-tampar-1m1s.ppt
 
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptxMATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
MATERI_PERMAINAN_BOLA_VOLI_Kriesna_Bayu.pptx
 
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptxPelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
Pelajaran 1 Permainan Bola Besar (edt).pptx
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 

uas biomekanika-1.docx

  • 1. Nama : Akbar ilahi Semester : Pjkr R1 :3B Mata kuliah : Biomekanika UAS Semester Ganjil 2022/2023 Bola voli adalah salah satu cabang olahraga bola dimana cara memainkannya dengan menjatuhkan bola ke dalam lapangan lawan sebanyak mungkin untuk mencapai skor tertentu. Pendapat lain mengatakan, pengertian bola voli adalah suatu cabang olah raga yang dapat dua group mainkan secara berlawanan dimana setiap group memiliki enam orang pemain. Antar lapangan kedua group/ tim tersebut terbatas oleh sebuah net penghalang dengan ketinggian tertentu. 1. SERVIS
  • 2. Dalam permainan bola voli, servis (service) adalah pukulan awal dari luar lapangan untuk memulai rally dalam pertandingan. Ada empat jenis servis yang bisa kita lakukan, yaitu:  servis lompat ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola ke arah atas depan, lalu pemain melompat dan memukul bola ketika di udara ke arah lapangan lawan.  servis bawah ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola secukupnya, lalu pemain memukul bola dari arah bawah bola dengan tangan mengepal.  servis atas : yaitu servis dengan cara melambungkan bola ke arah atas dengan ketinggian ideal, lalu pemain memukul bola dengan telapak tangan ketika bola berada di atas kepala.  servis samping ; yaitu servis dengan cara melambungkan bola dengan ketinggian secukupnya, lalu pemain memukul bola dengan cara menyamping sambil memutar tubuh 2. PASSING Dalam permainan bola voli, passing adalah memberikan umpan kepada rekan satu tim ataupun mengarahkan bola langsung ke daerah lapangan lawan. Ada dua teknik passing yang sering dilakukan dalam volley ball, yaitu:  pasing bawah ; yaitu passing yang dilakukan pemain ketika menerima bola dimana posisi bola tersebut lebih rendah dari posisi kepala pemain. Teknik passing ini biasanya digunakan ketika menerima servis dari lawan.  pasing atas ; yaitu passing yang dilakukan ketika menerima bola dimana posisi bola tersebut berada di atas kepala pemain. Teknik passing ini biasanya dilakukan ketika memberikan umpan kepada rekan setim, namun bisa juga digunakan untuk menerima servis dari lawan. 3. SMASH Dalam permainan bola voli, smash adalah teknik menyerang dengan cara memukul bola sekeras mungkin agar bola tersebut jatuh ke daerah lapangan regu lawan. Smash dapat kita lakukan dengan beberapa teknik, diantaranya:
  • 3.  Quick smash (First Tempo); yaitu teknik smash yang pemain depan tengah lakukan. Teknik menyerang ini terjadi ketika seorang setter memberikan umpan dan penyerang sudah melompat untuk memukul bola.  Semi smash (Second Tempo); yaitu teknik smash yang terjadi ketika seorang setter memberikan umpan bola tidak terlalu tinggi. Penyerang yang akan memukul bola sudah mulai melompat setelah mengetahui arah bola dan kemudian memukulnya.  Push smash (Third Tempo); yaitu teknik smash yang terjadi ketika setter memberikan umpan bola sangat tinggi lalu penyerang berlari dan melompat ke arah bola dan memukulnya.  Ace Smash; yaitu teknik smash yang terjadi ketika seorang ace pada tim bola voli melakukan pukulan keras ke daerah lapangan lawan.  Pull smash ; yaitu teknik smash dengan gerakan menipu lawan dengan membuat lawan menebak teknik serangan yang kita gunakan, antara Quick Smash atau Semi Smash. 4. BLOCCK Dalam olah raga volley ball, blocking adalah teknik bertahan untuk menghalau serangan smash dari lawan agar bola tidak melewati net. Selain itu, teknik blocking ini juga bertujuan untuk menjatuhkan bola ke dalam lapangan lawan. Blocking hanya dapat terjadi oleh pemain yang berada pada posisi depan garis serang. Sedangkan pemain yang berada pada posisi di belakang garis serang tidak boleh untuk melakukan blocking. Teknik bertahan ini biasanya terjadi pada pemain yang memiliki postur tubuh yang lebih tinggi. Dengan postur tinggi tersebut akan memudahkan pemain untuk menghalau atau membalikkan bola yang tersmash oleh tim lawan.
  • 4. Servis adalah teknik dasar yang digunakan untuk memulai suatu set dalam permainan bola voli yang dilakukan dengan cara memukul bola ke arah lapangan permainan lawan. servis cukup krusial sebab apabila terjadi kesalahan dalam melakukan servis dalam permainan bola voli maka poin untuk lawan. servis dalam permainan bola voli dibagi menjadi tiga jenis, yaitu servis atas, servis bawah, dan servis atas dengan melompat.  Sikap awal melakukan servis atas adalah pemain bola voli yang melakukan serangan pertama atau service terletak pada posisi 1 dan mengambil posisi servis di luar garis belakang.  Tubuh dalam posisi tegak dengan pandangan mata fokus melihat ke arah datangnya bola.  Kaki kiri dilangkahkan ke depan. Hal ini dilakukan bersamaan dengan salah satu memegang bola.  Bola dilemparkan ke atas dan dipukul dengan menggunakan jari tangan yang dalam posisi rapat. Bola harus dipukul dengan sekuat tenaga agar bisa mencapai area lawan.
  • 5. Teknik dasar servis atas dalam bola voli dilakukan dengan memegang bola melalui tangan kiri dan tangan kanan yang siap memukul, Kemudian lambungkan bola dengan tangan kiri melewati atas kepala dan pukul dengan telapak tangan sekeras-kerasnya agar dapat melewati net.  Mengambil posisi di belakang garis lapangan atau area yang digunakan untuk servis.  Teknik servis atas dalam bola voli harus dilakukan pemain dengan posisi yang kokoh.  Lempar bola ke atas dan sedikit ke depan menggunakan tangan kiri, kemudian fokus pada bola.  Ayunkan lengan kanan dari belakang ke atas, lalu maju untuk memukul bola menggunakan telapak tangan. Gerakan ini juga bisa dilakukan dengan lompatan kecil atau disebut jumping service. Posisi tangan kanan dan kiri dapat diubah jika ada pemain yang kidal.  Pastikan bola mampu terbang melewati net dan jatuh ke lapangan lawan.
  • 6. Setelah memukul bola, posisi tubuh harus kembali dalam posisi siap dan setelah melakukan servis kita berlali ke posisi yang harus kita isi, untuk menahan serangan lawan.