SlideShare a Scribd company logo
Teks Prosedur Kompleks
By: LATHIFAH YASMINE W
Pengertian Teks Prosedur Kompleks
Jenis teks yang berisi langkah-langkah yang harus ditempuh untuk mencapai tujuan yang
diinginkan. Langkah-langkah itu biasanya tidak dapat dibalik-balik, tetapi apabila teks
prosedur mengandung langkah-langkah yang dapat dibalik-balik, teks tersebut disebut
protokol.
Tujuan Teks Prosedur Kompleks
Tujuan teks prosedur kompleks adalah menunjukkan atau menjelaskan bagaimana
mengerjakan sesuatu dengan langkah-langkah yang urut.
Ciri Kebahasaan Teks Prosedur Kompleks
 Menggunakan kalimat imperatif, deklaratif dan introgatif
 Partisipan secara umum adalah manusia
 Menggunakan verba material dan verba tingkah laku
 Menggunakan konjungsi temporal.
Kalimat Imperatif
 Kalimat imperatif adalah kalimat yang isinya memberikan perintah untuk melakukan
sesuatu. Berfungsi untuk meminta atau melarang seseorang untuk melakukan sesuatu
Ciri-ciri kalimat perintah adalah sebagai berikut;
1. Isinya perintah untuk melakukan sesuatu
2. Intonasinya perintah (nadanya agak naik sedikit)
3. Tanggapannya dalam, bentuk perbuatan
4. Dalam tulisan diakhiri dengan tanda seru (!)
Kalimat Deklaratif
 Kalimat Deklaratif adalah kalimat yang isinya memberikan pernyataan kepada
pembaca. Berfungsi untuk memberikan informasi tentang sesuatu
Ciri-ciri kalimat berita adalah sebagai berikut;
a. Isinya memberikan sesuatu
b. Intonasinya netral (nada suara berakhir turun)
c. Tanggapan pembaca atau pendengar tidak ada
d. Dalam tulisan diawali dengan huruf kapital dan diakhir dengan titik.
Kalimat Interogatif
Kalimat Introgatif adalah kalimat yang berisi pertanyaan. Berfungsi untuk meminta informasi
tentang sesuatu.
Ciri ciri kalimat interogatif:
1. Isinya menanyakan sesuatu
2. Intonasinya tanya (naik pada akhir kalimat)
3. Tanggapannya berupa jawaban
4. Dalam bahasa tulis di akhiri dengan tanda tanya (?)
Partisipan Manusia
Partisipan manusia adalah semua manusia yang ikut serta dan terlibat dalam satu kegiatan.
Contoh pengguanaan partisipan manusia adalah:
1. Polisi tidak berhak menyita kendaraan dan stnk, kecuali kendaraan itu diduga hasil
tindak pidana.
2. Pengendara yang melanggar lalu lintas akan mengikuti sidang
Verba Material dan Verba Tingkah Laku
Verba material : verba yang mengacu pada tindakan fisik dalam suatu peristiwa / kejadian
CONTOH VERBA MATERIAL
 Pengendara selayaknya mengecek tuduhan pelanggaran polisi yang menilangnya.
 Polisi telah meringkus tawuran mahasiswa beberapa menit yang lalu.
Verba tingkah laku adalah verba yang mengacu pada sikap yang dinyatakan dengan
ungkapan seperti,
Contoh Verba Tingkah Laku
 Adik menolak permintaan Ibu
 Polisi menilang pengendara yang melanggar lampu lalu lintas
Konjungsi Temporal
Konjungsi temporal adalah konjungsi yang mengacu pada urutan waktu
Contoh penggunaan konjungsi temporal adalah:
 Pertama, gunakan jas lab pada saat praktikum. Kedua, lakukan percobaan. Ketiga,
simpulkan hasil percobaan.
 Pertama , lakukan pengecekan kondisi motor sebelum berkendara. Kedua, gunakan
helm. Ketiga,berkendara dengan hati – hati.
Contoh Teks Prosedur Kompleks
Cara Menyambungkan Komputer
dengan Internet Menggunakan Modem Eksternal
1. Saat ini, internet merupakan media paling revolusioner. Banyak pengembangan-
pengembangan pada internet, salah satunya adalah perkembangan akses internet
menggunakan modem eksternal. Bagaimana cara menyambungkan internet
menggunakan Modem ? Berikut langkah-langkahnya :
2. Pertama, siapkan satu unit computer dan modem eksternal usahakan modem dalam
keadaan baik dan sudah diisi pulsa. Pastikan juga terdapat port yang bisa digunakan untuk
menyambungkan modem dan pastikan pula, computer menyala.
3. Jika modem dan computer siap, colokkan modem pada port. Lalu computer akan
secara otomatis mendeteksi keberadaan modem.
4. Selanjutnya, bila modem sudah terdeteksi maka program modem akan muncul dan
kita bias langsung menyambungkan computer ke internet. Namun, bila program modem
belum terinstal maka kita harus menginstalnya terlebih dahulu. Bukalah modem, lalu klik
setup installer modem (program untuk menginstal modem). Selanjutnya, tunggu sampai
proses pemasangan selesai dan program modem siap digunakan.
5. Lalu, bukalah program modem dan klik “connect” untuk memulai proses
penyambungan. Setelah proses penyambungan berhasil maka internet siap digunakan.

More Related Content

Similar to Teks prosedur kompleks

Ppt indonesia posedur teks
Ppt indonesia posedur teksPpt indonesia posedur teks
Ppt indonesia posedur teks
ifahtazkiyyah
 
Teks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleksTeks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleks
shofiazzahra
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
Putri Aisyah
 
Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.
Ranran Kurogane
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur Kompleks
Ipensius Tua
 
Prosedur Kompleks
Prosedur KompleksProsedur Kompleks
Prosedur Kompleks
Christina Dwi Rahayu
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
Annisa Rahmadhani
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur Kompleksaditkurniaw
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksHana Hanifah
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
andrynskyy21
 
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
lea_rolika
 
D Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptxD Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptx
SMKN1Kamipang
 
PPT Teks Prosedur
PPT Teks ProsedurPPT Teks Prosedur
PPT Teks Prosedur
Fatmalasari3
 
Teks prosedur kompleks ppt
Teks prosedur kompleks pptTeks prosedur kompleks ppt
Teks prosedur kompleks ppt
Maghfira Ganivy
 
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKSPOWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
Maghfira Ganivy
 
POWERPOINT Teks prosedur kompleks
POWERPOINT Teks prosedur kompleksPOWERPOINT Teks prosedur kompleks
POWERPOINT Teks prosedur kompleksMaghfira Ganivy
 
Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1
IlhamSofyan2
 
Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1
IlhamSofyan2
 
Teks Prosedur Kompleks 2
Teks Prosedur Kompleks 2Teks Prosedur Kompleks 2
Teks Prosedur Kompleks 2
UmiHidayati14
 
TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
TEKS PROSEDUR KOMPLEKSTEKS PROSEDUR KOMPLEKS
TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
Yoga Romdoni
 

Similar to Teks prosedur kompleks (20)

Ppt indonesia posedur teks
Ppt indonesia posedur teksPpt indonesia posedur teks
Ppt indonesia posedur teks
 
Teks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleksTeks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleks
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur Kompleks
 
Prosedur Kompleks
Prosedur KompleksProsedur Kompleks
Prosedur Kompleks
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
Teks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur KompleksTeks Prosedur Kompleks
Teks Prosedur Kompleks
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
Teks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleksTeks prosedur kompleks
Teks prosedur kompleks
 
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)Tugas 5 lea rolika lestari (1)
Tugas 5 lea rolika lestari (1)
 
D Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptxD Teks Prosedur.pptx
D Teks Prosedur.pptx
 
PPT Teks Prosedur
PPT Teks ProsedurPPT Teks Prosedur
PPT Teks Prosedur
 
Teks prosedur kompleks ppt
Teks prosedur kompleks pptTeks prosedur kompleks ppt
Teks prosedur kompleks ppt
 
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKSPOWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
POWER POINT TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
 
POWERPOINT Teks prosedur kompleks
POWERPOINT Teks prosedur kompleksPOWERPOINT Teks prosedur kompleks
POWERPOINT Teks prosedur kompleks
 
Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1
 
Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1Teks prosedur kelompok 1
Teks prosedur kelompok 1
 
Teks Prosedur Kompleks 2
Teks Prosedur Kompleks 2Teks Prosedur Kompleks 2
Teks Prosedur Kompleks 2
 
TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
TEKS PROSEDUR KOMPLEKSTEKS PROSEDUR KOMPLEKS
TEKS PROSEDUR KOMPLEKS
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 

Teks prosedur kompleks

  • 1. Teks Prosedur Kompleks By: LATHIFAH YASMINE W
  • 2. Pengertian Teks Prosedur Kompleks Jenis teks yang berisi langkah-langkah yang harus ditempuh untuk mencapai tujuan yang diinginkan. Langkah-langkah itu biasanya tidak dapat dibalik-balik, tetapi apabila teks prosedur mengandung langkah-langkah yang dapat dibalik-balik, teks tersebut disebut protokol.
  • 3. Tujuan Teks Prosedur Kompleks Tujuan teks prosedur kompleks adalah menunjukkan atau menjelaskan bagaimana mengerjakan sesuatu dengan langkah-langkah yang urut.
  • 4. Ciri Kebahasaan Teks Prosedur Kompleks  Menggunakan kalimat imperatif, deklaratif dan introgatif  Partisipan secara umum adalah manusia  Menggunakan verba material dan verba tingkah laku  Menggunakan konjungsi temporal.
  • 5. Kalimat Imperatif  Kalimat imperatif adalah kalimat yang isinya memberikan perintah untuk melakukan sesuatu. Berfungsi untuk meminta atau melarang seseorang untuk melakukan sesuatu Ciri-ciri kalimat perintah adalah sebagai berikut; 1. Isinya perintah untuk melakukan sesuatu 2. Intonasinya perintah (nadanya agak naik sedikit) 3. Tanggapannya dalam, bentuk perbuatan 4. Dalam tulisan diakhiri dengan tanda seru (!)
  • 6. Kalimat Deklaratif  Kalimat Deklaratif adalah kalimat yang isinya memberikan pernyataan kepada pembaca. Berfungsi untuk memberikan informasi tentang sesuatu Ciri-ciri kalimat berita adalah sebagai berikut; a. Isinya memberikan sesuatu b. Intonasinya netral (nada suara berakhir turun) c. Tanggapan pembaca atau pendengar tidak ada d. Dalam tulisan diawali dengan huruf kapital dan diakhir dengan titik.
  • 7. Kalimat Interogatif Kalimat Introgatif adalah kalimat yang berisi pertanyaan. Berfungsi untuk meminta informasi tentang sesuatu. Ciri ciri kalimat interogatif: 1. Isinya menanyakan sesuatu 2. Intonasinya tanya (naik pada akhir kalimat) 3. Tanggapannya berupa jawaban 4. Dalam bahasa tulis di akhiri dengan tanda tanya (?)
  • 8. Partisipan Manusia Partisipan manusia adalah semua manusia yang ikut serta dan terlibat dalam satu kegiatan. Contoh pengguanaan partisipan manusia adalah: 1. Polisi tidak berhak menyita kendaraan dan stnk, kecuali kendaraan itu diduga hasil tindak pidana. 2. Pengendara yang melanggar lalu lintas akan mengikuti sidang
  • 9. Verba Material dan Verba Tingkah Laku Verba material : verba yang mengacu pada tindakan fisik dalam suatu peristiwa / kejadian CONTOH VERBA MATERIAL  Pengendara selayaknya mengecek tuduhan pelanggaran polisi yang menilangnya.  Polisi telah meringkus tawuran mahasiswa beberapa menit yang lalu.
  • 10. Verba tingkah laku adalah verba yang mengacu pada sikap yang dinyatakan dengan ungkapan seperti, Contoh Verba Tingkah Laku  Adik menolak permintaan Ibu  Polisi menilang pengendara yang melanggar lampu lalu lintas
  • 11. Konjungsi Temporal Konjungsi temporal adalah konjungsi yang mengacu pada urutan waktu Contoh penggunaan konjungsi temporal adalah:  Pertama, gunakan jas lab pada saat praktikum. Kedua, lakukan percobaan. Ketiga, simpulkan hasil percobaan.  Pertama , lakukan pengecekan kondisi motor sebelum berkendara. Kedua, gunakan helm. Ketiga,berkendara dengan hati – hati.
  • 12. Contoh Teks Prosedur Kompleks Cara Menyambungkan Komputer dengan Internet Menggunakan Modem Eksternal 1. Saat ini, internet merupakan media paling revolusioner. Banyak pengembangan- pengembangan pada internet, salah satunya adalah perkembangan akses internet menggunakan modem eksternal. Bagaimana cara menyambungkan internet menggunakan Modem ? Berikut langkah-langkahnya : 2. Pertama, siapkan satu unit computer dan modem eksternal usahakan modem dalam keadaan baik dan sudah diisi pulsa. Pastikan juga terdapat port yang bisa digunakan untuk menyambungkan modem dan pastikan pula, computer menyala. 3. Jika modem dan computer siap, colokkan modem pada port. Lalu computer akan secara otomatis mendeteksi keberadaan modem. 4. Selanjutnya, bila modem sudah terdeteksi maka program modem akan muncul dan kita bias langsung menyambungkan computer ke internet. Namun, bila program modem belum terinstal maka kita harus menginstalnya terlebih dahulu. Bukalah modem, lalu klik setup installer modem (program untuk menginstal modem). Selanjutnya, tunggu sampai proses pemasangan selesai dan program modem siap digunakan. 5. Lalu, bukalah program modem dan klik “connect” untuk memulai proses penyambungan. Setelah proses penyambungan berhasil maka internet siap digunakan.