MENU

PETA KONSEP

SK & KD
MATERI
UJI
KOMPETENSI
KUNCI
CREATED BY:

1.NILA PUTRI ANINDITA IXA/18
2.SALMA ALITYA W.S
IXA/26
3.USWATUN KHASANAH IXA/30
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

MATERI

JARINGAN KOMPUTER

SEJARAH JARINGAN KOMPUTER

MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER

JARINGAN KOMPUTER ( jangkauan wilayah)

JARINGAN KOMPUTER ( peranan & hubungan )

BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER
SK
Memahami dasar dasar penggunaan
internet dan intranet
KD
1. MENJELASKAN PENGERTIAN
INTERNET DAN INTRANET
2. SISTEM JARINGAN INTERNET DAN
INTRANET
INDIKATOR
1.1 Jaringan Komputer
1.2 Sejarah Jaringan Komputer
1.3 Macam macam Jaringan Komputer
1.4 Jaringan Komputer ( Jangkauan Wilayah )
1.5 Jaringan Komputer ( Peranan & Hubungan )
1.6 Bentuk Jaringan Komputer
Konsep jaringan komputer lahir pada tahun 1940-an di Amerika dari sebuah proyek
pengembangan komputer MODEL I di laboratorium Bell dan group riset Harvard University
yang dipimpin profesor H. Aiken. Pada mulanya proyek tersebut hanyalah ingin memanfaatkan
sebuah perangkat komputer yang harus dipakai bersama. Untuk mengerjakan beberapa proses
tanpa banyak membuang waktu kosong dibuatlah proses beruntun (Batch Processing), sehingga
beberapa program bisa dijalankan dalam sebuah komputer dengan dengan kaidah antrian.
Ditahun 1950-an ketika jenis komputer mulai membesar sampai terciptanya super
komputer, maka sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal (lihat Gambar 1) Untuk itu
ditemukan konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama TSS (Time
Sharing System), maka untuk pertama kali bentuk jaringan (network) komputer diaplikasikan.
PENGERTIAN JARINGAN
INTERNET
PENGERTIAN JARINGAN:
SEKELOMPOK KOMPUTER YANG SALING BERHUBUNGAN ANTARA
YANG SATU DENGAN YANG LAIN SEHINGGA DAPAT SALING
BERBAGI DAN BERTUKAR INFORMASI
Manfaat Jaringan
A.

B.

Sharing Resource (Berbagi Sumber Daya)
Dapat menggunakan sumberdaya yang
ada
secara bersama-sama
Reliabilitas Tinggi (Keterandalan)
Dengan jaringan kita dapat mendapatkan
reliabilitas yang tinggi dengan memiliki
sumber alternatif persediaan
C.Menghemat uang
Membangun jaringan lebih murah
dibandingkan dengan menggunakan
mainframe
D.Scalability/ Skalabilitas
Menambahkan komputer server/ client
dengan mudah tanpa mengganggu
komputer kinerja komputer server /
client yang sudah ada
E. Media komunikasi
Jaringan komputer memungkinkan
terjadinya komunikasi antar
pengguna, baik untuk
teleconference maupun untuk
mengirim pesan atau informasi yang
penting lainnya
Jenis-Jenis Jaringan
1.Berdasarkan jarak dan area kerjanya
A. LAN (Local Area Network)
Jaringan komputer dengan ruang
lingkup terbatas (area lokal)
B.

MAN (Metropolitan Area Network)
Pada dasarnya merupakan versi LAN yang
berukuran lebih besar dan biasanya menggunakan
teknologi yang sama dengan LAN
C.

WAN (Wide Area Network)

Jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas, seringkali
mencakup sebuah negara bahkan benua
2.BERDASARKAN HUBUNGAN
FUNGSIONAL
A.JARINGAN CLIENT SERVER
SERVER ADALAH KOMPUTER YANG MENYEDIAKAN FASILITAS
BAGI KOMPUTER2 LAIN DI DLM JARINGAN.CLIENT ADALAH
KOMPUTER2 YANG MENERIMA ATAU MENGGUNAKAN
FASILITAS YANG DISEDIAKAN OLEH SERVER
B.JARINGAN PEER TO PEER
KEDUDUKAN SETIAP KOMPUTER YANG TERHUBUNG DALAM
JARINGAN ADALAH SAMA
3.BERDASARKAN METODE
KONEKSINYA
A.JARINGAN BERKABEL
JARINGAN YANG MENGGUNAKAN KABEL
UTUK MENGHUBUNGKAN ANGGOTA2
JARINGAN
B.JARINGAN NIRKABEL
JARINGAN YANG MENGGUNAKAN
GELOMBANG RADIO UNTUK KONEKSI
ANTAR ANGGOTA JARINGAN
TOPOLOGI JARINGAN

PENGERTIAN TOPOLOGI JARINGAN
SUATU CARA MENGHUBUNGKAN KOMPUTER YANG
SATU DENGAN YANG LAINNYA SEHINGGA
MEMBENTUK JARINGAN

JENIS JENIS TOPOLOGI JARINGAN
A.TOPOLOGI STAR ATAU BINTANG
MERUPAKAN BENTUK TOPOLOGI
JARINGAN BERUPA PERCABANGAN
(KONVERGENSI) DARI NODE ATAU TITIK
TENGAH KE SETIAP NODE ATAU
PENGGUNA
Gambar Topologi Star
Keuntungan Topologi Star
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Lebih fleksibel dalam perawatan
Pemasangan atau perubahan stasiun sangat mudah dan tidak mengganggu
jaringan yg lain
Kontrol terpusat pada suatu node khusus yg bisa berupa server atau HUB
Dapat meningkatkan unjuk kerja jaringan
Memiliki bandwidth (lebar jaluran komunikasi)yang lancar karena setiap
komputer mempunyai kabel tersendiri
Bila terjadi gangguan pada salah satu kabel maka workstation yang bersangkutan
saja yang mengalami gangguan

Kelemahan topologi star
1. Menghabiskan banyak kabel
2. Jika node tengah mengalami kerusakan, maka seluruh jaringan
akan terhenti
B.

Topologi BUS
Topologi BUS menggunakan sebuah kabel tunggal atau kabel
pusat dimana seluruh workstation dan server dihubungkan.
Kelemahan :

Keuntungan :
1.

2.
3.

Pengembangan jaringan atau
penambahan workstation
baru dapat dilakukan dengan
mudah tanpa mengganggu
workstation lain.
Hemat kabel karena hanya
memiliki satu jalur utama.
Mudah di kembangkan

1.

2.
3.

4.

Bila terjadi gangguan kabel
pusat, maka seluruh
jaringan dalam workstation
akan terganggu.
Kepadatan pengiriman data
menghambat kecepatan
akses.
Sering terjadi tabrakan data
dan jika salah
satu
node terputus maka akan
mengganggu kinerja dan
trafik seluruh jaringan.
Diperlukan repeater pada
jaringan yang
berjarak jauh
C.

Topologi Ring (Cincin)
Setiap komputer akan terhubung seolah-olah membentuk
lingkaran.
1.

2.

3.

4.

5.

Sekelompok komputer yang yang saling berhubungan antara yang satu
dengan yang lain sehingga dapat saling berbagi dan bertukar informasi.
Adalah pengertian dari...
a. Jaringan.
c. email
b. Internet
d. Intranet
Manfaat jaringan adalah, kecuali...
a. Sharing Resource
c. Menambah teman.
b. Reabilitasi tinggi
d. Menghemat uang
Menambahkan komputer server/ client dengan mudah tanpa mengganggu
komputer kinerja komputer server / client yang sudah ada. Adalah
manfaat yang ...
a. Sharing Resource
c. Reabilitasi tinggi
b. Menambah teman
d. Scalability.
Jaringan yang dapat mencakup sebuah negara disebut...
a. LAN
c. WAN.
b. MAN
d. Internet
Jaringan yang digumakan untuk menghubungkan beberapa kantor yg
berdekatan adalah...
a. LAN
c. WAN
b. MAN.
d. Internet
6. Jaringan yang terdapat pada sebuah gedung perkantoran adalah ...
a. LAN.
c. WAN
b. MAN
d. Internet
7.
Awal nya internet di sebut dengan...
a. Intranet
.
c. ARPANET
b. Network
d.Computer
network
8.
Aplikasi internet yang di gunakan untuk mengirim surat
elektronik di sebut ...
a. email
c. WWW
b. Gopher
d. Telnet
9.
Berikut ini merupakan kelebihan internet,kecuali...
a. Sumber informasi yg tdk terbatas
c. Sarana
komunikasi murah
b. Mengirim info dengan cepat
d. Biaya akses
mahal
10. Di bawah ini app yg dapat di gunakan untuk diskusi,kecuali...
a. Milis
c. Chatting
b. Newsgroup
d. FTP
1.

Sebutkan manfaat jaringan ! (3)
2. Jelaskan pengertian LAN !
3. Jelaskan pengrtian WAN !
4. Sebutkan macam jaringan berdasarkan
fungsionalnya !
5. Sebutkan macam jaringan berdasarkan jarak
dan area kerjanya !
No

Jawaban

1.

A

2.

C

3.

D

4.

C

5.

B

6.

A

7.

B

8.

A

9.

D

10.

C

No

Jawaban

1

Sharing Resource , Reabilitasi tinggi , Menghemat uang

2

Jaringan komputer dengan ruang lingkup terbatas (area
lokal)

3

Jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas,
seringkali mencakup sebuah negara bahkan benua
Client Server, Peer to Peer

4
5
YOU WRONG..!!!

TRY AGAIN..
YOU RIGHT..!!

CONGRATS..

Tik powerpoint bab_4

  • 1.
    MENU PETA KONSEP SK &KD MATERI UJI KOMPETENSI KUNCI
  • 2.
    CREATED BY: 1.NILA PUTRIANINDITA IXA/18 2.SALMA ALITYA W.S IXA/26 3.USWATUN KHASANAH IXA/30
  • 3.
    TEKNOLOGI INFORMASI DANKOMUNIKASI MATERI JARINGAN KOMPUTER SEJARAH JARINGAN KOMPUTER MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER JARINGAN KOMPUTER ( jangkauan wilayah) JARINGAN KOMPUTER ( peranan & hubungan ) BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER
  • 4.
    SK Memahami dasar dasarpenggunaan internet dan intranet KD 1. MENJELASKAN PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET 2. SISTEM JARINGAN INTERNET DAN INTRANET
  • 5.
    INDIKATOR 1.1 Jaringan Komputer 1.2Sejarah Jaringan Komputer 1.3 Macam macam Jaringan Komputer 1.4 Jaringan Komputer ( Jangkauan Wilayah ) 1.5 Jaringan Komputer ( Peranan & Hubungan ) 1.6 Bentuk Jaringan Komputer
  • 6.
    Konsep jaringan komputerlahir pada tahun 1940-an di Amerika dari sebuah proyek pengembangan komputer MODEL I di laboratorium Bell dan group riset Harvard University yang dipimpin profesor H. Aiken. Pada mulanya proyek tersebut hanyalah ingin memanfaatkan sebuah perangkat komputer yang harus dipakai bersama. Untuk mengerjakan beberapa proses tanpa banyak membuang waktu kosong dibuatlah proses beruntun (Batch Processing), sehingga beberapa program bisa dijalankan dalam sebuah komputer dengan dengan kaidah antrian. Ditahun 1950-an ketika jenis komputer mulai membesar sampai terciptanya super komputer, maka sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal (lihat Gambar 1) Untuk itu ditemukan konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama TSS (Time Sharing System), maka untuk pertama kali bentuk jaringan (network) komputer diaplikasikan.
  • 7.
    PENGERTIAN JARINGAN INTERNET PENGERTIAN JARINGAN: SEKELOMPOKKOMPUTER YANG SALING BERHUBUNGAN ANTARA YANG SATU DENGAN YANG LAIN SEHINGGA DAPAT SALING BERBAGI DAN BERTUKAR INFORMASI
  • 8.
    Manfaat Jaringan A. B. Sharing Resource(Berbagi Sumber Daya) Dapat menggunakan sumberdaya yang ada secara bersama-sama Reliabilitas Tinggi (Keterandalan) Dengan jaringan kita dapat mendapatkan reliabilitas yang tinggi dengan memiliki sumber alternatif persediaan
  • 9.
    C.Menghemat uang Membangun jaringanlebih murah dibandingkan dengan menggunakan mainframe D.Scalability/ Skalabilitas Menambahkan komputer server/ client dengan mudah tanpa mengganggu komputer kinerja komputer server / client yang sudah ada E. Media komunikasi Jaringan komputer memungkinkan terjadinya komunikasi antar pengguna, baik untuk teleconference maupun untuk mengirim pesan atau informasi yang penting lainnya
  • 10.
    Jenis-Jenis Jaringan 1.Berdasarkan jarakdan area kerjanya A. LAN (Local Area Network) Jaringan komputer dengan ruang lingkup terbatas (area lokal)
  • 11.
    B. MAN (Metropolitan AreaNetwork) Pada dasarnya merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN
  • 12.
    C. WAN (Wide AreaNetwork) Jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas, seringkali mencakup sebuah negara bahkan benua
  • 13.
    2.BERDASARKAN HUBUNGAN FUNGSIONAL A.JARINGAN CLIENTSERVER SERVER ADALAH KOMPUTER YANG MENYEDIAKAN FASILITAS BAGI KOMPUTER2 LAIN DI DLM JARINGAN.CLIENT ADALAH KOMPUTER2 YANG MENERIMA ATAU MENGGUNAKAN FASILITAS YANG DISEDIAKAN OLEH SERVER B.JARINGAN PEER TO PEER KEDUDUKAN SETIAP KOMPUTER YANG TERHUBUNG DALAM JARINGAN ADALAH SAMA
  • 14.
    3.BERDASARKAN METODE KONEKSINYA A.JARINGAN BERKABEL JARINGANYANG MENGGUNAKAN KABEL UTUK MENGHUBUNGKAN ANGGOTA2 JARINGAN B.JARINGAN NIRKABEL JARINGAN YANG MENGGUNAKAN GELOMBANG RADIO UNTUK KONEKSI ANTAR ANGGOTA JARINGAN
  • 15.
    TOPOLOGI JARINGAN PENGERTIAN TOPOLOGIJARINGAN SUATU CARA MENGHUBUNGKAN KOMPUTER YANG SATU DENGAN YANG LAINNYA SEHINGGA MEMBENTUK JARINGAN JENIS JENIS TOPOLOGI JARINGAN A.TOPOLOGI STAR ATAU BINTANG MERUPAKAN BENTUK TOPOLOGI JARINGAN BERUPA PERCABANGAN (KONVERGENSI) DARI NODE ATAU TITIK TENGAH KE SETIAP NODE ATAU PENGGUNA
  • 16.
  • 17.
    Keuntungan Topologi Star 1. 2. 3. 4. 5. 6. Lebihfleksibel dalam perawatan Pemasangan atau perubahan stasiun sangat mudah dan tidak mengganggu jaringan yg lain Kontrol terpusat pada suatu node khusus yg bisa berupa server atau HUB Dapat meningkatkan unjuk kerja jaringan Memiliki bandwidth (lebar jaluran komunikasi)yang lancar karena setiap komputer mempunyai kabel tersendiri Bila terjadi gangguan pada salah satu kabel maka workstation yang bersangkutan saja yang mengalami gangguan Kelemahan topologi star 1. Menghabiskan banyak kabel 2. Jika node tengah mengalami kerusakan, maka seluruh jaringan akan terhenti
  • 18.
    B. Topologi BUS Topologi BUSmenggunakan sebuah kabel tunggal atau kabel pusat dimana seluruh workstation dan server dihubungkan.
  • 19.
    Kelemahan : Keuntungan : 1. 2. 3. Pengembanganjaringan atau penambahan workstation baru dapat dilakukan dengan mudah tanpa mengganggu workstation lain. Hemat kabel karena hanya memiliki satu jalur utama. Mudah di kembangkan 1. 2. 3. 4. Bila terjadi gangguan kabel pusat, maka seluruh jaringan dalam workstation akan terganggu. Kepadatan pengiriman data menghambat kecepatan akses. Sering terjadi tabrakan data dan jika salah satu node terputus maka akan mengganggu kinerja dan trafik seluruh jaringan. Diperlukan repeater pada jaringan yang berjarak jauh
  • 20.
    C. Topologi Ring (Cincin) Setiapkomputer akan terhubung seolah-olah membentuk lingkaran.
  • 21.
    1. 2. 3. 4. 5. Sekelompok komputer yangyang saling berhubungan antara yang satu dengan yang lain sehingga dapat saling berbagi dan bertukar informasi. Adalah pengertian dari... a. Jaringan. c. email b. Internet d. Intranet Manfaat jaringan adalah, kecuali... a. Sharing Resource c. Menambah teman. b. Reabilitasi tinggi d. Menghemat uang Menambahkan komputer server/ client dengan mudah tanpa mengganggu komputer kinerja komputer server / client yang sudah ada. Adalah manfaat yang ... a. Sharing Resource c. Reabilitasi tinggi b. Menambah teman d. Scalability. Jaringan yang dapat mencakup sebuah negara disebut... a. LAN c. WAN. b. MAN d. Internet Jaringan yang digumakan untuk menghubungkan beberapa kantor yg berdekatan adalah... a. LAN c. WAN b. MAN. d. Internet
  • 22.
    6. Jaringan yangterdapat pada sebuah gedung perkantoran adalah ... a. LAN. c. WAN b. MAN d. Internet 7. Awal nya internet di sebut dengan... a. Intranet . c. ARPANET b. Network d.Computer network 8. Aplikasi internet yang di gunakan untuk mengirim surat elektronik di sebut ... a. email c. WWW b. Gopher d. Telnet 9. Berikut ini merupakan kelebihan internet,kecuali... a. Sumber informasi yg tdk terbatas c. Sarana komunikasi murah b. Mengirim info dengan cepat d. Biaya akses mahal 10. Di bawah ini app yg dapat di gunakan untuk diskusi,kecuali... a. Milis c. Chatting b. Newsgroup d. FTP
  • 23.
    1. Sebutkan manfaat jaringan! (3) 2. Jelaskan pengertian LAN ! 3. Jelaskan pengrtian WAN ! 4. Sebutkan macam jaringan berdasarkan fungsionalnya ! 5. Sebutkan macam jaringan berdasarkan jarak dan area kerjanya !
  • 24.
    No Jawaban 1. A 2. C 3. D 4. C 5. B 6. A 7. B 8. A 9. D 10. C No Jawaban 1 Sharing Resource ,Reabilitasi tinggi , Menghemat uang 2 Jaringan komputer dengan ruang lingkup terbatas (area lokal) 3 Jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas, seringkali mencakup sebuah negara bahkan benua Client Server, Peer to Peer 4 5
  • 25.
  • 26.