Indonesia memiliki potensi geografis yang luas dan beragam yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai sektor seperti pertanian, perkebunan, perikanan, pertambangan, pariwisata, serta pengembangan energi terbarukan seperti energi gelombang laut, panas laut, surya, air, angin, dan biomassa."