SlideShare a Scribd company logo
EEDP PROGRAM
PT Timah Tbk
Jatnika Darajat, ST
Pengertian EEDP
EEDP Sendiri Merupakan singkatan dari Employee Education
Development Program atau Program Pengembangan Pendidikan
Karyawan. EEDP didasari oleh EDP atau Employee Development
Program yang biasanya dilakukan oleh suatu perusahaan guna
meningkatkan kualitas dari kinerja Perusahaan Tersebut. Yang memiliki
pengertian sebagai berikut ;
• Program pengembangan karyawan adalah proses dimana organisasi
memberdayakan pertumbuhan profesional karyawan. Mereka dapat
berupa rencana individual atau inisiatif seluruh organisasi, dan
pendekatan untuk masing-masing bervariasi.
• Program pertumbuhan biasanya melibatkan semacam pelatihan
formal. Bisnis dapat memilih untuk berinvestasi dalam pelatihan
individu, tim, atau seluruh organisasi. Namun, ada jenis pengembangan
profesional dan karier lainnya.
2
4 Pilar Utama EDP
• Pendidikan formal: karyawan mendapatkan atau meningkatkan
keterampilan keras dan lunak melalui kelas, dan kursus
pembelajaran mandiri yang lengkap.
• Penilaian: manajemen mengidentifikasi dan mengevaluasi
kandidat untuk pelatihan silang, pelatihan manajerial atau
promosi melalui penilaian keterampilan.
• Pengalaman kerja: seorang karyawan menerima tantangan,
proyek, atau tugas baru dalam pekerjaan mereka sehari-hari.
• Hubungan interpersonal: karyawan belajar dari rekan kerja yang
lebih berpengalaman dengan cara pembinaan atau program
mentoring. 3
EEDP PT Timah
Employee Education Development Program merupakan cara yang
dipilih Oleh PT Timah Tbk untuk mengembangkan Karyawan yang
tentunya bertujuan untuk Kemajuan Perusahaan. Dimana
Pendidikan dan Pelatihan serta pengembangan profesional adalah
alat yang sangat efektif yang dapat meningkatkan moral secara
keseluruhan dan meningkatkan produktivitas karyawan.
Dalam beberapa Tahun terakhir banyak Perusahaan mengalami
Krisis, pasar kerjapun telah mengalami perubahan besar dan
menjadi lebih kompetitif dari sebelumnya. Ini terutama terjadi
setelah pandemi COVID-19 dimana banyak perusahaan
Kehilangan Karyawan dan Produksi serta provit perusahaan tentu
mengalami banyak penurunan. Hal ini menjadi penting sebagai
Latar Belakang berbagai Perusahaan untuk mengadakan EDP. 4
Motivasi dan Latar Belakang
mengikuti EEDP
Melihat dari beberapa pengertian sebelumnya, menjadi latar
belakang yang kuat bagi perusahaan dan tentunya bagi saya
pribadi dan dalam bentuk apapun yang bernilai positif bagi
perusahaan menjadi latar belakang pula bagi saya untuk
mengikuti langkah yang diambil, karena dunia kerja saat ini
semakin kompetitif dan membutuhkan produktivitas kinerja yang
selalu berkembang seiring waktu. Itulah yang mendasari saya
begitu antusias mengikuti Program EEDP ini, berharap ke
depannya dengan Program EEDP ini saya memiliki semangat lebih
besar, produktivitas kerja yang meningkat dari sebelumnya dalam
Bekerja serta menambah wawasan terutama dalam bidang
pekerjaan yang saat ini saya jalankan, guna untuk kemajuan
Perusahaan yang saya cintai dan banggakan PT Timah Tbk. Dan
ikut andil dalam menjadikan PT Timah Juara Produksi. 5
Achievement Selama Bekerja di PT
Timah Tbk.
Achievement atau Pencapaian yang pernah saya dapatkan selama
Bekerja di PT Timah Tbk, adalah Ikut Serta dalam membawa KIP
Timah 15 Juara 2 Produksi di Tahun 2015 dan Juara 1 Produksi di
Tahun 2015, tentu hal ini tidak terlepas dari Kerja sama kami di
KIP Timah 15 saat itu.
6
Komitmen Mengikuti Program EEDP
(Before, While and After it Running)
Komitmen yang akan saya pegang dalam mengikuti Program EEDP
(Sebelum, saat Menjalankan, dan Sesudah itu Berjalan) adalah
tentunya menyiapkan diri, mental sebelum menjalankan Program,
disiplin dalam melakukan kegiatan yang diatur dalam Program
Pendidikan yang telah ditentukan pihak Pendidikan dan
Perusahaan, dan sesudah menjalankan EEDP saya akan
Mengimplementasikan ilmu yang didapat dari Pendidikan sesuai
kebutuhan, meningkatkan Produktivitas Kerja serta Moral guna
meningkatkan Pencapaian yang diharapkan oleh Perusahaan.
7
Kesimpulan
1. Background / Latar Belakang : Self-development and
Company Progress (Pengembangan Diri dan Kemajuan
Perusahaan)
2. Achievement / Pencapaian : Juara Produksi KIP Timah
3. Commitment / Komitmen :
Before : Ready body and mind
While : Discipline
After : implementation, productivity, morality
8
The Champion.pptx

More Related Content

Similar to The Champion.pptx

Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Wira Kharisma
 
Penilaian Kinerja pada Perusahaan
Penilaian Kinerja pada PerusahaanPenilaian Kinerja pada Perusahaan
Penilaian Kinerja pada Perusahaan
Yesica Adicondro
 
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
Andri Adi
 
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptxTugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
yogamulyana1
 
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau PelatihanTutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
TutorialKarir
 
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaanPeningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
Ikhwan Krisnadi
 
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIPPengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
BusinessBuddy Int
 
Mis ppt
Mis pptMis ppt
Mis ppt
Ayu Noor Asry
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
Naura Seulanga
 
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
Andri Adi
 
Draft acuan action plan Human Resources Development
Draft acuan action plan Human Resources DevelopmentDraft acuan action plan Human Resources Development
Draft acuan action plan Human Resources Development
HiksyaniNurKhadijah
 
COMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS INDCOMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS IND
Reza Soedomo
 
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).pptPresentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
RidfanRifadlyAbadi1
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
sandalrusak
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
sandalrusak
 
Total Performance Scorecard
Total Performance ScorecardTotal Performance Scorecard
Total Performance Scorecard
cijerah
 
Makalah rijal ok
Makalah rijal okMakalah rijal ok
Makalah rijal ok
rizalfauzi52
 
Improvement Method (internship)
Improvement Method (internship)Improvement Method (internship)
Improvement Method (internship)
Megitta Ignacia
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Deby Anggreani Br Sembiring
 

Similar to The Champion.pptx (20)

Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Penilaian Kinerja pada Perusahaan
Penilaian Kinerja pada PerusahaanPenilaian Kinerja pada Perusahaan
Penilaian Kinerja pada Perusahaan
 
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
Penawaran Inspiring Mastery Coach (Public and Private)
 
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptxTugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
Tugas MED Kelompok 1_Strategic Training and Need Assesment.pptx
 
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau PelatihanTutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
Tutorial Mengajak Orang Ikut Training atau Pelatihan
 
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaanPeningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
Peningkatan kualitas yang berkesinambungan dengan penerapan kaizen di perusahaan
 
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIPPengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
Pengembangan SDM dengan TOTAL LEADERSHIP
 
Mis ppt
Mis pptMis ppt
Mis ppt
 
TRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENTTRAINING AND DEVELOPMENT
TRAINING AND DEVELOPMENT
 
Tna
TnaTna
Tna
 
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
Proposal Inspiring Mastery Class (BMT Tumang)
 
Draft acuan action plan Human Resources Development
Draft acuan action plan Human Resources DevelopmentDraft acuan action plan Human Resources Development
Draft acuan action plan Human Resources Development
 
COMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS INDCOMPANY PROFILE - BHS IND
COMPANY PROFILE - BHS IND
 
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).pptPresentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
Presentation-4 (PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN).ppt
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
 
Total Performance Scorecard
Total Performance ScorecardTotal Performance Scorecard
Total Performance Scorecard
 
Makalah rijal ok
Makalah rijal okMakalah rijal ok
Makalah rijal ok
 
Improvement Method (internship)
Improvement Method (internship)Improvement Method (internship)
Improvement Method (internship)
 
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
Kewirausahaan, deby anggreani br sembiring, hapzi ali,prof.dr.mm, dasar manaj...
 

Recently uploaded

Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptxPenyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
MITA430840
 
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi LupusKeperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
qj7gqwdhzm
 
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
0787plll
 
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteranTerapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
NugiraDinantia
 
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayiBuku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
ElfaRos1
 
Jual Blue Wizard Asli DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
Jual Blue Wizard Asli  DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdfJual Blue Wizard Asli  DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
Jual Blue Wizard Asli DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
syifafarma
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
nugrohoadhi239
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
hidnisa
 
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdfJual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
syifafarma
 
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptxPPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
farid50526
 
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdfJual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
syifafarma
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
nuradzhani
 
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminalkonsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
LinurEsha1
 
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP FARM - 210420.pdf
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP  FARM - 210420.pdfPengisian Catatan Farmasi Metode SOAP  FARM - 210420.pdf
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP FARM - 210420.pdf
AyuSoraya28
 
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptxPEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
UmbuArnold
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
erni239369
 
penanganan korban pingsan pada PMR wira1
penanganan korban pingsan pada PMR wira1penanganan korban pingsan pada PMR wira1
penanganan korban pingsan pada PMR wira1
akbarkibas
 

Recently uploaded (17)

Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptxPenyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
Penyiapan Kader dalam Ger Intervensi Pencegahan Stunting_11 Juni24.pptx
 
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi LupusKeperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
Keperawatan dewasa gangguan sistem imunologi Lupus
 
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
 
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteranTerapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
Terapi cairan pada anak ppt mahasiswa kedokteran
 
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayiBuku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
Buku kms bayi bayi kecil untuk prematur bayi
 
Jual Blue Wizard Asli DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
Jual Blue Wizard Asli  DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdfJual Blue Wizard Asli  DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
Jual Blue Wizard Asli DI Makassar 081398577786 - Obat Perangsang Wanita.pdf
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
 
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdfJual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
Jual Permen Hickel Asli Bali 081398577786 - Obat Kuat Hickel Candy.pdf
 
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptxPPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
PPT PERCEPATAN KELAS RAWAT INAP STANDAR KRIS BPJS TERBARU.pptx
 
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdfJual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
Jual Permen Soloco Asli Samarinda 081398577786- Obat Kuat Soloco.pdf
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
 
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminalkonsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
konsep pada anak dengan penyakit kronis atau terminal
 
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP FARM - 210420.pdf
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP  FARM - 210420.pdfPengisian Catatan Farmasi Metode SOAP  FARM - 210420.pdf
Pengisian Catatan Farmasi Metode SOAP FARM - 210420.pdf
 
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptxPEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
PEMERIKSAAN MALARIA -RAPID (RDT) Malaria.pptx
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
 
penanganan korban pingsan pada PMR wira1
penanganan korban pingsan pada PMR wira1penanganan korban pingsan pada PMR wira1
penanganan korban pingsan pada PMR wira1
 

The Champion.pptx

  • 1. EEDP PROGRAM PT Timah Tbk Jatnika Darajat, ST
  • 2. Pengertian EEDP EEDP Sendiri Merupakan singkatan dari Employee Education Development Program atau Program Pengembangan Pendidikan Karyawan. EEDP didasari oleh EDP atau Employee Development Program yang biasanya dilakukan oleh suatu perusahaan guna meningkatkan kualitas dari kinerja Perusahaan Tersebut. Yang memiliki pengertian sebagai berikut ; • Program pengembangan karyawan adalah proses dimana organisasi memberdayakan pertumbuhan profesional karyawan. Mereka dapat berupa rencana individual atau inisiatif seluruh organisasi, dan pendekatan untuk masing-masing bervariasi. • Program pertumbuhan biasanya melibatkan semacam pelatihan formal. Bisnis dapat memilih untuk berinvestasi dalam pelatihan individu, tim, atau seluruh organisasi. Namun, ada jenis pengembangan profesional dan karier lainnya. 2
  • 3. 4 Pilar Utama EDP • Pendidikan formal: karyawan mendapatkan atau meningkatkan keterampilan keras dan lunak melalui kelas, dan kursus pembelajaran mandiri yang lengkap. • Penilaian: manajemen mengidentifikasi dan mengevaluasi kandidat untuk pelatihan silang, pelatihan manajerial atau promosi melalui penilaian keterampilan. • Pengalaman kerja: seorang karyawan menerima tantangan, proyek, atau tugas baru dalam pekerjaan mereka sehari-hari. • Hubungan interpersonal: karyawan belajar dari rekan kerja yang lebih berpengalaman dengan cara pembinaan atau program mentoring. 3
  • 4. EEDP PT Timah Employee Education Development Program merupakan cara yang dipilih Oleh PT Timah Tbk untuk mengembangkan Karyawan yang tentunya bertujuan untuk Kemajuan Perusahaan. Dimana Pendidikan dan Pelatihan serta pengembangan profesional adalah alat yang sangat efektif yang dapat meningkatkan moral secara keseluruhan dan meningkatkan produktivitas karyawan. Dalam beberapa Tahun terakhir banyak Perusahaan mengalami Krisis, pasar kerjapun telah mengalami perubahan besar dan menjadi lebih kompetitif dari sebelumnya. Ini terutama terjadi setelah pandemi COVID-19 dimana banyak perusahaan Kehilangan Karyawan dan Produksi serta provit perusahaan tentu mengalami banyak penurunan. Hal ini menjadi penting sebagai Latar Belakang berbagai Perusahaan untuk mengadakan EDP. 4
  • 5. Motivasi dan Latar Belakang mengikuti EEDP Melihat dari beberapa pengertian sebelumnya, menjadi latar belakang yang kuat bagi perusahaan dan tentunya bagi saya pribadi dan dalam bentuk apapun yang bernilai positif bagi perusahaan menjadi latar belakang pula bagi saya untuk mengikuti langkah yang diambil, karena dunia kerja saat ini semakin kompetitif dan membutuhkan produktivitas kinerja yang selalu berkembang seiring waktu. Itulah yang mendasari saya begitu antusias mengikuti Program EEDP ini, berharap ke depannya dengan Program EEDP ini saya memiliki semangat lebih besar, produktivitas kerja yang meningkat dari sebelumnya dalam Bekerja serta menambah wawasan terutama dalam bidang pekerjaan yang saat ini saya jalankan, guna untuk kemajuan Perusahaan yang saya cintai dan banggakan PT Timah Tbk. Dan ikut andil dalam menjadikan PT Timah Juara Produksi. 5
  • 6. Achievement Selama Bekerja di PT Timah Tbk. Achievement atau Pencapaian yang pernah saya dapatkan selama Bekerja di PT Timah Tbk, adalah Ikut Serta dalam membawa KIP Timah 15 Juara 2 Produksi di Tahun 2015 dan Juara 1 Produksi di Tahun 2015, tentu hal ini tidak terlepas dari Kerja sama kami di KIP Timah 15 saat itu. 6
  • 7. Komitmen Mengikuti Program EEDP (Before, While and After it Running) Komitmen yang akan saya pegang dalam mengikuti Program EEDP (Sebelum, saat Menjalankan, dan Sesudah itu Berjalan) adalah tentunya menyiapkan diri, mental sebelum menjalankan Program, disiplin dalam melakukan kegiatan yang diatur dalam Program Pendidikan yang telah ditentukan pihak Pendidikan dan Perusahaan, dan sesudah menjalankan EEDP saya akan Mengimplementasikan ilmu yang didapat dari Pendidikan sesuai kebutuhan, meningkatkan Produktivitas Kerja serta Moral guna meningkatkan Pencapaian yang diharapkan oleh Perusahaan. 7
  • 8. Kesimpulan 1. Background / Latar Belakang : Self-development and Company Progress (Pengembangan Diri dan Kemajuan Perusahaan) 2. Achievement / Pencapaian : Juara Produksi KIP Timah 3. Commitment / Komitmen : Before : Ready body and mind While : Discipline After : implementation, productivity, morality 8

Editor's Notes

  1. © Copyright PresentationGO.com – The free PowerPoint template library