SlideShare a Scribd company logo
TopologiJaringan HilmanAndikaLazuardi XI IPA 1
Topologi Bus Topologi bus iniseringjugadisebutsebagaitopologi backbone, dimanaadasebuahkabel coaxial yang dibentangkemudianbeberapakomputerdihubungkanpadakabeltersebut.
Secarasederhanapadatopologi bus, satukabel media transmisidibentangdariujungkeujung, kemudiankeduaujungditutupdengan “terminator” atau terminating-resistance (biasanyaberupatahananlistriksekitar 60 ohm).
Kelebihantopologi Bus adalah: Instalasirelatiflebihmurah Kerusakansatukomputer client tidakakanmempengaruhikomunikasiantar client lainnya Biayarelatiflebihmurah
Kelemahantopologi Bus adalah: Jikakabelutama (bus) atau backbone putusmakakomunikasigagal Bilakabelutamasangatpanjangmakapencariangangguanmenjadisulit Kemungkinanakanterjaditabrakan data(data collision) apabilabanyak client yang mengirimpesandaniniakanmenurunkankecepatankomunikasi.
Topologi Ring Topologi ring biasajugadisebutsebagaitopologicincinkarenabentuknyaseperticincing yang melingkar. Semuakomputerdalamjaringanakandihubungkanpadasebuahcincin.  Cincininihampirsamafungsinyadengan concenrator padatopologi star yang menjadipusatberkumpulnyaujungkabeldarisetiapkomputer yang terhubung.
Secaralebihsederhanalagitopologicincinmerupakanuntaian media transmisidarisatu terminal ke terminal lainnyahinggamembentuksuatulingkaran, dimanajalurtransmisihanya “satuarah”.
Terdapat 3 fungsidalamtopologicincin Penyelipandata adalahprosesdimana data dimasukkankedalamsalurantransmisioleh terminal pengirimsetelahdiberialamatdan bit-bit tambahanlainnya. Penerimaan data adalahprosesketika terminal yang ditujutelahmengambil data darisaluran, yaitudengancaramembandingkanalamat yang adapadapaket data denganalamat terminal itusendiri. Apabilaalamattersebutsamamaka data kirimandisalin. Pemindahan data adalahprosesdimanakiriman data diambilkembalioleh terminal pengirimkarenatidakada terminal yang menerimanya (mungkinakibatsalahalamat). Jika data tidakdiambilkembalimaka data iniakanberputar-putardalamasaluran. Padajaringan bus halinitidakakanterjadikarenakirimanakandiserapoleh “terminator”.
Kemungkinanpermasalahan yang bisatimbuldalamjaringancincinadalah: Kegagalansatu terminal / repeater akanmemutuskankomunikasikesemua terminal. Pemasangan terminal barumenyebabkangangguanterhadapjaringan, terminal baruharusmengenaldandihubungkandengankedua terminal tetangganya.
Topologi Star Disebuttopologi star karenabentuknyasepertibintang, sebuahalat yang disebutconcentrator bisaberupa hub atau switch menjadipusat, dimanasemuakomputerdalamjaringandihubungkanke concentrator ini.
Topologi Star PadatopologiBintang (Star) sebuah terminal pusatbertindaksebagaipengaturdanpengendalisemuakomunikasi yang terjadi. Terminal-terminal lainnyamelalukankomunikasimelalui terminal pusatini. Terminal kontrolpusatbisaberupasebuahkomputer yang difungsikansebagaipengendalitetapibisajugaberupa  “HUB” atau “MAU” (Multi Accsess Unit).
Kelebihantopologibintang: Karena setiapkomponendihubungkanlangsungkesimpulpusatmakapengelolaanmenjadimudah, kegagalankomunikasimudahditelusuri. Kegagalanpadasatukomponen/terminal tidakmempengaruhikomunikasi terminal lain.
Kelemahantopologibintang: Kegagalanpusatkontrol (simpulpusat) memutuskansemuakomunikasi Bila yang digunakansebagaipusatkontroladalah HUB makakecepatanakanberkurangsesuaidenganpenambahankomputer, semakinbanyaksemakinlambat.
TopologiPohon Topologipohonadalahpengembanganataugeneralisasitopologi bus.  Media transmisimerupakansatukabel yang bercabangnamun loop tidaktertutup.
Topologipohondimulaidarisuatutitik yang disebut “headend”. Dari headendbeberapakabelditarikmenjadicabang, danpadasetiapcabangterhubungbeberapa terminal dalambentuk bus, ataudicabanglagihinggamenjadirumit.
Adaduakesulitanpadatopologiini: Karena bercabangmakadiperlukancarauntukmenunjukkankemana data dikirim, ataukepadasiapatransmisi data ditujukan. Perlusuatumekanismeuntukmengaturtransmisidari terminal terminaldalamjaringan.
Topologi Mesh Topologi Mesh adalahtopologi yang tidakmemilikiaturandalamkoneksi. Topologiinibiasanyatimbulakibattidakadanyaperencanaanawalketikamembangunsuatujaringan.
Karena tidak teratur maka kegagalan komunikasi menjadi sulit dideteksi, dan ada kemungkinan boros dalam pemakaian media transmisi.
Fully-connected network MerupakanTopologijaringan Mesh yang setiapkomputerdalamjaringanterhubungdengansetiapkomputer lain
Untukmenghitungjumlahkoneksi(kabel) padatopologiini, dapatdigunakanrumus : c : Jumlahkoneksi n : Jumlahkomputer

More Related Content

Viewers also liked

Muradyan SMB efficiency - short - RU
Muradyan SMB efficiency - short - RUMuradyan SMB efficiency - short - RU
Muradyan SMB efficiency - short - RUAleksandr Reinhardt
 
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectosConceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
Dennis Quintero Cedeño
 
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
Michael Gilson
 
Profissão Market Research, Que Futuro?
Profissão Market Research, Que Futuro?Profissão Market Research, Que Futuro?
Profissão Market Research, Que Futuro?
sandrina
 
Iris Solutions Inbound
Iris Solutions InboundIris Solutions Inbound
Iris Solutions Inbound
vinaycg
 
Software@Law
Software@LawSoftware@Law
Software@Law
Donna Brown
 
Iris Solutions Inbound
Iris Solutions InboundIris Solutions Inbound
Iris Solutions Inbound
vinaycg
 
Foottball star pretty WAGs
Foottball star pretty WAGsFoottball star pretty WAGs
Foottball star pretty WAGs
Yeri Ekomunajat
 
Sxsw proposal
Sxsw proposalSxsw proposal
Sxsw proposal
Ritika Mathur
 
Reciclaje
ReciclajeReciclaje
Reciclajeert
 
3 pl valuation slideshare
3 pl valuation slideshare3 pl valuation slideshare
3 pl valuation slideshare
GLS6Solutions, an IPS3llc Company
 
Contractdocument
ContractdocumentContractdocument
Contractdocument
Yogita Pant
 
Greeting in english
Greeting in englishGreeting in english
Greeting in english
Yeri Ekomunajat
 

Viewers also liked (13)

Muradyan SMB efficiency - short - RU
Muradyan SMB efficiency - short - RUMuradyan SMB efficiency - short - RU
Muradyan SMB efficiency - short - RU
 
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectosConceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
Conceptos Básicos de Programación y Control de proyectos
 
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
Partnerships Key to Combating Neighborhood Crime By Holloway[1]
 
Profissão Market Research, Que Futuro?
Profissão Market Research, Que Futuro?Profissão Market Research, Que Futuro?
Profissão Market Research, Que Futuro?
 
Iris Solutions Inbound
Iris Solutions InboundIris Solutions Inbound
Iris Solutions Inbound
 
Software@Law
Software@LawSoftware@Law
Software@Law
 
Iris Solutions Inbound
Iris Solutions InboundIris Solutions Inbound
Iris Solutions Inbound
 
Foottball star pretty WAGs
Foottball star pretty WAGsFoottball star pretty WAGs
Foottball star pretty WAGs
 
Sxsw proposal
Sxsw proposalSxsw proposal
Sxsw proposal
 
Reciclaje
ReciclajeReciclaje
Reciclaje
 
3 pl valuation slideshare
3 pl valuation slideshare3 pl valuation slideshare
3 pl valuation slideshare
 
Contractdocument
ContractdocumentContractdocument
Contractdocument
 
Greeting in english
Greeting in englishGreeting in english
Greeting in english
 

Similar to Topologi jaringan

Topologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan BusTopologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan Bus
Firdika Arini
 
Kelompok 3 (topologi komputer)
Kelompok 3 (topologi komputer)Kelompok 3 (topologi komputer)
Kelompok 3 (topologi komputer)confusesmansa
 
Muhammad zaky yanwar topologi jaringan
Muhammad zaky yanwar topologi jaringanMuhammad zaky yanwar topologi jaringan
Muhammad zaky yanwar topologi jaringanZaky Yanwar
 
Kkpi watty
Kkpi wattyKkpi watty
Kkpi watty
evanuryanti
 
Nur asih diyantika
Nur asih diyantikaNur asih diyantika
Nur asih diyantikatika363
 
Teknologi Informasi Dan Komunikasi
Teknologi Informasi Dan KomunikasiTeknologi Informasi Dan Komunikasi
Teknologi Informasi Dan Komunikasiiamsyerensss
 
Topologi bus
Topologi busTopologi bus
Topologi bus
areascucuk
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
Jan Mc
 
Topologi bus
Topologi busTopologi bus
Topologi bus
areascucuk
 
Macam topologi 9 h 21
Macam topologi 9 h 21Macam topologi 9 h 21
Macam topologi 9 h 21
michellecheryl
 

Similar to Topologi jaringan (10)

Topologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan BusTopologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan Bus
 
Kelompok 3 (topologi komputer)
Kelompok 3 (topologi komputer)Kelompok 3 (topologi komputer)
Kelompok 3 (topologi komputer)
 
Muhammad zaky yanwar topologi jaringan
Muhammad zaky yanwar topologi jaringanMuhammad zaky yanwar topologi jaringan
Muhammad zaky yanwar topologi jaringan
 
Kkpi watty
Kkpi wattyKkpi watty
Kkpi watty
 
Nur asih diyantika
Nur asih diyantikaNur asih diyantika
Nur asih diyantika
 
Teknologi Informasi Dan Komunikasi
Teknologi Informasi Dan KomunikasiTeknologi Informasi Dan Komunikasi
Teknologi Informasi Dan Komunikasi
 
Topologi bus
Topologi busTopologi bus
Topologi bus
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Topologi bus
Topologi busTopologi bus
Topologi bus
 
Macam topologi 9 h 21
Macam topologi 9 h 21Macam topologi 9 h 21
Macam topologi 9 h 21
 

Topologi jaringan