SlideShare a Scribd company logo
Deni Wahyudi Kurniawan 
Indonesian Institute for Social Development
 Pandemi tembakau  Darurat nasional 
 Peningkatan Prevalensi 
 Invasi industri rokok asing
 Perokok ketiga tertinggi Dunia, setelah China dan 
India. 
 Indonesia merupakan negara dengan jumlah 
perokok pria tertinggi di dunia 67% 
 Produksi Rokok di Indonesia sudah mencapai 302 
milliar batang tahun 2012 atau @ 1.118 per orang 
(270 jt jiwa) 
 Satu-satunya negara di Asia dan dua diantara 
negara OKI bersama Somalia yang belum aksesi 
FCTC
 Philip Morris International membeli 98% saham 
PT. HM. Sampoerna pada tahun 2005 
 BAT membeli 57% saham PT. Bentoel International 
Investama milik Group Rajawali. 
 Juli 2011, KT & G mengumumkan telah membeli 
60% saham PT Trisakti Purwosari Makmur (TPM). 
 Lemahnya peraturan pengendalian konsumsi 
rokok telah menarik minat perusahaan rokok luar 
negeri menyerbu pasar rokok dalam negeri.
 INDONESIA BELUM MERETIFIKASI FCTC. 
Untuk melindungi penduduk dari bahaya 
rokok, WHO membuat kesepakatan 
internasional di bidang kesehatan pada 7 
Februari 2005, bernama Framework 
Convention on Tobacco Control (FCTC). 
Indonesia selain tidak menandatangi FCTC, 
juga belum bersedia mengaksesnya 
sehingga menjadi satu-satunya negara di 
Asia yang belum menandatanginya
Sampoerna (Philip Morris) 31.5% 
Gudang Garam 27.2% 
Djarum 19.6%
*Termasuk rokok linting tangan, linting mesin, dan rokok putih 
Note: Philip Morris International (PMI) menjadi pemegang saham utama Sampoerna pada 
2005, dan British American Tobacco (BAT) menjadi pemegang saham utama Bentoel pada 
2009.
 Remaja adalah traget utama industri rokok 
 Organisasi Pelajar adalah salah satu 
stakeholder kunci
““Remaja hhaarrii iinnii aaddaallaahh 
ppeellaannggggaann tteettaapp hhaarrii 
eessookk…………”” 
LLaappoorraann PPhhiilliipp MMoorrrriiss 11998811 
BBuukkuu FFaakkttaa TTeemmbbaakkaauu IInnddoonneessiiaa,, 
DDeeppkkeess RRII 22000044
PRODUK BARU SAMPOERNA
Jumat, 9 Januari 2004 
KECERDIKAN sebagian pebisnis 
di produk rokok rupanya tak sia-sia 
menjelang kampanye partai politik 
ataupun calon anggota Dewan 
Perwakilan Daerah (DPD). Mereka 
melihat ada celah yang bisa dimasuki 
dan dijadikan tempat menangguk 
keuntungan.
http://www.nationalturk.com/en/2 
-year-old-indonesian-boy-cuts-down- 
smoking-to-15-cigarettes- 
547244564 
An Indonesian 2-year-old who hit the headlines last month due to a 40-a-day 
cigarette addiction has reportedly cut down to 15 cigarettes-a-day from 40, 
after 
the child received therapy.Video of 2 year old Indonesian child smoking 
NationalTurk advices that the video bellow is not suitable for people under
Kamis, 26 Juni 2008 
Dalam rangka menumbuhkembangkan 
bibit-bibit muda berbakat di bidang 
musik, perusahaan rokok ternama 
yang terkenal dengan brand "LA 
LIGHTS" menggelar kontes band Indie 
2008. Sedikitnya, 2000 band indie 
tanah air ambil bagian. Lewat seleksi 
yang ketat dan profesional, panitia 
memilih 400 Top Band dari 4 kota, 
yakni Jakarta, Bandung, Yogyakarta, 
dan Surabaya. . . 
http://www.indonesiantunes.com/news/detail/2008/06/26/a 
presiasi-bakat-musisi-muda-la-lights-indiefest-digelar.html
SAMPOERNA CORNER DI BERBAGAI KAMPUS 
ITB 
ITS 
UNDIP 
UNBRAW
PPeerrookkookk AAnnaakk ((1100--1144 ttaahhuunn)) MMEENNIINNGGKKAATT 
1995: 
27010.71:2 4626.214
 Perkuat regulasi 
 Larang Total Iklan dan sponsor rokok 
 Naikkan cukai rokok 
 Terapkan Kawasan Tanpa Rokok 
 Peringatan Kesehatan Bergambar 
 Alternatif Ekonomi bagi pekerja industri rokok dan petani 
Tembakau 
 Aksesi FCTC 
 Denormalisasi Industri Rokok 
 Edukasi di masyarakat 
 Ubah Norma bahwa merokok bukanlah kebiasaan yang 
normal
Presentasi Pengendalian Tembakau
Presentasi Pengendalian Tembakau
Presentasi Pengendalian Tembakau

More Related Content

Similar to Presentasi Pengendalian Tembakau

Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
Masyrifah Jazm
 
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
University Of Jakarta
 
Juanita stop intervensi industri rokok
Juanita stop intervensi industri rokokJuanita stop intervensi industri rokok
Juanita stop intervensi industri rokok
Juanita Abubakar
 
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
AnitaGoAnn
 
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media SosialOpini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
Ismail Fahmi
 
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
sakuramochi
 
Presentasi rokok
Presentasi rokokPresentasi rokok
Presentasi rokokKhanDeni
 
FAKTA ROKOK DI INDONESIA
FAKTA ROKOK DI INDONESIAFAKTA ROKOK DI INDONESIA
FAKTA ROKOK DI INDONESIA
Muhammad Ridwan
 
Tugas 5 shella
Tugas 5 shellaTugas 5 shella
Tugas 5 shella
shella cecel
 
Tugas
TugasTugas
Tugascikir
 
Materi_BNN.pptx
Materi_BNN.pptxMateri_BNN.pptx
Materi_BNN.pptx
FalaLintang
 
bahaya merokok ppt.pptx
bahaya merokok ppt.pptxbahaya merokok ppt.pptx
bahaya merokok ppt.pptx
NelsaKurnia1
 

Similar to Presentasi Pengendalian Tembakau (13)

Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
Jazmedia bahaya merokok oleh Budiyanto (kemenpora)
 
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
Iing akhirudin jurnal dampak penggunaan nikotin dalam rokok terhadap perkemba...
 
Juanita stop intervensi industri rokok
Juanita stop intervensi industri rokokJuanita stop intervensi industri rokok
Juanita stop intervensi industri rokok
 
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
2021-11-03 FAKTA - Pengendalian Tembakau dlm mengimplementasikan KTR dan UBM....
 
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media SosialOpini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
Opini Publik Tentang Isu Pengendalian Tembakau di Media Sosial
 
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
16_Kendali Jumlah Perokok Untuk Melindungi Kesehatan Perempuan
 
Presentasi rokok
Presentasi rokokPresentasi rokok
Presentasi rokok
 
Portfolio Yulida Medistiara
Portfolio Yulida MedistiaraPortfolio Yulida Medistiara
Portfolio Yulida Medistiara
 
FAKTA ROKOK DI INDONESIA
FAKTA ROKOK DI INDONESIAFAKTA ROKOK DI INDONESIA
FAKTA ROKOK DI INDONESIA
 
Tugas 5 shella
Tugas 5 shellaTugas 5 shella
Tugas 5 shella
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Materi_BNN.pptx
Materi_BNN.pptxMateri_BNN.pptx
Materi_BNN.pptx
 
bahaya merokok ppt.pptx
bahaya merokok ppt.pptxbahaya merokok ppt.pptx
bahaya merokok ppt.pptx
 

More from Deni Kurniawan

Tobacco farmers and TC in indonesia
Tobacco farmers and TC in indonesia Tobacco farmers and TC in indonesia
Tobacco farmers and TC in indonesia
Deni Kurniawan
 
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
Deni Kurniawan
 
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian TembakauTinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
Deni Kurniawan
 
Roadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
Roadmap Pengendalian Tembakau IndonesiaRoadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
Roadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
Deni Kurniawan
 
Kita adalah Korban
Kita adalah KorbanKita adalah Korban
Kita adalah Korban
Deni Kurniawan
 
Bahaya Rokok
Bahaya RokokBahaya Rokok
Bahaya Rokok
Deni Kurniawan
 

More from Deni Kurniawan (6)

Tobacco farmers and TC in indonesia
Tobacco farmers and TC in indonesia Tobacco farmers and TC in indonesia
Tobacco farmers and TC in indonesia
 
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
Pelurusan Tafsir Tentang Framework Convention on Tobacco Control (FCTC) dalam...
 
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian TembakauTinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
Tinjauan Analitis terhadap Peran Pemerintah dalam Isu Pengendalian Tembakau
 
Roadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
Roadmap Pengendalian Tembakau IndonesiaRoadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
Roadmap Pengendalian Tembakau Indonesia
 
Kita adalah Korban
Kita adalah KorbanKita adalah Korban
Kita adalah Korban
 
Bahaya Rokok
Bahaya RokokBahaya Rokok
Bahaya Rokok
 

Recently uploaded

UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdfUK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
hk2738624
 
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdfMateri terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
6682agus
 
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptxPowerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
ALfiraSiLarukmi1
 
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptxaksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
AsepTarsa
 
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  PrabumulihModul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
ade927
 
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdfBABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
FreakiesJunkies
 

Recently uploaded (6)

UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdfUK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
UK_Perizinan Produk_Maulana Aljabar_jabir_jabirun.pdf
 
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdfMateri terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
Materi terbaru PPT PPPK_01052024_rev.pdf
 
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptxPowerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
Powerpoint Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah.pptx
 
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptxaksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
aksi nyata TRANSISI PAUD-SD 1 BU HJ. EUIS SRININGRUM, S.Pd.pptx
 
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  PrabumulihModul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65  Prabumulih
Modul Adaptif pembelajaran SD Negeri 65 Prabumulih
 
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdfBABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
BABHI SOAL FIGURAL 2 NI BOS SENGGOL DONG YAA ALLAHH RIBET BENER.pdf
 

Presentasi Pengendalian Tembakau

  • 1. Deni Wahyudi Kurniawan Indonesian Institute for Social Development
  • 2.  Pandemi tembakau  Darurat nasional  Peningkatan Prevalensi  Invasi industri rokok asing
  • 3.  Perokok ketiga tertinggi Dunia, setelah China dan India.  Indonesia merupakan negara dengan jumlah perokok pria tertinggi di dunia 67%  Produksi Rokok di Indonesia sudah mencapai 302 milliar batang tahun 2012 atau @ 1.118 per orang (270 jt jiwa)  Satu-satunya negara di Asia dan dua diantara negara OKI bersama Somalia yang belum aksesi FCTC
  • 4.
  • 5.
  • 6.  Philip Morris International membeli 98% saham PT. HM. Sampoerna pada tahun 2005  BAT membeli 57% saham PT. Bentoel International Investama milik Group Rajawali.  Juli 2011, KT & G mengumumkan telah membeli 60% saham PT Trisakti Purwosari Makmur (TPM).  Lemahnya peraturan pengendalian konsumsi rokok telah menarik minat perusahaan rokok luar negeri menyerbu pasar rokok dalam negeri.
  • 7.  INDONESIA BELUM MERETIFIKASI FCTC. Untuk melindungi penduduk dari bahaya rokok, WHO membuat kesepakatan internasional di bidang kesehatan pada 7 Februari 2005, bernama Framework Convention on Tobacco Control (FCTC). Indonesia selain tidak menandatangi FCTC, juga belum bersedia mengaksesnya sehingga menjadi satu-satunya negara di Asia yang belum menandatanginya
  • 8.
  • 9. Sampoerna (Philip Morris) 31.5% Gudang Garam 27.2% Djarum 19.6%
  • 10. *Termasuk rokok linting tangan, linting mesin, dan rokok putih Note: Philip Morris International (PMI) menjadi pemegang saham utama Sampoerna pada 2005, dan British American Tobacco (BAT) menjadi pemegang saham utama Bentoel pada 2009.
  • 11.  Remaja adalah traget utama industri rokok  Organisasi Pelajar adalah salah satu stakeholder kunci
  • 12. ““Remaja hhaarrii iinnii aaddaallaahh ppeellaannggggaann tteettaapp hhaarrii eessookk…………”” LLaappoorraann PPhhiilliipp MMoorrrriiss 11998811 BBuukkuu FFaakkttaa TTeemmbbaakkaauu IInnddoonneessiiaa,, DDeeppkkeess RRII 22000044
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 19.
  • 20.
  • 21. Jumat, 9 Januari 2004 KECERDIKAN sebagian pebisnis di produk rokok rupanya tak sia-sia menjelang kampanye partai politik ataupun calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Mereka melihat ada celah yang bisa dimasuki dan dijadikan tempat menangguk keuntungan.
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32. http://www.nationalturk.com/en/2 -year-old-indonesian-boy-cuts-down- smoking-to-15-cigarettes- 547244564 An Indonesian 2-year-old who hit the headlines last month due to a 40-a-day cigarette addiction has reportedly cut down to 15 cigarettes-a-day from 40, after the child received therapy.Video of 2 year old Indonesian child smoking NationalTurk advices that the video bellow is not suitable for people under
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36. Kamis, 26 Juni 2008 Dalam rangka menumbuhkembangkan bibit-bibit muda berbakat di bidang musik, perusahaan rokok ternama yang terkenal dengan brand "LA LIGHTS" menggelar kontes band Indie 2008. Sedikitnya, 2000 band indie tanah air ambil bagian. Lewat seleksi yang ketat dan profesional, panitia memilih 400 Top Band dari 4 kota, yakni Jakarta, Bandung, Yogyakarta, dan Surabaya. . . http://www.indonesiantunes.com/news/detail/2008/06/26/a presiasi-bakat-musisi-muda-la-lights-indiefest-digelar.html
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 44. SAMPOERNA CORNER DI BERBAGAI KAMPUS ITB ITS UNDIP UNBRAW
  • 45. PPeerrookkookk AAnnaakk ((1100--1144 ttaahhuunn)) MMEENNIINNGGKKAATT 1995: 27010.71:2 4626.214
  • 46.
  • 47.  Perkuat regulasi  Larang Total Iklan dan sponsor rokok  Naikkan cukai rokok  Terapkan Kawasan Tanpa Rokok  Peringatan Kesehatan Bergambar  Alternatif Ekonomi bagi pekerja industri rokok dan petani Tembakau  Aksesi FCTC  Denormalisasi Industri Rokok  Edukasi di masyarakat  Ubah Norma bahwa merokok bukanlah kebiasaan yang normal

Editor's Notes

  1. Generasi muda yang tidak sehat merupakan ancaman bagi kualitas bangsa. Grafik pada slide ini menunjukkan Tren Kenaikan Anak usia 10-14 tahun yang merokok tahun 1995 dan mengalami peningkatan hingga enam kali lipat pada tahun 2007. Jumlah Perokok Anak 1995 sebesar 71 .126 anak dan pada tahun 2007 sebesar 426.214 anak. Baru-baru ini dilaporkan adanya beberapa kasus balita merokok, antara lain: Di daerah Malang, Jawa Timur, Sandi Adi Susanto, balita usia 4 tahun yang sudah kecanduan rokok sejak usia 1,5 tahun Di daerah Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Ardi Rizal, balita usia 2 tahun