SlideShare a Scribd company logo
Sosialisasi
OSN-K 2022
Bidang Kebumian
BENTUK SOAL & PETUNJUK PENGERJAAN
TES SIMULASI DAN TES OSN-K 2022 BIDANG KEBUMIAN
Tim Teknis OSN Bidang Kebumian Tahun 2022
D. Hendra Amijaya, Ichsan Ibrahim,dan Pentatok Kuncoro
Irfan Wijaya & Putu Nanda (narahubung)
Petunjuk umum
 Baca dan cermati buku Pedoman OSN 2022
 Baca dengan seksama setiap pengumuman atau publikasi dari
PUSPRESNAS via kanal-kanal resmi:
 https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id
 https://www.instagram.com/puspresnas/
 https://twitter.com/puspresnas
 https://www.tiktok.com/@puspresnas
 https://www.facebook.com/puspresnas
 Pusat Prestasi Nasional
 Gabung ke grup Telegram OSN-K BIDANG KEBUMIAN 2022
 https://s.id/PesertaOSNKKebumian2022 atau
 https://t.me/+QOVD7n-cL6A1Mzg1
Tahapan OSN 2022
 OSN-S ( Seleksi Tingkat Sekolah): 23 – 25 Februari 2022
 Uji Coba OSN-K: 18 – 19 Mei 2022
 OSN-K (Seleksi Tingkat Kabupaten/Kota): 23 – 25 Mei
2022
 Uji Coba OSN-P: 18 – 19 Agustus 2022 (rencana)
 OSN-P (Seleksi Tingkat Provinsi): 23 – 26 Agustus 2022 (rencana)
 OSN (Seleksi Tingkat Nasional): 3 – 8 Oktober 2022 (rencana)
Tes Simulasi OSN-K
 Tanggal : 18 – 19 Mei 2022
 Rentang waktu : 08.00 – 17.00 WIB (Diatur oleh
satuan pendidikan/sekolah)
 Kesempatan melakukan simulasi: 2× (maksimal)
 Durasi Simulasi: 90 menit
 Jumlah Soal Tes: 100 nomor Pilihan Ganda dengan
1 pilihan benar
 25 soal Geologi, 25 soal Meteorologi, 25 soal
Oseanografi, 25 soal Astronomi/Sains Keplanetan
 Terdapat minimal 1 soal berbahasa Inggris pada
tiap sub bidang
BOLEH
MENGGUNAKAN
KALKULATOR
Tes OSN-K
 Hari/Tanggal: Rabu, 25 Mei 2022
 Waktu: 08.00 – 10.00 WIB (lihat jadwal yang telah
diumumkan)
 Durasi Tes: 120 menit (2 jam)
 Kesempatan melakukan tes: 1×
 Jumlah Soal Tes: 100 nomor Pilihan Ganda
dengan 1 pilihan benar
 25 soal Geologi, 25 soal Meteorologi, 25 soal
Oseanografi, 25 soal Astronomi/Sains Keplanetan
 Terdapat minimal 1 soal berbahasa Inggris pada
tiap sub bidang
 Publikasi peserta yang lolos ke OSN-P oleh Dinas
Pendidikan Provinsi.
BOLEH
MENGGUNAKAN
KALKULATOR
Penilaian
 Terdapat 3 (tiga) tingkat kesulitan soal yaitu mudah, menengah dan sulit.
 Untuk bobot nilai adalah sebagai berikut:
soal kategori mudah, nilai jawaban benar = 1.
soal kategori menengah, nilai jawaban benar = 3.
soal kategori sulit, nilai jawaban benar = 5.
 Untuk jawaban salah pada ke tiga kategori soal di atas, diberi nilai 0 (Nol).
 Untuk soal yang tidak dijawab, diberi nilai 0 (Nol).
 Jumlah soal berdasar tingkat kesulitan:
 Kategori mudah: 40 soal (10 soal per tiap sub bidang)
 Kategori menengah = 40 soal (10 soal per tiap sub bidang)
 Kategori sulit = 20 soal soal (5 soal per tiap sub bidang)
 Maksimal nilai (jika seluruhnya benar) = 260
Halaman Login
Isi
username
password
Isikan
Username
dan
Password
Lakukan Konfirmasi Data
Otomatis
terisi
Harus diisi
dengan
informasi yang
sebenarnya
Informasi Token diperoleh
dari pengawas/proktor di
ruangan tes
Token
 Fungsi token adalah kunci untuk masuk ke soal.
 Cara mendapatkan token adalah dengan meminta kepada
pengawas. Pengawas meminta token kepada Proktor.
 Jika peserta mengalami gangguan teknis dan keluar dari ujian, maka
peserta harus meminta token kembali kepada pengawas, dan
pengawas meminta kembali token tersebut kepada Proktor.
 Token akan berubah dalam waktu 15 menit.
Notifikasi Konfirmasi dari Sistem
Tes Simulasi : 90
menit
Tes OSN-K 2022
Ilmu Kebumian = 120 menit
Nama Peserta
Tekan tombol Mulai untuk memulai tes
Tampilan Halaman Soal
Sisa waktu Tes
Untuk
Navigasi soal
Untuk mengubah
ukuran tampilan
huruf
Nomor soal
Menuju soal sebelumnya Menuju soal berikutnya
Tekan bila masih
ragu-ragu
Peringatan
 Baca dan pahami soal dengan SEKSAMA
 JANGAN MEMILIH ATAU MENEKAN JAWABAN APAPUN
BILA MASIH RAGU-RAGU
 SEBAB JIKA SUDAH MEMILIH SATU PILIHAN, MAKA HANYA
BISA MENGGANTI JAWABAN, misal, sudah memilih “C”,
maka hanya bisa mengubah plihan jawaban ke pilihan
lain (misal ke “A”, “B”, “D”, atau “E”). TETAPI TIDAK BISA
LAGI MENGOSONGKAN (CLEAR) pilihan.
Memberikan Jawaban
Untuk memilih dan memberikan
jawaban, maka bisa gunakan:
• Tetikus (mouse)
• Papan ketik (keyboard
laptop/komputer:
• Tanda panah
• Tombol a, b, c, d, atau e
Arti warna di Jendela Pop Up
Daftar Soal
• Hitam = Soal telah dijawab
• Kuning = Soal telah dijawab atau pun belum, tetapi tombol ragu-ragu
dicentang atau aktif
• Biru = Posisi soal yang sedang ditampilkan
• Putih = Belum dijawab atau dipilih untuk tidak dijawab
Memilih nomor soal tertentu untuk
dikerjakan
Misal ingin memilih soal no.76, maka
• tekan tombol navigas soal
• pilih nomor soal
• tekan nomor soal tersebut
Mengakhiri Tes
• Tekan tombol navigasi soal
• Pilih nomor soal paling akhir
• Tekan tombol Selesai untuk
mengakhir tes
(aktif setelah tes berjalan selama 30
menit
Pop Up Peringatan
Terdapat sejumlah soal yang tombol Ragu-
Ragu masih aktif
Gunaka tombol navigasi soal untuk memilih soal-soal
tersebut kemudian non-aktifkan tombol Ragu-ragu di
soal tersebut
Pop Up Konfirmasi Mengakhiri Tes
Centang
kotak pilihan
Tekan tombol
SELESAI jika akan
mengakiri Tes
Tekan tombol TIDAK jika
ingin memeriksa kembali
jawaban (jika waktu
masih ada)
Pop Up Konfirmasi Mengakhir Tes
(akan muncul 2 kali)
Pop Up Konfirmasi Mengakhiri Tes
(Final)
Notifikasi Telah Mengakhiri Tes
Q & A
 Kapan pelaksanaan OSNK dan simulasinya?
 Uji Coba OSN-K: 18 – 19 Mei 2022
 OSN-K (Seleksi Tingkat Kabupaten/Kota): 23 – 25 Mei 2022
 Apakah dibidang kebumian harus mengunggah surat keterangan
bebas buta warna?
 YA. Lihat buku Pedoman OSN 2022 halaman 44.
 ”...... Surat Keterangan Bebas Buta Warna dari dokter yang wajib
diunggah pada rentang waktu uji coba OSN-P 2022”.
 Bagaimana sistem penilaian pada bidang kebumian?
 Lihat kembali slide Penilaian di berkas presentasi ini
Q & A
 Apakah ada aturan baru yang berbeda dengan tahun tahun
sebelumnya?
 SECARA UMUM SAMA DENGAN TAHUN LALU.
 Hanya ada sedikit penyesuaian pada bagian penilaian,
 bila jawaban yang diberikan salah, maka tidak ada pengurangan nilai.
 Jika dilihat dari tahun lalu terdapat soal berbahasa inggris, apakah
ditahun ini akan muncul soal dalam berbahasa inggris juga dan
berapa jumlahnya?
 YA. Ada soal berbahasa Inggris
 Minimal 1 soal pada tiap sub bidang.
Q & A
 Apakah terdapat rujukan referensi bahan pembelajaran OSN-K
Kebumian?
Tidak ada referensi utama ataupun khusus.
Ini hanya contoh beberapa buku dan link
 Meteorology Today: An Introduction to Weather, Climate, and the
Environment, C. Donald Ahrens & Robert Henson, 2020.
 Fundamental Astronomy, Hannu Karttunen, Pekka Kröger, Heikki Oja,
Markku Poutanen, Karl Johan Donner, 2017
 https://www.earthlearningidea.com/home/Teaching_resources.html
 http://www.igeoscied.org/teaching-resources/geoscience-text-books/
Sosialisasi OSN-K 2022 Kebumian_1.pdf

More Related Content

Similar to Sosialisasi OSN-K 2022 Kebumian_1.pdf

Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdfSosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
ichsan6
 
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdfBentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
SusiloHeriyono1
 
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkalaFinal buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
NettaGumilang
 
Panduan PAS dari RUMAH.pdf
Panduan PAS dari RUMAH.pdfPanduan PAS dari RUMAH.pdf
Panduan PAS dari RUMAH.pdf
MadeTrisnaSastradi
 
Kebijakan+un converted
Kebijakan+un convertedKebijakan+un converted
Kebijakan+un converted
Agustina Rahmawati
 
Analisis soal secara manual
Analisis soal secara manualAnalisis soal secara manual
Analisis soal secara manual
Abu Abdirrahman
 
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI  HASIL BELAJAR.pptEVALUASI  HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
MUHAMMADARIF794580
 
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docxRPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
RestiELF
 
[Format] telaah soal
[Format] telaah soal[Format] telaah soal
[Format] telaah soal
eli priyatna laidan
 
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptxPengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
DiptaDiptaWirasatyaN
 
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
FATHIAPRAMESTHI
 
Penulisan soal uraian 2019 puspendik
Penulisan soal uraian 2019 puspendik Penulisan soal uraian 2019 puspendik
Penulisan soal uraian 2019 puspendik
Mushlihatun Syarifah
 
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdfpenulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
ImamFirmanto1
 
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
MyWife humaeroh
 
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
ullismukhlis
 

Similar to Sosialisasi OSN-K 2022 Kebumian_1.pdf (15)

Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdfSosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
Sosialisasi OSN-P Bidang Kebumian 2023 (Bagian Teknis).pdf
 
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdfBentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
Bentuk dan Contoh Soal AKM Numerasi.pdf
 
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkalaFinal buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
Final buku-saku-asesmen-kognitif-berkala
 
Panduan PAS dari RUMAH.pdf
Panduan PAS dari RUMAH.pdfPanduan PAS dari RUMAH.pdf
Panduan PAS dari RUMAH.pdf
 
Kebijakan+un converted
Kebijakan+un convertedKebijakan+un converted
Kebijakan+un converted
 
Analisis soal secara manual
Analisis soal secara manualAnalisis soal secara manual
Analisis soal secara manual
 
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI  HASIL BELAJAR.pptEVALUASI  HASIL BELAJAR.ppt
EVALUASI HASIL BELAJAR.ppt
 
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docxRPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
RPP REVIEW MATERI BAB 5.docx
 
[Format] telaah soal
[Format] telaah soal[Format] telaah soal
[Format] telaah soal
 
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptxPengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
Pengembangan Soal Terstandar_Baroto.pptx
 
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
Laporan Pengolahan Analisis Kualitas Butir Soal Materi Gelombang Mekanik Pada...
 
Penulisan soal uraian 2019 puspendik
Penulisan soal uraian 2019 puspendik Penulisan soal uraian 2019 puspendik
Penulisan soal uraian 2019 puspendik
 
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdfpenulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
penulisansoaluraian2019-puspendikaminyusuf-190619130457.pdf
 
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
2_Instrumen PGL_Part 1_Eva Novianawati H..pdf
 
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
Penilaian pengetahuan pembelajaran k13
 

Sosialisasi OSN-K 2022 Kebumian_1.pdf

  • 1. Sosialisasi OSN-K 2022 Bidang Kebumian BENTUK SOAL & PETUNJUK PENGERJAAN TES SIMULASI DAN TES OSN-K 2022 BIDANG KEBUMIAN Tim Teknis OSN Bidang Kebumian Tahun 2022 D. Hendra Amijaya, Ichsan Ibrahim,dan Pentatok Kuncoro Irfan Wijaya & Putu Nanda (narahubung)
  • 2.
  • 3. Petunjuk umum  Baca dan cermati buku Pedoman OSN 2022  Baca dengan seksama setiap pengumuman atau publikasi dari PUSPRESNAS via kanal-kanal resmi:  https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id  https://www.instagram.com/puspresnas/  https://twitter.com/puspresnas  https://www.tiktok.com/@puspresnas  https://www.facebook.com/puspresnas  Pusat Prestasi Nasional  Gabung ke grup Telegram OSN-K BIDANG KEBUMIAN 2022  https://s.id/PesertaOSNKKebumian2022 atau  https://t.me/+QOVD7n-cL6A1Mzg1
  • 4. Tahapan OSN 2022  OSN-S ( Seleksi Tingkat Sekolah): 23 – 25 Februari 2022  Uji Coba OSN-K: 18 – 19 Mei 2022  OSN-K (Seleksi Tingkat Kabupaten/Kota): 23 – 25 Mei 2022  Uji Coba OSN-P: 18 – 19 Agustus 2022 (rencana)  OSN-P (Seleksi Tingkat Provinsi): 23 – 26 Agustus 2022 (rencana)  OSN (Seleksi Tingkat Nasional): 3 – 8 Oktober 2022 (rencana)
  • 5. Tes Simulasi OSN-K  Tanggal : 18 – 19 Mei 2022  Rentang waktu : 08.00 – 17.00 WIB (Diatur oleh satuan pendidikan/sekolah)  Kesempatan melakukan simulasi: 2× (maksimal)  Durasi Simulasi: 90 menit  Jumlah Soal Tes: 100 nomor Pilihan Ganda dengan 1 pilihan benar  25 soal Geologi, 25 soal Meteorologi, 25 soal Oseanografi, 25 soal Astronomi/Sains Keplanetan  Terdapat minimal 1 soal berbahasa Inggris pada tiap sub bidang BOLEH MENGGUNAKAN KALKULATOR
  • 6. Tes OSN-K  Hari/Tanggal: Rabu, 25 Mei 2022  Waktu: 08.00 – 10.00 WIB (lihat jadwal yang telah diumumkan)  Durasi Tes: 120 menit (2 jam)  Kesempatan melakukan tes: 1×  Jumlah Soal Tes: 100 nomor Pilihan Ganda dengan 1 pilihan benar  25 soal Geologi, 25 soal Meteorologi, 25 soal Oseanografi, 25 soal Astronomi/Sains Keplanetan  Terdapat minimal 1 soal berbahasa Inggris pada tiap sub bidang  Publikasi peserta yang lolos ke OSN-P oleh Dinas Pendidikan Provinsi. BOLEH MENGGUNAKAN KALKULATOR
  • 7. Penilaian  Terdapat 3 (tiga) tingkat kesulitan soal yaitu mudah, menengah dan sulit.  Untuk bobot nilai adalah sebagai berikut: soal kategori mudah, nilai jawaban benar = 1. soal kategori menengah, nilai jawaban benar = 3. soal kategori sulit, nilai jawaban benar = 5.  Untuk jawaban salah pada ke tiga kategori soal di atas, diberi nilai 0 (Nol).  Untuk soal yang tidak dijawab, diberi nilai 0 (Nol).  Jumlah soal berdasar tingkat kesulitan:  Kategori mudah: 40 soal (10 soal per tiap sub bidang)  Kategori menengah = 40 soal (10 soal per tiap sub bidang)  Kategori sulit = 20 soal soal (5 soal per tiap sub bidang)  Maksimal nilai (jika seluruhnya benar) = 260
  • 8.
  • 11. Lakukan Konfirmasi Data Otomatis terisi Harus diisi dengan informasi yang sebenarnya Informasi Token diperoleh dari pengawas/proktor di ruangan tes
  • 12. Token  Fungsi token adalah kunci untuk masuk ke soal.  Cara mendapatkan token adalah dengan meminta kepada pengawas. Pengawas meminta token kepada Proktor.  Jika peserta mengalami gangguan teknis dan keluar dari ujian, maka peserta harus meminta token kembali kepada pengawas, dan pengawas meminta kembali token tersebut kepada Proktor.  Token akan berubah dalam waktu 15 menit.
  • 13. Notifikasi Konfirmasi dari Sistem Tes Simulasi : 90 menit Tes OSN-K 2022 Ilmu Kebumian = 120 menit Nama Peserta Tekan tombol Mulai untuk memulai tes
  • 14. Tampilan Halaman Soal Sisa waktu Tes Untuk Navigasi soal Untuk mengubah ukuran tampilan huruf Nomor soal Menuju soal sebelumnya Menuju soal berikutnya Tekan bila masih ragu-ragu
  • 15. Peringatan  Baca dan pahami soal dengan SEKSAMA  JANGAN MEMILIH ATAU MENEKAN JAWABAN APAPUN BILA MASIH RAGU-RAGU  SEBAB JIKA SUDAH MEMILIH SATU PILIHAN, MAKA HANYA BISA MENGGANTI JAWABAN, misal, sudah memilih “C”, maka hanya bisa mengubah plihan jawaban ke pilihan lain (misal ke “A”, “B”, “D”, atau “E”). TETAPI TIDAK BISA LAGI MENGOSONGKAN (CLEAR) pilihan.
  • 16. Memberikan Jawaban Untuk memilih dan memberikan jawaban, maka bisa gunakan: • Tetikus (mouse) • Papan ketik (keyboard laptop/komputer: • Tanda panah • Tombol a, b, c, d, atau e
  • 17. Arti warna di Jendela Pop Up Daftar Soal • Hitam = Soal telah dijawab • Kuning = Soal telah dijawab atau pun belum, tetapi tombol ragu-ragu dicentang atau aktif • Biru = Posisi soal yang sedang ditampilkan • Putih = Belum dijawab atau dipilih untuk tidak dijawab
  • 18. Memilih nomor soal tertentu untuk dikerjakan Misal ingin memilih soal no.76, maka • tekan tombol navigas soal • pilih nomor soal • tekan nomor soal tersebut
  • 19. Mengakhiri Tes • Tekan tombol navigasi soal • Pilih nomor soal paling akhir • Tekan tombol Selesai untuk mengakhir tes (aktif setelah tes berjalan selama 30 menit
  • 20. Pop Up Peringatan Terdapat sejumlah soal yang tombol Ragu- Ragu masih aktif Gunaka tombol navigasi soal untuk memilih soal-soal tersebut kemudian non-aktifkan tombol Ragu-ragu di soal tersebut
  • 21. Pop Up Konfirmasi Mengakhiri Tes Centang kotak pilihan Tekan tombol SELESAI jika akan mengakiri Tes Tekan tombol TIDAK jika ingin memeriksa kembali jawaban (jika waktu masih ada)
  • 22. Pop Up Konfirmasi Mengakhir Tes (akan muncul 2 kali)
  • 23. Pop Up Konfirmasi Mengakhiri Tes (Final)
  • 25. Q & A  Kapan pelaksanaan OSNK dan simulasinya?  Uji Coba OSN-K: 18 – 19 Mei 2022  OSN-K (Seleksi Tingkat Kabupaten/Kota): 23 – 25 Mei 2022  Apakah dibidang kebumian harus mengunggah surat keterangan bebas buta warna?  YA. Lihat buku Pedoman OSN 2022 halaman 44.  ”...... Surat Keterangan Bebas Buta Warna dari dokter yang wajib diunggah pada rentang waktu uji coba OSN-P 2022”.  Bagaimana sistem penilaian pada bidang kebumian?  Lihat kembali slide Penilaian di berkas presentasi ini
  • 26. Q & A  Apakah ada aturan baru yang berbeda dengan tahun tahun sebelumnya?  SECARA UMUM SAMA DENGAN TAHUN LALU.  Hanya ada sedikit penyesuaian pada bagian penilaian,  bila jawaban yang diberikan salah, maka tidak ada pengurangan nilai.  Jika dilihat dari tahun lalu terdapat soal berbahasa inggris, apakah ditahun ini akan muncul soal dalam berbahasa inggris juga dan berapa jumlahnya?  YA. Ada soal berbahasa Inggris  Minimal 1 soal pada tiap sub bidang.
  • 27. Q & A  Apakah terdapat rujukan referensi bahan pembelajaran OSN-K Kebumian? Tidak ada referensi utama ataupun khusus. Ini hanya contoh beberapa buku dan link  Meteorology Today: An Introduction to Weather, Climate, and the Environment, C. Donald Ahrens & Robert Henson, 2020.  Fundamental Astronomy, Hannu Karttunen, Pekka Kröger, Heikki Oja, Markku Poutanen, Karl Johan Donner, 2017  https://www.earthlearningidea.com/home/Teaching_resources.html  http://www.igeoscied.org/teaching-resources/geoscience-text-books/