SlideShare a Scribd company logo
Silabus Training :
LICENSING and ADMINISTRATION for
PROJECT VENDORS di Era Digital 4.0
Bagi para Vendor baru terdapat berbagai perizinan dan administrasi yang
perlu dimiliki agar dapat bekerja sesuai dengan proyek yang akan ditunjuk
oleh suatu perusahaan. Terlebih di era Digital 4.0 yang mulai berlangsung
saat ini, berbagai proyek pekerjaan baru akan terbentuk di perusahaan dalam
upaya pengembangan bisnis dan menghasilkan produk atau jasa, guna
meningkatkan nilai tambah untuk memberikan kepuasan bagi para konsumen
dan peningkatan kinerja serta terciptanya keunggulan kompetitif perusahaan.
Proyek pengembangan bisnis baru perusahaan tersebut tidak bisa terlepas
dari peran serta para vendor, baik sebagai penghitung kelayakan bisnisnya,
penyusun perencanaan tahapan bisnis, maupun sebagai pelaksana pekerjaan
proyek.
Kesemuanya ini tentunya akan membutuhkan berbagai tuntutan persyaratan
perizinan dan administrasi bagi para vendor pekerjaan tersebut, mulai dari
pada saat pendaftaran sebagai rekanan perusahaan, saat pendaftaran
sebagai peserta tender hingga saat pelaksanaan pekerjaan proyek. Hal ini
sudah sewajarnya dipahami secara baik dan mendalam oleh para vendor
baru yang akan mengikuti tender, maupun oleh para karyawan internal
perusahaan yang terkait dengan perencanaan pengembangan bisnis,
penyusun perencanaan pengadaan dan tim pelaksana pengadaan.
Guna memberikan pemahaman yang komprehensif tersebut, pilihan
terbaiknya adalah mengikuti pelatihan yang akan kami selenggarakan ini.
Melalui pelatihan ini diharapkan juga dapat membekali peserta dengan
berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan teknik penilaian dan kriteria
pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan.
Pelatihan ini bertujuan untuk:
1. Menjelaskan kepada peserta mengenai pentingnya perizinan dan administrasi yang
diperlukan bagi para vendor untuk ikut dalam pengadaan dan pembelian secara
professional.
2. Membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan perencanaan,
proses pelaksanaan, pengelolaan administrasi dan pengendalian pengadaan barang dan
jasa,
3. Memberikan pemahaman kepada para peserta tentang teknik penilaian dan kriteria
pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan.
4. Diharapkan akan meningkatkan kemampuan peserta dalam perencanaan, proses
pelaksanaan, pengelolaan administrasi pengadaan dan pembelian barang dan jasa, serta
mampu menerapkannya di perusahaan masing-masing.
Pelatihan ini sangat cocok diikuti oleh :
 Para Vendor baru yang akan mengikuti penunjukan/tender di perusahaan,
 Para manajer, supervisor, dan staf bagian perencanaan pengembangan bisnis,
perencanaan pengadaan, administrasi pengadaan/pembelian, dan tim pelaksana
pengadaan/pembelian barang dan jasa, serta
 Personil lainnya yang ingin meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tentang
perizinan yang diperlukan para vendor baru, proses, pengelolaan dan administrasi
pengadaan/tender dan pembelian barang atau jasa di era Digital 4.0 ini.
Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka
digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain :
1. Secara Online Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi secara online training,
 Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case
study & discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat &
efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
2. Secara Offline Training, dilakukan :
 Penyajian/penyampaian materi di dalam ruangan/kelas,
 Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,
 Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case
study & discussion.
 Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat &
efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
Pembahasan dalam pelatihan ini meliputi:
Hari ke-1:
1. Peranan Pengadaan Barang & Jasa bagi Perusahaan/Organisasi;
Kegiatan pengadaan yang akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan/organisasi terkait dengan
kepentingan startegisnya dalam upaya pencapaian visi dan misi.
Upaya mendapatkan barang/jasa yang: tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu, tepat sumber, dan
tepat harga.
2. Pengantar Umum Pengadaan Barang & Jasa (Perpres No. 12 Tahun 2021)
Maksud dan Tujuan Pengadaan Barang & Jasa
Ruang Lingkup dan Pemberlakuan Aturan Pemerintah tentang Pengadaan Barang & Jasa
Kebijakan Umum Pengadaan Barang & Jasa
Para Pihak Yang Terlibat Dalam Pengadaan Barang & Jasa
Alur Pikir Proses Pengadaan Barang & Jasa.
3. Strategy & Policies Procurement, yang dikaitkan dengan adanya “Paradigma Baru” dalam Pengadaan
Barang & Jasa (Perpres No. 12 Tahun 2021);
Ekosistem dalam Pengadaan Barang & Jasa
Prinsip-Prinsip Dasar Pengadaan Barang & Jasa
Etika Pengadaan Barang & Jasa
Proses Procurement dan Purchasing
Tujuan dan Batasan Dalam Perencanaan Pengadaan Barang & Jasa
4. Procurement & Purchasing Plan
Menyusun Rencana Umum Pengadaan (RUP)
Penetapan Sistem Pengadaan Barang & Jasa
Penetapan Metode Pemilihan Penyedia Barang & Jasa
Penetapan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran
Penetapan Metode Evaluasi Penawaran
Cara Penilaian Kemampuan Calon Penyedia
Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemilihan Penyedia
5. Teknik Penghitungan Owners Estimate (OE) / Harga Perkiraan Sendiri (HPS)
Definisi dan Makna OE / HPS
Teknik Survei Harga HPS.
6. Perubahan Kebijakan Perencanaan Pengadaan dan Proses Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah (terkait dengan keberadaan Perhitungan % Nilai TKDN & BMP - Inpres No. 2 Tahun 2022 jo.
Perpres No. 12 Tahun 2021).
Hari ke-2:
7. Proses & Administrasi Pengadaan dan Pembelian
Vendor Pre-Qualification
Administration Documents Evaluation
Biding Administration & Evaluation
Type of Procurement Contract
8. Vendor Evaluation & Criteria.
Pentingnya Seleksi Vendor
Proses Seleksi Vendor Baru
Kriteria Seleksi Vendor
9. e-Procurement (Perpres No. 12 Tahun 2021)
Pengertian e-Procurement
e-Procurement Benefits
Pemanfaatan e-Katalog LKPP
10. Negotiation Skill with Vendor & Resolving Conflict Technique
11. Studi Kasus/Simulasi/Role Play & Games.
KANAIDI, SE., M.Si., cSAP
adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses
beberapa kali sebagai Dosen Terbaik (Favorite) di beberapa Perguruan Tinggi.
Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya
beliau yang telah dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di
Bidang Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Applications, and Product in
Data Processing (SAP).
Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari
30 tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN besar di Indonesia, dengan
berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di
Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti aktivitas bisnis dan
memiliki pengalaman sedemikian inten dalam penanganan Pengadaan Barang &
Jasa (Procurement & Purchasing Management), e-Purchasing & e-Procurement,
Business Process, Perhitungan TKDN, BMP & HEA, Penyusunan Owner Estimate
(HPS), Assets Management (ISO 55001), Project Management, Risk & Fraud Risk
Management (ISO 31000), Business Valuation, Business Continuity Management
System (BCMS_ISO 22301), Penyusunan Sustainability Reporting (Standar GRI),
Annual Report (Kriteria ARA), Sistem Manajemen Mutu (ISO 9001), dan Logistics,
SCM & Warehousing Management, serta keterkaitannya dengan era Revolusi
Industri 4.0. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak
Blog dan beberapa web komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup
spektakuler.
Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di
beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di
Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti yang
berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan
publikasikan.
--------------------------------------------------------
Info LENGKAP/ hubungi:
Kanaidi, SE., M.Si., cSAP
HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905
e-mail : kanaidi63@gmail.com
-------------------------------------------
Training Sejenis SEBELUMNYA :
Info LENGKAP/hubungi:
Kanaidi, SE., M.Si., cSAP
WA.: 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284,
e-mail : kanaidi63@gmail.com
-----------------------------------------

More Related Content

Similar to Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".

Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Kanaidi ken
 
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Kanaidi ken
 
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
Kanaidi ken
 
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
Kanaidi ken
 
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Kanaidi ken
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Kanaidi ken
 

Similar to Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK". (20)

Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
Link-Link MATERI Training "PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK &...
 
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
Link-link MATERI Pelatihan _"Percepatan Peningkatan Penggunaan PRODUK DN & UM...
 
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
Link-Link MATERI & RENCANA Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produ...
 
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
Link-Link MATERI & RENCANA Pelaksanaan Training _"Perhitungan & Verifikasi TK...
 
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
(2022) Silabus Training_"Penyusunan HARGA PERKIRAAN SENDIRI (HPS)/OWNER ESTIM...
 
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
Silabus PELATIHAN_ "Upaya Penyedia Barang/Jasa MEMENANGKAN Tender/Seleksi PEN...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
 
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
Silabus Pelatihan Nasional "PERCEPATAN Peningkatan Penggunaan PRODUK DN pada ...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENG...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
 
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
(2021) Silabus Training "Effective E-PROCUREMENT & e-PURCHASING for Buyer and...
 
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
Training "New Paradigm PROCUREMENT and PURCHASING MANAGEMENT" with Perpres 16...
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training _"Teknik Perhitungan & Verifi...
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Upaya MEMENANGKAN Tender/Se...
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
RENCANA + Link2 MATERI Training _"Penyusunan HPS dan Perhitungan TKDN & BMP" ...
 
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
Link-Link MATERI Training _"PERCEPATAN PENINGKATAN PENGGUNAAN Produk DN, UMK ...
 

More from Kanaidi ken

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Kanaidi ken
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Kanaidi ken
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
Kanaidi ken
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Kanaidi ken
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kanaidi ken
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Kanaidi ken
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
Jobs Payment for Vendor & CONTRACT _ Training "VENDOR MANAGEMENT and JOBS PAY...
 
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...Peran  STRATEGIC  SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
Peran STRATEGIC SOURCING Pada PROSES PROCUREMENT _ Training "VENDOR MANAGEM...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan  Regulasi  PENGUPAHAN"  (PP No.51 ...
RENCANA + Link2 Materi WORKSHOP_"Penerapan Regulasi PENGUPAHAN" (PP No.51 ...
 
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 

Recently uploaded

Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Silabus Training _"PERIZINAN dan ADMINISTRASI bagi VENDOR PROYEK".

  • 1. Silabus Training : LICENSING and ADMINISTRATION for PROJECT VENDORS di Era Digital 4.0 Bagi para Vendor baru terdapat berbagai perizinan dan administrasi yang perlu dimiliki agar dapat bekerja sesuai dengan proyek yang akan ditunjuk oleh suatu perusahaan. Terlebih di era Digital 4.0 yang mulai berlangsung saat ini, berbagai proyek pekerjaan baru akan terbentuk di perusahaan dalam upaya pengembangan bisnis dan menghasilkan produk atau jasa, guna meningkatkan nilai tambah untuk memberikan kepuasan bagi para konsumen dan peningkatan kinerja serta terciptanya keunggulan kompetitif perusahaan. Proyek pengembangan bisnis baru perusahaan tersebut tidak bisa terlepas dari peran serta para vendor, baik sebagai penghitung kelayakan bisnisnya, penyusun perencanaan tahapan bisnis, maupun sebagai pelaksana pekerjaan proyek. Kesemuanya ini tentunya akan membutuhkan berbagai tuntutan persyaratan perizinan dan administrasi bagi para vendor pekerjaan tersebut, mulai dari pada saat pendaftaran sebagai rekanan perusahaan, saat pendaftaran sebagai peserta tender hingga saat pelaksanaan pekerjaan proyek. Hal ini sudah sewajarnya dipahami secara baik dan mendalam oleh para vendor baru yang akan mengikuti tender, maupun oleh para karyawan internal perusahaan yang terkait dengan perencanaan pengembangan bisnis, penyusun perencanaan pengadaan dan tim pelaksana pengadaan. Guna memberikan pemahaman yang komprehensif tersebut, pilihan terbaiknya adalah mengikuti pelatihan yang akan kami selenggarakan ini. Melalui pelatihan ini diharapkan juga dapat membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan teknik penilaian dan kriteria pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan. Pelatihan ini bertujuan untuk: 1. Menjelaskan kepada peserta mengenai pentingnya perizinan dan administrasi yang diperlukan bagi para vendor untuk ikut dalam pengadaan dan pembelian secara professional.
  • 2. 2. Membekali peserta dengan berbagai pengetahuan yang berkaitan dengan perencanaan, proses pelaksanaan, pengelolaan administrasi dan pengendalian pengadaan barang dan jasa, 3. Memberikan pemahaman kepada para peserta tentang teknik penilaian dan kriteria pemilihan vendor yang tepat dan menguntungkan bagi perusahaan. 4. Diharapkan akan meningkatkan kemampuan peserta dalam perencanaan, proses pelaksanaan, pengelolaan administrasi pengadaan dan pembelian barang dan jasa, serta mampu menerapkannya di perusahaan masing-masing. Pelatihan ini sangat cocok diikuti oleh :  Para Vendor baru yang akan mengikuti penunjukan/tender di perusahaan,  Para manajer, supervisor, dan staf bagian perencanaan pengembangan bisnis, perencanaan pengadaan, administrasi pengadaan/pembelian, dan tim pelaksana pengadaan/pembelian barang dan jasa, serta  Personil lainnya yang ingin meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tentang perizinan yang diperlukan para vendor baru, proses, pengelolaan dan administrasi pengadaan/tender dan pembelian barang atau jasa di era Digital 4.0 ini. Agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang diberikan, maka digunakan beberapa aspek metodologi pembelajaran, antara lain : 1. Secara Online Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi secara online training,  Dengan dukungan multimedia dan aplikasi tertentu,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta. 2. Secara Offline Training, dilakukan :  Penyajian/penyampaian materi di dalam ruangan/kelas,  Dengan dukungan multimedia, games & simulation/role-play,  Membahas, mendiskusikan dan mengevaluasi permasalahan dengan model case study & discussion.  Evaluasi pada akhir pelatihan mencakup kedalaman materi training, manfaat & efektifitas training, serta rekomendasi dari peserta.
  • 3. Pembahasan dalam pelatihan ini meliputi: Hari ke-1: 1. Peranan Pengadaan Barang & Jasa bagi Perusahaan/Organisasi; Kegiatan pengadaan yang akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan/organisasi terkait dengan kepentingan startegisnya dalam upaya pencapaian visi dan misi. Upaya mendapatkan barang/jasa yang: tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu, tepat sumber, dan tepat harga. 2. Pengantar Umum Pengadaan Barang & Jasa (Perpres No. 12 Tahun 2021) Maksud dan Tujuan Pengadaan Barang & Jasa Ruang Lingkup dan Pemberlakuan Aturan Pemerintah tentang Pengadaan Barang & Jasa Kebijakan Umum Pengadaan Barang & Jasa Para Pihak Yang Terlibat Dalam Pengadaan Barang & Jasa Alur Pikir Proses Pengadaan Barang & Jasa. 3. Strategy & Policies Procurement, yang dikaitkan dengan adanya “Paradigma Baru” dalam Pengadaan Barang & Jasa (Perpres No. 12 Tahun 2021); Ekosistem dalam Pengadaan Barang & Jasa Prinsip-Prinsip Dasar Pengadaan Barang & Jasa Etika Pengadaan Barang & Jasa Proses Procurement dan Purchasing Tujuan dan Batasan Dalam Perencanaan Pengadaan Barang & Jasa 4. Procurement & Purchasing Plan Menyusun Rencana Umum Pengadaan (RUP) Penetapan Sistem Pengadaan Barang & Jasa Penetapan Metode Pemilihan Penyedia Barang & Jasa Penetapan Metode Penyampaian Dokumen Penawaran Penetapan Metode Evaluasi Penawaran Cara Penilaian Kemampuan Calon Penyedia Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemilihan Penyedia 5. Teknik Penghitungan Owners Estimate (OE) / Harga Perkiraan Sendiri (HPS) Definisi dan Makna OE / HPS Teknik Survei Harga HPS. 6. Perubahan Kebijakan Perencanaan Pengadaan dan Proses Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (terkait dengan keberadaan Perhitungan % Nilai TKDN & BMP - Inpres No. 2 Tahun 2022 jo. Perpres No. 12 Tahun 2021). Hari ke-2:
  • 4. 7. Proses & Administrasi Pengadaan dan Pembelian Vendor Pre-Qualification Administration Documents Evaluation Biding Administration & Evaluation Type of Procurement Contract 8. Vendor Evaluation & Criteria. Pentingnya Seleksi Vendor Proses Seleksi Vendor Baru Kriteria Seleksi Vendor 9. e-Procurement (Perpres No. 12 Tahun 2021) Pengertian e-Procurement e-Procurement Benefits Pemanfaatan e-Katalog LKPP 10. Negotiation Skill with Vendor & Resolving Conflict Technique 11. Studi Kasus/Simulasi/Role Play & Games. KANAIDI, SE., M.Si., cSAP adalah seorang yang enerjik, humoris, dan sangat memotivasi. Berjiwa muda, sukses beberapa kali sebagai Dosen Terbaik (Favorite) di beberapa Perguruan Tinggi. Beliau suka menulis dan sudah berhasil menerbitkan beberapa buku hasil karya beliau yang telah dipublikasikan. Terlebih lagi beliau adalah seorang yang Certified di Bidang Enterprise Resources Planning (ERP) & System, Applications, and Product in Data Processing (SAP). Di samping itu, beliau adalah seorang praktisi yang berpengalaman lebih dari 30 tahun berkerja di salah satu Perusahaan BUMN besar di Indonesia, dengan berbagai posisi jabatan: mulai dari Manajer UPT, Kepala Kantor di beberapa Kota di Indonesia s.d di tingkat Kantor Pusat. Beliau juga menggeluti aktivitas bisnis dan
  • 5. memiliki pengalaman sedemikian inten dalam penanganan Pengadaan Barang & Jasa (Procurement & Purchasing Management), e-Purchasing & e-Procurement, Business Process, Perhitungan TKDN, BMP & HEA, Penyusunan Owner Estimate (HPS), Assets Management (ISO 55001), Project Management, Risk & Fraud Risk Management (ISO 31000), Business Valuation, Business Continuity Management System (BCMS_ISO 22301), Penyusunan Sustainability Reporting (Standar GRI), Annual Report (Kriteria ARA), Sistem Manajemen Mutu (ISO 9001), dan Logistics, SCM & Warehousing Management, serta keterkaitannya dengan era Revolusi Industri 4.0. Beliau juga seorang Blogger yang rajin mengelola sedemikian banyak Blog dan beberapa web komersial, yang menghasilkan passive income yang cukup spektakuler. Beliau seorang Trainer dan Pemateri/Instruktur/Narasumber yang sukses di beberapa kegiatan Training dan Workshop/Seminar di berbagai Perusahaan di Indonesia. Terlebih lagi, beliau adalah seorang konsultan dan peneliti yang berdedikasi dengan sedemikian banyak karya ilmiah yang beliau hasilkan dan publikasikan. -------------------------------------------------------- Info LENGKAP/ hubungi: Kanaidi, SE., M.Si., cSAP HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905 e-mail : kanaidi63@gmail.com ------------------------------------------- Training Sejenis SEBELUMNYA :
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22.
  • 23. Info LENGKAP/hubungi: Kanaidi, SE., M.Si., cSAP WA.: 0877 5871 1905 HP. 0812 2353 284, e-mail : kanaidi63@gmail.com -----------------------------------------