SlideShare a Scribd company logo
Struktur Dasar Algoritma
Macam Struktur Dasar Algoritma
1. Sekuensial (runtunan / runtut / berurutan)
2. Seleksi
3. Pengulangan
Algoritma yang kompleks umumnya tersusun atas 3 (tiga)
struktur dasar tersebut
Struktur Sekuensial
Pada struktur sekuensial, langkah-langkah yang dilakukan dalam
algoritma disusun / diproses secara berurutan.
Langkah 1
Langkah 2
Langkah 3
Langkah 1 merupakan langkah yang akan dijalankan pertama kali.
Setelah selesai, diikuti langkah 2 dan Langkah 3.
Langkah 1
Langkah 2
Langkah 3
Struktur Sekuensial
Contoh :
Buatlah diagram flow chart untuk mengonversi dari suhu
Fahrenheit ke Celcius
Kisaran dari titik beku sampai titik didih
dalam Celcius adalah 0-100, sedangkan
untuk Fahrenheit adalah 32 - 212.
Artinya, setiap kisaran 180 °F sama dengan
kisaran 100 °C. Nyatakan perbandingan ini
sebagai 180/100 = 1,8 = 9 / 5
Masukkan
f
c ← (f – 32) x 5 / 9
Tampilkan
c
Struktur Sekuensial
Contoh :
Buatlah diagram alir untuk menghitung sisi miring suatu
segitiga siku-siku
Sisi miring segitiga siku-siku =
𝑎𝑙𝑎𝑠2
+ 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖2
= 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑚𝑖𝑟𝑖𝑛𝑔2
Pseudocode :
1. Masukkan (alas, tinggi)
2. sisiMiring ← akarKuadrat (alas x alas + tinggi x tinggi)
3. Tampilkan sisiMiring
Struktur Sekuensial
Contoh :
Buatlah diagram alir untuk menghitung sisi miring suatu
segitiga siku-siku
Sisi miring segitiga siku-siku =
𝑎𝑙𝑎𝑠2
+ 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖2
= 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑚𝑖𝑟𝑖𝑛𝑔2
Masukkan
alas, tinggi
sisiMiring ← 𝒔𝒊𝒔𝒊𝑴𝒊𝒓𝒊𝒏𝒈 = 𝒂𝒍𝒂𝒔 𝟐 + 𝒕𝒊𝒏𝒈𝒈𝒊 𝟐
Tampilkan
sisiMiring
Struktur Sekuensial
Contoh :
Buatlah algoritma untuk menukarkan isi dua buah variabel
Pseudocode :
Catatan :
Diperlukan variabel
tambahan
1. Masukkan (a,b)
2. c ← a
3. a ← b
4. b ← c
5. Tampilkan (a,b)
56 77
5677
a b 56 77
7756
a b
7777
5677
56
56
56
c
Kadaan 1
Kadaan 2
Kadaan 3
Kadaan 4
Struktur Seleksi
Pada struktur sekuensial, pemilihan
langkah-langkahnya didasarkan oleh suatu
kondisi (pengambilan keputusan)
JIKA kondisi benar MAKA Langkah 1
SEBALIKNYA Langkah 2
AKHIR - JIKA
Kondisi
benar ?
Langkah 1 Langkah 2
YA TIDAK
Struktur Seleksi
Contoh :
Buatlah algoritma untuk menentukan
bilangan yang terbesar dari dua
buah bilangan x dan y
Mulai
Masukkan x,y
terbesar ← x
terbesar < y
terbesar ← y
Tampilkan
terbesar
Selesai
TIDAK
YA
Pseudocode :
1. Masukkan (x,y)
2. terbesar x // Asumsi bahwa x adalah yang
terbesar
3. JIKA terbesar < y MAKA terbesar ← y
AKHIR - JIKA
4. Tampilkan terbesar
Struktur Seleksi
Contoh :
Sebuah toko memberikan diskon
10% untuk pembeli yang berbelanja
minimal Rp 100.000.
Buatlah algoritma pembayarannya !
Pseudocode :
1. Masukkan (pembelian)
2. JIKA pembelian >= 100000 MAKA
diskon ← 0,1 x pembelian
SEBALIKNYA
diskon ← 0
AKHIR – JIKA
3. pembayaran pembelian – diskon
4. Tampilkan (pembayaran)
mulai
Masukkan pembelian
pembelian > 100000
diskon ←
pembelian / 10
diskon ←n 0
pembeyaran ←
pembelian - diskon
Tampilkan pembayaran
selesai
TIDAKYA
Struktur Pengulangan
Pada struktur pengulangan, pemilihan langkah-
langkahnya dijalankan beberapa kali sesuai kondisi
pengulangannya.
Ada 2 kondisi :
1) Mengulang selama kondisi benar proses dijalankan
2) Mengulang suatu proses sampai kondisi benar
Struktur Pengulangan pertama
Mengulang selama kondisi benar proses dijalankan
Pseudocode :
ULANG SELAMA kondisi benar
proses
AKHIR - ULANG
KONDISI BENAR
PROSES
TITIK MASUK
TITIK
KELUAR
YA
TIDAK
Sebelum proses dijalankan, kondisi diuji dahulu.
Bila kondisi bernilai benar, maka prosedur proses
akan dijalankan dan diuji kembali.
Sepanjang kondisi bernilai benar, prosedur akan
tetap dijalankan. Namun, begitu kondisi bernilai
salah, maka pengulangan berakhir.
Struktur Pengulangan Kedua
Mengulang suatu proses sampai kondisi benar
Pseudocode :
ULANG
proses
SAMPAI kondisi benar
Pada struktur pengulangan kedua, proses paling
tidak dijalankan sekali.
KONDISI BENAR
PROSES
TITIK MASUK
TITIK KELUAR
TIDAKYA
Struktur Pengulangan
Contoh :
Buatlah algoritma untuk menampilkan 4
buah tulisan “SELAMAT BELAJAR”
dengan menggunakan pengulangan
Pseudocode :
pencacah ← 1
ULANG SELAMA pencacah < 5
tampilkan (“SELAMAT BELAJAR”)
pencacah ← pencacah + 1
AKHIR - ULANG
Mulai
pencacah ← 1
pencacah < 5
Tampilkan “SELAMAT BELAJAR”
pencacah ←
pencacah + 1
Selesai
TIDAK
YA
Struktur Pengulangan
Contoh :
Buatlah algoritma untuk menampilkan tabel berikut,
dengn struktur pengulangan
Pseudocode :
bil ← 1
ULANG SELAMA bil < 11
tampilkan (bil, bil x bil)
bil ← bil + 1
AKHIR - ULANG
1 1
2 4
3 9
4 16
5 25
6 36
7 49
8 64
9 81
10 100
Mulai
bil ← 1
bil < 11
Tampilkan bil dan bil x bil
bil ← bil + 1
Selesai
TIDAK
YA
Kombinasi Struktur Dasar Algoritma
Contoh :
Algoritma :
bil ← 1
ULANG SELAMA bil < 10
JIKA bil ≠ 5 MAKA
tampilkan (bil)
AKHIR – JIKA
bil ← bil + 1
AKHIR - ULANG
Mulai
bil ← 1
bil < 10
bil ≠ 5
Tampilkan bil
bil ← bil + 1
Selesai
YA
YA
TIDAK
TIDAK
Hasil : 1 2 3 4 6 7 8 9
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Struktur dasar algoritma

Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2
Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2
Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2risal07
 
Bab1 algoritma
Bab1 algoritmaBab1 algoritma
program-linear program linear progr.pptx
program-linear program linear progr.pptxprogram-linear program linear progr.pptx
program-linear program linear progr.pptx
mulinda3
 
Numerik
NumerikNumerik
Numerik
Fiqie B
 
Bab 3 notasi algoritma
Bab 3 notasi algoritmaBab 3 notasi algoritma
Bab 3 notasi algoritmarisal07
 
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrogramanRoziq Bahtiar
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
Niken Halimy
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
Niken Halimy
 
Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Mr. FM
 
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
BayuYudhaSaputra
 
Aproksimasi
AproksimasiAproksimasi
Aproksimasi
Eko Supriyadi
 
Modul Tutorial Data Panel
Modul Tutorial Data PanelModul Tutorial Data Panel
Modul Tutorial Data Panel
OlahData TugasAkhir
 
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran FisikaManfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
habno
 
Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1
Javra Ketoprak
 

Similar to Struktur dasar algoritma (20)

Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2
Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2
Bab 2 pengantar logikaalgoritma 2
 
Bab1 algoritma
Bab1 algoritmaBab1 algoritma
Bab1 algoritma
 
program-linear program linear progr.pptx
program-linear program linear progr.pptxprogram-linear program linear progr.pptx
program-linear program linear progr.pptx
 
Numerik
NumerikNumerik
Numerik
 
Bab 3 notasi algoritma
Bab 3 notasi algoritmaBab 3 notasi algoritma
Bab 3 notasi algoritma
 
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
2. teknik pemilihan dalam_pemrograman
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
 
Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)Pemrograman algoritma (IF,else)
Pemrograman algoritma (IF,else)
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
03.01.Menentukan Penyelesaian Persamaan Kuadrat Menggunakan Bahasa Pemrogaman...
 
Algoritma 1 pertemuan 5
Algoritma 1 pertemuan 5Algoritma 1 pertemuan 5
Algoritma 1 pertemuan 5
 
02 notasi algoritma
02   notasi algoritma02   notasi algoritma
02 notasi algoritma
 
02 notasi algoritma
02   notasi algoritma02   notasi algoritma
02 notasi algoritma
 
02 notasi algoritma
02   notasi algoritma02   notasi algoritma
02 notasi algoritma
 
Aproksimasi
AproksimasiAproksimasi
Aproksimasi
 
Model panel data2
Model panel data2Model panel data2
Model panel data2
 
Modul Tutorial Data Panel
Modul Tutorial Data PanelModul Tutorial Data Panel
Modul Tutorial Data Panel
 
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran FisikaManfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
Manfaat Aplikasi Program Komputer dalam Pembelajaran Fisika
 
Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 

Struktur dasar algoritma

  • 2. Macam Struktur Dasar Algoritma 1. Sekuensial (runtunan / runtut / berurutan) 2. Seleksi 3. Pengulangan Algoritma yang kompleks umumnya tersusun atas 3 (tiga) struktur dasar tersebut
  • 3. Struktur Sekuensial Pada struktur sekuensial, langkah-langkah yang dilakukan dalam algoritma disusun / diproses secara berurutan. Langkah 1 Langkah 2 Langkah 3 Langkah 1 merupakan langkah yang akan dijalankan pertama kali. Setelah selesai, diikuti langkah 2 dan Langkah 3. Langkah 1 Langkah 2 Langkah 3
  • 4. Struktur Sekuensial Contoh : Buatlah diagram flow chart untuk mengonversi dari suhu Fahrenheit ke Celcius Kisaran dari titik beku sampai titik didih dalam Celcius adalah 0-100, sedangkan untuk Fahrenheit adalah 32 - 212. Artinya, setiap kisaran 180 °F sama dengan kisaran 100 °C. Nyatakan perbandingan ini sebagai 180/100 = 1,8 = 9 / 5 Masukkan f c ← (f – 32) x 5 / 9 Tampilkan c
  • 5. Struktur Sekuensial Contoh : Buatlah diagram alir untuk menghitung sisi miring suatu segitiga siku-siku Sisi miring segitiga siku-siku = 𝑎𝑙𝑎𝑠2 + 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖2 = 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑚𝑖𝑟𝑖𝑛𝑔2 Pseudocode : 1. Masukkan (alas, tinggi) 2. sisiMiring ← akarKuadrat (alas x alas + tinggi x tinggi) 3. Tampilkan sisiMiring
  • 6. Struktur Sekuensial Contoh : Buatlah diagram alir untuk menghitung sisi miring suatu segitiga siku-siku Sisi miring segitiga siku-siku = 𝑎𝑙𝑎𝑠2 + 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖2 = 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑚𝑖𝑟𝑖𝑛𝑔2 Masukkan alas, tinggi sisiMiring ← 𝒔𝒊𝒔𝒊𝑴𝒊𝒓𝒊𝒏𝒈 = 𝒂𝒍𝒂𝒔 𝟐 + 𝒕𝒊𝒏𝒈𝒈𝒊 𝟐 Tampilkan sisiMiring
  • 7. Struktur Sekuensial Contoh : Buatlah algoritma untuk menukarkan isi dua buah variabel Pseudocode : Catatan : Diperlukan variabel tambahan 1. Masukkan (a,b) 2. c ← a 3. a ← b 4. b ← c 5. Tampilkan (a,b) 56 77 5677 a b 56 77 7756 a b 7777 5677 56 56 56 c Kadaan 1 Kadaan 2 Kadaan 3 Kadaan 4
  • 8. Struktur Seleksi Pada struktur sekuensial, pemilihan langkah-langkahnya didasarkan oleh suatu kondisi (pengambilan keputusan) JIKA kondisi benar MAKA Langkah 1 SEBALIKNYA Langkah 2 AKHIR - JIKA Kondisi benar ? Langkah 1 Langkah 2 YA TIDAK
  • 9. Struktur Seleksi Contoh : Buatlah algoritma untuk menentukan bilangan yang terbesar dari dua buah bilangan x dan y Mulai Masukkan x,y terbesar ← x terbesar < y terbesar ← y Tampilkan terbesar Selesai TIDAK YA Pseudocode : 1. Masukkan (x,y) 2. terbesar x // Asumsi bahwa x adalah yang terbesar 3. JIKA terbesar < y MAKA terbesar ← y AKHIR - JIKA 4. Tampilkan terbesar
  • 10. Struktur Seleksi Contoh : Sebuah toko memberikan diskon 10% untuk pembeli yang berbelanja minimal Rp 100.000. Buatlah algoritma pembayarannya ! Pseudocode : 1. Masukkan (pembelian) 2. JIKA pembelian >= 100000 MAKA diskon ← 0,1 x pembelian SEBALIKNYA diskon ← 0 AKHIR – JIKA 3. pembayaran pembelian – diskon 4. Tampilkan (pembayaran) mulai Masukkan pembelian pembelian > 100000 diskon ← pembelian / 10 diskon ←n 0 pembeyaran ← pembelian - diskon Tampilkan pembayaran selesai TIDAKYA
  • 11. Struktur Pengulangan Pada struktur pengulangan, pemilihan langkah- langkahnya dijalankan beberapa kali sesuai kondisi pengulangannya. Ada 2 kondisi : 1) Mengulang selama kondisi benar proses dijalankan 2) Mengulang suatu proses sampai kondisi benar
  • 12. Struktur Pengulangan pertama Mengulang selama kondisi benar proses dijalankan Pseudocode : ULANG SELAMA kondisi benar proses AKHIR - ULANG KONDISI BENAR PROSES TITIK MASUK TITIK KELUAR YA TIDAK Sebelum proses dijalankan, kondisi diuji dahulu. Bila kondisi bernilai benar, maka prosedur proses akan dijalankan dan diuji kembali. Sepanjang kondisi bernilai benar, prosedur akan tetap dijalankan. Namun, begitu kondisi bernilai salah, maka pengulangan berakhir.
  • 13. Struktur Pengulangan Kedua Mengulang suatu proses sampai kondisi benar Pseudocode : ULANG proses SAMPAI kondisi benar Pada struktur pengulangan kedua, proses paling tidak dijalankan sekali. KONDISI BENAR PROSES TITIK MASUK TITIK KELUAR TIDAKYA
  • 14. Struktur Pengulangan Contoh : Buatlah algoritma untuk menampilkan 4 buah tulisan “SELAMAT BELAJAR” dengan menggunakan pengulangan Pseudocode : pencacah ← 1 ULANG SELAMA pencacah < 5 tampilkan (“SELAMAT BELAJAR”) pencacah ← pencacah + 1 AKHIR - ULANG Mulai pencacah ← 1 pencacah < 5 Tampilkan “SELAMAT BELAJAR” pencacah ← pencacah + 1 Selesai TIDAK YA
  • 15. Struktur Pengulangan Contoh : Buatlah algoritma untuk menampilkan tabel berikut, dengn struktur pengulangan Pseudocode : bil ← 1 ULANG SELAMA bil < 11 tampilkan (bil, bil x bil) bil ← bil + 1 AKHIR - ULANG 1 1 2 4 3 9 4 16 5 25 6 36 7 49 8 64 9 81 10 100 Mulai bil ← 1 bil < 11 Tampilkan bil dan bil x bil bil ← bil + 1 Selesai TIDAK YA
  • 16. Kombinasi Struktur Dasar Algoritma Contoh : Algoritma : bil ← 1 ULANG SELAMA bil < 10 JIKA bil ≠ 5 MAKA tampilkan (bil) AKHIR – JIKA bil ← bil + 1 AKHIR - ULANG Mulai bil ← 1 bil < 10 bil ≠ 5 Tampilkan bil bil ← bil + 1 Selesai YA YA TIDAK TIDAK Hasil : 1 2 3 4 6 7 8 9