SlideShare a Scribd company logo
Provider yang saya gunakan adalah XL Axiata
Kelebihan dan kekurangan XL Axiata
XL tidak setua Telkomsel dan Indosat, tetapi XL memiliki beberapa kelebihan yang sanggup
mengalahkan keistimewaan Indosat dan Telkomsel.
Kelebihan XL diantaranya adalah kecepatan akses internet. Speed internet menggunakan kartu XL
jelas berada jauh diatas Telkomsel dan Indosat. Meski Telkomsel dengan berjibun iklannya mendaulat
mereka sebagai yang tercepat, pada prakteknya koneksi internet menggunakan kartu XL jauh lebih
cepat daripada menggunakan kartu Telkomsel. Selain itu, XL juga mempunyai penampilan yang
sangat bagus, hal ini dibuktikan dengan kuatnya radiasi signal XL dibanyak tempat (plosok). Jarang
mengalami jaringan trouble, cepat dan inovatif.
Salah satu kekurangan XL yang masih membuat sebagian pengguna lebih memilih Indosat adalah
faktor harga/tarif. Secara keseluruhan tarif XL masih mahal.
SISTEM JARINGAN KOMPUTER YANG DIGUNAKAN UNIVERSITAS MERCU BUANA
Menurut saya jaringan yang digunakan oleh univ mercu buana adalah MAN. Jaringan
MAN atau disebut juga Metropolitan Area Network adalah jaringan yang menghubungkan lokasi
yang satu dengan yang lainnya ( suatu daerah dengan daerah yang lain dalam satu wilayah
perkotaan). Pada jaringan MAN ini boleh kita menggunakakan fasilitas komunikasi umum yang
berbeda akan tetapi dengan adanya Jaringan MAN ini maka antara kota 1 dengan kota yang
lainnya.
Man bisa dicapai tanpa biaya fiber optic atau kabel tembaga yang terkadang sangat mahal.
Sebagai tambahan, WMAN dapat bertindak sebagai backup bagi jaringan yang berbasis kabel
dan dia akan aktif ketika jaringan yang berbasis kabel tadi mengalami gangguan. WMAN
menggunakan gelombang radio atau cahaya infrared untuk mentransmisikan data. Jaringan akses
nirkabel broadband, yang memberikan pengguna dengan akses berkecepatan tinggi, merupakan
hal yang banyak diminati saat ini.
Kesatuan dasar WMAN adalah sebuah sel radio, yang terdiri dari hub station and mobile
stations. Hub station adalah bertanggung jawab untuk menyediakan konektivas antara mobile
stations di dalam sel, dan dari mobile stations ke wired backbone. WMAN, terdiri dari satu atau
lebih sel radio yang terdapat pada jaringan, bersama dengan wired terminals, dihubungkan dari
jaringan satu ke jaringan lain sehingga jangkauan yang diperoleh lebih luas (wider network)
melalui wired backbone.
Kelemahan WMANs :
1. Interception atau penyadapan, Hal ini sangat mudah dilakukan, dan sudah tidak asing lagi
bagi para hacker. Berbagai tools dengan mudah di peroleh di internet. Berbagai teknik
kriptografi dapat di bongkar oleh tools tools tersebut.
2. Injection, Pada saat transmisi melalui radio, dimungkinkan dilakukan injection karena
berbagai kelemahan pada cara kerja wifi dimana tidak ada proses validasi siapa yang sedang
terhubung atau siapa yang memutuskan koneksi saat itu.
3. Jamming, Jamming sangat dimungkinkan terjadi,baik disengaja maupun tidak disengaja
karena ketidaktahuan penggunawireless tersebut. Pengaturan penggunaan kanal frekwensi
merupakan keharusan agarjamming dapat di minimalisir. Jamming terjadi karena frekwensi yang
digunakan cukup sempit sehingga penggunaan kembali channel sulit dilakukan pada area yang
padat jaringan nirkabelnya. S
Kelebihan Jaringan WMANs :
Dibanding dengan kelemahan yang ada teknologi wireless pada jaringan MAN masih menjadi
yang terbaik karena keuntungan yang didapat untuk keadaan yang aman adalah Meningkatkan
efisiensi – memperbaiki komunikasi dengan tujuan transfer informasi yang lebih cepat dalam
bisnis dan antara pelanggan.
1. Sentuhan yang dekat – Anda tidak perlu membawa kabel atau adaptor untuk mengakses
jaringan kantor.
2. Memperbesar mobilitas dan fleksibilitas bagi pemakai – pekerja kantor berbasis wireless
dapat terhubung tanpaharus duduk di depan komputer.
3. Mengurangi biaya pembuatan jaringan dan perawatannya – pada banyak kasus jaringan
wireless lebih mudah diinstalasi dan perawatannyapun lebih murah disbanding penggunaan kabel
seperti fiber optic dan coaxial.
4. Dengan menggunakan jaringan wireless biaya dapat menjadi lebih efisien karena dapat
menghemat biaya untuk penggunaan kabel.
5. More robust against multi-path propagation effects. Penggunaan media wireless akan lebih
handal dibanding media kabel.
6. Less sensitive to timing errors. Kemungkinan pengiriman ulang data yang error akan lebih
kecil.
7. High spectral efficiency. Untuk menghubungkan jaringanantar daerah spectrum frekwensi
yang digunakan akan lebih efisien disbanding dengan media kabel
8. Very high bandwidth efficiency.Efisiensi bandwidth yang digunakan akan lebih baik
dibandingkan media kabel.
9. Dapat digunakan untuk berkomunikasi untuk jarak yang cukup jauh tergantung dengan LoS
(Line Of Sight) dan kemampuan perangkat wireless.
Daftar Pustaka :
· Habibullah Al Faruq , 2017 , http://www.habibullahurl.com/2015/09/pengertian-dan-
fungsi-isp.html
· Muthiata Widuri , 2017 , http://muthiara086.blogspot.co.id/2017/06/quiz-sim-13-di-
indonesia-banyak-jasa.html?m=0
· Fanny, 2017 http://simfanny.blogspot.co.id/2012/10/kelebihan-dan-kekurangan-
telkomsel.html
· Ali , Hapzi , 2017 , Modul 13 Sistem Informasi Manajemen , Jakarta ( 10 Desember 2017,
jam 14:15)
QUIZ
1. Telekomunikasi
Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi, dari suatu tempat ke
tempat lain.
contoh dan manfaat telekomunikasi :
1) telepon
2) radio
3) gelombang radio-
4)Televisi
5) jaringan komputer
Adapun manfaat dan fungsi nya sebagai berikut :
Pada zaman sekarang alat komunikasi mudah didapat dengan mudah dengan layanan yang
dibilang lengkap. Tidak di pungkiri Handphone jaman sekarang memiliki aneka ragam bentuk
dan fasilitas didalamnya. Contoh yang paling kecil adalah dimana handphone bisa digunakan
sebagai kamera, video, pemutar musik, dan bahkan untuk browsing.
2. Topologi Jaringan
Topologi jaringan adalah, hal yang menjelaskan hubungan geometris antara unsur-unsur dasar
penyusun jaringan, yaitu node, link, dan station.
Contoh Topologi jaringan :
1. Topologi Ring
Kelebihan dari topologi jaringan komputer ring adalah pada kemudahan dalam proses
pemasangan dan instalasi, penggunaan jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan menghemat
biaya.
2. Topologi Bus
Kelebihan dari bus hampir sama dengan ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak dan
menghemat biaya pemasangan.
3. Topologi Star
Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi komputer mana yang mengalami
gangguan, mudah untuk melakukan penambahan atau pengurangan komputer tanpa mengganggu
yang lain, serta tingkat keamanan sebuah data lebih tinggi, .
4. Topologi Mesh
Kelebihanya adalah proses pengiriman lebih cepat dan tanpa melalui komputer lain, jika salah
satu komputer mengalami kerusakan tidak akan menggangu komputer lain.
5. Topologi Tree
6. Kelebihan topologi tree adalah mudah menemukan suatu kesalahan dan juga mudah
melakukan perubahan jaringan jika diperlukan.
3. Internet
Internet (kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komputer yang
saling terhubung menggunakan standar sistem
global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol
pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna
di seluruh dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet.
contoh dan manfaat Internet :
1. E-Mail (Electronic Mail)
2. E-Commerce
3. 3. E-Banking
manfaat Internet :
1. Sebagai media melakukan transfer file Transfer file yang dimaksud adalah untuk melakukan
akses pada server lain yang jaraknya jauh, baik secara anonymous FTP (File Transfer Protocol)
maupun yang bukan anonymous FTP.
2. Sebagai sarana mengirim surat (email)
3. Sebagai surat pembelajaran dan pendidikan
4. Sebagai sarana untuk penjualan atau pemasaran
5. Melakukan mailing list, newsgroup, dan konferensi Mailing list atau newsgroup digunakan
untuk melakukan diskusi online dalam sebuah forum tertentu untuk membahas permasalahan
tertentu bagi netter (pengguna internet) yang memiliki masalah dan topic yang sama.
4. Teknologi Nirkabel
Teknologi nikabel (wireless) jika di artikan secara harafiah adalah teknologi yang
menggunakan media udara (gelombang radio) sebagai jalur lalu lintas data sebagai pengganti
kabel. Sistem Komunikasi ini menggunakan frekuensi/spectrum radio, ‘
Contoh lain dari teknologi nirkabel termasuk GPS unit, pembuka pintu garasi atau pintu garasi,
wireless mouse komputer, keyboard dan headset (audio), headphone, penerima radio, televisi
satelit, siaran televisi tanpa kabel dan telepon.
Teknologi nirkabel bermanfaat untuk menghubungkan suatu perangkat dengan perangkat lainnya
ataupun penyimpanan dengan tanpa Suatu kerepotan hanya dengan internet dan jaringan.

More Related Content

What's hot

Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Desi Panjaitan
 
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
shufynoor
 
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
Nia Kurniawati
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Nilam Rosfalina
 
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
yonostheven
 
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
vebi yanti arisandy
 
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
hani melinda
 
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Ellya Yasmien
 
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
RaniaRaniaJuita
 
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Listi yono
 
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
Yolanda Putri Pratiwi
 
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1Za Nazlah
 
7. jaringan dan-telekomunikasi
7. jaringan dan-telekomunikasi7. jaringan dan-telekomunikasi
7. jaringan dan-telekomunikasi
vicky alhuda
 
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
Siti Aula
 
Pertemuan 12 Ryan Indra Pratama
Pertemuan 12 Ryan Indra PratamaPertemuan 12 Ryan Indra Pratama
Pertemuan 12 Ryan Indra Pratama
Ryan Indra
 
Komunikasi dan Jaringan
Komunikasi dan JaringanKomunikasi dan Jaringan
Komunikasi dan Jaringan
Kadek Elda Primadistya
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
WidyaAyundaPutri
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi okEka Dhani
 

What's hot (18)

Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
 
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
SIM 13, SHUFI NOOR, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Te...
 
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
Sim, nia kurniawati, hapzi ali, telekominikasi, internet dan teknologi nirkab...
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
 
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
SIM 13, YONO, PROF. Dr. HAPZI ALI CMA, Telekomunikasi, Internet, dan Teknolog...
 
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-13, Universitas...
 
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
Sim, hani melinda, hapzi ali,provider penyediaan sistem & pengertian impl...
 
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...Sim 13   ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
Sim 13 ellya yasmien, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, inte...
 
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
Artikel sim rania juita 43219110113 (23 10-2020)
 
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
Sim 13, listiyono, prof. dr. ir. hapzi ali mm, cma , telekomunikasi, internet...
 
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
SIM 13, Yolanda Putri Pratiwi, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Tekno...
 
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1
Makalah jaringan-telekomunikasi-power-point-1-1
 
7. jaringan dan-telekomunikasi
7. jaringan dan-telekomunikasi7. jaringan dan-telekomunikasi
7. jaringan dan-telekomunikasi
 
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
SIM, Siti Aula, Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali,MM,CMA, Telekomunikasi Internet dan Tekn...
 
Pertemuan 12 Ryan Indra Pratama
Pertemuan 12 Ryan Indra PratamaPertemuan 12 Ryan Indra Pratama
Pertemuan 12 Ryan Indra Pratama
 
Komunikasi dan Jaringan
Komunikasi dan JaringanKomunikasi dan Jaringan
Komunikasi dan Jaringan
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet...
 
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
9 e = 2 tuti hartati   sussi ok9 e = 2 tuti hartati   sussi ok
9 e = 2 tuti hartati sussi ok
 

Similar to Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, universitas mercu buana, 2017

Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
Yuli Dwi Astuti
 
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
Naomiyosephine
 
Makalah komunikasi data
Makalah komunikasi dataMakalah komunikasi data
Makalah komunikasi dataYudha Pangestu
 
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
Nadhifa Maulani
 
Teknologi jaringan
Teknologi  jaringanTeknologi  jaringan
Teknologi jaringan
fitrisryjuliatisinaga
 
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Desi Panjaitan
 
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Desi Panjaitan
 
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
IIN NURHASANAH
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Deby Christin
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
fannyfbrn18
 
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optik
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optikPertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optik
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optikjumiathyasiz
 
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
diah putri handayani
 
Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2
Septian Muna Barakati
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
Ekaaase
 
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
selyyuniarti
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
tri yunny kartika
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
Khusrul Kurniawan
 

Similar to Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, universitas mercu buana, 2017 (20)

Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komputer...
 
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
Sim, naomi yosepin, prof. dr. hapzi ali, cma, provider penyediaan sistem jari...
 
Makalah komunikasi data
Makalah komunikasi dataMakalah komunikasi data
Makalah komunikasi data
 
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
Sim, nadhifah hanan maulani, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknolo...
 
Teknologi jaringan
Teknologi  jaringanTeknologi  jaringan
Teknologi jaringan
 
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
 
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabelSim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
Sim,desi panjaitan,hapzi ali,telekomunikasi,internet,dan teknologi nirkabel
 
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
Sim,iin nurhasanah,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma,telekomunikasi,internet dan te...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, telekomunikasi, topologi jaringan, internet...
 
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
SIM, FANNY FEBRIANI, PROF. DR. HAPZI ALI, CMA, Telekomunikasi, Internet, dan ...
 
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optik
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optikPertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optik
Pertemuan 4 jaringan nirkabel & serat optik
 
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
Sim, diah putri handayani , prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma,telekomunikasi, ...
 
Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2
 
Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2Makalah wire lan dan wireless lan 2
Makalah wire lan dan wireless lan 2
 
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
SIM, Sefty Echamawaty, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan Teknologi Nir...
 
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
SIM 13. Sely Yuniarti. Hapzi Ali. Telecommunication Internet & Wireless Techn...
 
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
SIM, Tri Yunny Kartika, 43216110077, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet, dan...
 
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
SIM, Khusrul Kurniawan, Prof. Dr. Hapzi Ali, Telekomunikasi, Internet dan Tek...
 

More from RIZKY nurdanti

Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
RIZKY nurdanti
 
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
RIZKY nurdanti
 
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
RIZKY nurdanti
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
RIZKY nurdanti
 

More from RIZKY nurdanti (15)

Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt,analisis dan perancangan si, universitas ...
 
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
11.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana...
 
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
3.sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, analisis dan perancangan si, universitas merc...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana, 2017
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, ppt, implementasi sistem informasi, universit...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, implementasi sistem informasi, universitas me...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
 
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem, universitas m...
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

Sim, rizky nurdanti, hapzi ali, telekomunikasi, internet, dan teknologi nirkabel, universitas mercu buana, 2017

  • 1. Provider yang saya gunakan adalah XL Axiata Kelebihan dan kekurangan XL Axiata XL tidak setua Telkomsel dan Indosat, tetapi XL memiliki beberapa kelebihan yang sanggup mengalahkan keistimewaan Indosat dan Telkomsel. Kelebihan XL diantaranya adalah kecepatan akses internet. Speed internet menggunakan kartu XL jelas berada jauh diatas Telkomsel dan Indosat. Meski Telkomsel dengan berjibun iklannya mendaulat mereka sebagai yang tercepat, pada prakteknya koneksi internet menggunakan kartu XL jauh lebih cepat daripada menggunakan kartu Telkomsel. Selain itu, XL juga mempunyai penampilan yang sangat bagus, hal ini dibuktikan dengan kuatnya radiasi signal XL dibanyak tempat (plosok). Jarang mengalami jaringan trouble, cepat dan inovatif. Salah satu kekurangan XL yang masih membuat sebagian pengguna lebih memilih Indosat adalah faktor harga/tarif. Secara keseluruhan tarif XL masih mahal. SISTEM JARINGAN KOMPUTER YANG DIGUNAKAN UNIVERSITAS MERCU BUANA Menurut saya jaringan yang digunakan oleh univ mercu buana adalah MAN. Jaringan MAN atau disebut juga Metropolitan Area Network adalah jaringan yang menghubungkan lokasi yang satu dengan yang lainnya ( suatu daerah dengan daerah yang lain dalam satu wilayah perkotaan). Pada jaringan MAN ini boleh kita menggunakakan fasilitas komunikasi umum yang berbeda akan tetapi dengan adanya Jaringan MAN ini maka antara kota 1 dengan kota yang lainnya. Man bisa dicapai tanpa biaya fiber optic atau kabel tembaga yang terkadang sangat mahal. Sebagai tambahan, WMAN dapat bertindak sebagai backup bagi jaringan yang berbasis kabel dan dia akan aktif ketika jaringan yang berbasis kabel tadi mengalami gangguan. WMAN menggunakan gelombang radio atau cahaya infrared untuk mentransmisikan data. Jaringan akses nirkabel broadband, yang memberikan pengguna dengan akses berkecepatan tinggi, merupakan hal yang banyak diminati saat ini. Kesatuan dasar WMAN adalah sebuah sel radio, yang terdiri dari hub station and mobile stations. Hub station adalah bertanggung jawab untuk menyediakan konektivas antara mobile stations di dalam sel, dan dari mobile stations ke wired backbone. WMAN, terdiri dari satu atau lebih sel radio yang terdapat pada jaringan, bersama dengan wired terminals, dihubungkan dari jaringan satu ke jaringan lain sehingga jangkauan yang diperoleh lebih luas (wider network) melalui wired backbone.
  • 2. Kelemahan WMANs : 1. Interception atau penyadapan, Hal ini sangat mudah dilakukan, dan sudah tidak asing lagi bagi para hacker. Berbagai tools dengan mudah di peroleh di internet. Berbagai teknik kriptografi dapat di bongkar oleh tools tools tersebut. 2. Injection, Pada saat transmisi melalui radio, dimungkinkan dilakukan injection karena berbagai kelemahan pada cara kerja wifi dimana tidak ada proses validasi siapa yang sedang terhubung atau siapa yang memutuskan koneksi saat itu. 3. Jamming, Jamming sangat dimungkinkan terjadi,baik disengaja maupun tidak disengaja karena ketidaktahuan penggunawireless tersebut. Pengaturan penggunaan kanal frekwensi merupakan keharusan agarjamming dapat di minimalisir. Jamming terjadi karena frekwensi yang digunakan cukup sempit sehingga penggunaan kembali channel sulit dilakukan pada area yang padat jaringan nirkabelnya. S
  • 3. Kelebihan Jaringan WMANs : Dibanding dengan kelemahan yang ada teknologi wireless pada jaringan MAN masih menjadi yang terbaik karena keuntungan yang didapat untuk keadaan yang aman adalah Meningkatkan efisiensi – memperbaiki komunikasi dengan tujuan transfer informasi yang lebih cepat dalam bisnis dan antara pelanggan. 1. Sentuhan yang dekat – Anda tidak perlu membawa kabel atau adaptor untuk mengakses jaringan kantor. 2. Memperbesar mobilitas dan fleksibilitas bagi pemakai – pekerja kantor berbasis wireless dapat terhubung tanpaharus duduk di depan komputer. 3. Mengurangi biaya pembuatan jaringan dan perawatannya – pada banyak kasus jaringan wireless lebih mudah diinstalasi dan perawatannyapun lebih murah disbanding penggunaan kabel seperti fiber optic dan coaxial. 4. Dengan menggunakan jaringan wireless biaya dapat menjadi lebih efisien karena dapat menghemat biaya untuk penggunaan kabel. 5. More robust against multi-path propagation effects. Penggunaan media wireless akan lebih handal dibanding media kabel. 6. Less sensitive to timing errors. Kemungkinan pengiriman ulang data yang error akan lebih kecil. 7. High spectral efficiency. Untuk menghubungkan jaringanantar daerah spectrum frekwensi yang digunakan akan lebih efisien disbanding dengan media kabel 8. Very high bandwidth efficiency.Efisiensi bandwidth yang digunakan akan lebih baik dibandingkan media kabel. 9. Dapat digunakan untuk berkomunikasi untuk jarak yang cukup jauh tergantung dengan LoS (Line Of Sight) dan kemampuan perangkat wireless.
  • 4. Daftar Pustaka : · Habibullah Al Faruq , 2017 , http://www.habibullahurl.com/2015/09/pengertian-dan- fungsi-isp.html · Muthiata Widuri , 2017 , http://muthiara086.blogspot.co.id/2017/06/quiz-sim-13-di- indonesia-banyak-jasa.html?m=0 · Fanny, 2017 http://simfanny.blogspot.co.id/2012/10/kelebihan-dan-kekurangan- telkomsel.html · Ali , Hapzi , 2017 , Modul 13 Sistem Informasi Manajemen , Jakarta ( 10 Desember 2017, jam 14:15) QUIZ 1. Telekomunikasi Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi, dari suatu tempat ke tempat lain. contoh dan manfaat telekomunikasi : 1) telepon 2) radio 3) gelombang radio- 4)Televisi 5) jaringan komputer
  • 5. Adapun manfaat dan fungsi nya sebagai berikut : Pada zaman sekarang alat komunikasi mudah didapat dengan mudah dengan layanan yang dibilang lengkap. Tidak di pungkiri Handphone jaman sekarang memiliki aneka ragam bentuk dan fasilitas didalamnya. Contoh yang paling kecil adalah dimana handphone bisa digunakan sebagai kamera, video, pemutar musik, dan bahkan untuk browsing. 2. Topologi Jaringan Topologi jaringan adalah, hal yang menjelaskan hubungan geometris antara unsur-unsur dasar penyusun jaringan, yaitu node, link, dan station. Contoh Topologi jaringan : 1. Topologi Ring Kelebihan dari topologi jaringan komputer ring adalah pada kemudahan dalam proses pemasangan dan instalasi, penggunaan jumlah kabel lan yang sedikit sehingga akan menghemat biaya. 2. Topologi Bus Kelebihan dari bus hampir sama dengan ring, yaitu kabel yang digunakan tidak banyak dan menghemat biaya pemasangan. 3. Topologi Star Kelebihan topologi ini adalah sangat mudah mendeteksi komputer mana yang mengalami gangguan, mudah untuk melakukan penambahan atau pengurangan komputer tanpa mengganggu yang lain, serta tingkat keamanan sebuah data lebih tinggi, . 4. Topologi Mesh Kelebihanya adalah proses pengiriman lebih cepat dan tanpa melalui komputer lain, jika salah satu komputer mengalami kerusakan tidak akan menggangu komputer lain. 5. Topologi Tree 6. Kelebihan topologi tree adalah mudah menemukan suatu kesalahan dan juga mudah melakukan perubahan jaringan jika diperlukan. 3. Internet
  • 6. Internet (kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. contoh dan manfaat Internet : 1. E-Mail (Electronic Mail) 2. E-Commerce 3. 3. E-Banking manfaat Internet : 1. Sebagai media melakukan transfer file Transfer file yang dimaksud adalah untuk melakukan akses pada server lain yang jaraknya jauh, baik secara anonymous FTP (File Transfer Protocol) maupun yang bukan anonymous FTP. 2. Sebagai sarana mengirim surat (email) 3. Sebagai surat pembelajaran dan pendidikan 4. Sebagai sarana untuk penjualan atau pemasaran 5. Melakukan mailing list, newsgroup, dan konferensi Mailing list atau newsgroup digunakan untuk melakukan diskusi online dalam sebuah forum tertentu untuk membahas permasalahan tertentu bagi netter (pengguna internet) yang memiliki masalah dan topic yang sama. 4. Teknologi Nirkabel Teknologi nikabel (wireless) jika di artikan secara harafiah adalah teknologi yang menggunakan media udara (gelombang radio) sebagai jalur lalu lintas data sebagai pengganti kabel. Sistem Komunikasi ini menggunakan frekuensi/spectrum radio, ‘
  • 7. Contoh lain dari teknologi nirkabel termasuk GPS unit, pembuka pintu garasi atau pintu garasi, wireless mouse komputer, keyboard dan headset (audio), headphone, penerima radio, televisi satelit, siaran televisi tanpa kabel dan telepon. Teknologi nirkabel bermanfaat untuk menghubungkan suatu perangkat dengan perangkat lainnya ataupun penyimpanan dengan tanpa Suatu kerepotan hanya dengan internet dan jaringan.