SlideShare a Scribd company logo
REVIEW BUKU
 Judul buku : Media Pendidikan;
pengertian,pengembangan, dan pemanfaatan
Seri pustaka teknologi pendidikan nomor 6
 Pengarang : Dr.Arief S.Sadiman, M.Sc
Drs. R.Raharjo, M.Sc
Anung Haryono, M.SC,.C.A.S
Rahardjito
BAB 1
MEDIA PENDIDIKAN DAN
PROSES BELAJAR
MENGAJAR
Oleh
Reina Nurfajar Sukma
1000556
 Belajar adalah suatu proses yang kompleks yang terjadi pada
semua orang dan berlangsung seumur hidup, sejak dia masih bayi
hingga ke liang lahat nanti.
 Salah satu pertanda seseorang belajar adalah adanya perubahan
tingkah laku tersebut menyangkut baik perubahan yang bersifat
pengetahuan (kognitif) dan keterampilan (psikomotor) maupun
yang menyangkut nilai dan sikap (afektif).
1. Media pendidikan
 Media adalah perantara atau pengantar pesan dari pengirim ke
penerima pesan.
 Gagne (1970) menyatakan bahwa media adalah berbagai jenid
komponen dalam lingkungan siswa yang dapat merangsangnya
untuk belajar.
 Sementara itu Briggs (1970) berpendapat bahwa media adalah
segala alat fisik yang dapat menyajikan pesan serta merangsang
siswa untuk belajar.
2. Perkembangan media pendidikan
 Pada mulanya media dianggap sebagai alat bantu
mengajar guru (teaching aids), alat bantu yang
dipakai biasanya alat bantu visual: gambar,
model, objek, dan yang lain yang memberikan
pengalaman konkret.
 pada sekitar abad ke-20, alat visual untuk
mengkonkretkan ajaran ini dilengkapi dengan
alat audio sehingga dikenal audio visual aids
(AVA).
 Dalam usaha memanfaatkan media sebagai alat bantu
Edgar Dale mengadakan klasifikasi pengalaman menurut
tingkat dari yang paling konkret ke yang paling abstrak.
Klasifikasi tersebut dikenal dengan kerucut pengalaman
(cone of experience).
abstrak
konkret
Gambar 1.1 kerucut pengalaman E.Dale
verbal
simbol visual
visual
film
tv
wisata
demonstrasi
partisipasi
observasi
pengalaman langsung
pada tahun 1960-1965 orang mulai memperhatikan
siswa sebagai komponen yang penting dalam
proses belajar mengajar. Pada saat itu teori tingkah
laku (behaviorism theory) ajaran B.F.Skinner mulai
mempengaruhi penggunaan media dalam kegiatan
pembelajaran. Teori ini mendorong agar orang lebih
memperhatikan siswa dalam proses belajar
mengajar.
3. Proses belajar mengajar sebagai
proses komunikasi
 Proses belajar mengajar pada hakikatnya adalah
komunikasi, yaitu proses penyampaian pesan dari sumber pesan
melalui saluran/media tertentu kepenerima pesan.
 Salurannya adalah media pendidikan dan penerima pesannya
adalah siswa atau juga guru.
4. Kegunaan media pendidikan dalam proses
belajar mengajar
Secara umum media pendidikan mempunyai kegunaan-kegunaan sebagai berikut.
1. Memperjelas penyajian pesan agar tidak terlalu bersifat verbalistis (dalam
bentuk kata-kata tertulis atau lisan belaka)
2. Mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya indera, seperti misalnya :
 Objek yang terlalu besar. Bisa diganti dengan realita, gambar, film, film
bingkai atau model.
 Objek yang kecil. Dibantu dengan proyektor mikro, film bingkai, film dan
gambar.
 Gerak yang terlalu lambat atau terlalu cepat, dapat dibantu dengan timelapse
atau high-spedd photography.
 Kejadian atau peristiwa yang terjadi dimasa lalu bisa ditampilkan lagi lewat
rekaman film, video, film bingkai, foto maupun secara verbal.
 Objek yang terlalu kompleks (misalnya mesin-mesin) dapat disajikan dengan
model, diagram, dan lain-lain, dan
 Konsep yang terlalu luas (gunung berapi, gempa bumi, iklim, dan lain-lain)
dapat divisualkan dalam bentuk film, gambar, dan lain-lain.
3. Penggunaan media pendidikan secara tepat dan berVariasi
dapat mengatasi sikap pasif anak didik. Dalam hal ini
media pendidikan berguna untuk :
 Menimbulkan kegairahan belajar
 Memungkinkan interaksi yang lebih langsung antara anak
didik dengan lingkungan dan kenyataan.
 Memungkinkan anak didik belajar sendiri-sendiri menurut
kemampuan dan minatnya.
4. Dengan sifat yang unik pada tiap siswa ditambah lagi
dengan lingkungan dan pengalaman yang berbed,
sedangkan kurikulum dan materi pendidikan ditentukan
sama untuk setiap siswa maka guru banyak mengalami
kesulitan bila mana masalah itu harus diatasi sendiri.
Masalah ini dapat diatasi dengan media pendididkan, yaitu
dengan kemampuannya dalam :
 Memberikan perangsang yang sama;
 Mempersamakan pengalaman;
 Menimbulakan persepsi yang sama.
BAB 2 : JENIS DAN
KARAKTERISTIK MEDIA
A. Taksonomi
Dengan sifat yang unik pada tiap siswa ditambah lagi
dengan lingkungan dan pengalaman yang
berbed, sedangkan kurikulum dan materi pendidikan
ditentukan sama untuk setiap siswa maka guru banyak
mengalami kesulitan bila mana masalah itu harus diatasi
sendiri. Masalah ini dapat diatasi dengan media
pendididkan, yaitu dengan kemampuannya dalam :
 Memberikan perangsang yang sama;
 Mempersamakan pengalaman;
 Menimbulakan persepsi yang sama.
Beberapa contoh usaha kearah taksonomi media
tersebut antara lain adalah uraian berikut ini.
 Taksonomi menurut Rudy Bretz
Ciri utama dari media menjadi tiga unsur pokok, yaitu
suara, visual, gerak. Visual dibedakan menjadi tiga yaitu
gambar, garis ( line grahic),dan symbol yang merupakan
suatu kontinum dari bentuk yang dapat ditangkap dengan
indera penglihatan.
 Hierarki media menurut Duncan
Dengan bahasa awam bahwa semakin rumit jenis
perangkat media yang dipakai, semakin mahal biaya
investasinya, semakin susah pengadaannya dan semakin
luas lingkup sasarannya.
 Taksonomi menurut Briggs
Taksonomi ini lebih mengarah pada karakteristik menurut stimulus atau
rangsangan yang dapat ditimbulkan dari media sendiri, yaitu
kesesuaian rangsangan tersebut dengan karakteristik siswa, tugas
pembelajaran, bahan, dan transmisinya.
 Taksonomi menurut Gagne
Ada 7 macam pengelompokan media yaitu untuk didemonstrasikan,
komunikasi lisan, media cetak, gambar diam, gambar gerak, film
bersuara, dan mesin belajar.
 Taksonomi menurut Edling
Dalam penyusunan ini Edling beranggapan bahwa siswa, rangsangan
belajar dan tanggapan merupakan variable kegiatan belajar dengan
media. Menurutnya media merupakan bagian dari enam unsur
rangsangan belajar, yaitu dua untuk pengalaman audio meliputi
kodifikasi subjektif visual dan kodifikasi objektif audio, dua untuk visual
dan dua pengalaman belajar 3 dimensi.
B. Karakteristik
Ada beberapa jenis media yang lazim dipakai dalam kegiatan
belajar mengajar. Diantaranya :
 Media grafis
Media grafis termasuk media visual, berfungsi untuk
menyalurkan pesan dari sumber kepenerima pesan.
Diantaranya :
 Gambar/foto
Kelebihannya : sifatnya konkret, gambar dapat mengatasi
batasan runag dan waktu, mengatasi keterbatasan
pengamatan kita, memperjelas semua masalah dll
 Sketsa
Gambar sederhana, draft kasar yang melukiskan bagian-bagian
pokok tanpa detail.
 Diagram
Gambar sederhana menggunakan garis-garis dan symbol-
simbol, diagram atau skemamenggambarkan struktur.
 Bagan/ chart
Termasuk media visual, funsi pokony ialah menyajikan ide-
ide atau konsep yang sulit bila hanya disampaikan secata
tertulis atau lisan secara visual. Syarat bagan ialah 1. dapat
dimengerti anak, 2. Sederhana dan lugas, 3. Diganti pada
waktu-waktu tertentu agar selain tetap termasa (up to
date) juga tak kehilangan daya tarik.
Contoh gambar bagan
KETUA
SEKERTARISBENDAHARA
 Grafik (graphs)
Gambar sederhana yang menggunakan titik-titik, garis atau
gambar. Fungsinya utuk menggambarkan data kuantitatif
secara teliti, menerangkan perkembangan atau perbandingan
sesuatu objek atau peristiwa yang saling berhibungan secara
singkat dan jelas. Grafik terdiri dari grafik garis, grafik
batang, grafik lingkaran.
 Kartun
Sebagai salah satu bentuk komunikasi grafis adalah suatu
gambar interpretative yang menggunakan symbol untuk
menyampaikan suatu pesan dengan cepat dan ringkas.
 Poster
Berfungsi untuk mempengaruhi orang-orang membeli
produk, ataupun mengingatkan orang.
 Peta dan globe
Berfungsi untuk menyajikan data-data tertentu.
 Papan flannel
Media grafis yang efektif sekali untuk menyajikan pesan-
pesan tertentu kepada sasaran tertentu pula.
 Papan bulletin
Untuk menerangkan sesuatu, memberitahukan kejadian
dalam waktu tertentu.
 Media audio
Radio
Alat perekam pita magnetic
Laboratorium bahasa
 Media proyeksi diam
Film bingkai
Film rangkai
Media transparasi (OHP)
Proyektor tak tembus pandang (opaque projector)
Mikrofis
Film
Film gelang
Televise (TV)
Video
Permainan dan simulasi
TERIMAKSIH

More Related Content

What's hot

Tugas uas bahasa indonesia semester 2
Tugas uas bahasa indonesia  semester 2Tugas uas bahasa indonesia  semester 2
Tugas uas bahasa indonesia semester 2
indahdiend
 
Tugas akhir media pembelajaran
Tugas akhir media pembelajaranTugas akhir media pembelajaran
Tugas akhir media pembelajaranjufriati
 
Jenis jenis media pembelajaran
Jenis jenis media pembelajaranJenis jenis media pembelajaran
Jenis jenis media pembelajaran
Latif Ihfani
 
UTS Media Pembelajaran Matematika
UTS Media Pembelajaran MatematikaUTS Media Pembelajaran Matematika
UTS Media Pembelajaran Matematika
Webby Rahmawati
 
komparasi media pembelajaran
komparasi media pembelajarankomparasi media pembelajaran
komparasi media pembelajaran
Agus Kris Triyanto
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
Khairul Azri
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikf' yagami
 
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasiMedia realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Zuha Farhana
 
Media Pembelajaran PPT 2
Media Pembelajaran PPT 2Media Pembelajaran PPT 2
Media Pembelajaran PPT 2
sirisnawati
 
media visual non proyeksi
media visual non proyeksimedia visual non proyeksi
media visual non proyeksi
fatimatuz_zahra
 
Media pembelajaran
Media pembelajaran Media pembelajaran
Media pembelajaran
Sholihatun_nisa
 
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptJenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptLubis080805
 
Bab i[1]
Bab i[1]Bab i[1]
Bab i[1]
hengkipurnomo
 
Media Pembelajaran Tugas PPT 1
Media Pembelajaran Tugas PPT 1Media Pembelajaran Tugas PPT 1
Media Pembelajaran Tugas PPT 1
sirisnawati
 

What's hot (16)

Media Pembelajaran
Media PembelajaranMedia Pembelajaran
Media Pembelajaran
 
Tugas uas bahasa indonesia semester 2
Tugas uas bahasa indonesia  semester 2Tugas uas bahasa indonesia  semester 2
Tugas uas bahasa indonesia semester 2
 
Tugas akhir media pembelajaran
Tugas akhir media pembelajaranTugas akhir media pembelajaran
Tugas akhir media pembelajaran
 
Jenis jenis media pembelajaran
Jenis jenis media pembelajaranJenis jenis media pembelajaran
Jenis jenis media pembelajaran
 
UTS Media Pembelajaran Matematika
UTS Media Pembelajaran MatematikaUTS Media Pembelajaran Matematika
UTS Media Pembelajaran Matematika
 
komparasi media pembelajaran
komparasi media pembelajarankomparasi media pembelajaran
komparasi media pembelajaran
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarik
 
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasiMedia realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
Media realia,video,kmputer,foto,gambr,permainan simulasi
 
Media Pembelajaran PPT 2
Media Pembelajaran PPT 2Media Pembelajaran PPT 2
Media Pembelajaran PPT 2
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
media visual non proyeksi
media visual non proyeksimedia visual non proyeksi
media visual non proyeksi
 
Media pembelajaran
Media pembelajaran Media pembelajaran
Media pembelajaran
 
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptJenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
 
Bab i[1]
Bab i[1]Bab i[1]
Bab i[1]
 
Media Pembelajaran Tugas PPT 1
Media Pembelajaran Tugas PPT 1Media Pembelajaran Tugas PPT 1
Media Pembelajaran Tugas PPT 1
 

Similar to Reina nurfajar sukmawati 1000556 ppt tugas 1

Makalah media pembelajaran bahasa
Makalah media pembelajaran bahasaMakalah media pembelajaran bahasa
Makalah media pembelajaran bahasa
Septian Muna Barakati
 
Ppt tr 1
Ppt tr 1Ppt tr 1
Ppt tr 1
EndyPosate
 
Model ASSURE.pdf
Model ASSURE.pdfModel ASSURE.pdf
Model ASSURE.pdf
ssuser6926dd
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikReskiani Embatau
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikIsna fatimah 12005210
 
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media KomikPeningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
yohananda eka putri
 
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranMakalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranWaQhyoe Arryee
 
Makalah media komunikasi dalam pendidikan
Makalah media komunikasi dalam pendidikanMakalah media komunikasi dalam pendidikan
Makalah media komunikasi dalam pendidikan
Abdau Qur'ani
 
MEDIA PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARANMEDIA PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARAN
MarselindaArdanaSuan1
 
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Irma Retna
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
ElinYunistira
 
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptxPPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
LadyNandya1
 
Presentasi Hakikat media pembelajaran.pptx
Presentasi  Hakikat media pembelajaran.pptxPresentasi  Hakikat media pembelajaran.pptx
Presentasi Hakikat media pembelajaran.pptx
operatorsttmamasa
 
media dan sumber belajar
media dan sumber belajar media dan sumber belajar
media dan sumber belajar
MeliMeli45
 
media dan sumber belajar ( meli).pdf
media dan sumber belajar ( meli).pdfmedia dan sumber belajar ( meli).pdf
media dan sumber belajar ( meli).pdf
MeliMeli45
 
ebook media pembelajaran
 ebook media pembelajaran ebook media pembelajaran
ebook media pembelajaran
dhea_nattasha
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
Tien Yu Yu
 
Artikel.docx
Artikel.docxArtikel.docx
Artikel.docx
hanzhor10
 
Media pembelajaran berbasis lingkungan
Media pembelajaran berbasis lingkunganMedia pembelajaran berbasis lingkungan
Media pembelajaran berbasis lingkungannita junita
 

Similar to Reina nurfajar sukmawati 1000556 ppt tugas 1 (20)

Makalah media pembelajaran bahasa
Makalah media pembelajaran bahasaMakalah media pembelajaran bahasa
Makalah media pembelajaran bahasa
 
Ppt tr 1
Ppt tr 1Ppt tr 1
Ppt tr 1
 
Model ASSURE.pdf
Model ASSURE.pdfModel ASSURE.pdf
Model ASSURE.pdf
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarik
 
Membuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarikMembuat media pembelajaran yang menarik
Membuat media pembelajaran yang menarik
 
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media KomikPeningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
Peningkatan Taraf Pemahaman Siswa dengan Media Komik
 
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam PembelajaranMakalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
Makalah Kedudukan Media dalam Pembelajaran
 
Makalah media komunikasi dalam pendidikan
Makalah media komunikasi dalam pendidikanMakalah media komunikasi dalam pendidikan
Makalah media komunikasi dalam pendidikan
 
MEDIA PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARANMEDIA PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARAN
 
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
Tower of Hanoi (Media Pembelajaran)
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
Belajar
BelajarBelajar
Belajar
 
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptxPPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
 
Presentasi Hakikat media pembelajaran.pptx
Presentasi  Hakikat media pembelajaran.pptxPresentasi  Hakikat media pembelajaran.pptx
Presentasi Hakikat media pembelajaran.pptx
 
media dan sumber belajar
media dan sumber belajar media dan sumber belajar
media dan sumber belajar
 
media dan sumber belajar ( meli).pdf
media dan sumber belajar ( meli).pdfmedia dan sumber belajar ( meli).pdf
media dan sumber belajar ( meli).pdf
 
ebook media pembelajaran
 ebook media pembelajaran ebook media pembelajaran
ebook media pembelajaran
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
 
Artikel.docx
Artikel.docxArtikel.docx
Artikel.docx
 
Media pembelajaran berbasis lingkungan
Media pembelajaran berbasis lingkunganMedia pembelajaran berbasis lingkungan
Media pembelajaran berbasis lingkungan
 

Reina nurfajar sukmawati 1000556 ppt tugas 1

  • 1. REVIEW BUKU  Judul buku : Media Pendidikan; pengertian,pengembangan, dan pemanfaatan Seri pustaka teknologi pendidikan nomor 6  Pengarang : Dr.Arief S.Sadiman, M.Sc Drs. R.Raharjo, M.Sc Anung Haryono, M.SC,.C.A.S Rahardjito
  • 2. BAB 1 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES BELAJAR MENGAJAR Oleh Reina Nurfajar Sukma 1000556
  • 3.  Belajar adalah suatu proses yang kompleks yang terjadi pada semua orang dan berlangsung seumur hidup, sejak dia masih bayi hingga ke liang lahat nanti.  Salah satu pertanda seseorang belajar adalah adanya perubahan tingkah laku tersebut menyangkut baik perubahan yang bersifat pengetahuan (kognitif) dan keterampilan (psikomotor) maupun yang menyangkut nilai dan sikap (afektif).
  • 4. 1. Media pendidikan  Media adalah perantara atau pengantar pesan dari pengirim ke penerima pesan.  Gagne (1970) menyatakan bahwa media adalah berbagai jenid komponen dalam lingkungan siswa yang dapat merangsangnya untuk belajar.  Sementara itu Briggs (1970) berpendapat bahwa media adalah segala alat fisik yang dapat menyajikan pesan serta merangsang siswa untuk belajar.
  • 5. 2. Perkembangan media pendidikan  Pada mulanya media dianggap sebagai alat bantu mengajar guru (teaching aids), alat bantu yang dipakai biasanya alat bantu visual: gambar, model, objek, dan yang lain yang memberikan pengalaman konkret.  pada sekitar abad ke-20, alat visual untuk mengkonkretkan ajaran ini dilengkapi dengan alat audio sehingga dikenal audio visual aids (AVA).
  • 6.  Dalam usaha memanfaatkan media sebagai alat bantu Edgar Dale mengadakan klasifikasi pengalaman menurut tingkat dari yang paling konkret ke yang paling abstrak. Klasifikasi tersebut dikenal dengan kerucut pengalaman (cone of experience). abstrak konkret Gambar 1.1 kerucut pengalaman E.Dale verbal simbol visual visual film tv wisata demonstrasi partisipasi observasi pengalaman langsung
  • 7. pada tahun 1960-1965 orang mulai memperhatikan siswa sebagai komponen yang penting dalam proses belajar mengajar. Pada saat itu teori tingkah laku (behaviorism theory) ajaran B.F.Skinner mulai mempengaruhi penggunaan media dalam kegiatan pembelajaran. Teori ini mendorong agar orang lebih memperhatikan siswa dalam proses belajar mengajar.
  • 8. 3. Proses belajar mengajar sebagai proses komunikasi  Proses belajar mengajar pada hakikatnya adalah komunikasi, yaitu proses penyampaian pesan dari sumber pesan melalui saluran/media tertentu kepenerima pesan.  Salurannya adalah media pendidikan dan penerima pesannya adalah siswa atau juga guru.
  • 9. 4. Kegunaan media pendidikan dalam proses belajar mengajar Secara umum media pendidikan mempunyai kegunaan-kegunaan sebagai berikut. 1. Memperjelas penyajian pesan agar tidak terlalu bersifat verbalistis (dalam bentuk kata-kata tertulis atau lisan belaka) 2. Mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya indera, seperti misalnya :  Objek yang terlalu besar. Bisa diganti dengan realita, gambar, film, film bingkai atau model.  Objek yang kecil. Dibantu dengan proyektor mikro, film bingkai, film dan gambar.  Gerak yang terlalu lambat atau terlalu cepat, dapat dibantu dengan timelapse atau high-spedd photography.  Kejadian atau peristiwa yang terjadi dimasa lalu bisa ditampilkan lagi lewat rekaman film, video, film bingkai, foto maupun secara verbal.  Objek yang terlalu kompleks (misalnya mesin-mesin) dapat disajikan dengan model, diagram, dan lain-lain, dan  Konsep yang terlalu luas (gunung berapi, gempa bumi, iklim, dan lain-lain) dapat divisualkan dalam bentuk film, gambar, dan lain-lain.
  • 10. 3. Penggunaan media pendidikan secara tepat dan berVariasi dapat mengatasi sikap pasif anak didik. Dalam hal ini media pendidikan berguna untuk :  Menimbulkan kegairahan belajar  Memungkinkan interaksi yang lebih langsung antara anak didik dengan lingkungan dan kenyataan.  Memungkinkan anak didik belajar sendiri-sendiri menurut kemampuan dan minatnya. 4. Dengan sifat yang unik pada tiap siswa ditambah lagi dengan lingkungan dan pengalaman yang berbed, sedangkan kurikulum dan materi pendidikan ditentukan sama untuk setiap siswa maka guru banyak mengalami kesulitan bila mana masalah itu harus diatasi sendiri. Masalah ini dapat diatasi dengan media pendididkan, yaitu dengan kemampuannya dalam :  Memberikan perangsang yang sama;  Mempersamakan pengalaman;  Menimbulakan persepsi yang sama.
  • 11. BAB 2 : JENIS DAN KARAKTERISTIK MEDIA A. Taksonomi Dengan sifat yang unik pada tiap siswa ditambah lagi dengan lingkungan dan pengalaman yang berbed, sedangkan kurikulum dan materi pendidikan ditentukan sama untuk setiap siswa maka guru banyak mengalami kesulitan bila mana masalah itu harus diatasi sendiri. Masalah ini dapat diatasi dengan media pendididkan, yaitu dengan kemampuannya dalam :  Memberikan perangsang yang sama;  Mempersamakan pengalaman;  Menimbulakan persepsi yang sama.
  • 12. Beberapa contoh usaha kearah taksonomi media tersebut antara lain adalah uraian berikut ini.  Taksonomi menurut Rudy Bretz Ciri utama dari media menjadi tiga unsur pokok, yaitu suara, visual, gerak. Visual dibedakan menjadi tiga yaitu gambar, garis ( line grahic),dan symbol yang merupakan suatu kontinum dari bentuk yang dapat ditangkap dengan indera penglihatan.  Hierarki media menurut Duncan Dengan bahasa awam bahwa semakin rumit jenis perangkat media yang dipakai, semakin mahal biaya investasinya, semakin susah pengadaannya dan semakin luas lingkup sasarannya.
  • 13.  Taksonomi menurut Briggs Taksonomi ini lebih mengarah pada karakteristik menurut stimulus atau rangsangan yang dapat ditimbulkan dari media sendiri, yaitu kesesuaian rangsangan tersebut dengan karakteristik siswa, tugas pembelajaran, bahan, dan transmisinya.  Taksonomi menurut Gagne Ada 7 macam pengelompokan media yaitu untuk didemonstrasikan, komunikasi lisan, media cetak, gambar diam, gambar gerak, film bersuara, dan mesin belajar.  Taksonomi menurut Edling Dalam penyusunan ini Edling beranggapan bahwa siswa, rangsangan belajar dan tanggapan merupakan variable kegiatan belajar dengan media. Menurutnya media merupakan bagian dari enam unsur rangsangan belajar, yaitu dua untuk pengalaman audio meliputi kodifikasi subjektif visual dan kodifikasi objektif audio, dua untuk visual dan dua pengalaman belajar 3 dimensi.
  • 14. B. Karakteristik Ada beberapa jenis media yang lazim dipakai dalam kegiatan belajar mengajar. Diantaranya :  Media grafis Media grafis termasuk media visual, berfungsi untuk menyalurkan pesan dari sumber kepenerima pesan. Diantaranya :  Gambar/foto Kelebihannya : sifatnya konkret, gambar dapat mengatasi batasan runag dan waktu, mengatasi keterbatasan pengamatan kita, memperjelas semua masalah dll  Sketsa Gambar sederhana, draft kasar yang melukiskan bagian-bagian pokok tanpa detail.  Diagram Gambar sederhana menggunakan garis-garis dan symbol- simbol, diagram atau skemamenggambarkan struktur.
  • 15.  Bagan/ chart Termasuk media visual, funsi pokony ialah menyajikan ide- ide atau konsep yang sulit bila hanya disampaikan secata tertulis atau lisan secara visual. Syarat bagan ialah 1. dapat dimengerti anak, 2. Sederhana dan lugas, 3. Diganti pada waktu-waktu tertentu agar selain tetap termasa (up to date) juga tak kehilangan daya tarik. Contoh gambar bagan KETUA SEKERTARISBENDAHARA
  • 16.  Grafik (graphs) Gambar sederhana yang menggunakan titik-titik, garis atau gambar. Fungsinya utuk menggambarkan data kuantitatif secara teliti, menerangkan perkembangan atau perbandingan sesuatu objek atau peristiwa yang saling berhibungan secara singkat dan jelas. Grafik terdiri dari grafik garis, grafik batang, grafik lingkaran.  Kartun Sebagai salah satu bentuk komunikasi grafis adalah suatu gambar interpretative yang menggunakan symbol untuk menyampaikan suatu pesan dengan cepat dan ringkas.  Poster Berfungsi untuk mempengaruhi orang-orang membeli produk, ataupun mengingatkan orang.  Peta dan globe Berfungsi untuk menyajikan data-data tertentu.
  • 17.  Papan flannel Media grafis yang efektif sekali untuk menyajikan pesan- pesan tertentu kepada sasaran tertentu pula.  Papan bulletin Untuk menerangkan sesuatu, memberitahukan kejadian dalam waktu tertentu.  Media audio Radio Alat perekam pita magnetic Laboratorium bahasa
  • 18.  Media proyeksi diam Film bingkai Film rangkai Media transparasi (OHP) Proyektor tak tembus pandang (opaque projector) Mikrofis Film Film gelang Televise (TV) Video Permainan dan simulasi