SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
ANALISA SISTEM PT. SURYA TEHNIKA CEMERLANG 
NAMA ANGGOTA KELOMPOK : 
-M RIYADI SEPTIAWAN PRATAMA 54411206 
-M ZAKI ZULFIKAR 54411209 
-MAULANA ANDIKA 54411349
Pada mulanya PT. Surya Tehnika Cemerlang adalah usaha 
perorangan yang diberi nama : Surya Tehnik, dan memulai usahanya pada 
tahun 1995, dengan tiga orang karyawan termasuk pemiliknya, dengan 
modal Rp. 4.500.000, ditambah pinjaman dari teman – teman pemiliknya. 
Dengan usaha yang terus berkembang dan hasil usaha 
yang terus di Investasikan untuk pembelian mesin, maka pada tahun 
2000, Surya Tehnik merubah bentuk usahanya menjadi usaha Berbadan 
Hukum dengan nama PT. Surya Tehnika Cemerlang, yang berkedudukan 
dikawasan industri pulogadung di jalan Pulogadung 3 BPSP IV no 5 dan 6. 
Dengan jumlah karyawan saat ini sebanyak 65 orang, dengan moto 
perusahaan adalah Cepat, Murah dan Berkualitas. PT. Surya Tehnika 
Cemerlang sendiri saat ini bergerak dibidang Manufaktur Dies Making dan 
Fabrikasi, terutama produk sebagai berikut : 
1.Support Antena GSM. 
2.Die dan Mould. 
3.Manufaktur Komponen Motor Cycle. 
4.Dll.
 Meningkatkan produktifitas kerja. 
 Meningkatkan kerjasama tim. 
 Melakukan perbaikan berkesinambungan 
dalam rangka pembangunan usaha.
VISI 
 Menjadi perusahaan IKM Logam Modern yang 
mandiri, kuat, tangguh dan sejahtera. 
MISI 
 Memberi kepuasan kepada pelanggan melalui 
jaminan mutu. 
 Meningkatkan ketepatan waktu produksi dan 
pengiriman. 
 Mengembangkan wilayah pemasaran melalui 
marketing yang baik dan bersahabat.
 Customers melakukan pemesanan pembuatan 
sparepart semacam baut dan lain-lain. 
 PT menyanggupi untuk membuat sparepart 
pesanan customers. 
 PT dan customers melakukan tawar-menawar 
harga sparepart yang akan di pesan oleh 
customers. 
 PT dan customers menyepakati harga dari 
sparepart yang akan di pesan oleh customers. 
 PT membuat sparepart pesanan customers. 
 Setelah sparepart selesai di buat, PT 
mengirim sparepart kepada customers
Pengembangan sistem yang akan di 
lakukan pada PT ini di maksutkan untuk 
meningkatkan pelayanan kepada customers. 
Sistem yang akan di kembangkan pada PT ini 
adalah sistem pemesanan sparepart, di mana 
di dalam sistem ini akan di tambahkan sebuah 
website yang berguna untuk membantu 
customers ketika ingin membeli sparepart di 
PT ini secara online.
Tugas 1 softskill
Tugas 1 softskill

More Related Content

What's hot

Tugas Surat Permohonan Kerja Sama
Tugas Surat Permohonan Kerja SamaTugas Surat Permohonan Kerja Sama
Tugas Surat Permohonan Kerja SamaSalsabila Azzahra
 
Contoh surat keluar masuk
Contoh surat keluar masukContoh surat keluar masuk
Contoh surat keluar masukAris Dananto
 
392697634 review-laporan-audit-mayora
392697634 review-laporan-audit-mayora392697634 review-laporan-audit-mayora
392697634 review-laporan-audit-mayoraapriwanmuhammad
 
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewa
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewaDe zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewa
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewazai1982
 
Permohonan prakerin
Permohonan prakerinPermohonan prakerin
Permohonan prakerinAris Dananto
 

What's hot (9)

Tugas Surat Permohonan Kerja Sama
Tugas Surat Permohonan Kerja SamaTugas Surat Permohonan Kerja Sama
Tugas Surat Permohonan Kerja Sama
 
10 surat keluar (pdf)
10 surat keluar (pdf)10 surat keluar (pdf)
10 surat keluar (pdf)
 
Surat keluar
Surat keluar Surat keluar
Surat keluar
 
Contoh surat keluar masuk
Contoh surat keluar masukContoh surat keluar masuk
Contoh surat keluar masuk
 
10 surat masuk (pdf)
10 surat masuk (pdf)10 surat masuk (pdf)
10 surat masuk (pdf)
 
392697634 review-laporan-audit-mayora
392697634 review-laporan-audit-mayora392697634 review-laporan-audit-mayora
392697634 review-laporan-audit-mayora
 
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewa
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewaDe zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewa
De zai collection surat pemberitahuan utk tidak meyewa
 
Permohonan prakerin
Permohonan prakerinPermohonan prakerin
Permohonan prakerin
 
CURRICULUM VITAE 2016
CURRICULUM VITAE 2016CURRICULUM VITAE 2016
CURRICULUM VITAE 2016
 

Viewers also liked

Portfolio_2_plano
Portfolio_2_planoPortfolio_2_plano
Portfolio_2_planoFabio Turri
 
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究Xiaohan Zhang
 
Peter Reeves Resume Nov 2014 Powerpoint
Peter Reeves Resume Nov 2014 PowerpointPeter Reeves Resume Nov 2014 Powerpoint
Peter Reeves Resume Nov 2014 PowerpointPeter Reeves
 
Discover Your 'A' Game
Discover Your 'A' GameDiscover Your 'A' Game
Discover Your 'A' Gameguarangoboy
 
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]Fabio Turri
 
The Process of Empathy
The Process of EmpathyThe Process of Empathy
The Process of Empathyguarangoboy
 
The Power of REAL Empathy
The Power of REAL EmpathyThe Power of REAL Empathy
The Power of REAL Empathyguarangoboy
 

Viewers also liked (12)

Nukat
Nukat Nukat
Nukat
 
Portfolio_2_plano
Portfolio_2_planoPortfolio_2_plano
Portfolio_2_plano
 
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究
电力系统及其自动化_ys1110221066_张笑晗_配电系统可靠性及其评估算法研究
 
Peter Reeves Resume Nov 2014 Powerpoint
Peter Reeves Resume Nov 2014 PowerpointPeter Reeves Resume Nov 2014 Powerpoint
Peter Reeves Resume Nov 2014 Powerpoint
 
Amilorid ppt
Amilorid pptAmilorid ppt
Amilorid ppt
 
Discover Your 'A' Game
Discover Your 'A' GameDiscover Your 'A' Game
Discover Your 'A' Game
 
Eia cobriza
Eia cobrizaEia cobriza
Eia cobriza
 
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]
Portfolio_2_plano [Modo de Compatibilidade]
 
Gravidez Precoce
Gravidez PrecoceGravidez Precoce
Gravidez Precoce
 
The Process of Empathy
The Process of EmpathyThe Process of Empathy
The Process of Empathy
 
The Power of REAL Empathy
The Power of REAL EmpathyThe Power of REAL Empathy
The Power of REAL Empathy
 
Ppt kwu
Ppt kwuPpt kwu
Ppt kwu
 

Similar to Tugas 1 softskill

Tugas Individu PMU
Tugas Individu PMUTugas Individu PMU
Tugas Individu PMUvithajootha
 
2010 2-00477-tias bab 1[1]
2010 2-00477-tias bab 1[1]2010 2-00477-tias bab 1[1]
2010 2-00477-tias bab 1[1]Bayu Sopham's
 
Makalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemenMakalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemenreinaldogt
 
Makalah sistem informasi manajemen(power point)
Makalah sistem informasi manajemen(power point)Makalah sistem informasi manajemen(power point)
Makalah sistem informasi manajemen(power point)reinaldogt
 
Proposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemProposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemGumilar Nugraha
 
Profil perusahaan-pt-ncj-01
Profil perusahaan-pt-ncj-01Profil perusahaan-pt-ncj-01
Profil perusahaan-pt-ncj-01Romy G Brader
 
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)Andri Dwi Maulida
 
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016sttm cileungsi
 
Studi kasus kelompok 62-66
Studi kasus kelompok 62-66Studi kasus kelompok 62-66
Studi kasus kelompok 62-66Anella H. B
 
Tml company profile final
Tml   company profile finalTml   company profile final
Tml company profile finalNany Wardhani
 
Tml company profile final
Tml   company profile finalTml   company profile final
Tml company profile finalNany Wardhani
 
Mandiri Sakti Abdi Utama
Mandiri Sakti  Abdi UtamaMandiri Sakti  Abdi Utama
Mandiri Sakti Abdi Utamayogashare
 
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdfadoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf155ILVANADIPRATAMA
 
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...
PELAKSANAAN & Link2 MATERI  Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...PELAKSANAAN & Link2 MATERI  Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...Kanaidi ken
 
LSPP 103 praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1 sample
LSPP 103   praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1  sampleLSPP 103   praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1  sample
LSPP 103 praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1 sampleAfrianto Budi
 
Mediakit Citraweb Nusa Infomedia
Mediakit Citraweb Nusa InfomediaMediakit Citraweb Nusa Infomedia
Mediakit Citraweb Nusa InfomediaYoseph Brilliantono
 
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"Andinie Fatimah
 
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...PT. Karya Sinergi Mandiri
 

Similar to Tugas 1 softskill (20)

Tugas Individu PMU
Tugas Individu PMUTugas Individu PMU
Tugas Individu PMU
 
2010 2-00477-tias bab 1[1]
2010 2-00477-tias bab 1[1]2010 2-00477-tias bab 1[1]
2010 2-00477-tias bab 1[1]
 
Makalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemenMakalah sistem informasi manajemen
Makalah sistem informasi manajemen
 
Makalah sistem informasi manajemen(power point)
Makalah sistem informasi manajemen(power point)Makalah sistem informasi manajemen(power point)
Makalah sistem informasi manajemen(power point)
 
Proposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistemProposal smartattendance&payrollsistem
Proposal smartattendance&payrollsistem
 
Profil perusahaan-pt-ncj-01
Profil perusahaan-pt-ncj-01Profil perusahaan-pt-ncj-01
Profil perusahaan-pt-ncj-01
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)
COMPANY PROFILE BERMITRA (PT. BERSAMA NIAGA INTERELASI)
 
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
Teknosains Journal Vol 1 no 13 juli 2016
 
Studi kasus kelompok 62-66
Studi kasus kelompok 62-66Studi kasus kelompok 62-66
Studi kasus kelompok 62-66
 
Tml company profile final
Tml   company profile finalTml   company profile final
Tml company profile final
 
Tml company profile final
Tml   company profile finalTml   company profile final
Tml company profile final
 
Mandiri Sakti Abdi Utama
Mandiri Sakti  Abdi UtamaMandiri Sakti  Abdi Utama
Mandiri Sakti Abdi Utama
 
Laporan psg (piston)
Laporan psg (piston)Laporan psg (piston)
Laporan psg (piston)
 
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdfadoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf
adoc.pub_bab-ii-tinjauan-umum-perusahaan.pdf
 
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...
PELAKSANAAN & Link2 MATERI  Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...PELAKSANAAN & Link2 MATERI  Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...
PELAKSANAAN & Link2 MATERI Training "Effective PROCUREMET and PURCHASING MAN...
 
LSPP 103 praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1 sample
LSPP 103   praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1  sampleLSPP 103   praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1  sample
LSPP 103 praktik bisnis dan keuangan asuransi - sept 2015 v.1 sample
 
Mediakit Citraweb Nusa Infomedia
Mediakit Citraweb Nusa InfomediaMediakit Citraweb Nusa Infomedia
Mediakit Citraweb Nusa Infomedia
 
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
Sistem Akuntansi Penjualan "CV Dafako Motor"
 
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...
<iframe width="476" src="http://www.slideshare.net/slideshow/embed_code/29...
 

Tugas 1 softskill

  • 1. ANALISA SISTEM PT. SURYA TEHNIKA CEMERLANG NAMA ANGGOTA KELOMPOK : -M RIYADI SEPTIAWAN PRATAMA 54411206 -M ZAKI ZULFIKAR 54411209 -MAULANA ANDIKA 54411349
  • 2. Pada mulanya PT. Surya Tehnika Cemerlang adalah usaha perorangan yang diberi nama : Surya Tehnik, dan memulai usahanya pada tahun 1995, dengan tiga orang karyawan termasuk pemiliknya, dengan modal Rp. 4.500.000, ditambah pinjaman dari teman – teman pemiliknya. Dengan usaha yang terus berkembang dan hasil usaha yang terus di Investasikan untuk pembelian mesin, maka pada tahun 2000, Surya Tehnik merubah bentuk usahanya menjadi usaha Berbadan Hukum dengan nama PT. Surya Tehnika Cemerlang, yang berkedudukan dikawasan industri pulogadung di jalan Pulogadung 3 BPSP IV no 5 dan 6. Dengan jumlah karyawan saat ini sebanyak 65 orang, dengan moto perusahaan adalah Cepat, Murah dan Berkualitas. PT. Surya Tehnika Cemerlang sendiri saat ini bergerak dibidang Manufaktur Dies Making dan Fabrikasi, terutama produk sebagai berikut : 1.Support Antena GSM. 2.Die dan Mould. 3.Manufaktur Komponen Motor Cycle. 4.Dll.
  • 3.  Meningkatkan produktifitas kerja.  Meningkatkan kerjasama tim.  Melakukan perbaikan berkesinambungan dalam rangka pembangunan usaha.
  • 4. VISI  Menjadi perusahaan IKM Logam Modern yang mandiri, kuat, tangguh dan sejahtera. MISI  Memberi kepuasan kepada pelanggan melalui jaminan mutu.  Meningkatkan ketepatan waktu produksi dan pengiriman.  Mengembangkan wilayah pemasaran melalui marketing yang baik dan bersahabat.
  • 5.  Customers melakukan pemesanan pembuatan sparepart semacam baut dan lain-lain.  PT menyanggupi untuk membuat sparepart pesanan customers.  PT dan customers melakukan tawar-menawar harga sparepart yang akan di pesan oleh customers.  PT dan customers menyepakati harga dari sparepart yang akan di pesan oleh customers.  PT membuat sparepart pesanan customers.  Setelah sparepart selesai di buat, PT mengirim sparepart kepada customers
  • 6.
  • 7. Pengembangan sistem yang akan di lakukan pada PT ini di maksutkan untuk meningkatkan pelayanan kepada customers. Sistem yang akan di kembangkan pada PT ini adalah sistem pemesanan sparepart, di mana di dalam sistem ini akan di tambahkan sebuah website yang berguna untuk membantu customers ketika ingin membeli sparepart di PT ini secara online.