SlideShare a Scribd company logo
Resensi Buku
Novel “Chemistry of Love”
Judul : Chemistry of Love
Penulis : Netty Virgiantini
Penerbit : Bentang Belia
Cetakan : I, Juli 2012
Tebal : 152 halaman
Kategori : Novel
Harga : Rp27.500,-
Chemistry of Love ini adalah novel
remaja yang ringan dan tidak berbelit
untuk ukuran remaja. Pembaca dapat
dengan mudah mengerti isi buku tersebut.
Unsur-unsur kehidupan keremajaan
sangatlah tercermin dalam setiap tokoh-
tokoh yang mendalaminya. Novel ini dibuat
untuk saling memahami sekitar tanpa harus
terlihatnya sosok yang selalu diidamkan.
Sebagai peresensi, saya bermaksud untuk
dapat menyelesaikan tugas Bahasa
Indonesia melalui novel yang sudah saya
baca dan dirasa sangat berkesan bagi kaum
remaja seperti saya karena sangatlah
memotivasi dan sesuai dengan keremajaan
pada saat ini yang tidak selalu berjalan
mulus.
Perjalanan kisah cinta Amma di masa
SMA-nya sangatlah menakjubkan. Di saat ia
tidak dapat mengerti hubungan antara
kimia dan cinta, dia jutru terbelit di
dalamnya. Pertanyaan yang rumit yang
Amma harus jawab di dalam perjalanan
cinta adalah sebuah masalah kimia. Namun,
bukan hanya percintaan, tak jarang novel
ini pun membuahkan komedi-komedi
diantara persahabatan Amma dengan
kedua temannya.
Persahabatan antara Amma, Ayu, dan
Wulan tidak selalu berjalan mulus, namun
juga mengalami pasang surut karena
perbedaan pendapat. Masalah percintaan
antara Amma dan Emir si jago kimia terus
berjalan, namun tanpa disadari mereka
berdua belum mengungkapkan
perasaannya masing-masing, hingga pada
saatnya Mister Sa’id si guru kimia yang
membuat Amma sering keluar kelas di jam
pelajarannya karena takut, harus berhenti
mengajar karena penyakitnya. Tak
disangka sejak Mister Sa’id tidak mengajar
lagi, semua alasan tentangnya yang sering
disebut sebagai guru tergalak dan
menyeramkan akhirnya terbongkar,
sehingga Amma dan teman-temannya yang
tadinya membenci sang guru kimia
tersebut, sekarang menjadi sangat
bersimpatik karena hal yang menimpa
Mister Sa’id.
Bahasa sehari-hari yang digunakan
dalam novel tersebut pada umumnya
kurang santai, tetapi kekurangan tersebut
sering kali digunakan penulis sebagai
lelucon sehingga tetap terasa santai dan
mudah dipahami. Tokoh-tokoh yang
berperan sangatlah terlihat masing-masing
karakternya.
Produk novel ini juga mengesankan.
Pilihan kertas yang tidak terlalu tipis dan
lembut sangatlah cocok dengan warna
cover yang berwarna pink cerah. Tak hanya
itu, setiap pergantian bab juga terdapat
ilustrasi yang menarik.
Menurut saya buku ini sangatlah
cocok dibaca oleh para remaja untuk
menumbuhkan rasa simpatik, menyayangi,
dan unsur-unsur positif lainnya. Karena
setelah membaca buku ini banyak nilai
kehidupan yang dapat ditanamkan dalam
diri para remaja. Sang penulis, yaitu Netty
Virgiantini yang sudah meluncurkan
kurang lebih 8 novel sudah dianggap cukup
handal dalam melukiskan situasi-situasi di
sekitar kehidupan manusia. Novel-novel
karyanya tak pernah lepas dari bentuk
kehidupan manusia pada umumnya,
sehingga novel Chemistry of Love ini patut
diketahui terlebih dibaca oleh penggemar
novel remaja.
Oleh: Kristiyani Dwi Agustin
Nama : Kristiyani Dwi Agustin
Kelas : IX-2/21
Hari, tanggal : Senin, 17 September 2012
Matapelajaran : Bahasa Indonesia (Meresensi Buku)

More Related Content

What's hot

TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSITUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
AyuOkta8
 
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
Graita Angesty
 
Sediaan semi solid
Sediaan semi solidSediaan semi solid
Sediaan semi solid
Dokter Tekno
 
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
Amnil Wardiah
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
Dalilah Adani
 
PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi
Rubyrubi26
 
Hikayat hang tuah
Hikayat hang tuahHikayat hang tuah
Hikayat hang tuah
Warnet Raha
 
persentase
persentase persentase
persentase
Irda Wiharti
 
Buku Biologi SMA Kelas XI Suwarno
Buku Biologi SMA Kelas XI SuwarnoBuku Biologi SMA Kelas XI Suwarno
Buku Biologi SMA Kelas XI SuwarnoRian Maulana
 
Resensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
Resensi Langit dan Bumi Sahabat KamiResensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
Resensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
Alfiah Nurul Utami
 
Ulasan buku non akademik
Ulasan buku non akademikUlasan buku non akademik
Ulasan buku non akademik
shafantyaf_untidar
 
Contoh Resesnsi Buku Nonfiksi
Contoh Resesnsi Buku NonfiksiContoh Resesnsi Buku Nonfiksi
Contoh Resesnsi Buku Nonfiksi
Vika Mubarokah
 
Materi social function, generic structure, and language
Materi social function, generic structure, and languageMateri social function, generic structure, and language
Materi social function, generic structure, and language
Ratnaamharwati
 
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docxContoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
TaufiqHakimNaim
 
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang BerbedaLaporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Arvina Frida Karela
 
keuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasikeuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasi
university muhammadiyah of purwokwerto
 
Resensi film Soegija
Resensi film SoegijaResensi film Soegija
Resensi film Soegija
Alvin Agustino Saputra
 
Contoh Resensi Buku
Contoh Resensi Buku Contoh Resensi Buku
Contoh Resensi Buku
Andika Widiyana
 
Antibiotik dan golongannya
Antibiotik dan golongannyaAntibiotik dan golongannya
Antibiotik dan golongannya
ArwinAr
 

What's hot (20)

TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSITUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
TUGAS PPT BAHASA INDONESIA BUKU FIKSI DAN NON FIKSI
 
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
Ppt Tanaman Obat Keluarga ( TOGA)
 
Sediaan semi solid
Sediaan semi solidSediaan semi solid
Sediaan semi solid
 
Slide Powerpoint Resensi
Slide Powerpoint ResensiSlide Powerpoint Resensi
Slide Powerpoint Resensi
 
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
 
PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi
 
Hikayat hang tuah
Hikayat hang tuahHikayat hang tuah
Hikayat hang tuah
 
persentase
persentase persentase
persentase
 
Buku Biologi SMA Kelas XI Suwarno
Buku Biologi SMA Kelas XI SuwarnoBuku Biologi SMA Kelas XI Suwarno
Buku Biologi SMA Kelas XI Suwarno
 
Resensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
Resensi Langit dan Bumi Sahabat KamiResensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
Resensi Langit dan Bumi Sahabat Kami
 
Ulasan buku non akademik
Ulasan buku non akademikUlasan buku non akademik
Ulasan buku non akademik
 
Contoh Resesnsi Buku Nonfiksi
Contoh Resesnsi Buku NonfiksiContoh Resesnsi Buku Nonfiksi
Contoh Resesnsi Buku Nonfiksi
 
Materi social function, generic structure, and language
Materi social function, generic structure, and languageMateri social function, generic structure, and language
Materi social function, generic structure, and language
 
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docxContoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
Contoh Resensi Buku Fiksi Cerita Rayat Nusantara 1.docx
 
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang BerbedaLaporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
Laporan Praktikum Pertumbuhan Tanaman Kacang Hijau pada Media yang Berbeda
 
keuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasikeuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasi
 
Resensi film Soegija
Resensi film SoegijaResensi film Soegija
Resensi film Soegija
 
Contoh Resensi Buku
Contoh Resensi Buku Contoh Resensi Buku
Contoh Resensi Buku
 
Antibiotik dan golongannya
Antibiotik dan golongannyaAntibiotik dan golongannya
Antibiotik dan golongannya
 

Similar to Resensi buku (chemistry of love)

Teks ulasan buku
Teks ulasan bukuTeks ulasan buku
Teks ulasan buku
ElmaEskarina
 
Contoh resensi
Contoh resensi Contoh resensi
Contoh resensi
Nurul Salimah
 
bicara buku bm.pptx
bicara buku bm.pptxbicara buku bm.pptx
bicara buku bm.pptx
ssuser74fd05
 
Resep cherry
Resep cherryResep cherry
Resep cherry
Ristaananda2406
 
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdfBahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
CcpUsman
 
Boarkim 2009.pdf
Boarkim 2009.pdfBoarkim 2009.pdf
Boarkim 2009.pdf
ZainulHasan13
 
Resensi novel 8...9...10
Resensi novel 8...9...10Resensi novel 8...9...10
Resensi novel 8...9...10Gusti Dela
 
Teks Ulasan
Teks UlasanTeks Ulasan
Teks Ulasan
keysia waani
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Khansa Hanun
 

Similar to Resensi buku (chemistry of love) (10)

Teks ulasan buku
Teks ulasan bukuTeks ulasan buku
Teks ulasan buku
 
Contoh resensi
Contoh resensi Contoh resensi
Contoh resensi
 
bicara buku bm.pptx
bicara buku bm.pptxbicara buku bm.pptx
bicara buku bm.pptx
 
Resep cherry
Resep cherryResep cherry
Resep cherry
 
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdfBahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
Bahasa Indonesia _20240205_220355_0000.pdf
 
Boarkim 2009.pdf
Boarkim 2009.pdfBoarkim 2009.pdf
Boarkim 2009.pdf
 
Resensi novel 8...9...10
Resensi novel 8...9...10Resensi novel 8...9...10
Resensi novel 8...9...10
 
Tanda si gila
Tanda si gilaTanda si gila
Tanda si gila
 
Teks Ulasan
Teks UlasanTeks Ulasan
Teks Ulasan
 
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
Contoh teks ulasan mengenai beragam karya sastra (puisi, cerpen, dan novel)
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Resensi buku (chemistry of love)

  • 1. Resensi Buku Novel “Chemistry of Love” Judul : Chemistry of Love Penulis : Netty Virgiantini Penerbit : Bentang Belia Cetakan : I, Juli 2012 Tebal : 152 halaman Kategori : Novel Harga : Rp27.500,- Chemistry of Love ini adalah novel remaja yang ringan dan tidak berbelit untuk ukuran remaja. Pembaca dapat dengan mudah mengerti isi buku tersebut. Unsur-unsur kehidupan keremajaan sangatlah tercermin dalam setiap tokoh- tokoh yang mendalaminya. Novel ini dibuat untuk saling memahami sekitar tanpa harus terlihatnya sosok yang selalu diidamkan. Sebagai peresensi, saya bermaksud untuk dapat menyelesaikan tugas Bahasa Indonesia melalui novel yang sudah saya baca dan dirasa sangat berkesan bagi kaum remaja seperti saya karena sangatlah memotivasi dan sesuai dengan keremajaan pada saat ini yang tidak selalu berjalan mulus. Perjalanan kisah cinta Amma di masa SMA-nya sangatlah menakjubkan. Di saat ia tidak dapat mengerti hubungan antara kimia dan cinta, dia jutru terbelit di dalamnya. Pertanyaan yang rumit yang Amma harus jawab di dalam perjalanan cinta adalah sebuah masalah kimia. Namun, bukan hanya percintaan, tak jarang novel ini pun membuahkan komedi-komedi diantara persahabatan Amma dengan kedua temannya. Persahabatan antara Amma, Ayu, dan Wulan tidak selalu berjalan mulus, namun juga mengalami pasang surut karena perbedaan pendapat. Masalah percintaan antara Amma dan Emir si jago kimia terus berjalan, namun tanpa disadari mereka berdua belum mengungkapkan perasaannya masing-masing, hingga pada saatnya Mister Sa’id si guru kimia yang membuat Amma sering keluar kelas di jam pelajarannya karena takut, harus berhenti mengajar karena penyakitnya. Tak disangka sejak Mister Sa’id tidak mengajar lagi, semua alasan tentangnya yang sering disebut sebagai guru tergalak dan menyeramkan akhirnya terbongkar, sehingga Amma dan teman-temannya yang tadinya membenci sang guru kimia tersebut, sekarang menjadi sangat bersimpatik karena hal yang menimpa Mister Sa’id.
  • 2. Bahasa sehari-hari yang digunakan dalam novel tersebut pada umumnya kurang santai, tetapi kekurangan tersebut sering kali digunakan penulis sebagai lelucon sehingga tetap terasa santai dan mudah dipahami. Tokoh-tokoh yang berperan sangatlah terlihat masing-masing karakternya. Produk novel ini juga mengesankan. Pilihan kertas yang tidak terlalu tipis dan lembut sangatlah cocok dengan warna cover yang berwarna pink cerah. Tak hanya itu, setiap pergantian bab juga terdapat ilustrasi yang menarik. Menurut saya buku ini sangatlah cocok dibaca oleh para remaja untuk menumbuhkan rasa simpatik, menyayangi, dan unsur-unsur positif lainnya. Karena setelah membaca buku ini banyak nilai kehidupan yang dapat ditanamkan dalam diri para remaja. Sang penulis, yaitu Netty Virgiantini yang sudah meluncurkan kurang lebih 8 novel sudah dianggap cukup handal dalam melukiskan situasi-situasi di sekitar kehidupan manusia. Novel-novel karyanya tak pernah lepas dari bentuk kehidupan manusia pada umumnya, sehingga novel Chemistry of Love ini patut diketahui terlebih dibaca oleh penggemar novel remaja. Oleh: Kristiyani Dwi Agustin Nama : Kristiyani Dwi Agustin Kelas : IX-2/21 Hari, tanggal : Senin, 17 September 2012 Matapelajaran : Bahasa Indonesia (Meresensi Buku)